Anda di halaman 1dari 3

Nama : Arai Viatini

Kelas : 2EA15
NPM : 10220225

Soal Pilihan Ganda :


1. Manakah dibawah ini yang termasuk dalam prinsip target costing, kecuali !
a. Harga jual mendahului biaya
b. Fokus pada desain
c. Fokus pada penjualan
d. Fokus pada pelanggan

2. Target costing memiliki teori kendala atau theory of contsraint yang terdiri dari beberapa
ukuruan kinerja organisasi, manakah dibawah ini yang bukan merupakan kinerja organisasi
teori kendala?
a. Biaya pengeluaran
b. Throughput
c. Beban operasi
d. Persediaan

3. Siklus biaya merupakan aktifitas dalam perusahaa. Manakah yang termasuk ke dalam siklus
biaya, kecuali !
a. Riset dan pengembangan
b. Desain
c. Produksi
d. Penjualan

4. Kenapa perlu nya teori kendala dalam suatu perusahaan yang memperlambat proses produksi
?
a. Untuk memfokuskan perhatian manajer pada pemborosan
b. Untuk untuk melakukan rekayasa nilai
c. Untuk menentukan target pasar
d. Untuk menentukan modifikasi desain produk

5. Yang dimaksud dengan throughput yaitu !


a. Jumlah produk
b. Jumlah waktu
c. Jumlah pendapatan
d. Jumlah konsumen

6. Manaka pilihan yang benar di bawah ini dari pengertian target costing !
a. Aktivitas biaya dalam perusahaan
b. Memilih desain produk
c. Mengendalikan operasional
d. Penentuan biaya produk

7. Bagaimana desain produk yang menarik untuk memikat pelanggan khusus dikalangan anak
anak ?
a. Warna yang cerah, unik, dan gambar yang lucu
b. Polos dan tidak memiliki gambar
c. Kemasan yang sulit dibuka
d. Hanya label nama produk

Soal Essai :
1. Menurut pendapat kalian faktor apa saja yang mempengaruhi minat beli konsumen pada
suatu produk ? sebutkan dan jelaskan alasannya !
Jawaban :
a. Pelayanan yang baik
Ketika suatu toko memiliki pelayanan yang baik maka pelanggan tersebut akan
merasa puas dengan pelayanan kita dan memilih untuk ke toko itu lagi
b. Harga
Harga yang murah dan kualitas yang baik akan memikat banyak konsumen karena
pelanggan lebih mencari produk yang murah
c. Kualitas produk
Dengan kualitas produk yang bagus, akan membuat pelanggan merasa puas dan akan
tetap membeli di tempat tersebut karena mereka sudah merasakan kualitas dari
produknya.
d. Desain produk yang menarik
Dengan desain yang menarik pelanggan akan memilih produk tersebut karena
desainnya jika terdapat beberapa produk yang sama dengan desain yang berbeda
pelanggan akan membeli produk yang desainnya menarik karena mereka akan
berpikiran jika desain nya menarik maka produk nya bagus.

2. Sebutkan beberapa produk yang kalian ketahui yang telah melakukan diversivikasi
produk. Sebutkan minimal 3 !
a. Perusahaan kopi mengolah kopi menjadi :
 Kopi bubuk
 Kopi instan
 Permen kopi (kopiko)
b. Perusahaan memproduksi tepung menjadi :
 Mie instan (goreng dan kuah) dengan berbagai merk
c. Perusahaan mendedevirivikasikan singkong menjadi :
 Kripik singkong
3. Menurut pendapat kalian jelaskan mengapa target costing tidak bisa menentukan harga
jual secara sepihak ?
Jawaban :
Karena harga jual ditemukan oleh mekanisme pasar, yaitu pertemuan permintaan dan
penawaran suatu produk dalam pasar. Dan dalam penjualan produk sering terdapat
beberapa pesaing perusahaan yang menjual produk sejenis sehingga perusahaan tidak
dapat menentukan suatu harga jual secara sepihak.

Anda mungkin juga menyukai