Anda di halaman 1dari 8

PENINGKATAN KINERJA YANG DIPENGARUHI OLEH FAKTOR

DISIPLIN KERJA DAN PENGARAHAN


(Studi Pada Kineja Personel Polres Sampang)

Achmat Rochan1, Nugroho Mardi Wibowo2, Subijanto3, Chamariyah4

1, 2, 3)
Universitas Wijaya Putra Surabaya
email : roch4n@gmail.com

(Submit : 05 Februari 2021, Revised : 12 Maret 2021, Accepted : 12 April 2021)


__________________________________________________________________________________

Abstract This type of research is explanatory research, the approach used is a quantitative
approach with a total sample of 237 personnel. The objectives of this study are 1). To test and
analyze whether work discipline and direction simultaneously influence the performance of the
Sampang Police personnel. 2). To test and analyze whether work discipline has a significant
effect on the performance of the Sampang Police personnel. 3.) To test and analyze whether the
briefing has a significant effect on the performance of the Sampang Police personnel. 1.) Work
discipline, direction and promotion simultaneously had a significant effect on the performance
of the Sampang Police personnel. 2.) Work discipline has a significant influence and has an
influence on improving the performance of the Sampang Police personnel. 3.) Briefing has a
significant effect on improving the performance of the Sampang Police personnel.

Keywords : Work Discipline, Direction and Personnel Performance


__________________________________________________________________________________

I. PENDAHULUAN yang selalu berubah. Dewasa ini perubahan


lingkungan bisnis yang sangat cepat menurut
Sumber daya manusia merupakan aset peran sumber daya manusia dalam keunggulan
utama suatu organisasi yang menjadi perencana bersaing. Hal ini juga berarti bahwa organisasi
pelaku aktif dari setiap aktifitas organisasi. harus dapat meningkatkan hasil kerja yang
Sumber daya manusia memiliki potensi yang diraih sekarang untuk dapat memperoleh hasil
besar untuk menjalankan aktivitas organisasi. kerja lebih baik dimasa depan dan organisasi
Potensi kerja sumber daya manusia yang ada di harus lebih memperhatikan unsur manusia
organisasi harus dapat dimanfaatkan dengan sebagai personel dibandingkan unsur manajemen
sebaik-baiknya sehingga mampu memberikan lain. Dengan demikian semangat kerja yang
output yang optimal (Permatasari, 2017:6). meningkat diterapkan organisasi akan dapat
Apabila keinginan dan tujuan organisasi dapat mencapai tujuannya secara efektif dan efisien
terwujud, maka sumber daya manusia tersebut (Astuti, 2018:25).
tentu berharap jerih payahnya mendapatkan Polisi Republik Indonesia merupakan
balasan dengan nilai yang sesuai dari alat Negara yang memiliki peranan sangat
organisasi yang diperjuangkannya selama ini. penting di dalam masyarakat. Polisi sebagai
Suatu cara yang berkaitan dengan sumber daya organisasi memiliki banyak fungsi dan
manusia agar dapat menjadi sumber berperan dalam memelihara keamanan dan
keunggulan bersaing adalah melalui ketertiban masyarakat, penegakkan hukum
peningkatan kemampuan manusia untuk dapat serta melindungi, mengayomi dan melayani
mengenal dan beradaptasi dengan lingkungan masyarakat (Utami, 2017:12). Tugas polisi ada

