Anda di halaman 1dari 13

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Sekolah : SMK Negeri 2 Tulungagung

Bidang Keahlian : Bisnis dan Manajemen

Program Keahlian : Akuntansi dan Keuangan Lembaga

Mata Pelajaran : Dasar-Dasar Program Keahlian

Disusun oleh Siska Puji Astutik

Kompetensi Awal Etika Profesi, dan Kesehatan dan Keselamatan Kerja

Sarana Prasarana Menggunakan Power Point

Perangkat keras (laptop, smartphone)

Menggunakan youtube sebagai tautan untuk membuka video


pembelajaran

Target peserta didik Siswa Fase E

Kelas X SMK Program Keahlian Akuntansi dan Keuangan


Lembaga

Model pembelajaran Project Based Learning atau Teaching Factory

Tujuan pembelajaran Siswa mampu menjelaskan pengertian etika profesi dan

kesehatan dan keselamatan kerja, menjelaskan factor-faktor

yang mempengaruhi kesehatan dan keselamatan kerja.

Alokasi waktu 6 JP

Kegiatan pembelajaran Pendahuluan (15 menit)

 Guru mengabsen siswa dan dilanjutkan siswa


mempersiapkan diri serta perlatan yang diperlukan,
termasuk kegiatan cleaning meja
 Guru memberikan pertanyaan kinci tentang materi yang
dipelajari siswa
Apersepsis (30 menit)

Guru memberikan apresepsi tentang materi kesehatan dan


keselamatan kerja dengan materi sebelumnya jenis-jenis profesi
akuntan.

Kegiatan Inti ( 95 menit)

 Guru memberikan penjelasan tentang pengertian


kesehatan dan keselamatan kerja, serta factor-faktor apa
saja yang mempengaruhi kesehatan dan keselamatan
kerja.
 Peserta didik akan diberikan pertanyaan kelompok, dan
dipresentasikan di depan.

Kegiatan Penutup (30 menit)

 Guru dan peserta didik meriview kembali pembelajaran


yang telah dibahas
 Siswa melakukan refleksi atas proes pembelajaran yang
berlangsung hari ini
 Menutup dengan doa

Asesmen 1. Asesmen awal pembelajaran non kognitif: memberikan


pertanyaan kepada siswa tentang dukungan yang
diperlukan supaya dapat berkembang dalam tahap
capaian pembelajaran ini.
2. Asesmen Formatif: memantau perkembangan siswa
dalam mengerjakan tugas
3. Asesmen sumatif: penilaian produk (portofolio). Kriteria
yang dinilai: Siswa aktif dalam diskusi kelas dan
kelengkapan penyampaian dalam diskusi
Refleksi Peserta didik dan pendidik merefleksikan kegiatan pembelajaran
pada materi ini tentang kendala yang dihadapi, kesulitan yang
dihadapi, dan perkembangan peserta didik

Lampiran

1. Penilaian Harian

2. Kunci Jawaban

3. Rubrik Penilaian

4. Materi
Mengetahui Tulungagung, 16 September 2022

Guru Pamong SMKN 2 Tulungagung Guru Mata Pelajaran

Khusnia Fuadiyah,S.Pd Siska Puji Astutik

NIP. NPM. 19187203039

LAMPIRAN 1

1. Sebutkan dan jelaskan prinsip-prinsip profesi akuntan!


Jawab:
a. INTEGRITAS
Bersikap lugas dan jujur dalam semua hubungan
profesional dan bisnis.
b. OBJEKTIVITAS
Tidak membiarkan bias, benturan kepentingan, atau
pengaruh yang tidak semestinya dari pihak lain, yang
dapat mengesampingkan pertimbangan profesional
atau bisnis.
c. KOMPETENSI DAN KEHATI-HATIAN
PROFESIONAL
Menjaga pengetahuan dan keahlian profesional pada
tingkat yang dibutuhkan untuk memastikan bahwa
klien atau pemberi kerja akan menerima jasa
profesional yang kompeten berdasarkan perkembangan
praktik, peraturan, dan teknik mutakhir, serta bertindak
sungguh-sungguh dan sesuai dengan teknik dan
standar profesional yang berlaku.
d. KERAHASIAAN
Menghormati kerahasiaan informasi yang diperoleh
dari hubungan profesional dan binis dengan tidak
mengungkapkan informasi tersebut kepada pihak
ketiga tanpa ada kewenangan yang jelas dan memadai,
kecuali terdapat suatu hak atau kewajiban hukum atau
profesional untuk mengungkapkannya, serta tidak
menggunakan informasi tersebut untuk keuntungan
pribadi Akuntan Profesional atau pihak ketiga.
e. PERILAKU PROFESIONAL
Mematuhi hukum dan peraturan yang berlaku dan
menghindari perilaku apapun yang mengurangi
kepercayaan kepada profesi Akuntan Profesional.

