Anda di halaman 1dari 1

Analisis SWOT

INTERNAL Kekuatan (Strength) Kelemahan (Weakness)

 Memiliki lokasi yang cukup  Belum terdapat aktivitas


luas dan juga wisata yang kuat di
pemandangan dari atas destinasi. 
yang bagus.   Belum memiliki izin untuk
 Memiliki beberapa jenis retribusi tiket masuk dan
tanaman/ pohon buah parkir. 
seperti durian, lemon dan  Fasilitas berupa cafe
EKSTERNAL jambu.  belum beroperasi secara
 Sudah terdapat SDM yang maksimal karena SDM
terstruktur dalam belum memadai. 
pokdarwis, bumdes.   Potensi berupa buah
 Memiliki lahan camping durian masih berupa
dan juga persewaan alat event seasonal setiap 1
camping yang cukup tahun sekali.
lengkap dan sudah dibuat
paket.

Peluang (Opportunity) Strategi 1 (SO) Strategi 2 (WO)

 Tren camping dan juga  Menjadikan aktivitas  Memaksimalkan


outbound yang saat ini camping menjadi daya bangunan cafe dengan
mulai meningkat.  tarik utama. mengikut sertakan
 Terdapat potensi lain di  Melakukan kerjasama masyarakat sekitar agar
sekitar destinasi seperti antara Pokdarwis dengan UMKM dapat berjalan,
UMKM, kesenian dan masyarakat di sekitar terlebih dalam
budaya, perkebunan yang destinasi dalam hal pembuatan kuliner
masih bisa pembuatan paket wisata. olahan dari buah durian.
dikembangkan.   Membuat beberapa jenis
paket outbound yang dapat
ditawarkan kepada
wisatawan.

Ancaman (Threat) Strategi 3 (ST) Strategi 4 (WT)

 Terdapat para pedagang  Membuat paket wisata  Membuat variasi olahan


durian lain disekitar edukasi seperti cara dengan bahan durian
destinasi.  mengolah buah, memetik, sebagai salah satu
 Kondisi destinasi yang dll. keunikan destinasi
terdapat lahan miring  Memfokuskan kegiatan  Membuat zonasi untuk
sehingga dapat wisatawan di area yang setiap aktivitas yang
berpotensi untuk datar dan lapang untuk dilakukan di destinasi
longsor.  meminimalisir kecelakaan. yang memiliki lahan
 Terdapat pesaing  Menentukan flagship / miring 
destinasi yang serupa di produk unggulan destinasi
sekitar destinasi. sehingga membedakan
dengan kompetitor.

Anda mungkin juga menyukai