101
JURNAL EKONOMIKA45 Vol 8 No. 2 (Juni 2021) – E-ISSN:2798-575X ; P-ISSN:2354-6581; pp 101-108

dua yaitu tugas kantor dan tugas lapangan yaitu direncanakan; mengintensifkan perannya dalam
pengaturan, penjagaan, pengawalan, patroli, melindungi negara dan mengayomi masyarakat
penegakkan dan penyuluhan. Tugas-tugas yang dibidang keamanan. Hal ini tentunya
diemban oleh polisi sudah diatur dalam membutuhkan dukungan dan partisipasi baik
undang-undang kepolisian nomor 2 tahun 2002 lingkungan internal maupun eksternal; serta
dan memiliki batasan dalam setiap tugasnya. diperlukan komitmen dan kerja keras seluruh
Kinerja personel dapat diukur dengan berbagai jajaran Polres Sampang mewujudkan bukti nyata.
aspek misalnya dalam memecahkan sebuah Hasil akhir dari sebuah aktivitas
kasus kejahatan yang terjadi. Kinerja personel manajemen adalah tercapainya tujuan organisasi.
idealnya adalah menjaga, mengayomi, dan Tujuan dapat diwujudkan melalui keberhasilan
melayani masyarakat, namun pada kenyataanya Personel dalam menjalankan tugas-tugas yang
banyak anggota personel yang melakukan diembannya. Beberapa faktor untuk mewujudkan
pelanggaran. tujuan organisasi Polres Sampang adalah
meningkatkan kinerja personel melalui disiplin
kerja, pengarahan dan promosi jabatan yang
II. KAJIAN PUSTAKA ditunjukkan dengan adanya sikap komitmen
yang kuat dari semua unsur organisasi. Untuk
Kinerja personel adalah tingkat dapat mewujudkan harapan dan keinginan
keberhasilan seseorang dalam melaksanakan tersebut diatas, ternyata sulit untuk dipenuhi
tugas serta upaya yang dilakukan dalam sehingga terjadi masalah masih rendahnya
mencapai tujuan yang telah ditetapkan. Kinerja kinerja personel Polres Sampang yang telah
personel dapat menjadi optimal jika didukung ditunjukkan yang akhirnya berdampak banyaknya
oleh kemampuan yang baik dan motivasi yang permasalahan yang terjadi dilapangan kurang
kuat. Tercapainya kinerja organisasi dipengaruhi tertangani sacara optimal.
oleh faktor-faktor sumber daya manusia / Setiap organisasi perlu memelihara
personel. Dari sisi personel, motivasi pimpinan disiplin personelnya, karena tanpa disiplin yang
dan balas jasa memiliki peranan yang penting baik, maka operasi organisasi akan cenderung
yang mampu meningkatkan kinerja. Dari sisi mengalami kekacauan yang dapat berakibat
personel, balas jasa dilihat sebagai sarana kepada kerugian materi ataupun kemunduran
pemenuhan berbagai kebutuhan hidup yang kinerja organisasi. Disiplin personel yang
tidak hanya terbatas pada kebutuhan pokok tercermin dari ketaatan atau kepatuhan
saja, yang mampu menjadi motivasi personel. terhadap ketentuan-ketentuan yang ditetapkan
Kinerja sumber daya manusia (personel) manajemen, sepatutnya mengarah kepada
atau job performance adalah prestasi kerja atau peningkatan kinerja personel secara keseluruhan;
prestasi sesungguhnya yang dicapai seseorang Hamali dan Simanjuntak (2016:45). Disiplin
(Mangkunegara, 2010). Dengan demikian kinerja kerja diasumsikan memengaruhi kinerja
SDM merupakan kualitas dan kuantitas hasil personel dalam kegiatan bisnis organisasi.
kerja yang dicapai seorang personel Pendapat lain yang diungkapkan oleh (Bagia,
berdasarkan standar yang telah ditetapkan 2016:50) bahwa disiplin adalah sebuah proses
dalam waktu tertentu. Kinerja personel akan yang digunakan untuk menghadapi permasalahan
memberikan kontribusi yang nyata terhadap kinerja, proses ini melibatkan manajer dalam
kinerja organisasi. mengidentifikasikan dan mengkomunikasikan
Agar dapat menjalankan perannya sesuai masalah-masalah kinerja pada personel.
amanat undang-undang serta mampu bekerja Pengarahan (directing) adalah kegiatan
secara optimal, Polres Sampang yang berada di mengarahkan semua karyawan agar mau
naungan Polda Jatim diharapkan menumbuhkan bekerja sama dan bekerja efektif dalam
sikap profesionalisme, kompeten dan akuntabel membantu tercapainya tujuan organisasi.
personel yang dimiliki agar mampu mendukung Pengarahan dilakukan pimpinan dengan
dan menjalankan program-program yang menugaskan bawahan agar mengerjakan semua

