Anda di halaman 1dari 18

OPTIMALISASI PENGELOLAAN INFORMASI JADWAL DAN LAPORAN DALAM

PELAKSANAAN PENGAMANAN SATUAN POLISI PAMONG PRAJA MELALUI MEDIA


DIGITAL GOOGLE SPREADSHEET BIDANG KETERTIBAN UMUM DAN KETENTRAMAN
MASYARAKAT, PENYELENGGARAAN KETERTIBAN UMUM DAN KETENTRAMAN
MASYARAKAT SATUAN POLISI PAMONG PRAJA KABUPATEN SAMBAS
Disusun Oleh :
Nama : Uray Hary Cahyadi, SH Mentor Penguji Coach
NIP : 19880714 202203 1 002
Jabatan : Ahli Pertama-Polisi Pamong Praja
Instansi : Satuan Polisi Pamong Praja Wahyudi, SH Drs. Alkap, M.Si
Kabupaten Sambas Drs. Hamka, M.Si
NIP. 19800402 200604 1 010 NIP. 19680328 198803 1 005 NIP. 19620908 198403 1 011
VISI DAN MISI BUPATI DAN WAKIL BUPATI KABUPATEN SAMBAS

VISI
“Terwujudnya Sambas yang Beriman,
Kemandirian, Maju dan Berkelanjutan”

MISI
1. Meningkatkan kualitas kehidupan yang agamis pada semua
lini kehidupan dalam bingkai persatuan antar elemen
masyarakat.
2. Mengembangkan kemandirian perekonomian daerah melalui
pengembangan potensi unggulan lokal dan investasi berbasis
pertanian, perikanan, perkebunan, industri, pendidikan dan
bidang lainnya.
3.Meningkatkan kualitas Sumber Daya Manusia yang intelektual,
kreatif, inovatif dan berdaya saing.

BERAKHLAK
4. Meningkatkan pendaparan masyarakat melalui penciptaan
lapangan kerja dan perluasan kesempatan kerja.
5. Meningkatkan dan memanfaatkan Sumber Daya Alam dengan
prinsip pembangunan berkelanjutan dan berwawasan
lingkungan. Berorientasi Pelayanan, Akuntabel, Kompeten, Harmonis, Loyal, Adaptif
dan Kolaboratif
Optimalisasi Pengelolaan Informasi Jadwal Dan Laporan
Piket Pengamanan Satuan Polisi Pamong Praja
1. Menyusun Agenda atau Rencana Kerja Tanggal pelaksanaan 22-23 Agustus 2022

1 2 3 4 5

Melaporkan dan Melapor dan memaparkan meminta izin, arahan dan


menyampaikan rancangan
rencana kegiatan Bertemu dengan bimbingan kepada Mentor
memaparkan rencana kegiatan aktualisasi dengan jelas
aktualisasi dengan Mentor Mentor selaku selaku pimpinan untuk
kegiatan aktualisasi saya agar dapat dipahami dengan
untuk melaksanakan melaksanakan kegiatan
dengan memperhatikan Pimpinan sesuai baik oleh Mentor selaku
aktualisasi yang telah dibuat
kegiatan aktualisasi sesuai Pimpinan serta melakukan tugas
sikap sopan santun dan tata rencana yang telah dibuat jadwal yang telah serta melakukan koordinasi
disepakati. dengan semangat agar untuk
krama kepada Mentor dan bertanggung jawab dengan Mentor selaku
mencapai tugas terbaik.
selaku Pimpinan Akuntabel, melaksanakan Kompeten, Harmonis, menerapkan nilai
Pimpinan secara rutin sehingga
Saya. ,Berorientasi tugas dengan jujur, menerapkan nilai meningkatkan hubungan yang
perilaku menghargai setiap
bertanggung jawab, perilaku baik dan harmonis.
Pelayanan,menerapkan orang apapun latar belakangnya
Kolaboratif, menerapkan nilai
cermat, berintegritas
nilai perilaku ramah, melaksanakan tugas dan membangun lingkungan
perilaku terbuka dalam
tinggi serta mempunyai
solutif dan dapat diandalkan dengan kualitas kerja yang kondusif.
sikap disiplin bekerjasama untuk
terbaik) menghasilkan nilai tambah.
6 7

meminta saran dan pendapat menyesuaikan diri dalam


Mentor selaku Pimpinan serta mengerahkan kemampuan Saya
menjalin kolaborasi yang baik untuk meningkatkan
dengan Mentor kemampuan pegawai dalam
Adaptif, menerapkan nilai perilaku menghadapi perubahan dengan
terus berinovasi dan
mengembangkan kreativitas dan
memanfaatkan media digital
cepat menyesuaikan diri Google Spreadsheet .
menghadapi perubahan Loyal, menerapkan nilai perilaku
menjaga nama baik sesama ASN
2. Mempelajari Panduan Penggunaan Google Spreadsheet Tanggal pelaksanaan 24 Agustus-3
September 2022

1 2 3 4 5

Melapor dan meminta izin Mempelajari penggunaan Bersungguh-sungguh


kepada Mentor mengenai Bersungguh-sungguh Meminta saran, arahan
media digital demi dalam mempelajari dan
kegiatan mempelajari panduan dalam mempelajari serta bimbingan dengan
meningkatkan kualitas mengerjakan apa yang
penggunaan Google media digital khususnya Mentor atas hasil yang
diri agar menjadiASN telah disarankan dan
Spreadsheet dengan Google Spreadsheet telah dipelajari.
yang cekatan, solutif dan diarahkan oleh Mentor
memperhatikan sikap untuk mencapai kinerja Harmonis, menerapkan
dapat diandalkan serta selaku Pimpinan .
tanggap,cepat, akurat terbaik . perilaku menghargai setiap
siap melakukan perbaikan Loyal, menerapkan nilai
sertamengedepankan etika Kompeten, menerapkan orang apapun latar
tiada henti.Akuntabel, perilaku menjaga nama
sopan santun . Berorientasi perilaku jujur, nilai perilaku . belakangnya dan
membangun lingkungan baik sesama ASN
Pelayanan, menerapkan nilai bertanggungjawab, melaksanakan tugas
kerja yang kondusif (Aparatur Sipil Negara),
perilaku cekatan, solutif, dapat cermat, disiplin dan dengan kulaitas terbaik)
pimpinan, instansi dan
diandalkan dan melakukan berintegritas tinggi. Negara
perbaikan tiada henti
6 7

memberikan kesempatan
Dengan dipelajarinya
kepada Mentor selaku Pimpinan
penggunaan media digital
untuk menyampaikan saran dan
Google Spreadshet akan sangat
pendapat agar tercapainya
berguna untuk dapat
tujuan yang lebih baik.
menyesuaikan diri dalam
Kolaboratif, menerapkan nilai
menghadapi perubahan
perilaku memberi kesempatan
Adaptif, menerapkan nilai
kepada berbagai pihak u ntuk
perilaku cepat menyesuaikan
berkontribusi
diri menghadapi perubahan
lingkungan
3. Melakukan Sosialisasi Kepada Pihak Internal Bidang KUKM Tanggal pelaksanaan 1– 9 September 2022

1 2 3 4 5

Melapor kepada mentor Selama melakukan


mengenai tahapan kegiatan Menyampaikan rancangan Menerima pendapat dan sosialisasi Saya melibatkan
Melakukan sosialisasi saran dari pihak internal
selanjutnya dengan dengan menyampaikan aktualisasi kepada pihak Mentor selaku Pimpinan
memperhatikan sikap sopan internal dengan jelas agar demi terwujudnya Saya yang juga selaku pihak
rancangan aktualisasi rancangan aktualisasi
santun dan tata krama dengan jujjur dan dapat membantu dan yang berkontribusi
kepada Mentor “ selaku mempermudan untuk yang lebih baik . terhadap rancangan
dipercaya . Harmonis, yaitu
Pimpinan Saya..Berorientasi Akuntabel, menerapkan memahami isi dari aktualisasi yang dibuat.
Pelayanan, menerapkan nilai rancangan aktualisasi yang menerapkan nilai Loyal, dengan menerapkan
nilai perilaku jujur, perilaku menghargai
perilaku ramah, solutif, dan bertanggung jawab, dibuat. nilai perilaku menjaga
dapat diandalkan serta (Kompeten, yaitu setiap orang apapun nama baik sesama ASN,
cermat,disiplin dan latar belakangnya dan
melakukan perbaikan tiada berintegritas tinggi menerapkan nilai perilaku Pimpinan, Instansi, dan
henti melaksanakan tugas dengan membangun lingkungan Negara
kualitas terbaik) kerja yang kondusif
7
6

Melakukan perbaikan Untuk menghasilkan


rancangan aktualisasi setelah rancangan aktualisasi yang
menerima masukan dan baik yaitu dengan cara
saran dari pihak internal. melakukan koordinasi
Adaptif, yaitu menerapkan dengan pihak internal.
nilai perilaku cepat Kolaboratif, yaitu nilai
menyesuaikan diri perilaku terbuka dalam
menghadapi perubahan bekerjasama untuk
lingkunagn menghasilkan nilai tambah
4. Membuat dokumen elektronik untuk penjadwalan dan laporan piket pengamanan Satuan Polisi Pamong Praja Kabupaten Sambas Tanggal pelaksanaan 12-17 September 2022

1 2 3 4 5

Medengan adanya saya juga membantu Selama membuat


Konsultasi kepada mentor dokumen digital rekan kerja dalam dokumen penjadwalan
Membuat template
mengenai tahapan kegiatan menggunakan Google memahami dan dan laporan piket
Google Spreadsheet Spreadsheet akan
selanjutnya yaitu membuat membuat dokumen pengamanan Saya akan
dengan cermat agar berguna dalam melakukannya dengan
dokumen elektronik untuk Google Sreadsheet .
tidak terjadi meningkatkan Harmonis, yaitu sebaik mungkin.
penjadwalan dan laporan piket kesalahan Akuntabel, kompetensi diri. Loyal, dengan
menerapkan nilai
Berorientasi Pelayanan, yaitu yaitu nilai perilaku Kompeten, perilaku menghargai menerapkan nilai
menerapkan nilai perilaku jujur, bertanggung menerapkan nilai setiap orang apapun perilaku menjaga nama
ramah, solutif perilaku melaksanakan baik sesama ASN,
jawab, cermat, latar belakangnya dan
tugas dengan kualitas Pimpinan, Instansi, dan
disiplin dan membangun
terbaik Negara
berintegritas tinggi lingkungan kerja yang
kondusif
4. Membuat dokumen elektronik untuk penjadwalan dan laporan piket pengamanan Satuan Polisi Pamong Praja Kabupaten Sambas Tanggal pelaksanaan 12-17 September 2022

6 7

Setelah template Google


Memanfaatkan google
Spreadsheet dibuat Saya
Spreadsheet dalam
melakukan konsultasi untuk
membuat jadwal
meminta saran dan
merupakan bentuk
masukan kepada Mentor
inovasi
selaku Pimpinan Saya.
Adaftif, menerapkan
(Kolaboratif, yaitu nilai
nilai perilaku cepat
perilaku terbuka dalam
menyesuaikan diri
bekerjasama untuk
menghadapi
menghasilkan nilai tambah
perubahan lingkungan
5. Mensosialisasikan hasil digitalisasi penjadwalan piket dan laporan piket pengamanan dalam Google
Tanggal pelaksanaan 11 – 24 Oktober 2021
Spreadsheet kepada pihak yang bertugas dalam piket pengamanan.

1 2 3 4 5

Mensosialisasikan hasil Saya bersikap


terbuka dalam Jika ada yang kesulitan Membantu apabila ada Melakukan sosialisasi
digitalisasi penjadwalan
melakukan dalam melihat jadwal pada petugas yang mengalami dengan memberikan
piket dan laporan piket
sosialisasi. Google Spreadsheet maka kesulitan dalam melihat pelayan terbaik kepada
pengamanan dalam
Akuntabel, yaitu Saya siap untuk jadwal dan laporan piket anggota yang bertugas
Google Spreadsheet
menerapkan nilai membantu. pengamanan di Google Loyal, menerapkan nilai
kepada pihak yang
perilaku Kompeten, yaitu Spreadsheet . perilaku menjaga nama
bertugas.
melaksanakan tugas menerapkan nilai perilaku Harmonis, menerapkan nilai baik ASN, Pimpinan,
Berorientasi Pelayanan,
dengan jujur, melaksanakan tugas perilaku menghargai setiap Instansi, dan Negara
menerapkan nilai
perilaku cekatan, solutif, bertanggung jawab, dengan kualitas terbaik orang apapun latar
dan dapat diandalkan cermat, disiplin belakangnya dan membangun
berintegritas tinggi lingkungan kerja yang kondusif
5. Mensosialisasikan hasil digitalisasi penjadwalan piket dan laporan piket pengamanan dalam Google
Tanggal pelaksanaan 11 – 24 Oktober 2021
Spreadsheet kepada pihak yang bertugas dalam piket pengamanan.

6 7

Bertindak proaktf jika Dalam melakukan


ada anggota yang sosialisasi Saya
belum mengerti berkonsultasi dengan baik
mengenai penjadwalan dengan Mentor dan
dan laporan piket anggota
pengamanan melalui Kolaboratif, menerapkan
Google Spreadsheet. nilai perilaku terbuka
Adaptif, berperilaku dalam bekerjasama untuk
adaftif serta bertindak menghasilkan nilai tambah
proaktif
Kesimpulan
Optimalisasi Pengelolaan Informasi Jadwal Dan Laporan Dalam Pelaksanaan
Pengamanan Satuan Polisi Pamong Praja Melalui Media Digital Google
Spreadsheet Bidang Ketertiban Umum Dan Ketenteraman Masyarakat,
Penyelenggaraan Ketertiban Umum Dan Ketenteraman Masyarakat Satuan
Polisi Pamong Praja Kabupaten Sambas bermanfaat untuk meningkatkan
pemahamam dalam mengatasi masalah khususnya pada sistem informasi
jadwal dan laporan piket pengamanan Satuan Polisi Pamong Praja Kabupaten
Sambas, bagi Satuan Polisi Pamong Praja Kabupaten Sambas yaitu dapat
memperoleh informasi jadwal dan laporan piket pengamanan dengan
mudah, cepat dan akurat dan kegiatan ini ini diharapkan dapat menjadi
pedoman dalam pelaksanaan digitalisasi oleh Satuan Polisi Pamong Praja
Kabupaten Sambas Bidang Ketertiban Umum dan Ketentraman Masyarakat.
Saran
Diharapkan kegiatan aktualisasi mengenai Optimalisasi Pengelolaan Informasi
Jadwal Dan Laporan Dalam Pelaksanaan Pengamanan Satuan Polisi Pamong
Praja Melalui Media Digital Google Spreadsheet Bidang Ketertiban Umum Dan
Ketenteraman Masyarakat, Penyelenggaraan Ketertiban Umum Dan
Ketenteraman Masyarakat Satuan Polisi Pamong Praja Kabupaten Sambas
yang telah saya lakukan bisa terus saya lakukan di instansi saya yaitu Satuan
Polisi Pamong Praja Kabupaten Sambas dengan menerapkan nilai-nilai dasar
ASN berupa nilai BerAKHLAK (Berorientasi Layanan, Akuntabel, Kompeten,
Harmonis, Loyal, Adaptif, dan Kolaboratif). Kegiatan ini juga diharapkan
dapat berkontribusi dalam mewujudkan misi ke-3 Pemerintah daerah
Kabupaten Sambas yaitu meningkatkan SDM (Sumber Daya Manusia) yang
intelektual, kreatif, inovatif, dan berdaya saing
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai