Anda di halaman 1dari 5

GINJAL / NEFRON

 ANATOMI

Anatomi ginjal secara umum terdiri dari empat bagian, yaitu nefron, korteks renal,
medula renal dan pelvis renal.
Nefron
Masing-masing ginjal terdapat sekitar satu juta nefron. Salah satu bagian terpenting
anatomi ginjal yaitu untuk menyaring darah, menyerap nutrisi dan membuang zat sisa
hasil metabolisme melewati urine.

Masing-masing nefron terdiri dari sebuah struktur berisi:

 Korpus renal (badan malphigi), yaitu glomerulus atau kumpulan


kapiler yang menyerap protein dari darah, serta kapsul Bowman.
 Tubulus renal, yaitu umpulan tabung yang menjalar dari kapsul
Bowman menuju tabung pengumpul (tubulus kolektivus) ini terdiri dari
tubulus proksimal, lengkung Henle, dan tubulus distal.

Darah mengalir melalui nefron menuju korpus renal. Lalu protein di dalam darah akan
diserap oleh glomerulus. Sementara itu, sisa cairan akan dialirkan ke saluran
pengumpul atau duktus kolektivus.

Korteks renal
Korteks renal atau korteks ginjal merupakan bagian anatomi ginjal paling luar.Bagian
ini dilapisi jaringan lemak yang dikenal sebagai kapsula renal atau kapsul ginjal yang
berfungsi untuk melindungi struktur bagian dalam ginjal.

Medula renal
Pada susunan antomi ginjal, medula renal merupakan jaringan yang konsistensinya
lembut. Di dalam antomi ginjal ini terdapat fungsi lain sebagai berikut:

 Piramida renal (renal pyramids), yaitu struktur kecil yang


mengandung nefron dan tubulus. Tubulus ini yang mengangkut cairan
ke ginjal. Kemudian cairan bergerak menuju struktur bagian dalam yang
mengumpulkan dan mengangkut urine keluar dari ginjal
 Duktus kolektivus, yaitu untuk menyaring cairan keluar dari nefron.
Setelah dari duktus kolektivus, cairan akan bergerak ke pelvis ginjal.
Pelvis renal
Pelvis renal yaitu ruang berbentuk corong dan terletak di bagian paling dalam dari
renal. Anatomi ginjal ini berfungsi sebagai jalur untuk cairan dalam perjalanan ke
kandung kemih. 
Bagian pertama pelvis ginjal mengandung calyces, yaitu ruang berbentuk cangkir
kecil yang bertugas mengumpulkan cairan sebelum bergerak ke kandung kemih.

 HISTOLOGI

Korteks,Medulla,Renal.Perbesaran Lemah
Daerah Papilla potongan transversal.Perbesaran Sedang.

Ujung Papilla potongan longitudinal.Perbesaran Sedang.


Bagian Medulla potongan longitudinal perbesaran 130 X.

Sumber :

√ ginjal: Anatomi Bagian-Bagian Ginjal, Fungsi Dan Penyakit Pada ginjal ...
(2020) Saintif. Available at: https://saintif.com/anatomi-ginjal/ (Accessed:
16 May 2023).

H., D.F.M.S. and Eroschenko, V.P. (2013) DiFiore’s atlas of histology with
functional correlations. Philadelphia u.a.: Wolters Kluwer Lipincott
Williams & Wilkins.

Netter, F.H. (2019) Atlas of human anatomy. Philadelphia, PA: Elsevier.

Anda mungkin juga menyukai