Anda di halaman 1dari 11

PENGENDALIAN AKTUALISASI OLEH PENGUJI/COACH/MENTOR PERIODE MINGGU II

12 Juli – 18 Juli 2023

Nama : Ns. Resnu Fajar Agustian, S. Kep


NIP : 199308232022031006
Unit Kerja : UPTD Puskesmas Cimahi
Jabatan : Perawat Ahli Pertama
Isu Terpilih : Belum Optimalnya pelaksanaan screening faktor risiko PTM di UPTD Puskesmas Cimahi.
Gagasan/Solusi Kreatif : Optimalisasi Pelaksanaan Screening Faktor Risiko Penyakit Tidak Menular (PTM) melalui Gerakan Masyarakat Sadar Screening
Kesehatan (Mas Rian) Di Wilayah Kerja UPTD Puskesmas Cimahi Dinas Kesehatan Kabupaten Kuningan

LAPORAN KEMAJUAN AKTUALISASI & HABITUASI

Kegiatan 2. Sosialisasi Program “Mas Rian” kepada Lintas Program dan Lintas Sektor

N Hari/ Output / Keterkaitan Substansi Mata Kontribusi Terhadap Penguatan Nilai


Tanggal Tahapan Kegiatan Pelatihan Visi/Misi Organisasi Organisasi
o Hasil
1. 2. 3. 4. 5. 6. 7.
1 Selasa, 11 Juli 2023 Berkonsultasi dengan Tersedianya  Berorientasi Pelayanan Terlaksananya kegiatan ini akan Dengan kegiatan ini
mentor visum dan foto Penulis berkonsultasi dalam rangka untuk memberikan kontribusi Terhadap Visi akan memperkuat
kegiatan melakukan perbaikan pelayanan kepada dan Misi Puskesmas Cimahi perwujudan Tata Nilai
pasien/ masyarakat Puskesmas Cimahi yaitu
Cimahi Sehat, Maju Berbasis Desa Tahun PRIMA (Profesional,
 Kompeten 2023. Ramah, Integritas, Maju
Penulis berkonsultasi agar memperoleh dan Aman)
masukan dan dukungan demi memberikan MISI
kinerja atau melaksankan tugas dengan Nilai Ramah dan
1. Mewujudkan pelayanan yang Integritas.
hasil terbaik.
bermutu, professional, merata dan
terjangkau secara efektif dan efisien.
 Harmonis
Berkonsultasi dengan mentor adalah salah
satu cara untuk membuat suasana kerja
kondusif yang berdasarkan pada
kepercayaan dan dukungan.

 Kolaboratif
Berkonsultasi dengan mentor dalam rangka
menjalin kerja sama yang sinergis

Bukti

Penulis sedang berkonsultasi dengan mentor


Notulensi mentoring

2. Selasa, 11 Juli 2023 Melakukan advokasi Tersedianya  Berorientasi Pelayanan MISI Nilai Ramah.
dan koordinasi jadwal Penulis berkoordinasi dengan Koordinator/ 1. Mewujudkan pelayanan yang
jadwal kegiatan sosialisasi dan program terkait agar aktivitas sosialisasi bermutu, professional, merata dan
lintas program yang tersedianya foto penulis bisa dilaksanakan dengan tanpa terjangkau secara efektif dan efisien.
menggangu jalannya pelayanan program
mempunyai agenda kegiatan 2. Peningkatan kualitas sumber daya
tersebut.
bersifat pertemuan/ koordinasi lintas manusia, sarana dan prasarana dalam
upaya mendukung pelayanan kesehatan
mengumpulkan masa program  Harmonis
(UKBM) untuk ikut 3. Mendorong potensi dan peran serta
Koordinasi dalam upaya menyelaraskan
individu, keluarga dan masyarakat untuk
menyisipkan diri dan menghadirkan suasana kondusif,
hidup sehat, mandiri, agamis dan
mensosialisasikan saling membantu dan peduli dengan
pinunjul berbasis Desa.
program penulis tanggung jawab antar sesama.

