Anda di halaman 1dari 2

YAYASAN ORTOPEDAGOGI INDONESIA

SEKOLAH KHUSUS BINTANG HARAPAN

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Mata Pelajaran : Seni Musik


Hari/ Tanggal : Kamis, 18 Agutus 2022
Alokasi Waktu : 2 x 30 menit

A. Kompetensi Dasar
Mengenal lagu wajib kategori mudah

B. Indikator Pencapaian
Menghapal lirik lagi wajib

C. Tujuan Pembelajaran
Peserta didik dapat menghapal lirik lagu Tanah airku bait 2 dengan baik.

D. Langkah-Langkah Pembelajaran
Kegiatan Awal - Peserta didik berdoa.
- Guru menyapa peserta didik
- Guru menginformasikan tujuan pembelajaran dan
materi yang akan disampaikan hari ini.
- Apersepsi “kemarin kita menyanyikan lagu apa saja?”
Kegiatan Inti - Peserta didik diberikan lirik lagu Tanah airku bait 2
dan diminta membacanya.
- Peserta didik mendengarkan guru bernyanyi lagu
tanah airku bait 2.
- Peserta didik diminta menghapal lirik lagu tersebut.
Kegiatan Penutup - Guru melakukan penilaian
- Peserta didik dan guru membuat kesimpulan
bersama.

E. Penilaian/Evaluasi
Walaupun banyak negeri kujalani
Yang masyhur permai dikata orang
Tetapi kampung dan rumahku
Di sanalah ku rasa senang
Tanah ku tak kulupakan
Engkau kubanggakan

A Hapal 1 bait lagu


B Hapal 1 bait lagu namun
ada beberapa kata yang
lupa
C Cukup hapal
D Tidak Hapal

Mengetahui,
Kepala SKh Bintang Harapan Wali Kelas

Ina Maulina Robianti, S.Pd Silvia Tri Rengganis, S.Pd


NUPTK.7541757658300042 NUPTK. 6360775676230033

Anda mungkin juga menyukai