102
tugasnya dengan baik. Pengarahan berarti “Peningkatan Kinerja Yang Dipengaruhi Oleh
memberikan pengarahan dan bimbingan Faktor Disiplin Kerja dan Pengarahan (Studi
kepada personal yang ada agar termotivasi Pada Kinerja Personel Polres Sampang)”.
dalam bekerja. Pengarahan juga memegang Companies that have competence in the
peranan penting dalam meningkatkan kinerja fileds of marketing, manufacturing and innovation
personelnya. Sebab dengan adanya pengarahan can make its as a sourch to achieve competitive
terhadap personel, dapat memudahkan personel advantage (Daengs GS, et al. 2020:1419 ).
dalam melaksanakan pekerjaan mereka sesuai To find out the results of the data,the
dengan yang diinginkan oleh pimpinan. technique of data analysis is also use to test to
Peningkatan kinerja personel secara the hypotheses put forward by the researchers,
perorangan akan mendorong kinerja sumber because the analysis of the data collected to
daya manusia secara keseluruhan, yang determine of the effect of the independent variables
direfleksikan dalam kenaikan produktivitas. on the related variables is use multiple linier
Hal ini menunjukkan bahwa penilaian kinerja statistical test. (Enny Istanti, et al, 2020:113).
merupakan suatu hal yang tidak dapat dipisahkan The research design is a plan to
dengan organisasi. Menurut Wibowo, (2011:56) determine the resources and data that will be
bahwa kinerja merupakan hasil pekerjaan yang used to be processed in order to answer the
mempunyai hubungan kuat dengan tujuan research question. (Asep Iwa Soemantri,
strategis organisasi, kepuasan masyarakat, dan 2020:5).
memberikan kontribusi pelayanan yang baik. Time management skills can facilatate
Untuk dapat mewujudkan harapan dan the implementation of the work and plans
keinginan tercapainya kinerja personel, outlined. (Rina Dewi, et al. 2020:14)
berdasarkan pengamatan peneliti di polres Standard of the company demands
Sampang ternyata sulit untuk dipenuhi regarding the results or output produced are
sehingga terjadi masalah masih rendahnya intended to develop the company. (Istanti,
kinerja personel Polres Sampang. Hal ini Enny, 2021:560).
dibuktikan banyaknya permasalahan yang
ditangani/terjadi dilapangan tidak selesai tepat Kerangka Konseptual
waktu dan sesuai dengan yang diharapkan Berdasarkan rumusan masalah, tujuan
pimpinan. Beberapa faktor yang menjadi penelitian, dan berbagai teori yang telah diung
penyebab adalah 1) Disiplin kerja masing- kapkan, maka untuk memperjelas gambaran
masing personel yang berbeda, 2) Pengarahan. penelitian ini maka dibuatlah kerangka berpikir
Berdasarkan uraian dan fenomena yang terjadi yang dituangkan dalam kerangka konseptual
pada Polres Sampang yang telah diuraikan, sebagaimana berikut.
maka perlu dilakukan penelitian dengan judul

Gambar 1
Kerangka Konseptual
Keterangan:
= Pengaruh Simultan
= Pengaruh Parsial

103
JURNAL EKONOMIKA45 Vol 8 No. 2 (Juni 2021) – E-ISSN:2798-575X ; P-ISSN:2354-6581; pp 101-108

Hipotesis teknik analisis tertentu (Martono, 2015:19).


Berdasarkan pada kerangka konseptual Penelitian ini menggunakan metode survey
tersebut diatas, maka tersusun perumusan yakni mengumpulkan informasi dari seluruh
hipotesis penelitian sebagai berikut : populasi atau sampel dengan menggunakan alat
1. Disiplin kerja dan pengarahan berpengaruh bantu kuisioner.
secara simultan terhadap kinerja personel Pendekatan utama yang digunakan dalam
Polres Sampang. penelitian ini adalah pendekatan kuantitatif.
2. Disiplin kerja mempunyai pengaruh Penggunaan kedua metode ini diharapkan
signifikan terhadap kinerja personel Polres mampu menjelaskan dan membahas hasil
Sampang. penelitian secara menyeluruh serta memberikan
3. Pengarahan mempunyai pengaruh signifikan pemahaman yang lebih baik terhadap penelitian
terhadap kinerja personel Polres Sampang. ini. Pendekatan kuantitatif yaitu metode
penelitian yang memusatkan perhatian pada
masalah-masalah atau fenomena yang bersifat
III. METODE PENELITIAN aktual pada saat penelitian dilakukan,
kemudian menggambarkan fakta-fakta yang
Jenis penelitian ini adalah penelitian diselidiki sebagaimana adanya diiringi dengan
exsplanatory (penjelasan). Penelitian exsplanatory intrepestasi yang rasional dan akurat yang
(penjelasan) yaitu menjelaskan hubungan sebab dianalisis dalam bentuk angka-angka untuk
akibat antar variabel untuk menguji hipotesis. diambil kesimpulan. Pendekatan kualitatif yaitu
Dalam pelaksanaannya penelitian eksplanatori pendekatan yang digunakan dalam penelitian
menggunakan metode penelitian survei. dengan menggunakan wawancara dan survey
Metode penelitian survey adalah tipe penelitian untuk menemukan masalah-masalah yang
dengan menggunakan kuisioner atau angket terjadi di lapangan. Analisis data menggunakan
sebagai sumber data utama. Dalam penelitian analisis SPSS versi 22.0
survey, responden diminta untuk memberikan
jawaban singkat yang sudah tertulis di dalam
kuisioner atau angket untuk kemudian jawaban IV. HASIL DAN PEMBAHASAN
dari seluruh responden diolah menggunakan

Tabel 1. Hasil Analisis Uji F


Model Sum of Squares Df Mean Square F Sig.
1 Regression .058 3 .019 1.271 .003a
Residual 16.604 233 .071
Total 16.662 236

Sumber: Hasil olah data SPSS, 2020

Nilai F hitung F hitung adalah sebesar Sampang (Y). Oleh karena itu hipotesis
1.271 dengan tingkat signifikansi diketahui dari pertama dalam penelitian ini yang menyatakan
nilai F yaitu sebesar 0,03 (lebih kecil dari bahwa “Disiplin kerja dan pengarahan
0,05). Dengan demikian berarti bahwa secara berpengaruh secara simultan mempunyai
bersama-sama, disiplin kerja dan pengarahan pengaruh signifikan terhadap kinerja personel
mempunyai pengaruh secara simultan dan Polres Sampang” terbukti kebenarannya dan
signifikan terhadap kinerja personel Polres hipotesis pertama diterima.

104
Tabel 2. Hasil Analisis Uji t

Model T Sig.
1 (Constant) 8.562 .000
Disiplin Kerja 1.294 .003
Pengarahan 1.352 .002
Sumber: Hasil olah data SPSS, 2020

Diketahui seluruh variabel bebas secara Berdasarkan hasil perhitungan analisis


sendiri-sendiri mempunyai pengaruh terhadap regresi linier berganda pada hasil uji F
variabel terikat. Oleh karena itu hipotesis kedua menggunakan program SPSS 22.0 dapat
dan ketiga yang menyatakan bahwa “disiplin dijelaskan bahwa nilai F hitung adalah sebesar
kerja dan pengarahan mempunyai pengaruh 1.271 dengan tingkat signifikansi diketahui dari
signifikan terhadap kinerja personel Polres nilai F yaitu sebesar 0,03 (lebih kecil dari
Sampang”, terbukti kebenarannya dan hipotesis 0,05). Dengan demikian dapat disimpulkan
diterima. bahwa secara bersama-sama disiplin kerja,
Berdasarkan hasil penelitian dan analisis pengarahan dan promosi jabatan mempunyai
data pada uraian sebelumnya diketahui bahwa pengaruh secara signifikan terhadap kinerja
disiplin kerja, pengarahan dan promosi jabatan personel Polres Sampang (Y).
mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap
kinerja personel Polres Sampang. Langkah Pengaruh Pengarahan Terhadap Kinerja
selanjutnya akan dibahas hubungan antar variabel Personel Polres Sampang
penelitian secara bertahap sesuai dengan uraian Rini, S (2012) dalam penelitiannya
hipotesis penelitian sebagai berikut: tentang pengaruh pengarahan terhadap kinerja
karyawan. Berdasarkan hasil pengujian hipotesis,
Pengaruh Disiplin Kerja dan Pengarahan dijelaskan bahwa pengarahan berpengaruh
Terhadap Kinerja Personel Polres Sampang positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan.
Berdasarkan hasil pengujian hipotesis, Artinya bahwa pengarahan mampu membuat
dijelaskan bahwa disiplin kerja dan pengarahan perubahan terhadap kinerja karyawan. Hasil
berpengaruh positif dan signifikan terhadap penelitian ini sejalan dengan hasil penelitian
kinerja personel. Artinya bahwa disiplin kerja sebelumnya serta memperluas hasil penelitian
promosi jabatan secara bersama-sama mampu yang dilakukan oleh Moh Ali, (2012).
membuat perubahan terhadap peningkatan Berdasarkan hasil perhitungan analisis
kinerja personel. Hasil penelitian ini sejalan regresi linier berganda pada hasil uji t dapat
dengan hasil penelitian sebelumnya serta diketahui bahwa nilai t hitung pada variabel
memperluas hasil penelitian yang dilakukan independen pengaruh pengarahan sebesar 1.352
oleh Astuti S, (2018), dalam penelitiannya dengan tingkat signifikan sebesar 0.02 atau
tentang Pengaruh promosi jabatan dan disiplin lebih kecil dari 0.05 dengan demikian dapat
kerja terhadap kinerja karyawan (Studi Pada disimpulkan bahwa variabel pengarahan (X2)
PT. Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk berpengaruh positif dan signifikan terhadap
Syariah Semarang) dan memperluas hasil variabel kinerja personel (Y) Polres Sampang.
penelitian tentang pengaruh pengarahan
terhadap kinerja pegawai yang dilakukan oleh
Moh Ali, (2012). V. KESIMPULAN

