Anda di halaman 1dari 4

PENGAMBILAN SAMPEL DAHAK

No.Dokumen : /SOP/LAB/VIII/2018

No.Revisi : 00
SOP
Tanggal Terbi : 6 Maret 2018

Halaman : 1/3

UPT PUSKESMAS Dr. SUDARMAJI

NGULANKULON NIP. 19670108 200604 1 004

1. Pengertian Pengambilan sample dahak adalah proses untuk pengambilan sampel


dahak untuk pemeriksaan BTA
2. Tujuan Sebagai acuan petugas dalam melaksanakan pengambilan sampel dahak
untuk membantu menegakkan diagnosa TB Paru
3. Kebijakan Keputusan Kepala UPT Puskesmas Ngulankulon Nomor : 003 / SK /
UKP / 2018 tentang Pedoman Pelayanan Laboratorium.
4. Referensi Permenkes no. 37 tahun 2012 tentang Penyelenggaraan Laboratorium
Pusat Kesehatan Masyarakat
5. Prosedur Alat : Pot dahak

Cara Pelaksanaan :
1. Petugas menerima blanko permintaan dari unit layanan yang
dibawa oleh pasien
2. Petugas mempersilahkan pasien untuk duduk
3. Petugas menanyakan kembali identitas pasien
4. Petugas mencatat permintaan dan identitas pasien pada buku
register TB04
5. Petugas memberikan label pada wadah dahak,identitas pasien dan
jenis pengambilan dahak
6. Petugas menjelaskan cara pengambilan sampel dahak
7. Petugas mempersilahkan pasien untuk mengeluarkan dahak di
tempat yang telah disediakan (dahak sewaktu), atau jika
membutuhkan dahak pagi, pot dahak bisa dibawa pulang oleh
pasien dan disetorkan keesokan harinya
8. Petugas menerima sampel dahak dari pasien keesokan harinya
untuk selanjutnya dilakukan pengelolaan sampel lebih lanjut

6. Diagram Alir -
7. Unit terkait Laboratorium, poli Umum,Poli lansia,Pustu,Polindes,KIA

Rekaman historis perubahan

No Yang dirubah Isi perubahan Tgl mulai


diberlakukan
PEMERINTAH KABUPATEN TRENGGALEK
DINAS KESEHATAN, PENGENDALIAN
PENDUDUK DAN KELUARGA BERENCANA
UPT PUSKESMAS NGULANKULON
Jl. Sriwulan Ngulankulon Pogalan Telp. (0355) 793385
Email : puskesmasngulankulon@yahoo.co.id
TRENGGALEK Kode Pos : 66371

DAFTAR TILIK
PEMERIKSAAN BTA DAN PEWARNAAN TAHAN ASAM
Unit layanan : LABORATORIUM
Tanggal pelaksanaan :

Tidak
No Langkah Kegiatan Dilakukan Ket
Dilakukan
1. Apakah petugas laboratorium menerima
permintaan pemeriksaan laboratorium?
2. Apakah petugas laboratorium menyiapkan pot
dahak, adhesive label?
3. Apakah petugas laboratorium memberi pot dahak
yang telah diberi label nama, umur,alamat dan
waktu pengambilan sampel kepada pasien?
4. Apakah petugas laboratorium memberi informasi
pada pasien cara pengambilan sampel sputum
yang benar?
5. Apakah petugas laboratorium menyuruh pasien
untuk menampung sampel dalam pot dahak
dengan cara mendekatkan pot dahak kemulut
kemudian ditutup rapat dan diserahkan ke
petugas?
6. Apakah petugas laboratorium memberi pot dahak
kepada pasien untuk dibawa pulang untuk
pengambilan dahak pagi?
7. Apakah petugas laboratorium menganjurkan
pasien untuk datang pada hari berikutnya untuk
menyerahkan dahak pagi?
8. Apakah setelah pasien datang untuk menyerahkan
dahak pagi, petugas melakukan proses
pemeriksaan?
Compliance rate (CR)......YA.......X 100... =......%

YA+TIDAK Trenggalek, 2018

Pelaksana/Auditor

Anda mungkin juga menyukai