Anda di halaman 1dari 2

Tahapan Asesmen Diagnostik

A. Persiapan
1. Siapkan alat bantu berupa gambar-gambar yang mewakili emosi
Pertanyaan panduan:
a. Apa yang sedang kamu rasakan saat ini?
b. Bagaimana perasaanmu saat belajar di rumah?
2. Buat daftar pertanyaan kunci mengenai aktivitas peserta didik Pertanyaan kunci:
a. Apa saja kegiatanmu selama belajar di rumah?
b. Apa hal yang paling menyenangkan dan tidak menyenangkan ketika belajar di rumah?
c. Apa harapanmu?
B. Pelaksanaan Meminta peserta didik mengekspresikan perasaannya selama belajar di rumah
serta menjelaskan aktivitasnya. Kegiatan dapat dilakukan melalui bercerita, menulis, atau
menggambar.
C. Tindak Lanjut
1. Identifikasi peserta didik dengan ekspresi emosi negatif dan ajak diskusi empat mata
2. Menentukan tindak lanjut dan mengkomunikasikan dengan peserta didik serta orang tua jika
diperlukan
3. Ulangi pelaksanaan asesmen pada awal layanan

DOKUMEN TAHAPAN ASESMEN DIAGNOSTIK PESERTA DIDIK BIMBINGAN DAN KONSELING  | EDISON
PANDUAN WAWANCARA
ASSESMEN NON DIAGNOSTIK

Nama : …………………………………………………………………….(L/P)
Asal Sekolah : SMA SWASTA BINA BANGSA - 01
TAHAPAN PERTANYAAN
PERKENALAN Assalamualaikum.w.w. Selamat Pagi/Siang/Sore, Perkenalkan saya
(sebutkan nama), saya adalah guru di Sekolah ini. Selamat kami
ucapkan karena telah diterima di SMPN 10 Purwakarta.
PENYAMPAIAN TUJUAN Pada kesempatan kali ini, kami akan melakukan wawancara. Kami
akan mengajukan beberapa pertanyaan yang perlu Ananda jawab
secara jujur apa adanya. Wawancara ini akan berlangsung sekitar 5-
10 menit. Tidak usah takut, proses wawancara ini tidak berpengaruh
pada nilai, namun wawancara ini sebagai bahan bagi kami untuk
melakukan analisis kebutuhan peserta didik. Sudah Siap Ananda
dengan wawancara kali ini.
Sebelum ke pertanyaan silahkan Ananda memperkenalkan diri dulu.
IDENTIFIKASI ANAK KE :
IDENTITAS
TINGGAL SAMA :
PERTANYAAN JAWABAN

1. Kenapa Ananda
mendaftar ke Sekolah
Ini?
2. Apa kelebihan dan
kekuarangan yang ada
dalam diri Ananda?Hobi
atau Minat?
3. Apa Cita-cita dan mimpi
Ananda?

4. Apa hal yang paling


menyenangkan dan tidak
menyenangkan etika
belajar di Sekolah?
5. Berapa Jam Waktu
Belajar di Rumah?
6. Apa yang Ananda
harapkan dari Sekolah
ini?
Alhamdulillah wawancaranya sudah selesai. Terima kasih atas
wawancara yang menyenangkan ini, Ibu/ Bapak Guru sangat senang
PENUTUP mendengar jawaban-jawaban dari Ananda yang begitu hebat. Tetap
semangat ya. Silahkan sekarang Ananda sudah diperkenankan boleh
pulang ke rumah.

Pondok Damar, …./…………….202


Pewawancara

_______________________

DOKUMEN TAHAPAN ASESMEN DIAGNOSTIK PESERTA DIDIK BIMBINGAN DAN KONSELING  | EDISON

Anda mungkin juga menyukai