Anda di halaman 1dari 2

PELAYANAN PEMERIKSAAN EKG

No.

No. Revisi :0

SOPTanggal Terbit : 30 April 2018

Halaman : 1-3

UPT
PUSKESMAS
ASNA
WARUNG JAMBU

Pelayanan pemeriksaan EKG adalah proses urutan


pelayanan pemeriksaan EKG di Puskesmas Warung
1. Pengertian Jambu sesuai kebutuhan pasien berdasarkan dengan
ketentuan yang berlaku.

Sebagai acuan penerapan langkah-langkah Untuk pasien


dan keluarga memahami tahapan dan prosedur pelayanan
2. Tujuan pemeriksaan EKG dari awal kedatangan hingga
pasien/keluarga selesai pelayanan.

SK Kepala UPT Puskesmas Warung Jambu No.

3. Kebijakan 440/006/SK/PKMWRJ/IV/2018 tentang Layanan Klinis


Yang berorientasi Pasien.

1. UU nomor 36 Tahun 2009 Tentang Kesehatan


4. Referensi 2. Permenkes nomor 75 Tahun 2014 tentang Puskesmas

5. Prosedur /
Langkah Kerja 1. Dokter memberikasn surat rujukan internal dan
jadwal kepada pasien yang akan di lalukan
pemeriksaan EKG
2. Dokter mempersilahkan pasien menunggu di ruang
PTM untuk dilakukan pemeriksaan EKG
3. Perawat menerima rujukan internal dan memanggil
pasien
4. Perawat memastikan identitas pasien dan mencatat di
buku register pemeriksaan EKG
5. Perawat dan Dokter melakukan pemasangan EKG
6. Dokter membaca interpretasi hasil pemeriksaan EKG
7. Dokter melakukan rujukan untuk hasil pemeriksaan
EKG yang tidak dapat di tangani di Puskesmas
8. Dokter memberikan penanganan dan terapi untuk
pasien dengan hasil EKG Normal

6. Unit Terkait Unit PTM

7. Rekam Historis Perubahan

No Yang di rubah Isi Perubahan Tanggal mulai diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai