Anda di halaman 1dari 1

koneksi antar materi

Winda Pratiwi - E1E3221524

Keterkaitan

pada mata kuliah PSE topik 1, 2, dan 3 memiliki


hubungan satu dengan yang lain.
adapun materi dalam modul yang telah dipelajari
sebelumnya dan selanjutnya sangat penting sebagai
bekal menjadi guru di masa depan, kurang lebih dapat
digambarkan seperti gambar sirkulasi hubungan di
bawah ini

kompetensi sosial peran guru


CASEL sebagai teladan

experiential
learning

kaitan dengann topik 1


topik 1 berisi materi yang mempelajari KSE berdasar
kerangka CASEL mengenai 5 kompetensi yaitu: kesadaran
diri, manajemen diri, pengambilan keputusan yang
bertatnggung jawab, kesadaran sosial, dan keterampilan
sosial.
lima kompetensi di atas nantinya juga dapat dierapkan
dalam implementasi experiental learning dalam modul
pada topik 3

kaitan dengan topik 2


Pada Topik 2 mempelajari mengenai
Peran Guru sebagai teladan pembelajaran
KSE harus memiliki 3 hal utama, seta Guru harus
mampu mengasah emosi yang biasa dikenal dengan
EMC2. Hal ini yang akan menjadi dasar saat
implementasi Experiental Learning pada topik 3.

Anda mungkin juga menyukai