Anda di halaman 1dari 198

Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang

Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

PERTEMUAN 1 LPIF
PRETEST
1. Suatu klinik sedang melakukan stock opname diakhir bulan, pada kartu stock tercatat beberapa
nama obat seperti injeksi fenitoin 50mg/ml, inj. fentanil 5 mg/ml, infus ciprofloxacine 2 mg/ml,
inhaler flutikason, tablet Paracetamol 500 mg. Pada saat Apoteker melakukan pelaporan ke
SIPNAP, obat apa yang harus dilaporkan?
a. Fenitoin
b. Fentanil
c. Ciprofloxacin
d. Inhaler Flutikason
e. Paracetamol

2. Seorang apoteker memesan Codipront cum exp sirup ke PBF. Codipront cum exp sirup
merupakan golongan narkotika. Surat pesanan narkotika diperlukan untuk memesan obat ini ke
PBF. Ada berapa rangkap Surat Pesanan Narkotika?
a.1
b.2
c.3
d.4
e.5

3. Seorang apoteker ingin memesan


Kodein 10 mg sejumlah 1 box
Kodein 20 mg sejumlah 2 box
Sirup kodein sejumlah 1 box.
Berapa jumlah SP yang harus di buat?
a. 1
b. 2
c. 3
d. 4
e. 5

4. Seorang ibu dengan keluahn batuk kering dan sakit tenggorokan ketika menelan datang ke
apotek dengan resep yang salah satu obat diantaranya Codein. Termasuk golongan apa obat
tersebut?
a. obat wajib apotek
b. obat bebas
c. bebas terbatas
d. psikotropika
e. narkotika

5. Seorang bapak datang ke apotek ingin membeli obat ko-amoksiklav suspensi, menurut anda
pada suhu berapa penyimpanan obat ko-amoksiklav?
a. suhu 2-8°c
b. suhu 8-15°c
c. suhu 15-30 °c

1
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

d. suhu -5- -10°c


e. suhu >30°c

6. Seorang ibu datang membawa resep anaknya 4 tahun sudah mencret selama 4 hari dan
menanyakan tentang aturan pakai yang ada di resep. R/ ibuprofen 400mg S 3 dd 1 R/ oralit S ad
lib Apa yang dimaksud dengan signa pada oralit?
a. segera
b. bahaya bila tidak digunakan
c. sesuka hati
d. digunakan jika perlu
e. secepatnya

7. Seorang pasien diberi resep oleh dokter yaitu diazepam rektal setelah melihat resep, apoteker
memprioritaskan resep tersebut, instruksi apa yang diberikan dokter sehingga apoteker
memprioritaskannya ?
a. p.i.m
b. s.p.r.n
c. p.c
d. Stdd
e. S.i.m.m

8.Seorang pasien ibu-ibu datang ke apotek bermaksud untuk membeli natrium diklofenak 25mg
sebanyak 30 tablet untuk mengobati nyeri sendi yang sudah dialami satu minggu.Berapa jumlah
maksimal obat tersebut yang dapat diberikan kepada pasien *
a. 10 tablet
b. 20 Tablet
c. 30 tablet
d. 40 tablet
e. 50 tablet

9. Seorang Pasien datang ke apotek menyerahkan obat resep racikan sirup paracetamol dan ctm
pada tanggal 10 mei 2018. Diketahui expired date Sirup PCT adalah 10 juni 2019 dan expired
date CTM adalah 24 Juni 2019. Kapan Beyond Use Date sediaan Tersebut? *
a. 24 Mei 2018
b. 10 Juni 2018
c. 24 November 2018
d. 10 Agustus 2018
e. 24 Desember 2018

10. Apoteker pengelola apotek ingin mengurangi jumlah tablet suplemen untuk menekan biaya
pengadaan. Metode apa yang sesuai untuk analisa pengadaan di apotek tersebut? *
a. VEN
b. Pareto
c. Distribusi
d. Epidemologi
e. Konsumsi

2
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

11. Suhu penyimpanan vaksin polio adalah *


a. -15'c - -25'c
b. 2'c - 8'c
c. 0'c - 10'c
d. 10'c - 15'c
e. 15’c-30’c

12. Seorang bapak yang bekerja sebagai seorang kurir, mengalami gatal-gatal setelah makan
seafood. Obat apa yang tepat diberikan
a. ctm
b. dimenhidrinat
c. cetirizin
d. difenhidramin
e. siproheptadin

13. Seorang laki-laki 40 tahun datang ke apotik meminta asam mefenamat untuk menghilangkan
rasa sakit pada gigi. Anda memberikan asam mefenamat 500 mg 20 tablet. Termasuk golongan
apakah asam mefenamat ?
a. daftar obat wajib apotik
b. daftar obat psikotropik
c. daftar obat tertentu
d. daftar obat keras
e. daftar obat narkotik
14. seorang pria berumur 25 tahun mengeluh mual dan muntah. Dia datang ke apotek ingin
meminta obat untuk mengatasi keluhannya. Apoteker lalu menyarankan obat metoklopramid.
Berapa jumlah metoklopramid yang dapat diberikan? *
a. 5
b.7
c.10
d.15
e.20

15. Seorang wanita mengkonsumsi obat pil KB sudah 6 bulan yang dibelinya tanpa resep dokter
ke apotek, kemudian bulan ke 7 pasien tersebut datang ke apotek meminta pil kb sebanyak 3
strip. Sebagai apoteker apa yang disarankan kepada pasien?
a. Menyarankan untuk periksa ke dokter
b. Memberikan obat pil kb sebanyak 1 strip
c. memberikan obat pil kb sebanyak 2 strip
d. memberikan obat pil Kb sebanyak 3 strip
e. tidak memberikan obat kepada pasien

16.Untuk membuka klinik kecantikan, saudara punya STRA yang sudah berlaku sejak 2 tahun
yang lalu dan selanjutnya harus mengurus SIPA (Surat Ijin Praktek Apoteker). Berapa tahun
masa berlaku SIPA? *
a. 1 th

3
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

b. 2 th
c. 3 th
d. 4 th
e. 5 th

17. Seorang apoteker baru saja mengucap sumpah apoteker, ia menjumpai pengurus IAI serta
mencerikan bahwa ia mendapatkan tawaran bekerja d sebuah industri, Apa yang dibutuhkan
apoteker tersebut untuk bekerja di Industri
a. STRA
b. STRTTK
c. SIA
d. SIPA
e. SIKA

18. Seorang pasien datang ke apotek mengeluhkan bayinya berusia 2 bulan mengalami gatal2
kemerahan dan kulit menebal di wajah, bahu ,dan leher, maka apoteker memberi
a. lotion kalamin
b. salep gentamisin
c. salep hidralazin.
d. dexametason krim
e. hidrokortison krim

19. Seorang perempuan (31 thn) datang ke apotek untuk membeli vaginal douche. Sebagai
apoteker, anda ingin meng-konsultasi-kan penggunaan obat tersebut. Lalu tiba-tiba datang
seorang laki-laki (35 thn) ke apotek. Apoteker kemudian mengkonsultasikan penggunaan obat di
ruang konsultasi dan menyuruh pegawai lain untuk melayani laki-laki tersebut. Etika apakah
yang dilakukan apoteker tersebut?
a. Autonomy
b. Confidentiality
c. Social responsibility
d. Fidelity
e. Veracity

20.Seorang ibu swamedikasi anaknya berumur 10 tahun yang sedang mengalami batuk, flu,
demam. Apoteker memberikan sirup yg berisi campuran paracetamol, guaifenesin, CTM, dekstro
HBr. setelah obat tersebut dibuka, berapa lama obat dapat digunakan?
a.1 minggu
b.2 minggu
c. 1 bulan
d.3bulan
e.6 bulan

21. Sebuah rumah sakit swasta yang menangani infeksi melakukan perhitungan pemakaian obat
dalam 1 tahun, diketahui bahwapembelian obat 30.000.000.000; stok awal tahun 5.000.000.000;
stok akhir tahun 4.500.000.000. Berapa total penjualan dalam setahun rumah sakit tersebut *
a.25.000.000.000

4
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

b.25.500.000.000
c.29.500.000.000
d.30.500.000.000
e.35.000.000.000
22. Seorang apoteker IFRS membuat pengadaan sirup kering amoxicillin 125 mg/5 ml. Diketahui
bahwa Lead time obat adalah 4 hari dan pemakaian rata-rata per hari adalah 25 botol. Stok
minimum yang harus disediakan oleh IFRS adalah : *
a. 25
b. 50
c. 100
d. 125
e. 150

23. Sebuah produk obat memiliki periode pengadaan 6 bulan. Waktu tunggu obat tersebut 2
bulan dan rata-rata pemakaian 1000 unit per bulan. Berapakah minimal stock dari produk
tersebut? *
a. 2000 unit
b. 4000 unit
c. 6000 unit
d. 8000 unit
e. 1000 unit

24. Seorang apoteker diminta untuk memberikan obat digoksin pada pasien laki-laki 59thn. Demi
pelayanan kefarmasian RS. Serta di interpretasikan untuk menghitung kadar Digoksin tersebut.
Farmasi klinis apa yang dilakukan apoteker tsb?
a. Visite pasien
b. Pemberian Informasi Obat
c. Konseling
d. Memantau kadar obat dalam darah
e. Dispensing

25. RS tipe C menyediakan parasetamol suppositoria di ruang perawatan yang dikelola oleh
tenaga kefarmasian dibawah pengawasan Apoteker. Hal tersebut dikarenakan kekurangan
Apoteker. Apa jenis metode distribusi tersebut? *
a. Individual prescription
b. Ward floor stock
c. One day dose dispensing
d. Unit dose dispensing
e. One daily dose.

26. Di RS, sebagai apoteker saudara berperan dalam mengatur persediaan obat di IGD, sebagai
contoh Lidokain injeksi. Untuk memenuhi kebutuhan tersebut, anda mengusulkan untuk
membuat depo farmasi di IGD. Dalam hal ini, sistem distribusi apakah yang diterapkan? *
a. Sistem distribusi obat sentralisasi
b. Sistem distribusi obat desentralisasi
c. Sistem distribusi obat persediaan lengkap di ruangan

5
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

d. Sistem distribusi obat kombinasi


e. Sistem distribusi obat resep perseorangan sentralisasi

27. Seorang Apoteker di puskesmas ingin mengevalusi terapi dan efek samping penggunaan obat
pada pasien DM tipe 2 alat bantu apa yang digunakan?
A. Metode gyssen
B. Metode naranjo
C. Metode ALT/DDD
D. WHO Monorisk medication
E. WHO Case Assesment

28. Apoteker di puskesmas ingin mengadakan persediaan obat tahun 2017- 2018. Apoteker
mengumpulkan data penyakit dan pola penggunaan obat. Metode pengadaan tersebut
dinamakan? *
a. Pola konsumsi dan pola penyakit
b. Pola konsumsi dan rencana pengembangan
c. Pola konsumsi dan sistem pengadaan periode sebelumnya
d. Pola penyakit dan rencana pengembangan
e. Pola penyakit dan sistem pengadaan periode sebelumnya

29. Apoteker yang bekerja di dinas ingin menyebarluaskan imunisasi influenza ke seluruh
daerahnya dengan menggunakan hasil analisis farmakoekonomi yang sudah dipublikasi Analisis
farmakoekonomi apa yang digunakan?
A. Cost utility analysis
B. Cost effectiveness analysis
C. Cost minimization analysis
D. Cost analysis
E. Cost benefit analysis

30. Untuk memudahkan pengadaan pada era BPJS, pengadaan di RS didasarkan pada
formularium nasional sebagai contoh obat amoksisilin 500 mg. Pengadaan dengan metode
tersebut disebut dengan
a. E – purchasing
b. E – catalogue
c. Tender tertutup
d. Tender terbuka
e. Negosiasi

31. Suatu Rumah Sakit sedang melakukan proses pengadaan obat Gabapentin. Rumah Sakit
mengundang beberapa PBF, dimana PBF itu yang Memiliki kriteria pemasok menurut Rumah
Sakit. Metode pengadaan tersebut di sebut *
a. Terder terbuka
b. Tender tertutup
c. E-Procurement
d. Negoisasi
e. Pembelian Langsung

6
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

32.Seorang bapak menerima resep obat X dosis 1 tablet per minggu. Ternyata apoteker melihat
di brosur bahwa dosis obat itu 1 tablet per bulan. Apoteker lalu menelepon dokter, tindakan
tersebut termasuk dalam skrining resep. Skrining apa yang dilakukan oleh apoteker tersebut? *
a.tepat dosis
b.tepat obat
c.tepat frekuensi
d.tepat waktu
e. tepat Pasien

33. Pada suatu rumah sakit dengan kapasitas rawat inap 150 bed, hanya terdapat 1 apoteker.
Akibatnya, sediaan farmasi banyak yang melewati batas kadaluwarsa. Menurut PMK no 58
tahun 2014, berapa jumlah kekurangan apoteker?
a. 2 orang
b. 3 orang
c. 4 orang
d. 5 orang
e. 6 orang

33. Seorang anak berusia 9 tahun dirawat di rumah sakit dengan diagnosis demam tifoid dan
diberikan terapi Sefprozil 250 mg/5 ml dengan aturan pakai S.2.dd.cth.I selama 10 hari. Berapa
ml sirup yang dibutuhkan selama terapi? *
A. 50 ml
B. 150 ml
C. 250 ml
D. 100 ml
E. 200 ml

35. Seorang ibu datang ke apotik membawa resep untuk anak 4 tahun, dengan keluhan demam
dan pilek selama 3 hari. Dokter meresepkan: R/ Ibuprofen 50 mg, CTM 1 mg. m.f.pulv.dtd no.
XV. S.3.dd.pulv I. Sediaan yang ada diapotek ibuprofen 200 mg/tablet. Berapa jumlah tablet
yang diperlukan? *
A. 3,25
B. 3,75
C. 4,25
D. 3,5
E. 4 71

36. Ibu datang ke Puskesmas dengan anaknya usia 2 tahun untuk imunisasi pencegahan batuk
rejan. Vaksin yang diberikan adalah....... *
a. BCG
b. DPT
c. MMR
d. TT
e. Tipa

7
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

37. Pada saat akan membuat surat izin apotek, salah satu syarat administratif yang dibutuhkan
ialah surat rekomendasi. Dari mana surat rekomendasi tersebut dapat diperoleh? *
a. Pengurus IAI setempat
b. Pengurus IAI daerah
c. Pengurus IAI pusat
d. Dewan pengawas pengurus IAI daerah
e. Majelis etik dan disiplin

38. Seorang apoteker baru membuat SIPA padahal telah memiliki STRA dua tahun yang lalu.
Berapa lama masa berlakunya SIPA yang baru dibuat tersebut ? *
a. 1 tahun
b. 2 tahun
c. 3 tahun
d. 4 tahun
e. 5 tahun

39. Seorang apoteker dirumah sakit melakukan analisa ABC dan VEN dimana ia harus
melakukan pengadaan dengan menekan biaya. Sehingga apoteker tersebut harus mengeliminasi
obat. Pilihlah obat manakah yang harus apoteker tersebut eliminasi? *

a. Asam tranexamat
b.curcuma plus
c.vit b6
d. Vit c
e. Asam laktat

40. Seorang pasien yang sedang berlibur di kota anda, datang ke apotek anda membawa copy
resep berisi obat golongan narkotika yang baru diambil sebagian. Anda melihat bahwa copy
resep tersebut ditulis oleh apotek yang berasal dari luar kota. Apa yang anda lakukan? *
a. Memberikan obat hanya jika pasien tidak terlihat mencurigakan dan benar-benar memerlukan
obat tersebut
b. Memberikan obat setelah terlebih dahulu konfirmasi apotek yang memberikan copy resep
c. Memberikan obat setelah menelpon dokter memastikan pasien memang perlu obat tersebut
segera
d. Memberikan obat setelah pasien diperiksa dokter terdekat dan membawa resep
e. Memberikan obat hanya sejumlah keperluan selama pasien berlibur di kota anda

8
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

41. R/ sefadroxil 200 mg no. xxx. S.2.dd.tab.I.pc. Seorang pasien datang ke apotek dengan
membawa resep tersebut. Pasien ingin mengambil 15 tablet saja, bagaimana penandaan pada
copy resep? *
a.det orig
b. det x
c. det xv
d. det iter 1x
e. det iter 1 x + xv tab

42. Pasien perempuan 36 thn, tinggi 1,62 m dan berat badan 50 kg menderita kanker kolon.
Pasien tersebut menerima resep Capecitabine tablet (Xeloda®). Diketahui dosis Capecitabine
untuk kanker kolon adalah 1000 mg/m2/dosis diberikan dua kali sehari. Sediaan yang tersedia
adalah Xeloda® tablet (Capecitabine 500 mg setiap tablet). Berapakah dosis Capecitabine yang
sesuai untuk pasien tersebut di atas? *
a. Sehari 2 X 1000mg
b. Sehari 2 X 1 tablet
c. Sehari 2 X 3 tablet
d. Sehari 2 X 2000 mg
e. Sehari 2X 800 mg

43. Industri farmasi memproduksi klotrimazol krim dalam tube 5 g, dgn bahan aktif 100 mg
dalam tiap kemasan. Berapa kandungan zat aktif tersebut dalam tiap kemasan jika dihitung
dalam % ? *
A. 0.5%
B. 1%
C. 1.5%
D. 2%
E. 2.5%

44. Apoteker di RS akan merencanakan pengadaan obat Amlodipin 10 mg tab dengan leadtime 3
hari. Jika penggunaan perbulan 1000 tablet dan Safety stock yang diinginkan adalah 2000 tablet.
S min = (LTxCA)+SS. Berapa stok minimum yang dibutuhkan ? *
a. 2100
b. 3100
c. 4100
d. 5100
e. 6100

45. Suatu industri farmasi akan membuat sediaan Tetes mata kloramfenikol dengan volume 5 ml,
setiap kemasan mengandung 25 mg zat aktif. Berapa kadar zat aktif dalam persen? *
A. 0,1
B. 0,25
C. 0,5
D. 0,75
E. 1

9
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

46. Seorang perempuan membawa anaknya yg berusia 12 bulan dg BB 10 kg, semalam


mengalami demam dan sempat kejang dua kali, dokter meresepkan diazepam oral dengan bentuk
puyer untuk profilaksis selama 2 hari. Diketahui dosis diazepam oral profilaksis demam kejang
untuk anak yaitu 1mg/kg/hari dosis terbagi per 8 jam, Berapa tablet dan kekuatan obat racikan
yang diambil?
A. 2 tablet 5 mg
B. 1,5 tablet 5 mg
C. 3 tablet 2mg
D. 4 tablet 5 mg
E. 4 tablet 2mg

47. Puskemas menggunakan parcetamol setiap bulan rata rata 15 boks. Lead time 2 bulan dan
sisa 5 box. Berapa jumlah obat yang dibutuhkan untuk 10 bulan? *
0/1
A.175
B.185
C.195
D. 205

48. Apoteker akan membuat alkohol 70% dalam botol 100 ml, dari 1 L alkohol 96%. Berapa
botol yang bisa dibuat? *
A. 11 botol
B. 12 botol
C. 13 botol
D. 14 botol
E. 15 botol

49. Seorang ibu datang ke apotik membawa resep untuk anaknya. Resep diminta Vitamin D
50mcg. Sediaan yang ada diapotik Vitamin D drop 0.25mg/ml. Berapa ml digunakan sekali
pakai? *
a. 0.1ml
b. 0.2ml
c. 0.3ml
d. 0.4ml
e. 0.5ml

10
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

50. Berapakah sisa obat yang dapat diambil? *

a. 25
b. 30
c. 45
d. 60
e. 75

51. Seorang pasien datang ke Apotek membawa resep: R/ Salbutamol 2 mg. m.f.pulv .dtd. No.
XII. S.3.dd.tab I. Sediaan yang tersedia di apotek adalah salbutamol 4 mg, pasien ingin
menembus obat racikan puyernya untuk 2 hari saja. Berapa jumlah tablet salbutamol yang
diambil?
a. 0.5
b. 1
c. 3
d. 6
e. 12

52. Seorang pasien datang ke apotek membawa resep dari dokter penyakit kulit untuk diracik.
Resep yang didapat sebagai berikut: R/ Asam Salisilat 3% 20 gram. m.f.la.No.I. Pro Toni
(4thn/15kg). Berapa miligram asam salilisat yang ditimbang ? *
a. 200
B.300
C.600
D.400
E. 500

53. R/ sefadroxil 250mg no.X. m.f. pulv no.X. S.b.dd.pulv.1. Pasien ingin mengubah sediaan
menjadi sediaan sirup. Sediaan sirup yang tersedia di apotek adalah 250mg/5 ml. Bagaimanakah
aturan pakai obat tersebut?
a. 2 kali sehari 1/2 sendok takar
b. 2 kali sehari 1 sendok takar
c. 1 kali sehari 1/2 sendok takar
d. 1 kali sehari 1 sendok takar
e. 1 kali sehari 1 1/2 sendok takar

11
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

54. Seorang ibu membawa anaknya yang berusia 5 tahun dengan resep sbb : R/ Parasetamol 100
mg. CTM 2 mg. Kodein HCl 10 mg. M.f.pulv.dtd.No.XV. S.2.dd.pulv.I. Berapa gram kodein
HCl yang diperlukan? *
A. 0,015 gram
B. 0,250 gram
C. 0,600 gram
D. 0,150 gram
E. 0,450 gram

55. Seorang apoteker mendirikan apotik baru, modal awal 150.000.000. Keuntungan 14.000.000,
biaya operasional 10.800.000. Berapakah persentase ROI (Return of Investment )? *
a.1,1
b. 7.2
c. 9.3
d.18.6
e. 25.6

POST TEST

1. Seorang laki-laki umur 29 thn datang ke apotek mengeluh nyeri ulu hati, mulut terasa asam
dan perih perut. Obat apa yg dapat direkomendasikan apoteker diapotek
a. H2 Bloker
b. PPI
c. Antasida
d. Sukralfat
e. Simetikon

2. Seorang datang keapotik membawa resep yang diperoleh dari dokter minggu lalu yaitu
turboinhaler dengan kandungan burdonesid dan formoterol. Pasien mengeluhkan sariawan
setelah pemakaian obat tersebut. Apoteker tidak menjelaskan assesment kepada pasien tentang
obat tersebut. Hal apa yang harus disampaikan tentang penggunaan obat tersebut?
a. Mengocok turbo inhaler agar tercampur merata
b. Segera menutup turbo inhaler setelah pemakaian untuk mencegah kotoran masuk
c. Membersihkan ujung turboinhaler dengan tissu basah
d. Mencuci ujung turboinhaler dengan air matang
e. Berkumur dengan air atau menyikat gigi

3. Seorang pasien datang ke apotek mengeluhkan bayinya berusia 2 bulan mengalami gatal2
kemerahan dan kulit menebal di wajah, bahu ,dan leher, maka apoteker memberi *
A. Lotion kalamin
B. Salep gentamisin
C. salep hidralazin.
D. Dexametason krim
E. Hidrokortison krim

12
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

4. Seorang wanita dewasa 20 tahun ke Apotek membawa resep diazepam 2 mg, bagaimana
penandaan obat tersebut? *
a.Lingkaran biru tepi hitam
b.Lingkaran putih tepi biru dengan tulisan KB biru
c.Lingkaran hijau tepi hitam
d.Lingkaran merah tepi hitam dengan huruf K
e.Palang merah dengan tepi warna merah

5 Seorang Apoteker di Rumah sakit akan melakukan pengadaan amoksisilin 500 mg,
perhitungan jumlah pemakaian obat dari pemakaian obat pada bulan sebelumnya. Metode apakah
yang digunakan apoteker tersebut?
a. Morbiditas
b.Konsumsi
c.Epidemiologi
d.Analisis ABC
e.Analisis VEN

6 Seorang pasien diresepkan oleh dokter obat tetes. Apakah arti dari penandaan S. gtt II aur
dextra bid?
a. Berikan 2 kali sehari 2 tetes pada telinga kanan
b. Berikan 2 kali sehari 2 tetes pada telinga kiri
c. Berikan 3 kali sehari 2 tetes pada telinga kanan dan kiri
d. Berikan 3 kali sehari 2 tetes pada telinga kanan dan kiri
e. Berikan secukupnya

7. Perusahaan farmasi yang akan memproduksi obat tradisional dari ekstrak kulit buah manggis
sebagai antioksidan, harus melakukan standarisasi dari senyawa markernya (penanda)
yaitu..........
a. Andrographis
b. Astiotica
c. Mangostin
d. Xhantonis
e. Papain

8. Rumah sakit kelas C untuk pasien rawat inap menyimpan obat seperti suppositoria
paracetamol pada ruangan dan jumlah tertentu yang dilaksanakan oleh tenaga teknis kefarmasian
dan di awasi oleh apoterker. Hal ini disebabkan oleh kurangnya apoteker. Distribusi obat apa
yang dilakukan?*
A. Indvidual prescribing
B. Automatically dispensing
C. Ward floor stock
D. Unit dose dispensing
E. Once daily dose dispensing

13
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

9. Menurut permenkes no 886 tahun 2011, salah satu tugas apoteker adalah pengelolaan injeksi
diazepam. Hal tersebut hanya diperuntukkan bagi apoteker yang memiliki STRA. Dimanakah
STRA bisa dibuat? *
a. Dinas kesehatan RI
b. Dinkes Kabupaten/kota
c. KFN
d. Badan POM
e. PD IAI

10. Obat parasetamol, amoxicillin dan obat OTC lainnya baru datang di apotek. Apa hal pertama
yang harus dilakukan oleh apoteker?
a. Memeriksa kesesuaian faktur dengan surat pemesanan
b. Memasukkan tanggal kadaluarsa dalam kartu stok
c. Membuat data produkdalam kartu stok
d. Memberi paraf danstempel apotek
e. Menetapkan harga jual

11. Seorang apoteker baru membuat SIPA padahal telah memiliki STRA 4 tahun yang lalu.
Berapa lama masa berlakunya SIPA yang baru dibuat tersebut ? *
a. 1 tahun
b. 2 tahun
c. 3 tahun
d. 4 tahun
e. 5 tahun

12. Seorang pasien anak usia 9 tahun di rawat di Rumah Sakit, dokter mendiagnosa demam
tifoid. Dan meresepkan cefprozil 250 mg/5 ml dengan aturan pakai 2 x sehari 1 sendok teh
selama 10 hari. Berapa mililiterkah sediaan yang diperlukan pasien selama pengobatan? *
A. 50 ml
B. 100 ml
C. 150 ml
D. 200 ml
E. 250 ml

13. PBF datang mengantar pesanan obat CTM ke apotek sebanyak 1 botol yg berisi 1000 butir
tablet. Lalu apoteker memindahkan 100 butir tablet ke wadah lain, selain nama obat, hal apalagi
yang dicantumkan diwadah tersebut untuk memudahkan dispensing?
A. Nama pbf
B. Nama pabrik
C. Faktur pengiriman
D. Tanggal penerimaan
E. Kadaluarsa

14. Pada fasilitas rawat jalan terdapat pasien dengan diagnosa otitis eksterna, ia menyerahkan
resep kepada apoteker dengan cara pemakaian s qid gtt II od. Bagaimana apoteker menuliskan
etiket tersebut ?

14
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

a. 4x sehari 2 tetes mata kanan kiri


b. 5x sehari 2 tetes mata kanan
c. 4x sehari 2 tetes telinga kanan
d. 4x sehari 2 tetes telinga kiri
e. 5x sehari 2 tetes telinga kiri

15. Seorang apoteker melakukan studi kelayakan untuk sebuah apotek yang akan melayani obat
khusus onkologi yang umumnya sediaan larutan. Pada tahun pertama laba bersih sebesar 50 juta,
untuk modal apotek pinjaman di bank sebesar 200 juta. Berapakah ROI apotek pada tahun
pertama? *
a. 20%
b. 25%
c. 30%
d. 35%
e. 40%

16. Seorang pasien menerima obat HCT 1,25 mg 1×1 pc pagi, kaptopril 12,5 mg 2×1 pagi dan
malam, naproksen 250 2×1 pc, kondroitin-glucosamin 1×1 pc, vitamin B1 1×1. Pasien
mengeluhkan nyeri pada perut. Pasien meminta penjelasan kepada apoteker. Obat apa yang
menyebabkan keluhan tersebut ? *
A. HCT
B. Kaptopril
C. Naproksen
D. Condoitrin-Glucosamin
E. Vit B1

17. Seorang pasien berusia 25 tahun mengalami gangguan lambung. Ia meminta obat omeprazol
untuk mengatasinya. Berapa jumlah maksimal obat omeprazol yang dapat diberikan oleh
apoteker? *
A.5
B.7
C.10
D.15
E.20

18. Seorang anak berusia 11 bulan dengan berat badan 15 kg diresepkan metronidazol untuk
terapi amoebiasis yang dideritanya. Parameter apa yang paling tepat untuk melandasi
perhitungan dosis untuk anak tersebut?
A. Luas permukaan tubuh
B. Jenis kelamin
C. Tinggi badan
D. Berat badan aktual
E. Umur

15
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

19.seorang anak mengalami diare berat dan BAB 5 x sehari,anak itu tidak mengalami
dehidrasi.Obat apa yang cocok untuk anak itu? *
a.loperamid
B.atalpulgit
c.kafein
d.sulfametoksazol
e. Paracetamol

20.Seorang bapak menerima resep obat X dosis 1 tablet per minggu. Ternyata apoteker melihat
di brosur bahwa dosis obat itu 1 tablet per bulan. Apoteker lalu menelepon dokter, tindakan
tersebut termasuk dalam skrining resep. Skrining apa yang dilakukan oleh apoteker tersebut? *
a.tepat dosis
b.tepat obat
c.tepat frekuensi
d.tepat waktu
e. tepat Pasien

21. Seorang pasien perempuan berusia 45 thn mengalami athritis alergi dan dokter THT
meresepkan loradatin signa bdd tab1Apakah informasi yg dpat diberikan kepada pasien tsb? *
A. Obat digunakan setiap 4 jam
B. Obat dgunakan setiap 6 jam
C.obat digunakan setiap 8 jam
D.obat digunakan setiap 12 jam
E.obat dgunakan setiap 24 jam

22. Badan POM melakukan pemeriksaan sampling ke produsen terasi yang berwarna merah
keunguan. Terdapat pewarna sintetik.yang potensial hepatotoksik. Pewarna apakah yang
dimaksud? *
a. Kuarsoin
b Rodamin B
c. Metil merah
d. Magenta
e. Curcumin

23. Sebuah apotik pada tanggal 29 april 2017 ingin memusnahkan resep narkotik yg disimpan
selama ini. Batasan resep yg dapat dimusnahkan adalah? *
A. 29 april 2016
B. 29 april 2015
C. 29 april 2014
D. 29 april 2013
E. 29 april 2012

16
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

24. seorang wanita ingin menebus resep utk anaknya yang berumur 12 bulan, pada resep tertulis
paracetamol sirup signa prn. Dalam kemasan tangal kadaluarsa masih 2 tahun lagi . apoteker
akan menuliskan informasi tambahan di etiket. sampai berapa lama beyonce use date sediaan
tersbut? *
a. 1/2 bln
b. 1 bln
c. 3 bln
d. 6 bln
e. 12 bln

25. Seorang pasien dengan riwayat TBC datang untuk mengambil OAT untuk pertama kalinya
setelah obat yang diberikan dokter bulan sebelumnya habis. Pada resep tertulir iter 3xPenulisan
iter yang tepat pada copy resep yang harus dibuat oleh apoteker adalah
A. Iter 1x
B. Iter 2x
C. Iter 3x
D. Ne det
E. Det orig

26. Seorang anak mengalami batuk karena alergi udang, sebagai apoteker obat apa yang anda
rekomendasikan? *
A. Dekstromethorphan hbr
B. Codein hcl
C. OBH
D. Bromheksin
E. Difenhidramin hcl

27. seorang pria berusia 40 tahun mengalami wasir dan diberi suppose. Bagaimana
penyimpanannya? *
a. pada suhu -25o - -15o
b. pada 0-8 derajat
c. pada 2-8 derajat
d. pada 8-15 derajat
e. pada 15-30 derajat

28 .Seorang wanita mengkonsumsi obat pil KB sudah 6 bulan yang dibelinya tanpa resep dokter
ke apotek, kemudian bulan ke 7 pasien tersebut datang ke apotek meminta pil kb sebanyak 3
strip. Sebagai apoteker apa yang disarankan kepada pasien? *
a. Menyarankan untuk periksa ke dokter
b. Memberikan obat pil kb sebanyak 1 strip
C. Memberikan obat pil kb sebanyak 2 strip
d. Memberikan obat pil Kb sebanyak 3 strip
e. tidak memberikan obat kepada pasien

17
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

29. Seorang apoteker baru saja melakukan dispensing obat dari ampul injeksi dobutamin
250mg/5ml ke dalam 1000ml larutan NaCl 0.9% untuk obat jantung. Hasil limbah dispensing
tersebut ampul yang di masukkan kedalam box yang tertutup.Tindakan apoteker yang tepat
dalam menangani limbah tersebut adalah? *
A. memasukkan ke autoclaf lalu daur ulang
B.memasukkan ke autoklaf lalu dikubur
C membuang ke tempat pembuangan akhir
D.membakar di insenerator
E. langsung dikubur

30. Terdapat Obat injeksi telah lama tidak digunakan selama3 bulan, RS ingin melakukan
evaluasi. Evaluasi apakah yang dilakukan? *
a. Deadstock
b. Stock opname
c. Pareto
d. Fast moving
e. Slow moving

31 Siang hari ini seorang ibu datang ke apotek meminta rekomendasi obat untuk anaknya yang
berusia 4 tahun. Gejala yang dialami adalah BAB sebanyak 3 kali dengan konsistensi lembek
sejak tadi pagi setelah makan makanan pedas. Tidak terdapat demam atau pusing.Sebagai
apoteker, apa yang anda rekomendasikan untuk anak tersebut?
a. oralit dan tablet zinc
b. attapulgite
c. karbon aktif
d. loperamid
e. Kaolin dan pektin

32. Termasuk logo apakah ini? *

a. Obat herbal terstandar


b. Jamu
c. Jamu gendong
d. Fitofarmaka
e. Obat generik

18
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

33. Seorang ibu dengan keluhan batuk kering dan sakit tenggorokan ketika menelan datang ke
apotek dengan resep yang salah satu obat diantaranya Codein. Termasuk golongan apa obat
tersebut? *
A. Obat Wajib Apotek
B. Obat bebas
C. Bebas Terbatas
D. Psikotropika
E. Narkotika

34. Seorang bapak yang bekerja sebagai seorang kurir, mengalami gatal-gatal setelah makan
seafood. Obat apa yang tepat diberikan ? *
A. CTM
B. Dimenhidrinat
C. Cetirizin
D. Difenhidramin
E. Siproheptadin

35. Seorang ibu datang ke apotek membawa resep sebagai berikut:


R/ PCT 125 mg
Efedrin ¼ tab
CTM ¼ tab
m.f Pulv.dtd.No.XII
S.3.dd.Pulv.I
Jika di apotek terdapat PCT 500 mg, efedrin 25 mg, CTM 4 mg. Berapa tablet efedrin dan CTM
yang diambil?
A. 2 tab dan 2 tab
B. 2,5 tab dan 2,5 tab
C. 3 tab dan 3 tab
D. 3,5 tab dan 3,5 tab
E. 4 tab dan 4 tab

36. Obat omeprazole jumlah pemakaiannya dalam setahun adalah 7200. Safety stocknya 100.
Lead time 5 hari. Dengan asumsi satu tahun adalah 360 hari, berapa minimum stock obat
omeprazole? *
a. 100
b. 200
c. 300
d. 400
e. 500

37. Seorang apoteker ingin melakukan pengadaan stock salep kloramfenikol 2%, untuk bulan
depan, rata rata penjualan salep kloramfenikol 2% setiap bulan adalah 35 tube, salep
kloramfenikol yg tersisa 7 tube, sementara apoteker tidak ingin stok obat kosong jadi tetap
menaruh 5 tube untuk stok pengamanan, berapa jumlah salep kloramfenikol yag dibutuhkan *
a. 31
b. 33

19
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

c. 28
d. 35
e. 30

38. Di Instalasi Farmasi Rumah Sakit menerima resep hidrogen peroksida 3% dalam 50 mL.
Sedangkan di IFRS hidrogen peroksida yang tersedia adalah 10%. Berapa mL kah hidrogen
peroksida yang diambil dalam 10% ? *
a. 15 mL
b. 10 mL
c. 20 mL
d. 25 mL
e. 30 mL

39. Seorang ibu membawa anaknya yang berusia 5 tahun dengan resep sbb :
R/ Parasetamol 100 mg
CTM 2 mg
Kodein HCl 10 mg
M.f.pulv.dtd.No.XV S.2.dd.pulv.I
Berapa gram kodein HCl yang diperlukan? *
A. 0,015 gram
B. 0,250 gram
C. 0,600 gram
D. 0,150 gram
E. 0,450 gram

40. Sebuah rumah sakit swasta akan melakukan pembelian rutin bulanan. Dibutuhkan segera
(CITO) injeksi fentanil 0,05 mg/ml. Kemana surat pesanan ditujukan? *
a. PBF
b. PBF Kimia Farma
c. Apotek terdekat
d. Dinkes setempat
e. Klinik Pratama

41. Seorang Ibu membawa anaknya untuk menggunakan obat cacing. Anaknya punya berat
badan 10 kg. Sedian yang tersedia 25 mg/ml. Dosis yang seharusnya 10 mg/kgbb. Volume yang
dibutuhkan berapa? *
a. 4 ml
b. 6 ml
c. 8 ml
d. 10 ml
e. 12 ml

20
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

42. R/ Paracetamol 125 mg; Codein 15 mg; SL q.s; Mf.pulv dtd No.XX. S3dd1 pulv. Satu puyer
dibuat 300 mg. Berapa Saccarum Lactis yang dibutuhkan? *
a. 1500 mg
b. 2400 mg
c. 3200 mg
d. 3800 mg
e. 2800 mg

43. Seorang ibu datang ke apotek menebus obat untuk anaknya R/ Domperidon 60 mL 1fl S3dd1
cth Dosis domperidon adalah 5mg/mL. Ibu tersebut ingin mengganti obat tersebut dengan puyer.
Sediaan yang tersedia adalah tablet 10 mg. Berapa bungkus dan tablet yang dibutuhkan untuk 2
hari? *
a. 3 bungkus dan 10 tablet
b. 3 bungkus dan 15 tablet
c. 6 bungkus dan 10 tablet
d. 6 bungkus dan 15 tablet
e. 7 bungkus dan 20 tablet

44. Seorang anak berumur 10 tahun diberikan resep OBH 60 mL dengan tambahan kodein 15
mg, diberikan sehari tiga kali 5 mL Berapa dosis kodein sekali minum *
a. 1 mg
b. 1,25 mg
c. 2,5 mg
d. 3 mg
e. 2,35 ml

45. Seorang pasien wanita umur 45 tahun mendapatkan resep disertai perintah ITER 3x R/
Metformin tab No XXX. Apa penandaan pada salinan resep jika pasien telah mendapat obat
metformin sebanyak 60 tablet? *
1/1
a. --det --
b. --det iter 2x --
c. --det iter 1x --
d. --det orig --
e --ne det –

46. Seorang anak berumur 4 tahun mendapat resep:R/ Parasetamol syrup 120mg/5ml Fl. I. S.prn.
Cth I. Berdasarkan literatur diketahui untuk orang dewasa dosis maksimal sehari parasetamol
adalah 4 gram.Berapa kali maksimal dalam sehari anak tersebut dapat meminum parasetamol
syrup?
a. 9 kali
b. 8 kali
c. 7 kali
d. 6 kali
e. 5 kali

21
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

47. Seorang lelaki berumur 65 th mengalami nyeri skala 8 setelah mendapat serangan infark
miokard. Dokter ingin memberi morfin (5 mg) dan meminta anda menghitung dosisnya.
Diketahui dosis morfin untuk dewasa berdasarkan litelatur adalah 5mg/ml dan dosis untuk lansia
adalah ½ dosis dewasa. Berapa dosis morfin untuk pasien tersbut? *
a. 0,125 mg
b. 0,5 mg
c. 0,75 mg
d. 2,5 mg
e. 5 mg

48. Seorang laki-laki usia 36 tahun datang dengan membawa resep dari dokter THT yaitu
Hidrogen peroksida 5% 30 ml. Persediaan di apotek adalah hidrogen peroksida 30%. Berapa ml
dari persediaan yang dibutuhkan untuk membuat resep tsb:......... *
a. 0,5
b. 1
c. 3
d. 5
e. 10

49. Suatu industri farmasi akan memproduksi sediaan aerosol salbutamol sulfat. Dalam kemasan
tertera MDI 200 dosis. Volume wadah sediaan 10 ml dengan kandungan salbutamol 20 mg.
Berapa mikro salbutamol utk 1x pakai?
A. 10
B. 50
C. 100
D. 150
E. 200

50. Seorang apoteker di suatu rumah sakit akan melakukan pengadaan tablet amoksisilin 500 mg.
Perhitungan kebutuhan jumlah obat dilihat dari data pemakaian obat periode sebelumnya.
Apakah nama metode yang digunakan oleh apoteker tersebut? *
a. Epidemiologi
b. Observasi
c. Konsumsi
d. ABC
e. VEN

22
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

PERTEMUAN 2 LPIF
PRETEST
1. Pasien perempuan usia 62 tahun, didiagnosis dokter menderita gagal jantung sejak 1
tahun terakhir. Pasien tersebut menderita hipertensi sejak 10 tahun yang lalu dan mendapatkan
terapi hydroclorothiazide, namun sejak 3 bulan terakhir pasien mengalami peningkatan tekanan
darah secara terus menerus. Sebagai apoteker terapi apa yang saudara rekomendasikan?
A. Metoprolol
B. Furosemid
C. Verapamil
D. Lisinopril
E. Valsartan

2. Pasien 50 tahun memiliki tekanan darah 150/90 mmHg. Pasien memiliki riwayat
diabetesmellitus. Obat apa yang tepat diberikan?
a. Amlodipine
b. Propranolol
c. Kaptopril
d. Furosemide
e. Hidroklortiazide

3. Seorang bapak berumur 57tahun datang memeriksakan diri di rs. Hasil menunjukkan td
145/90 mmHg dan serum kreatinin 3,2. Pasien di diagnosis mengalami hipertensi. Obat apa yang
tepat?
A. ACEi
B. Alfa bloker
C. Diuretik
D. Penghambat kanal kalsium
E. Beta bloker

4. Seorang wanita AR 34 tahun mengalami hipertensi disertai diabetes. obat yang di konsumsi
menyebabkan ibu tersebut mengalami batuk. apakah mediator yang menyebabkan ibu tersebut
batuk?
A. Histamin
B. Bradikinin
C. Prostaglandin
D. Serotonin
E. Efinefrin

5. Seorang pasien wanita berumur 28 tahun mendapatkan pengobatan amlodipine untuk penyakit
hipertensi yang dideritanya. Namun 3 bulan kemudian diketahui ia sedang hamil 4 minggu. Obat
apakah yang cocok untuk pasien tersebut?
a. Captropril
b. Furosemid
c. Labetolol
d. Amlodipin
e. Bisoprolol

23
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

6. Seorang pasien pria berusia 45 tahun menderita hipertensi, ia rutin mengkonsumsi anti
hipertensi setiap harinya. Beberapa hari ini mengeluhkan adanya efek samping disfungsi ereksi.
Obat apakah yang tidak memberikan efek samping tersebut?
a. Hidroclorothiazide
b. Spironolacton
c. Bisoprolol
d. Furosemid
e.Amlodipin

7. Seorang pasien wanita 38 tahun menderita hipertensi sejak 2 tahun lalu. Terapi yang diberikan
adalah HCT 1x12,5 mg. Sedang hamil 3 bulan dan TD terakhir 150/100 mmHg. Tidak ada
riwayat penyakit dan hanya mengkonsumsi multivitamin untuk kehamilan dari dokter.
Rekomendasi seorang apoteker adalah
a. Meningktkan dosis HCT menjadi 2x12,5 mg
b. Tetap melanjutkan HCT
c. Mengganti kaptopril 1x12,5 mg
d. Mengganti metildopa 1x500 mg
e. Mengganti furosemid 1x40 mg

8.Seorang pria usia 43 th BB 72 kg mengalami hipertensi, TD 145/95 mmHg. Setelah menjalani


perubahan gaya hidup selama 1 bulan tidak mengalami penurunan TD. Dokter menyarankan obat
HT gol.diuretik, obat apa yang diberikan?
a. Bisoprolol
b. HCT
c. Valsartan
d. Nifedipin
e. Lisinopril

9. Pasien laki-laki, riwayat hipertensi datang ke apotek membawa obat batuk dan selesma yang
memiliki komposisi : parasetamol, asetilsistein, dekstrometorfan, fenil propanolamin,
klorfeniramin malet. Pasien mengeluhkan peningkatan tekanan darah. Obat manakah yg
menyebabkan keluhan tersebut?
a. Parasetamol
b. Asetilsistein
c. Dektrometorfan
d. Fenil propanolamim
e. Klorfeniramin maleat

10. Pasien, laki-laki 48 th dirawat dirumah sakit. Didiagnosa hipertensi dan gagal ginjal akut. TD
pasien 160/90 mmHg dan GFR 60 . Obat antihipertensi apa yang sesuai?
a. Lisinopril
b. Amlodipin
c. Verapamil
d. Bisoprolol
e. Hidroklorothiazid

24
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

11. Pasien hipertensi umur 57th, bb 77kg, tb 177cm diresepkan kaptopril 12.5 mg mengalami
alergi kaptopril (ACEI) dan tekanan darahnya tidak turun. Obat apa yang direkomendasikan?
a. Amlodipin
b. Valsartan
c. Diltiazem
d. Hidroklortiazid
e.propranolol

12. Pasien laki2 usia 35 th. TD 155/95 mmHg, memiliki riwayat penyakit hiperurisemia, asam
urat 9,2 g/dl. Obat hipertensi apakah yg direkomendasikan?
a. Diuretik
b. CCB
c. ARB
d. ACEI
e. Beta blocker

13. Seorang pria 49 tahun dengan riwayat ischaemic heart disease dan hipertensi diberi terapi
warfarin. Parameter apa yang harus dipantau selama terapi warfarin?
a. a-PTT
b. PT
c. INR
d. CKMB
e. Troponin

14. Seorang perempuan 50 tahun mengeluhkan nyeri sendi,jari kaki. Ia juga menderita
hipertensi,diabetes dan hiperkolesterol. Satu bulan yang lalu mengkonsumsi Kaptopril, HCT,
Glimepirid, Metformin, Simvastatin. Apoteker memprediksi bahwa pasien menderita efek
samping dari obat-obatan tersebut. Apakah obat yang dimaksud?
a. Kaptopril
b. HCT
c. Glimepirid
d. Metformin
e. Simvastatin

15. Pasien wanita usia 50 tahun datang ke rumah sakit dengan keluhan kaki bengkak selama 2
minggu terakhir. Pasien sedang terapi antihipertensi dan antihiperlipidemia dengan lisinopril,
amlodipine simvastatin, meloksikam dan vit b kompleks. Dokter berdiskusi dengan apoteker jika
bengkak kaki karena efek samping dari terapi. Obat mana yang mengakibatkan efek samping
tersebut?
a. Amlodipine
b. Lisinopril
c. Simvastatin
d Meloksikam
e. Vit b kompleks

25
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

16. Seorang pasien perempuan usia 42 tahun dirawat diruang perawatan penyakit dalam, riwayat
diabetes 20 tahun. Mengalami hipertensi dengan tekanan darah 150/94 mmhg, hasil analisis
urinalisis didapatkan proteinuria. Dokter meminta rekomendasi apoteker untuk terapi
antihipertensi yang tepat. Apakah antihipertensi yang tepat untuk pasien *
a. Enalapril
b. Propanolol
c. Hidroklorotiazid
d. Bisoprolol
e. Amlodipin

17. Seorang ibu hamil didiagnosa hipertensi dengan tekanan darah 160/90 mmHg. Obat apakah
yang dikontraindikasikan ?
a. Kaptopril
b. Nifedipin
c. Propranolol
d. Amlodipin
e. Labetolol

18. Seorang pria berumur 55 tahun datang ke apotek membeli obat hipertensi amlodipin.
Bagaimana mekanisme amlodipin?
a. Antagonis kalsium
b. Vasodilatasi
c. Menghambat ion kalsium
d. Menghambat angiotensin
e. Memblok β1

19. Mekanisme kerja furosemid dalam menurunkan tekanan darah adalah? *


a. Menghambat reabsorpsi kalium dan natrium
b. Mencegah angiotensin berikatan dengan reseptornya
c. Menghambat konversi angiotensin
d. Menurunkan curah jantung
e. Menghambat kerja enzim

20. Seorang pria berusia 56 tahun menderita hipertensi. Selain itu, dia juga mempunyai riwayat
diabetes mellitus dan penyakit ginjal kronis. Pasien bertanya kepada apoteker berapa target
tekanan darah yang harus dicapai agar dapat dikatakan normal. Berapakah target tekanan darah
tersebut?
a. <120/80 mmHg
b. 120/80 mmHg
c. <130/80 mmHg
d. 140/90 mmHg
e. <140/90 mmHg

26
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

21. Pasien perempuan berusia 59 tahun di rawat di rumah sakit dan didiagnosa stroke iskemik
tromboemboli dengan faktor resiko diabetes dan dislipidemia. Terapi yang tepat adalah?
a. Aspirin
b. Enoksaparin
c. Klopidogrel
d. Heparin
e. Manitol

22. Perempuan usia 26 tahun, menderita syndrome koroner akut dan sedang dirawat di ICCU.
Terapi yang diberikan adalah nitrogliserin sublingual, namun nyeri dada masih tetap dirasakan.
Ternyata pasien diketahui tidak responsive dengan nitrogliserin sublingual. Terapi pengganti apa
yang apoteker rekomendasikan kepada dokter?
A. ISDN Sublingual
B. Nitrogliserin patch
C. ISDN Retard oral
D. Isosorbit mononitrat oral
E. Nitrogliserin i.v

23. Seorang pria berusia 60 tahun mengidap UAP (unstable angina pectoris) dan PPOK. Obat
apakah yang bisa digunakan untuk menangani anginanya?
a. Propranolol
b. Bisoprolol
c. Nadolol
d. Timolol
e. Karvedilol

24.Seorang pasien dirujuk kerumah sakit karena mengalami stroke iskemik ia lalu diberikan
alteplase. Efek alteplase yg diharapkan pada pasien adalah:
a. Antitrombolitik
b. Trombolitik
c. Antikoagulan
d. Antiaritmia
e. Antiagregasi

25. Pasien laki-laki dengan umur 60 tahun masuk rumah sakit dengan keluhan lemas bagian
badan sebelah kiri, bicara pelo, dan nyeri kepala. Pasien memiliki riwayat PJK 5 tahun yang lalu.
Dokter mendiagnosis stroke dan memberikan alteplase. Berapa jam golden period pemberian
obat tersebut?
a. 3
b. 6
c. 9
d. 12
e. 24

27
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

26. Seorang pasien dilarikan ke UGD dengan keluhan tangan dan kaki bagian kiri kaku, pasien
didiagnosa stroke iskemik dan pasien tersebut diberikan obat alteplase. Setiap kali sebelum
kekambuhan pasien harus diberi obatnya. Berapa jarak/frekuensi obat tersebut diberikan?
a. Kurang dari 4 jam
b. Kurang dari 6 jam
c. Kurang dari 8 jam
d. Kurang dari 10 jam
e. Kurang dari 12 jam

27. Seorang pria usia 50 tahun mengalami nyeri dada yang menjalar ke tangan kiri dan leher.
Dibawa ke IGD untuk mendapatkan penanganan. Dari data lab dan EKG dokter mendiagnosa
stable angina. Data lab kadar kolesterol total 270 mg/dl, LDL 160 mg/dl, HDL 40 mg/dl. Obat
dislipidemia apa yang tepat untuk pasien tersebut?
a. Gemfibrozil
b. Atorvastatin
c. Fenofibrat
d. Kolestiramin
e. Ezetimibe

28. Pasien didiagnosa angina pectoris, mendapat resep ISDN. Penjelasan oleh apoteker tentang
cara pakai yang tepat untuk obat tersebut adalah?
a. Langsung telan
b. Kunyah
c. Larutkan air, diminum
d. Taruh di pipi
e. Taruh di bawah lidah

29. Seorang laki-laki usia 45 tahun datang ke apotek membawa resep tablet orlistat. Dokter
menduga pasien hiperlipidemia. Sebagai apoteker menyiapkan obat dan menginformasikan
terkait efek samping obat. Informasi efek samping apa yg disampaikan apoteker kepada pasien?
a. Nafsu makan berkurang
b. Hipoglikemia
c. Konstipasi
d. Diare
e. Feces berlemak

30.Pasien laki laki 45 tahun memiliki keluhan sering pusing dan kaku di bagian tengkuk. Dari
hasil data lab menunjukkan kolesterol total 1.6 mmol/L, LDL kolesterol 3.6 mmol/L, HDL
kolesterol 1.2 mmol/L, trigileserida kolesterol 1.8 mmol/L. Dokter mendiagnosis dislipidemia.
apa obat lini pertama yang tepat untuk pasien tersebut ?
a. Lovastatin
b. Fenofibrat
c. Niasin
d. Kolestiramin
e. Ezetimib

28
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

31. Seorang bapak nyeri dada menjalar ke lengan kiri dan leher. Didiagnosis terkena angina,
berdasarkan hasil lab diperoleh nilai kolesterol 270, LDL 160, dan HDL 40, terapi apa yg tepat
untuk antihiperlipidemia tersebut?
a. Gemfibrozil
b. Atorvastatin
c. Fenofibrat
d. Ezetimib
e Niasin

32. Seorang bapak usia 65 tahun mengeluh nyeri dada hilang timbul selama seminggu ini.
Berdasarkan pemeriksaan ekg dan troponin normal, dokter mendiagnosis angina stabil. Pasien
mempunyai riwayat hipertensi dan dm sejak 10 tahun terakhir. TD terakhir 140/100mmhg dan
gula darah sewaktu terakhir 100mg/dL. Obat pengencer darah yg dapat digunakan ?
a. Heparin
b. Enoksaparin
c. Inviclot
d. Warfarin
e. Klopidogrel

33. Seorang laki-laki umur 50 tahun dilarikan ke IGD karena mengalami angina pektoris, dengan
gejala nyeri bagian dada tengah agak ke kiri, hingga menjalar ke leher, tenggorokan, lengan kiri
dan sudah berlangsung selama 1 jam yang lalu. Obat yang tepat untuk pasien?
a. Verapamil
b. Clopidogrel
c.Propanolol
d. Nitrogliserin
e.Valsartan

34. Seorang pasien didiagnosa HT dan diberikan terapi propanolol, pasien menginformasikan
bahwa dirinya memiliki riwayat asma. Dokter mengganti propanolol dengan metoprolol. Apa
ESO yang mendasari penggantian tersebut?
a. Bronkodilatasi
b. Bronkokonstriksi
c. Diuresis
d. Vasodilatasi
e. Vasokontriksi

35.Seorang pria 45 tahun dengn keluhan bersin-bersin, demam dan pilek. Apoteker berniat
memberikan sediaan yang mengandung pseudoefedrin. Maka riwayat penyakit yg harus
ditanyakan?
A. Hipertensi
B. Gout
C. Hiperlipidemia
D. Rheumathoid arthritis
E. Asma

29
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

36. Seorang anak menderita asma dan sudah diterapi dengan obat golongan agonis beta 2 (kerja
singkat/short acting beta -2 agonis : albuterol) namun gejala tidak membaik. Dokter
menambahkan obat golongan lain. Obat apakah yang disarankan apoteker? *
a. Budesonide
b. Metil prednisolon
c. Formoterol
d. Theophyllin
e. Ipaptropium

37. Seorang wanita usia 57 tahun dengan riwayat angina, asma, hipertensi dan hiperlipidemia,
rutin menggunakan kombinasi inhaler flutikason-salmeterol, asetosal, simvastatin, lisinopril.
Seminggu ini mengalami keluhan nyeri pada otot lengan, betis dan pahanya. Obat yang
berpotensi menyebabkan keluhan tersebut adalah ?
A. Flutikason
B. Asetosal
C. Simvastatin
D. Salmeterol
E.Lisinopril

38. Pasien 40 th ke RS khusus paru mempunyai riwayat asma kronis. Dokter sudah memberikan
salbutamol tetapi pasien tetap kambuh. Dokter mengganti terapi pasien dengan montelucast.
Bagaimana mekanisme terapi tersebut?
a. Menghambat aktivitas prostaglandin
b. Menghambat aktivitas Serotonin
c. Menghambat aktivitas Leukotrien
d. Menghambat aktivitas Asetilkolin
e. Menghambat aktivitas Interleukin 6

39. Pasien laki-laki umur 20 tahun mengeluh sesak napas. punya riwayat asma yg timbul karena
cuaca dingin. dokter memberikan obat yang dapat menstabilkan sel mast supaya tidak terjadi
pelepasan histamin. obat tersebut adalah
a. Kromolin
b. Omalizumab
c. Albuterol
d. Budenosid
e. Ipatropium

40. Seorang wanita mengalami sesak nafas. Dokter mendiagnosa asma bronchial dan
meresepkan obat pelega asma berbentuk inhalasi. Sebagai apoteker, obat apa yang anda sarankan
?
a. Budesonide
b. Flutikason
c. Salbutamol
d. Prednisone
e. Terbutalin

30
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

41.Seorang wanita berumur 26 tahun sudah mengalami sesak napas selaam 4 hari terakhir
sehingga mengganggu aktivitas dan istirahatnya. Dokter mendiagnosis bahwa pasien terkena
asma. Terapi yang tepat untuk diberikan adalah berupa inhalasi. Obat yang digunakan untuk
mencegah asma adalah?
a. Tiotropium
b. Formoterol
c. Salbutamol
d. Salmeterol
e. Budesonid

42. Seorang ibu hamil menderita asma. Ibu tersebut menggunakan albuterol inhaler tetapi asma
pada ibu tersebut ternyata sering tidak terkontrol. Obat apa yang tepat untuk mengatasi asma
yang tidak terkontrol pada ibu tersebut?
a. Budesonid inhaler
b. Albuterol oral
c. Flutikason inhaler
d. Metil prednisolon
e. Ipatropiumbromida

43. Seorang pasine laki-laki berumur 56 tahun, mengalami PPOK eksaserbasi akut yang sat
menggaggu kondisi kesehatannya. Pilihan terapi antibiotik yang tepat adalah
a. Azitrimisin
b. Amoksisilin
c. Ciprofloxacin
d. Kloramfenikol
e. Metronidazol

44. Seorang wanita tiba-tiba pingsang karena telah makan udang, dia mengalami bengkak pada
muka khususnya bibir, mata dan sesak napas. Dokter mendiagnosa anafilatik syok. Terapi yang
digunakan ?
a. Salbutamol
b. Teofilin
c. Prednisone
d. Epinefrin
e. Difenhidramin

45. Seorang pasien didiagnosa menderita asma. Gejala yang diderita adalah serangan yang
bersifat mingguan dengan gejala >1 x per minggu tetapi <1x per hari dan serangan yang dapat
mengganggu aktivitas dan tidur terjadi >2 kali dalam sebulan dan pemeriksaan APE >80%.
Termasuk kategori asma apakah itu ?
a. Intermitten ringan
b. Intermitten berat
c. Persisten ringan
d. Persisten
e.Persisten berat

31
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

46. Seorang pasien perempuan 25 tahun menderita penyakit asma. Diberikan teofilin sebagai
bronkodilator, selain itu pasien tersebut sering mengonsumsi teh dan kopi yang dapat
meningkatkan efek samping dari obat tersebut. Senyawa apakah yang dapat meningkatkan efek
samping tersebut ?
a. Alkaloid
b. Steroid
c. Xantin
d. Flavonoid
e. Terpenoid

47. Seorang bapak berusia 53 tahun didiagnosa dokter terkena PPOK. Lalu dokter memberikan β
agonis sebagai terapi namun ternyata tidak menunjukkan hasil terapi yang diharapkan. Kemudian
dokter tersebut berkonsultasi kepada anda selaku apoteker mengenai terapi tambahan yang tepat
untuk pasien tersebut. Obat apa yang anda sarankan?
a. Salbutamol
b. Teofilin
c. Epinephrine
d. Ipratropium
e. kodein

48. Seorang perempuan 42 tahun datang ke apotek dengan keluhan mual, kembung karena ada
gas di lambung, dan ada sedikit rasa perih di lambung. Datang ke apotek untuk membeli obat,
obat apakah yang direkomendasikan?
a. H2 bloker
b. Antasida
c. Penghambat pompa proton
d. Analog prostaglandin
e. Antimuskarinik

49. Seorang perempuan usia 21 tahun ingin menebus resep di apotik dengan keluhan GERD
disertai pendarahan lambung. isi resep tersebut omeprazole, Sucralfat, antasida, asam
tranexamat, asam folat. manakah obat yang melindungi mukosa lambung
a. Omeprazole
b. Sucralfate
c. Antasida
d. Asam tranexamat
e. Asam folat

50. Seorang perempuan berusia 25 tahun mengeluh nyeri pada lambung, mual, muntah
berlebihan. Pasien memiliki riwayat peyakit maag kronis. Dokter menyuruh pasien tes
laboratorium. Hasil tes laboratorium menunjukkan pasien mengalami penyakit ulkus peptik yang
disebabkan oleh helicobacter pylori. Pilihan terapi apa yang tepat untuk mengobati pasien?
a. Omeprazole, klaritromisin, amoksisilin
b. Omeprazole, amoksisilin, sukralfat
c. Antasida, ranitidine, omeprazole

32
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

d. Antasida, sukralfat, omeprazole


e. Antasida, klaritromisin, ranitidine

51. Seorang anak sudah mengalami BAB 4 kali dalam sehari, oleh dokter didiagnosa diare dan
diberi oralit. Oralit tersebut dilarutkan dalam botol 500 ml. Berapa lama dapat disimpan?
a. 12 jam
b. 24 jam
c. harus segera diminum
d. 2 Hari
e. 2 jam

52. Seorang anak perempuan berumur 11 tahun dengan gejala kram perut, kembung dan bab 7x
sehari. Dokter mendiagnosis pasien terkena diare akut. Setelah diperiksa dengan ELISA pada
feses terdapat kista dan tropozoid yang menunjukkan pasien terkena infeksi entamoeba
hystolitica. Antibotik apakah yg direkomendasikan oleh apoteker?
a. Nistatin
b. Metronidazole
c. Ketokonazole
d. Cotrimoksazole
e. Sefotaksim

53. Pasien umur 55 tahun, terkena diare 4 hari dan nyeri abdomen. bab encer dan berdarah,
diberikan AB empiris sefotaksim. selama 72 jam tidak ada perbaikan klinis, lalu didapatkan hasil
bakteri clostridium dificile. saran apoteker untuk dokter.
a. Gentamisin
b. Metronidazole
c. Sefradoksil
d. Ampisilin
e. Sulfametoksazol

54. Seorang ibu hamil mengalami mual dan muntah karena efek morning sickness, dokter
meminta saran kepada apaoteker terkait anti emetik yang tepat untuk pasien tersebut. Obat apa
yang anda sarankan
a. ondansentron
b. Metoklopramid
c. Pyridoxin HCL
d. Dimenhidrinat
e. Domperidon

55. Seorang pria datang ke apotek meminta obat anti mual dan muntah untuk perjalanan
menggunakan mobil. Obat apa yang anda sarankan
a. ondansentron
b. Metoklopramid
c. Pyridoxin HCL
d. Dimenhidrinat
e. Domperidon

33
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

56. Seorang pasien didiagnosa menderita hepatitis B. Dokter meminta sarah kepada apoteker
untuk menentukan terapi yang tepat untuk pasien tersebut. Sebagai Seorang Apoteker terapi apa
yang tepat untuk pasien tersebut?
a. Zidovudin
b.interferon alfa
c. Entecavir
d. Adevoir
e. Tenovovir

57. Seorang pasien berumur 60 tahun mendapat obat oral antikolesterol . Setelah konsumsi
selama 1 bulan pasien mengeluh mengalami gusi berdarah dan protrombine tipe (PT) memanjang
akibat defisiensi vitamin K, karena gangguan absorbs antikolesterol, Efek samping obat yang
menyebabkan hal tersebut adalah?
a. Simvastatin
b. Gemfibrozil
c. Probukal
d. Kolesteramin
e. Niasin

58. Seorang pasien perempuan berumur 50 tahun, didiagnosa dokter kolesterolimia dengan hasil
pemeriksaan laboratorium total kadar kolesterol 290 mg/dL, LDL 250 mg/dL, HDL 55 mg/dL.
Dokter memberikan tablet simvastatin 10 mg 1 x 1. Informasi apa yang sebaiknya disampaikan
kepada pasien tentang cara penggunaan obat tersebut?
A.Diminum bersama makan pada pagi hari
iB.Diminum bersama makan pada siang hari
C.Diminum sebelum makan pada siang hari
D.Disminum sebelum makan pada malam hari
E. Diminum sebelum tidur pada malam hari

59. Seorang pasien rutin menggunakan obat anti hipertensi, setelah beberapa hari ia merasakan
kepala pusing, badan terasa pegal dan rasa berat dileher. Setelah dilakukan pemeriksaan lab
kadar kolesterol pasien sangat tinggi. Dokter mendiagnosa pasien mengalami hiperlipidemia
akibat penggunaan obat anti hipertensi. Obat apakah yang meyebabkan kondisi tersebut? *
a. Captopril
b. Furosemid
c. Propranolol
d. Valsartan
e. Nifedipine

60. Seorang pasien perempuan usia 54 th dirawat di RS karena gangguan jantung. Pasien
mendapatkan obat digoxin 25 mg dan furosemid 40 mg sekali sehari. DRP potensial yang dapat
terjadi adalah
a. hiponatremia d. Hiperkalemia
b. hipernatremia e. Hipotensi
c. Hipokalemia

34
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

POSTTEST

1. Pasien 48 tahun memiliki tekanan darah 140/100 meminum obat antihipertensi, kemudian
mengalami ESO berupa batuk kering. obat anti hipertensi yang menimbulkan Efek samping
dimaksud adalah
A. Amlodipin
B. Hidroklorotiazid
C. Propanolol
D. Losartan
E. Kaptopril

2. Seorang pasien laki-laki berusia 43 tahun menderita hipertensi dan sudah 4 tahun konsumsi
diuretik tiazid. Lima bulan terakhir tekanan darah meningkat dan mulai mengkonsumsi obat
tambahan. Setelah itu pasien tersebut mengeluhkan tidak bisa ereksi. Apoteker menduga kondisi
disfungsi ereksi disebabkan oleh obat tambahan yang dikonsumsi pasien. Obat tambahan yang
dimaksud adalah
a. ACEI
b. ARB
c. Vasodilator langsung
d. Agonis α2
e. Bisoprolol

3. Pasien pria berusia 40 tahun, baru didiagnosis hipertensi dan menerima terapi kaptopril satu
minggu kemudian pasien mengeluhkan batuk kering. Zat apa yang memodulasi inflamasi dan
menyebabkan batuk?
a. Histamin
b. Bradikinin
c. Angiotensin
d. Renin
e.Prostaglandin

4. Pasien wanita berusia 50 tahun mengeluhkan pusing dan hasil pemeriksaan tekanan darahnya
155/100 mmHg. Pasien memiliki riwayat DM tipe 2. Pasien diberikan terapi losartan untuk
menurunkan TDnya . Berapa target tekanan darah pasien berdasarkan JNC VIII?
a. <150/90 mmHg
b. <150/80 mmHg
c. <140/80 mmHg
d. <140/90 mmHg
e.<130/80 mmHg

5. Seorang pasien wanita umur 30 tahun didiagnosa dokter mengalami hipertensi dengan tekanan
darah 150/90 mmHg, dan peningkatan kadar asam urat. Obat Hipertensi apakah yang dapat
menyebakan peningkatan kadar asam urat?
a.Amlodipin
b.Bisoprolol
c. HCT

35
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

d. Lisinopril
e.Valsartan

6. Seorang pasien laki-laki mengeluhkan sesak napas, namun pasien mempunyai riwayat
hipertensi. Obat hipertensi apakah yang kotraindikasi untuk pasien tersebut?
a. HCT
b. Propranolol
c. Atenolol
d. Lisinopril
e.Bisoprolol

7. Seorang pasien memiliki riwayat hipertensi, dan penyakit jantung dibawa ke ICU diketahui
terdapat cairan di paru-parunya , terapi apa yang seharusnya diberikan kepada pasien?
a. Furosemid
b. Spironolakton
c. HCT
d. Manitol
e.Verapamil

8. Seorang bapak berumur 50 tahun masuk IGD dengan tekanan darah 165/90 mmHg dan GDS
289 mg/dL. Dokter mendiagnosa pasien mengalami Hipertensi dan Diabetes. Berdasakan JNC
VIII apa rekomendasi terapi first line hipertensi pasien DM dan targetnya terapinya?
a.Valsartan dan target terapi 150/90 mmHg
b.Ibersartan dan target terapi 150/80 mmHg
c.Captopril dan target terapi 140/90 mmHg
d.Lisinopril dan target terapi 140/80 mmHg
e.Enalapril dan target terapi 130/90 mmHg

9. Seorang ibu berumur 62 tahun mengalami gagal jantung 1 tahun yang lalu. Ia memiliki
riwayat hipertensi sudah 10 tahun dan mendapatkan terapi hidroklortiazid. Tekanan darahnya
akhir-akhir ini terus meningkat. Obat yang kontra indikasi jika diberikan kepada ibu tersebut
adalah
a.Misoprolol
b.Verapamil
c. Valsartan
d. Lisinopril
e. Furosemid

10. Seorang pasien masuk IGD dengan keluhan kepala pusing seperti melayang dan kesulitan
menggunakan anggota gerak. Pasien mempunyai riwayat penyakit HT dan ditemukan edema
dikedua tungkainya. Pasien mendapat furosemid. Efek samping yang terjadi pada pasien tersebut
adalah?
a.Hiponatremia e. Hipoglikemi
b.Hipokalemia
c. Hipokalsemia
d.Hipomagnesia

36
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

11.Seorang pasien laki2 berumur 58 thn datang ke klinik dengan keluhan sakit kepala. Data lab
menunjukkan kadar chol total 180 LDL 100 TG 400. Pasien didiagnosis hiperlipidemia. Apakah
obat yang tepat untuk pasien tsb?
A. Kolestiramin
B simvastatin
C. Asam nikotinat
D. Gemfibrozil
E. Niasin

12. Pasien pria diketahui mengalami hipertrigliserida, penurunan nilai HDL, dan peningkatan
nilai LDL sedikit. Obat apa yang sesuai diberikan pada pasien tersebut?
a. Ezetimib
b. Simvastatin
c. Gemfibrozil
d. Kolestiramin
e. Niasin

13. Seorang pasien perempuan 40 tahun, membawa resep yang tertulis obat dexamethasone 0,5
mg dengan aturan pakai 2 x 1 tablet sehari untuk mengobati penyakit asma kroniknya. Efek
smaping obat tersebut adalah moon face. Bagaimana terjadinya efek samping tersebut?
A. Meretensi eksresi natrium dan air
B. Menginhibisi fungsi adrenokortikal
C. Menginduksi fungsi adrenorkotikal
D. Mensekresikan natrium dan air
E. Mempenetrasikan natrium dan air

14. Seorang pasien laki-laki, mengeluh pusing . Hasil pemeriksaan kolesterol total 380 mg/dL,
LDL 180 mg/dL. Pasien mendapat Obat yang bekerja menghambat enzim HMG CoA reduktase.
Obat apakah yang dimaksudkan?
a.Simvastatin
b Fenofibrat
c. Acarbose
d. Niasin
e. Kolestiramin

15. Seorang wanita umur 40 tahun mengalami Hiperlipidemia, dengan kolesterol total 200
mg/dL, LDL 250 mg/dL, dan TG 150 mg/dL dan dokter meresepkan Simvastatin 1 x 1. 1 bulan
yang lalu pasien mendapat terapi gemfibrozil. Efek samping yang terjadi jika pasien
menggunakan simvastatin dan gemfibrozil bersama adalah?
a. Anemia megaloblastika
b. Rhabdomiolisis
c. Hipersensitivitas
d.Miopati
e. Hipokalemia

37
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

16. Seorang pasien didiagnosa dokter mengalami DM dan kolesterol Kemudian diberikan terapi
metformin 3 x 1 dan simvastatin 1x1 kadar LDL 170 Mg/dl. Target terapi LDL yang akan di
capai adalah
a. 70 mg/dl
b. 100 mg/dl.
c. 130 mg/dl
d. 140 mg/dl
e. 150 mg/dL

17. Seorang perempua berusia 25 tahun datang ke apotek dan mengeluh mengalami batuk
berdahak selama 2 hari, sebagai apoteker apa yang direkomendasikan?
a. Bromhexine
b. Pseudoephendrin
c. Aminofillin
d. CTM
e. Dekstromethorpan HBr

