Anda di halaman 1dari 3

Tugas Mandiri 1

SKTNP Barang dan Jasa

Materi : Praktikum SKTNP 1 Nama :


Tanggal : Maret 2023 Kelas :

Petunjuk:
 Isikan jawaban pada kolom yang sudah disediakan.
 Upload tugas sesuai dengan jadwal yang sudah ditentukan dengan format file
Kelas_Nama_Tugas Mandiri 1

1. Klasifikasikan usaha berikut ini pada kolom 3 dan apakah usaha tersebut bisa menjadi sampel
SKTNP pada kolom 4?

Apakah bisa
Kategori PDB? dijadikan sampel
No Nama Usaha
(17 Kategori) SKTNP?
(Ya/Tidak)
(1) (2) (3) (4)
1. Usaha pembibitan ayam ras dengan
sistem bagi hasil
2. Usaha penggalian batu dengan proses
pemecahan
3. Usaha penggalian tanah urug yang
dilanjutkan dengan peningkatan
kegunaan lahan itu sendiri
4. TPA yang dikelola oleh pemerintah
5. Usaha pengumpulan kotoran hewan
untuk pembuatan pupuk (kompos)
6. Perusahaan transporter mengambil
limbah ke RS dan kemudian dibawa ke
perusahaan lain yang melakukan
treatment limbah
7. Usaha penggalian pasir kuarsa/porifiri
8. Peternak Ayam Kate
9. Pak Banyu membeli air dari sumur
warga dan menjualnya ke rumah-
rumah memakai mobil tangki air
10. Pak Eko membeli balok es dari pabrik,
kemudian dipotong-potong dan dijual
ke pedagang minuman
11. Usaha pengumpulan sampah
konstruksi dan pembongkaran
bangunan
12. Pangkas rambut Pak Rahmat
13. Pedagang mie ayam keliling Pak Sabar
14. Karaoke milik Hotel Jivva
15. Warung makan Sido Mampir
16. Toko Mulya Furniture
Apakah bisa
Kategori PDB? dijadikan sampel
No Nama Usaha
(17 Kategori) SKTNP?
(Ya/Tidak)
17. Klinik Kecantikan Beauty Me
18. Kolam renang Tirta Biru
19. Sekolah Tinggi Pariwisata Citraloka
20. Villa Nokha Raya
21. Rumah Kost Bu Yusnidar
22. Kantor Akuntan Drs Arifin dan Rekan
23. Reparasi Mesin Fotokopi
24. Penyewaan Baju dan Alat Pesta
25. Jasa olah data skripsi “DataStat”
26. Reparasi TV Radio Pak Budimanto
27. Rumah Sakit Jantung Asa Kita
28. Travel Umroh Madina
29. Kontrakan rumah Pak Haji Naim
30. SMK Karya Utama
Kategori:

A. Pertanian, Kehutanan, dan Perikanan


B. Pertambangan dan Penggalian
C. Industri Pengolahan
D. Pengadaan Listrik dan Gas
E. Pengadaan Air, Pengelolaan Sampah, Limbah dan Daur Ulang
F. Konstruksi
G. Perdagangan Besar dan Eceran; Reparasi Mobil dan Sepeda Motor
H. Transportasi dan Pergudangan
I. Penyediaan Akomodasi dan Makan Minum
J. Informasi dan Komunikasi
K. Jasa Keuangan dan Asuransi
L. Real Estate
M,N. Jasa Perusahaan
O. Administrasi Pemerintahan, Pertahanan dan Jaminan Sosial Wajib
P. Jasa Pendidikan
Q. Jasa Kesehatan dan Kegiatan Sosial
R,S,T,U. Jasa lainnya

2. Selesaikan soal-soal berikut ini dengan beri tanda B jika pernyataan BENAR atau S jika pernyataan
SALAH.

No Pernyataan B/S
(1) (2) (3)
1. Konsep pendapatan secara akrual dalam SKTNP Jasa adalah
pendapatan yang diterima saat jasa yang dipesan telah
dinikmati
2. Penjualan ayam afkir masuk sebagai pendapatan
3. Pendapatan dalam SKTNP barang hanya produk utama dan
ikutan
4. Kantor cabang tidak bisa menjadi sampel SKTNP
5. Penanam saham dan tenaga outsourcing merupakan bagian
dari tenaga kerja

Anda mungkin juga menyukai