Anda di halaman 1dari 1

PENCEGAHAN PASIEN CEDERA KARENA JATUH Pimpinan

Klinik Prima Medika


No Dokumen : / K.A/ ADM/ / 2019
No Revisi :
SPO
Tanggal Terbit :
dr. YOSEPH
KLINIK PRIMA Halaman : 1/2 CHANDRA
MEDIKA
1. Pengertian Suatu rangkaian kegiatan untuk mengurangi /menghidari terjadinya kejadian jatuh
terhadap pasien yang dapat mengakibatkan pasien cedera/nyaris cedera.
2. Tujuan Mencegah dan mengurangi resiko terjadinya KTD,KNC pada pasien klinik.
3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala Klinik Prima Medika no….tentang….
4. Referensi PMK no 11 tahun 2017 tentang keselamatan pasien
5. Prosedur/ A. Persiapan Alat
Langkah-  Rekam Medis Pasien
langkah  Tanda risiko pasien jatuh misal (Gelang, Tali, Label Pada RM dan tempat
duduk)
 Formulir assesment risiko jatuh
 Formulir dokumentasi informasi risiko pasien jatuh
B. Petugas melakukan skrining pada pasien yang tidak menggunakan alat bantu
jalan namun dicurigai risiko jatuh
C. Petugas melakukan assesment atau pengkajian pada pasien risiko jatuh
D. Beri tanda risiko jatuh pada rekam medis pasien.
E. Beri tanda pasien risiko jatuh misalnya (Gelang, Tali, Label Pada RM dan tempat
duduk)
F. Berikan penjelasan kepada pasien dan keluarga tentang risiko jatuh dan pencegan
nya.
G. Peugas melakukan pemantauan berkala selama pasien masih di klinik.
H. Pelaporan bila terjadi KTD dan KNC

6. Hal-hal yang -
perlu
diperhatikan
7. Unit terkait 1. Ruang Pemeriksaan Umum
2. Ruang Pemeriksaan Gigi
3. Ruang tindakan
4. Ruang tunggu antrian pasien
8. Dokumen Rekam medis
terkait Assesment pasien risiko jatuh
9. Rekaman No Yang diubah Isi perubahan Tanggal mulai diberlakukan
Historis
perubahan

Anda mungkin juga menyukai