Anda di halaman 1dari 1

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

Pendidikan Kewarganegaraan
Pertemuan 9

Mewujudkan kerjasama dalam berbagai lingkungan


Mts Negeri 1 Kota Palu kehidupan Oleh: Nur Dewi Fattah
Tahun Ajaran 2021/2022 dewitamuluk1@gmail.com
Kelas VII/ Semester Genap
120 menit / 1x pertemuan

A. TUJUAN PEMBELAJARAN
Pembelajaran menggunakan project base learning, metode diskusi dengan model memanfaatkan TIK, kegiatan
pembelajaran sesuai pendekatan saintific, dengan mengembangkan sikap jujur kepada Tuhan Yang Maha Esa,
peduli, tanggung jawab, disiplin, saling menghormati dan menghargai. Peserta didik diharapkan dapat :
1. Menganalisis kerjasama apakah sesuai dengan kaidah nilai dan norma
2. Menganalisis apakah perkembangan tekhnologi media sosial mengurangi nilai-nilai kerjasama

B. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Kegiatan Deskripsi Kegiatan Aplikasi dan
Fitur
Pendahuluan Memberi salam, berdoa,absensi, serta memberikan motivasi dengan Aplikasi
menyanyikan lagu satu nusa satu bangsa, melakukan apersepsi melalui tanya e-learning
jawab tentang materi arti penting norma dalam kehidupan bermasyarakat dan
bernegara, menyampaikan kompetensi dasar dan indicator pencapaian yg
akan dicapai dan aspek-aspek yang akan dinilai.
Kegiatan Peserta didik dapat : Video
1. Peserta didik duduk dalam kelompok yang telah dibentuk dalam Pembelajaran
pertemuan sebelumnya.
2. Guru membimbing peserta didik untuk menceritakan apakah mereka
pernah melakukan kerjasama.
3. Peserta didik menganalisis apakah bentuk kerjasama yang diceritakan
oleh temannya sesuai dengan kaidah nilai moral dan norma.
4. Peserta didik mendiskusikan apakah perkembangan teknologi terutama
media sosial mengurangi nilai-nilai kerjasama masyarakat.
5. Peserta didik mengkaji Aktivitas 5.4 dan menjawab Tabel 5.2.
6. Guru membimbing peserta didik mengambil kesimpulan bagaimana
mem-posisikan dirinya dalam kerjasama diberbagai lingkungan.
7. Peserta didik dengan dibimbing guru menyimpulkan tentang arti penting
mewujudkan kerjasama dalam berbagai bidang kehidupan bermasyarakat
dan bernegara
Penutup Guru membimbing peserta didik menyimpulkan Mewujudkan kerjasama e-learning,
dalam berbagai lingkungan kehidupan dan melakukan refleksi atas manfaat Whatsapp
proses pembelajaran yang telah dilakukan dan menentukan tindakan yang
akan dilakukan dan meminta peserta didik menjawab pertanyaan berikut ini :
Guru menjelaskan rencana kegiatan pertemuan berikutnya dan menugaskan
peserta didik untuk mem,baca materi selanjutnya
C. PENILAIAN PEMBELAJARAN
Tekhnik Penilaian : Sikap : Observasi, Pengetahuan : observasi jawaban dan diskusi, Ketrampilan :
penilaian kinerja
Instrumen Penilaian : Sikap : Jurnal Perkembangan Sikap, Pengetahuan : Uji Kompetensi ,
Ketrampilan : Rubrik ketrampilan diskusi

Mengetahui Palu, Maret 2022


Kepala Madrasah Guru Mata Pelajaran

Hj. Rusdiana,S,Pd, M.Pd Dra. Nur Dewi Fattah, M.Pd


Nip. 196905071995032001 Nip. 197002212014122001
MTs Negeri 1 Kota Palu RPP PPKn 9
Merdeka

Anda mungkin juga menyukai