Anda di halaman 1dari 23

No PROSEDUR AUDIT

1 Pelajari dan evaluasi internal control atas Siklus Pembelian dan Pelunasan

2 Minta Daftar Umur Hutang kepada Klien untuk akhir tahun berjalan

Periksa Saldo Hutang yang ada pada Daftar Umur Hutang (Kertas Kerja Indeks G.1) ke General
3
Ledger

Lakukan penelusuran terhadap Saldo Hutang Individual ke faktur pembelian ( lihat Daftar Faktur
4 Pembelian pada G.2). Kemudian periksa apakah semua barang yang ada dalam Daftar Hutang
sudah diterima per 31 Desember 2019

Periksa kebenaran penjumlahan pada Daftar Faktur pembelian yang ada pada Kertas Kerja
5
Indeks G.2

Siapkan Lead Schedule (G) dan kemudian Isilah Lead Schedule tersebut berdasarkan Kertas
7
Kerja Pemeriksaan Indeks G.1. Isilah Kolom berwarna Biru

Telusuri Saldo Hutang pada Daftar Hutang (Indeks G.1) ke Jurnal Pengeluaran Kas
Lakukan Konfirmasi ke Supplier. Pelajari Daftar Konfirmasi tersebut kemudian berikan tickmark
2
yang diperlukan pada kertas kerja G.1 dan Indeks Silang pada kertas kerja G.3

3
PROSEDUR AUDIT
Pelajari dan evaluasi internal control atas Siklus Pembelian dan Pelunasan

Minta Daftar Umur Hutang kepada Klien untuk akhir tahun berjalan

Periksa Saldo Hutang yang ada pada Daftar Umur Hutang (Kertas Kerja Indeks G.1) ke General
Ledger

Lakukan penelusuran terhadap Saldo Hutang Individual ke faktur pembelian ( lihat Daftar Faktur
Pembelian pada G.2). Kemudian periksa apakah semua barang yang ada dalam Daftar Hutang
sudah diterima per 31 Desember 2019

Periksa kebenaran penjumlahan pada Daftar Faktur pembelian yang ada pada Kertas Kerja
Indeks G.2

Siapkan Lead Schedule (G) dan kemudian Isilah Lead Schedule tersebut berdasarkan Kertas
Kerja Pemeriksaan Indeks G.1. Isilah Kolom berwarna Biru

Telusuri Saldo Hutang pada Daftar Hutang (Indeks G.1) ke Jurnal Pengeluaran Kas
Lakukan Konfirmasi ke Supplier. Pelajari Daftar Konfirmasi tersebut kemudian berikan tickmark
yang diperlukan pada kertas kerja G.1 dan Indeks Silang pada kertas kerja G.3
Saudara dianggap sudah mempelajari dan mengevaluasi
internal control klien, dan sudah menyimpulkan bahwa
PENJELASAN
internal control klien atas siklus pembelian dan pelunasan
sudah memadai

Daftar Umur Hutang sudah saudara peroleh dari Klien, dan


sudah saudara diarsipkan dalam Kertas Kerja Indeks G.1

Saudara dianggap sudah menelusuri ke General Ledger dan


saudara telah menyimpulkan bahwa Saldo Hutang sesuai
dengan General Ledger

Untuk menyederahanakan kasus, Daftar Faktur Pembelian


merupakan representasi dari Faktur Pembelian. Semua
barang yang ada dalam Daftar Hutang juga sudah diterima
per tanggal 31/12/2019

Lead Schedule sudah disediakan. Klien adalah PT. Sinar


Jaya Abadi, Akun Hutang Dagang untuk Periode 31
Desember 2019. Saldo Hutang per 31 Desember 2019
adalah Rp. 557.000.000. Pemeriksaan dilakukan pada
Tanggal 8 April 2020

Setelah saudara telusuri ke Jurnal Pengeluaran Kas, Saudara


menemukan bahwa seluruh saldo Hutang sesuai dengan
Jurnal Pengeluaran Kas. Kemudian berikan tickmark yang
diperlukan pada kertas kerja G.1
Penjelasan Perbedaan Hasil Konfirmasi yang disampaikan
oleh Toronto,PT dapat diyakini kebenarannya. Berika
Tickmark yang diperlukan pada Toronto, PT terkait hal
tersebut