105
JURNAL EKONOMIKA45 Vol 8 No. 2 (Juni 2021) – E-ISSN:2798-575X ; P-ISSN:2354-6581; pp 101-108

[4] Bavendam, J. 2012. Managing Job


Berdasarkan hasil penelitian terdahulu, Satisfaction. Special Report, Vol 6,
hasil analisis dan pembahasan dalam penelitian Bavendam Research Incorporated,
ini, maka dapat disimpulkan bahwa : Mercer Island.http://www.bavendam.com
1. Disiplin kerja adalah suatu alat yang [5] Daengs, G. S. A., Istanti, E., Negoro, R.
digunakan pimpinan untuk mengubah suatu M. B. K., & Sanusi, R. (2020). The
perilaku serta sebagai suatu upaya untuk Aftermath of Management Action on
meningkatkan kesadaran dan kesediaan Competitive Advantage Through Proccess
seseorang menaati semua peraturan Attributes at Food and Beverage Industries
organisasi di Polres Sampang. Pengarahan Export Import in Perak Harbor of Surabaya.
dilakukan oleh para pimpinan di kantor International Journal Of Criminology and
Polres Sampang bisa secara individu Sociologi, 9, 1418–1425
maupun secara kelompok. Promosi jabatan [6] Dharma, S. 2015. Manajemen Kinerja:
merupakan salah satu program yang secara Falsafah, Teori dan Penerapannya,
berkala dilakukan oleh organisasi di Polres Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Sampang. [7] Donaldson, L, dan Scannel, E. 2013.
2. Disiplin kerja, pengarahan dan promosi Pengembangan Sumber Daya Manusia:
jabatan secara simultan mempunyai Panduan Bagi Pelatih Pemula, Edisi
pengaruh yang signifikan terhadap kinerja terjemahan oleh Suyuti, Ya’kub., Moh,
personel Polres Sampang. dan Syafruddin, Eno, Jakarta: Gaya
3. Disiplin kerja mempunyai pengaruh signifikan Media Pratama
dan mempunyai pengaruh terhadap peningkatan [8] Fatmawati, P. 2013. Pengaruh Promosi
kinerja personel Polres Sampang. Jabatan Terhadap Kinerja Pegawai di
4. Pengarahan mempunyai pengaruh signifikan Dinas Pendapatan Pengelolaan Keuangan
terhadap peningkatan kinerja personel Polres Dan Asset (DPPKA) Kabupaten Kulon
Sampang. Progo. Program Studi Akuntansi Diii
5. Promosi jabatan mempunyai pengaruh Fakultas Ekonomi Universitas Negeri
signifikan terhadap peningkatan kinerja Yogyakarta.
personel Polres Sampang. [9] Ghozali, Imam. 2013. Aplikasi Analisis
Multivariate dengan Program IBM SPSS
21 Update PLS Regresi. Semarang:
VI. DAFTAR PUSTAKA Badan Penerbit Universitas Diponegoro.
[10] Hasibuan, Malayu SP. 2016. Organisasi
[1] Ardana, I Komang, Mujiati, Ni Wayan dan Motivasi Dasar Peningkatan
dan Mudiartha Utama, I Wayan. 2012. Produktivitas. Bumi Aksara, Jakarta.
Manajemen Sumber Daya Manusia. Cetakan [11] Hartatik, Puji Indah. 2014. Buku Praktis
Pertama. Yogyakarta: Graha Ilmu. Mengembangkan SDM. Jakarta: Laksana.
[2] Andersson Henrik. 2013. Competencies [12] Istanti, Enny,et al. 2020. Impact Of Price,
in Swedish emergency departements. The Promotion and Go Food Consumer
practioners and managers perspective. Satisfaction In Faculty Of Economic And
[3] Bagia I Wayan, Wayan Cipta dan I Gede Business Students Of Bhayangkara
Purnawan Adi . 2016. Pengaruh Promosi University Surabaya, Jurnal EKSPEKTRA
Jabatan dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Unitomo Vol.IV No. 2, Hal. 104-120.
Pegawai. e-Journal Bisma Universitas [13] Istanti, Enny, et al.2021. The Effect of
Pendidikan Ganesha Jurusan Manajemen Job Stress and Financial Compensation
.Vol 4. Toward OCB And Employee Performance.

