Anda di halaman 1dari 11

7K

 KETERTIBAN
 KENYAMANAN
 KEBERSIHAN
 KETENTRAMAN
 KERINDANGAN
 KEINDAHAN
 KEAMANAN

WAWASAN NUSANTARA
1. Sekolah merupakan Wiyatamandala (Lingkungan Pendidikan)
sehingga tidak boleh digunakan untuk tujuan-tujuan diluar bidan
pendidikan.
2. Kepala Sekolah mempunyai wewenang dan tanggung jawab
penuh untuk menyelenggarakan seluruh proses pendidikan dalam
lingkungan sekolahnya, yang harus berdasarkan Pancasila yang
bertujuan untuk :
1) Meningkatkan ketaqwaan terhadap Tuhan yang Maha
Esa
2) Meningkatkan kecerdasan dan keterampilan
3) Mempertinggi budi pekerti
4) Memperkuat kepribadian
5) Mempertebal semangat kebangsaan dan cinta tanah air
3. Antara guru dan orang tua murid harus ada saling pengertian dan
kerjasama erat untuk mengemban tugas pendidikan.
4. Para guru didalam maupun diluar lingkungan sekolah harus
senantiasa menjunjung tinggi dan cara guru sebagai manusia
yang dapat digugu (dipercaya) ddan ditiru, betapa sulitnya
keadaan yang dihadapinya.
5. Sekolah harus bertumpu pada masyarakat sekitarnya namun
sekolah harus mencegah masuknya sikap perbuatan yang sadar
atau tidak, dapat menimbulkan pertentangan antara kita sesame
kita karena perbedaan suku, perbedaan agama, perbedaan asal-
usul keturunan dan tingkat social ekonomi, budaya serta
perbedaan politik.
SEKOLAH SEBAGAI PUSAT KEBUDAYAAN

1. PENGEMBANGAN LOGIKA ;
a. Rajin Belajar
b. Gemar Membaca
c. Suka Meneliti
2. PENGEMBANGAN ETIKA
a. Ketakwaan kepada Tuhan Yang Maha Esa
b. Bermoral Pncasila (menghayati dan mengamalkan Pancasila)
c. Bersikap dengan tingkah laku yang baik (sopan santun)
3. PENGEMBANGAN ESTETIKA ;
a. Menghargai kesenian
b. Menikati kesenian
c. Menciptakan kesenian
4. PENGEMBANGAN PRAKTIKA ;
a. Menghargai pekerjaan tangan (kerja kasar)
b. Terampil dan cekatan
c. Penerapan teknologi
KODE ETIK GURU INDONESIA

PERSATUAN GURU REPUBLIK INDONESIA menyadari bahwa pendidikan adalah


merupakan suatu bidang pengabdian terhadap Tuhan Yang Maha Esa, Bangsa dan Tanah Air
serta kemanusiaan pada umumnya dan guru Indonesia yang berjiwa Pancasila dan Undang-
Undang Dasar 1945 merasa turut tanggung jawab atas terwujudnya cita-cita Proklamasi
Kemerdekaan Republik Indoneisa 17 Agustus 1945, maka Guru Indonesia terpanggil untuk
menunaikan karyanya sebagai guru dengan menpedomani dasar-dasar sebagai berikut :
1. Guru berbakti membimbing anak didik seutuhnya untuk membentuk manusia
pembangunan yang ber Pancasila
2. Guru memiliki kejujuran professional dalam menerapkan kurikulum sesuai dengan
kebutuhan anak didik masing-masing
3. Guru mengadakan komunikasi terutama dalam memperoleh informasi tentang anak didik,
tetapi menghindari diri dari segala bentuk penyalahgunaan
4. Guru menciptakan suasana kehidupan sekolah dan memelihara hubungan dengan orang
tua murid sebaik-baiknya bagi kepentingan anak didik.
5. Guru memelihara hubungan baik dengan masyarakat disekitar sekolahnya maupun
masyarakat yang lebih luas untuk kepentingan pendidikan
6. Guru secara sendiri-sendiri atau bersama-sama berusaha mengembangkan dan
meningkatkan mutu profesinya
7. Guru menciptakan dan memelihara hubungan antara sesame guru baik berdasarkan
lingkungan kerja maupun didalam keseluruhanya
8. Guru secara sama-sama memelihara, membina dan meningkatkan mutu organisasi guru
professional sebagai sara pengabdiannya
9. Guru melaksanakan segala ketentuan yang merupakan kebijakan pemerintah dalam
bidang Pendidikan
IKRAR GURU

