Anda di halaman 1dari 2

Nama: Muhammad Abdul Aziz Fakultas/Jurusan: Teknik/Teknik Informatika

NIM: 191011402893 Mata Kuliah: Kecakapan Antar Personal

Kelas: 08TPLE016 Tugas: Terstruktur 3

Ruang: 628 Nama Dosen: Dian Megasari S.H., M.H.

Tugas Terstruktur 3

1. Jelaskan Teori – teori apa saja dalam Interpersonal skill?


Jawab:
Ada dua jenis teori dalam interpersonal skill :
a. Hubungan antar manusia, dimana adanya hubungan secara biologis yaitu manusia dapat
berhubungan dengan manusia lain menggunakan anggota badan. Hubungan ekonomis yaitu
manusia akan berhubungan dengan maanusia lain. Hubyngan estetika yaitu keindahan
manusia yang akan selalu ingin berhubungan dengan manusia lain. Hubungan atis yaitu
hubungan sesame manusia yang bersifat wajib ( Emanuel Levines).
b. Hubungan timbal balik antar manusia, yaitu interaksi social yang bersifat asosiatif dan
deosiatif. Sikaf Asosiatif terdiri dari :
 Akomodatif : sikap menampung pendapat orang lain.
 Asimilasi : sikap suka menekan hal – hal yang sama dan mengabaikan hal yang tidak
sama antara kita dan orang lain. Akulturasi : sikap yang selalu mengalah atau tidak
memaksakan kehendak kepada orang lain, atau merubah sikap buruk menjadi lebih
baik.

Sifat Desosiatif adalah sikap interaksi sosial yang dapat menimbulkan renggangnya
hubungan manusia, terdiri dari :

 Kompetisi : sikap yang sering mengajak bertanding dan bersaing.


 Kontraversi : sikap yang suka mengambek atau berdiam diri namun hatinya dongkol
atau kesal.
 Konflik: sikap yang suka menantang atau menentang.

2. Sebutkan dan jelaskan jenis komunikasi!


Jawab:
a. Komunukasi Verbal/Lisan adalah penggunaan bahasa untuk mentransfer informasi melalui
berbicara atau bahasa isyarat.
b. Komunikasi Non-Verbal adalah adalah penggunaan bahasa tubuh, gerak tubuh dan ekspresi
wajah untuk menyampaikan informasi kepada orang lain.
c. Komunikasi Tertulis adalah tindakan menulis, mengetik atau mencetak simbol seperti huruf
danangka untuk menyampaikan informasi.
d. Komunikasi visual adalah tindakan menggunakan foto, seni, gambar, sketsa, bagan, dan grafik
untuk menyampaikan informasi.

3. Sebutkan dan jelaskan Tiga Dimensi Penting Yang Mendasari Definisi-definisi Komunikasi!
Jawab:
a. Observasi (level of obsevation) atau derajat keabstrakannya. Misalnya, definisi komunikasi
sebagai "proses yang menghubungkan satu sama yang lain bagian-bagian terpisah dunia
kehidupan" adalah terlalu umum.
b. Kesengajaan (intensionality). Sebagian definisi mencakup hanya pengiriman dan penerimaan
pesanyang disengaja, sebagian definisi lainnya tidak menuntut syarat ini.
c. Penilaian normatif. sebagian definisi menyamarkan keberhasilan atau kecermatan, sementara
yang lainnya tidak seperti itu. Definisi dari John B. Hoben, misalnya mengasumsikan bahwa
komunikasi harus berhasil: "komunikasi adalah pertukaran verbal pikiran atau gagasan".

4. Jelaskan Kelebihan konseptualisasi komunikasi sebagai transaksi, dan apa saja konteks-konteks
komunikasi?
Jawab:
Kelebihan konseptualisasi komunikasi sebagai transaksi adalah bahwa komunikasi tersebut
tidak membatasi kita pada komunikasi tersebut tidak membatasi kita pada komunikasi yang
disengaja atau respons yang dapat diamati. Pemahaman ini mirip dengan definisi berorientasi
penerima seperti yang dikemukakan Burgoon yang menekankan variabel-variabel yang
berbeda, yakni penerima dan maknapesan bagi penerima hanya saja penerimaan pesan itu juga
berlangsung dua arah, bukan satu arah.
Ada tujuh konteks komunikasi, yaitu komunikasi intrapersonal (intrapribadi), komunikasi
interpersonal (antarpribadi), komunikasi kelompok kecil, komunikasi organisasi, komunikasi
publik atau retorika, komunikasi massa, dan komunikasi lintas budaya.

5. Mengapa pendidikan kecakapan hidup adalah pendidikan kemampuan, kesanggupan, dan


mengapa keterampilan yang diperlukan oleh seseorang untuk menjalankan kehidupan?
Jawab:
Pendidikan kecakapan hidup merupakan konsep pendidikan yang bertujuan untuk
mempersiapkan warga belajar agar memiliki keberanian dan kemauan menghadapi masalah
hidup dan kehidupan secara wajar tanpa merasa tertekan kemudian secara kreatif menemukan
solusi serta mampu mengatasinya.

Jawaban Tes Awal Pertemuan 2


1. (E): A, B, C, D, benar.
2. (E): A, B, C, D, benar.
3. (E): A dan B, benar.
4. (E): A, B, C, benar.
5. (A): memberikan pelatihan ketrampilan jauh lebih mudah daripada pembentukan karakter

Jawaban Tes Akhir Pertemuan 2


1. (D): seseorang dalam hubungannya dengan orang lain, baik dalam berkomunikasi verbal
maupun non verbal dengan tujuan untuk pengembangan kerja secara optimal.
2. (E): A, B, C, benar.
3. (D): merupakan gambaran mengenai karakter khas individu yang unik dan relative stabil
4. (E): A, B, C, benar.
5. (E): A, B, C, D, benar.

Anda mungkin juga menyukai