Perbedaan saldo dengan Yokohama karena ada pembelian


barang dagang dari Yokohama Rp. 20.000.000,- Barang
dikirim dari Yokohama tanggal 31 Desember 2019, dan
sampai di PT. Sinar Jaya Abadi tanggal 5 Januari 2020.
Syarat Pembelian FOB Destination
TUGAS MAHASISWA
Tidak ada

Hitung kebenaran penjumlahan dan kemudian berikan tickmark


yang diperlukan pada Kertas Kerja G.1

Berikan Tickmark yang diperlukan pada Kertas Kerja G.1, bahwa


Saldo Hutang sesuai dengan General Ledger

Berikan tickmark yang diperlukan pada kertas kerja G.1, bahwa


saudara telah melakukan penelusuran ke Daftar Umur Hutang di
G.2 dan telah menyimpulkan bahwa semua barang yang tercantum
dalam Hutang tersebut sudah diterima per 31 Desember 2019

Berikan tickmark yang diperlukan pada kertas kerja G.2

Berikan Indeks silang pada G.1, jika penelusuran ke daftar faktur


pembelian tersebut telah sesuai dengan Saldo yang tertera dalam
Daftar Hutang yang ada pada Kertas kerja indeks G.1

Isilah Lead Schedule tersebut berdasarkan Kertas Kerja


Pemeriksaan Indeks G.1. Isilah Kolom berwarna Biru. Saldo
Hutang Tahun Lalu adalah Rp. 488.000.000,- Lalu Berikan juga
Tickmark (Pada kolom Audited 31 Desember 2018) bahwa Saldo
tersebut sesuai dengan Saldo Tahun Lalu

berikan tickmark yang diperlukan pada kertas kerja G.1


Berikan tickmark yang diperlukan pada kertas kerja G.1 dan
Indeks Silang pada kertas kerja G.3. Buat Usulan Jurnal
penyesuaian jika diperlukan

Berikan tickmark yang diperlukan pada kertas kerja G.1 dan


Indeks Silang pada kertas kerja G.3. Buat Usulan Jurnal
penyesuaian jika diperlukan
SANDIANI, ORIMECCA & ANAQIE
S O A Registered Public Accountant

Klien
Subject

Periode

UnAudited PAJE
Account Ref
31 Desember 2019

Hutang Dagang

- -

Deskripsi Akun: Hutang Dagang pada perusahaan ini merupakan pembelian barang d

Tickmark:

Prosedur Audit

Jurnal Penyesuaian
Flux Analysis

Kesimpulan : Saldo Akun Hutang Dagang PT. Sinar Jaya Abadi telah disajikan secara W
Indonesia
Indeks:

Inisial Tanggal
Dibuat Oleh

Diperiksa Oleh ADH

PAJE Audited Audited


Flux Analysis

31 Desember 2019 31 Desember 2018


(Rp) (%)

- - - -

upakan pembelian barang dagang secara kredit


di telah disajikan secara Wajar Sesuai dengan prinsip Akuntans yang Berlaku Umum di
S O A SANDIANI, ORIMECCA & ANAQIE
Registered Public Accountant

Client
Subject
Period

December 2019
ACCOUNT
SUPPLIER NAME ACCOUNT BALANCE 0-30 DAYS
CODE
Rezeki Lancar 105,000,000 75,000,000
Sinar Terang Mulia 65,000,000 50,000,000
Toronto, PT 70,000,000 45,000,000
Ultra Abadi Jaya 35,000,000 35,000,000
Violetta. PT 93,000,000 60,000,000
Windy, PT 126,000,000 70,000,000
X-Treem Sentosa 23,000,000 23,000,000
Yokohama 31,000,000 21,000,000
Zulu Perdana 9,000,000 9,000,000

TOTAL 557,000,000 388,000,000

G
Index:

Initial Date
Prepared by
Reviewed by ADH

19
over 90
0-30 DAYS 31-60 DAYS 61-90 DAYS
days
30,000,000
15,000,000
25,000,000

33,000,000
56,000,000

10,000,000

169,000,000 - -
S O A SANDIANI, ORIMECCA & ANAQIE
Registered Public Accountant

Client
Subject
Period

SUPPLIER Record Num


Rezeki Lancar 12/PB/11/19
Rezeki Lancar 22/PB/11/19
Sinar Terang Mulia 31/PB/11/19
Toronto, PT 32/PB/11/19
Violetta. PT 34/PB/11/19
Windy, PT 35/PB/11/19
Windy, PT 38/PB/11/19
Yokohama 39/PB/11/19
Rezeki Lancar 06/PB/12/19
Sinar Terang Mulia 08/PB/12/19
Violetta. PT 12/PB/12/19
Windy, PT 13/PB/12/19
Yokohama 14/PB/12/19
Sinar Terang Mulia 15/PB/12/19
Toronto, PT 17/PB/12/19
Ultra Abadi Jaya 19/PB/12/19
Windy, PT 21/PB/12/19
X-Treem Sentosa 22/PB/12/19
Zulu Perdana 24/PB/12/19
Rezeki Lancar 26/PB/12/19
Violetta. PT 29/PB/12/19
BALANCE
ANAQIE
Index :

Initial Date
Prepared by
Reviewed by ADH

DATE AMOUNT
2-Nov-19 20,000,000
4-Nov-19 10,000,000
6-Nov-19 15,000,000
6-Nov-19 25,000,000
12-Nov-19 33,000,000
13-Nov-19 30,000,000
15-Nov-19 26,000,000
20-Nov-19 10,000,000
15-Dec-19 25,000,000
15-Dec-19 10,000,000
15-Dec-19 35,000,000
15-Dec-19 20,000,000
15-Dec-19 21,000,000
16-Dec-19 40,000,000
17-Dec-19 45,000,000
18-Dec-19 35,000,000
19-Dec-19 50,000,000
20-Dec-19 23,000,000
21-Dec-19 9,000,000
22-Dec-19 50,000,000
23-Dec-19 25,000,000
557,000,000
SANDIANI, ORIMECCA & ANAQIE
S O A Registered Public Accountant Index :

Client Prepared by
Subject Reviewed by
Period

December 2019
ACCOUNT
SUPPLIER NAME NILAI KONFIRMASI HASIL KONFIRMASI
CODE
Rezeki Lancar 105,000,000 105,000,000
Sinar Terang Mulia 65,000,000 65,000,000

70,000,000 100,000,000

Toronto, PT
Ultra Abadi Jaya 35,000,000 35,000,000
Violetta. PT 93,000,000 93,000,000
Windy, PT 126,000,000 126,000,000
X-Treem Sentosa 23,000,000 23,000,000

31,000,000 51,000,000
Yokohama
Zulu Perdana 9,000,000 9,000,000

TOTAL

TP:

Usulan Jurnal Penyesuaian


Initial Date

ADH

PENJELASAN PERBEDAAN

CHECK dari PT. Sinar Jaya Abadi berupa Cek BNI


No.12345678, senilai Rp. 30.000.000 untuk
pembayaran Pebelian Barang tanggal 23/10/2019,
hilang. PT.Sinar Jaya Abadi berjanji akan
mengganti, namun hingga sekarang Belum diganti.

Pada Tanggal 31 Desember 2019, kami mengirim


Barang Senilai Rp. 20.000.000,
G/L Sesuai dengan General Ledger
PY Sesuai dengan Saldo Akhir Tahun Sebelumnya
^ Penjumlahan sudah dilakukan
# Telah ditelusuri ke faktur pembelian semua barang sudah sampai pada gudang klien pe
C Telah dilkukan konfrmasi
Ý Sesuai dengan Jurnal Pengeluaran Kas
ang sudah sampai pada gudang klien per 31 Desember 2019

Anda mungkin juga menyukai