1. Kami Guru Indonesia adalah insan pendidik bangsa yang beriman dan
taqwa kepada Tuhan yang Maha Esa.
2. Kami Guru Indonesia adalah pengembang dan pelaknsanaan cita-cita
proklamasi kemerdekaan Republik Indonesia Pembela dan Pengamal
Pancasila yang setia pada Undang-undang Dasar 1945.
3. Kami Guru Indonesia bertekad bulat mewujudkan tujuan nasional
dalam mencerdaskan kehidupan bangsa.
4. Kami Guru Indonesia bersatu dalam wadah Organisasi perjuangan
persatuan Guru Republik Indonesia membina persatuan dan kesatuan
bangsa yang berwatak kekeluargaan.
5. Kami Guru Indonesia menjunjung tinggi kode etik Guru Indonesia
sebagai pedoman tingkah laku profesi dalam pengabdian terhadap
Bangsa dan Negara serta Kemanusiaan.
SEPULUH DASAR KEMAMPUAN GURU
I. MENGEMBANGKAN KEPRIBADIAN
a. Bertaqwa Kepada Tuhan Yang Maha Esa
b. Berperan dalam masyarakat sebagai warga negara yang berjiwa Pancasila
c. Mengembangkan sifat-sifat terpuji yang dipersyaratkan bagi jabatan guru
II. MENGUASAI LANDASAN KEPENDIDIKAN
a. Mengenal tujuan Pendidikan untuk pencapaian tujuan Pendidikan Nasional
b. Menguasai sekolah dalam masyarakat
c. Mengenal prinsip psikologi pendidikan yang dapat dimanfaatkan dalam KBM
III. MENGUASAI BAHAN PENGAJARAN
a. Menguasai bahan pelajaran kurikulum
b. Menguasai bahan pengajaran
IV. MENYUSUN PROGRAM PENGAJARAN
a. Menetapkan tujuan pengajaran
b. Memilih dan mengembangkan bahan pengajaran
c. Memilih dan mengembangkan strategi bahan mengajar
d. Memilih dan mengembangkan media pengajaran yang sesuai
e. Memilih dan memanfaatkan sumber belajar yang sesuai
V. MELAKSANAKAN PROGRAM PENGAJARAN
a. Menciptakan iklim belajar mengajar yang sehat
b. Mengatur ruang belajar
c. Mengelola belajar mengajar
VI. MENGUASAI LANDASAN KEPENDIDIKAN
a. Menilai prestasi siswa/murid untuk kepentingan pengajaran
b. Menilai prestasi belajar yang telah dilaksanakan
VII. MENGUASAI LANDASAN KEPENDIDIKAN
a. Membimbing siswa/murid yang mengalami kesulitan mengajar
b. Membimbing siswa/murid yang berkelakuan atau berbakat khusus
c. Membimbing siswa/murid untuk menghargai pekerjaan di masyarakat
VIII. MENGUASAI LANDASAN KEPENDIDIKAN
a. Mengenal pengadministrasian kegiatan sekolah
b. Melaksanakan kegiatan administrasi sekolah
IX. MENGUASAI LANDASAN KEPENDIDIKAN
a. Berinteraksi dengan sejawat untuk meningkatkan kemampuan professional
b. Berinteraksi dengan masyarakat untuk penuaian misi pendidikan
X. MENGUASAI LADASAN KEPENDIDIKAN
a. Menyikapi konsep penelitian ilmiah
b. Melaksanakan penelitian sederhana
TATA TERTIB GURU