 Loyal
Berkoordinasi dalam rangka mendapat
kesempatan menyampaiakn program
dengan tetap mengutamakan kepentingan
utama pelayanan kepada masyarakat yang
telah terjadwalkan.

 Adaptif
Penulis berupaya bertindak proaktif untuk
kelancaran pelaksanaan kegiatan.

 Kolaboratif
Penulis berokoordinasi dengan program
lain karena membutuhkan bantuan dan
dukungan dari mereka semua.

Bukti

Penulis sedang berkoordinasi dengan lintas program guna menyampaikan rencana jadwal sosialisasi
Jadwal sosialisasi program “Mas Rian” yang berbarengan dengan jadwal Lokakarya Mini Bulanan Puskesmas dan
Posbindu

3. Rabu-Jumat, 12-14 Melaksanakan Tersedianya  Berorientasi Pelayanan MISI Nilai Profesional,


Juli 2023 sosialisasi sesuai absensi, notulen Penulis mensosialisasikan program untuk 1. Mewujudkan pelayanan yang Ramah, Maju dan
jadwal dan pada & foto kegiatan menunjukan upaya penulis dalam bermutu, professional, merata dan Integritas.
sosialisasi memperbaiki pelayanan screening PTM terjangkau secara efektif dan efisien.
kegiatan yang
dan siap menerima masukan untuk
disepakati 2. Peningkatan kualitas sumber daya
perbaikan.
manusia, sarana dan prasarana dalam
 Akuntabel upaya mendukung pelayanan kesehatan
Penulis mensosialisasikan program
3. Mendorong potensi dan peran serta
berdasarkan sumber atau bahan terpercaya
individu, keluarga dan masyarakat untuk
dan siap menjawab pertanyaan masyarakat.
hidup sehat, mandiri, agamis dan
 Kompeten
pinunjul berbasis Desa.
Penulis siap menjelaskan program secara
baik dan lugas dan siap menjawab
pertanyaan masyarakat.
 Harmonis
Penulis mensosialisasikan program
berupaya menghadirkan suasana yang
kondusif dan positif dan siap menampung
masukan dari masyarakat tanpa membeda-
bedakan apapun latarbelakannya.
 Adaptif
Penulis berupaya bertindak proaktif dalam
menyesuaikan diri dengan auden yang
dihadapi penulis demi kelancaran
pelaksanaan kegiatan.
 Kolaboratif
Penulis berokoordinasi dengan program
lain karena membutuhkan bantuan serta
dukungan dari mereka semua ketika penulis
melangsungkan sosialisasi program

Bukti

Penulis sedang mensosialisasikan program “Mas Rian”


Absensi dan notulensi sosialisasi program “Mas Rian”

Kegiatan 3. Pelaksanaan Screening faktor risiko PTM dengan 2 cara, “Mas Rian di Puskesmas” dan “Mas Rian jalan-jalan”

1. Rabu, 12 Juli 2023 Melakukan Tersedianya foto  Berorientasi Pelayanan MISI Nilai Profesional dan
koordinasi dengan kegiatan Penulis berkoordinasi dengan Koordinator/ 1. Mewujudkan pelayanan yang bermutu, Ramah.
lintas program dan koordinasi. program terkait dan rekan-rekan tenaga professional, merata dan terjangkau
rekan-rekan tenaga kesehatan agar kegiatan penulis bisa secara efektif dan efisien.
dilaksanakan tanpa menggangu jalannya
kesehatan yang akan 2. Peningkatan kualitas sumber daya
pelayanan lainnya.
terlibat dalam manusia, sarana dan prasarana dalam
pelaksanaan upaya mendukung pelayanan kesehatan
 Harmonis 3. Mendorong potensi dan peran serta
screening PTM ini. Koordinasi dalam upaya menyeleraskan individu, keluarga dan masyarakat untuk
diri dan menghadirkan suasana kondusif, hidup sehat, mandiri, agamis dan pinunjul
saling membantu dan peduli dengan berbasis Desa.
tanggung jawab antar sesama.