18. Seorang laki-laki berusia 30 tahun mengalami asma kronik dan sedang terkena serangan
asma. Pemeriksaan APE menunjukan kadar 70 %. Pengobatan lini pertama sesuai dengan
algortima terapi yang dapat diberikan pada pasien tersebut ?
a. Inhalasi kortikosteroid dosis rendah
b. Inhalasi beta agonis dosis rendah
c. Inhalasi kortikosteroid dosis sedang-tinggi dan inhalasi beta agonis
d. Inhalasi kortikosteroid dosis sedang
e. Inhalasi beta agonis dosis sedang

19.Seseorang didiagnosa memiliki penyakit asma. Oleh dokter diberikan obat budesonide. Efek
samping dari penggunaan budesonide adalah ?
a. Mulut kering
b. Kandidiasis
c. Sesak nafas
d.Pingsan
e. Demineralisasi tulang

20. Seorang waita berusia 26 tahun ingin membeli obat untuk anaknya yang berusia 3 tahun dia
mengatakan bahwa anaknya sudah 3 hari mengalami diare sehingga badannya lemas. Obat
apakah yang seharusnya diberikan?
a. Atapulgite
b. Pectin
c. Oralit
d. Loperamide
e. Kaolin

38
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

21.Seorang laki-laki 20 tahun mengalami diare dan mengonsumsi obat loperamide. Bagaimana
mekanisme kerja dari loperamide?
a. Melapisi dinding pencernaan
b. Menekan pertumbuhan bakteri penyebab diare
c. Memblok kanal ion kalsium
d. Memblok reseptor asetilkolin
e. Agonis opioid

22. Seorang wanita hamil 3 minggu. Mengalami mual-mual saat pagi dan sore hamil. Terapi apa
yang paling tepat diberikan bagi wanita hamil tersebut?
a. Piridoksin
b. Ondansentron
c. Domperidon
d. Metoklopramid
e. Dimenhidrinat

23. Pasien perempuan usia 25 tahun mengeluh nyeri pada lambung, mual, muntah yang
berlebihan. Pasien memiliki riwayat penyakit magh kronis. Hasil tes Lab menunjukan pasien
mengalami penyakit ulkus peptic yang disebabkan H.pylori. terapi obat manakah di bawah ini
yang tepat untuk kondisi pasien tersebut?
a. Antasida, ranitidine, omeprazole
b. Antasida. Sukralfat, omeprazole
c. Omeperazole, klaritromisin, metronidazole.
d. Ranitidine, sukralfat, omeperazole
e. Antasida, klaritromisin, ranitidine

24. Seorang pasien menderita hepatitis B. Obat antivirus yang dikontraindikasikan untuk pasien
dengan gangguan hati adalah
a. Interveron
b. Lamivudin
c. Adenavir
d. Tenofovir
e. Emtricitabine

25. Sebuah apotek mengambil keuntungan 15%. Khusus untuk antibiotik sirup diskon 2.5 %.
Harga pokok sirup amoxicilin Rp. 25.435. berapakah harga jual obat?
a.28.219
b.28.319
c.28.419
d.28.519
e.28.619

39
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

26. Laki-laki usia 50 tahun keluhan sesak nafas mempunyai riwayat hipertensi.
Obatantihipertensi yang dikontraindikasikan adalah ?
a. Captopril
b. Propanolol
c. Nifedipin
d. Metildopa
e. Furosemid

27.Seorang pasien laki laki 40 tahun, menderita hipertensi dan gagal jantung, obat
antihipertensiapakah yang dapat digunakan untuk kasus tersebut ?
a. Atenolol
b. Enalapril
c. Furosemid
d. Captopril
e. Amlodipin

28. Pasien perempuan berusia 28 tahun memiliki hipertensi, sebagai apoteker Anda menyarankan
untuk menjalani terapi non farmakologi, dengan mengurangi konsumsi makanan tertentu.
Apakah kandungan dimakanan yang harus dikurangi pasien tersebut?
a. Natrium
b. Kalium
c. Magnesium
d. Zink
e. Besi

29. Seorang laki – laki 48 tahun didiagnosa hipertensi. Mendapatkan terapi HCT 1 x 1. Tetapi
setelah 3 hari, pasien menghentikan pengobatan karena terganggu waktu tidur malam akibat
bolak balik buang air kecil. Sebagai apoteker apa yang akan anda sampaikan ?
a. Menyarankan dokter untuk mengganti obat
b. Menyarankan dokter untuk mengurangi dosis
c. Menyarankan dokter untuk menghentikan obat
d. Memberikan konseling untuk obat diminum pagi hari
e. Memberi konseling untuk menghentikan obat

30. Seorang pasien laki-laki berusia 45 tahun mendapatkan obat antihipertensi


golonganAngiotensin Converting Enzyme Inhibitor. Mekanisme kerja obat tersebut adalah
a. menahan langsung reseptor angiotensin 1
b. menurunkan curah jantung
c. inhibisi pelepasan renin
d. relaksasi jantung dan otot polos
e. menghambat perubahan angiotensis 1 ke angiotensin 2

40
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

31. Seorang pasien perempuan usia 30 tahun di bawa ke IGD dengan keluhan nafas tersenggal-
senggal. Nilai PEV pasien 70%, Terapi yang diberikan saat itu yaitu O2 20 L/menit, salmeterol
nebulizer, injeksi kortikosteroid. Apakah tujuan pemberian salmeterol nebulizer ?
a. Mencegah gejala asma
b. Mencegah progenesis penyakit
c. Bronkodilator
d. Mengurangi Inflamasi
e. Meningkatkan asupan oksigen

32. Seseorang didiagnosa memiliki penyakit asma. Oleh dokter diberikan obat budesonide. Efek
samping dari penggunaan budesonide adalah ?
a. Mulut kering
b. Kandidiasis
c. Sesak nafas
d. Pingsan
e. Vaskronstriksi

33. Laki-laki hepatitis B selama 8 Tahun, mengalami gagal ginjal. Obat antivirus yang
dikontraindikasikan adalah ?
a. Interferon
b. Lamifudin
c. Adefovir
d. Entecavir
e. Zidovudin

34. Seorang laki-laki berusia 48 tahun menderita PPOK stadium 3, terapi yang diberikan adalah
?
a. Klaritromisin + Inhaler kortikosteroid + Aminofillin
b. Eritromisin + Aminofillin
c. Ventolin nebulaizer + Amoxicilin
d. Inhaler kortikosteroid + Streptomisin
e. Azitromisin + Theofilin

35. Seorang pasien laki-laki (70 tahun) BB= 80 kg dengan tekanan darah 155/100 mmHg
mengalami serangan stroke dalam onset 3 jam. Pasien didiagnosa mengalami serangan stroke
karena adanya sumbatan. Rekomendasi terapi untuk pasien tersebut yaitu:
a. Aspirin
b. Clopidogrel
c. t-PA
d. Heparin
e. Nimodipin

36. Tuan Sandy (75 tahun) mempunyai tekanan darah 122/90 mmHg mengalami kesulitan
berbicara dan menelan setelah mengalami serangan stroke selama satu bulan. Terapi non
farmakologi yang tepat untuk Tuan Sandy yaitu:
a. Menurunkan kadar kolesterol

41
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

b. Mengonsumsi sayur dan buah


c. Fisioterapi
d. Mengontrol tekanan darah
e. Mengontrol kadar gula dalam darah

37. Infeksi hepatitis B bisa dicegah dengan pemberian vaksin dimulai pada balita, anak-anak dan
dewasa. Sebutkan kandungan dari vaksin tersebut?
A. HbsAg
B. HBsCg
C. Anti HPV
D. HbA1c
E. HbsEg

38. Seorang pria 60 tahun telah melakukan diet lemak selama 3 bulan. Setelah di laboratorium,
hasil darahnya menyatakan kadar TG 190 mg/dl, LDL 190 mg/dl dan HDL 50 mg/dl. Sebagai
apoteker rekomendasi terapi apakah yang diberikan pada pria tersebut?
A. Kolesteramin
B. Statin
C. Simvastatin
D. Ezetimib
E. Fenofibrat

39. Seorang pasien berusia 40 tahun, bobot badan 56 kg. hasil pemeriksaan kolesterol total 369
mg/dL, LDL 185 mg/dL, TG 150 mg/dL. Obat apakah yang sesuai dengan algoritma terapi? *
a. Kolesteramin
b. Niasin
c. Ezetimib
d. Simvastatin
e. Fenofibrat

40. Pasien menderita DM, dan kolesterol diberikan terapi metformin, glibenklamid, gemfibrozil,
simvastatin dan vitamin B. Tetapi terjadi kejang perut /begah. Manakah obat yang membuat
kejang perut?
a. Metformin
b. Glibenklamid
c. gemfibrozil
d. Simvastatin
e. vitamin B

41. Seorang ibu membawa resep dengan sbb:R/ Asetosal 50 mg Mf pulv No XVSedangkan di
apotek yang tersedia asetosal 500 mg. Berapa tablet asetosal yang diambil?
a. ½
b. 1
c. 1 ½
d. 2
e. 2 ½

42
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

42. Seorang pria dengan BB 60 kg mendapatkan terapi gentamicin injeksi dengan dosis
4mg/kg/hari dalam 3 dosis terbagi. Sediaan gentamicin yang ada adalah 40mg/ml dalam vial 2
ml. berapa volume yang diambil?
a. 1 ml
b. 1,5 ml
c. 2 ml
d. 2,5 ml
e. 3 ml

43. Seorang laki-laki datang ke apotek dengan keluhan gatal-gatal pada selangkangan. Pasien
tersebut ingin membeli salep mikonazol, karena menurutnya salep mikonazol sangat ampuh.
Namun sayangnya, gatal-gatal tersebut muncul lagi (kambuh). Sebagai apoteker saran apa yang
diberikan kepada pasien?
a. Meneruskan pemakaian selama 7 hari walaupun gejala hilang
b. Meneruskan pemakaian selama 14 hari walaupun gejala hilang
c. Mengkombinasi penggunaan mikonazol dengan kortikosteroid
d. Mengganti salep mikonazol dengan salep tolnaftate
e. Mengganti salep mikonazol dengan salep kombinasi asam benzoat-asam salisilat

44. Seorang wanita datang ke apotek mendapat resep dari dokter kulit, kombinasi salep
kloramfenikol dan hidrokortisin acid. Sediaan yang tersedia adalah kloramfenikol 2% 15 gram,
hidrokortison acid 2% 15 gram, diminta dokter dalam resep kepada apoteker menggabungkan 7.5
gram tiap masing2. Berapa konsentrasi akhir dari masing2 obat..
a. Kloramfenikol 0.5%, hidrokortison acid 1%
b. Kloramfenikol 1%,hidrokortison acid 0.5%
c. Kloramfenikol 1%, hidrokortison acid 1%
d. Kloramfenikol 1%, hidrokortison acid 2%
e. Kloramfenikol 2%, hidrokortison acid 1%

45. Seorang pasien datang k apotik dengan membawa resep sbb: Iter2x.........R/ captopril 25 mg
No XX,,, S. 2dd1 pc. -det orig-. Berapakah jumlah obat yg masih dapat ditebus oleh pasien?
a. 60
b. 50
c. 40
d. 30
e. 20

46. Seorang laki-laki berusia 30 tahun mengalami asma kronik dan sedang terkena serangan
asma. Pemeriksaan APE menunjukan kadar 70 %. Pengobatan ini pertama sesuai dengan
algortima terapi yang dapat diberikan pada pasien tersebut ?
a. Inhalasi kortikosteroid dosis rendah
b. Inhalasi beta agonis dosis rendah
c. Inhalasi kortikosteroid dosis sedang dan inhalasi beta agonis
d. Inhalasi kortikosteroid dosis sedang
e. Inhalasi beta agonis dosis sedang

43
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

47. Seorang mahasiswi masuk UGD dengan keluhan asma akut. Pasien segera diukur
respirasinya dengan peak flowmeter dan dicata nilai PEF menjadi 85 %. Pasien memiliki asma
sejak kecil, namun terjadi kekambuhan. Apakah terapi yang sebaiknya segera diberikan untuk
menangani kondisi tersebut ?
a. Kromolin inhalasi setiap 4 jam
b. Ipratroprium bromide MDI setiap 4 jam
c. Tablet salmeterol
d. Aminophyllin iv
e. Salbutamol nebulasi setiap 4 jam

48. Pasien anak usia 6 tahun mempunyai riwayat asma alergi, keluarganya diajak rekreasi ke
pegunungan. Sediaan apakah yang paling tepat ?
a. Tablet antihistamin
b. Inhalasi bromida
c. Tablet kortikoid
d. Inhalasi terbutalin
e. Inhalasi glukokortikoid

49. Seorang mahasiswa masuk UGD dengan keluhan asma akut. Pasien segera diukur
respirasinya dengan peak flowmeter dan dicatat nilai PEF turun menjadi 60 %. Pasien memiliki
penyakit asma sejak kecil, namun terjadi kekambuhannya. Apakah terapi yang sebaiknya
diberikan ?
a. Beclomethasone inhalasi
b. Ipratroprium bromide MDI
c. Tablet salmeterol
d. Aminophylline iv
e.Aminophylline oral

50. Seorang pasien berusia 37 tahun mengalami asma. Kemudian diberikan dexamethasone dan
salbutamol. Pasien mengalami riwayat DM tipe 2. Apoteker mengganti obat dexamethasone
menjadi steroid meterdose inhaler (MDI). Apa yang mendasari pertimbangan apoteker untuk
mengganti obat tersebut ?
a. Mempercepat onset kerja steroid
b. Mencegah terjadinya interaksi obat dengan salbutamol
c. Mencegah kadar glukosa yang tidak terkendali
d. Meningkatkan efek kerja salbutamol
e. Mencegah kekambuhan asma

44
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

PERTEMUAN 3 LPIF
PRETEST

1. Laki laki 26 tahun didiagnosa epilepsi tonik klonik. 3 bulan kejangnnya terkendali dengan
carbamazepin 200 mg tiap 12 jam, tetapi saat ini kambuh. Apakah yang menyebabkan kondisi
pasien diatas?
a. Adanya efek toleransi penggunaan kronik karbamazepin
b. Adanya efek adiksi
c. Adanya efek dependensi
d. Adanya efek auto inhibisi
e. Adanya efek auto induksi

2. Seorang perempuan 17 tahun menderita epilepsi sejak kecil. Saat ini menggunakan kapsul
fenitoin sebagai terapinya. Apakah neurotransmitter dari aksi tersebut?
a. Norefinefrin
b. Asam glutamat
c. Serotonin
d. Asetilkolin
e. GABA

3. Seorang pasien mengalami kejang epilepsi dengan tonik 15-30 menit dan klonik 1-2 menit dan
diberi obat karbamazepin. Bagaimana mekanisme karbamazepin?
a. Mengurangi impuls abnormal di otak dengan menghambat kanal Na
b. Melibatkan potensiasi efek inhibisi neuron yang diperantarai GABA
c. Menstabilkan membran sel saraf terhadap depolarisasi
d. Menghambat enzim untuk menguraikan GABA
e. Mempengaruhi sitokrom

4. Seorang pasien pria berusia 35 thn, obesitas, menderita epilepsi dan dokter memberikan obat
karbamazepin 200mg/hari. Karbamazepin adalah golongan obat lipid soluble. Maka t1/2 obat
terhadap pasien adalah.
A. Berbanding lurus dengan kecepatan eliminasi
B. Berbandingterbalik dengan volume distribusi
C. Lebih lama dibanding orang dengan bobot ideal
D. Sebanding dengan klirens
E. Tidak berpengaruh

5. Seorang pasien tiba-tiba jatuh, kejang, nafas terengah-engah dan keluar air liur Dokter
mendiagnosa pasien mengalami Tonic-clonic convulsion. Dokter meresepkan obat untuk
mengatasi kejangnya. Dibawah ini manakah obat yang digunakan untuk terapi pasien tersebut?
a. Lamotrigin
b. Gabapentin
c. Topiramat
d. Fenitoin
e. Valproat

45
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

6. Pasien wanita 30 th usia kehamilan 10 minggu menderita epilepsi. Dokter berdiskusi dengan
apoteker mengenai obat epilepsi yang dapat menimbulkan efek samping spina bifida. Obat
apakah yang dimaksud?
a. Diazepam
b. Fenitoin
c. Asam valproate
d. Fenobarbital
e. Lamotrigine

7. Antiepilepsi yang aman untuk ibu hamil adalah


a. Diazepam
b. Fenitoin
c. Asam valproate
d. Fenobarbital
e. Lamotrigine

8. Seorang ibu hamil anak pertama, memiliki riwayat ulkus, datang ke klinik dengan keluhan
nyeri epigastrik dan rasa perih di perut, pasien belum pernah minum obat sebelumnya. Obat yang
dikontraindikasikan adalah?
a. Misoprostol
b. Famotidin
c. Ranitidin
d. Omeprazol
e. Antasida

9. Pasien laki-laki berusia 23th, masuk IGD dengan gejala agitasi dan gaduh gelisah, mempunyai
riwayat penyakit skizofrenia. Dokter menginginkan memberi antipsikotik yang tidak memberi
efek sindrom ekstrapiramidal. Obat apa yang direkomendasikan untuk pasien tersebut ?
a. Haloperidol
b. Klorpromazin
c. Thiorazadin
d. Olanzapin
e. Trifluorofenazin

10. Seorang pasien laki-laki (65 tahun) didiagnosa menderita Parkinson. Terapi awal diberikan
obat karbidopa dan levodopa (25 mg dan 100 mg) dosis tiga kali sehari. Apa tujuan pemberian
kombinasi obat tersebut?
A. Mengurangi efek samping karbidopa
B. Meningkatkan konversi levodopa menjadi dopamine ke perifer
C. Meningkatkan aktivasi karbidopa di otak
D. Meningkatkan jumlah levodopa yang masuk ke otak
E. Meningkatkan konversi karbidopa menjadi dopamine di otak

46
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

11. Seorang pasien parkinson 66 tahun diberikan terapi rasagiline 1mg selama 2 bulan
menunjukan tremor yang masih parah namun gejala rigiditas dan bradikinea yang menurun
Apoteker memberikan saran terapi obat
A.triheksipenidil
B.levodopa
C.bromokriptin
D.Lamotogrin
E.amantadin

12. Seorang pasien umur 67 tahun didiagnosa penyakit parkinson, diberikan rasagillin 0,5 mg
untuk mengurangi gejalanya, dimanakah target aksi yg diharapkan?
A. Reseptor serotonin
B. Reseptor dopamin
C. MAO A
D. MAO B
E. MAO A & MAO B

13. Seorang ibu hamil sedang menjalani terapi untuk mengatasi gangguan kecemasan. sebagai
seorang apoteker terapi yang aman untuk pasien tersebut adalah
a. benzodiazepin
b. Alprazolam
c. Sertraline
d. Paroxetine
e. Phenobarbital

14. Seorang ibu (45 tahun) mengeluh setiap pagi merasakan kekauan pada sendi selama beberapa
jam, kelelahan, nyeri sendi dan otot. Pasien didiagnosa rheumatoid arthritis oleh dokter dan
diberikan obat golongan DMARDs. Manakah obat yang termasuk dalam golongan DMARDs?
a. Meloxicam
b. Dexametason
c. Rituximab
d. Methotrexate
e. Naproxen

15. Seorang remaja (18 thn) sering merasa kejang, bahkan sampai 1 menit dan mengigit lidah
kemudian akan merasa lemas dan pusing. Lalu pergi kedokter dan dokter mengatakan bahwa
remaja tersebut menderita epilepsi. Maka dokter memberi asam valproat.Bagaimana kerja asam
valproat ?
a. Menghambat degradasi GABA oleh Transaminase
b. Mengurangi impuls abnormal di otak dengan menghambal kanal Na
c. Melibatkan potensiasi efek inhibisi neuron yang diperantarai GABA
d. Menstabilkan membran sel saraf terhadap depolarisasi
e. Mempengaruhi sitokrom

47
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

16. Seorang Pasien Laki-laki berumur 65 tahun menderita pembesaran prostat jinak, dia juga
mempunyai penyakit hipertensi. Obat hipertensi apa yang sekaligus untuk pengobatan
pembesaran prostat jinak?
A. furosemide
B. Propranolol
C. Nifedipine
D. Amlodipine
E. Prazosin

17. Seorang laki laki berusia 65 tahun dengan riwayat asma datang kedokter dengan keluhan
susah memulai buang air kecil, dimana tekanan darah 160/100 mmHg dan terlihat pembekakan
prostat. Maka obat yang diberikan adalah :
A. Doksazosin
B. Labetalol
C. Kaptopril
D. Propanolol
E. Nifedipin

18. Seorang lak-laki menderita BPH diberi tamsulosin. 6 bulan kemudian prostat nya mengalami
pembesaran dan diberi tambahan obat dutasterid. Pria tersebut juga mengkonsumsi amlodipin
dan telmisartan untuk hipertensinya serta testosteron dan sildenafil. Obat mana yang menurunkan
efek Dutasterid ?
a. tamsulosin
b. Amplodipin
c. Telmisartan
d. Testosteron
e. Sildenafil

19. Seorang pasien laki-laki 56 tahun di diagnosis BPH. TD pasien 160/ 100 mmHg. Pasien
akanmenerima antihipertensi untuk tekanan darah yang dideritanya. Dokter merekomendasikan
inhibitor 5α- reduktase. Obat yang termasuk dalam golongan tersebut adalah
a. Finasterid
b. Furosemid
c. HCT
d. Lisinopril
e. Propanolol

20. Seorang laki-laki berusia 68 tahun didiagnosis hiperplasia prostat jinak (BPH). Pasien
memiliki riwayat hipertensi. Obat yang direkomendasikan untuk mengatasi hiperplasia prostat
dan juga sebagai antihipertensi adalah?
a. Furosemid
b. Tiazid
c. Propanolol
d. Terazosin
e. Amlodipin

48
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

21. Seorang laki laki 76 tahun didiagnosis BPH dengan keluhan retensi air kencing. Oleh karena
itu diberi terapi tamsulosin yang bekerja dengan cara..
a. Menghambat enzim DPH
b. Menghambat pertumbuhan kelenjar
c. Menyempitkan pembuluh darah prostat
d. Menghambat Hormon ADH
e. Merelaksasi kelenjar prostat

22. Seorang pria datang ke dokter dengan keluhan nyeri, ia didiagnosis gout artritis akut dan
tidak ada keluhan lambung. Obat yang akan direkomendasikan yaitu untuk mengurangi nyeri dan
inflamasi, dimana kadar asam uratnya adalah 8.2. Obat yang diberikan adalah?
a. Piroksikam
b. Allupurinol
c. Probenesid
d. Koliksin
e. Paracetamol

23. Seorang ibu mennderita gout, lalu dokter meresepkan kolkisin. Setelah mengkonsumsi obat
tersebut pasien mengeluh pusing, hipotensi dan gangguan penglihatan. Dokter menyarankan
memberi vitamin untuk mengatasi efek samping tersebut. Vitamin apa yang cocok untuk
diberikan kepada pasien?
a. Vit. A
b. Vit. B
c. Vit. B12
d. Vit. C
e. Vit. D

24. Seorang Laki-laki berumur 70 tahun memiliki gangguan fungsi hati dan mengeluh nyeri pada
sendinya. Obat yang memiliki kontraindikasi dengan penyakit tersebut adalah
a. Paracetamol
b. Meloksikam
c. Natrium diklofenak
d. Ibuprofen
e. Asetosal

25. Seorang pasien perempuan berusia 55 tahun datang ke RS mengeluh nyeri pada sendi tangan
dan lutut. Dokter mendiagnosa osteoartitis untuk pertama kalinya. Dokter berkonsultasi dengan
apt tentang rekomendasi obat utk nyeri nya.
A. Seleksokib
B.asetaminopen
C.ketorolac
D.metampiron
E.tramadol

49
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

26. Seorang pasien patah tulang terbuka mengalami nyeri skala VAS 8. Dokter telah
memberikan morfin, namun nyeri belum teratasi. Sebagai apoteker, obat apa yang
direkomendasikan untuk nyeri tersebut dari golongan obat yang sama?
a. Meperidin
b. Codein
c. Buspiron
d. Tramadol
e. Celecoxib

27. Seorang laki2 27 tahun, mengalami fraktur, skala nyeri 8 diberikan morfin tetapi tidak
adekuat. Analgesik Opioid apa yg diberikan?
A. Metil morfin
B. Etil morfin
C. Metadon
D. Buprenorfin
E. Kodein

28 Seorang laki-laki berumur 65 tahun masuk rumah sakit dengan keluhan nyeri di lutut dan
didiagnosa osteoartritis dan pasien memiliki riwayat penyakit gastritis. Apakah obat yang
direkomendasikan?
a. Selekoksib
b. Metrotexate
c. Deksametason
c.Asetosal
d. Piroksikam

29. Seorang wanita umur 38 tahun dirawat di RS dan terkena kanker ovarium stadium 4 dan
mengalami nyeri yang hebat hingga skala 8. Pengobatan yang digunakan untuk nyeri adalah?
a. Ketorolak
b. Meloksikam
c. Ketoprofen
d. Morfin
e. Tramadol

30. Seorang wanita datang ke Apotek dengan keluhan nyeri haid. Kemudian seorang apoteker
memberikan obat yang dapat meredakan nyeri haid. Obat apakah yang diberikan oleh apoteker
tersebut
a. Asam Mefenamat
b. Piroxicam
c. Hiosiamin
d. Paracetamol
e. Na. Dikofenak

50
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

31. Seorang pasien wanita 25 tahun mengalami sindrom ovarium polikistik yang menyebabkan
terjadinya gangguan ovulasi dokter meresepkan obat untuk mengatasi gangguan ovulasi pasien.
Obat apakah yang di berikan?
a. etinilestradiol
b. Metformin
c. Northisterone
d. Progestin
e. metimazole

32. Pasien wanita (35 tahun) datang ke apotek untuk menebus resep. Pasien tersebut akan
melaksanakan ibadah umroh dan dokter obgyn meresepkan obat hormon untuk mengatur siklus
menstruasinya. Apakah hormone yang sesuai untuk pasien tersebut?
a. Estradiol valerat
b. Norethisteron
c. etinil estradiol
d. Tamoxifen
e. cenestin

33. Seorang pasien wanita 16 tahun mengalami gangguan hormonal berupa kondisi belum
pernah mengalami menstruasi. Dokter meminta sarah kepada apoteker terkait terapi yang terbaik
untuk pasien tersebut. Obat apakah yang diberikan untuk mengatasi gangguan tersebut?
a. Drospirenone
b. Nortisteron
c. Etinil Estradiol
d. Clomipramine
e. Leuprolide

34. Seorang wanita lupa minum pil kontrasepsi oral hari kamis dan jumat. Pada hari sabtu dia
datang ke apotik meminta saran anda. Apa saran anda sebagai apoteker?
a. Meminum segera pil kbnya
b. Meminum segera 2 pil sekaligus
c. Membuang 1 pil dan meminum yang lain
d. Membutuhkan kontrasepsi tambahan
e. Memulai siklus dari awal

35. pasien usia 45 tahun datang ke praktek dokter dengan keluhan migrain 2 kali lebih dalam
semingu. dr diskusi dengan apoteker untuk menentukan terapi profilaksis dengan beta
adrenergik.obat apa yang dimaksud?
a. propanolol
b. Timolol
c. Atenolol
d. Metoprolol
e. nadolol

51
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

36. Di sebuah puskesmas seorang apoteker sedang memberi penyuluhan tentang migraine pada
masyarakat. Ada seorang pasien yang mengeluhkan migraine bertanya tentang faktor pencetus
terutama dari makanan siap saji dan masakan cina kegemarannya, agar dapat menghindari
kejadian berulang pada keluhannya. Lalu Ia menginginkan obat yang mampu berefek maksimum
dalam 2 jam. Apakah terapi obat yang tepat untuk keluhan pasien tersebut ?
A. Ergotamin 2 mg
B. Sumatriptan 50mg
C. Ketoprofen 150mg
D. Ibuprofen 4oo mg
E. Asetaminofen1000 mg

37. Seorang wanita yang sedang hamil 11 minggu mengeluhkan migrain. Obat yang aman untuk
wanita tersebut adalah ?
a. PCT
b. Ibuprofen
c. Asam mefenamat
d. Indometasin
e. Aspirin

38. Seorang pasien laki-laki menggunakan rutin obat Diazepam 5 mg . dikarenakan tempat
tinggalnya jauh dari Apotek, pasien tersebut tidak menebus obat nya . Sehingga dia mengalami
kegelisahan, cemas, ketakutan. Apakah gejala yang ditimbulkan oleh pasien tersebut
a. Toleransi
b. Withdrwal syndrome
c. Syok Anafilaktik
d. Alergi
e. Agitasi

39. Seorang bapak berumur 68 tahun menderita hipertensi, obat yang dikonsumsinya ada
lisinopril, asetosal, warfarin, ISDN, omeprazol. Setelah beberapa lama mengeluh sakit kepala
dan setelah dicek trombositnya turun. Interaksi antar obat apa yang menyebabkan hal tersebut? *
a. Warfarin –asetosal
b. Asetosal –omeprazol
c. Lisinopril – ISDN
d. Warfarin –omeprazol
e. Asetosal –lisinopril

40. Seorang laki laki berusia 30 tahun dibawa ke IGD karena keracunan metanol. Antidotum
untuk mengatasi kasus di atas adalah?
a. Diazepam
b. Etanol
c. Fenobarbital
d. Fenitoin
e. Flumazenil

52
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

41. Seorang pasien DM 2 dan mengalami komplikasi ulkus diabetik mengalami infeksi
clostridium difficile. Antibiotik yang sesuai untuk diberikan pada pasien adalah?
a. Siprofloksasin
b. Klaritromisin
c. Kloramfenikol
d. Metronidazol
e. Tetrasiklin

42. Seorang laki-laki usia 25 tahun datang ke RS dengan keluhan diare berat, konsistensi cair
seperti air cucian beras, muntah, hipotensi, dehidrasi. Hasil kultur tinja menyatakan adanya
bakteri vibrio kholera. Apakah antibiotik yang tepat untuk pasien
a. Metronidazol
b. Doksisiklin
c. Seftriaxon
d. Amoxicilin
e. Eritromisin

43. Terdapat pasien anak (umur 2 tahun), mengalami diare spesifik yang disebabkan oleh E. coli.
Antibiotik apa yang cocok untuk pasien tersebut?
a. Kloramfenikol
b. Klindamisin
c. Gentamisin
d. Siprofloksasin
e. Kotrimoksazol

44. Seorang laki-laki usia 18 tahun datang ke Apotek untuk menebus resep yang berisi
loperamide. Pasien mengeluhkan mengalami diare. Bagaimanakah mekanisme kerja obat
tersebut?
a. Melapisi dinding saluran pencernaan
b. Memblok reseptor asetilkolin
c. Menekan pertumbuhan bakteri penyebab diare
d. Memblok kanal ion kalsium dan berikatan dengan reseptor opioid
e. Menjaga keseimbangan cairan tubuh

45. seorang wanita 25thn dengan usia kehamilan 10 minggu mengalami mual dan muntah yg
parah. dokter memutuskan untuk memberikan antiemetik. antiemetik apa yg diberikan?
a. ondasentron
b. metoklorpamid
c. dipenhidramin
d. flunarizin
e. domperidon

53
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

46. Seorang pria 27 tahun datang ke apotek mengeluhkan sudah 3 hari susah buang air besar.
Anda sebagai apoteker memberikan tablet bisacodyl. Apa yang perlu diinformasikan kepada
pasien?
a. Diminum di pagi hari setelah makan
b. Diminum di pagi hari setelah bangun tidur
c. Diminum dimalam hari sebelum tidur
d. Diminum di siang hari bersama makanan
e .Diminum dipagi hari sebelum makan

47. Seorang perempuan berumur 20 tahun datang ke dokter dengan keluhan susah buang air
besar. Dokter mendiagnosa ia mengalami konstipasi. Dan dokter memberikan enema natrium
pada pasien. Anda sebagai apoteker informasi apa yang anda sampaikan terkait pemakaian obat?
A. Gunakan obat melalui dubur
B. Gunakan obat melalui mata
C. Gunakan obat melalui telinga
D. Gunakan obat melalui vagina
E. Gunakan obat melalui kulit

48. Seorang laki-laki berusia 60 tahun menderita hipertensi dan mendapat terapi rutin amlodipin.
Seminggu setelah terapi tekanan darah menjadi tidak stabil dan kakinya mengalami udem.
Apakah terapi yang direkomendasikan?
A. Furosemida
B. Spironolakton
C. Mannitol
D. Hidroklortiazid
E. Amilorid

49. Seorang laki-laki mengeluh nyerI di bagian ulu hati setiap selesei makan. Dokter
memberikan obat golongan penghampat H+ K+ ATPase. Obat manakah yang tergolong kedalam
golongan tersebut?
a. Simetidin
b. Misoprostol
c. Antasida
d. Omeprazole
e. Sukralfat

50. Seorang Apoteker melakukan analisis farmakoekonomi obat glimepirid dan metformin
terkait harga dan data laboratorium yang dihasilkan. analisis yang dilakukan merupakan
a. Cost effectiveness analysis
b. Cost benefit analysis
c. Cost minimization analysis
d. Cost utility analysis
e. Cost efficient analysis

54
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

POST TEST

1. Seorang pasien berusia 25 tahun menderita kejang epilepsi dengan tonik 10 -15 menit
danklonik 1-2 menit. Dokter memberikan karbamazepin.Mekanisme kerja obat tesebut:
A. Meningkatkan potensi kerja gaba
B. Menghambat enzim gaba
C. Penyekat tropionin
D. Penghalang chanel ca
E. penghalang chanel Na

2. Seorang wanita umur 27 tahun menderita epilepsi dan terkendali dengan asam valporanat.
Wanita tersebut didiagnosa hepatitis ditandai dengan peningkatan sgpt & sgot. Kemudian dokter
merekomendasikan penggantian obat topiramat. Apa alasan direkomendasikan obat topiramat? *
A. Tidak dimetabolisme di hati
B.Tidak memiliki metabolit aktif
C. Ikatan protein plasma terikat
D Terdistribusi di dalam lemak
E Terdistribusi pada plasma

3. Antiepilepsi yang aman untuk wanita hamil adalah


a. Asam Valproat
b. Lamotrigin
c. Metimazol
d. Karbamazepin
e. Asam Mefenamat

4. Pasien perempuan berusia 12 tahun terkena epilepsi sejak kecil dan meminum obat fenitoin.
Reseptor target obat fenitoin adalah?
a. GABA
b. Serotonin
c. asam glutamat
d. kanal natrium

5. Seorang laki laki 76 tahun didiagnosis BPH dengan keluhan retensi air kencing. Oleh karena
itu diberi terapi tamsulosin yang bekerja dengan cara
a. Menghambat enzim DPH
b. Menghambat pertumbuhan kelenjar
c. Menyempitkan pembuluh darah prostat
d. Meningkatkan produksi urin
e. Merelaksasi jaringan prostat

6. Bapak Budi 56 tahun, datang periksa ke Dokter dengan keluhan saat buang air kecil
(berkemih) alirannya tidak lancar dan terasa nyeri, sering merasa ingin berkemih terutama pada
malam hari. Bapak Budi merasakan bahwa prostatnya mengalami pembesaran. Dari hasil
pemeriksaan dokter mendiagnosa bahwa pasien menderita Hipertropi prostat. Manakah obat di
bawah ini yang mempunyai reaksi efek cepat yang tepat digunakan pasien?

55
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

a. Prazosin
b.Terazosin
c.Doxazosin
d.Tamsulozin
e.Alfuzosin

7. Seseorang berusia 65 tahun ke dokter dengan riwayat asma. Keluhan utama kesulitan memulai
buang air kecil. Setelah melakukan pemeriksaan tekanan darah, hasilnya 165/100 mmhg dan
adapertumbuhan prostat. Obat apa yang tepat untuk hipertensi?
A. Doksazosin
B. Labetolol
C. Kaptopril
D. Propanolol
E. Nifedipin

8. Dokter spesialis anak menanyakan kepada apoteker mengenai antibiotika golongan


cefalosporin generasi ketiga. Sediaan oral yang masuk dalam daftar obat formularium rumah
sakit. Dokter tersebut akan memberikan terapi terhadap pasien anak lakilaki umur 8 tahun.
Siapakah yang menyusun Formularium Rumah Sakit?
a. Apoteker rumah sakit
b. Komite medik
c. Tim Farmasi dan Terapi
d. Direksi
e. Komite jaminan mutu

9. Seorang perempuan 24 th mengalami gejala perih di lambung, setelah menggunakan obat dari
dari golongan antasida perempuan tersebut mengaku mengalami diare dengan ditandai
peningkatan frekuensi buang air besar. Obat manakah yang menyebabkan kondisi tersebut?
a. Alumunium hidroksida
b. Magnesium hidroksida
c. Mg trisiklat
d. Natrium karbonat
e. Kalsium karbonat

10. Pasein perempuan dengan usia 40 tahun datang ke apotek dengan diagnosa hipertensi dan
Gout. Hasil pemeriksaan laboratorium tekanan darah pasien 140/100 mmHg, dan kadar asam
urat 11. Pasien diberikan resep furosemid sebagai antihipertensi, dan allupurinol. Sebagai
apoteker apa yang anda sarankan kepada pasien tersebut?
a. Hindari penggunaan furosemid dengan mempertimbangkan Lisinopril
b. Tetap melanjutkan terapi
c. Mengganti terapi furosemid dengan spironolakton
d. Mengganti terapi furosemid indapamid
e. Menghentikan terapi allupurinol

56
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

11. Seorang anak berusia 10 tahun mendapatkan resep yang berisi Ibuprofen forte 200 mg/ 5ml.
dosis sekali minum 150 mg. Berapa volume sekali minum
a. 0.5
b.25
c.2.5
d. 3.75
e. 5

12. Seorang pasien laki-laki berusia 50 tahun datang ke apotek untuk menanyakan hasil
laboratorium. Kadar gula puasa 145 mg/dl, gula darah 2 jam setelah makan 210 mg/dl, Kadar
asam urat 8.5 mg/dl. Pasien memiliki riwayat gangguan ginjal. Pasien juga sering mengalami
nyeri, sehingga dokter meresepkan ibuprofen. Apakah obat asam urat yang sesuai untuk pasien
diatas?
A. Kolkisin
B. Allopurinol
C. Probenesid
D. Sulfinpirazon
E. Fenilbutazon

13. Di sebuah puskesmas seorang apoteker sedang memberi penyuluhan tentang migraine pada
masyarakat. Ada seorang pasien yang mengeluhkan migraine bertanya tentang faktor pencetus
terutama dari makanan siap saji dan masakan CIna kegemarannya, agar dapat menghindari
kejadian berulang pada keluhannya. Manakah faktor pencetus yang terkandung pada makanan
sesuai pertanyaan pasien tersebut ?
A. Monosodium glutamate
B. Natrium nitrat
C. Natrium siklamat
D. Natrium aspartat
E. Paratiramin

14. Di sebuah puskesmas seorang apoteker sedang memberi penyuluhan tentang migraine pada
masyarakat. Ada seorang pasien yang mengeluhkan migraine bertanya tentang faktor pencetus
terutama dari makanan siap saji dan masakan CIna kegemarannya, agar dapat menghindari
kejadian berulang pada keluhannya Manakah makanan/minuman yang dibolehkan untuk pasien
tersebut ?
A. Makanan bermagnesium
B. Makanan fermentasi
C. Manisan buah
D. Makanan berkafein
E. Makanan berpengawet

15.Seorang wanita usia 55 tahun datang dengan keluhan nyeri sendi terutama pagi hari
mengalami kekakuan sendi. Hasil diagnosis dokter menyimpulkan pasien menderita nyeri karena
rheumatoid arthritis. Dokter akan memberikan obat golongan NSAID (non steroid
antiinflamatorydrug). Pasien memiliki riwayat tukak lambung. Jenis NSAID manakah yang akan
anda sarankan jika pasien memiliki riwayat penyakit tukak lambung?

57
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

A. asam mefenamat
B. celecoxib
C. piroksikam
D. Na diklofenak
E. Asetosal

16. seorang wanita usia 55 tahun datang dengan keluhan nyeri sendi terutama pagi hari
mengalami kekakuan sendi. hasil diagnosis dokter menyimpulkan pasien menderita nyeri karena
rheumatoid arthritis. dokter akan memberikan obat golongan nsaid (non steroid
antiinflamatorydrug). informasi apa yang anda sampaikan kepada pasien berkaitan dengan cara
minum obat nsaid natrium diklofenak?
A. diminum sebelum makan
B. diminum sesudah makan
C. diminum saat makan
D. diminum saat perut kosong
E. diminum sebelum tidur

17.Tuan A dibawa ke klinik oleh saudaranya dengan mengeluh sering mengalami paranoid,
sering mendengar bisikan-bisikan tertentu, sering meluapkan emosionalnya dengan berlebihan,
dan gangguan pada saat berkomunikasi Apakah obat yang tepat untuk menghilangkan gangguan
skizofrenia Tuan Andrew ?
A. Risperidone
B. Asam Valproat
C. Methamfetamin
D. Triheksilfenidil
E. Morfin

18. Sejak 1 tahun yang lalu Aby (28 tahun) mengalami keadaan gelisah, tidak tenang, cemas di
lingkungan kerja barunya, setelah ia dipecat dari pekerjaan pertamanya. Apakah obat yang dapat
diberikan untuk mengatasi kepanikan Aby?
A. Amitriptilin
B. Haloperidol
C. Alprazolam
D. Trazodone
E. Flufenazin

19.Seorang pasien mengidap epilepsy bangkitkan tonik, kemudian pasien sudah diobati dengan
Karbamazepin 200 mg/12 jam selama 3 bulan. tetapi pasien mengeluh kejang lagi, apakah yang
megakibatkan
a. Toleransi penggunaan karbamazepin
b. Adiksi penggunaan karbamazepin
c. Pendepensasi penggunaan karbamazepin
d. Autoinduksi penggunaan karbamazepin
e. Autoinhibisi penggunaan karbamazepin

58
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

20.Seorang wanita usia 24 tahun memiliki riwayat penyakit epilepsi sedang menggunakan terapi
obat fenitoin, dan mengalami serangan jantung 2 bulan terakhir, pasien diketahui menderita TB
sedang dalam pengobatan anti TB. Manakah berikut ini yang merupkan mekanisme yang
menyebabkan hilangnya efek fenitoin :
a. Inhibisi absorpsi fenitoin oleh INH
b. Inhibisi absorpsi fenitoin oleh rifampisin
c. Inhibisi distribusi fenitoin oleh INH
d. Inhibisi ekskresi fenitoin oleh INH
e. Inhibisi ekskresi fenitoin oleh rifampisin

21. Antiepilepsi untuk wanita hamil yang aman adalah


a.Asam Valproat
b.Lamotrigin
c.Metimazol
d.Karbamazepin
e.Asam Mefenamat

22. Seorang pasien laki-laki berumur 60 tahun, menderita hyperplasia prostat jinak (BPH),
dokter memberikan terazosin dengan dosis 1 mg selama 3 hari, kemudian 11 hari kemudian
diberikan dosis 2 mg. bagaimana mekanisme kerja obat tersebut ?
a. Agonis reseptor alfa 1
b. Antagonis reseptor alfa 1
c. Agonis reseptor alfa non selektif
d. Agonis reseptor alfa 2
e. Antagonis rseptor alfa 2

23. Seorang pasien perempuan berumur 42 tahu mengeluh setiap pagi merasakan kekakuan pada
sendi selama beberapa jam, kelelahan berlebihan, nyeri sendi dan otot. Dokter mendiagnosa
pasien tersebut mengalami rematoid arthritis. Obat yang tepat direkomendasikan oleh seorang
apoteker kepada dokter
a. Sulfasalazine
b. Prednisone
c. Na diklofenak
d. d. Allopurinol
e. Metrotreksat

24. Pasien ca mammae mengeluh nyeri pinggang dan luka pada mammae. Hasil verbal rating
scale dan numeric rating scale nyeri skala 7, anlgesik apa yg direkomenasikan
a. Morfin
b. Ibuprofen
c. Acetaminofen
d. As. Mefenamat
E. Ketorolak

59
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

25.Pasien berumur 55 tahun mengeluh nyeri pada sendi dan dia menggunakan acetominofen
sesuai dengan pengalaman kerabatnya, tetapi nyerinya tak kunjung berkurang. Obat apakah yang
digunakan untuk mengatasi keluhan pasien ?
a.Parasetamol
b. Deksametason
c. Ibuprofen
d. Aspirin
e. Piroksikam

26. Seorang wanita yang sedang hamil 11 minggu mengeluhkan migraine. Obat yang
kontraindikasi untuk wanita tersebut adalah ?
a. PCT
b.Indometasin
c. Ibuprofen
d. Aspirin
e. Asam mefenamat

27. Seorang ibu datang ke apotek membawa resep sebagai berikut: R/ Eritromisin 500 mg No. X
S 2 dd 1 Oralit no X S ad lib Apakah makna S ad lib pada resep di atas ?
a. Berbahaya jika ditunda
b. Segera
c. Sepuasnya
d. Sama jumlahnya
e. Jika perlu

28.Dalam resep tertulis Asam Mefenamat 500 mg XV Tab. Tetapi pasien akan kembali
setengahnya. Bagaimana signa copy resep yang tertulis?
a.nedet 15
b.det 15
c. det 8
d. did
e. dtd

29.Seorang ibu yang mempunyai anak 6 tahun, mendapatkan resep sirup Paracetamol 120 mg: S
3 dd 1 cth prn, Ibu itu menanyakan informasi kepada apoteker di apotek mengenai obat.
Informasi apakah yang dapat saudara sampaikan?
a. Obat diminum sebelum tidur
b. Obat diminum sebelum makan
c. Obat diminum saat demam
d. Obat diminum malam hari
e. Obat diminum saat perut kosong

30. Seorang perempuan membawa copy resep. Copy resep tersebut berisi tablet Cotrimoxazol
480 mg dengan tanda iter 3x. Saat ini sedang menembus resep ketiga. Setelah dilayani, apoteker
membuat copy resep. Apa tanda yang diberikan pada copy resep tersebut:
a. Det orig

60
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

b. Det orig + iter 1x


c. Det orig + iter 2x
d. Det orig + iter 3x
e. Det

31. Seorang paseien mengalami ataksia, nystagmus berbicara tidak teratur (kacau), letargi dan
sedasi berlebihan. Dokter berdiskusi dengan apoteker dan mendapatkan saran dilakukannya
therapeutic drug monitoring (TDM). Apakah tujuannya dilakukan TDM pada kasus tersebut?
a. Meningkatkan dosis
b. Mengetahui efek toksik
c. Pemastian kondisi sub terapi
d. Pemantauan kondisi ginjal
e. mengetahui bioavailabilitas

32. Seorang wanita, usia 23 tahun datang ke apotek untuk membeli obat untuk mengatasi
keluhan nyeri haid. Pasien mengaku punya riwayat penyakit tukak lambung. Apakah obat yang
tepat diberkan kepada pasien?
a. Asam mefenamat
b. Paracetamol
c. Ketorolac
d. Papaverin
e. Ibuprofen

33. Seorang pasien perempuan usia 60 tahun, penderita gout akut yang juga memiliki gangguan
fungsi ginjal ringan. Dokter ingin meresepkan allupurinol untuk menurunkan kadar asam urat
pasien dan meminta saran anda untuk regimen terapinya. Berapakah dosis dan frekuensi
penggunaan allopurinol yang tepat untuk disarankan disarankan bagi pasien ini?
a. 100 mg 1 kali sehari
b. 100 mg 2 kali sehari
c. 100mg 3 kali sehari
d. 300 mg 1 kali sehari
e. 300 mg 2 kali sehari

34. Seorang pasien laki-laki usia 38 tahun, penderita gout akut mendapatkan resep dengan obat
Allopurinol 100 mg 2 kali sehari. Bagaimana prinsip kerja obat ini?
a. Mencegah peradangan
b. Menghambat sintesis asam urat
c. Mempercepat ekskresi asam urat
d. Mengurangi rasa nyeri
e. Mempercepat metabolisme asam urat

35. Seorang Pasien anak usia 10 tahun, di rawat disuatu rumah sakit karena mengalami diare
dengan TTV: TD 100/60, suhu 39°C, dan kondisi pasien terlihat lemas karena mengalami diare 6
x sehari. Pasien mendapatkan resep dengan komposisi Oralit, Loratadin, Attapulgite,
Parasetamol dan tablet zink. Apoteker menyimpulkan bahwa obat dalam resep berlebihan

61
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

sehingga ada obat yang tidak diperlukan pasien. Apakah obat yang dimaksudkan oleh apoteker
tersebut ?
a. Oralit
b. Loratadin
c. Attapulgite
d. Paracetamol
e. Tablet zink

36. Seorang apoteker menyarankan pemberian sirup zink 10 mg/5ml pada seorang ibu untuk
pengobatan diare pada anaknya (usia 4 tahun). Apoteker memberikan sirup zink tersebut dalam
pengobatan diare. Bagaimana regimen terapi yang tepat terkait penggunaan obat tersebut?
A. 1x sehari 1 sendok takar selama 5 hari
B. 1x sehari 1 sendok takar selama 10 hari
C. 1x sehari 2 sendok takar selama 5 hari
D. 1xsehari 2 sendok takar selama 10 hari
E. 2xsehari 2 sendok takar selama 5 hari

37. Seorang pasien, perempuan, usia 42 tahun, masuk IGD suatu rumah sakit karena tidak
sengaja menelan cairan tetes telinga. Pasien mengalami muntah sebanyak 9 kali. Apakah obat
yang tepat untuk diberikan pada terapi keracunan pasien tersebut?
a. Oralit
b. Metoklopramid
c. Antidiare
d. Pencahar
e. Minum air yang banyak

38. Seorang pasien, perempuan,usia 25 tahun, hamil usia 10 minggu, mengalami mual muntah
yang parah (refractory hyperemesis gravidarum) dengan gejala mual lebih dari 50 kali sehari.
Berdasarkan kondisi pasien, dokter memutuskan akan memberikan obat untuk mengurangi gejala
mual dan muntah pasien. Apakah anti mual yang aman untuk direkomendasikan kepada dokter?
a. Ondansentron
b. Metoklopramid
c. Dimenhidrinat
d. Piridoksin
e. Domperidon

39 Seorang pasien, laki-laki, usia 50 tahun, mendapat resep dokter yang berisi metoklopramid 10
mg. apoteker menjelaskan cara pakai obat tersebut kepada pasien agar diperoleh efek terapi yang
optimal. Kapankah waktu yang tepat untuk pasien meminum obat tersebut ?
a. 30 menit sebelum makan
b. 5 menit sebelum makan
c. Pada saat makan
d. 30 menit sesudah makan
e. 60 menit sesudah makan

62
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

40. Seorang pasien, laki-laki usia 35 tahun, mengalami rhemautoid arthitis (RA) selama 5 tahun.
Pasien sudah tidak berespon dengan obat lini pertama (DMARD) dan menginginkan pemberian
obat dari golongan agent biologi dari golongan anti THF. Manakah obat yang diinginkan dokter
untuk pasien ini?
a. Sulfalazine
b. Siklosporin
c. Hidrosikloroquin
d. Infliximab
e. Methotrexat

41. Laki-laki 70 tahun mengalami gangguan fungsi hati dna mengeluh nyeri pada sendinya. Obat
yang memiliki kontraindikasi dengan penyakit tersebut ialah
A. Paracetamol
B. Ibuprofen
C. Meloksikam
D. Asetosal
E. Natrium Diklofenak

42. Seorang pasien perempuan berusia 25 tahun menderita sakit gigi, analgetik yang seharusnya
digunakan adalah
A. Asam mefenamat
B. Paracetamol
C. Natrium Diklofenak
D. Celecoxib
E. Ibuprofen

43. Pasein perempuan 55 tahun mengeluh nyeri sendi dan dia menggunakan acetaminofen sesuai
pengalaman kerabatnya. Tapi nyerinya tak berkunjung berkurang. Obat apakah yang dapat
digunakan mengatasi keluhan pasien?
A. Parasetamol
B. Deksametason
C. Ibuprofen
D. Celecoxib
E. Piroksikam

44. Seorang pasien 30th diberi resep oleh dokter zat besi dan vitamin C. Apa saran yg diberikan
apoteker ?
A. Vitamin C diminum sebelum makan
B. Zat besi diminum sebelum makan
C. Zat besi dan vitamin C diminum bersamaan setelah makan
D. Zat besi diminum vitamin C jangan diminum
E. Zat besi dan vitamin C tidak diberikan

45. Seorang wanita berusia 26 tahun ingin membeli obat untuk anaknya yang berusia 3 tahun ia
mengatakan bahwa anaknya sudah 3 hari mengalami diare sehingga badannya lemas. Obat
pakaah yang seharusnya diberikan?

63
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

A. Attapulgite
B. Pektin
C. Oralit
D. Loperamid
E. Kaolin

46. Seorang Ibu, datang ke apotek mengeluh bayinya (1.5 tahun) diare sudah dua hari, Ibu
tersebut berniat meminta obat. Apa yang dilakukan oleh seorang apoteker?
A. Memberikan Zink
B. Memberikan Loperamid
C. Memberikan Attapulgite
D. Memberikan Arang Aktif
E. Memberikan Sefadroxil

47. Seorang pasiern laki-laki berusia 50 tahun menderita diare berat berdarah. Hasil lab
menunjukan terkena amubiasis. Obat yang tepat adalah?
A. Tetrasiklin
B. Metronidazole
C. Kloramfenikol
D. Mebendazole
E. Siprofloksasin

48. Bayi berusia 9 bulan mengalami diare. Menurut Bapak bayi tersebut, anaknya sudah BAB 5
kali sejak tadi pagi. Fesesnya cair dengan sedikit ampas, tidak ada darah dan lendir. Bapak telah
melakukan swamedikasi dengan meberikan kaolin pektin. Bapak datang ke apotek untuk
membeli oralit, sebagai apoteker apa solusi Anda?
a. Pemberian oralit dihindari
b. Memberikan loperamide
c. Oralit dapat diberikan
d. Diberikan rehidrasi parenteral
e. menyarankan pergi ke dokter

49. Seorang perempuan menderita kanker paru. Pengobatan menggunakan metotreksat. Terapi
suportif yang bisa digunakan:
a. Thiamin
b. Piridoksin
c. Asam folat
d. Fero sulfat
e. vitamin e

50. Seorang wanita hamil 3 minggu. Mengalami mual-mual saat pagi dan sore hamil. Terapi apa
yang paling tepat diberikan bagi wanita hamil tersebut?
a. Piridoksin e. Dimenhidrinat
b. Odansentron
c. Domperidon
d. Metoklopramid

64
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

PERTEMUAN 4 LPIF
PRETEST

1. Seorang pasien berusia 55 tahun, menderita Diabetes Mellitus Tipe 2 sejak 5 tahun yang lalu.
Diagnosa terbaru pasien juga menderita Gagal Jantung Kongestif. Obat antidiabetes apakah yang
dikontraindikasikan untuk pasien tersebut?
a. Akarbose
b. Glimepiride
c. Metformin
d. Glipizide
e. pioglitazon

2. Seorang pasien wanita berusia 51 tahun mengalami diabetes melitus tipe II pasien datang ke
apotek menanyakan obat apa saja yang dapat meningkatkan kadar glukosa darahnya. Obat
dibawah ini yang tidak dikontraindikasikan pada pasien tersebut adalah *
a. Feniotin
b. Salbutamol
c. Ipatropium Bromide
d. Propanolol
e.Captopril

3. Seorang pasien wanita berusia 45 tahun menderita sakit diabetes melitus kronis. Pasien
tersebut tidak patuh meminum obat. Parameter apakah yang harus diperiksa? *
a. HBA1C
b. kadar insulin
c. kadar gula sewaktu
d. kadar gula puasa
e. kadar gula postprandial

4.Seorang pria menderita Diabetes melitus sejak 10 tahun yang lalu, setelah diperiksa ke dokter
nilai GDS 250 mg/dl, GDP 160 mg/dl dan nilai kreatinin pasien adalah 4,2 mg/dl. Dokter
berdiskusi dengan apoteker menentukan terapi antidiabetes yang tepat untuk pasien tersebut. Apa
Terapi yang tepat utuk pasien tersebut? *
a. Metformin
b. Glibenklamid
c. Rosiglitazon
d. Acarbose
e.pioglitazon

5. Seorang ibu hamil berusia 28 tahun melakukan medical check up ke dokter, hasil pemeriksaan
TD 140/100 mmHg, kadar gula darah puasa 125 mg/dl dan kadar gula 2 jam post prandial 220
mg/dl. Diagnosis yang diberikan dokter adalah diabetes gestational. Kombinasi obat apa yang
sesuai untuk pasien tersebut? *
a. Losartan dan metformin
b. Metildopa dan metformin
c. Nifedipin dan insulin

65
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

d. Metildopa dan insulin


e. Kaptopril dan insulin

6. Seorang pasian DM tipe 2 menderita gagal ginjal dengan GFR=28mg/dL. Obat antidiabetes
apa yang diberikan?
a. glibenklamid
b. Insulin
c. Metformin
d. Akarbose
e. Pioglitazon

7.Seorang laki-laki 58 tahun menderita diabetes. Ia rutin menggunakan insulin. Bagaimana


proses sintesa gula pada insulin ?
a. Lipolisis
b. Glikogenesis
c. Hidrolisis
d. Glikolisis

8. Seorang Ibu menderita diabetes mellitus dan biasa menggunakan insulin pen. Ia memiliki stok
1 cartridge insulin yang ia simpan di dalam freezer hingga insulin tersebut beku. Ia berkonsultasi
kepada apoteker apakah insulin tersebut masih dapat digunakan. Saran apa yang tepat diberikan
kepada pasien tersebut adalah ? *
a. boleh menggunakannya maksimal 6 bulan
b. boleh menggunakannya maksimal 28 hari
c. boleh menggunakannya maksimal 14 hari
d. boleh menggunakannya hingga batas kadaluarsa
e. tidak boleh digunakan lagi dan harus dibuang

9. Seorang pasien menderita diabetes mellitus tipe 2 datang ke apotek Anda untuk menebus resep
Metformin 500 mg sebanyak 60 tablet dan insulin Glargin 2x sehari 5 unit sebanyak 2 pen.
Namun, stok Glargin pada saat tersebut habis, pasien biasa terkontrol gula darahnya dengan
resep tersebut. Apa yang dapat menggantikan Glargin tersebut? *
0/1
a. lispro
b. aspart
c. nph
d. glilusin
e. detemir

10. Seorang laki-laki tidak sadarkan diri dibawa ke UGD. Pasien memiliki penyakit diabetes
melitus tipe 2 dan sebelumnya habis mengkonsumsi obat antidiabetes kemudian melakukan
jogging. GDA pasien 30 mg/dL. Pertolongan apa yang diberikan ke pasien tersebut? *
0/1
a. Infus dekstrosa 40%
b. Infus dekstrosa 5%
c. Infus NS

66
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

d. Infus RL
e. NACL

11. Seorang laki laki berusia 65 tahun menderita diabetes mellitus ditemukan keluarganya dalam
keadaan lemas setelah menggunakan obatnya, sehingga dibawa ke ugd dan diketahui mengalami
hipoglikemia dengan kadar glukosa darah 40 mg/dl, setelah diberikan injeksi dextrosa, keadaan
pasien membaik dengan kadar glukosa darah sebesar 122 mg/dl. apakah obat anti diabetes yang
berpotensi menimbulkan kondisi tersebut ? *
A. Metformin
B. Sulfonilurea
C. Meglitol
D. Thiazolidindion
E. Penghambat a-glukosidase

12. Apoteker menerima resep insulin glargin dan bentuk sediaan injeksi pen 100 IU/mL. Pasien
diduga menderita diabetes mellitus. Pasien menanyakan kepada apoteker tentang berapa lama
obat masih dapat digunakan setelah dibuka? *
a. Selama masih jernih dan tidak menggumpal.
.b. Sebelum mencapai tanggal kadaluwarsa.
.c. 28 hari setelah dibuka.
d. 3 bulan jika disimpan dalam lemari pendingin
e. 3 hari pada ruang terbuka

13. Pasien wanita hamil dengan GDS 250 mg/dl, GDP 160 mg/dl, HbA1C 8%, Kolesterol Total
220 mg/dl dan HDL 35 mg/dl didiagnosis menderita DM Tipe 2. Golongan obat DM apa yang
bisa diberikan? *
a. Glibenklamid
b. Akarbose
c. Pioglitazon
d. Insulin
e. Metformin

14. Perempuan, 43 tahun, DM tipe 2 dg terapi metformin + insulin tapi gula darah tetap tidak
terkendali. Dokter menginginkan tambahan terapi GLP-1. Apa obat tambahan itu? *
A. Glipizid
B. Miglitol
C. Amilin
D. Eksenatid
E. Pramlintid

15. Pasien pria usia 50 tahun akan melakukan pemeriksaan rutin. Hasil laboratorium
menunjukkan tekanan darah 170/100 mmHg, gula darah acak 220 mg/dl, kreatinin 4,8 mg/dl.
Riwayat pengobatan Irbesartan 300 mg (1x1). Dokter akan memberikan obat tambahan yaitu
diuretik. Obat apa yang tepat untuk pasien tersebut? *
a. Hidroklotiazid
b. Furosemide

67
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

c. Spironolakton
d. Klortalidon
e. Manitol

16. Seorang pasien laki-laki berumur 40 tahun dengan BB 65kg dan tinggi badan 165cm. Masuk
rumah sakit dan diketahui gula darah sewaktunya 420 mg/dL. Pasien tersebut butuh penanganan
secara cepat. Obat manakah yang tepat untuk diberikan ? *
a. Insulin lispro
b. Insulin detemir
c. Insulin gargling
d. Insulin NPH
e. Insulin Levemir

17. Seorang pasien perempuan usia 49 tahun datang ke sebuah klinik. Hasil lab menunjukkan
gula darah puasa (GDP) 135 mg/dL, gula darah 2 jam post prandial (GD2PP) 170 mg/dL, LDL
130 mg/dL, HDL 50 mg/dL, TG 210 mg/dL. Hasil penggalian informasi diketahui tekanan darah
130/85 mmHg, pasien sering merasa lelah, tidak bertenaga. Selera makan normal, cenderung
meningkat, berat badan turun 5 kg dalam 3 minggu terakhir. Dari tanda dan gejala yang ada,
pasien diatas obat apakah yang anda sarankan? *
a. Metformin
b.Glimepirid
c. Gibenklamid
d.Insulin
e.Klorpropamida

18. Pria berusia 50 tahun di diagnosis diabetes mellitus tipe 2 diberikan terapi farmakologi
insulin pen rapid acting 3 x 8IU. indikator jangka pendek apa yang harus dipantau.? *
a. gula darah puasa
b. gula darah 2 jam setelah makan
c. gula darah sewaktu
d. hemoglobin teragregasi
e. albumin teragregasi

19. Wanita 60 tahun terkena diabetes tipe 2. Menggunakan insulin garglin 1 hari sebanyak 10
unit. GDP belum tercapai. Apa yang harus dilakukan? *
a. mengganti dengan insulin regular
b. mengganti dengan insulin aspart
c. mengganti dengan insulin NPH
d. mengganti dengan insulin guilisin
e. meningkatkan dosis insulin garglin

20. Pasien laki-laki usia 35 tahun didiagnosa gagal ginjal kronis stage 2 dan komplikasi DM tipe
2. Pasien menerima antidiabetes oral, tetapi ditemukan kadar laktat yang tinggi pada
pemeriksaan lab. Obat apa yang menyebabkan kadar laktat meningkat *
a. Akarbose
b. Rosiglitazone

68
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

c. Glibenklamid
d. Metformin
e. Repaglinide

21. Seorang wanita berusia 22 tahun datang ke dokter mengeluhkan mudah lelah dan lemas, hasil
didiagnosa oleh dokter ia menderita hipotiroid. Pengobatan yang tepat untuk pasien tersebut
adalah *
a. Metimazol
b. PTU
c. Natrium levotiroksin
d. Metil prednisolon
e. Propanolol

22. Pasien wanita berumur 18 tahun datang berobat dengan keluhan sudah satu bulan nafsu
makannya bertambah, tetapi berat badannya turun 2 kg selama seminggu. Pasein mengalami
diare dan terdapat benjolan besar dileher kananya. Pasien tersebut hamil 3 bulan dan HR
110x/menit dan didiagnosa oleh dokter menderita hipertiroid. Manakah obat yang diberikan *
A. Natrium Iodida
B. Metimazol
C. levotiroksin
D. PTU
E. Propranolol

23. Pasien perempuan berusia 50th ke RS dengan keluhan dada sebelah kiri berdebar-debar, mata
metotot, tremor dan selalu berkeringat. TD 140/80 mmhg. Hasil pemeriksaan fisik ada
pembesaran ringan tifoid. Pasien didiagnosa hipertiroid diberi obat metimazol dengan dosis
20mg 3x sehari. Bagaimana mekanisme kerja obat tersebut ? *
A. Penghambat enzyme tiroid peroksidase
B. Penghambat konversi T4 menjadi T3
C. Penghambat sekresi hormon tiroksin
D. Mengurangi Takikardi
E. Meningkatkan Metabolisme

24. Seorang pasien laki-laki usia 39 tahun, penderita DM tipe 2 mengalami komplikasi neuropati
perifer dengan gejala sering mengalami nyeri, kebas, kesemutan dan mati rasa pada tangan dan
kaki setelah 8 tahun menderita penyakit ini. Dokter meminta saran obat untuk mengurangi gejala
komplikasi yang dialami pasien ? *
a. Vitamin B12
b. Ocreotide
c. Captopril
d. Amytriptilin
e. Doksisiklin

69
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

25.Seorang laki laki berusia 25 tahun datang ke dokter mengeluhkan mudah lelah, jantung
berdebar, berkeringan dan tremor, sebelumnya ia telah medapatkan Propiltiuurasil sebagai
pengobatan kondisi hipertiroidnya. Terapi tambahan apa yang tepat untuk kondisi pasien
tersebut? *
a. PTU
b. Metimazol
c. Propranolol
d. Levotiroksin
e. methformin

26. Pasien wanita 45 tahun didiagnosa hipertiroidisme. Hasil Lab menunjukan kadar T4 yang
sangat tinggi, kadar TSH yang rendah. pasien mengalami kepanasan yang sangat mengganggu
dan tremor. Saran apa yang dapat diberikan apoteker? *
a. Metimazol dan kunidin
b. Propiltiourasil
c. Propiltiourasil dan propranolol
d. Propiltiourasil dab levotiroksin
e. Levotiroksin dan kunidin

27. Seorang pasien datang ke rumah sakit dan didiagnosis hipertiroid. Pasien diberikan obat
PTU. Parameter apakah yang dipantau untuk mengetahui efektivitas terapi? *
a.T4 dan TRH
b.T4 dan TSH
c.T3 dan T4
d.TRH dan TSH
e.T3 dan TRH

28. Seorang pria 48 tahun pergi ke dokter dengan keluhan sakit di mata bagian kanan, hasil
pemeriksaan dokter menyatakan ia terkena glaukoma sudut terbuka dan mengalami
hipersensitivitas terhadap cahaya. Ia juga memiliki riwayat hipertensi. Dokter kemudian
berdiskusi dengan apoteker menentukan obat glaukoma apa yang cocok untuk pasien tersebut.
Apa yang apoteker sarankan? *
a. Timolol
b. Karbakol
c. Pilokarpin
d. Latanoprost
e. Bimatopros

29. Tn. B memeriksakan dirinya ke dokter dengan keluhan mata terasa nyeri dan beberapa kali
pandangan kabur. Dokter melakukan tonometry, hasilnya tekanan intraokular pasien 45 mmHg
dan dokter mendiagnosa bahwa pasien menderita glaucoma sudut terbuka. Sebagai apoteker,
golongan obat apa yang anda sarankan pada dokter untuk pengobatan pertama glaucoma sudut
terbuka ? *
a. Agonis adrenergic
b. Agonis kolinergik
c. Inhibitor cholinesterase

70
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

d. β-blocker
e. Inhibitor carbonic anhydrase

30. Seorang bapak berusia 45 tahun didiagnosis oleh dokter terkena penyakit glaukoma sudut
terbuka. Dokter meminta saran ke apoteker untuk memberi obat diuretik yang tepat untuk
penyakit tersebut. Diuretik yang bisa digunakan untuk pengobatan pada pasien di atas adalah ? *
a.Acetazolamide
b.Spironolakton
c. Furosemid
d. Hidrochlortiazid (HCT)
e. Manitol

31.Seorang wanita berumur 32 tahun datang ke dokter dengan keluhan sakit di mata bagian
kanan, hasil pemeriksaan dokter menyatakan ia terkena glaukoma sudut terbuka dan mengalami
hipersensitivitas terhadap cahaya. Ia juga memiliki riwayat asma selama 10 tahun terakhir.
Terapi apa yang tepat untuk pasien tersebut? *
a. Timolol
b. Karbakol
c. Pilokarpin
d. Latanoprost
e. Bimatoprost

32. Seorang pasien datang memeriksakan dirinya ke dokter dengan keluhan kondisi mata sebelah
kanannya yang mengalami gangguan. Hasil pemeriksaan dokter pasien mengalami glaukoma
sudut terbuka. Tidak ada kondisi lain yang memperberat penyakit pasein. Obat apa yang tepat di
rekomendasikan untuk pasien tersebut? *
A. Timolol maleat
B. Karbakol
C. Pilokarpin
D. Latanoprost
E. Bimatoprost

33. Seorang pasien berusia 45 tahun mengalami rhinitis alergi dan dokter THT meresepkan
loratadin signa bdd tab1. Apakah informasi yang dapat diberikan kepada pasien tsb? *
A. obat digunakan setiap 4 jam
B. obat digunakan setiap 6 jam
C. obat digunakan setiap 8 jam
D. obat digunakan setiap 12 jam
E. obat digunakan setiap 24 jam

34. Seorang anak mengalami rhinitis alergi dan diberikan oxymetazoline intranasal. Apoteker
melakukan konseling kepada ibunya dan mengatakan bahwa oxymetazoline tidak boleh
digunakan secara terus menerus untuk menghindari efek samping? *
a. mual muntah d. Diare
b. pendarahan mukosa e. Rhinitis Medikamentosa
c. konstipasi

71
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

35. Tn Andi datang ke dokter mengeluhkan sering bersin bersin yang menggangu aktivitasnya
ketika bekerja sebagai supir angkutan umum. Dokter mendiagnosa Tn andi menderita rhinitis
alergi.Manakah obat yang paling tepat untuk kondisi Tn. Andi? *
a. Ceterizin Tablet
b. CTM tablet
c. Mometason nasal spray
d. Flutikason nasalspray
e. Busonide nasal spray

36. Pasien anak berusia 8 tahun pergi kedokter bersama ibunya mengeluhkan sakit ditelinga
sebelah kanan. Dokter mendiagnosa pasien menderita otitis media. Pasien juga memiliki riwayat
alergi golongan penisilin. Dokter meminta saran kepada apoteker terkait terapi antibiotik yang
tepat untuk pasien tersebut. Sebagai apoteker antibiotik apa yang akan anda berikan? *
a. Cefixime
b.Amoxicillin
c. Kotrimoksazol
d. Gentamicin
e. Ciprofloxacin

37. Seorang wanita berumur 24 tahun datang ke dokter dengan keluhan pusing dan tidak
bertenaga. Dalam kurun waktu 2 bulan ini ia mengalami menstruasi yang tidak teratur dan dalam
jumlah yang banyak. Hasil pemeriksaan lab nilai Hb pasien 8, dan dokter mendiagnosa pasien
menderita anemia normositik. Terapi yang tepat untuk kosisi pasien tersebut adalah *
0/1
a. Vitamin D
b. Vitamin B6
c. Asam folat
d. Eritropoietin
e. Zat besi

38. Seorang wanita hamil 12 minggu datang ke klinik untuk memeriksakan kesehatannya. Pasien
mengeluhkan badannya lemas, hasil pemeriksaan lab menunjukan nilai Hb pasien 7. Dokter
mendiagnosa pasien mengalami anemia. Terapi apa yang tepat untuk pasien tersebut? *
a. Vitamin D dan kalsium
b. Vitamin A dan B1
c. Vitamin B2 dan B3
d. Asam folat dan ferro sulfas
e. Vitamin C dan D

39. Perempuan 37 tahun, sering mengonsumsi Fe, kadar Hb 6,5mg/dL. MCV tinggi dan
didiagnosa anemia megaloblastik. Rekomendasi obat apa yang anda berikan? *
a. fero tinggi
b. asam folat
c. Eritropoeitin
d. vitamin B 1
e.Vitamin D

72
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

40. Seorang laki-laki 54 tahun mengalami lemas, pucat bengkak seluruh badan. Hasil Lab Hb 7
gr/dl. Kreatinin serum 3,5 mg/dl. Pasien menderita gagal ginjal kronik selama 5tahun. Dan
dokter mendiagnosa pasien juga menderita anemia normositik. Terapi apa yang digunakan *
a. Eritropetin
b.Vitamin B6
c. Asam folat
d. Suplemen besi
e. Vit B12

41. Seorang laki-laki berusia 35 tahun mengeluh pusing, letih dan lesu. Diagnose dokter adalah
anemia. Hasil pemeriksaan darah menunjukan nilai MVC 70 dan MCH 20. Terapi apa yang
dianjurkan?
a.Eritropetin
b.Vitamin B6
c. Asam folat
d. Suplemen besi
e. Vit B12

42. Seorang ibu (45 tahun) mengeluh setiap pagi merasakan kekauan pada sendi selama beberapa
jam, kelelahan, nyeri sendi dan otot. Pasien didiagnosa rheumatoid arthritis oleh dokter dan
diberikan obat golongan DMARDs. Manakah obat yang termasuk dalam golongan DMARDs? *
a. Meloxicam
b. Dexametason
c. Rituximab
d. Methotrexate
e. Naproxen

43. Seorang pasien datang dengan kondisi hipotensi berat dan sesak nafas serta kulit kemerahan.
Pasien sebelunya mengkonsusi antibiotik gol. penisilin. Dokter menduga kondisi tersebut
dikarenakan alergi obat golongan penisilin. Dokter meminta saran kepada apoteker terkait terapi
yang tepat untuk pasein tersebut. Apa terapi yang tepat? *
a. Kortikosteroid
b. Antihistamin H1
c. Antihistamin H2
d. Adrenalin
e. Glukagon

44. Seorang ibu usia 52 tahun mengeluh nyeri pada lutut dan tidak bisa berjalan. Data radiologi
menghasilkan T-Score -3.00. dokter mendiagnosa osteoporosis. Obat manakah dibawah ini yang
dapat diberikan oleh apoteker *
a. Kalsium dan vitamin D
b. Vitamin b12
c. Bifosfonat
d. Kholkisin
e. probenesid

73
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

45 Seorang pasien laki laki berusia 60 tahun datang ke dokter dan di diagnosis mengalami
osteoporosis, kemudian dokter meresepkan suplemen kalsium dan alendronate. Apoteker
mengetahui bahwa kedua obat tersebut akan berinteraksi. Tindakan apa yang dilakukan
apoteker? *
a.Menghentikan suplemen kalsium
b. Menghentikan alendronate
c. Memberikan jeda waktu pemberian
d. Memberikan tambahan obat osteoporosis
e. Menambahkan suplemen zat besi

46. Seorang pasien perempuan berumur 40 tahun sedang hamil dengan usia kandungan 3 bulan
mengalami osteoporosis. Golongan terapi obat apa yang dikontraindikasikan untuk pasien
tersebut *
a. Kalsium dan vitamin D
b. Vitamin b12
c. Bifosfonat
d. Kholkisin
e. Raloxifene

47. Seorang wanita 60 tahun datang ke apotek mengeluh nyeri pada sendi, sebelumnya ia telah
menggunakan paracetamol namum rasa nyeri tidak kunjung mereda. Apoteker menyarankan
mengganti obat, obat apa yang apoteker tersebut sarankan? *
a. ibuprofen
b. Acetominofen
c. Piroksikam
d. Meloxicam
e. tramadol

48. Seorang perempuan (42 tahun) mengeluh setiap pagi merasakan kekakuan pada sendi selama
beberapa jam, kelelahan berlebihan, nyeri sendi dan otot. Dokter mendiagnosa pasien pasien
remautoid arthritis. Dokter meminta obat dari golongan imunosupresan. Manakah obat yang
direkomendasikan ? *
a. siklofosfamid
b. Na diklofenak
c. Metrotreksat
d. Prednisone
e. piroxicam

49. Seorang pasien mengunakan krim racikan anti jerawat yang mengadung, antibiotik dan
keratolitik. Yang termasuk obat yang bekerja sebagai keratolitik adalah *
a. Prednison
b. Asam salisilat
c. Menthol
d. klindamisin
e. Tritenoid

74
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

50. Seorang pasien laki laki datang keapotek untuk meminta saran obat kepada apoteker terkait
rasa gatal- gatal didaerah lipatan paha. Apoteker mengatakan bahwa pasien menderita infeksi
jamur kulit. Apa obat yang apoteker sarankan *
A. Nistatin krim
B. Ketokonazol krim
C. Griseopulvin krim
D. Metronidazol tablet
E. Itrakonazol tablet

POST TEST
1. Wanita 30 tahun hamil bulan ke-5 datang ke dokter kandungan. Hasil pemeriksaan gula darah
280mg/dl. Dokter merekomendasikan untuk penurunan gula darah. Apakah obat yang
direkomendasikan oleh dokter? *
a. Glibenklamid
b. Pioglitazone
c. Insulin
d. Metmorfin
e. Akarbosa

2. Seorang pasien laki-laki berusia 65 datang ke rmah sakit, hasil pemeriksaan menunjukan GDP
450mg/L dan GDS 270mg/L. dokterpasien tersebut akan mendapatkan insulin dengan kerja
cepat. Di bawah ini manakah yang termasuk insulin kerja cepat? *
a. Insulin detemir
b. Insulin lispro
c. Insulin glargine
d. Insulin levemir
e. Insulin NPH

3. Seorang laki-laki 63 tahun masuk IGD dengan keadaan tidak sadarkan diri. Memiliki riwayat
DM tiper 2, sebelumnya pasien menghadiri pesta. Gula darah acak pasien 850mg/dl. Pasien
didiagnosa DM tipe 2 hiperosmolar. Obat yang diberikan untuk pasien adalah? *
a. Insulin NPH subkutan
b. Insulin glargine subkutan
c. Insulin aspart intraperitoneal
d. Insulin lispro intramuscular
e. Insulin aspart intravena

4. Pasien DM 55 tahun punya persediaan insulin pen di kulkas di simpan di freezer dan belum
digunakan, informasi apa yang dapat diberikan *
a. Bisa digunakan sebelum tanggal exp
b. Bisa digunakan sebelum 14 hari
c. Sudah tidak bisa digunakan
d. Bisa digunakan sebelum 6 hari
e. Bisa digunakan sebelum 28 hari

75
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

5. Seorang dokter ingin meresepkan obat yang mempunyai mekanisme kerja menghambat
hormone Inkretin dan Post prandial, untuk pasien laki-laki dewasa yang menderita DM tipe 2,
obat apakah yang dimaksud? *
a. Pioglitazone
b. Metformin
c. Rosiglitazone
d. Akarbose
e. Vildagliptin

6. Seorang perawat datang ke bagian farmasi untuk mengambil obat pasien wanita dengan DM
antara lain insulin determir. Perawat tersebut bertanya mengapa insulin determir berbentuk
larutan memiliki kerja panjang? *
a. Membentuk ikatan kompleks dengan prolin
b. Berikatan dengan albumin
c. Memiliki struktur hexamer
d. Merupakan insulin campuran
e. Mempunyai nilai isoelektrik 6,8 yang sesuai Ph Netral tubuh.

7. Seorang pasien perempuan 50 tahun membawa selembar resep ke apotek yang isinya insulin
pen sebanyak 3 buah. Bagaimana cara menggunakan insulin pen? *
a. oral
b. Intravena
c. subkutan
d. Intra muskular
e. Intraperitonial

8. Seorang bapak 65 tahun menderita diabetes dengan kadar glukosa 2 jam sesudah makan >200
mg/dl. Pasien rutin meminum obat glibenklamid s1 dd 1. Namun setelah di cek tekanan darahnya
hasilnya 150/90 mmHg, maka terapi tambahan apa yang harus diberikan kepada pasien
tersebut?*
a. Lisinopril
b. Metformin
c. Losartan
d. Furosemide
e. Pioglitazone

9. Seorang pria berusia 57 tahun menderita DM, akhir-akhir ini sering mengalami kesemutan
pada telapak tangan dan kaki. Gula darah pasien tidak terkontrol sejak 15 tahun lalu dan tidak
patuh terhadap pengoatannya. Pemeriksaan HbA1c bulan yang lalu 11,8% dengan riwayat
hipertensi 10 tahun yang lalu. Pasien tidak minum dan merokok. Apakah komplikasi diabetes
dari keluhan yang dialami pasien? *
a. Ketoasidosis
b. Neuropati perifer
c. Hiperglikemia
d. Hipoglikemia

76
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

e. Diabetes nefropati

10. Seorang perempuan hamil 29 tahun usi kehamilan 29 minggu. Hasil pemeriksaan rutin kadar
glukosa darah 232 mg/dl, tekanan darah 130/85mmHg. Dokter mendiagnosa pasien mengalami
diabetes melitus gestasional. Sebagai apoteker obat apakah yang akan anda rekomendasikan
untuk penyakit tersebut? *
a. Akarbose
b. Insulin
c. Glimepiride
d. Glibenklamid
e. Metformin

11. Indikator yang menunjukkan pasien dengan penyakit kronis Diabetes Melitus adalah ? *
a. HbA1C
b. IBM
c. Gula darah sewaktu
d. Glukosa darah puasa
e. Gula darah puasa

12. Seorang pasien perempuan usia 49 tahun datang ke sebuah klinik. Hasil lab menunjukkan
gula darah puasa (GDP) 135 mg/dL, gula darah 2 jam post prandial (GD2PP) 170 mg/dL, LDL
130 mg/dL, HDL 50 mg/dL, TG 210 mg/dL. Hasil penggalian informasi diketahui tekanan darah
130/85 mmHg, pasien sering merasa lelah, tidak bertenaga. Selera makan normal, cenderung
meningkat, berat badan turun 5 kg dalam 3 minggu terakhir. Dari tanda dan gejala yang ada,
pasien diatas obat apakah yang anda sarankan? *
a. Metformin
b. Glimepirid
c.Gibenklamid
d. Insulin
e.Klorpropamida

13. Seorang pasien wanita umur 45 tahun menderita sakit DM kronis. Pasien tidak patuh minum
obat. Parameter apa yang harus diperiksa untuk memantau kepatuhan pasien meminuh obat dan
sebagai indikator keberhasil terapi? *
a.HbA1C
b. Kadar insulin
c. Kadar gula sewaktu
d. Kadar gula puasa
e. Kadar gula postprandial

14. Seorang dokter ingin meresepkan obat pasien laki-laki obesitas yang menderita DM tipe 2,
obat apakah yang dimaksud? *
a. glibenklamide
b. Metformin
c. Rosiglitazone

77
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

d. Akarbose
e. Vildagliptin

15. Seorang bapak 65 tahun menderita diabetes dengan kadar glukosa 2 jam sesudah makan 250
mg/dl. Pasien rutin meminum obat glibenklamid s1 dd 1. Namun setelah di dicek gula darahnya
hasilnya 200 mg/dl, maka terapi tambahan apa yang harus diberikan kepada pasien tersebut? *
a. glibenklamide
b. Metformin
c. Rosiglitazone
d. Akarbose
e. Vildagliptin

16. Seorang pria berusia 42 tahun didiagnosa menderita hipotiroid oleh dokter. Apa rekomendasi
anda sebagai apoteker? *
a.Pemberian Metimazol
b. Pemberian PTU
c. Pemberian Levotiroksin
d. Pemberian Metilprednisolon
e. Pemberian Metampiron

17. Seorang bapak berusia 45 tahun didiagnosis oleh dokter terkena penyakit glaukoma sudut
terbuka. Dokter meminta saran ke apoteker untuk memberi obat diuretik yang tepat untuk
penyakit tersebut.Diuretik yang bisa digunakan untuk pengobatan pada pasien di atas adalah ? *
a. Acetazolamide
b. Spironolakton
c. Manitol
d. Furosemid
e. Hidrochlortiazid

18. Tn. B memeriksakan dirinya ke dokter dengan keluhan mata terasa nyeri dan beberapa kali
pandangan kabur. Dokter melakukan tonometry, hasilnya tekanan intraokular pasien 45 mmHg
dan dokter mendiagnosa bahwa pasien menderita glaucoma sudut terbuka. Sebagai apoteker,
golongan obat apa yang anda sarankan pada dokter untuk pengobatan pertama glaucoma sudut
terbuka ? *
a.Agonis adrenergic
b.Agonis kolinergik
c.Inhibitor cholinesterase
d.β-blocker
e.Inhibitor carbonic anhydrase

19. Selama 3 hari terakhir, seorang penderita glaukoma mengeluh sering merasa nyeri pada
matanya, sakit kepala dan pandangannya menjadi tidak jelas. Obat yang meningkatkan tekanan
intraokular yaitu ? *
a. Deksametason d. Metformin
b. Acetaminophen e. Amoksisilin
c.Asam salisilat

78
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

20. Seorang pasien Tn. Reihan, usia 17 tahun datang ingin membeli Klorfeniramin maleat untuk
mengatasi rinitis alergi yang muncul setelah sekian lama sembuh. Pasien mengatakan merasa
cocok dengan obat tersebut saat menderita rinitis waktu masih kecil dengan meminum setengah
tablet. Berapakah dosis Klorfeniramin maleat (CTM) yang tepat untuk pasien Reihan yang dapat
anda sarankan sebagai apoteker? *
a. CTM 2 mg tiap 6 jam
b. CTM 1 mg tiap 6 jam
c. CTM 8 mg tiap 6 jam
d. CTM 4 mg tiap 6 jam
e. CTM 12 mg tiap 6 jam

21. Seorang pasien datang ke dokter mengeluhkan sakit punggung dan postur tubuh menjadi
agak bungkuk setelah mengalami kecelakaan, kemudian pasien di diagnosis osteoporosis dan
mendapatkan resep berisi kalsitriol. Bagaimana efek kalsitriol dalam mengatasi keluhan
pasien? *
a.Meningkatkan absorbsi kalsium
b.Meningkatkan aktivitas osteoblast
c.Meningkatkan aktivitas osteoklast
d.Meningkatkan absorbsi DPH
e.Menurunkan ekresi kalsium

22.Tn B (65 th) menderita gagal ginjal kronik, datang ke dokter mengeluh sangat pusing, letih
dan lesu. Hasil lab menunjukkan Hb pasien menurun (8 g/dL), TIBC 200 µg/dL ,ferritin 250
µg/dL. Obat apa yang sesuai untuk mengatasi anemia pasien adalah ?
a. Asam folat
b. Ferro sulfat
c. Vitamin B12
d. Eritropoetin alfa
e. Metil prednisolone

23. Seorang laki-laki berusia 35 tahun mengeluh pusing, letih dan lesu. Diagnose dokter adalah
anemia. Hasil pemeriksaan darah menunjukan anemia normositik Terapi apa yang dianjurkan? *
a.Eritropetin
b. Asam folat
c. Vit B12
d.Vitamin B6
e. Suplemen besi

24.Seorang wanita 28 tahun datang ke RS dengan keluhan lemas mual, muntah, dan pucat,
berdasarkan hasil pemeriksaan dokter didiagnosa pasien mengalami anemia mikrositik. Saran
terapi yang diberikan? *
a.Asam folat
b.Vitamin B12
c.Vitamin B1
d.Ferrous sulfatx
e.Transfusi darah

79
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

25. Seorang pasien usia 48 tahun yang sedang mendapat terapi dokter dengan obat repaglinid
tanpa sepengetahuan dokter mengkonsumsi klaritromisin. Apakah yang akan dialami pasien
sebagai akibat dari interaksi tersebut ? *
a.Terjadi peningkatan efek klaritromisin
b.Terjadi menurunkan metabolisme klaritromisin
c.Terjadi penurunan efek samping repaglinide
d.Terjadi peningkatan efek repaglinide
e.Terjadi penurunan metabolisme repaglinide

26.Seorang pasien usia 50 tahun yang sedang mendapat terapi simetidin untuk mengobati GERD,
tanpa sepengetahuan dokter mengkonsumsi teofilin untuk mengobati asma yang pasien yang
tiba-tiba kambuh. Apakah yang akan dialami pasien akibat interaksi tersebut ? *
a. Terjadi penurunan efek simetidin
b. Terjadi penurunan efek samping teofilin
c. Terjadi peningkatan kadar teofilin dalam darah
d. Terjadi peningkatan kadar simetidin dalam darah
e. Penurunan efek teofilin

27. Perempuan 39 tahun datang ke dokter mengeluhkan lemas dan pusing, sebelumnya ia telah
mengkonsumsi suplemen zat besi untuk mengatasi kondisi lemasnya. Setelah diperiksa oleh
dokter data lab enunjukkan kadar Hb 7,5mg/dL dan nilai MCVyang tinggi. Dokter mendiagnosa
pasien menderita anemia megaloblastik. Apa saran apoteker terkait obat yang tepat untuk pasien
tersebut?
a. Zat besi dosis tinggi
b. asam folat
c. Eritropoeitin
d. vitamin B 1
e. vitamin B6

28. Seorang wanita 50 tahun datang ke apotek dengan membawa resep. Pasien menderita GERD.
Mendapat obat berisi captopril, Antasida, Omeprazole, metronidazole. Setelah 7 hari pasien cek
ke dokter terjadi kegagalan terapi hipertensi. Apa yang menyebabkan kegagalan terapi pada
captopril?
a. Hambatan absorpsi captopril oleh antasida
b. Hambatan absorpsi captopril oleh omeprazole
c. Hambatan metabolisme captopril oleh antasida
d. Hambatan metabolisme captopril oleh omeprazole
e. Hambatan Distribusi captopril oleh antasida

29. Seorang laki-laki usia 62 tahun datang ke apotek untuk membeli obat dari resep yang
dibawanya yaitu amlodipin. Lelaki tersebut berniat juga membeli ekstrak Apii herba dan
Orthosiphonis folium yang diklam dapat menurunkan tekanan darah. Penggunaan obat bersama
herbal dapat menimbulkan interaksi. Tindakan apa yang sesuai dengan kejadian tersebut? *
a. Memberikan obat saja tanpa herbal
b. Memberikan obat dan memberikan herbal

80
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

c. Memberikan herbal saja tanpa obat


d. Memberikan digoxin saja dan herbal
e. Memberikan herbal saja dan herbal

30. Seorang laki-laki 48 tahun sedang menjalani terapi tuberkolosis dengan terapi rifampisin dan
isoniazid. Pasien control ke dokter dengan membawa hasil pemeriksaan Lab dan didiagnosa DM.
dokter memberikan glimepiride tetapi kadar glukosa dalam darah tidak mengalami penurunan
akibat adanya interaksi rirampisin dan glimepiride. Terjadi fase apakah interaksi obat di atas? *
a. Metabolisme
b. Ekskresi ginjal
c. Interaksi dengan kadar darah
d. Absorbsi
E.Interaksi dengan plasma

31.Pasien laki-laki usia 40 tahun memiliki riwayat DM tipe 2 yang mengeluh sakit kepala
dengan tekanan darah 155/90 mmHg, dan dokter memberikan Lisinopril. Berapa tekanan darah
yang harus dicapai? *
a. <90/100
b. <90/80
c.<100/80
d.<140/90
e.<140/100

32. Seorang pria berusia 62 tahun menderita hipertensi. Pasien bertanya kepada apoteker berapa
target tekanan darah yang harus dicapai agar dapat dikatakan normal. Berapakah target tekanan
darah tersebut? *
a. <120/80
b. 120/80
c. <130/80
d. <140/90
e. <150/90

33. Seorang apoteker akan melakukan evaluasi kepatuhan penggunaan obat andiabetik oral pada
pasien DM tipe 2. Alat bantu yang dapat digunakan oleh Apoteker adalah? *
a. Algoritma Greyson
b. Algoritma Naranjo
c. Medication adherence scale
d. WHO ATC Index
e. WHO Casuality Scale

34.Seorang laki-laki menderita DM tipe 2 dibawa ke rumah sakit dalam keadaan koma dan kadar
gula darah 40 mg/dL. Apa yang harus diberikan kepada pasien tersebut? *
a. Dekstrose 40% IV e. Glukagon 1 mg
b. Glukosa per oral
c. Glukosa 10% IV
d. Glukosa 5% IV

81
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

35.Pada pasien diabetes melistus akan sangat mungkin terjadi asidosis metabolik, pasien yang
memiliki gangguan seperti apa yang beresiko terkena hal tersebut *
a. Hati
b. Jantung
c. Ginjal
d. Pankreas
e. Paru-Paru

36. Seorang Bapak berusia 50 tahun mengalami geala migrain 5 hari yang lalu Dokter berdiskusi
dengan apoteker untuk rencana terapi untuk mencegah kekambuhan migrain . Obat apakah yang
dimaksud? *
a. Propranolol
b. Atenolol
c. Nadolol
d. Metoprolol
e. Timolol
37. Seorang wanita 45 tahun datang ke apotek mengeluhkan nyeri ulu hati seperti rasa terbakar,
mual dan muntah satu kali karena telat makan. Ibu tersebut sering mengalami keluhan tersebut,
namun tidak pernah minum obat. Obat apa yang sesuai untuk diberikan? *
a. Antasida
b. PPI
c. Analog prostaglandin
d. H2 bloker
e. Sukralfat

38.Ibu berusia 56 tahun datang ke poli penyakit dalam RS. Hasil pemeriksaan yang diperoleh
yaitu GDP 225 mg/dl dan GD2PP 180 mg/dl. Obat yang digunakan ibu adalah insulin basal.
Dokter berdiskusi dengan apoteker untuk mengganti insulin basal dengan kombinasi insulin
kerja cepat digunakan sebelum makan malam dan insulin kerja sedang untuk mengatasi GDP.
Bagaimana waktu pemakaian insulin kerja sedang? *
a. Sebelum sarapan
b. Sesudah sarapan
c. Sebelum makan malam
d. Sesudah makan malam
e. Sebelum tidur

39. Pria berusia 47 tahun didiagnosis menderita skizofrenia. Dokter memberikan terapi obat
golongan pertama dengan mekanisme menghambat reseptor dopamin D2. Apakah obat yang
dimaksud? *
a. Chlorpromazine
b. Risperidone
c. Olanzapine
d. Clozapine
e. Quetiapine

82
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

40. Seorang pasien wanita berumur 46 tahun, punya riwayat diabetes 20 tahun lalu, datang ke
klinik dengan keluhan pusing dan punggu terasa kaku, saat diakukan pengukuran tekanan darah,
didapatkan hasil pengukuran yaitu 160/98 dan hasil urinalisis mengandung proteinuria. Obat
yang direkomendasikan sebagai terapi adalah? *
a. Kaptopril
b. Propanolol
c. HCT
d. Nifedipin
e. Labetalol

41. Pasien laki-laki 72 tahun, TB 168cm BB 68kg. data GDP 420mg/L. sedangkan GDS
230mg/L. pasien tersebut akan mendapatkan insulin dengan kerja cepat. Di bawah ini manakah
yang termasuk insulin kerja cepat? *
a. Insulin detemir
b. Insulin lispro
c. Insulin glargine
d. Insulin crystal zinc
e. Insulin NPH

42. Seorang pasien mendapatkan terapi PTU untuk mengatasi hipertiroidnnya. Parameter yang
harus diperiksa terkait penyakit pasien adalah? *
a. TSH
b. FSH
c. Tiroksin
d. LTH
e. T3 Dan T4

43. Seorang wanita berusia 48 tahun menderita diabetes melitus tipe 2. Pasien telah
mengonsumsi kombinasi dua obat antidiabetik oral, namun gula darah puasanya masih tetap
tinggi, sehingga dokter ingin menambahkan terapi insulin. Jenis terapi insulin apakah yang
dimaksud? *
a. Kerja cepat
b. Kerja singkat
c. Kerja sedang
d. Kerja lambat
e. Mula kerja cepat

44. Seorang laki-laki 54 tahun mengalami lemas dan sesak nafas. Hasil laboratorium
menunjukkan nilai Hb 7 g/dL dan serum kreatinin 3,5 mg/dL. Pasien di diagnosa mengalami
gagal ginjal stadium 5. Terapi yang direkomendasikan dengan untuk tersebut adalah....... *
a. Eritropoietin
b. Vitamin B6
c. Vitamin B12
d. Asam folat
e. Zat Besi

83
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

45. Seorang pasien datang ke apotek untuk berkonsultasi. Dokter mendiagnose hyperlipidemia
dan diabetes neuropatik. Dia sedang mendapatkan terapi obat metformin, simvastatin, Vit B
complex, glibenklamid, dan gemfibrozil. Obat manakah yang digunakan untuk mengurangi efek
komplikasi penyakit tersebut? *
a. Metformin
b.Glibenklamid
c. Simvastatin
d. Gemfibrozil
e. Vit B complex

46. Pasien wanita 50 tahun didiagnosis hipertiroid, dan telah diberikan antitiroid. Pasien
mengeluh mengalami dada berdebar dan berkeringat. Terapi tambahan apa yang tepat untuk
pasien tersebut? *
a. PTU
b. Metimazol
c. Propranolol
d. Levotiroksin
e. methformin

47. Keseimbangan kadar glukosa darah diatur oleh Glukagon. Glucagon di produksi pada organ
pancreas yaitu oleh:
A. Sel alfa C. Sel gama E. Sel epsilon
B. Sel beta D. Sel sigma
C. Sel gama

48. Pasien pria mendapat resep 3 pen insulin garglin. Tetapi lemari pendingin rumahnya sedang
rusak dan diperbaiki. Apa saran anda sebagi seorang Apoteker? *
A. Memberi 1 pen,Disimpan pada suhu ruangan selama 28 hari
B. Memberi 2 pen,Disimpan pada suhu ruangan selama 28 hari
C. Memberi 3 pen,Disimpan pada suhu ruangan selama 28 hari
D. Menitipkan insulin pen ke lemari pendingin milik tetangga
E. Menyimpan insulin pen dalam termos pendingin

49. Seorang pasien mengalami gagal ginjal dan rutin menjalani terapi cuci darah Kondisi gagal
ginjal menyebabkan terjadinya anemia karena adanya gangguan hormon yang berperan dalam
proses pembentukan sel darah merah. Apa hormon yang dimkasud
A. Rennin C. Eritopoietin E. Sex hormone
B. Aldosteron D. ACTH

50. Sel Beta pada pankreas menghasilkan hormon?


A Insulin
B.Norefinefrin
C. Glukagon
D Eritropoetin
E. Androgen

84
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

PERTEMUAN 5 LPIF
PRETEST

1. Seorang Pasien laki-laki berumur 32 tahun datang ke poliklinik dengan keluhan batuk dan rasa
sesak yang tidak kunjung sembuh. Dokter memberikan terapi antibiotik empiris sambil
menunggu hasil pemeriksaan laboratorium. Terapi antibiotik apa yang diberikan untuk pasien
tersebut?
A. Azitromisin
B.Amoksisilin
C.cefadroxyl
D.sefazolin
E.kotrimoxsazole

2. Seorang Pria berumur 62 tahun datang ke dokter dengan keluhan sulit bernafas dan batuk
berdahak yang berwarna hijau, hasil perikassan kultur bakteri ia didiagnosa menderita
Pneumonia. Dokter berdiskusi dengan apoteker mengenai pilihan antibiotik yang tepat untuk
untuk pasien tersebut. Antibiotik apa yang apoteker sarankan ?
A. Azitromisin
B.Amoksilin
C.cefadroxyl
D.sefazolin
E.kotrimoxsazole

3. Pasien laki laki 52 tahun datang ke IGD dengan keluhan pusing, sesak nafas dan batuk
berdahak. Selain itu ia mengeluh demam, batuk, pilek dan pusing. Pada pemeriksaan spirometri
dan foto thorax dan kultul bakteri ia didignosa menderita CAP (Community Acquired
Pneumonia). Hasil penggalian informasi tetang riwayat penggunaan obat diketahui bahwa pasien
mengalami alergi golongan penisilin. Pilihan antibiotik apa yang tepat untuk pasien tersebut?
a. Levofloxacin
b. Amoxicillin
c. klarithomisin
d. ceftriaxon
e. amoxicillin/asam klavulanat

4. Seorang pasien waninta Ny M menderita pneumonia, dan memiliki riwayat penyakit hipertensi
dalam kurun waktu 5 tahun terakhir. My. M menjalankan terapi rawat jalan. Terapi antibiotik apa
yang tepat digunakan untuk pasien tersebut?
a. Ceftriaxone
b. Levofloxacin
c. Azithromycine
d.Amoksisilin-klavulanat
e. Doxycycline

85
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

5. Seorang wanita mengeluhkan demam, kesulitan bernapas dan batuk. Dokter mendiagnosa
wanita tersebut terkena CAP (Community Acquired Pneumonia) dan menjalani terapi rawat inap.
ia diberikan antibiotik golongan cefalosporin. Mekanisme kerja golongam cepfalosporin adalah?
A. menghambat pembentukan membran sel
B. menghambat sintesa protein
C. Menghambat sintesis dinding sel
D. Mengganggup pembentukan DNA
E. menghambat metabolisme bakteri

6. Seorang Pria berumur 62 tahun datang ke IGD dengan keluhan sulit bernafas dan batuk
berdahak yang berwarna hijau, hasil perikassan kultur bakteri ia didiagnosa menderita CAP. Ia
telah diberikan terapi antibiotik untuk mengatasi infeksinya namun rasa sesak nafas pasien tidak
kunjung mereda, apa obat tambahan yang harus diberikan kepada pasien tersebut?
a. Salmeterol
b. Teofilin
c. Dexametason
d. Prednisolone
e. budesonide

7. Seorang Pasien laki-laki berumur 25 tahun datang ke poliklinik dengan keluhan batuk dan rasa
sesak yang tidak kunjung sembuh dan mengalami demam. Hasil pemeriksaan foto thorax dan
hasil lab menunjukkan positif BTA. Kondsi penyakit apa yang diderita oleh pasien?
A. Tuberkulosis
B. Asma
C. Flu
D. Rinitis
E. Tonsilitis

8. Seorang pasien laki-laki berusia 45 tahun datang ke apotek dengan keluhan ada rasa
kesemutan pada bagian kaki dan tangannya setelah mengkonsumsi obat TB 2 bulan terakhir. Apa
terapi yang anda sarankan kepada pasien tersebut?
A. Vitamin B6
B. Alopurinol
C. Piroxicam
D. Vitamin K
E. Menghentikan OAT

9. Sorang pasien sedang menjalani terapi tuberkulosis ia mendapatkan terapi berbagai macam
obat yaitu rifampisin, isoniazid, etambutol, dan pirazinamid. Pasien pasien mengeluhkan
penglihatannya yang mulai kabur. Obat mana yang menyebabkan konsisi tersebut?
a. Rifampisin
b. Etambutol
c. Isoniazid
d. Pirazinamid
e. Steptomisin

86
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

10.Seorang pasien telah menjalani pengobatn TB selama 6 bulan, hasil pemeriksaan akhir
menyatakan BTA negatif. Namun setelah 5 bulan beselang pasien kembali mengeluhkan batuk,
sesak nafas dan demam. Hasil pemeriksaan BTA positif. Temasuk kategori pasien apa untuk
konsisi tersebut?
a. Berhasil
b. Gagal
c. Drop out
d. Sembuh
e. Kambuh

11. Seorang Pasien laki-laki berumur 60 tahun datang ke poliklinik dengan keluhan batuk dan
rasa sesak yang tidak kunjung sembuh dan mengalami demam. Hasil pemeriksaan foto thorax
dan hasil lab menunjukkan positif BTA. Dokter akan memberikan terapi TB lini 1. Obat TB lini
pertama terdiri dari:
a. 2(HRZE)/4 (HR)3
b. 2HRZE/4H3R3
c. 2(HRZ)/4(HR)
d. 2(HRZE)/4HRZ
e. 2(HRZE)/5(HRZ)3

12. Seorang pasien telah menjalani pengobatn TB selama 6 bulan, hasil pemeriksaan akhir
menyatakan BTA negatif. Namun setelah 5 bulan beselang pasien kembali mengeluhkan batuk,
sesak nafas dan demam. Hasil pemeriksaan BTA positif. Kombinasi terapi manakah yang tepat
untuk pasien tersebut?
a. 2HRZES/HRZE/5H3R3E3
b. 2HRZ/4H3R3
c. 2HRZE/4H3R3
d. 2HRZES/5H3R3E3
e. 2HRZ/4H3R3

13. Seorang pasien wanita berumur 32 tahun telah menikah menderita TB, ia mendapatkan terapi
OT line 1, selain menggunakan OAT, ia juga rutin menggunakan Pil KB untuk mencegah
kehamilan. Dokter khawatir akan adanya interaksi antara pil KB dan OAT, dokter meminta saran
kepada apoteker terkait kondsi tersebut. Apa saran apoteker ?
a. Menyarankan mengganti metode KB
b. Menyarankan memberi jeda waktu penggunaan pil KB dan Obat TB
c. Menyarankan agar pasien tidak meminum pil KB
d. Meminta pasien periksa kehamilan
e. Menyarankan agar pasien menunda meminum obat TB

14. Seorang pasien suspek AIDS rutin mengkonsumsi ARV, ia datang ke dokter dengan keluhan
batuk berdahak yang tak kunjung sembuh dan disertai demam, hasil pemeriksaan pasien
mengalami TB. Bagaimanakah terapi yang tepat untuk pasien
a. Memberikan terapi kombinasi 2 arv
b. Memberikan terapi kombinasi 3 arv
c. Memberikan Kombinasi oat dan arv

87
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

d. menyarankan penggunaan 2 bulan OAT selanjutnya kombinasi dengan ARV


e. Menyarakankan penggunaan 2 bulan ARV selanjutnya kombinasi dengan OAT

15. Seorang wanita mengalami toksoplasmosis pengobatan lini pertama yang diberikan bagi ibu
tersebut adalah?
a. Pirimetamin
b. Ceftriaxone
c. Azitromisin
d. Fluconazole
e. Cefixime

16. Seorang wanita berusia 32 tahun sedang hamil 10 minggu dan ia dinyatakan HIV (+) yang
ditularkan oleh suaminya . Terapi apakah yang kontraindikasi untuk wanita tersebut? *
a. Stavudin
b. Efavirenz
c. Ritonavir
d. Nevirapin
e. Etakrine

17. Seorang pasien menjalani terapi ARV. Setelah beberapa bulan nilai HB pasien mengalami
penurunan menjadi 7. Obat ARV apa yang menyebabkan kondisi tersebut?
a. Efavirenz
b. Zidovudin
c. Tenovofir
d. lamivudine
e. Emtricitabine

18. Pasien usia 35 th, sedang hamil 8 minggu, mengidap HIV (+), anti viral yang harus dihindari
adalah?
a. Stavudin
b. Efaviren
c. Zidofudin
d. Nevirapin
e. Entacavir

19. Anti HIV tidak boleh buat trimester pertama ibu hamil ialah
a. Efavirens
b. Nevirapine
c. Zidovudine
d. Lamivudine
e. Entacavir

88
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

20. Seorang ibu hamil menderita HIV, ia mengeluhkan adanya bercak putih pada mukosa dan
eritema pada rongga mulut, obat apa yang diberikan kepada ibu tersebut?
a. Nystatin
b. Ketokonazol
c. Povidone iondone
d. Acid Boric
e. Mikonazol

21. Seorang pasien laki laki berumur 25 tahun menderita HIV denag nilai CD4 yang rendah,
hasil pemerikasaan lainnya ia positif menderiat Hepatitis B, anti retroviral yang tepat untuk
pasien tersebut adalah?
a. Abaakavir
b. Tenofovir
c. Zedovudin
d. Stavudin
e. Didonsin

22. Seorang pria berumur 40 tahun menderita HIV, ia juga sedang memulai terapi tuberkulosis.
Bagaimana sebaiknya terapi obat antiretrovirus diberikan?
a. Bersamaan dengan obat TB
b. 1 hari setelah obat TB
c. 3 hari setelah obat TB
d. 7 hari setelah obat TB
e. 14 hari setelah obat TB

23. Seorang pasien wanita 58 tahun menderita kanker payudara positif HER2. Ia diberikan
tamoxifen sebagai terapi antikankernya. Bagaimana mekanisme kerja Tamoxifen?
a. Menghabar pertumbuhan sel kanker
b. Menghambat angiogenesis
c. Meningkatkan Apoptosis Sel kanker
d. Menghambar Reseptor HER-2
e. Meningkatkan Reseptor HER-2

24. Thalidomide merupakan obat antikanker yang menjadi salah satu pilihan terapi antikanker.
Thalidomid dulkunya merupakan anti emetik yang digunakan pada ibu hamil, namum memiliki
efek teratogenik yang berbahaya, yaitu sindrim pocomelia, bagaimana mekanisme kerja dari
thalidomide?
a.induksi apoptosis
b.Cox-2 inhibitor
c.antiangiogenesis
d.immunosuppresor
e.cell cycle inhibitor

89
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

25. Operasi pengangkatan sebagian dari payudara untuk tumor yang ukurannya kurang dari 2 cm
dan letaknya dipinggir payudara disebut tindakan?
a. Mastektomi total
b. Lumpektomi
c. Radiasi
d. Kemoterapi
e. modified mastektomi radikal

26. Terapi kanker yang termasuk golongan terapi tertargetkan untuk kanker payudara adalah
a. Paclitaxel
b. Cisplatin
c. Transtuzumab
d. Tamoxifen
e. Doksorubisin

