Anda di halaman 1dari 4

Nama : REVALDI HILMI IRKAPUTRA

NIM : 8435122022
Prodi : Peternakan
Fakultas : Pertanian

TUGAS BIOLOGI
Pengamatan Tumbuhan Cryptogamae

No Foto Pengamatan Nama Spesies Deskripsi


1. Auricularia uricula  Karakteristik unik dari
jamur ini yaitu memiliki
tubuh buah yang kenyal
jika dalam keadaan segar.
 Tubuh jamur ini bertangkai
pendek dan tumbuh
menempel pada substrat
dengan membuat lubang
pada permukaannya. 
 Kulitnya berlendir selama
musim hujan dan tampak
mengkerut pada musim
kemarau.
 salah satu jenis jamur liar
yang dapat dengan mudah
dijumpai di Taman
Nasional Gunung Ciremai
(TNGC) terutama pada
waktu musim penghujan
dan di tempat yang
lembab.
 Jamur Kuping terdiri dari
tiga jenis yaitu Jamur
Kuping Putih (Tremella
fuciformis), Jamur Kuping
Hitam (Auricularia
polytricha) dan Jamur
Kuping Merah (Auricularia
auricular-judae)
mengandung serat yang tinggi
serta kalori yang rendah juga
mengandung protein alami (asam
amino)
2. Adiantum Tenerum  Adiantum tenerum, atau
dikenal sebagai suplir
rumpun, adalah sejenis
paku-pakuan yang termasuk
dalam kelompok Adiantoid
dari suku Pteridaceae.
Spesies suplir ini termasuk
yang paling mudah dijumpai
di Indonesia, terutama di
dataran rendah, karena
mampu beradaptasi dengan
ba
 Pada tangkai hitamnya yang
tipis,daun-daun kecil
tumbuh saling menumpuk.
Berbeda dari
jenis tumbuhan paku
lainnya yang khas dengan
bentuk daun yang
memanjang atau runcing,
tanaman suplir
memiliki bentuk daun yang
membulat dan
bergelombang seperti
kipas.
Andreaea Rupestri
3.
 Andreaea adalah genus
lumut batu digambarkan
sebagai genus pada tahun
1801.
 Batu digambarkan sebagai
genus pada tahun 1801.
 Lumut kecil, lumut
acrocarpous halus (yang
berarti bahwa kapsul
terbentuk di ujung cabang
vertikal) yang membentuk
gelap bantal coklat atau
kemerahan pada batu
yang mengandung silika
basah, tumbuh di daerah
pegunungan. 
 Andreaeaceae menyukai
habitat berbatu.
 Protonema berbentuk pita
yang bercabang cabang
 Kapsul spora mula mula
diselubungi oleh kaliptra
yang bentuknya seperti
kopyah bayi, yang jika
sudah dimasak pecah
dengan 4 katup
katupKolumela
diselubungi oleh jaringan
sporoge

Daftar Pustaka

Mari Kenali Lebih Dekat Jamur Kuping - Ditjen Konservasi Sumber Daya Alam dan Ekosistem
(menlhk.go.id)

https://id.m.wikipedia.org/wiki/Adiantum_tenerum

Andreaea Petrophila Andreaea Rupestris | PDF (scribd.com)

Anda mungkin juga menyukai