 Loyal
Berkoordinasi dalam rangka melakukan
kegiatan dengan tetap mengutamakan
kepentingan utama pelayanan kepada
masyarakat yang telah terjadwalkan.

 Adaptif
Penulis berupaya bertindak proaktif untuk
kelancaran pelaksanaan kegiatan.

 Kolaboratif
Penulis berokoordinasi dengan program
lain dan rekan-rekan tenaga kesehatan
lainnya karena membutuhkan bantuan dan
dukungan dari mereka semua.

Bukti

Penulis sedang berkoordinasi terkait pelaksanaan screening PTM


2. Kamis, 13 Juli 2023 Mempersiapkan Tersedianya  Berorientasi Pelayanan MISI Nilai Profesional,
ruangan dan alat-alat ruangan dan Penulis menyiapkan ruangan dan alat-alat 1. Mewujudkan pelayanan yang bermutu, Integritas dan Aman.
yang digunakan alat-alat yang serta alat kesehatan yang berfungsi dengan professional, merata dan terjangkau
untuk pelaksanaan siap digunakan. baik agar mendapatkan hasil yang akurat secara efektif dan efisien.
kegiatan Screening demi memberikan pelayanan yang terbaik 2. Peningkatan kualitas sumber daya
Faktor Risiko PTM bagi masyarakat/pasien. manusia, sarana dan prasarana dalam
kesehatan yang akan upaya mendukung pelayanan kesehatan
 Akuntabel
terlibat dalam
Penulis bertanggung jawab dalam
pelaksanaan melakukan kegiatan screening faktor risiko
screening PTM ini. PTM ini.

 Kompeten
Penulis berupaya melaksanakan kegiatan
dengan kualitas terbaik.

 Adaptif
Penulis berupaya bertindak proaktif dalam
menyesuaikan diri dengan audien yang
dihadapi penulis demi kelancaran
pelaksanaan kegiatan.

Bukti

Penulis sedang menyiapkan ruangan dan alat-alat yang akan digunakan untuk pelaksanaan screening faktor risiko
PTM
3 Jumat-Senin, 14-17 Pelaksanaan Tersedianya foto  Berorientasi Pelayanan MISI Nilai Profesional,
Juli 2023 screening faktor dan laporan Melaksanakan kegiatan dengan baik guna 1. Mewujudkan pelayanan yang bermutu, Ramah, Integritas, Maju
risiko PTM di dalam kegiatan. memberikan pelayanan yang terbaik bagi professional, merata dan terjangkau dan Aman.
gedung maupun di pengunjung puskesmas atau pasien. secara efektif dan efisien.
luar gedung. 2. Peningkatan kualitas sumber daya
 Akuntabel manusia, sarana dan prasarana dalam
Penulis berupaya memberikan yang terbaik upaya mendukung pelayanan kesehatan
dan dari sumber yang dapat dipercaya 3. Mendorong potensi dan peran serta
sesuai keilmuan dan kompetensi penulis. individu, keluarga dan masyarakat untuk
hidup sehat, mandiri, agamis dan pinunjul
 Kompeten berbasis Desa.
Penulis berupaya memberikan pelayanan
screening ini sesuai keilmuan dan
kompetensi penulis.

 Harmonis
Penulis berupaya menjawab dengan
seksama jika pengunjung/pasien
mengajukan pertanyaan atupun
berkonsultasi.

 Loyal
Penulis berupaya melaksanakan kegiatan
dengan baik dan bernar demi nama baik
instansi

 Adaptif
Penulis berupaya menyesuaikan diri
dengan pelayanan tambahan ini

 Kolaboratif
Penulis bersinergi dengan pemegang
program dan rekan tenaga kesehatan
lainnya dengan lainnya untuk saling
mendukung kegiatan ini.

Bukti
Penulis sedang melaksanakan kegiatan “Mas Rian” di sekolah, masjid dan balai desa di wilayah kerja Puskesmas
Cimahi

Anda mungkin juga menyukai