Anda di halaman 1dari 3

PETUNJUK PENGISIAN ANGKET

1. Didalam angket ini ada beberapa pertanyaan yang harus anda jawab. Berilah tanda ( x )
atau (√) pada jawaban yang anda anggap paling tepat dan paling sesuai dengan diri anda.
2. Adapun jawaban tersebut terdiri dari :
5 : Sangat Baik 
4 : Kurang 
3 : Baik 
2 : Sangat Kurang
1 : Cukup
3. Dalam setiap peryataan tidak ada jawaban yang benar maupun salah, jadi sebisa mungkin
anda pilih adalah jawaban yang paling tepat dan yang paling sesuai dengan Saudara.
4. Jawaban yang anda berikan terjamin kerahasiaannya. Jawaban anda merupakan informasi
yang sangat berarti, oleh karena itu kelengkapan pengisian angket dan kejujuran dalam
menjawab pertanyaan-pertanyaan sangat peneliti harapkan. Kerjakan setiap pernyataan
dengan teliti dan jangan ada yang tertinggal.
5. Terimakasih banyak atas kesediaannya meluangkan waktu dan berkenan memberikan
jawaban pada angket yang telah disediakan.

SELAMATMENGERJAKAN
Alat Peraga………………………….
Nama Guru :
Asal Sekolah :

No Kriteria Alat Peraga 1 2 3 4 5


Aspek Pedagogi dan Konseptual :
1 Alat peraga membantu pembelajaran tentang
menyampaikan konsep/ ide matematika yang
dituju
2 Keakuratan konsep yang dideskripsikan atau
dihasilkan dari alat peraga ini.
3 Kemudahan dan kejelasan dari siswa untuk
menangkap konsep/ gagasan matematika yang
dituju alat peraga ini.
4 Daya tarik alat peraga ini dalam
membangkitkan minat siswa terhadap
pembelajaran konsep/ ide matematika.
5 Tingkat variabilitas penggunaan alat peraga ini
dalam segi variabilitas konsep/ ide matematika.
6 Ketepatan landasan/ pijakan yang digunakan
oleh alat peraga ini untuk kegiatan abstraksi.
7 Rangsangan yang dapat diberikan alat peraga
ini kepada siswa untuk melakukan kegiatan
refleksi.
8 Kemungkinan siswa menemukan konsep
dengan bantuan alat peraga ini.
9 Pentingnya konsep/ ide yang muncul dari
peragaan alat peraga ini.
10 Kemungkinan siswa melakukan kegiatan
ketrampilan yang terpadu (berfikir, berbicara,
bergerak) dengan alat peraga ini.
Aspek Fisik
1 Kekuatan (tidak mudah patah, lepas, atau
berubah bentuk/ hancur) ketika digunakan.
2 Kesalahan konseptual yang mungkin muncul
dari ukuran atau warna alat peraga ini.
3 Daya tarik fisik alat peraga ini bagi siswa
untuk mencobanya.
4 Kualitas desain alat peraga ini
(presisi/keakuratan bentuk, ukuran, jumlah)
berdasarkan konsep yang dituju.
5 Kesederhanaan pengoperasian alat peraga ini
berdasarkan konsep/ ide matematika yang
dituju.
6 Kesederhanaan desain alat peraga ini (tidak
rumit dan mudah diaplikasikan).
7 Kemudahan alat peraga untuk dipindah-
pindahkan.
8 Kesesuaian fisik alat peraga ini dengan
kompetensi fisik siswa (dapat dilihat,
diperagakan,dan dibawa oleh siswa).
9 Kemudahan alat peraga ini untuk disimpan.
10 Kecelakaan fisik bagi siswa yang dapat di
akibatkan oleh alat peraga ini (tajam,
mudahroboh, beratdan lain- lain).
11 Pengaruh zat kimia yang berbahaya atau radiasi
sinar dari alat peraga ini( mudah terbakar, bau
menyengat, menyebabkan iritasi dan lain-
lain).
12 Keterjangkuan harga alat peraga ini (harga jual
maupun harga buat) oleh kalangan umum.
Total Skor
Nilai

Jumlah Skor
Nilai= x 100=¿
Total Skor

Total Nilai
Nilai= x 100=¿
110

Anda mungkin juga menyukai