27. Seorang laki laki berusia 54 tahun datang ke IGD menderita diare dan mengalami dehidarsi
berat. Hasil pemeriksaan lanjutan ia mengalami gagal ginjal akut, dianakah konsidi gagal ginjal
pasien tersebut?
a. Prarenal
b. Postrenal
c. Fungsional
d. Intrinsik
e. Nekrosis

28. Seorang pasien pasien datang ke RS, ia didiagnosa gagal ginjal dan engalami
hiperfosfatemia. Dokter meninta saran kepada apoteker terkait terapi untuk kondisi
hiperfosfatemia pasien tersebut. Sebagai apoteker obat apa yang anda berikan?
a. Alumunium hidroksida
b. Alumunium
c. Magnesiumhidroksida
d. Kalsium nitrat
e. Kalsium karbonat

29. Obat ARV menyebabkan ketoksikan pada ginjal adalah


a. Efavirenz
b. Zidovudin
c. Tenovofir
d. lamivudine
e. Emtricitabine

90
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

30. Hasil pemerikaan penunjang dalam menegakan diagnosa gagal ginjal adalah nulai Kreatinin.
Nilai kreatinin diatas normal merupakan tanda adanya gangguan pada ginjal. Kreatini dihasil kan
oleh proses metaboisme. Proses apakah yang dimaksud
a. Metabolisme otot
b. Metabolisme hati
c. Metabolisme Protein
d. Metabolisme Glukosa
e. Metabolisme Urea

31. Seorang wanita hamil mengalami toksoplasmosis pengobatan tambahan yang diberikan bagi
ibu tersebut adalah?
a.Kotrimoksazol
b. Ceftriaxone
c. Azitromisin
d. Asam folat
e. Cefixime

32. Obat antinyeri yang tidak menyebabkan ketoksikan pada ginjal adalah
a. Paracetamol

b. Piroxicam
c. As. Mefenamat
d. Piroxicam
e. Celecoxib

33. Tn. N berumur 40 tahun mengalami anemia dan gagal ginal kronik, hormon apa yang
dihasilkan diginjal dan memperngaruhi kondisi anemia pada pada pasien tersebut?
a. Aldosteron
b. Efineprin
c. Eritropoetin
d. Renin
e Adrenalin

34. Seorang Pasien mendapatkan terapi Gentamisin (Gol. Aminoglikosida), golongan obat ini
diketahui menyebabkan ketoksikan pada ginjal, apa parameter yang harus dipantau?
A. Kreatinin
B. HBA1C
C.HbSAg
D.T3 dan T4
E. CD4

35. Keseimbangan ion dan mineral dalam tubuh diatur oleh hormone. Hormon pada ginjal yang
berpengaruh pada proses reabsorbsi natriu adalah
A. ADH D. Eritropoietin
B. Aldolsteron E. Sex hormone
C. Vasopresin

91
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

36. Seorang Ibu datang ke dokter dan menceritakan bahwa tetangganya mengalami cacar air, ia
ingin terapi pencegahan agar tidak terkena cacar air, Apa terapi yang tepat untuk pasien
tersebut?
a. Vaksin PCV (Pneumococcal Conjugate Vaccine)
b. Vaksin Campak
c. Vaksin BCG (Bacillus Calmette Guerin)
d. Vaksin HPV (Human Papilloma Virus)
e. Vaksin Varicella

37. Vaskin yang digunakan untuk mencegah batuk rejan adalah


a. BCG
b. DPT
c. HIB
d. MMR
e. HPV

38. Seorang pasien laki laki diagnosa menderita HIV, ia datang keapotek meminta saran terbaik
untuk penyakit yang ia derita. Ia tidak ingin menularkan virus HIV kepada orang lain saat
melakukan hubungan seksual. Apa sara yang anda berikan?
a. Menyarankan pasien menggunakan kondom
b. Menyarankan pasien menghitung waktu subur
c. Menyarankan pasien tidak melakukan hubungan seksual
d. Menyarankan pasien untuk rutin mengkonsumsi ARV
e. Menyarankan pasien untuk menggunakan pil KB

39. Dokter meminta saran kepada anda mengenai cara pemakaian obat malaria sebagai terapi
pencegahan, karena ia akan Pergi ke daerah endemis malaria 1 bulan lagi. Bagaimanakan cara
yang tepat penggunaan obat malaria?
a. Dikonsumsi 1 hari sebelum sampai ke lokasi
b. Dikosumsi pada saat sampai dilokasi
c. Dikonsumsi 1 minggu sebelum sampai ke lokasi
d. Dikonsumsi 1bulan sebelum sampai ke lokasi
e. Dikonsumsi 1minggu setelah sampai di lokasi

40. Obat lini pertama sebagai terapi Profilaksis malaria adalah


a. Quinine c. Tetrasiklin e. Primaquine
b. Doxicycline d. Klindamisin

41. Seorang laki-laki datang ke apotek mengeluhkan susah BAB. Apoteker memberikan
bisakodil supositoria. Bagaimana mekanisme kerja bisakodil
a. Menurunkan konsistensi feses
b. Meningkatkan volume feses
c. Menstimulasi peristaltik usus
d. Menurunkan tekanan osmotik
e. Sebagai pelicin

92
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

42. Seorang laki laki berumur 45 tahun rutin mengkonsumsi jamu antireumatik selama 3 bulan,
ia mengeluhkan mukanya menjadi bengkak (“moon face”). Apoteker menyarankan untuk
menghentikan konsumsi jamu tersebut karena diduga mengandung BKO (Bahan Kimia Obat).
BKO apakah yang ditambahkan ke dalam jamu tersebut yang memiliki efek samping seperti
kasus diatas?
A. Parasetamol
B. Deksametason
C. Sildenafil sitrat
D. CTM
E. Vitamin Bkompleks

43. Seorang laki-kali mengguakan jamu sebagai obat kuat, diduga jamu tersebut mengandung
bahan kimia obat berbahaya, bahan obat apa yang dimaksud?
A. Parasetamol
B. Deksametason
C. Sildenafil sitrat
D. CTM
E. Vitamin Bkompleks

44. Seorang petani sedang melakukan penyemprotan insektisida pada lahan pertaninannya, ia
tidak sengaja terminum cairan insektisida yang disimpan pada botol yang mirip botol air minum.
Apa anti dotum yang diberikan
A. Asetilsistein
B. Nalokson
C. Atropin
D. Natrium Nitrit
E. Natrium tiosulfat

45. Seorang petani sedang melakukan penyemprotan insektisida pada lahan pertaninannya, ia
tidak sengaja terminum cairan insektisida yang disimpan pada botol yang mirip botol air minum.
Sesampai di rumah sakit ia diberikan antidotum atropin, bagaimana mekanisme kerja dari
antidotum tersebut?
a. Antispamodik
B. antimuskarinik
C. Absorben
D. membentuk khelat
E. bersifat antagonis

46. Antidotum yang digunakan untuk mengatasi toksisitas warfarin adalah


a. Vitamin K
b. Asetilsistein
c. Bismuth
d. EDTA
e. Antasida

93
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

47. Tn A (25 tahun) mengalami overdosis amphetamin, apa antidotum yang diberikan
A. Deksametason
B. Carbidopa
C. Codein
D. Alprazolam
E. Nalokson

48. Pasien perempuan 23 thn mengeluh jantung berdebar setelah minum obat flu yang berisi
antialergi dan dekongestan serta antipiretik. Obat apakah yang menimbulkan reaksi obat yang
tidak diinginkan tersebut di atas.
A. antipiretik
B. antihistamin
C.dekongestan
D. Ekspektoran
E. Mukolitik

49. Seorang pasien mengalami keracunan setelah mengkonsumsi makanan kaleng, apa antidotum
yang tepat untuk pasien tersebut?
a. Metilen blue
b. Atropin
c. Nalokson
d. N-asetilsistein
e. Na. tiosulfonat

50. Seorang pasien dilarikan ke rumahsakit karena mengalami overdosis setelah menelan 20
tablet Paracetamol, antidotum yang dipilih adalah n-acetylsistein. Bagaimana mekanisme
antidotum tersebut?
A. Memanipulasi pH urine agar mengeliminasi lebih cepat
B. Mengikat Paracetamol secara langsung sehingga menghambat distribusi
C. Meningkatkan adsorbsi paracetamol
D. Meningkatkan produksi glutation di hati
E. Meningkatkan eleminasi paracetamol

POST TEST

1. Laki-laki 48 tahun didiagnosa pneumonia aspirasi diberikan injeksi antibiotic empiris selama 4
hari, namun pasien tersebut tetap mengalami demam dan leukositosis. Pasien telah melakukan uji
kultur dan sensitivitas dari sputum di hari pertama. Apa saran sodara kepada dokter untuk
perawatan pasien tersebut?
a.Mengganti antibiotic berdasarkan uji kultur dan sensitivitas
b. Mengulang uji kultur dan sensitivitas untuk pilihan antibiotic
c.Meneruskan pemakaian antibiotic
d.Menghentikan pemakaian antibiotic
e. Menambah pemakaian antibiotic

94
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

2. Seorang ibu berumur 54 tahun menderita gagal ginjal stage V dirawat di ruang HCU. Setelah
sekian lama ibu tersebut diduga mengalami pneumonia. Obat apakah yang merupakan lini
pertama dalam pengobatan pneumonia untuk pasien tersebut?
A. Ceftriaxon
B. Kloramfenikol
C. Amoxicilin
D. Meropenem
E. Tetrasiklin

3. Seorang pasien mempunyai hasil lab BTA positif dan dinyatakan sebagai kasus baru bukan
ulangan. Obat yang paling tepat diberikan kepada pasien yaitu
a. INH, Rifampisin, Etambutol, Vit B6
b. INH, Rifampisin, Vit B6
c. INH, Rifampisin, Etambutol, Pirazinamid
d. INH, Rifampisin, tambutol, Pirazinamid, Vit B6
e. Streptomisin, Etambutol, Rifampisin, INH, Pirazinamid

4. Imam menderita penyakit TBC. Setelah meminum obat-obatan secara rutin dan teratur, Imam
merasa terganggu pendengaran dan keseimbangan. Obat anti TBC manakah yang menyebabkan
efek samping tersebut?
a. Isoniazid
b. Pirazinamida
c. Rifampicin
d. Etambutol
e. Streptomisin

5. Seorang perempuan (25 tahun) datang ke apotek mengeluhkan sulit buang air besar selama 3
hari, padahal dia mengaku sudah mengkonsumsi makanan yang berserat dan minum yang cukup,
Obat apa yang sebaiknya diberikan
A. Tablet attapulgit
B. Bisakodil
C. Ranitidine
D. Loperamid
E. Hyosiamin

6. Pasien menggunakan obat OAT. Organ apa yang perlu dimonitor?


a. Ginjal
b. Hati
c. Paru-paru
d. Jantung
e. Pembuluh darah

95
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

7. Seorang pasien TB diketahui sedang hamil 5 bulan. Obat yang dikonsumsi oleh pasien adalah
Etambutol, Isoniazid, Pirazinamid, Rifampisin dan Streptomisin. Obat manakah yang beresiko
terhadap pasien?
a. Etambutol
b. Isoniazid
c. Pirazinamid
d. Rifampisin
e. Streptomisin

8. Anak usia 5 tahun menderita Community Aquired Pneumonia. Antibiotik empiris yang tepat
adalah:
a. Amoksisilin
b. Kloramfenikol
c. Kotrimoksazol
d. Sulfametoksazol
e. Tetrasiklin

9. Seorang pasien laki-laki berumur 49 tahun menderita TBC, diberikan terapi obat rifampisin,
pyrazinamide, INH, Ethambutol dan Vitamin B6. Apakah tujuan dari pemberian vitamin b6
tersebut ?
a. Mengurangi efek samping dari Rifampicin
b. Mengurangi efek samping dari Pyrazinamid
c. Mengurangi efek samping dari Vitamin B6
d. Mengurangi efek samping dari INH
e. Mengurangi efek samping dari ethambutol

10. Seorang laki-laki usia 52 tahun mengalamai HAP (Hospital Appearance Pneumonia) dan
mendapatkan terapi antibiotic eritromisin. Apoteker menyarankan untuk meminum obat 1-2 jam
sebelum atau setelah makan. Apa alasan apoteker menyarankan hal tersebut?
a. Efektifitas menurun jika dikonsumsi bersama dengan makanan
b. Efektifitas meningkat jika dikonsumsi bersama makanan
c. Efektifitas menurun jika diminum bersama teh
d. Efektifitas menurun jika dionsumsi bersama susu atau produk olahan lain
e. Efektifitas meningkta jika dikonsumsi bersama susu atau produk lain

11.Perempuan mendapatkan pengobatan untuk penyakit TBC. Ia mendapat INH, rimfapicin,


streptomycin, ethambutol serta pirazinamid. Setelah beberapa lama ia mengeluhakan ganguan
pada pendengarannya. Efek samping dari obat mana yang menyebabkan hal tersebut?
a.Streptomisin
b. Pirazinamid
c. Pirazinamid
d.INH
e.Ethambutol

96
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

12. Seorang pasien pria, berusia 27 tahun, mengalami batuk disertai dahak berwarna hijau.
Pasien didiagnosis mengalami Pneumonia CAP. Pasien diketahui alergi eritromisin. Apakah
pengobatan yang tepat untuk pasien tsb?
A. Azithromisin
B. Amoksisilin
C. Sefadroksil
D. Sefazolin
E. Kotrimoksazol

13. Pasien perempuan dewasa telah mendapat terapi obat TB selama 5 bulan. Dalam 3 hari
belakangan ini pasien mengeluh penglihatannya yang kabur dan susah membedakan warna.
Apakah nama obat yang dapat memberikan efek samping di atas.
a.Etambutol
b.Streptomisin
c.Rifampisin
d. Pirazinamid
e. Isoniazid

14. Tuberculosis merupakan salah satu penyakit infeksi terbesar penyebab kematian. Penggunaan
vaksin TBC dilakukan untuk mencegah terjangkitnya penyakit TBC. Vaksin yang digunakan
untuk penyakit tersebut, yakni
a. BCG
b. DPT
c. TT
d. MMR
e. HPV

15. Wanita hamil usia 27 tahun mengalami TBC dan diberikan obat rimfapicin. Namun dia
mengkonsumsi obat kontrasepsi hormonal. Apakah interkasi yang terjadi........
a. Rimfapicin menghambat metabolism kontrasepsi hormonal
b. Rimfapicin meningkatkan metabolisme obat kontrasepsi hormonal
c. Rimfapicin menurunkan metabolisme obat kontrasepsi hormonal
d. Rimfapicin meningkatkan ekskresi obat kontrasepsi hormonal
e. Rimfapicin menurunkan ekskresi obat kontrasepsi hormonal

16. Pasien hamil 3 bulan dan sedang terapi TB. Obat yang diminum adalah rifampisin, INH,
pirazinamid, streptomisin dan ethambutol. Obat mana yang beresiko?
a. Rifampisin
b. Ethambutol
c. Streptomisin
d. Pirazinamid
e. INH

97
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

17. Pasien perempuan 35 tahun didiagnosa dokter TBC dan diberi OAT. Setelah menggunakann
OAT pasien melihat urin berwana merah, peyebab dari keluhan tersebut. OAT apakah yang
menimbulkan gejala tersebut.
a.Ethambutol
b.Pirazinamid
c.Rifampisin
d. Streptomisin
e. INH

18. Seorang pasien mendapatkan terapi INH, ethambutol, rifampisin, pyrazinamide dan Vitamin
B6. Setelah mengkonsumsi obat tersebut, pasien mengalami mual, muntah dangejala neuritis
perifer. Manakah obat yang mempunyai efek samping tersebut ?
a. INH
b. Pyrazinamid
c.Ethambutol
d.Vitamin B6
e. Rifampicin

19.Seorang perempuan berumur 35 tahun didiagnosa tuberculosis dan dokter memberikan


pengobatan dengan dimulai tahap intensif. Berapa lama pengobatan tahap intensif ?
a. 1 bulan
b.2 bulan
c. 3 bulan
d. 4 bulan
e. 5 bulan

20.Laki-laki hepatitis B selama 8 tahun, mengalam gagal ginjal. Obat antivirus yang
dikontraindikasikan adalah?
A. Interferon
B. Entecavir
C. Lamivuidn
D. Zidovudin
E. Adefovir

21.Seorang laki-laki berusia 36 tahun mendapat terapi HIV selama 15 hari, pasien berkonsultasi
ke dokter dan mendapat kadar SGOT dan SGPT 3 kali lipat dari normal. Apakah obat yang yang
membuat kondisi tersebut ?
a.Stavudin
b.Nepirapin
c. Etampiren
d. Iopinamid
e. Zidovudin

98
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

22. seorang perempuan berusia 30th memeriksakan dirinya ke dokter dan didiagnosa infeksi
virus HIV, dokter meminta saran kepada apoteker karena keadaan pasien tersebut sedang hamil
berusia 13 minggu. Obat apa yang sebaiknya disarankan oleh apoteker untuk pasien tersebut?
a.Lamivudin
b.Acyclovir
c.Emtrisitabin
d.Nevirapin
e. Efavirens

23.Seorang laki-laki berumur 15 tahun menjalani rawat inap di RS, dokter mendiagnosis bahwa
pasien terkena HIV stadium IV dan hepatitis B, hasil Lab HsAg + dan CD4 200 sel/mikroliter,
dokter meminta apoteker untuk memberi masukan mengenai pemberian antiretroviral yang
digunakan?
a.Abakavir
b.Didanosine
c.Stavudin
d.Tenofovir
e.Zidofudine

24. Seorang pasien wanita berusia 35 tahun sedang menjalani pengobatan Anti Retroviral (ARV)
pada koinfeksi hepatitis C, saat ini tersedia ARV gratis di Indonesia. Salah satu ARV yang
tersedia gratis adalah Neviral. Apakah kandungan dari Neviral
a. Zidovudine
b. Lamivudine
c. Nevirapine
d. Stocrin
e. Ribavirin

25.Seorang wanita, usia 45 tahun didiagnosa kanker payudara dengan hasil pemeriksaan HER-2
positif, diameter tumor lebih besar dari 1 cm, dan terdapat tanda-tanda nodus limfa yang terkena
sel kanker. Apakah terapi yang sesuai diberikan pada pasien tersebut?
a.Terapi hormon dan trastuzumab
b.Terapi antibodi monoklonal dan trastuzumab
c.Kemoterapi
d.Lumpektomi
e.Mastektomi

26.Seorang pasien perempuan berumur 50 thn menderita kanker limfoma hodgkin mendapat
terapi regimen COMP berupa siklofosfamid, vinkristin, metotreksat, dan prednison. Sebagai
seorang apoteker anda melakukan pengkajian resep berupa persyaratan klinis. Apa yang
termasuk dalam persyaratan klinis?
A. Tanggal penulisan resep
B. Nama & paraf dokter
C. Tepat indikaai dan dosis
D. Bentuk dan kekuatan sediaan
E. Stabilitas dan cara penggunaan

99
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

27. Seorang ibu berusia 45 tahun, ibu tersebut mengeluh nyeri dibagian belakang tulang iga dan
di dapati ada luka mengelembung berisi air,ibu tersebut mengeluh susah tidur dan merasa nyeri
ketika berpakaian. Diagnose dokter mengatakan Herpes Zoster. Apa terapi obat untuk penyakit
tersebut ?
a.Acilovir
b. Betahistin
c.Ritonavir
d. Amantadin
e. Indinavir

28.Infeksi hepatitis B bisa dicegah dengan pemberian vaksin dimulai pada balita, anak-anak dan
orang dewasa. Sebutkan kandungan dari vaksin tersebut ?
a.HbsAg
b. Anti HPV
c. HbsEg
d..HBsCg
e. HbA1C

29. Obat antitukak lambung yang paling aman digunakan bagi penderita gagal ginjal akut
adalah......
a. Ranitidine
b.Simetidin
c.Omeprazole
d.Pantoprazole
e.Esomeprazole

30. Di bawah ini merupakan obat yang dapat menyebabkan glomerulonefritis adalah ....
a.Interferon Alfa
b.Rifampicin
c.Tetrasiklin
d.Haloperidol
e.Furosemide

31. Pasien SH dibawa ke rumah sakit dalam keadaan tidak sadar, mengalami malnutrisi dan
dokter mendiagnosa pasien tersebut juga menderita hipoglikemia. Terapi apa yang sebaiknya
diberikan untuk pasien?
a.Infus glukosa
b.Infus ringer laktat
c.Diberi air gula
d.Infus amiparen
e.Infus asering

32. Sorang perempuan berusia 18 tahun masuk ugd karena keracunan sianida. Pertolongan yang
diberikan adalah injeksi IV NaNO3 sebaga antidot. bagaimana mekanisme kerja anti dotum
tersebut?
a. Mengubah pH urin

100
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

b. Menkhelat sianida
c. Membentuk methemoglobin yang mengikat sianida
d. Menginaktivasi sianida secara kimiawi
e. Meningkatkan eleminasi sianida

33. Pasien perempuan umur 28 tahun menderita gangguan tiroid dan diterapi dengan
levotiroksin. Selama penggunaan, kadar hormon tiroid dalam batas normal. Bagaimana
mekanisme kerja obat tersebut
a. Menghambat inaktivasi hormon T3
b. Suplementasi hormon T3 eksogen
c. Suplementasi hormon T4 eksogen
d. Memproduksi hormon T3
e. Memproduksi hormon T4

34. Pasien JK usia 7 bulan, datang ke rumah sakit dalam keadaan sadar dan didiagnosa menderita
malnutrisi berat. Pasien mengalami diare dan ibunya kebingunan. Sebagai seorang apoteker apa
yang harus anda lakukan?
a. Memberi infuse ringer laktat
b. Memberi glukosa 5%
c. Memberi ASI setiap setengah menitnya
d. Memberi air minum satu sendok setiap harinya
e. Memberikan makanan 2-3 jam sekali

35.Seorang pasien perempuan berumur 50 tahun menderita kanker limfoma Hodgkin mendapat
terapi regimen COMP berupa siklofosfamid, vinkristin, metotreksat, dan prednisone. Sebagai
seorang Apoteker anda melakukan pengkajian resep berupa persyaratan klinis. Apakah obat yang
termasuk dalam persyaratan klinis?
a. Tanggal penulisan resep
b. Nama dan paraf dokter
c. Tepat indikasi dan dosis
d. Bentuk dan kekuatan sediaan
e. Stabilitas dengan cara penggunaan

36.Seorang laki-laki 58 tahun dating ke dokter dan diresepkan obat paten amlodipine 5 mg 30
tablet dan simvastatin 20 mg 30 tablet. Pasien tidak dapat menebus obat dikendalakan masalah
biaya, sebagai seorang apoteker anda menyarankan untuk mengganti obat generic berstandar.
Yang membenarkan tindakan anda adalah?
a. UU 36 th 2014
b.UU 36 th 2009
c.PMK no 72 tahun 2016
d. PP 51 th 2009
e.PMK 73 th 2016

101
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

37. Seorang Apoteker di Rumah sakit akan melakukan pengadaan amoksisilin 500 mg,
perhitungan jumlah pemakaian obat dari pemkaian obat pada bulan sebelumnya. Metode apakah
yang digunakan apoteker tersebut?
a. Morbiditas
b. Konsumsi
c. Epidemiologi
d. Analisis ABC
e. Analisis VEN

38.Pasien datang ke Apotek membawa copy resep yang berisi diazepam, sebagai Apoteker apa
yang harus anda lakukan?
a. Tidak melayani karena bukan resep asli
b. Tidak melayani dengan melihat keabsahan copy resep
c. Dilayani dengan meminta konfirmasi ke dokter
d. Dilayani dengan meminta persetujuan dari apotek pembuat copy resep
e. Tidak dilayani

39. Berapa persen pareto A terhadap omset?


a. 80 %
b. 15 %
c. 5 %
d. 85 %
e. 20 %

40. Seorang laki-laki berusia 25 tahun datang ke apotek dengan riwayat alergi dingin yang
membuat kulitnya timbul bruntus-bruntus yang cenderung gatal. Besok ia ingin pergi mendaki
gunung, namun ia tidak ingin alerginya timbul selama ia mendaki gunung. Dia tidak ingin
mengantuk selama mendaki gunung. Obat apakah yang apoteker rekomendasikan untuk pasien
tersebut?
A. Dimenhidrinat
B. Cetirizine

C. Difenhidramin
D. Deksametashone
E. Betamethasone

41. Seorang wanita mengalami mual muntah hebat usai menjalani kemoterapi. obat apa yang
anda sarankan kepada wanita tersebut?
A. Ondansetron
B. Metoklorpramid
C. Dimenhidrinat
D. Domperidon
E. Omeprazole

102
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

42. Seorang perempuan 25 tahun datang ke apotek untuk menebus resep yang berisi lansoprazol,
metronidazol, paracetamol, ambroxol, multivitamin dan mineral. Apoteker di apotek
menyerahkan obat dengan informasi salah satu obat diatas diminum sebelum makan. Untuk obat
apakah informasi tersebut?
a. Lansoprazol
b. Metronidazol
c. Paracetamol
d. Ambroxol
e. Multivitamin dan mineral

43. Seorang pasien TB telah dinyatakan mengalami resistensi terhadap antibiotik Isoniazid dan
Rifampisin. Pengobatan TB pasien tersebut dilanjutkan dengan paduan standar MDR-TB.Obat
OAT standar MDR-TB yang dapat diberikan adalah…
a. Kanamisin
b. Cefalosporin
c. .Meropenem
d. Siprofloksasin
e. Kloramfenikol

44. Seorang wanita berusia 25 tahun dengan kondisi hamil 17 minggu datang ke rumah sakit
dengan keluhan megalami penurunan nafsu makan dan berat badan, demam sejak 7 hari yang
lalu, dan batuk-batuk sejak 2 minggu yang lalu. Dokter kemudian mendiagnosis pasien
menderita TBC setelah melihat hasil lab dan keluhan pasien. Sebagai apoteker, bagaimana
pengobatan yang aman bagi pasien tersebut?
a. Pasien diberikan INH, Rifampisin, Isoniazid, dan Etambutol
b. Pasien diberikan Rifampisin, Isoniazid, Etambutol, Streptomisin
c. Pasien diberikan INH, Isoniazid, etambutol, dan streptomisin
d. Pasien diberikan INH, Rifampisisn, etambutol, dan streptomisin
e. Pasien diberikan INH, rifampisin, isoniazid, dan streptomisin

45. Apoteker melakukan stok opname di apotek. Ia menemukan beberapa strip tablet
paracetamol sudah kadaluarsa. Bagaimanakah cara pemusnahan tablet tersebut?
a. Digerus lalu dibuang keselokan
b. Digerus, diencerkan lalu dibuang keselokan
c. Ditampung ke bak penampungan obat kadaluarsa
d. Dibakar dalam insenerator
e. Di buang kedalam sampah organik

46. Pada saat remaja peningkatan hormonal dapat menyebabkan timbulnya jerawat, efek dari
peningkatan hormon yang menimbulkan jerawat adalah
A. Meningkatkan kadar sebum
B. Meningkatkan kadar melanin
C. Meningkatkan bacterial acne
D. Meningkatkan keratinosit
E. Meningkatkan hormon endogen ditubuh

103
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

47. Seorang ibu datang ke apotek menanyakan obat untuk menurunkan demam anaknya. Pasien
menginformasikan kepada apoteker bahwa anaknya alergi terhadap paracetamol. Obat apa yang
tepat untuk diberikan kepada pasien tersebut
a. Asam efenamat
b. Ibuprofen
c Acetaminofen
d. Guafenesin
e. Bromheksin
Tidak ada jawaban yang benar

48. Gagal ginjal merupakan kondisi ketidakmampuan ginjal bekerja menyaring hasil sisa
metebolisme yang akan diekskresikan. Kondisi yang dapat timbul akibat gagal ginjal adalah
menumpuknya kadar fosfat didalam darah. Apa terapi yang tepat untuk kondisi tersebut?
a. Alumuniumhidroksida
b. Alumunium
c. Magnesium hidroksida
d. Kalsium nitrat
e. Kalsium karbonat

49. Pasien laki-laki usia 54 tahun didiagnosa DBD dan dirawat inap di Rumah Sakit. Pasien
mengalami kehilangan carian yang berlebih. Apa terapi cairan pengganti yang tepa untuk pasien
tersebut
a. Ringer laktat
b. Dekstrosa 5%
c. NaCl 3%
d. Manitol
e.Bikarbonat 8,4%

50. Wanita umur 30 tahun hamil bulan ke-5 datang ke dokter kandungan. Hasil pemeriksaaan
gula darah adalah GDS = 280 mg/dl. Dokter merekomendasikan untuk penurun gula
darah.Apakah obat yang direkomendasikan oleh dokter untuk pasien ?
a. Glibenklamid
b. Insulin
c. Akarbosa
d. Pioglitazon
e. Metformin\

104
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

PERTEMUAN 6 LPIF
PRETEST

1. Seorang ibu hamil 1 bulan menderita HIV, memiliki bercak putih pada mukosa dan eritema
pada rongga mulut,obat apa yang diberikan?
a. Nystatin
b. Ketokonazol
c. povidone iondone
d. Acid Boric
e. Mikonazol

2. Seorang pasien datang meminta obat untuk menunda haid karen ia akan pergi melaksanakan
ibadah umroh. Obat yang disarankan adalah Northisteron. Bagaimanakah aturan pakai
penggunaan northisteron untuk menunda haid?
A. 3 kali sehari 1 tablet selama 7 hari sebelum haid hingga selesai umroh
B. 3 kali sehari 1 tablet selama 5 hari sebelum umroh
C. 3 kali sehari 1 tablet selama ibadah umroh
D. 1 kali sehari 1 tablet selama ibadah umroh
E. 1 kali sehari 1 tablet selama 7 hari sebelum umroh

3. Seorang wanita berumur 32 tahun sedang hamil12 minggu ia mengalami kenaikan kadar gua
darah diatas normal semenjak kehamilan di minggu ke 6. Apa terapi yang tepat untuk
menurunkan kadar gula darah pasien tersebut?
a. Metformin
b. Glibenklamid
c. Pioglitazone
d. Insulin
e. Repaglinid

4 Seorang ibu sedang hamil trimester ke 2 pergi ke dokter dengan keluhan sakit kepala, dokter
meminta saran kepada apoteker untuk memberikan obat untuk mengatasi sakit kepala ibu
tersebut. Obat apa yang apoteker sarankan?
a. Parasetamol
b. Asetosal
c. Tramadol
d. Asam Mefenamat
e. codein

5. Seorang ibu hamil 2 bulan didiagnosa menderita migrain, dokter meminta saran kepada
apoteker untuk memeberikan obat migrain yang aman untuk ibu tersebut. Obat apa yang anda
sarankan
a. Propranolol
b. ergotamin
c. paracetamol
d. Asam Mefenamat
e. Sumatriptan

105
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

6. Seorang perempuan berumur 35 tahun hamil dan memiliki riwayat penyakit diabetes sejak 5
tahun terakhir, ia datang berkonsultasi dengan dokter untuk menentukan obat antidiabetes yang
tepat untuknya. Obat apa yang diberikan untuk ibu tersebut?
a. Metformin
b. Glibenklamid
c. Pioglitazone
d. Insulin
e. Repaglinid

7. Seorang perempuan berusia 35 tahun dengan usia kehamilan 12 minggu mengalami demam
tinggi. Dokter mendiagnosa pasien mengalami infeksi yang disebebkan oleh bakteri selama
menunggu hasil kultur bakteri dokter memberikan terapi antibiotik empiris. Hasil kultur darah
pasien menunjukkan positif bakteri Salmonella thyposa. Obat apakah yang dikontraindikasikan
pada pasien tersebut?
a. Kloramfenikol
b. Amoksisilin
c. Epinefrin
d. Penisilin
E. . Sefaleksin

8. Seorang pasien wanita 25 tahun hamil 8 minggu baru saja didiagnosa terkena tuberkulosis.ia
akan mendapatkan obat terapi TB selama 6 bulan. Obat manakah yang beresiko bagi pasien
tersebut?
a. Rifampisin
B. INH
c. Pirazinamid
d. Streptomisin
e. Etambutol

9.Seorang anak berumur 7 tahun mendapatkan terapi antibiotik untuk mengatasi infeksi yang ia
derita. Setalah mengkonsumsi antibiotik, terjadi pewarnaan gigi menjadi berwarna kuning
kecoklatan Antibiotika apa yang dapat menyebabkan kondisi tersebut?
a. tetrasiklin
b. Gentamicin
c. Eritromisin
d. Klindamisin
e. Amoksisilin

10. Ibu hamil 6 bulan mengalami nyeri saat berkemih, dari hasil pemeriksaan lab pada urin
terdapat bakteri. Dokter mendiagnosa pasien mengalami ISK. Antibiotik apa yang
dikontraindikasikan untuk ibu tersebut?
a. Sefadroksil e. Nitrofurantoin
b. Klotrimoksazol
c. Penisilin
d. Ampisilin

106
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

11. Seorang ibu hamil trimester pertama mengalami nyeri saat berkemih, dari hasil pemeriksaan
lab pada urin terdapat bakteri. Dokter mendiagnosa pasien mengalami ISK. Antibiotik apa yang
disarankan untuk ibu tersebut?
a. Sefadroksil
b. Klotrimoksazol
c. Penisilin
d. Sefadroksil
e. Nitrofurantoin

12. Seorang pasien ibu hamil mengalami pre-eclampsia dengan keluhan sakit kepala berat,
gangguan penglihatan dan mual muntah. Pengukuran tekanan darah pasien adalah 170/110
mmHg. Obat apa yang saudara rekomendasikan?
a. metildopa
b. Atenolol
c. Valsartan
d. Ramipril
e. prazosin

13. Seorang pasien ibu hamil dirujuk kerumah sakit dengan kodisi eklampsia, hasil Pengukuran
tekanan darah pasien adalah 190/100 mmHg. Obat apa yang apoteker rekomendasikan? *
a. Nifedipin dan injeksi MgSO4
b. Labetalol dan injeksi diazepam.
c. Amlodipine dan injeksi MgSO4.
d. Propranolol dan injeksi diazepam.
e. Atenolol dan injeksi MgSO4

14. Seorang anak usia 6 tahun dirujuk ke rumah sakit dengan keluhan demam tinggi dan lemas.
Hasil pemeriksaan lab menunjukan pasien tersebut menderita Deman Thypoid. Obat apa yang
tepat diberikan untuk anak tersebut?
a. Streptomycin
b. Eritromicyn
c. Ciprofloxacin
d. Streptosazin
e. Tetrasiklin

15. Seorang ibu 24 tahun, mengeluhkan mual dan muntah, dokter mengatakan hal tersebut umum
terjadi pada masa kehamilan, untuk mengatasi kondisi mual mutah (morning sickness) yang
dialami pasien, obat apa yang tepat diberikan untuk ibu tersebut?
a. vitamin b6
b. domperidon
c. metoklopramid
d. ondasentron
e. Dimenhidrinat

107
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

16. Seorang ibu sedang hamil trimester 1, ia datang kedokter dengan keluhan jantung berdebar,
mudah lelah dan hasil pemeriksaan lab menunjukkan terjadi peningkatan T3 dan T4, ia
didiagnosa oleh dokter menderita hipertiroid, obat apa yang disarankan untuk ibu tersebut?
a. PTU
b. Metamizol
c. Bisoprolol
d. Levotirosin
e. Tirosin

17. Seorang perempuan hamil berusia 30 tahun datang ke apotek dengan keluhan susah buang air
besar . Sebagai seorang apoteker obat apa yg cocok untuk di berikan kepada pasien tersebut yang
tidak mempengaruhi kondisi kehamilan ibu tersebut?
a. emulsi paraffin liquid
b. enema PEG
c. garam magnesium
d. tablet ekstrak senna
e. tablet bisakodil

18. Seorang ibu hamil dengan usia kehamilan 8 minggu datang ke dokter dengan keluhan
konstipasi, dokter lalu meresepkan obat untuk mengatasi konstipasinya, obat yang
dikontraindikasikan untuk pasien tersebut adalah
a. Laktulosa
b. Bisakodil
c. Manitol
d. PEG
e. Castor Oil

19. Seorang ibu hamil mengeluhkan lemas dan dan pusing, ia berkonsultasi terkait kondisinya
kepada dokter. Dokter menyatakan bahwa pasien tersebut mengalami anemia. Terapi yang tepat
untk pasien tersebut adalah
a. Vitamin D dan kalsium
b. Vitamin A dan B1
c. Vitamin B2 dan B3
d. Asam folat dan ferro sulfas
e. Vitamin C dan D

