Anda di halaman 1dari 25

TEORI EKONOMI MAKRO

KODE MATA KULIAH : MGT218


Visi
Menjadi salah satu lembaga pendidikan
tinggi ekonomi dan bisnis yang unggul dan
bermatabat di ASEAN pada tahun 2030
Misi
Menyelenggarakan pendidikan tinggi
dibidang ekonomi dan bisnis secara
profesional dan kompetitif untuk
menghasilkan SDM yang berkualitas
dan berdaya saing internasional
dengan menjunjung tinggi integritas,
moral, imtaq dan berbudaya
SISTEM PERKULIAHAN
Kuliah dilaksanakan dalam 3 bentuk :
 Tatap Muka dilaksanakan di kelas dengan
bobot 3 SKS @50 Menit
 Belajar terstruktur dilaksanakan di rumah
dengan arahan dosen memberikan tugas-
tugas yang dikerjakan mahasiswa (3
jam/minggu)

 Belajar mandiri dilaksanakan oleh mahasiswa


secara mandiri (3 jam/minggu)

STEI RAWAMANGUNG 5
ATURAN & DISIPLIN PERKULIAHAN
 Mahasiswa wajib mengikuti mata kuliah……
 Mahasiswa dilarang
 Mematikan alat komunikasi

STEI RAWAMANGUNG 6
CARA PENILAIAN (EVALUASI BELAJAR)
 Tugas-tugas terstruktur/makalah, presentasi 30%
 Partisipasi kelas 10%
 Ujian Tengah Semester 30%
 Ujian Akhir Semester30%

STEI RAWAMANGUNG 7
Deskripsi Mata Kuliah

Mata kuliah Teori Ekonomi Makro merupakan kelanjutan dari mata


kuliah Pengantar Ilmu Ekonomi dengan beberapa aplikasi praktis
digunakan sebagai kasus untuk mempelajari teori. Topik yang dibahas
meliputi: perhitungan pendapatan nasional; keseimbangan
pendapatan dan pengeluaran; kebijakan fiskal dan moneter;
penawaran dan permintaan agregat; model IS – LM; teori konsumsi
dan investasi; teori inflasi dan kaitannya dengan masalah
pengangguran; dan keseimbangan umum.
SEKOLAHTINGGI ILMUEKONOMI INDONESIA
STEI
Capaian Mata Kuliah
Menguasai konsep teoritis tentang Ekonomi Makro, dan
ketrampilan dalam menganalisa dampak kebijakan makro
ekonomi yang meliputi:

1. Teori Pembentukan Pendapatan Nasional yaitu penawaran dan


permintaan agregatif di pasar barang termasuk kebijakan makro,
2. Teori pasar uang (sektor moneter)
3. Teori pasar tenaga kerja
4. Pembentukan ekspektasi masyarakat
5. Teori inflasi dan kaitannya dengan masalah pengangguran
6. Teori keseimbangan umum.
SEKOLAHTINGGI ILMUEKONOMI INDONESIA
STEI
Pustaka:

Macroeconomics, e13
Makroekonomi: Teori pengantar, e
Rudiger Dornbusch Dr., Stanley
revisi
Fischer, Richard Startz
The Mcgraw-hill Series Economics
Sadono Sukirno
Raja Grafindo, 2021.
SEKOLAHTINGGI ILMUEKONOMI INDONESIA
STEI
Evaluasi

Kehadiran : 10%

Partisipasi di forum/
Tugas-tugas terstruktur/ Quiz : 30%

Ujian Tengah Semester : 30%

Ujian Akhir Semester : 30%

• Mahasiswa wajib mengikuti kuliah (tatap muka)


Minimal 75 % sebagai syarat dapat mengikuti UAS
STEI
SEKOLAHTINGGI ILMUEKONOMI INDONESIA

Ekonomi Makro
STEI
SEKOLAHTINGGIILMUEKONOMIINDONESIA

ILMU EKONOMI

• Ilmu yang mempelajari perilaku manusia untuk memenuhi kebutuhannya


(kebutuhan kebendaan).
• Kebutuhan manusia relatif tidak terbatas, sementara sumberdaya ekonomi
yang tersedia untuk memenuhi kebutuhan tersebut relatif terbatas
• Lingkup bahasan Ilmu Ekonomi :
• Ekonomi Mikro adalah cabang ilmu ekonomi yang mempelajari perilaku unit
pengambil-keputusan, yaitu perusahaan bisnis dan rumahtangga
• Ekonomi Makro adalah cabang ilmu ekonomi yang mempelajari agregat
ekonomi (pendapatan, output, pekerjaan, dsb) dalam skala nasional

Teori Ekonomi Makro


STEI
SEKOLAHTINGGIILMUEKONOMIINDONESIA

ILMU EKONOMI

Perilaku
Mahluk Teori Ek
Ekonomi
individu Mikro
individu

Manusia

Perilaku Teori Ek
Mahluk
Ek.Secara Makro
Sosial
Keseluruhan

13
Teori Ekonomi Makro
Pengertian Makro Ekonomi
Ilmu ekonomi makro mempelajari variabel-
variabel ekonomi secara agregat
(keseluruhan). Variabel-variabel tersebut
antara lain : pendapatan nasional,
kesempatan kerja dan atau pengangguran,
jumlah uang beredar, laju inflasi,
pertumbuhan ekonomi, maupun neraca
pembayaran internasional.

