Anda di halaman 1dari 3

PELANGI

Pelayanan Balita dengan


Permasalahan Gizi
Nomor : SOP/KC/ /

SOP No.Revisi :

Tgl.Diberlakukan :

Halaman :1/

Puskesmas Kalicacing dr. Indriani Dwi Astuti


NIP. 19810512 200902 2 004

1. Pengertian PELANGI (Pelayanan Balita dengan Permasalahan Gizi) adalah suatu


kegiatan inovasi sebagai upaya perbaikan gizi pada bayi dan balita
meliputi konseling gizi, pemeriksaan kesehatan, pemeriksaan
penunjang bila diperlukan, pengobatan bagi balita sakit dan
pemberian supplemen makanan bagi balita sehat serta dilanjutkan
pemantauan melalui posyandu dan kunjungan rumah apabila
diperlukan.
2. Tujuan Sebagai acuan untuk melakukan pelaksanaan PELANGI di
puskesmas

3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas No

4. Referensi 1. Buku Pedoman Pelayanan Gizi di Puskesmas.


Kementrian Kesehatan RI. 2014.
3. Buku Saku Asuhan Gizi Di Puskesmas
5. Langkah- Langkah 1. Petugas melaksanakan PELANGI setiap hari Selasa di
puskesmas induk, dan hari Kamis di puskesmas pembantu
sesuai jadwal binwil yang telah ditentukan
2. Petugas terdiri dari tim Pembina wilayah, petugas gizi, dan
petugas farmasi
3. Petugas sudah mendapatkan data balita dengan
permasalahan gizi dari hasil penimbangan posyandu bulan
terakhir
4. Petugas menerima pasien balita dengan yang datang
5. Petugas melakukan pemeriksaan subyektif (anamnesa)
6. Petugas melakukan pemeriksaan obyektif untuk
memastikan balita dalam keadaan sakit atau sehat
7. Petugas merujuk balita dalam kondisi sakit ke ruang MTBS
jika dipuskesmas induk, dan dilakukan pemberian terapi jika
di puskesmas pembantu
8. Petugas melakukan pengukuranTB, BB, lingkar lengan dan
lingkar kepala jika balita sehat
9. Petugas melakukan pengukuran berat badan balita
menggunakan timbangan bayi /timbangan injak
10. Petugas melakukan pengukuran tinggi badan balita
menggunakan mikrotoa/infant ruler
11. Petugas melakukan pengukuran lingkar lengan balita
menggunakan pita lila
12. Petugas melakukan pengukuran lingkar kepala balita
menggunakan medline
13. Petugas mencocokan hasil pemeriksaan dengan Grafik
Pertumbuhan (BB/U, BB/TB atau PB, TB/U)
14. Petugas melakukan konseling kepada orangtua balita
15. Petugas melakukan pemeriksaan penunjang jika diperlukan
(Tes Mantoux, Cek Hb, dll)
16. Petugas mencatat hasil pemeriksaan pada Buku Register
Balita dengan Permasalahan Gizi dan Rekam Medik
6. Unit Terkait Ruang Konseling
Ruang Farmasi
Laboratorium

7. REKAM HISTORI PERUBAHAN

No Isi Perubahan Tgl. Mulai Diberlakukan

1. Kebijakan

2. Referensi

3 Langkah- langkah

Anda mungkin juga menyukai