20. Seorang ibu hamil mengalami toksoplasmosis, kombinasi terapi yang tepat untuk pasien
tersebut adalah
a. pirimetamin, kotrimoksazol dan asam folat
b. pirimetamin, kotrimoksazol dan vitamin b6
c. pirimetamin, metronidazol dan asam folat
d. quinidine, kotrimoksazol dan vitamin b6
e. Kotrimoksazol dan vitamin b6

108
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

21. Seorang anak perempuan usia 2 tahun mengalami diare selama 3 hari terakhir. Feses
berwarna seperti air cucian beras dan tidak mengandung darah. Wajah anaknya sudah nampak
pucat dan tampak lemas, apa saran apoteker terkait kondisi anak tersebut?
a. Pemberian zink dispersible 10 mg
b. Pemberian loperamide 4 mg
c. Pemberian metronidazole 500 mg
d. Pemberian oralit dan menyarankan untuk menemui dokter
e. Pemberian kotrimoksazole 500 mg

22 . Seorang anak laki laki berusia 4 tahun mengalami diare selama 4 hari terakhir feses cair dan
nampak adanyanya darah. Dokter mendiagnosa pasien engalami diare yang disebabkan shigella
disentri. Dokter telah meresepkan antibiotik ciprofloxacin untuk menangani diarenya. Terapi
tambahan apa yang tepat untuk diberikan kepada anak tersebut?
a. Pemberian oralit dan zink 20 mg
b. Pemberian loperamide 4 mg
c. Pemberian metronidazole 500 mg
d. Pemberian zink 10 mg
e. Pemberian kotrimoksazole 500 mg

23. Seorang ibu muda berumur 22 tahun, masih menyusui anak pertamanya. Ibu tersebut ingin
menunda kehamilan anak keduanya dan berkonsultasi mengenai kontrasepsi oral yang
digunakan. Rekomendasi kontrasepsi oral yang digunakan adalah
a. Mengandung estrogen
b. Mengandung progestin
c. Kombinasi estrogen dan progestin
d. Kombinasi bifasik
e. Kombinasi monofasik

24. Seorang pasien wanita berumur 25 tahun mengidap HIV (+), ia muga sedang hamil 3
minggu, antiretroviral yang dikontraindikasikan adalah adalah?
a. Efaviren
b. Zidofudin
c. Stavudin
d. Nevirapin
e. Entacavir

25. Seorang pasien bayi berumur 5 bulan mengalami diare dengan kondisi feses tidak memiliki
bercak darah dan nanah. Selain terapi pengganti cairan tubuh ia juga mendapatkan terapi sirup
zink. Bagaimana dosis dan lama penggunaan sirup zink tersebut?
a. 10 mg setiap 3-4 kali sehari
b. 20 mg setiap 2-4 kali seharI
c. 10 mg setiap buang air besar
d. 20 mg setiap buang air besaR
e. 20 mg setiap hari selama 10 hari

109
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

26. Seorang pasien laki laki menderita TB kategori 1, telah menggunkan obat TB selama 2
bulan,akhir akhir ini ia mengeluhkan nyeri pada sendi jari-jari tangannya. Obat apa yang
menyebabkan kondisi tersebut?
a.Isoniazid
b. Rifampisin
c. Pirazinamid
d. Etambutol
e. Streptomisin

27. Seorang pasien laki-laki mendapatkan resep ciprofloxacin dan antasida untuk pengobatan
infeksi dan gangguan lambungna. Diketahui bahwa kedua obat tersebut berinteraksi. Apa
rekomendasi anda terkait interaksi tersebut?
a. Antasida dan Ciprofloksasin dapat digunakan bersamaan
b. Antasida sebaiknya tidak digunakan selama penggunaan Ciprofloksasin
c. Antasida sebaiknya digunakan bentuk yang tablet
d. Antasida digunakan 1 jam sebelum makan dan Ciprofloksasin digunakan setelah makan
e. Ciprofloksasin digunakan setelah makan dan selang 2 jam baru digunakan Antasida

28. Seorang pasien laki-laki mendapatkan resep omeprazol dan antasida untuk pengobatan tukak
lambung. Bagaimana cara penggunaan kedua obat tersebut?
a. Antasida dan omeprazol dapat digunakan bersamaan
b. Antasida sebaiknya tidak digunakan selama penggunaan omeprazol
c. Antasida sebaiknya digunakan bentuk yang tablet
d. Omeprazole digunakan saat perut kosong, 2 jam berikutnya mengkonsumsi antasida
e. Omeprazole digunakan setelah makan, dan langsung mengkonsumsi antasida

29. Efek samping yang dapat timbul akibat penggunaan aspirin jangka panjang pada anak-anak
adalah?
a. Reye syndrom
b. Baby greys syndrom
c. Nefrotoksik
d. Down syndrome
e. Kerusakan gigi

30 . Sorang pasien mendapatkan obat untuk mengatasi tukak peptiknya, setelah beberapa hari
menggunakan obat pasien mengeluhkan fesesnya berwarna hitam ia lalu kembali ke apotek
menanyakan hal tersebut, obat apa yang menyebebkan konsi pasien tersebut? *
a. Metronidazol
b. Bismuth subsalisilat
c. Omeprazol
d. Amoksisilin
e. Simetidin

110
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

31.Sorang ibu hamil menderita infeksi salmonela thypi dan mendapatkan terapi kloramfenikol,
resiko apa yang dapat terjadi pada janin pasien tersebut? *
a. Perdarahan
b. Koagulasi darah
c. Trombositopenia
d. Hipoksia
e. Anemia

32. Seorang ibu hamil mengalami epilepsi tonik klonik, ia mendapatkan terapi asam valproat,
resiko apa yang mungkin terjadi?
a. baby grey syndrom
b. Spina bifida
c. Reye sindrom
d. Down syndrom
e. anafilaksis

33. Perempuan berusia 28 tahun, datang ke apotek dan membeli tablet bukal bucastem, Apoteker
menyiapkan obat tersebut dan akan memberikan kepada pasien , bagaimana cara pakai obat
tersebut?
a. Sublingual
b. Dihisap
c. Dikunyah
d. Ditelan
e. Di antara pipi dan gusi

34.Seorang pasien anak berumur 1 tahun mengalami diare, datang ke dokter dengan keluhan
sudah mengalami 7 kali BAB dalam sehari. Diketahui bahwa feses hitam dan berdarah.
Dilakukan pemeriksaan lab (ELISA) terhadap feses, ditemukan kista dan tropozoid. Ternyata
diare disebabkan Entamoeba hystolitica. Terapi yang tepat untuk diberikan pada pasien adalah? *
a. Kotrimoksazol
b. Sefotaksim
c. Metronidazol
d. Kloramfenikol
e. Siprofloksasin

35. Seorang laki-laki 48 tahun sedang menjalani terapi tuberkolosis dengan terapi rifampisin dan
isoniazid. Pasien control ke dokter dengan membawa hasil pemeriksaan Lab dan didiagnosa DM.
dokter memberikan glimepiride tetapi kadar glukosa dalam darah tidak mengalami penurunan
akibat adanya interaksi rirampisid dan glimepiride. Terjadi fase apakah interaksi obat di atas?
a. Metabolisme
b. Ekskresi ginjal
c. Interaksi dengan kadar darah
d. Absorbsi
e. Interaksi dengan plasma

111
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

36. Seorang pasien 25 tahun mendapatkan warfarin sebagai terapi pencegahan tromboembolism.
ia juga menderita TBC dan sedang mejalani terapi TB. Terapi warfarin tidak memberikan efek
dikarenakan adanya interaksi dengan obat TB. Obat apakah yang menyebabkan hal tersebut?
A. Rifampisin
B. Isoniazid
C. Pirazinamid
D. Etambutol
E. Vitamin B6

37. Pasien laki-laki, usia 25 tahun, penderita TB, mendapat resep Dokter dengan obat RHZES.
Pasien juga memiliki riwayat asma sehingga Dokter juga meresepkan Teofilin untuk terapi
pemeliharaan. Pada skrining, Apoteker menemukan permasalahan interaksi obat dalam resep
tersebut. Bagaimana mekanisme interaksi obat yang ada dalam resep tersebut?
a. Rifampisin menurunkan kadar Teofilin dalam darah melalui induksi enzim
b. Isoniazid menurunkan kadar Teofilin dalam darah melalui penghambatan absorbsi
c. Pirazinamid menurunkan kadar Teofilin dalam darah melalui induksi ekskresi
d. Etambutol menurunkan kadar Teofilin dalam darah melalui penghambatan enzim
e. Streptomisin menurunkan kadar Teofilin dalam darah melalui peningkatan volume distribusi

38. Seorang ibu datang membawa resep yang berisi lansoprazole dan antasida untuk mengatasi
tukak peptic yang dideritanya, diketahui bahwa lansoprazole dan antasida berinteraksi secara
farmakokinetik, apa tindakan anda untuk mengatasi masalah tersebut?
a. Lansoprazol diminum terlebih dahulu saat perut kosong, 2 jam kemudian mengkonsumsi
antasida
b. antasida diminum terlebih dahulu sebelum makan, 1 jam kemudian mengkonsumsi
lansoprazole
c. antasida diminum sebelum makan dan lansoprazole sesudah makan
d. Lansoprazole diminum sebelum makan dan antasida sesudah makan
e. Antasida dan lansoprazole dapat diberikan secara bersamaan

39. Seorang pria berusia 25 tahun didiagnosa dokter menderita gastritis dan anemia, ia
mendapatkan terapi antasida dan ferro glukonat. Interaksi apa yang dapat terjadi antara kedua
obat tersebut?
a. Antasida menghambat absorpsi zat besi e Antasida meningkatkan jumlah zat besi
b. Antasida menginduksi metabolism zat besi
c. Antasida menginhibisi distribusi zat besi
d. Antasida mempercepat sekresi tubulus ginjal zat besi

40. Seorang laki laki 27 tahunmengalami infeksi jamur pada lipatan pahanya, selain
menggunakan terapi topikal, ia juga mengkonsumsi tablet ketokonazol. Pasien memiliki riwayat
gastritis dan rutin mengkonsumsi antasida, interaksi apa yang dapat terjadi?
a. Disolusi ketokonazol tidak terpengaruh
b. Absorbsi ketokonazol terpengaruh
c. Distribusi ketokonazol tidak terpengaruh
d. Metabolism ketokonazol terpengaruh
e. Ekskresi ketokonazol tidak terpengaruh

112
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

41. seorang laki laki berumur 27 tahun enderita skizofrenia dan diresepkan olanzapin, ia juga
mengalami gangguan lambung dan diresepkan simetidin. Efek yang terjadi pada kombinasi
kedua obat tersebut adalah?
a. Waktu paruh simetidin semakin panjang
b. Kadar simetidin aktif dalam tubuh menurun
c. absorbsi olanzapin terhambat berkurang
d. Kadar olanzapin dalam tubuh meningkat
e. Waktu eliminasi olanzapin semakin cepat

42. Obat antihiperlipidemia yang menyebabkan efek samping feses berlemak adalah
a. gemfibrozil
b. Simvastatin
c. Fenofibrat
d. Niasin
e. Orlistat

43. Seorang perempuan usia 30 th datang ke apotek membawa resep obat tetes telinga untuk
anaknya yang berusia 3 th. Apoteker menjelaskan cara penggunaan obat tersebut untuk anaknya.
Bagaimana cara penggunaan obat tersebut?
a. Daun telinga ditarik ke belakang dan ke atas
b. Daun telinga ditarik ke belakang dan ke bawah
c. Daun telinga ditarik 90 derajat
d. Daun telinga ditarik lurus ke depan
e. Daun telinga tidak perlu ditarik

44. Seorang anak usia 13 tahun jatuh dari kuda kemudian terjerat tali kuda dan luka tergores oleh
logam. Apa yang diberikan untuk mengatasi kondisi tersebut?
a. Vaksin HPV
b. Serum Tetanus
c. Vaksin DTP
d. Vaksin BCG
e. Vaksin DT

45. Seorang laki-laki berusia 53 tahun didiagnosa menderita HIV dan mendapatkan obat
Zidovudin, Stavudin, Siudin. Efek samping dari Zidovudin yang harus dimonitoring adalah?
a. Anemia c. Sakit kepala e. Miopati
b. Muntah d. Sakit perut

46. Seorang Apoteker melakukan analisis farmakoekonomi simvastatin dan gemmfibrozil terkait
harga dan data laboratorium yang dihasilkan. analisis yang dilakukan merupakan
a. Cost effectiveness analysis
b. Cost benefit analysis
c. Cost minimization analysis
d. Cost utility analysis
e. Cost efficient analysis

113
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

47. Seorang anak mengalami rhinitis alergi dan diberikan oxymetazoline intranasal. Apoteker
melakukan konseling kepada ibunya dan mengatakan bahwa oxymetazoline tidak boleh
digunakan secara terus menerus untuk menghindari efek samping
a. Mual muntah
b. Pendarahan mukosa
c. Konstipasi
d. Diare
e. Rhinitis medikamentosa

48.Seorang ibu sedang menderita TB dan memiliki anak bayi, ia meminta obat untuk profilaksis
TB pada bayinya, obat apa yang diberikan dokter?
a. INH
b. Rifampisin
c. Pirazinamid
d. Etambutol
e. Streptomisin

49. Seorang pria berusia 60 tahun masuk ke rumah sakit karena dengan kondisi asites atau udem
pada bagian abdomen yang disebabkan oleh penyakit hati yangia derita. Hasil pemeriksaan
elektrolit darah menunjukkan kadar elekrolit normal. Terapi yang direkomendasi adalah: *
a. Furosemid + kalium
b. Spironolakton + HCT
c. Spironolakton +kalium
d. Furosemid + Kalsium
e. Spironolakton +furosemid

50. Seorang pasien dirujuk kerumah masik dengan keluhan asidosis laktat yang berat. Larutan
intravena apakah yang sebaiknya dihindari untuk diberikan kepada pasien tersebut? *
a. Larutan dekstrose 40%
b. Larutan ringer laktat
c. Larutan ringer asering
d. Larutan KaEN3b
e. Larutan natrium fisiologi

51. Seorang pasien wanita usia 30 tahun datang ke apotik dengan keluhan sakit tenggorokan,
batuk kering, tidak ada keluhan demam. Keluhan ini telah terjadi selama 2 hari. Pasien meminta
obat kepada apoteker untuk mengatasi batuk kering. Kandungan obat apa yang apoteker berikan
untuk mengatasi batuk pasien
A. Amoksilin
B. Guafenesin
C. bromheksin
D. Dequalinium klorida
E. Dekstrometorphan

114
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

52 Seorang perempuan, 40 tahun, dibawa ke UGD rumah sakit dengan keluhan sakit kepala, dan
mengalami takikardia, ia sebelumnya mendapatkan terapi furosemide untuk mengatasi edema
pada kakinya yang ia alami seminggu sebelumnya. Kondisi efek samping apa yang timbul pada
pasien tersebut?
a. Hipokalemia
b. Hipokalsemia
c. Hipofosfatemia
d. Hiponatremia
e. Hipoglikemia

53. Sorang ibu hamil menderita asma, sebelumnya ia telah menggunakan inhalasi salbutamol,
namum sesak nafasnya tidak kunjung mereda, obat apa yang tepat diberikan untuk ibu tersebut?
a. Budesonide inhaler
b. Ipratropium bromida
c. Salmeterol inhaler
d. Albuterol Inhaler
e, Metil PrednisolonJawaban yang benar

54. Pasien lelaki berumur 28 tahun mengeluh infeksi saluran kemih dan bernanah, didiagnosis
terkena sifilis , Dokter akan memberikan terapi golongan cefalosporin untuk pasien tersebut,
terapi apa yang tepat untuk konsisi pasien tersebut?
a. Azitromisin
b. Gentamisin
c. Seftriakson
d. Sefadroksil
e. Amoksisilin

55. Seorang ibu yang sedang menyusui anaknya yang berumur 1 bulan, sang ibu mengalami
urtikaria dan meminum obat siproheptadin, apa efek obat tersebut?
a. Meningkatkan produksi ASI dengan meningkatkan esterogen
b. Meningkatkan produksi ASI dengan meningkatkan progesteron
c. Meningkatkan produksi ASI dengan menurunkan dopamin
d. Menurunkan produksi ASI dengan antagonis dopamin
e. Menurunkan produksi ASI dengan antagonis serotonin

115
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

POSTTEST
1. Anak anak datang ke apotek dg keluhan gatal-gatal biang keringat. Hasil assesment apoteker
menemukan gejala miliauria. Obat yang tepat diberikan adalah
a. Lanolin dan ZnO
b. Neomicyn
c. Klotrimazol
d. Miconazol
e. Calamin

2. Pasien datang ke UGD karena melakukan percobaan bunuh diri dengan cairan pembasmi
serangga. Cairan tersebut mengandung matation yang merupakan golongan organofosfat.
Antidotum apa yang diberikan?
a. Atropin
b. Deferroksamin
c. Piridoksin
d. Nalokson
e. Fe

3. Seorang perempuan berusia 40 th mengalami demam, Buang air kecil sulit dan kadang sakit,
dan Buang air kecil juga pernah terdapat darah. Pasien alergi antibiotik golong penisilin dan
resister terhadap quinolon. Antibiotik apa yang diberikan?
a. Kotrimoksazol
b. Sefadroksil
c. Kloramfenikol
d. Metronidazol
e. Azitromicin

4. Apoteker ingin memonitoring efek samping dari injeksi gentamisin yang digunakan pasien.
Alat bantu apakah yang digunakan?
a. Naranjo scale
b. Grissce scale
c. Medication examination scale
d. Rekonsiliasi
e. Gyssen

5. Anak laki-laki (8 thn) ke RS dengan keluhan demam, nyeri perut, BAB 6x sehari, berlendir
dan berdarah. Dokter mendiagnosis adanya infeksi amuba. Antibiotik mana yang harus
diberikan?
a. Amoxicillin
b. Kloramfenikol
c. Kotrimoksazol
d. Metronidazol
e. Siprofloksazin

116
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

6. Seorang ibu hamil didiagnosa hipertensi dengan tekanan darah 160/90 mmHg. Obat apakah
yang dikontraindikasikan ?
a. Kaptopril
b. Nifedipin
c. Propranolol
d. Amlodipin
e. Labetolol

7. Seorang ibu hamil setelah diperiksa mengalami kenaikan D dimer. Obat antikoagulan yang
diberikan adalah
a. Warfarin
b. Heparin
c. Enoxaparin
d. Fondaparinux
e. Rivaroxaban

8. Seorang perempuan menderitan TB paru dan sedang menjalani pengobatan TB selama 2


bulan. Perempuan tersebut datang berkonsultasi mengenai pengobatannya kepada dokter dan
mengatakan sedang hamil dengan usia kandungan 1 bulan. Dokter menanyakan mengenai
pengobatan ibu tersebut, apa yang harus dilakukan?
a. Tetap melanjutkan pengobatan sampai 6 bulan
b. Menyuruh ibu tersebut menghentikan pengobatannya
c. Memulai terapi TB baru dengan dosis ibu hamil
d. Melanjutkan pengobatan tb dengan menganti rifampisin dengan streptomisin
e. Melanjutkan Pengobatan

9.Seorang wanita hamil trismester pertama,mengalami keluhan penurunan BB 2 kg dalam


seminggu meski nafsu makan meningkat. dokter mendiagnosis pasien mengalami hipertiroid.
dokter meminta apoteker untuk merekomendasikan obat?
a. Larutan lugol
b. Metamizol
c. PTU
d. Radioaktif iodin
e. Natrium iodida

10. Pasien perempuan berusia 26 tahun, hamil 6 bulan di diagnose diabetes gestasional, dengan
gula puasa 200mg/dL. Apa yang di rekomendasikan untuk pasien tersebut?
a. Glimepiride
b. Glibenclamide
c. Insulin
d. Metformin
e. Glikazid

117
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

11. Seorang perempuan berumur 34 tahun sedang hamil 7 bulan datang ke rumah sakit dan
didiagnosis oleh dokter menderita CAP. Antibiotik lini pertama untuk pasien tersebut?
a. Levofloxacin
b. Doksisiklin
c. Ciprofloksasin
d. Kloramfenikol
e. Eritromisin

12. Wanita berusia 30 th menebus obat metotreksat. Pasien berencana mengambil program
kehamilan dalan 2 tahun kedepan. Bagaimana kategori keamanan obat tersebut bagi ibu hamil
a. Kategori X
b. Kategori D
c. Kategori C
d. Kategori B
e. Kategori A

13. Seorang perempuan hamil berusia 27 tahun datang ke apotek dengan keluhan susah buang air
besar sehingga perut merasa kembung dan penuh. takut nanti konstipasinya mengganggu
kehamilaan. Sebagai seorang apoteker obat apa yang cocok untuk di berikan
a. Emulsi paraffin liquid
b. Enema natrium pikosulfat
c. Garam magnesium
d. Tablet ekstrak senna

14. Seorang perempuan, 40 tahun, dibawa ke UGD rumah sakit dengan keluhan sakit kepala,
pusing seperti melayang, dan kesulitan menggunakan anggota gerak tubuh bagian bawah. Pasien
diketahui memiliki riwayat penyakit hipertensi, dan mengalami udem di kedua tungkai kakinya.
Terapi sebelumnya dengan furosemide. Efek samping apa yang timbul pada pasien tersebut?
a.Hipokalemia
b. Hipokalsemia
c. Hipofosfatemia
d. Hiponatremia
e. Hipoglikemia

15. Seorang laki-laki (58 tahun) datang ke IGD suatu rumah sakit. Hasil cek kadar gula darah
sewaktu menunjukkan 40 mg/dL. Dokter mendiagnosis pasien tersebut menderita syok
hipoglikemik. Dokter berkonsultasi kepada apoteker mengenai pertolongan yang tepat. Saran
apakah yang sebaiknya diberikan kepada dokter?
a.infus dekstrosa 5%
b. Infus dekstrosa 40% '
c. normal saline 0,9%
d. Ringer laktat
e. NaCl 3%

118
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

16. Seorang laki laki berusia 30 tahun dibawa ke IGD karena keracunan metanol. Antidot untuk
mengatasi kasus di atas adalah?
a. Diazepam
b. Etanol
c. Fenobarbital
d. Fenitoin
e. Flumazenil

17. Seorang pria berumur 50 tahun datang ke klinik dengan keluhan mual-muntah, bibir bengkak
kemerahan, sesak napas dengan tekanan darah 90/40. Sebelumnya baru diajak koleganya makan
seafood. Pertolongan pertama yang dapat diberikan adalah pemberian
a.Dimenhidrat
b. Aminofillin
c. Epinefrin
d. Prometazine
e. Metilprednisolon

18. Seorang perempuan usia 57 tahun masuk RS dengan keluhan mual, muntah, sesak nafas.
Pasien mempunyai riwayat gagal ginjal kronis stadium 4. Berdasrkan hasil laboratorium pasien
didiagnosa Hiperhosfatemia. Obat yang tepat untuk pasien adalah?
a. Alumunium hidroksida
b. Alumunium karbonat
c. Magnesium hidroksida
d. Kalsium sitrat
e. Kalsium karbonat

18.Pasien perempuan berusia 23 tahun dan sedang hamil 32 minggum dibawa ke RS 5 jam
setelah menelan 20 tab asetominofen 500 mg. Dokter mendiskusikan kasus tersebut kepada
apoteker untuk pemilihan antidotum. Antidotum apa yang direkomendasikan?
a. Kinin Sulfat
b. Arang Aktif
c. Infus Albumin
d. Isosorbid 10 %
e. N-asetilsistein

19.Seorang pasien datang ke Unit Gawat Darurat suatu RS dengan keluhan Shock Anafilaktik.
Dokter sedang berdiskusi tentang pengobatan pasien dengan apoteker. Sebagai apoteker apa
yang harus dilakukan dan terapi apa yang harus diberikan ?
a. Acetosal
b. Norepinefrin
c. Lidokain
d. Epinefrin
e. Aminofilin

119
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

20. Wanita berusia 43 tahun mengeluh nyeri saat buang air kecil dan demam selama 4 hari.
Dokter mendiagnosis pasien mengalami ISK. Obat apa yang tepat untuk pasien tersebut?
a. Siprofloksasin
b. Amoksisilin
c. Sefadroksil
d. Asam nalidiksat
e. Azitromisin

21. Perempuan 30 tahun diresepkan tetrasiklin oleh dokter karena infeksi saluran kemih. Pasien
diketahui juga sedang mengonsumsi antasida. Apa saran dokter terkait penggunaan obat
tersebut?
a. Diminum bersamaan sebelum makan
b. Diminum bersamaan setelah makan
c. Diminum bersamaan dengan jeda 2 jam
d. Penggunaan tetrasiklin dihentikan dulu
e. Penggunaan antasida dihentikan dulu

22. Seorang ibu membawa anaknya yang berusia 13 tahun ke IGD karena jatuh dari kuda dan
tergores pengekang kuda yang terbuat dari logam hingga mengakibatkan luka terbuka. Dokter
meminta apoteker untuk memberikan obat pencegahan infeksi terhadap luka tersebut. Obat yang
tepat untuk diberikan pada pasien adalah?
a. Serum tetanus
b. Vaksin BCG
c. Vaksin TT
d. Serum difteri
e. Vaksin DT

23. Seorang perempuan mengalami keputihan dan dinyatakan terinfeksi Trichomonas vaginalis,
obat yg tepat untuk diberikan kepada pasien adalah?
a. Metronidazol
b. Amoksisilin
c. Siprofloksasin
d. Kotrimoksazol
e. Eritromisin

24. Pasien rawat inap memberikan resep ke apoteker untuk diberikan obat. Pasien mengatakan
bahwa ia mengidap ISK dan gastritis sehingga dokter meresepkan siprofloksasin dan antasida.
Apa interaksi obat yang mungkin terjadi?
a. Efek siprofloksasin menurun akibat antasida
b. Efek siprofloksasin meningkat akibat antasida
c. Efek antasida meningkat akibat siprofloksasin
d. Efek antasida menurun akibat siprofloksasin
e. Efek kedua obat menurun

120
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

25. Sesorang pasien diberi obat natrium diklofenak dan hidroklorotiazid. Interaksi apa yg
timbul?
a. Absorbsi diklofenak menurun
b. Metabolisme hidroklorotiazid meningkat
c. Efek hidratizid menurun
d. Efek diklofenak meningkat
e. Diklofenak menurunkan aktivitas obat diuretik

26. Seorang pasien sedang mendapatkan terapi anti hipertensi oral golongan ACEI, secara
bersamaan pasien juga mendapatkan terapi kombinasi obat golongan ARB. apa yang disarankan
apoteker terkait penggunaan kedua obat tersebut?
a. menaikkan dosis ACE inhibitor
b. Mengganti ARB kegolongan anti hipertensi lain
c. Menaikkan dosis ARB
d.Tetap menggunkan kombinasiACE i dan ARB
e. Mengghentikan penggunaan kedua obat tersebut

27. Seorang perempuan menebus resep ke Apotek, resep berisikan suplemen zat besi. Menurut
penuturan perempuan tersebut, dia rutin meminum teh pada pagi hari. Kemudian apoteker
memberikan konseling kepada perempuan tersebut, kalau zat besi dan teh dapat membentuk
ikatan khelat. Zat apakah didalam teh yang dapat membentuk khelat?
a. Alkaloid
b. Flavonoid
c. Saponin
d. Tanin
e. Terpenoid

28. Seorang pasien perempuan usia 67 th dirawat di rs karena mengalami gagal jantung
kongestif, pasien diberikan terapi furosemide untuk mengurangi kondisi edema paru yang
dialaminya. Apa resiko pemberian furosemide?
a. hiponatremia
b. Hipernatremia
c. Hipokalemia
d. Hiperkalemia
e. Hipotensi

29. Seorang pasien, perempuan, sedang hamil (usia 4 minggu), baru saja terdiagnosa menderita
HIV/AIDS. Pasien sedang berada dalam keadaan stadium klinis 1 dengan nilai CD4 sebesar
400/mm3. Dokter ingin meresepkan kombinasi 3 obat antiretrovirus (ARV) dan meminta saran
apoteker mengenai kapan sebaiknya pengobatan dengan ARV tersebut dimulai. Apakah saran
yang tepat untuk disampaikan kepada dokter yang menangani pasien terkait waktu yang tepat
untuk memulai terapi ARV ?
a. Saat ini juga e. Pada minggu ke-28kehamilan
b. Pada minggu ke-8 kehamilan
c. Pada minggu ke-14 kehamilan
d. Pada minggu ke-21kehamilan

121
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

30. Seorang pasien berumur 50 tahun menderita penyakit jantung kongesif dan diberikan terapi
warfarin. Pasien juga kesulitan untuk tidur dan dokter memberikan fanobarbital, ternyata pasien
keadaannya tidak membaik terjadi penumpukan trombus di pembuluh jantungnya. Mekanisme
interaksi yang potensial terjadi?
a. Pergeseran ikatan protein plasma
b. Penghambat filtrasi glomerulus
c. Penghambat absorpsi
d. Percepatan metabolisme

e. Penghambat ekskresi renal

31. berusia 28 tahun, datang ke apotek dan membeli AlOH dan MgOH. Bagaimana cara
memberi informasi penggunaan obat tersebut?
A. Sublingual
B. Dihisap
C. Dikunyah
D. Ditelan
E. Di antara pipi dan gusi

32. Ada seorang anak 6 tahun mendapat obat racikan yang berisi GG, Teofilin, Dexametason dan
Salbutamol. Serta sirup Prometazin. Ketika apoteker menanyakan 3 prime questions, dokter
mengatakan bahwa ada obat yang dapat menyebabkan kantuk.Obat apa yang menyebabkan
kantuk?
a. GG
b. Teofilin
c. Dexametason
d. Salbutamol
e. Prometazin

33. Seorang pasien mendapatkan obat tetrasiklin untuk mengatasi infeksi yang sedang ia alami,
rasa obat yang pahit membuat ia meminum obat dengan segelas susu. Apa interaksi yang
mungkin terjadi?
a. Absorbsi tetrasiklin meningkat
b. Absorbsi tetrasiklin menurun
c. Peningkatan efek tetrasiklin
d. Penurunan efek tetrasiklin
e. Peningkatan metabolisme tetrasiklin

34. Seorang bapak berusia 60 tahun menderita penyakit hiperurisemia dan sedang mendapatkan
terapi menggunakan probenesid. Selain itu dia juga mempunyai penyakit infeksi dan
menggunakan sefalosporin. Penggunaan kedua obat ini terus dipantau karena efek samping dari
sefalosforin dapat meningkat. bagaimana mekanisme interaksi obat tersebutA. Probenesid
menggeser ikatan protein plasma sefalosforinB. Probenesid menghambat filtrasi glomerulus
sefalosforin
A. Probenesid menggeser ikatan protein plasma sefalosforin
B. Probenesid menghambat filtrasi glomerulus sefalosforin

122
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

C. Probenesid menghambat absorbsi sefalosforin


D. Probenesid meningkatkan metabolisme sefalosforin
E. Probenesid menghambat ekresi renal sefalosforin

35. Seorang perempuan 24 th mengalami gejala perih di lambung, setelah menggunakan obat
dari dari golongan antasida perempuan tersebut mengaku mengalami diare dengan ditandai
peningkatan frekuensi buang air besar. Obat manakah yang menyebabkan kondisi tersebut? *
a. Alumunium hidroksida
b.Magnesium hidroksida
c. Mg trisiklat
d.Natrium karbonat
e.Kalsium karbonat

36. Seorang anak 1 tahun, giginya baru tumbuh disertai infeksi. Orangtuanya membawa anaknya
tersebut ke apotek dan bertanya kepada apoteker untuk keamanan penggunaan antibiotik.
Antibiotik apakah yang dikontraindikasikan diberikan untuk kondisi pasien tersebut?
A. Amoksisilin
B. Cefuroxim
C. Clindamisin
D. Penicilin
E. Tetrasiklin

37. Seorang pasien laki-laki 55 tahun menderita hipertensi sejak 2 tahun lalu. Saat kontrol ke
dokter, dokter meresepkan amlodipin dan simvastatin sebagai tambahan. Namun terdapat
interaksi serius terkait penggunaan kedua obat tersebut secara bersamaan. Apa sebab interaksi
diantara kedua obat tersebut?
a. Amlodipin meningkatkan kadar simvastatin
b. Simvastatin meningkatkan kadar amlodipin
c. Amlodipin menurunkan kadar simvastatin
d. Simvastatin menurunkan kadar amlodipin
e. Amlodipin dan simvastatin saling meningkatkan kadar

38. Serorang pasien mendapatkan terapi antibiotik gentamisin secara intravena, diketahui
gentamisin memiliki efek toksik pada tubuh. Apa kondisi yang perlu dipantau
a. Fungsi hati
b. Fungsi paru-paru
c. Fungsi Jantung
d. Fungsi Ginjal
e.Fungsi mata

39. Seorang pasien perempuan, usia 32 tahun sedang menjalani pengobatan tukak lambung, oleh
dokter beliau diberi obat antasida, omeprazole dan sukralfat. Namun akhir-akhir ini dia sering
mengalami sakit kepala sehingga ia datang ke apotek untuk membeli obat sakit kepala. Dari
tanda dan gejala yang ada, pasien di mengalami efek samping dari obat apa?
A. antasida
B. Omeprazole

123
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

C. Ranitidin
D. Sukralfat
E. simetidine

40. Seorang pasien dewasa diresepkan dokter metil prednisolon 4 mg sebanyak 12 tablet dengan
tapering dose, yaitu hari ke-1 4 dd 1, hari ke-2 3 dd 1, hari 3&4 2 dd 1, hari ke 5 1 dd 1. Apa
alasan dokter memberikan tapering dose kepada pasien
a. Mencegah terjadinya efek samping obat
b. Mencegah efek withdrawal syndrome
c. Meningkatkan efek terapi obat
d Meningkatkan kepatuhan pasien
e. Mencegah interaksi dengan obat lain

41. Seorang pasien mendapatkan resep yang berisi domperidone, sebagai obat antimual. kapan
sebaiknya obat tersebut diminum agar menghasilkan efek yang diinginkan?
a. 30 menit sebelum makan
b. Saat makan
c. 30 menit sesudah makan
d. Sesaat sesudah makan
e. 2 jam sebelum makan

42. Mekanisme kerja furosemid dalam menurunkan tekanan darah?


a. Menghambat reabsorpsi kalium natrium
b. Mencegah angiotensin berikatan dengan reseptornya
c. Menghambat konversi angiotensin
d. Menurunkan curah jantung
e. Menghambat kerja enzim

43. Seorang laki-laki 25 tahun ditemukan dalam keadaan gawat dalam percobaan bunuh diri
dengan racun serangga. Dibawa ke RS,diberikan atropin iv. Perawat IGD menanyakan ketepatan
pemberian antidotum tersebut. Apakah mekanisme kerja antidotum tersebut tersebut? *
a. Antagonis kimia
b. Antagonis non kimia
c. Antagonis non fungsional
d. Antagonis fungsional
e. Antagonis fisiologis

44. Pasien skizofrenia direkomendasikan first line dgn mekanisme antagonis reseptor dopamin
d2
a. Klorpromazin
b. Risperidon
c. Olanzapin
d. Quetiapin
e. Clozapin

124
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

45. Pasien 40 th ke RS khusus paru mempunyai riwayat asma kronis. Dokter sudah memberikan
salbutamol tetapi pasien tetap kambuh. Dokter mengganti terapi pasien dengan montelucast.
Bagaimana mekanisme terapi tersebut?
a. Menghambat aktivitas prostaglandin
b. Menghambat aktivitas Serotonin
c. Menghambat aktivitas Leukotrien
d. Menghambat aktivitas Asetilkolin
e. Menghambat aktivitas Interleukin 6

46. Pasien laki-laki, 58 tahun dan di diagnosa glaukoma dengan keluhan pandangan berkabut,
fotofobia dan sakit kepala. Dokter meresepkan obat tetes mata yg mengandung pilokarpin hcl
2%. Bagaimana mekanisme aksi obat tersebut?
a. Inhibitor reseptor kolinesterase
b. Inhibitor reseptor carbonic anhidrase
c. Agonis reseptor asetilkolin
d. Antagonis reseptor beta adrenegik
e. Agonis reseptor alfa adrenergik

47. Seorang bapak usia 55th menderita glaukoma sudut terbuka, oleh dokter diberikan tetes mata
pilokarpin selama 2 minggu tp gejala tidak hilang kemudian oleh dokter diberikan latanoprost.
Bagaimana mekanisme kerja obat tersebut?
a. Agonis kolinergik c. Agonis prostaglandin alfa e. Antagonis adrenergic
b. Antagonis kolinergik d. Agonis adrenergic

