Anda di halaman 1dari 1

Materi SHE Talk Week 4 Tahun 2023

PENYAKIT JANTUNG

Penyakit Jantung (Kardiovaskular) adalah penyakit yang Kolesterol tinggi dalam tubuh dapat menyebabkan plak
disebabkan gangguan fungsi jantung dan pembuluh yang menyumbat dalam pembuluh darah, plak
darah. Ada banyak macam penyakit kardiovaskuler, tersebutlah yang sewaktu-waktu dapat pecah dan
tetapi yang paling umum dan paling terkenal adalah menyebabkan serangan jantung.
penyakit jantung koroner dan stroke.

Data WHO 2016 menunjukkan 52% kematian di dunia


disebabkan oleh Penyakit Tidak Menular, 35% nya
disebabkan oleh penyakit jantung dan pembuluh darah
(kematian mencapai 1.863.000 jiwa), dan 12 % penyakit
kanker. Tahun 2030 diprediksi akan tetap sebagai
penyebab utama kematian di dunia (23.3 juta orang).
Negara dengan pendapatan rendah seperti Indonesia
memiliki kontribusi terbesar, sekitar 80%. Bagaimana Cara Pencegahannya
• Menerapkan pola makan sehat. Batasi konsumsi
Faktor risiko makanan yang mengandung kolesterol dan hindari
Faktor risiko penyakit jantung dibagi atas faktor yang konsumsi minuman beralkohol. Perbanyak makan
dapat diubah dan faktor yang tidak dapat diubah. sayur, buah-buahan, dan daging putih seperti ikan
1. Faktor yang tidak dapat diubah seperti usia, jenis atau ayam tanpa kulit.
• Menurunkan berat badan berlebih. Dengan
kelamin, riwayat penyakit jantung dalam keluarga,
dan genetik. menurunkan berat badan, kadar kolesterol total juga
2. Faktor yang dapat diubah adalah kadar kolesterol, dapat menurun. Usahakan menurunkan berat badan
kadar gula darah (penderita diabetes), tekanan sebaiknya 0.5kg/minggu
• Berolahraga secara teratur. Aktivitas fisik dapat
darah, gaya hidup tidak sehat
memperbaiki kadar kolesterol dalam tubuh.
Usahakan untuk berolahraga yang sifatnya
aerobic/terus menerus selama 30-60 menit
3x/minggu sesuai kemampuan. Misalnya jogging, lari,
bersepeda, berenang atau treadmill.
• Menghentikan kebiasaan merokok. Merokok dapat
meningkatkan risiko penyakit jantung koroner dan
mempecepat penumpukan plak dalam arteri.

Untuk info lebih lanjut bisa menghubungi dokter on duty


dengan nomor telp :
✓ 0811-8010-3133 (KKT - KM 22)
✓ 0811-8010-3132 (STD - KM 06)
SHE Section PT. Bukit Makmur Mandiri Utama Job Site IPR, Tabang

Anda mungkin juga menyukai