Anda di halaman 1dari 5

KLIPING

Aspek Ekonomi Produk Informatika

Tahun Ajaran 2022/2023

Di susun oleh:

1. Cinta Aulia

2. Dwi Riskianti

3. Heni saprika Utami

4. Mutiara Cinta

5. Risha Nur Fitri Oktavia

Kelas: X-9

SMA NEGERI 1 BULAKAMBA


Aspek Ekonomi dari Produk Informatika

Dirangkum dari Kemendikbud.com, dalam aspek ekonomi, produk informatika


mengalami perkembangan pesat sejak penemuan pertama komputer hingga
penemuan komputer yang modern saat ini.
Seiring waktu berjalan, penerapan ilmu informatika di bidang teknologi juga
bertambah.

Contohnya adalah komputer yang diciptakan dengan berbagai macam kekurangan


dan operasi yang sederhana.

Sekarang, komputer sudah banyak jenis dengan kemampuan-kemampuan mutakhir


tertentu yang dibuat untuk memudahkan konsumen/pengguna.

Selain komputer, kita juga bisa melihat contoh aspek ekonomi produk informatika
dari ponsel pintar.
Bukan hanya sekadar untuk komunikasi, perkembangan ponsel pun jauh melampaui
itu.
Berkat perkembangan tersebut, sekarang kita dapat menggunakan ponsel untuk
bermain game, memperoleh informasi, membaca berita, buku, komik, hingga untuk
sarana bertransaksi.
Aspek ekonomi dari produk informatika ini nilainya meningkat seiring dengan
semakin canggihnya produk informatika.
Pertumbuhan yang pesat tersebut diakibatkan dari nilai tambah dan manfaat, atau
biasa disebut value, dari teknologi informasi terhadap seluruh aspek kehidupan
manusia.
Kemudahan dan keterhubungan yang dimungkinan dengan teknologi informasi telah
menjadi kebutuhan primer bagi sebagian besar manusia.
Bidang usaha mengadopsi secara masif teknologi informasi agar memenuhi
competitive necessity yang mereka perlukan agar usaha mereka tidak tersaingi atau
dikalahkan oleh perusahaan lainnya.

Di sisi lain, investasi di aspek teknologi informasi pun mereka lakukan untuk
mendapatkan teknologi yang belum dimiliki oleh saingan mereka sehingga menjadi
suatu competitive advantage yang dapat membuat mereka unggul dari perusahaan
saingan mereka.
Hal ini menciptakan value sebuah produk informatika berdasarkan kemudahan,
kemudahan, dan fitur sebuah produk untuk digunakan.
Di sisi konsumen, value tersebut dirasakan di berbagai aspek kehidupan.
Pada dasarnya, value tersebut berupa suatu kemudahan dan kenyamanan untuk
melakukan suatu aktivitas, serta kemudahan untuk berhubungan atau
berkomunikasi dengan pihak yang menawarkan layanan.
Pada sisi hubungan sesama manusia, media sosial menjadi tidak terpisahkan dengan
kehidupan.
Misalnya, mulai dari tingkat keluarga, teman, hingga pekerjaan memanfaatkan grup
media sosial untuk berkomunikasi hingga berkolaborasi terlepas dari tempat dan
waktu.
Transaksi yang makin mudah dan variatif dengan adanya perdagangan daring (e-
commerce) memudahkan kita memperoleh barang.
Contohnya Bentuk Aspek Ekonomi dari Produk Informatika adalah jual beli online

Jual beli online yang marak saat ini menggunakan media komputer dan ponsel.
Dengan komputer yang diciptakan dengan berbagai macam kekurangan dan operasi
yang sederhana.
Selain komputer ponsel pintar juga Bukan hanya sekadar untuk komunikasi tetapi
perkembangan ponsel pun jauh melampaui itu seperti jual beli online tersebut.
Berikut ini adalah bentuk perubahan karena produk informatika dari aspek ekonomi:
1. Semakin baru produk informatika, maka harganya semakin mahal.
2. Semakin lengkap kemampuan dan fitur suatu produk informatika, maka harganya
juga semakin mahal.
3. Produk informatika yang mudah dan nyaman digunakan akan memiliki value lebih
tinggi dan banyak digunakan.

Contohnya adalah aplikasi WhatsApp.

4. Produk informatika modern memberikan solusi dari permasalahan bidang


ekonomi, serta menggantikan bentuk transaksi konvensional.
Contohnya adalah toko online, e-commerce, layanan PayLater, dompet digital, dan
QRIS.
5. Banyak perusahaan rintisan (startup) yang berbasis pada penyediaan layanan
informatika.
Itulah penjelasan aspek ekonomi dari produk Informatika.

Anda mungkin juga menyukai