2. Sebutkan penyakit-penyakit yang dapat terjadi ketika


kita berprofesi sebagai akuntan!
Jawab:
-Penyakit paru dan saluran pernafasan. Debu sering
dijadikan sebagai indikator kebersihan udara.
-Kelainan pendengaran.
-Penyakit akibat keracunan.
-Penyakit mata.
-Penyakit asma.
-Penyakit otot dan syaraf.
-Kelainan genetik.
-Penyakit kulit.

3. Jika kalian bekerja dibidang akuntan hal-hal apa yang


wajib kalian perhatikan?
Jawab:
-Kerahasiaan
-Tanggung Jawab Profesi
-Objektivitas
-Standar Teknis
-Kompetensi
-Kemandirian
-Integritas
-Kepentingan Publik

PENILAIAN HARIAN 1

1. Unsur-unsur penunjang keselamatan kerja adalah sebagai berikut, kecuali..

A. Adanya unsur-unsur keamanan dan kesehatan kerja

B. Adanya kesadaran dalam menjaga keamanan dan kesehatan kerja.

C. Mendapatkan Gaji yang Besar

D. Teliti dalam bekerja

E. Melaksanakan prosedur kerja dengan memperhatikan keamanan dan kesehatan kerja.

2. Kondisi bekerja yang bebas dari risiko kecelakaan dan kerusakan yang mencakup kondisi
bangunan, kondisi mesin, peralatan keselamatan dan kondisi pekerja untuk menjaga kesehatan kerja
karyawan agar produktivitas terjaga dan meningkat disebut....

A. keselamatan kerja

B. kesehatan kerja

C. keamanan kerja

D. perlindungan kerja

E. kecelakaan kerja

3. Berikut ini faktor yang mempengaruhi lingkungan kerja yang berasal dari lingkungan alam dan
bukan karena tindakan manusia adalah....

A. kebisingan dan getaran mekanis

B. temperatur dan kelembapan

C. penerangan dan getaran mekanis

D. penerangan dan bau-bau

E. sirkulasi udara dan kebisingan

4. Berikut adalah perencanaan yang dapat dilakukan untuk mendukung K3 di tempat kerja, kecuali...
A. Pembebanan dan pengangkutan material yang minimal

B. Mempunyai ruang gerak yang aman dan tidak licin

C. Tersedia fasilitas untuk evakuasi

D. Tersedianya peralatan pencegah kebakaran di setiap mesin

E. Penaikan gaji dan tunjangan karyawan

5. Beberapa faktor umum yang menghambat tingkat produktifitas di tempat kerja, kecuali......

A. Pengoperasian peralatan yang cacat

B. Kurangnya peralatan keselamatan

C. Pekerjaan berbahaya

D. Perbaharuan mesin dan peralatan

E. Jadwal pekerjaan yang padat

6. Semua yang terdapat di sekitar tempat kerja yang dapat memengaruhi pegawai, baik secara
langsung maupun tidak langsung, disebut....

A. lingkungan kerja

B. lingkungan fisik

C. lingkungan non-fisik

D. struktur kerja

E. tanggung jawab kerja

7. Berikut yang bukan merupakan kondisi yang dapat menyebabkan kecelakaan kerja adalah…

A. Tata ruang yang tidak ergonomi

B. Keadaan bising yang ada dan atau timbul dilingkungan kerja

C. Instalasi listrik yang terkadang terabaikan

D. Fisik dan mental yang kurang sesuai dengan keadaan pekerjaan

E. Penyulutan api yang tidak pada tempat dan waktu yang sesuai
8. Berikut yang merupakan faktor-faktor penyebab kecelakaan kerja menurut Mangkunegara
adalah…

A. Keadaan tempat lingkungan kerja

B. Faktor manusia

C. Faktor sumber bahaya

D. Faktor lingkungan kerja

E. Faktor material atau peralatannya

9. Semua keadaan yang berkaitan dengan hubungan kerja, sejauh mana pekerjaan yang diberikan
memiliki organisasi yang baik merupakan lingkungan kerja non-fisik, yaitu....

