Anda di halaman 1dari 3

KISI-KISI TEMA 8 KELAS 1 PAS

Tema Sub Materi Muatan Kompetensi Indikator Soal Bentuk No


Tema Pelajaran Dasar Soal Soal
8. 1 Peristiwa PPkn 3.1 Mengenal Siswa mampu menyebutkan lambang sila kelima Pancasila. Pilihan 1
Peristiwa Siang dan simbol-simbol Siswa dapat menentukan bunyi sila kelima Pancasila. Ganda 2
Alam Malam sila Pancasila Siswa mampu menyebutkan lambang sila ketiga Pancasila. 3
dalam lambang Siswa dapat menentukan lambang sila kedua pancasila. 4,5
negara “Garuda Siswa dapat menuliskan makna lambang sila kelima dengan Isian 1
Pancasila”. benar.
Siswa dapat menentukan lambang sila kelima pancasila. 2

2 Musim PPkn 3.2 Pilihan 6


Kemarau Mengidentifikasi Siswa dapat menyebutkan aturan dan mempercantik kegiatan Ganda 7
aturan yang dirumah yang berkaitan dengan aturan penggunaan air bersih. 8
berlaku dalam 9
kehidupan 10
sehari-hari di Isian 5
rumah. Siswa dapat menggali informasi dan menyampaikan kegiatan 6
dirumah yang berkaitan dengan aturan pemanfaatan air bersih.

1 Peristiwa Bahasa 3.7 Menentukan Siswa dapat menunjukkan kosa kata tentang peristiwa malam Pilihan 11
Siang dan Indonesia kosa kata yang hari dengan tepat. Ganda 12
Malam berkaitan 13
dengan 14
peristiwa siang Siswa dapat menentukan kosa kata tentang peristiwa siang hari 15
dan malam dengan benar. 16
melalui teks
pendek Siswa dapat menuliskan kosa kata tentang peristiwa malam hari Isian 7
(gambar, dengan benar.
tulisan,dan/atau
Siswa dapat menuliskan kosa kata tentang peristiwa siang hari 8
syair lagu)
dengan benar.
dan/atau
eksplorasi
lingkungan.
3.8 Merinci Pilihan 17
ungkapan Siswa dapat mengungkapkan kalimat tanggapan dengan benar. Ganda
penyampaian
terima kasih, 18
permintaan Siswa dapat mengungkapkan kalimat pujian dengan benar.
maaf, tolong,
dan pemberian
Siswa dapat mengungkapkan kalimat permintaan tolong dengan 19
pujian, ajakan,
benar.
pemberitahuan,
perintah, dan
petunjuk kepada Siswa dapat mengungkapkan kalimat terima kasih dengan benar. 20
orang lain
dengan Siswa dapat menuliskan kalimat pujian dengan benar. Isian 9
menggunakan
bahasa yang 10
santun secara Siswa dapat menuliskan kalimat terima kasih dengan benar.
lisan dan tulisan
yang dapat
dibantu dengan
kosakata bahasa
daerah.

1 Peristiwa Matematika 3.9 Siswa mampu menentukan panjang benda menggunakan satuan Pilihan 21
Siang dan Membandingkan tidak baku. Ganda
Malam panjang, berat, Siswa dapat mengukur panjang benda menggunakan satuan tidak 22
lamanya waktu, baku.
dan suhu
menggunakan Siswa dapat menyebutkan pengertian alat ukur tidak baku. 23
benda/ situasi
konkret. Siswa dapat mengukur panjang benda dengan alat ukur tidak Isian 3
baku. 4

3 Penghujan SBDP 3.1 Mengenal Siswa dapat mengidentifikasi cara menggunakan alat dan bahan Pilihan 24
karya ekspresi untuk membuat karya 3 dimensi dengan teknik konstruksi secara Ganda 25
dua dan tiga tepat.
dimensi

Anda mungkin juga menyukai