Anda di halaman 1dari 1

AKHLAK NEWS

Pesan Menteri BUMN:


Komitmen Kita Bersama, untuk Indonesia
Disusun oleh:
Dian Novita Sari - Divisi Budaya Kerja

s
Sriyani
Kepala Divisi Budaya Kerja
PT Pegadaian

Mari bersama-sama menjalankan


Amanah Menteri BUMN, Bapak
Erick Thohir: Bersama-sama
satukan Langkah, berpijak pada
nilai AKHLAK, dan terus berkarya
untuk Indonesia. Sumber Gambar: Email Menteri BUMN: Komitmen Kita Bersama, untuk Indonesia

AMANAH haturkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada T Tata caranya adalah sebagai berikut:
- Bertanggung jawab 1. Cek email corporate dan temukan email dari
Insan BUMN dan BUMN Group tanpa terkecuali, beserta
- Menegakkan Etika
keluarga. Bapak Erick Thohir, dan ikuti juga survey AKHLAK-
- Jujur
Setiap insan BUMN dan BUMN Group nya.
punya peran penting dalam penerapan budaya AKH 2. Ekspresikan dirimu saat menerima email tersebut

LAK. Untuk itu, tahun ini, Bapak Erick Thohir menetapkan dengan cara:
NSAN PEGADAIAN, pada 22 Juli 2022
AKHLAK Culture Journey sebagai panduan perjalanan - Follow Instagram @InsidePegadaian
lalu Menteri BUMN Erick Thohir
dalam mengimplementasikan nilai-nilai AKHLAK di - Screenshot/record dan unggah di Instagram
memberikan pesan melalui email
lingkungan Grup BUMN, untuk hari ini hingga masa de- Story (IG Story)
kepada seluruh Insan BUMN dan BUMN
pan. Tak lupa juga beliau mengajak - Jangan Lupa tag Instagram:
Group.
seluruh insan mengikuti seluruh rangkaian kegiatan @InsidePegadaian @fhci.bumn
Dalam pesannya bertajuk: “Komitmen Kita
AKHLAK Culture Journey: mulai dari survei AKHLAK BUMN @srikandi.bumnindonesia @bumnmuda
Bersama, untuk Indonesia”, Menteri BUMN
hingga berbagai knowledge sharing session tentang 3. Reward: Bagi 20 peserta yang beruntung
Bapak Erick Thohir mengucapkan Syukur,
AKHLAK. mendapatkan top-up Tabungan Emas
adalah kata yang tepat untuk
Beliau berharap journey ini dapat menciptakan @Rp250.000,-.
merepresentasikan kebahagiaan kita,
lingkungan kerja yang kondusif bagi seluruh Insan Grup
atas berbagai capaian luar biasa hasil dari Insan Pegadaian, mari kita berperan aktif dan turut
BUMN, memberi ruang bagi pengembangan diri, serta
transformasi BUMN yang meningkatkan serta mensukseskan transformasi, dalam mengemban
mendukung peningkatan kinerja perusahaan yang
kontribusi kita untuk perekonomian tugas Amanah untuk kemajuan Indonesia, sebagai
berkelanjutan dan membawa kita pada pencapaian-
Indonesia. perwujudan nilai budaya AMANAH.
pencapaian hebat lainnya.
Kalau bukan kita yang mengamalkan AKHLAK,
Dalam pesannya, beliau Beliau berpesan bahwa perjalanan kita masih panjang,
siapa lagi? Kalau bukan sekarang, kapan lagi?
menyampaikan bahwa Transformasi tantangan kita akan semakin berat ke depannya. Oleh
Salam AKHLAK!
BUMN memberikan dampak positif karena itu, BUMN harus terus tumbuh, untuk meningkatkan
terhadap penerimaan negara, walaupun kinerja dan kontribusinya kepada masyarakat dan bangsa
Source: - Email Menteri BUMN: Komitmen Kita Bersama, untuk Indonesia
terdapat pandemi COVID-19, kontribusi Indonesia, karena BUMN untuk Indonesia.
BUMN naik Rp 68 triliun selama 3 tahun
“Bersama mari kita wujudkan Indonesia yang maju,
terakhir: dari 1.130 triliun di 2017-2019
makmur, dan mendunia.” – Erick Thohir Perilaku AMANAH
menjadi 1.198 triliun di 2019-2022.
Berbagai prestasi yang mem- Insan Pegadaian, dalam rangka pengimplementasian Insan Pegadaian,
banggakan tersebut, tak terlepas dari Amanah dari Bapak Menteri BUMN tersebut, mari kita
komitmen, kerja keras, serta prinsip dasar
mari selalu penuhi janji dan
bersama-sama mengimplementasikan pesan dari Bapak
yang sangat fundamental, yaitu Erick Thohir, dan sebarkan berita positif ini dengan
PERILAKU
komitmen, ADAPTIF
dan bertanggungjawab
diyakininya nilai-nilai utama yang sama mengikuti Giveaway Series #7 dengan Langkah-langkah
bagi seluruh Grup BUMN, values yang
atas tugas, keputusan, serta
berikut:
menjadi filosofi dasar sekaligus ruh bagi tindakan yang dilakukan, dan juga
setiap langkah dan tindakan kita yaitu
selalu berpegang teguh kepada
AKHLAK (Amanah, Kompeten, Harmonis,
Loyal, Adaptif, dan Kolaboratif). Dari hati nilai moral dan etika, sebagai
yang terdalam, Bapak Erick Thohir meng-
perwujudan nilai AMANAH.

Divisi Budaya Kerja


EDISI 47 Terbatas untuk Kalangan Internal PT Pegadaian 01 – 06 Agustus 2022

Anda mungkin juga menyukai