1. Guru hadir 15 menit sebelum bel berbunyi.


2. Guru harus mengisi daftar hadir
3. Guru harus membimbing siswa berbaris sebelum masuk ruangan kelas.
4. Guru yang terlambat harus lapor pada piket/Kepala Sekolah.
5. Guru yang berhalangan hadir harus memberitahu kesekolahan melalui surat/telepon.
6. Guru yang keluar sekolah pada jam belajar harus lapor pada Piket/Kepala Sekolah.
7. Guru harus memakai seragam sesuai ketentuan :
 Senin-Selasa PDH.
 Rabu Pramuka lengkap
 Kamis Encim/Koko
 Jum’at pakaian Muslim
8. Guru harus mengajarkan siswa lagu wajib setiap pulang sekolah.

Jakarta, Juli 2022


Kepala Sekolah

UMAR, S.Pd, MM
NIP 196905041991021001
disiplin
DISIPLIN

1. Datang Tepat Waktu

2. Isi Daftar Hadir / Absen

3. Siap Melaksanakan Tugas

4. Ingat Berdoa Sebelum Tugas / Kerja

5. Patuhi Tata Tertib

6. Laporan Hasil Kerja Kepada Atasan

7. Intruksi Perintah Atasan Harus Dilaksanakan

8. Norma-Norma Jangan Melanggar


PANCASILA

1. KETUHANAN YANG MAHA ESA


2. KEMANUSIAAN YANG ADIL DAN BERADAB
3. PERSATUAN INDONESIA
4. KERAKYATAN YANG DIPIMPIN OLEH HIKMAT
KEBIJAKSANAKAAN DALAM PERMUSYAWARATAN
PERWAKILAN
5. KEADILAN SOSIAL BAGI SELURUH RAKYAT INDONESIA
MENURUT KETETAPAN MPR NO.II/MPR/1993

Tentang

GARIS-GARIS BESAR HALUAN NEGARA

PENDIDIKAN NASIONAL

Beradasarkan : PANCASILA

Bertujuan : Untuk meningkatkan kualitas manusia Indonesia, yaitu


manusia yang beriman dan bertaqwa terhadap Tuhan yang
Maha Esa, maju, tangguh, cerdas, kreatif, terampil berdisiplin,
beretos kerja, professional, tanggung jawab, dan produktif serta
sehat jasmani dan rohani. Pendidikan nasional juga harus
menumbuhkan jiwa patriotic dan kebangsaan dan
kesetiakawanan sesial serta kesadaran pada sejarah bangsa dan
sikap menghargai jasa para pahlawan, serta berorientasi masa
depan. Iklim belajar dan budaya belajar dikalangan
masyarakat terus dikembangkan agar tumbuh sikap dan
perilaku yang kreatif, inovatif, dan keinginan untuk maju
IDENTITAS GURU / WALI KELAS

Nama Lengkap : ……………………………………………………………

NIP / NRK : ……………………………………………………………

Tempat/Tgl. Lahir : ……………………………………………………………

Jabatan Guru : ……………………………………………………………

Pangkat/Golongan : ……………………………………………………………

Tugas Mengajar DiKelas : ……………………………………………………………

Nama Sekolah : ……………………………………………………………

Alamat Sekolah : …………………………………Telp…..…………………

Kelurahan / Kode Pos : ……………………………………………………………

Kecamatan / Kodya : ……………………………………………………………

Alamat Rumah : …………………………………Telp…..…………………

Kelurahan / Kode Pos : ……………………………………………………………

Kecamatan / Kodya : ……………………………………………………………

Mengetahui
Kepala Sekolah …………………….........20…..
Guru Kelas

UMAR, S.Pd, MM ……………………………………….


NIP 196905041991021001 Foto Guru NIP ……………………………
Wali Kelas
DENAH KELAS

Mengetahui Jakarta, ………………….20…….


Kepala Sekolah Guru Kelas ……….
GURU

UMAR, S.Pd, MM ……………………………………..


NIP 196905041991021001 NIP …………………………………

Anda mungkin juga menyukai