A. kerja sama kelompok

B. struktur kerja

C. tanggung jawab kerja

D. perhatian pemimpin

E. dukungan pemimpin

10. Kecelakaan yang terjadi di tempat kerja yang dikarenakan adanya sumber atau potensi bahaya
merupakan pengertian dari…

A. Kecelakaan dalam rumah

B. Kecelakaan dalam perjalanan

C. Kecelakaan industri

D. Kecelakaan dalam gedung

E. Kecelakaan kerja

11. Kecelakan yang terjadi diluar tempat kerja atau ketika perjalanan menuju tempat kerja dimana
kecelakaan tersebut masih berhubungan dengan pekerjaan tersebut merupakan pengertian dari…

A. Kecelakaan industri

B. Kecelakaan dalam perjalanan

C. Kecelakaan dalam rumah

D. Kecelakaan dalam gedung


E. Kecelakaan kerja

12. Berikut yang bukan merupakan alat pelindung diri untuk mengatasi kecelakaan kerja adalah…

A. Kacamata

B. Sarung tangan

C. Masker

D. Sarung

E. Sepatu

13. Berikut yang merupakan usnur-unsur penunjang keamanan yang bersifat materill adalah…

A. Buku petunjuk penggunaan alat

B. Imbauan-imbauan

C. Baju kerja

D. Rambu-rambu dan isyarat bahaya

E. Petugas keamanan

14. Berikut yang merupakan unsur-unsur penunjang keamanan yang bersifat non materill adalah…

A. Helm

B. Kacamata

C. Sarung tangan

D. Sepatu

E. Rambu-rambu dan isyarat bahaya

15. Kondisi keselamatan yang yang bebas dari resiko kecelakaan dan kerusakan dimana kita bekerja
yang mencakup tentang kondisi bangunan, kondisi mesin, peralatan keselamatan, dan kondisi pekerja
merupakan pengertian keselamatan kerja menurut…

A. Mondy

B. Istilah/bahasa

C. Simanjuntak
D. Jackson

E. Mathis

16. Suatu keadaan sukar atau sulit yang tidak tersangka sangka terjadi kecelakaan adalah …

A. penyakit akibat kerja

B. pencegahan penyakit

C. keadaan darurat

D. pelanggan terganggu

E. keterampilan tenaga kerja

17. Udara di sekitar dikatakan kotor apabila kadar oksigennya telah berkurang dan telah bercampur
dengan gas atau bau-bauan yang berbahaya bagi kesehatan tubuh. Hal ini merupakan faktor....

A. sirkulasi udara

B. getaran mekanis

C. keamanan

D. struktur kerja

E. tanggung jawab kerja

18. Pertolongan pertama pada kecelakaan kerja diberikan untuk hal-hal berikut ini,kecuali …

A. menyelamatkan korban

B. meringankan penderitaan korban

C. membuat surat rujukan ke rumah sakit

D. mencegah cedera atau penyakit yang lebih parah

E. mencarikan pertolongan yang lebih lanjut

19. Gangguan kesehatan baik jasmani maupun rohani yang ditimbulkan ataupun diperparah karena
aktivitas kerja atau kondisi yang berhubungan dengan pekerjaan adalah …

A. penyakit akibat kerja

B. Keamanan kerja
C. resiko kerja

D. Pertolongan kerja

E. keselamatan kerja

20. Pemeriksaan kesehatan yang dilakukan kepada tenaga kerja setelah sembuh dari kecelakaan dan
penyakit yang agak lama dengan maksud agar ia bekerja sesuai dengan situasi dan kondisi badannya
disebut pemeriksaan....

