Anda di halaman 1dari 3

Tema : Kerawanan sosial berdasarkan kondisi

keaneka ragaman suku, agama, ,ras antar


golongan

Kelas / Semester : X/ 2
Tujuan : Peserta didik dapat membuat makalah
kerawanan sosial berdasarkan kondisi
keaneka-ragaman suku agama ras antar
golongan

Kerawanan Sosial
Diakui ataupun tindak, Indonesia sebagai karakteristik negara berkembang sangatlah
rentan dengan kerawanan sosial terutama terjadi di kota-kota besar seperti halnya Jakarta
yang setiap tahuannya banyak masyarakat berdatangan untuk mencari pekerjaan. Namun,
ketika tiba di wilayah tersebut sulitnya mendapatkan pekerjaan menjadikan tingginya
angka kriminalitas.

Hingga akhirnya arti kriminalitas ini menjadi bagian daripada contoh nyata kerawanan


lantaran hancurnya keteraturan sosial.

Kerawanan sosial adalah realitas sosial yang menggambarkan adanya keresahan


berkepanjangan yang terjadi dalam kehidupan masyarakat sebagai akibat proses sosial
dan interaksi sosial hingga menimbulkan konflik atas perbedaan individu dan
kelompok dalam memenuhi arti kebutuhannya.

TUGAS!
1. Uraikan pemahaman anda sehubungan dengan yang dimaksud kerawanan social!
2. Jelaskan kerawanan social dengan realita kehidupan kota
3. Sebutkan bentuk-bentuk kerawanan social
4. Jelaskan salah satu kasus dari bentuk kerawanan social
Tema : Solusi atas permasalahan sosial akibat
kemajuan teknologi

Tujuan : Peserta didik mampu membuat solusi


atas permasalahan sosial akibat
kemajuan teknologi melalui analisis
data.

KEGIATAN 1
Silakan ananda baca artikel berikut sebagai tambahan wawasan.
https://indomaritim.id/globalisasi-pengertian-dampak-dan-manfaat/
Kemudian rangkum dan buatlah kesimpulan dari materi yang sudah
kalian baca!

KEGIATAN 2
Selesaikan soal berikut!

1. Uraikan pemahaman anda tentang globalisasi

2. Globalisasi dapat terjadi di berbagai bidang salah satunya ekonomi.


Jelaskan dampak positif dan negatif globalisasi di bidang ekonomi!

3. Globalisasi dapat terjadi di berbagai bidang salah satunya social


budaya.. Jelaskan dampak positif dan negatif globalisasi di bidang
social budaya!
4. Wayang ditetapkan UNESCO sebagai warisan budaya Indonesia.
Dikategorikan tak benda karena bukan wujud fisiknya yang diakui,
tetapi cerita, nilai, filosofi dan sisi humoris yang terkandung dalam
wayang. Pengakuan tersebut menunjukkan bentuk globalisasi
dalam bidang...

5. Globalisasi yang terjadi memberikan dampak bagi masyarakat baik


positif maupun negatif. Salah satu dampak positifnya adalah…

6. Globalisasi yang terjadi memberikan dampak bagi masyarakat baik


positif maupun negatif. Salah satu dampak positifnya adalah…
a. modernisasi
b. westernisasi
c. kapitalisasi
d. inefisiensi

Anda mungkin juga menyukai