Anda di halaman 1dari 1

SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN KARYA HUSADA

SEMARANG

Jl. Kompol R Soekanto No.46 Semarang Telp./Fax. 024-6724581

AROMATEAPI (UNTUK MENGATASI KRAM PADA KAKI)

NIM
NO LANGKAH
A SIKAP (10 %)
1 Menyambut klien dan mempersilahkan
klien duduk
2 Memperkenalkan diri kepada klien
3 Merespon terhadap reaksi pasien
4 Percaya Diri
5 Menjaga privasi klien
TOTAL SCORE : JUMLAH
SCORE/5X10 %
B CONTENT/ISI (80%)
6 Menyiapkan alat
7 Mendekatkan alat secara ergonomis
8 Mencuci tangan dengan sabun dan air
mengalir
9 Mengatur posisi pasien senyaman mungkin
10 Pastikan posisi pasien nyaman dan rileks
11 Pijatlah betis dan kaki dengan 3 tetes
minyak esensial Black Pepper dan 2 tetes
minyak esensial Ginger dengan 2 sendok
makan minyak dasar Sweet Almond

12 Pijatlah bagian yang sering kram sesering


mungkin
13 Teteskan 5 tetes Geranium, 10 tetes
Lavender, 1 tetes Vetiver, 1 cangkir
garam ke dalam ½ atau ¾ ember air hangat
14 Rendam kaki setiap malam
15 Mencuci tangan
TOTAL SCORE : JUMLAH SCORE/10
X80 %
C TEKNIK (10%)
16 Teruji menjaga privasi pasien
17 Tindakan dilakukan secara sistematis
18 Percaya diri dan tidak ragu - ragu
19 Melakukan pendokumentasian
TOTAL SCORE : JUMLAH SCORE/4
X 10 %
NILAI AKHIR : TOTAL SCORE X 100
%

Anda mungkin juga menyukai