Anda di halaman 1dari 15

AS 3002

Manajemen
Institusi
Astronomi
Oleh:
Kunjaya
Paradigma Kurikulum 2019
dan MBKM
Paradigma :
 Outcomes based education
 Learner Centered Education
 Continuous Improvement
 International accreditation and benchmarking
 Merdeka belajar
 Project Based Learning
Tujuan Pembelajaran
 Memberikan pengetahuan dasar
(knowledge) tentang proses manajemen
yang mencakup merencanakan
(planning), mengorganisasi (organizing),
mengarahkan/memimpin (leading), dan
mengendalikan (controlling).
 Memberikan keterampilan (skills) dalam
penggunaan beberapa alat (tools)
dalam manajemen.
Tujuan Pembelajaran
• Membangun sikap (attitudes) tentang pentingnya
memiliki wawasan yang luas yang dapat
mempengaruhi kinerja (performance) dan
kelangsungan (sustainability) organisasi serta
menyadari tanggung jawab profesi dan etika.
• Bisa ditambahan tujuan pembelajaran yang lain
disesuaikan dengan kebutuhan prodi (misalnya:
membangun kemampuan bekerja sama dalam
kelompok)
Silabus Minimum (ITB)
 Silabusharus mencakup muatan proses
manajemen : (1) merencanakan
(planning), (2) mengorganisasi
(organizing), (3) mengarahkan/memimpin
(leading), dan (4) mengendalikan
(controlling).
 Penekanan pada setiap fungsi bisa
disesuaikan dengan kebutuhan setiap
prodi.
Course Outcome
(terwujud dalam kuis, soal, tugas, presentasi, dll.)

CO 1 Comprehend the fundamental concepts of management

CO 2 Comprehend the basic Management Processes : Planning,


Organizing, Leading/Operating and Controlling
CO 3 Recognize various type of Astronomical Institution

CO 4 Comprehend the application of management in astronomical


institutions
CO 5 Able to work as part of a team

CO 6 Apply few decision making method

CO 7 Ability to manage a small team to work on a small project

CO 8 Behave ethically in work place


Program Learning Outcome (PLO)
 PLO 9 : Work as an individual as well as a
team and develop a good attitude
towards cooperation
 PLO 6 : Explore interdisciplinary subjects of
science and technology in fields related
to astronomy.
Penilaian

40% UTS
50% UAS (proyek kolaborasi)
10% tugas individual, quiz
Penilaian
 NA (Nilai Akhir, huruf) :
A : AA ≥ 80,0
 AB : 72,0 ≤ AA < 80,0
B : 65,0 ≤ AA < 72,0
 BC : 58,0 ≤ AA < 65,0
C : 50,0 ≤ AA < 58,0
D : 40,0 ≤ AA < 50,0
E : AA < 40
Keterangan : batas lulus 50% nilai max
merupakan Implementasi tuntutan akreditasi
internasional
Rencana Kuliah
1. Pengantar
2. Proses Manajemen
3. Pengambilan keputusan
4. Etika dan tanggung jawab sosial
5. Institusi Astronomi
6. Kerja Tim, (teori dan praktek Proses
manajemen)
7. Management Tools
8. Proyek Kolaborasi
Media

 SistemInformasi Akademik ITB


 Edunex Learning Management System
 Teams
 Whatsapp
 Zoom
Proyek untuk UAS
 Persiapan pembentukan kelompok sejak awal
semester
 Pengerjaan proyek dimulai setelah UTS. Dimulai
dengan pembuatan perencanaan.
 Dalam pembagian tugas tim bersama peserta
kuliah lain, peserta kuliah MIA fokus pada
praktek manajemennya, kemudian
memberikan dukungan untuk bagian proyek
yang dikerjakan oleh peserta kuliah lain.
 Untuk tim yang anggotanya tidak ada
mahasiswa astronomi, kebutuhan pengetahu-
an astronomi akan dibantu oleh asisten
Tema Proyek

1. Polusi Cahaya
2. Astrowisata : Gerhana matahari 20 April
2023
3. Pertanian Organik

Output proyek : laporan-laporan tertulis, Poster


dan Video.
Proyek
Proses manajemen dalam proyek yang
berkaitan dengan Astronomi untuk
mempraktekkan:
 Decision Making
 Team Work
 Planning,
 Organizing,
 Leading,
 Controlling
Textbook(s)
Schermerhorn, John R., Jr.
(2011). Introduction to
Management. 11th Edition.
International Student Version.
Wiley.
Daft, Richard L. (2011),
Management, 10th Edition,
Cengage Learning.

Anda mungkin juga menyukai