Anda di halaman 1dari 4

TANAHARA

RGANIK

TANAHARA
ORGANIK
LANGKAH PETANI TANARA DALAM
MENGHASILKAN PRODUK RAMAH LINGKUNGAN

KELOMPOK TANI SUBUR TANI


DESA TANARA, KECAMATAN TANARA
KABUPATEN SERANG, BANTEN
TANAHARA
RGANIK

LATAR
BELAKANG
Semangat bertani organik didasari oleh permasalahan
ekologis seperti menurunnya kualitas lahan, resistennya
hama penyakit dan tingkat kesehatan produk pertanian yang
terkontaminasi akibat penggunaan pupuk kimia dan
pestisida sintetis.

Kelompok Tani SUbur Tani Desa Tanara dengan semangat


berubah, berani memulai pertanian ramah lingkungan
dengan menggunakan pupuk kandang sebagai input
produksi dan mengurangi pupuk kimia secara bertahap.

Akhirnya pada satu titik petani berani hanya menggunakan


pupuk organik dan menanam beras merah.
TANAHARA
RGANIK

ABOUT
US
Tanahara Organik merupakan sebuah
usaha bersama petani dalam rangka
mempertahankan bertani secara
organik dengan menghasilkan
produk-produk ramah lingkungan.

Tanahara Organik saat ini berfokus


pada penjualan beras merah ramah
lingkungan dan produksi pupuk
organik. keuntungan penjualan beras
akan dikelola untuk memproduksi
pupuk organik yang akan dijadikan
pengganti pupuk kimia sehingga
petani akan dimudahkan dalam
bertani
TANAHARA
RGANIK

OUR PRODUCT
saat ini produk yang dihasilkan berupa
beras merah ramah lingkungan
dengan perlakuan secara organik.
petani yang menanam secara organik
hasil panennya akan dihargai lebih
tinggi dan pupuknya akan disediakan
oleh Tanahara Organik.

Anda mungkin juga menyukai