Anda di halaman 1dari 1

PELATIHAN PERSONIL GUDANG PT.

KEBAYORAN PHARMA PUSAT


PRETEST / POST TEST *

MATERI : SOP PELATIHAN APAR (PENANGGULANGAN BENCANA)


Nama : …........................................................................................
Divisi : …........................................................................................

SOAL PILIHAN GANDA


Petunjuk Pengisisan : Beri tanda silang pada huruf yang anda anggap sebagai jawaban yang
paling benar !
1. Apakah yang dimaksud dengan APAR ?
a. Alat yang digunakan untuk memadamkan api atau mengendalikan kebakaran kecil
b. Alat Pemadam Api yang berfungsi sebagai sumber air untuk memadamkan api saat terjadinya
kebakaran
2. Dibawah ini merupakan jenis2 APAR, kecuali
a. Foam d. Clean Agent
b. Dry Chemical Powder e. Hydrant
c. CO2
3. Berikut ini langkah-langkah dalam menghadapi bahaya kebakaran, kecuali
a. Safety first
b. Hubungi petugas pemadam kebakaran
c. Pilih dan gunakan jenis isi bahan APAR yang tepat
d.Tidak meninggalkan lokasi kebakaran meskipun api besar dan tidak dapat melakukan
pemadaman awal
4. Apakah yang dimaksud titik kumpul atau meeting point
a. Tempat berkumpul sementara bagi pengungsi saat terjadi bencana
b. Area terbuka dekat dengan pusat-pusat aktivitas masyarakat yang apabila terjadi bencana
maka menjadi titik pertemuan masyarakat yang hendak dipindahkan ketempat yang lebih aman
5. Jalur yang menghubungkan hunian/titik kumpul dengan Tempat Evakuasi Sementara (TES) dan
jalur yang menghubungkan TES dengan Tempat Evakuasi Akhir (TEA) disebut
a. Jalur Evakuasi Bencana
b. Jalur Pengamanan

Anda mungkin juga menyukai