A. kesehatan awal

B. kesehatan berkala

C. kesehatan khusus

D. anamnesa

E. fisik
LAMPIRAN 3

Rubrik Penilaian
A. Teknik dan bentuk penilaian

No. Aspek Teknik Bentuk penilaian


Penilaian

1 Sikap Observasi Lembar pengamatan

2 Keterampilan Presentasi Checklist

B. KriteeB. Kriteria penilaian


1) Penilaian sikap: lembar pengamatan profil pelajar Pancasila: Bernalar kritis,
Kreatif, dan Mandiri

No Aspek yang diamati Skor

1 2 3 4

1 Percaya diri dalam menyelesaikan setiap tugas


yang diberikan guru

2 Mampu memecahkan masalah dengan berbagai


Cara

3 Mampu menyampaikan pendapat dan menjawab


pertanyaan tanpa ditunjuk

4 Mampu menggunakan sumber belajar yang


tepat

5 Menunjukkan sikap tanggung jawab dalam


menyelesaikan tugas dari guru

Keterangan pengisian skor :

4 : Sangat Baik, apabila selalu melakukan sesuai pernyataan


3 : Baik, apabila sering melakukan sesuai pernyataan
2 : Cukup, apabila kadang-kadang melakukan sesuai sesuai pernyataan
1 : Kurang, apabila tidak pernah melakukan sesuai pernyataan

2) Penilaian Keterampilan

Kriteria Nilai
Asesmen
4 3 2 1

Menjelaskan Menjelaskan Menjelaskan Menjelaskan Menjelaskan


dan dan dan dan dan
mengidentifi mengidentifi mengidentifi mengidentifi mengidentifi
kasi tentang kasi tentang kasi tentang kasi tentang kasi tentang
Etika profesi, Etika profesi, Etika profesi, Etika profesi, Etika profesi,
Prinsip- Prinsip- Prinsip- Prinsip- Prinsip-
prinsip etika prinsip etika prinsip etika prinsip etika prinsip etika
profesi, profesi, profesi, profesi, profesi,
Kesehatan Kesehatan Kesehatan Kesehatan Kesehatan
dan dan dan dan dan
Keselamatan Keselamatan Keselamatan Keselamatan Keselamatan
Kerja, Kerja, Kerja, Kerja, Kerja,
Faktor-faktor Faktor-faktor Faktor-faktor Faktor-faktor Faktor-faktor
yang yang yang yang yang
mempengaru mempengaru mempengaru mempengaru mempengaru
hi kesehatan hi kesehatan hi kesehatan hi kesehatan hi kesehatan
dan dan dan dan dan
keselamatan keselamatan keselamatan keselamatan keselamatan
kerja kerja kerja kerja kerja
LAMPIRAN 4

Etika profesi adalah prinsip ini mewajibkan setiap pelaku profesinya untuk secara konsisten
memiliki moral dan kejujuran dalam menjalankan pekerjaannya. Pelaku profesi harus selalu
bersikap adil, mementingkan profesi, dan memikirkan kepentingan masyarakat. Ada beberapa
prinsip dalam etika profesi yaitu integritas, objektivitas, kompetensi dan kehati-hatian
profesional, kerahasiaan, perilaku professional.

Pengertian K3 Menurut Keilmuan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) adalah semua Ilmu
dan Penerapannya untuk mencegah terjadinya kecelakaan kerja, penyakit akibat kerja (PAK),
kebakaran, peledakan dan pencemaran lingkungan. Perbedaan antara Keselamatan dan
Kesehatan kerja secara umum, diantaranya : - Keselamatan itu fokus terhadap bahaya dan
resiko yang menimbulkan kerugian dan bersifat AKUT. Sedangkan Kesehatan itu fokus
terhadap bahaya dan resiko yang menimbulkan kerugian tetapi bersifat KRONIS.

Adapun sejumlah faktor penyebab kecelakaan kerja yang dipengaruhi oleh manusia adalah
sebagai berikut:

a. SOP atau Prosedur. SOP yang tidak memperhatikan keselamatan pekerja dapat
menyebabkan kecelakaan kerja

b. Pelatihan Keselamatan dan Kesehatan Kerja

c. Penggunaan APD

d. Perilaku Manusia

Anda mungkin juga menyukai