106
Jurnal Media Mahardika Vol. 19 No. New Jersey: Pearson Prentice-Hall,
3,Hal. 560-569. Pearson Education Inc.
[14] Iwa Soemantri, Asep et al. 2020. [25] Notoadmodjo, Soekidjo. 2013.
Entrepreneurship Orientation Strategy, Pengembangan Sumber Daya Manusia,
Market Orientation And Its Effect On Jakarta: Rineka Cipta.
Business Performance In MSMEs. Jurnal [26] Pattanayak, Biswajeet. 2012. Human
EKSPEKTRA Unitomo Vol. IV No. Resource Management, Second Printing,
1,Hal. 1-10. New Dhelhi: Prentice-Hall of India
[15] Jucius, Michael J. 2015. Personnel Private Limited.
Management, Ninth Edition, Tokyo: [27] Permatasari, Oktaviana, 2017.Pengaruh
Toppan Company Ltd. Disiplin Kerja dan Promosi Jabatan
[16] Kaloh, J. 2012. Mencari Bentuk Otonomi Terhadap Kinerja Karyawan PT. Kepuh
Daerah: Suatu Solusi Dalam Menjawab Kencana Arum Mojokerto. Journal of
Kebutuhan Lokal dan Tantangan Global, Entrepreneurship, Business Development
Jakarta: Rineka Cipta. and Economic Educations Research Vol:
[17] Moh Khoirul, Umam. 2015. Pengaruh I No: 1 September 2017.
Insentif Dan Promosi Jabatan Terhadap [28] Rina Dewi, et al. 2020. Internal Factor
Kinerja Karyawan Pt. Bpr Syari’ah Artha Effects In Forming The Success Of Small
Mas Abadi Pati. Skripsi. Semarang: Businesses. Jurnal SINERGI UNITOMO,
Universitas Islam Negeri Walisongo Vol. 10 No. 1, Hal. 13-21.
Semarang. [29] Robbins, Stephen P. 2015. Perilaku
[18] Kotler, Philiph. 2014. Marketing Organisasi. Jakarta: Prehallindo.
Management, Pearson International Edition, [30] Riduwan. 2015. Dasar-Dasar Statistika.
Pearson: Prentice-Hall, International, Inc. Bandung: ALFABETA.
[19] Mahmudi. 2015. Manajemen Kinerja [31] Rivai, Veithzal dan Ella Jauvani Sagala.
Sektor Publik, Yogyakarta: Unit Penerbit 2013.Manajemen Sumber Daya Manusia
dan Percetakan STIM YKPN. Untuk Perusahaan Dari Teori ke Praktik.
[20] M. Harlie. 2014. Pengaruh Disiplin Kerja, Jakarta:Rajawali Pers.
Motivasi dan Pengembangan Karier [32] Sarundajang. 2014. Pemerintahan Daerah
Terhadap Kinerja Pegawai Negeri Sipil di Berbagai Negara, Sebuah Pengantar,
Pada Pemerintah Kabupaten Tabalong di Tinjauan Khusus Pemerintahan Daerah di
Tanjung Kalimantan Selatan. Jurnal Indonesia: Perkembangan, Kondisi, dan
Manajemen dan Akuntansi. Vol.11 No.2: Tantangan, Jakarta: Pustaka Sinar Harapan.
Hal.118. [33] Sedarmayanti. 2014. Pengembangan
[21] Mangkunegara, A.A. Anwar Prabu. 2013. Kepribadian Pegawai, Bandung: Mandar
Perencanaan dan Pengembangan Sumber Maju.
Daya Manusia, Bandung: PT. Refika [34] Sedarmayanti. 2016. Sumber Daya Manusia
Aditama. dan Produktivitas Kerja. Bandung: Mandar
[22] Manulang. 2015. Manajemen Sumber Maju.
Daya Manusia. Strategik. Jakarta: Ghalia [35] Siagian, Sondang P. 2012. Manajemen
Indonesia. Sumber Daya Manusia, Jakarta: Bumi
[23] Martono, Nanang. 2015. Metode Aksara.
Penelitian Kuantitatif. PT. Rajagrafindo [36] Simanjutak, Betaria & Hamali, Arif
Persada: Jakarta. Yusuf. 2016. Pengaruh Disiplin Kerja
[24] Mondy R., Wayne, dan Noe, Robert M. Terhadap Kinerja Pegawai Pada PT. Bank
2015. Human Resource Management, BNI 1946 (persero) Tbk. Kantor Cabang

107
JURNAL EKONOMIKA45 Vol 8 No. 2 (Juni 2021) – E-ISSN:2798-575X ; P-ISSN:2354-6581; pp 101-108

Asia Afrika Bandung. Jurnal Banking and [42] Sugiyono. 2014.Metode Penelitian
Management Review, Vol. 5 No. 1. Pendidikan Pendekatan Kuantitatif,
[37] Sikula. 2014. The self-regulation of Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta.
attitudes, intentions, and behavior. Social [43] Sugiyono. 2016. Metode Penelitian
Psychology Quarterly 55 (2), 178–204. Bisnis, Bandung: Alfabeta.
[38] Sirnamora, Henry. 2014. Manajemen [44] Sulistiyani. 2013. Manajemen Sumberdaya
Sumber Daya Manusia: Yogyakarta: Manusia. Bandung: Universitas Padjadjaran.
STIE YKPN. [45] Utami, Woro, 2017. Pengaruh Motivasi
[39] Siwi Fitri, Astuti. 2018. Analisis Kerja, Gaya Kepemimpinan, dan Stres
Pengaruh Promosi Jabatan, Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Anggota
Kerja, danMotivasi Spiritual terhadap Kepolisian.Progam Studi Manajemen.
Kinerja Karyawan (Studi Pada PT. Bank Fakultas Ekonomi. Universitas Sanata
Tabungan Negara (Persero) Tbk Syariah Dharma.Yogyakarta.
Semarang). Program Studi S1 Perbankan [46] Walker, James W. 2011. Human
Syariah Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Resource Planning, USA: Mc Graw-Hill
Islam Institut Agama Islam Negeri [47] Winda Yulyarta, Simanjutak. 2015.
(IAIN) Salatiga. Pengaruh Promosi Jabatan Terhadap
[40] Soeroto. 2012. Sumber Daya Manusia Kinerja Karyawan Pada PT. Riau Media
dan Produktivitas Kerja. Bandung: Grafika Atau Tribun Pekanbaru.
Mandar Maju. Jurnal Jom FISIP Vol. 2 No. 2.
[41] Sofyandi, Herman. 2016. Manajemen [48] Wursanto. 2015.Manajemen Kepegawaian 1
Sumber Daya Manusia, Yogyakarta: Yogyakarta: Kanisius.
Graha Ilmu.

108

Anda mungkin juga menyukai