Anda di halaman 1dari 9

Seminar proposal

Peran Divisi Propam Dalam


Menanggulangi Tindak Pidana
Narkotika Yang Dilakukan Oleh
Aparatur Kepolisian
(Studi Penelitian Polresta Banda
Aceh)
Oleh :
Miftahul Jannah (190106077)
Program Studi Ilmu Hukum
Uin Ar-raniry
Latar belakang
Narkotika adalah zat atau obat baik yang bersifat alamiah, sintetis, maupun
semi sintetis yang memiliki efek penurunan kesadaran, halusinasi, serta daya
rangsang Obat-obatan tersebut dapat menimbulkan kecanduan jika bagi pemakainya
berlebihan. Pemanfaatan dari zat-zat itu adalah sebagai obat penghilang nyeri serta
memberikan ketenangan.

Namun, yang menjadi permasalahan serius saat ini yang sedang dihadapi
adalah masalah tindak pidana polisi yang menyalahgunakan narkotika, berdasarkan
data kasus yang diperoleh terdapat kasus penyalahgunaan narkotika yang dilakukan
oleh aparat polisi dengan nomor perkara 424/Pid.Sus/2019/PN Bna Str Pengadilan
Negeri Kota Banda Aceh telah mengadili bahwa telah terjadi penyalahgunaan
narkotika yang dilakukan oleh SM menggunakan narkotika golongan I bagi diri
sendiri.
Dari perspektif hukum, pemakaian narkotika ini melanggar undang-undang no 35
tahun 2009 tentang narkotika, Oknum polisi yang melakukan tindak pidana berarti telah
melanggar aturan dan disiplin dan kode etik karena setiap anggota polri wajib menjaga
tegaknya hukum serta menjaga kehormatan, reputasi, dan martabat kepolisian republik
indonesia. Pelanggaran terhadap aturan disiplin dan kode etik akan diperiksa dan bila
terbukti akan dijatuhi sanksi. Penjatuhan sanksi disiplin serta sanksi atas panggaran
kode etik tidak menghapus tuntutan pidana terhadap anggota polisi yang bersangkutan.
Oleh karena itu, oknum polisi yang melakukan tindak pidana tetap akan di proses hukum
acara pidana walaupun telah menjalani sanksi disiplin dan sanksi pelanggaran kode etik.

Propam adalah salah satu organisasi polri berbentuk divisi yang bertanggung
jawab kepada masalah pembinaan profesi dan pengamanan dilingkungan internal polri.
Keberadaan propam terdapat ditingkat polda dan polres, ditingkat polda sendiri disebut
(bid.propam) ditingkat polres disebut (sipropam) yaitu seksi profesi dan pengamanan.
Tugas propam lebih tepatnya untuk membantu pimpinan untuk membina dan
menegakkan disiplin serta memelihara tata tertib kehidupan anggota polri.
Rumusan Masalah

1. Bagaimana bentuk penyalahgunaan Narkotika di


internal aparatur kepolisian Polresta Banda Aceh?

2. Bagaimana peran propam kepolisian dalam


menanggulangi tindak pidana penyalahgunaan narkotika
yang dilakukan oleh internal aparatur kepolisian?

3. Apa saja kendala dalam melakukan penanggulangan


tindak pidana narkotika di internal aparatur kepolisian?
Tujuan Penelitian

Untuk mengetahui bentuk


penyalahgunaan narkotika di
internal aparatur kepolisian di
polresta banda aceh

Untuk mengetahui peran


propam kepolisian dalam
menanggulangi tindak pidana
penyalahgunaan narkotika
yang dilakukan oleh internal
aparatur kepolisian
Untuk mengetahui kendala
dalam melakukan
penanggulangan tindak
pidana narkotika di internal
aparatur kepolisian
Metode Penelitian

Pendekatan penelitian Jenis Penelitian

Pendekatan penelitian yang akan


digunakan adalah pendekatan Metode penelitian yang
penelitian hukum yuridis empiris, digunakan dalam penelitian
yaitu dengan melakukan ini yaitu dengan metode
penelitian lapangan, penelitian penelitian hukum dengan
secara lapangan dilakukan jenis penelitian kualitatif,
dengan mengkaji ketentuan dalam metode ini
hukum yang berlaku serta menjelaskan masalah yang
menemukan data dan fakta yang dikaji berdasarkan hukum
terjadi di lapangan. dan memahami fenomena
dalam objek penelitian.
Sumber data

• Undang-undang no 35 tahun 2009


Data primer tentang narkotika

• Buku buku, artikel jurnal, hasil penelitian


karya ilmiah dan semua buku-buku yang
Data sekunder berkaitan dengan penyalahgunaan
narkotika

Data tersier • Internet, dan kamus hukum


Teknik pengumpulan data

• Dilakukan antar pribadi berupa tatap muka atau biasa


disebut (face to face). Teknik yang digunakan dalam
Wawancara
pengumpulan data ini ialah wawancara kepada divisi
propam.
• Merupakan pengumpulan data dengan mengamati
suatu tempat. Pengamatan juga dilakukan dengan
Observasi pengumpulan data langsung dari objek penelitian,
dan tidak hanya sebatas observasi, pencatatan juga
dilakukan agar mendapat data konkrit dan jelas.
• Berupa teknik pengumpulan data yang dilakukan
oleh penulis dengan cara mengumpulkan
Dokumentasi
dokumentasi secara akurat untuk memperkuat hasil
penelitian ini.
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai