Anda di halaman 1dari 4

KLINIK PAVILLIUN SITI CHABSAH

Jl. Zebra Raya RT. 05 RW. 04 Semarang


Telp. (024) 6715965 | E-mail: kliniksitichasah@yahoo.com

KEPUTUSAN PIMPINAN KLINIK PRATAMA PAVILLIUN SITI CHABSAH

NOMOR : 01 /SK-pim/II/2023

TENTANG

VISI, MISI DAN TUJUAN KLINIK PRATAMA PAVILLIUN SITI CHABSAH

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

PIMPINAN KLINIK PRATAMA PAVILLIUN SITI CHABSAH,

Menimbang : a. bahwa agar penyelenggaraan pelayanan Klinik sesuai


dengan kebutuhan masyarakat, maka perlu disediakan
pelayanan kepada masyarakat berdasarkan kebutuhan
masyarakat akan pelayanan kesehatan;
b. bahwa agar pelayanan Klinik dapat disediakan sesuai
dengan kebutuhan dan harapan masyarakat, maka perlu
disusun Visi, Misi dan Tujuan Klinik sebagai dasar dalam
pelaksanaan kegiatan pelayanan;
c. bahwa untuk maksud tersebut diatas , perlu ditetapkan
dengan keputusan Pimpinan Klinik Pavilliun Siti Chabsah;

Mengingat : 1. Undang–undang Nomor 36 Tahun 2014 tentang Tenaga


Kesehatan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun
2014 Nomor 298, Tambahan Lembaran Negara Republik
Indonesia Nomor 5607);
2. Peraturan Pemerintah Nomor 32 Tahun 1996 tentang
Tenaga Kesehatan (Lembaran Negara Republik Indonesia
Tahun 1996 Nomor 49, Tambahan Lembaran Negara
Republik Indonesia Nomor 3637);
3. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 9
Tahun 2014 tentang Klinik (Berita Negara Republik
Indonesia Tahun 2014 Nomor 232);
KLINIK PAVILLIUN SITI CHABSAH
Jl. Zebra Raya RT. 05 RW. 04 Semarang
Telp. (024) 6715965 | E-mail: kliniksitichasah@yahoo.com

4. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 46


Tahun 2015 tentang Akreditasi Puskesmas, Klinik
Pratama, Tempat Praktik Mandiri Dokter, Dan Tempat
Praktik Mandiri Dokter Gigi (Berita Negara Republik
Indonesia Tahun 2015 Nomor 1049);
5. Peraturan Menteri kesehatan Republik Indonesia Nomor 11
Tahun 2017 tentang Keselamatan Pasien (Berita Negara
Republik Indonesia Tahun 2017 Nomor 308);
6. Peraturan Menteri kesehatan Republik Indonesia Nomor 27
Tahun 2017 Pedoman Pencegahan Dan Pengendalian
Infeksi Di Fasilitas Pelayanan Kesehatan (Berita Negara
Republik Indonesia Tahun 2017 Nomor 857);
7. Nomor 8 Tahun 2022 Tentang Perubahan Atas Peraturan
Menteri Kesehatan Nomor 14 Tahun 2021 Tentang Standar
Kegiatan Usaha Dan Produk Pada Penyelenggaraan
Perizinan Berusaha Berbasis Risiko Sektor Kesehatan
(Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2022 Nomor
317);
8. Nomor 30 Tahun 2022 Tentang Indikator Nasional Mutu
Pelayanan Kesehatan Tempat Praktik Mandiri Dokter Dan
Dokter Gigi, Klinik, Pusat Kesehatan Masyarakat, Rumah
Sakit, Laboratorium Kesehatan Dan Unit Transfusi Darah
(Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2022 Nomor
1054);
9. Nomor 34 Tahun 2022 Tentang Akreditasi Pusat Kesehatan
Masyarakat, Klinik, Laboratorium Kesehatan, Unit
Transfusi Darah, Tempat Praktek Mandiri Dokter Dan
Tempat Praktek Mandiri Dokter Gigi (Berita Negara
Republik Indonesia Tahun 2022 Nomor 1207);
10. Akta Notaris Laksmi Kamaladewi, S.H., SpN. No.
KLINIK PAVILLIUN SITI CHABSAH
Jl. Zebra Raya RT. 05 RW. 04 Semarang
Telp. (024) 6715965 | E-mail: kliniksitichasah@yahoo.com

1/2006 Tanggal 04 April 2006 Tentang Akta Pendirian


Klinik Pavilliun Siti Chabsah.
11. Surat Keputusan DPMPTSP Kota Semarang, Nomor
445.5/4/DPM-PTSP/IPMDS.4/I/2019 Tanggal 27
Desember 2018 tentang Ijin Operasional Klinik
Pratama Pavilliun Siti Chabsah.

MEMUTUSKAN:

Menetapkan : KEPUTUSAN PIMPINAN KLINIK PRATAMA PAVILLIUN SITI


CHABSAH TENTANG VISI, MISI DAN TUJUAN KLINIK
PAVILLIUN SITI CHABSAH
Kesatu : Penetapan Visi, Misi dan Tujuan sebagaimana tercantum
dalam lampiran surat keputusan ini sebagai bagian yang tidak
terpisahkan dari Surat Keputusan ini;
Kedua : Pelaksanaan Operasional klinik harus berlandaskan visi, misi
dan tujuan Klinik;

Ketiga : Surat keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan.

Ditetapkan di : Semarang
Pada tanggal :01 Februari 2023

PIMPINAN

KLINIK PAVILLIUN SITI CHABSAH

HARIYADI WIBOWO

LAMPIRAN : KEPUTUSAN PIMPINAN KLINIK NOMOR

01 /SK-pim/II/2023
TANGGAL 01 FEBRUARI 2023
KLINIK PAVILLIUN SITI CHABSAH
Jl. Zebra Raya RT. 05 RW. 04 Semarang
Telp. (024) 6715965 | E-mail: kliniksitichasah@yahoo.com

VISI, MISI DAN TUJUAN

KLINIK PAVILLIUN SITI CHABSAH

A. Visi Klinik
Pelayanan kesehatan paripurna yang terkini.
B. Misi Klinik
1. Memberikan pelayanan kesehatan dari segi promotif, preventif,
rehabilitatif dan kuratif;
2. Memberikan pelayanan pengabdian, berbakti dan kepedulian
kepada masyarakat;
3. Menjadi pusat kegiatan riset sederhana bagi siswa dan mahasiswa;
4. Menyelenggarakan pendidikan dan latihan bagi masyarakat;
5. Melaksanakan kerjasama tim yang profesional, dinamis dan
berdedikasi untuk layanan kesehatan masyarakat.
C. Tujuan Klinik
Memberikan pelayanan kesehatan paripurna untuk mengayomi
masyarakat.

Anda mungkin juga menyukai