Anda di halaman 1dari 2

PERSIAPAN PAP SMEAR

Definisi :
Menyiapkan pasien menjalani tindakan pengambilan sempel sel dari mulut rahim untuk deteksi
dini kanker mulut Rahim

Diagnosis Keperawatan :
Defsit perawatan diri Gangguan rasa nyaman
Resiko Infeksi

Luaran Keperawatan :
Perawatan Diri Meningkat Status Kenyamanan Meningkat
Tingkat Infeksi Menurun

Prosedur :
1. Identifikasi pasien menggunakan minimal dua identitas ( nama lengkap, tanggal lahir,
dan/atau nomor rekam medis)
2. Jelaskan Tujuan dan langkah-langkah prosedur
3. Siapkan alat dan bahan :
a. Sarung tangan steril
b. Kapas dan larutan antiseptic
c. Speculum
d. Penjepit has
e. Spatula
f. Kaca objek yang telah diberi alcohol 95%
g. Wadah transport untuk sediaan
h. Meja ginekologi
i. Meja instrumen
j. Lampu sorot
k. Label nama
4. Tentukan waktu pemeriksaan :
a. Di luar masa menstruasi
b. Perempuan yang telah menikah atau sudah pernah melakukan hubungan seksual
c. Pap smear setahun sekali
5. Identifikasi persiapan sebelum dilakukan pemeriksaan pap smear
a. Tidak melakukan koitus minimal dalam 24 jam
b. Tidak menggunakan pembasuh vagina minimal 48 jam
c. Tidak sedang menstruasi
6. Lakukan persiapan pasien :
a. Anjurkan pasien untuk mengosongkan kandung kemih dan melepaskan pakaian dalam
b. Atur posisi pasien telentang atau miring dengan kedua lutut ditekuk
7. Celupkan kaca objek ke dalam larutan alkohol 95% selama 10, setelah sediaan di dapatkan
8. Masukan sediaan ke dalam wadah transport dan dikirim ke bagian patologi anatomi
9. Rapikan pasien dan alat-alat yang digunakan
10. Lepaskan sarung tangan
11. Lakukan kebersihan tangan 6 langkah
12. Dokumentasikan prosedur yang telah dilakukan dan respons pasien

Anda mungkin juga menyukai