Anda di halaman 1dari 6

PERMENPAN

DINAS KESEHATAN
KOTA BALIKPAPAN

INFORMASI JABATAN

1. Nama Jabatan

Penata Laksana Barang

2. Kode Jabatan

64.71-E02.1.16.58.

3. Unit Kerja

1. JPT Utama :

2. JPT Madya :

3. JPT Pratama 1 :

JPT Pratama 2 : Dinas Kesehatan

4. Administrator :

5. Pengawas :

6. Pelaksana :

7. Jabatan Fungsional
: Penata Laksana Barang
:

4. Ikhtisar Jabatan

Melakukan kegiatan pengelolaan dan penyusunan laporan di bidang barang persediaan dan barang milik negara

5. Kualifikasi Jabatan

1. Pendidikan Formal :
Jenjang Minimal :
-
Jurusan :
-
2. Pendidikan & Pelatihan :
Pelatihan Fungsional/Penjenjangan :
-
Pelatihan Teknis :
-
3. Pengalaman Kerja :
-

6. Tugas Pokok

No Uraian Tugas Hasil Kerja Jumlah Waktu Waktu Kebutuhan


Hasil Penyelesaian Efektif Pegawai
1 Menginventarisasi BMN secara Menginventarisasi 12 8 1250 0.08
berkala BMN secara berkala

2 Memasukan data BMN ke dalam Memasukan data 12 8 1250 0.08


SIMAK BMN secara berkala BMN ke dalam SIMAK
BMN secara berkala

3 Memasukan data Persediaan Memasukan data 12 8 1250 0.08


barang kedalam Aplikasi secara Persediaan barang
berkala kedalam Aplikasi
secara berkala

4 Memberi kode klasifikasi BMN Memberi kode 12 8 1250 0.08


klasifikasi BMN

5 Membuat kartu dan mengisi Membuat kartu dan 12 8 1250 0.08


buku inventarisasi barang tiap mengisi buku
semester untuk tertib inventarisasi barang
administrasi dan pelaporan tiap semester untuk
tertib administrasi
dan pelaporan

6 Menyusun draft laporan Barang Menyusun draft 12 8 1250 0.08


Milik Negara Neraca, Intrakom laporan Barang Milik
ptabel, Ekstrakomptabel, Aset Negara Neraca,
Tak Berwujud dan laporan Intrakom ptabel,
Kondisi Barang di lingkungan Ekstrakomptabel,
Unit Kerja Aset Tak Berwujud
dan laporan Kondisi
Barang di lingkungan
Unit Kerja

7 Mengusulkan penetapan status Mengusulkan 12 8 1250 0.08


penggunaan BMN penetapan status
penggunaan BMN

8 Menyusun data BMN yang Menyusun data BMN 12 8 1250 0.08


sudah dihentikan yang sudah
penggunaannya dihentikan
penggunaannya

9 Menyusun data Penghapusan Menyusun data 12 8 1250 0.08


BMN Unit Kerja untuk efektivitas Penghapusan BMN
dan efisiensi penggunaan Unit Kerja untuk
barang efektivitas dan
efisiensi penggunaan
barang

10 Menyusun bahan penghapusan Menyusun bahan 12 8 1250 0.08


BMN penghapusan BMN

11 Melakukan review data BMN Melakukan review 12 8 1250 0.08


Unit Kerja dengan Inspektorat data BMN Unit Kerja
Jenderal dengan Inspektorat
Jenderal

12 Menyusun draft Berita Acara Menyusun draft 12 8 1250 0.08


Serah Terima BAST Hibah BMN Berita Acara Serah
Terima BAST Hibah
BMN

13 Menyusun draft laporan Menyusun draft 12 8 1250 0.08


Pemanfaatan BMN laporan Pemanfaatan
BMN
14 Menyusun draft surat keputusan Menyusun draft surat 12 8 1250 0.08
penghunian rumah negara, keputusan
Surat Izin Penghunian SIP dan penghunian rumah
surat pengantar SK PIP dan SIP negara, Surat Izin
Penghunian SIP dan
surat pengantar SK
PIP dan SIP

15 Menyusun draft rekapitulasi Menyusun draft 12 8 1250 0.08


penetapan status penggunaan rekapitulasi
BMN penetapan status
penggunaan BMN

16 Menyusun laporan pelaksanaan Menyusun laporan 12 8 1250 0.08


tugas sebagai pelaksanaan tugas
pertangungjawaban kepada sebagai
pimpinan pertangungjawaban
kepada pimpinan

17 Melakukan tugas kedinasan lain Melakukan tugas 12 8 1250 0.08


yang diberikan atasan dalam kedinasan lain yang
rangka kelancaran kegiatan diberikan atasan
dalam rangka
kelancaran kegiatan

Total 204 136 - 1.36

Kesimpulan waktu kerja efektif : Menginventarisasi BMN secara berkala (96), Memasukan data BMN ke dalam SIMAK
BMN secara berkala (96), Memasukan data Persediaan barang kedalam Aplikasi secara berkala (96), Memberi kode
klasifikasi BMN (96), Membuat kartu dan mengisi buku inventarisasi barang tiap semester untuk tertib administrasi dan
pelaporan (96), Menyusun draft laporan Barang Milik Negara Neraca, Intrakom ptabel, Ekstrakomptabel, Aset Tak
Berwujud dan laporan Kondisi Barang di lingkungan Unit Kerja (96), Mengusulkan penetapan status penggunaan BMN
(96), Menyusun data BMN yang sudah dihentikan penggunaannya (96), Menyusun data Penghapusan BMN Unit Kerja
untuk efektivitas dan efisiensi penggunaan barang (96), Menyusun bahan penghapusan BMN (96), Melakukan review
data BMN Unit Kerja dengan Inspektorat Jenderal (96), Menyusun draft Berita Acara Serah Terima BAST Hibah BMN (96),
Menyusun draft laporan Pemanfaatan BMN (96), Menyusun draft surat keputusan penghunian rumah negara, Surat Izin
Penghunian SIP dan surat pengantar SK PIP dan SIP (96), Menyusun draft rekapitulasi penetapan status penggunaan
BMN (96), Menyusun laporan pelaksanaan tugas sebagai pertangungjawaban kepada pimpinan (96), Melakukan tugas
kedinasan lain yang diberikan atasan dalam rangka kelancaran kegiatan (96), dengan total = 1632

7. Hasil Kerja

1. Menginventarisasi BMN secara berkala


2. Menyusun laporan pelaksanaan tugas sebagai pertangungjawaban kepada pimpinan
3. Menyusun draft rekapitulasi penetapan status penggunaan BMN
4. Menyusun draft surat keputusan penghunian rumah negara, Surat Izin Penghunian SIP dan surat pengantar SK PIP
dan SIP
5. Menyusun draft laporan Pemanfaatan BMN
6. Menyusun draft Berita Acara Serah Terima BAST Hibah BMN
7. Melakukan review data BMN Unit Kerja dengan Inspektorat Jenderal
8. Menyusun bahan penghapusan BMN
9. Menyusun data Penghapusan BMN Unit Kerja untuk efektivitas dan efisiensi penggunaan barang
10. Menyusun data BMN yang sudah dihentikan penggunaannya
11. Mengusulkan penetapan status penggunaan BMN
12. Menyusun draft laporan Barang Milik Negara Neraca, Intrakom ptabel, Ekstrakomptabel, Aset Tak Berwujud dan
laporan Kondisi Barang di lingkungan Unit Kerja
13. Membuat kartu dan mengisi buku inventarisasi barang tiap semester untuk tertib administrasi dan pelaporan
14. Memberi kode klasifikasi BMN
15. Memasukan data Persediaan barang kedalam Aplikasi secara berkala
16. Memasukan data BMN ke dalam SIMAK BMN secara berkala
17. Melakukan tugas kedinasan lain yang diberikan atasan dalam rangka kelancaran kegiatan

8. Bahan Kerja
No Nama Bahan Kerja Penggunaan Dalam Tugas

1 Data-data terkait -

2 Dokumen -

3 Buku -

4 Referensi -

5 Peraturan -

6 memo -

7 Surat -

8 Laporan -

9 Tinta -

10 Kertas -

11 Tupoksi -

12 SOP -

13 DPA/RKA -

14 Laporan Keuangan -

15 Rencana Kerja dan Program Kerja -

16 Hasil Capaian Tugas -

9. Perangkat Kerja

No Perangkat Kerja Penggunaan Dalam Tugas

1 Standar Operasional Prosedur -

2 Peraturan -

3 Petunjuk Teknis -

4 Program, Kegiatan, dan Subkegiatan -

5 Aplikasi -

6 Surat Perintah -

7 Hasil Pengolahan Data -

8 Uraian Tugas -

10. Tanggung Jawab


1. Tersedianya dokumen rencana kebutuhan dan penganggaran barang milik daerah
2. Tersedianya usulan permohonan penetapan status penggunaan barang milik daerah
3. Tersedianya berita acara usulan pemanfaatan dan pemindahtanganan barang milik
daerah;
4. Tersedianya berita acara usulan penyerahan barang milik daerah yang tidak digunakan
dan sedang tidak dimanfaatkan pihak lain;
5. Terlaksananya usulan pemusnahan dan penghapusan barang milik daerah dan pengajuan
Surat Permintaan Barang (SPB)
6. Terlaksananya penyusunan laporan barang semesteran dan tahunan, Kartu Inventaris
Ruangan (KIR) semesteran dan tahunan, stock opname barang persediaan dan laporan
mutasi barang'

11. Wewenang

a. Mencatat kondisi barang inventaris di lingkungan unit kerja;


b. Menelaah barang inventaris di lingkungan unit kerja;
c. Melakukan review atas penyusunan laporan barang semesteran dan tahunan, Kartu
Inventaris Ruangan (KIR) semesteran dan tahunan, stock opname barang persediaan dan
laporan mutasi barang;
d. Mengarsipkan dokumen barang inventaris di lingkungan unit kerja;
e. Menjaga keamanan barang milik daerah di lingkungan unit kerja.'

12. Korelasi Jabatan

13. Kondisi Lingkungan Kerja

No Aspek Keterangan

1 Tempat kerja Di dalam ruangan

2 Suhu Normal

3 Udara baik

4 Keadaan ruangan Cukup

5 Letak Ruangan Tertutup

6 Penerangan Baik

7 Suara Normal

8 Keadaan tempat kerja Baik

9 Getaran Tidak Ada

14. Risiko Bahaya

15. Syarat Jabatan


A. Keterampilan Kerja

B. Bakat Kerja :

C. Tempramen Kerja

D. Minat Kerja

E. Upaya Fisik

F. Kondisi Fisik
1. Jenis Kelamin : -
2. Umur : -
3. Tinggi : -
4. Berat : -
5. Postur : -
6. Penampilan : -

G. Fungsi Pekerjaan

16. Prestasi Kerja Yang Diharapkan

17. Kelas Jabatan

Anda mungkin juga menyukai