STEI RAWAMANGUNG 15
Perbedaan Ek. Makro & Ek. Mikro
Dilihat dari Ekonomi Mikro Ekonomi Makro
Harga Harga ialah nilai dari suatu Harga adalah nilai dari
komoditas (barang tertentu saja) komoditas secara agregat
(keseluruhan)
Unit analisis Pembahasan tentang kegiatan Pembahasan tentang kegiatan
ekonomi secara individual. ekonomisecara keseluruhan.
Contohnya permintaan dan dan Contohnya pendapatan nasional,
penawaran, perilaku konsumen, pertumbuhan ekonomi, inflasi,
perilaku produsen, pasar, pengangguran, investasi dan
penerimaan, biaya dan laba atau kebijakan ekonomi.
rugi perusahaan
Tujuan Lebih memfokuskan pada analisis Lebih memfokuskan pada
analisis tentang cara mengalokasikan analisis tentang pengaruh
sumber daya agar dapat dicapai kegiatan ekonomi terhadap
kombinasi yang tepat. perekonomian secara
keseluruhan

STEI RAWAMANGUNG 16
Fokus dalam Ekonomi Makro
1. Stabilitas harga
2. Pengangguran
3. Pertumbuhan Ekonomi
4. Neraca Pembayaran

STEI RAWAMANGUNG 17
1. Stabilitas Harga
Akibat inflasi D˃S P krisis ekonomi.
Inflasi rendah akan mendorong pertumbuhan sektor
financial pertumbuhan ekonomi.
Inflasi rendah akan mendorong pertumbuhan sektor riil
kesempatan kerja bertambah.
Inflasi terbagi : Rendah (0-9,9%), Sedang (10-29,9%),
Tinggi ( 30-100%) dan Hiperinflasi (˃100%).
Standart inflasi negara maju (1-3%) dan negara
berkembang (7-10%).

STEI RAWAMANGUNG 18
2. Pengangguran
 Angkatan kerja > lapangan kerja
Dinyatakan dalam %
Pengangguran yang masih ditolerir (4-5% per tahun)
Pengangguran alokasi SDM tidak efisien krisis sosial
hilangnya kepercayaan kepada pemerintah.
Peranan wanita dalam dunia kerja semakin besar.

STEI RAWAMANGUNG 19
3. Pertumbuhan Ekonomi
Perbandingan titik keseimbangan antara
permintaan agregat dan penawaran agregat dari
periode sebelumnya.
 Inflasi menyebabkan pertumbuhan permintaan >
pertumbuhan penawaran.
Diatasi dengan cara memacu penawaran agregat
dan mempengaruhi permintaan agregat sampai
batas yang diinginkan
campur tangan dari pemerintah.

STEI RAWAMANGUNG 20
4. Neraca Pembayaran
 Neraca Pembayaran yaitu : suatu catatan aliran
keuangan yang menunjukkan nilai transaksi
perdagangan dan aliran dana yang dilakukan diantara
suatu negara dengan negara lain dalam satu tahun
berjalan.
 Merupakan laporan rugi laba (income statement) yang
merupakan ringkasan arus keluar masuk barang, jasa
dan aset-aset dalam suatu perekonomian dlam kurun
waktu tertentu (cash inflow > cash outflow)

STEI RAWAMANGUNG 21
SEKOLAHTINGGIILMUEKONOMIINDONESIA

• Ekonomi makro sangat banyak terkait dengan menyatukan fakta dan


teori. Dimulai dengan beberapa fakta besar dan kemudian beralih ke
model yang membantu menjelaskan fakta lainnya tentang ekonomi.
• FAKTA :
• Selama rentang waktu beberapa dekade, ekonomi Indonesia
tumbuh dengan cukup andal pada kisaran 7 persen per tahun.
• Dalam beberapa dekade, tingkat harga keseluruhan tetap relatif
stabil.
• Di tahun yang buruk, misal periode pasca krisis 98, tingkat
pengangguran dua kali lipat dari tahun-tahun sebelumnya

Teori Ekonomi Makro


SEKOLAHTINGGIILMUEKONOMIINDONESIA

EKONOMI MAKRO Penawaran TK Permintaan TK


Pasar Tenaga
Kerja
Upah/gaji (W)

Tr Tr
C = Konsumsi
S = Tabungan T T
Rumah Tangga Pemerintah Korporasi
I = Investasi

G = Pengeluaran S S S
Pemerintah
Tr = Pembayaran
Transfer Pasar Uang
G Yield
T = Pajak
C
X = Ekspor S I
M = Impor
Pasar Luar X Pasar
Negeri Komoditi
M

Teori Ekonomi Makro


SEKOLAHTINGGIILMUEKONOMIINDONESIA

ANALISIS EKONOMI MAKRO

Pasar Barang Output Nasional


Permintaan
Aggregat
Pasar Uang Ekuilibrium Ekuilibrium
Moneter Ekonomi
Makro

Pasar Tenaga Kapasitas Penawaran


Kerja Produksi Aggregat
Nasional

Pasar Neraca Nilai Tukar Inflasi


Internasional Pembayaran Valas

Teori Ekonomi Makro


SEKOLAHTINGGIILMUEKONOMIINDONESIA

KEBIJAKAN EKONOMI MAKRO

Kebijakan Kebijakan Kebijakan


Moneter & Fiskal Ekonomi Makro Tingkat Harga

Inflasi
Kebijakan
Anggaran
Nilai Tingkat Tingkat
Tukar Bunga Upah
Produksi di
Sektor2 Ekonomi

Kebijakan Kebijakan Harga di Sektor2


Sektoral Perdagangan Ekonomi

Teori Ekonomi Makro

Anda mungkin juga menyukai