48. Seorang pasien Ny. N berusian 62 tahun datang ke dokter untuk memeriksakan kesehatan
tulangnya, setelah pemeriksaan dokter memberikan obat kalsitonin. Apa mekanisme kalsitonin?
a. Berfungsi meningkatkan osteoblast
b. Berfungsi meningkatkan osteoklas
c. Berfungsi sebagai hormon paratiroid
d. Berfungsi sebagai hormon tiroid
e. Berfungsi Meningkatkan penyerapan kalsium

49. Seorang pasien berumur 64 tahun datang ke dokter spesialis mata dan didiagnosa mengalami
glukoma. Dokter akan menyarankan pilokarpin tetes mata. Apa tujuan pemberian obat tersebut ?
a. Merelaksasikan otot spincher mata
b. Menjaga kelembaban mata
c. Mengurangi kontraksi intraokular
d. Merelaksasikan otot siliasia mata
e. Mengurangi inflamasi mata

50. Seorang ibu berusia 55 tahun memiliki riwayat hipertensi. pasien sedang dalam kondisi
hamil. obat hipertensi apakah direkomendasikan pada pasien *
a. lisinopril e. Labetolol
b. amlodipin
c. proponolol
d. captopril

125
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

PERTEMUAN 7 LPIF
PRETEST

1. Apoteker yang bekerja di laboratorium ingin melakukan penetapan kadar air akar lengkuas.
Metode yang digunakan adalah destilasi. Apa pelarut yang digunakan untuk metode ini? *
A. Toluena
B. Aseton
C. Metanol
D. Benzena
E. Xilena

2. Sebuah IKOT ingin mengembangkan obat herbal terstandar dari habbatussauda, apa nama
latin dari habbatussauda?
A. Garcinia mangostana
B. Nigella sativa
C. Phylatus niruri
D. Oryza sativa
E. Carica papaya

3. Perusahaan farmasi yang akan memproduksi obat tradisional dari ekstrak kulit buah manggis
sebagai antioksidan, harus melakukan standarisasi dari senyawa markernya (penanda) . Apa
senyawa marker yang dimaksud?
a. Andrographis
b. Astiotica
c. Mangostin
d. Xhantonis
e. Papain

4. Ada seorang apoteker bekerja di industri ingin mengambil minyak atsiri dari bunga rosella
dengan menggunakan metode ekstraksi. Metode ekstraksi apa yang tepat digunakan?
a. Destilasi
b. Ekstraksi pelarut
c. Maserasi
d. Perkolasi
e. Sokletasi

5. Sediaan jamu berbentuk kapsul yang mengandung ekstrak biji jintan hitam yang memiliki
khasiat sebagai imunomodulator. Apakah nama simplisia dari biji jintan hitam? *
a. Granati Fructus Pericarpium
b. Nigella sativa semen

c. Rhei radix
d. Eurycoma cortex
e. Glyzirhizae radix

126
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

6. Sebuah industri obat tradisional ingin mendeteksi kandungan alkaloid pada ekstrak
menggunakan kromatografi lapis tipis, pereaksi semprot apakah yang digunakan untuk
identifikasi alkaloid adalah ?
a. Anisaldehid
b. Dragendorff
c. Uap Amoniak
d. Sitrat Borat
e. FeCl3

7. Jika tumbuhan obat sudah dilakukan pengujian pra klinik, klinik, dan diketahui senyawa
aktifnya maka tumbuhan obat tersebut masuk ke dalam kategori apa?
a. Jamu
b. OHT
c. Ekstrak
d. Fitofarmaka
e. Obat herbal

8. Industri farmasi membuat sirup yang mengandung Curcuma domestica. Untuk menjaga mutu,
dilakukan penetapan kadar kandungan senyawa aktif dengan parameter spesifik bahan aktif.
Apakah senyawa tersebut?
a. Alkaloid
b. Flavonoid
c. Karotenoid
d. Curcuminoid
e. Terpenoid

9. Sebuah industri farmasi ingin mengembangkan obat herbal terstandar dari ekstrak meniran
sebagai immunomodulator menjadi fitofarmaka. Oleh karena itu, dibutuhkan pengujian lanjutan
untuk registrasi ke BPOM. Pengujian apa yang diperlukan?
a. Uji praklinik
b. Uji klinik
c. Uji toksisitas
d. Uji kestabilan fisik
e. Uji ALT

10. Suatu pabrik farmasi akan membuat tablet amiodaron. Diketahui bahwa amiodaron termasuk
dalam Biopharmaceutical Classification System (BCS). Berdasarkan apa parameter pengujian
absorpsi obat tersebut ?
A. Kelarutan
B. Permeabilitas
C. Disolusi
D. Bioavailabilitas
E. Difusi

127
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

11. Industri farmasi akan memproduksi tablet Ranitidin HCl. Ranitidin HCl memiliki kelarutan
yang tinggi dalam air namun memiliki permeabilitas yang rendah. Berdasarkan BCS, ranitidin
termasuk BCS kelas berapa?
1/1
a. I
b. II
c. III
d. IV
e. V

12. Sebuah industri farmasi membuat produk obat copy berupa tablet nifedipine. Diketahui
senyawa tersebut masuk kedalam BCS kelas 3. Obat copy tersebut harus diuji dan dibandingkan
dengan produk inovatornya. Pengujian apa yang dimaksud?
a. Uji bioekvalensi
b. Uji disolusi terbanding
c. Uji penetapan kadar
d. Uji disolusi
e. Uji bioavaibilitas

13.Sebuah industri farmasi ingin membuat sediaan injeksi ketorolak . Pelarut yang digunakan
yaitu Water for injection yang diolah menggunakan sistem CPOB yang baik. Pengelolahan
menggunakan sistem teknik looping. Berapa suhu yang digunakan pada teknik tersebut?
A.60
B.70
C.80
D.90
E.100

14. Seorang pria berumur 35 tahun datang ke apoteke ingin membeli suplemen herbal kulit buah
manggis. Diketahui kandungan yang berkhasiat pada kulit buah manggis adalah golongan
flavonoid. Apakah yang merupakan ciri khas dari senyawa flavonoid?
a. Umumnya memiliki gugus Nitrogen yang heterosiklik
b. Tersusun dari monomer sederhana yaitu unit isoprene
c. Memiliki struktur umum C6-C3-C6
d. Dapat mengendapkan protein
e. Bereaksi dengan aluminium klorida

15. Suatu industri ingin membuat suatu produk hebal berstandar, industri tersebut ingin
melakukan pemeriksaan cemaran logam. Metode apa yang digunakan untuk pengujian tersebut ?
a. Kromatografi Lapis Tipis
b. Spektro massa
c. UV/Vis
d. KCKT
e. AAS

128
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

16. Seorang perempuan menebus resep ke Apotek, resep berisikan suplemen zat besi. Menurut
penuturan perempuan tersebut, dia rutin meminum teh pada pagi hari. Kemudian apoteker
memberikan konseling kepada perempuan tersebut, kalau zat besi dan teh dapat membentuk
ikatan khelat. Zat apakah didalam teh yang dapat membentuk khelat?
a. Alkaloid
b. Flavonoid
c. Saponin
d. Tanin
e. Terpenoid

17. Pereaksi yang digunakan pada uji kualitatif Paracetamol adalah?


a. Molisch
b. Biuret
c. FeCl3
d. Frohde
e. CuSO4

18. Pasien wanita mengalami infeksi penumonia berumur 50 tahun dan berat badan 50 kg,
mendapatkan terapi Ceftriaxone iv. Diketahui Vd gentamisin adalah 0,3 L/kg BB. Dokter
menginginkan kadar gentamisin dalam plasma adalah 30 μg/ml. Berapakah dosis muat (loading
dose) yang saudara anjurkan kepada dokter untuk pasien ini?
A. 450 mg
B. 500 mg
C. 600 mg
D. 650 mg
E. 1000 mg

19. Seorang pasien laki-laki mendapatkan terapi albuterol tablet untuk mengatasi ganggan
asmanya , diketahui bahwa k = 0.048/hari. Hitunglah nilai t1/2 *
a. 14 hari
b. 16 hari
c. 18 hari
d. 20 hari
e. 22 hari

20. Seorang pasien berusia 58 tahun, mengalami bangkitan seizure dan diberikan phenytoin 5
mg/ml. Diketahui bahwa profil eliminasi obat ini mengikuti orde 1, dengan kecepatan eliminasi
sebesar 0,0463/jam. Berapakah waktu paruh eliminasi (t1/2 e) obat tersebut?
a. 5 jam
b. 10 jam
c. 15 jam
d. 20 jam
e. 25 jam

129
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

21. Seorang anak usia 12tahun mengalami asma. Diberikan terapi injeksi ampisilin.
Ampisilinmerupakan jenis obat dengan indeks terapi sempit. Dengan k=0,087. Berapakah waktu
paruhdari ampisilin?
1/1
a. 4
b. 8
c. 6
d. 10
e. 12

22.Seorang apoteker akan membuat suatu sediaan iv admixture yang terdiri dari 10ml gentamisin
10 mg/ml dalam larutan infus D5% 500 ml. Sediaan ini akan diberikan selama 24 jam untuk
seorang pasien pneumonia yang sedang dirawat di instalasi rawat iniap RS. X. Diketahui bahwa
1 ml infus terdiri dari 20 tetes. Berapakah kecepatan pemberian infus yang anda tetapkan ? *
a. 7 tetes / menit
b. 14 tetes/menit
c. 20 tetes/ menit
d. 24 tetes /menit
e. 30 tetes/ menit

23. Seorang pasien diberikan infus gentamisin . Diketahui : k = 0,08 / jam, Vd = 25 L. Konsetrasi
obat Steady State yang dikehendaki adalah 20 mg/L. Maka berapakah laju kecepatan infus yang
dibutuhkan ? (mg/jam)
a.18
b.20
c.40
d. 56
e.76

24. Seorang laki2 usia 65 tahun BB 45 kg didiagnosa infeksi saluran nafas. Hasil laboratorium
dinyatakan positif MRSA dan diberi terapi vankomisin secara infus intermettan. Dokter
menyuruh apoteker utk membuat dosis muatan agar sampai target awal plasma sebesar 30 mg/L.
Diketahui volume distribusi obat 30 liter. Berapa dosis muatan obat tersebut
A. 200
B. 350
C. 600
D. 750
E. 900

25. Wanita 27 tahun menderita bronkhitis . Ia lalu diberikan levofloxacin 500 mg secara oral.
Diketahui bahwa nilai Cssd obat adalah 20 mikrogram/ml. Berapa volume distribusi (dalam L)?
a. 5
b.10
c. 15
d. 20
e. 25

130
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

26. Berapa nilai F absout untuk bentuk sedian tablet paracetamol dibawah ini . diketahui data
percobaan AUC nya adalah sebagai berikut:

A. 0,125
B. 0,2
C. 0,25
D. 0,5
E. 0,75

27. Berapa mg NaCl yang dibutuhkan agar larutan menjadi isotonis?

a. 0,015
b.0,02
c. 0,025
d.0,03
e.0,035

28. Industri farmasi ingin mengembangkan produk steril procain HCl 1% untuk pasien dewasa
sebanyak 100ml. nilai ekivalensi Nacl adalah 0,2. Dibutuhkan jumlah tertentu NaCl, Nacl yang
ditimbang adalah?
a. 0,4 gr
b. 0,5 gr
c. 0,6 gr
d.0,7 gr
e. 0,8 gr

29. Seorang pasien laki-laki berumur 40 tahun, BB 60 kg menderita gangguan ginjal dengan nilai
kreatinin 4,2 mg/dl. berapa nilai Clcr pasien tersebut
a. 17,84 ml/menit
b. 18,84 ml/menit
c. 19,84ml/menit
d. 20,84ml/menit
e. 21,84 ml/menit

30. Bahan pemanis yang dapat digunakan dalam campuran pulveres untuk anak-anak adalah? *
A. Fruktosa
B. Laktosa

131
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

C. Sakarin
D. Aspartam
E. Siklamat

31. Parasetamol ingin dibuat sebagai sediaan cair untuk anak-anak, kelarutan parasetamol rendah
dalam air. Bentuk sediaan yang sesuai adalah.
a. Sirup
b. Eliksir
c. Suspensi

d. Emulsi
e. Tablet

32. Industri farmasi memproduksi tablet pirazinamid HCl dengan formula sebagai berikut
Paracetamol 500 mg Amylum Manihot 134 mgKrospovidon CL 12 Aerosil 200 3.5 Apa fungsi
krospovidon ?
A.Bahan pengisi
B.Bahan pengikat
C.Bahan pelincir
D.Bahan penghancur
E.Bahan pengering

33. Industri farmasi ingin mengembangkan sediaan tablet piroksikam. Dari penelusuran pustaka
diketahui piroksikam masuk dalam kriteria BCS kelas II, sehingga rate limiting stepnya pada
disolusi. Untuk itu perlu dilakukan upaya peningkatan disolusi, salah satunya dengan
penambahan bahan tambahan. Bahan apa yang sesuai?
A.Natrium karbonat
B.Natrium lauril sulfat
C.Natrium hidroksida
D.Natrium klorida
E.Natrium hidrogen fosfat

34. Perusahaan Farmasi ingin membuat sediaan suspensi ibuprofen. Salah satu ekspien yg
ditambahkan kedalam formula Na Alginat, selain bahan-bahan lainnya. Apakah fungsi
penambahan Na Alginat?
a. emulgator
b. fluocculating agent
c. thickening agent
d. chelating agent
e. suspending agent

35.Seorang apoteker pada bagian R & D suatu industri farmasi sedang mengembangkan formula
sediaan supositoria untuk pengobatan hemoroid. Sediaan tersebut mengandung bahan aktif
bismuth subnitras dan lidocain HCL. Bahan aktif tersebut harus dapat dilepaskan pada saat basis
supositoria meleleh pada suhu tubuh. Apakah basis supositoria yang tepat untuk sediaan
tersebut?

132
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

a. Asam stearate
b. Gliserol-gelatin
c. Hidrogel
d. Oleum Cacao
e. Polietilenglikol

a.10
b.20
c.4
d.50
e.60

37. Industri farmasi membuat tablet asetaminofen. Asetaminofen disebutkan mempunyai


kelarutan dalam 70 bagian air. Berapa banyak air suling yang diperlukan untuk melarutkan
sebanyak 250 mg Asetaminofen?
a. 10 ml
b. 12,5 ml
c. 15 ml
d. 17,5 ml
e. 20 ml

38. Seorang apoteker mendirikan apotik baru, modal awal 200.000.000. Keuntungan 50.000.000,
biaya operasional 14.800.000. Berapakah persentase ROI (Return of Investment )? *
a.1
b. 7
c. 9
d.18
e. 25

39. Suatu apotek melakukan pemerikaan, Sisa stok opname pada tahun 2018 adalah Rp.50.500,
selama 1 tahun dilakukan pembelian obat dan alat kesehatan sebanyak Rp. 800.500. Diketahui
sisa stok opname pada 2019 adalah Rp. 40.500. Berapakah nilai Turn over Ratio?
a. 13
b.14
c. 15
d.16
e. 17

133
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

40. Industri farmasi dalam membuat sediaan tablet dikofenak. Sediaan diklofenak dibuat dalam
bentuk garamnya Apa tujuan dari penggunaan bentuk garamnya?
a. Meningkatkan kelarutan
b. Mengurangi efek samping obat
c. Mengurangi rasa pahit
d. Meningkatkan stabilitas
e. Meningkatkan permeabilitas

41. Sorang apoteker sedang menyiapkan resep 50 ml larutan lidokain 1% (BM 234). Apoteker
menyiapkan obat dengan menggunakan lidokain HCL dengan (BM 288). Berapa mg lidokain
HCl yang di perlukan?
a. 0,2 g
b. 0,26 g
c. 0,3 g
d. 0,36 g
e. 0,6

42. Sebuah industri farmasi membuat eritropoetin. Eritropoetin merupakan zat termolabil.
Eritropoetin disterilisasi dengan:
A Membran filter 0.2micrometer
B. Membran filter 0.45micrometer
C. Oven 170°c 1 jam
D. Autoklaf 100°c 20 menit
E. Autoklaf 121°c 20 menit

43. Reaksi perubahan Aspirin menjadi asam asetat dan asam salisilat adalah?
a. Hidrolisis
B. Reduksi
C. Oksidasi
D. Adisi
E. Substitusi

44. Apoteker ingin melakukan uji kuallitatif ekstrak temulawak menggunakan kromatografi lapis
tipis. Disemprotkan pereaksi FeCl3 10% berubah menjadi berwarna biru. Kemudian
disemprotkan vanilin sulfat kemudian berubah menjadi ungu. Reaksi apa yan g terjadi sehingga
bercak berubah menjadi berwarna ungu? 0/1
A. Oksidasi
B. Konjugasi
C. Reduksi
D. Alkilasi
E. Substitusi

134
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

45. Pasien anak mendapatkan sedian suspensi analgetik-antipiretik yg mengandung ibuprofen,


dengan bahan tambahan cmc,tween,natrium benzoat. apa fungsi natrium benzoat dalam sediaan
suspensi ibuprofen tersebut?
A. Kosolven
B. Antioksidan
C. Bahan Pensuspensi
D. Pengawet
E. Pewarna

46. Seorang ibu datang ke apotek membawa resep : R/ Kloramfenikol 250 mg, CMC 0.5 g,
Propilenglikol 20 ml, Aquadest ad 80 ml. Fungsi dari CMC untuk sediaan diatas adalah
A. Surfaktan ‘
B.Elmugator
C. Suspending Agent
D. Pembasah
E. Pengawet

47.Suatu industri farmasi akan memproduksi krim dengan komposisi emulgator 4 gram.
Diketahui bahwa emulgatir yang digunakan adalah tween 60 (HLB 15) dan span 60 (HLB 5) dan
nilai HLB campuran yang diinginkan adalah 13. Berapa jumlah masimg masing emulgator
a. 3,2 dan 0,8
b. 3,0 dan 1,0
c. 2,8 dan 1,2
d. 2,6 dan 1,4
e. 2,4 dan 1,6

48. Seorang dokter bertanya kepada apoteker ingin memberikan Paracetamol kepada anak
berumur 6 bulan . Sementara sediaan diazepam untuk dewasa 500 mg. Berapa dosis maksimum
yang dapat diberikan?
A. 20 mg
B. 30 mg
C. 40 mg
D. 50 mg
E. 60 mg

a. 0
b. 10
c. 20
d. 30
e. 40Jawaban yang benar

135
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

50. Suatu industri farmasi memesan bahan aktif obat ke supplair baru. Untuk memastikan
kebenaran bahan aktif obat tersebut maka perlu dilakukan analisis dengan menggunakan ? *
a. spektrofotometer uv-visible
b. High Performance Liquid Cromatography
c. spektrofotometer serapan atom
d. spektrofotometer infrared
e. spektrofotometer nyala

51. Suatu industri ingin membuat suatu produk hebal berstandar, industri tersebut ingin
melakukan pemeriksaan cemaran logam. Metode apa yang digunakan untuk pengujian tersebut ?
a. kromatografi Lapis Tipis
b. Spektro massa
c. UV/Vis
d. KCKT
e. AAS

52. Sebuah industri menguji senyawa parasetamol secara sprektofotometri. Diketahui


A(1%,1cm) teofilin adalah 650 , pada panjang gelombang 300 nm dengan pelarut NaOH 0,1 N.
Berapa absorban sampel jika konsentrasi 10 ppm dengan tebal sel 1 cm?
a. 0,0650
b. 0,500
c. 0,650
d. 0,900
e. 1,500

53. Bagian RnD suatu industri akan melakukan penetapan kadar Aminphyllin 500mg dengan
menggunakan spektrofotometri UV-Vis. Tablet digerus dan dilarutkan dalam 500 ml air. Dipipet
1 ml dan ditambah air hingga 50 ml. Absorbansi yang diperoleh 0.2 dengan persamaan regresi
y= 0.1x - 1.Berapa persen kadar yang diperoleh?
a. 90%
b. 95 %
c. 100%
d. 110%
e. 120%

54. Sebuah industri farmasi akan menganalisa bahan baku sirup herbal penambah nafsu makan
anak yang mengandung ekstrak Curcuma domestica rhizome menggunakan metode KLT.
Diketahui Jarak noda yang dihasilkan oleh curcumin adalah 20 cm dan jarak eluen adalah 30 cm.
Berapa nilai RF dari curcumin?
A. 0,44 `
B. 0,55`
C. 0,66`
D. 0,77
E. 0,88

136
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

55. Anda sebagai apoteker melakukan pengendalian mutu dengan titrasi alkalimetri
menggunakan NaOH. NaOH yang dibutuhkan 0,1 N dalam 500 mL. Jika diketahui Na= 23 , O=
16, H= 1. Berapakah yang harus ditimbang?
A.2 gram
B. 4 gram
C. 6 gram
D. 8 gram
E. 10 gram

56. Industri farmasi akan memproduksi antasida yang mengandung magnesium hidroksida dan
aluminium hidroksida. Untuk menjamin mutu produk maka dilakukan pengujian kadar logam
dengan titrasi. Metode titrasi apa yang dilakukan?
a. pengendapan
b.asam basa
c.kompleksometri
d. redoks
e. iodometri

57. Bagian kualitas mutu suatu industri obat tradisional mengukur kadar Pb pada bawang putih
yang digunakan sebagai ekstrak tersetandar untuk anti hipertensi dengan menggunakan metode
AAS. Konsentrasi bahan yang digunakan untuk pengukuran 0.001g/L dalam larutan 0.005 L
dengan hasil kadar Pb yang didapat 0,18 mg/L. Berapa kadar Pb sebenarnya dalam mg/ml ?
a. 0.9
b. 4.5
c. 9
d. 23
e. 45

58. Seorang apoteker ingin membeli insulin kombinasi rapid acting dan intermediate sebanyak 5
pen dengan harga 170.000/pen (sudah termasuk ppn). Omset yang di dapat dari insulin tersebut
adalah 1.020.000. Berapa indeks penjualan insulin tersebut?
a. 1.1
b. 1.2
c. 1.25
d. 1.5
e. 2

59. Sebuah industri farmasi membuat eritropoetin. Eritropoetin merupakan zat termolabil.
Eritropoetin disterilisasi dengan:
A Membran filter 0.2micrometer
B. Membran filter 0.45micrometer
C. Oven 170°c 1 jam
D. Autoklaf 100°c 20 menit
E. Autoklaf 121°c 20 menit

137
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

60. Seorang apoteker ingin uji disolusi tablet domperidone 10 mg.setelah 10 menit dilakukan
sampling menggunakan spektrofotometri. setelah diukur kadarnya didapat 5 mikrogram/ml.
Berapakan % kadar zat yang terdisolusi pada menit tersebut?
A. 25
B. 45
C. 50
D. 75
E. 90

POSTTEST
1. Apotek menerima sirup paracetamol sebanyal 15 botol dengan harga 25.000/botol (sudah
termasuk PPN). Margin yang diambil sebanyak 15% Berapa harga jual obat tersebut?
a. 27.500
b.27.750
c.28.750
d.30.500
e.31.750

2. Sebuah IKOT ingin mengembangkan jamu menjadi OHT dengan bahan utama herba
sambiloto (andrographis paniculata), untuk keperluan pengujian di butuhkan senyawa marker
dari herba sambiloto. Senyawa apakah yang di maksud?
A. Andrografolid
B. Neoandrografolid
C. Rutin
D. Cabein
E. Skopolamin

3. Sediaan jamu berbentuk kapsul yang mengandung ekstrak akar kelembak yang memiliki klaim
khasiat sebagai laksatif pada orang dewasa. Apakah nama simplisia dari akar kelembak?
a. Granati Fructus Pericarpium
b. Nigella sativa semen
c. Rhei radix
d. Eurycoma cortex
e. Glyzirhizae radix

4. Seorang pria berumur 35 tahun menderita penyakit malaria dan diberi tablet kina untuk
mengobati penyakitnya. Kina adalah salah satu golongan senyawa alkaloid. Apakah yang
merupakan ciri khas dari senyawa alkaloid?
a. Umumnya memiliki gugus Nitrogen yang heterosiklik
b. Tersusun dari monomer sederhana yaitu unit isoprene
c. Memiliki struktur umum C6-C3-C6
d. Dapat mengendapkan protein
e. Bereaksi denganaluminium klorida

138
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

5. Seorang laki-laki membawa resep emulsi:Apakah fungsi PGA pada resep tersebut? *
a. Emulgator
b. Surfaktan
c. Suspending agent
d.Fase minyak
e.Fase air

6. Hitung HLB Campuran pada krim sebanyak 12 kg. Tween 3% (HLB = 15) dan Span 1%
(HLB = 6,7). Berapa HLB campuran ? *
a. 6,9
b. 10,7
c. 12,9 '
d. 15,4
e. 27,6

7. Suatu rumah sakit akan membuat alkohol 70% sebanyak 100ml perbotol dengan
mencampurkan 2 Liter alkohol 96% dan sejumlah aquades. Jumlah minimal botol alkohol 70%
yang dihasilkan adalah... *
a. 17
b. 27
c. 18
d. 28
e. 30

8. Seorang lelaki 29 tahun dirawat di RS, didiagnosa sepsis bakteri gram negatif. Diresepkan
injeksi gentamisin (VD 20 L). Obat ini memberikan kadar terapi pada dosis 5 mg/L. Berapa mg
dosis yang diberikan?
A. 4
B. 20
C. 100
D. 500
E. 1000

9. Tablet ibuprofen diukur kadarnya menggunakan Spektrofotometri Uv-Vis dengan hasil


serapan 0,8. Sedangkan serapan bakunya 0,4 (ibuprofen 100 mg). Pada etiket tertera tulisan 1
tablet mengandung 200mg. Berapa % kadar tablet terhadap baku pembanding?
A. 95%
B. 100%
C. 105%
D. 97,5%
E. 102,5%

10. Suatu industri farmasi ingin memproduksi sediaan injeksi parenteral yang mengandung
antibiotik golongan streptomisin. Karakteristik antibiotik tersebut, dapat mengalami degradasi
pada suhu di atas 70°C, mudah teroksidasi, dan sangat sensitif terhadap sinar dengan energi
tinggi. Metode sterilisasi apa yang sesuai untuk sediaan injeksi tersebut? *

139
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

a. Filtrasi dengan membran


b. Sterilisasi dengan autoklaf
c. Sterilisasi dengan gas peroksida
d. Sterilisasi dengan radiasi gamma
e. Sterilisasi dengan sinar UV

11. Seorang apoteker di rumah sakit diminta untuk melakukan pengawasan ruang penyimpanan
obat. Salah satu obat yang penyimpannya perlu pengawasan khusus adalah vaksin Pentabio
untuk pasien pediatri. Berapakah suhu yg direkomendasikan untuk penyimpanan sediaan
tersebut?
a. -15C sampai 2C
b. >2C sampai 8C
c. >8C sampai 15C
d. >15C sampai 25C
e. >25C sampai 30C

12. Industri farmasi membuat sirup yang mengandung Curcuma domestica. Untuk menjaga
mutu, dilakukan penetapan kadar kandungan senyawa aktif dengan parameter spesifik bahan
aktif. Apakah senyawa tersebut?
a. Alkaloid
b. Flavonoid
c. Karotenoid
d. Curcuminoid
e. Terpenoid

13. Pereaksi yang digunakan pada uji kualitatif Paracetamol adalah?


a. Molisch
b. Biuret
c. FeCl3
d. Frohde
e. CuSO4

14. Apoteker igninmenjual tetes mata kloramfenikol yang berharga Rp 10.000 (sudah termasuk
PPN). Apoteker ingin mengambil keuntungan 20%. Berapa indeks penjualan obat tersebut ? *
a. 1, 00
b. 1,15
c. 1,20
d. 1,25
e. 1,10

15. Analisis farmakoekonomi yang tepat adalah ?

a.Cost effective Analysis

140
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

b.Cost Benefit Analysis


c.Cost Utility Analysis
d.Cost Minimalization Analysis
e. Campuran

16.Seorang wanita (35 tahun, BB 75kg) mempunyai riwayat penyakit ISK. Ia diberi resep tablet
amoksisilin oleh dokter. Diketahui volume distribusi 30% dari berat badan, t1/2 eliminasi 3 jam.
Berapa klirens totalnya (ml/menit) ?
a.39,3
b.51,9
c.63,3
d.86,6
e.91,8

17. Seorang ibu diinfus dengan klramfenikol 200ml dalam waktu 1 jam 40 menit. Berapa jumlah
tetes permenit ?
a.20
b.40
c.60
d.80
e.100

18. Pasien dengan berat badan 80 kg dirawat di RS untuk menjalani kemoterapi dian diberikan
profilaksis mual muntah ondansentron 0,15mg/kgBB secara IV dan deksametason 20mg PO.
Sediaan ondansentron yang ada di RS adalah 4mg/ml. Berapa ml obat yang diberikan pada
pasien ?
a.1,5
b.2
c.2,5
d.3
e.2,5

19. Harga beli obat setirizin adalah Rp 20.000/tablet (sudah termasuk PPN). Mark up yang
diinginkan adalah 25%. Biaya embalase dan pelayanan Rp 7.500. Jika pasien ingin menebus 10
tablet, berapa biaya yang harus dibayarkan ?
a.250.000
b.257.500
c.243.500
d.230.000
e.257.000

20.Pendapatan laba kotor sebelum dipotong pajak suatu apotek adalah 80 juta. Pajak yang harus
dibayarkan 7,5 juta. Omset apotek tersebut adalah 150 juta. Diketahui modal yang digunakan
adalah 30 juta. Hitung ROI !
a.2,083
b.2,417

141
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

c.1
d.2,67
e.0,25

21.Obat diberikan pukul 08.00. diketahui k eliminasi 0,035/jam dan obat mengikuti orde 1. Pada
jam berapa kadar obat menjadi 50%?
a.20,00
b.22,00
c.24,00
d.04.00 keesokan harinya
e.08.00 keesokan harinya

22.Apotek membeli suatu obat injeksi sebanyak 4 ampul, harga satuannya Rp 1.900.000. dijual
dengan harga Rp 8.740.000. Berapa margin yang diterapkan (dalam %)? *
a.11
b.12
c.13
d.14
e.15

23. Apa pereaksi yang digunakan pada identifikasi kualitatif formalin?


a. KMnO4
b. FeCl3
c. Etanol
d. Mayer
e. H2SO4

24.Sebuah apotek ingin menghitung biaya pengeluaran untuk menghitung harga jual. Berikut
rincian biayanya:- Penjualan 1.240.000.000. Persediaan awal 80.000.000. Pembelian
600.000.000. Faktur pembelian 10.000.000. Persediaan akhir 60.000.000. Biaya operasional
300.000.000. Berapa % harga pokok penjualan yang ditetapkan oleh apoteker? *
a.10
b.20
c.4
d.50
e.60

25.Sebuah apotek membeli bromheksin tablet dengan HNA Rp 28.654. kemasan box 10 strip
@10 tablet. Dijual dengan harga Rp 390.72. berapa persen kenaikan harga yang diperoleh? *
a.26,66%
b.36,35%
c.45%
d.50%
e.73,33%

142
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

26.Dalam pembuatan suppositoria dengan basis oleum cacao terkandung 0,2 gram aminofillin
sebagai zat aktif. Jumlah suppsoitoria yang dibuat adalah sebanyak 15 dengan berat masing-
masing 3 gram. Jika koefisien oleum cacao adalah 0,86 berapa jumlah basis yang digunakan ? *
a.30,33
b.36,12
c.38,7
d.33,33
e.33,13

27.Industry farmasi X akan memproduksi sediaan injeksi bupivacaine untuk anastesi intra spinal.
Sifat fisikokimia bupivacaine menunjukkan tidak stabil terhadap sterilisasi panas, sehingga harus
disterilisasi filtrasi. Berapakah ukura filter yang digunakan untuk sterilisasi injeksi bupivacaine
tersebut ?
a.0,22 mcm
b.5,0 mcm
c.0,45 mcm
d.0,10 mcm
e.2,0 mcm

28.Apoteker di suatu klinik akan melakukan perencanaan dan pengadan sirup antasida untuk
bulan april. Sisa stok 5 botol dan lead time 10 hari. Data penggunaan selama 3 bulan :Januari
125 botolFebruari 115 botolMaret 120 botolBerapa botol pemesanan untuk bulan selanjutnya ? *
a.120
b.155
c.115
d.160
e.175

29. Sebuah apotek menjual 10 vial injeksi sefalosporin. Harga injeksi tersebut adalah
100.000/vial. Berapakah yang harus dibayarkan oleh pembeli ?
a.1.000.000
b.1.100.000
c.1.200.000
d.1.300.000
e.1.400.000

30.Seorang laki-laki berusia 25 tahun dengan BB 48kg menderita malaria karena infeksi P.
falciparum dan dirawat dibangsal penyakit dalam. Dokter meminta apoteker untuk menyiapkan
injesi artesunat (vial 60mg/6ml) yang akan diberikan sebanyak 6 kalidalam waktu 5 hari dengan
dosis 2,4 mg/kgBB tiap kali pemakaian. Vial sediaan injeksi yang harus disiapkan sebanyak… *
a.8
b.10
c.12
d.14
e.16

143
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

31.Total penjualan sebuah apotek adalah 200.000.000 dengan faktor perkalian penjualan 1,2.
Berapakah HPP nya ?
a.0,67 x 200.000.000
b.0,91 x 200.000.000
c.0,80 x 200.000.000
d.1,14 x 200.000.000
e.1,22 x 200.000.000

32. Apoteker akan melakukan uji disolusi dan menggunakan alat uji disolusi tipe dayung. Alat
tersebut merupakan alat disolusi tipe ?
a.I
b.II
c.III
d.IV
e.V

33. Seorang apoteker di apotek memesan salbutamol tablet 2mg dengan hpp (harga pokok
penjualan sebelum pph) Rp 25.000, 1 box berisi 10 strip @ 10tablet, dengan margin yang di
inginkan 20% Berapa harga jual obat?
A. 250
B. 275
C.300
D.330
E. 500

34. Suatu rumah sakit akan mengadakan obat-obatan dengan nilai transaksi 75 juta rupiah, apa
metode pengadaan yang dibuat?
a. Penunjukan langsung
b. Tender tertutup
c. Tender terbuka
d. Sistem Kredit
e. Sistem Tunai

35. Pasien laki-laki, usia 60 tahun, berat badan 60 kg mendapatkan terapi gentamisin iv. Vd
gentamisin adalah 0,25 L/kg BB. Dokter menginginkan kadar gentamisin dalam plasma adalah
40 μg/ml. Berapakah dosis muat (loading dose) yang saudara anjurkan kepada dokter untuk
pasien ini?
A. 10 mg
B. 60 mg
C. 600 mg
D. 6000 mg
E. 10.000 mg

144
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

36. Sebuah perusahaan membuat sirup terbutalin, yang merupakan obat untuk gangguan
pernafasan diketahui k = 0.046/hari. Hitunglah nilai t1/2.....
a. 15 hari
b. 16 hari
c. 17 hari
d. 18 hari
e. 19 hari

37. Seorang pasien, usia 28 tahun, mengalami keadaan status epileptikus dan mendapatkan
injeksi diazepam 5 mg/ml. Profil eliminasi obat ini mengikuti orde 1, dengan kecepatan eliminasi
sebesar 0,03465/jam. Berapakah waktu paruh eliminasi (t1/2 e) obat tersebut? *
a. 5 jam
b. 10 jam
c. 15 jam
d. 20 jam
e. 25 jam

38. Untuk memudahkan pengadaan pada era BPJS, pengadaan di RS didasarkan pada
formularium nasional yang merupakan pedoman obat-obatan yang digunakan dalam sistem
jaminan sosial kesehatan BPJS. Pengadaan dengan metode tersebut disebut dengan...... *
a. E – purchasing
b. E – catalogue
c. Tender tertutup
d. Tender terbuka
e. Negosiasi

39. Penandaan yang menyatakan obat keras yang hanya untuk dikumur dan jangan ditelan
adalah....
a. P. No. 1
b. P. No. 2
c. P. No. 3
d. P. No. 4
e. P. No. 5

40. Berapa nilai F (bioavailabilitas absolut) dalam persen dari sediaan bermerek pada tabel
tersebut ?

a.40
b.50
c.75
d.100
e.200

145
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

41.Suatu industry di Indonesia akan membuat sediaan yang akan dijual untuk di daerah ASEAN.
RH pada uji stabilitas mengikuti zona ?
a.I
b.II
c.II
d.IV A
e.IV B

42.Produk yang tidak dapat disterilkan dalam wadah akhir dilakukan sterilisasi dengan ? *
a.Filtrasi membrane
b.sinar uv
c.Autoklaf
d.Oven
e.Na steril

43. Seorang perempuan berusia 50 tahun keracunan air minum yang tercampur limbah raksa dari
industri. Pengobatan apa yang diberikan untuk pasien tersbeut? *
A. Asam dimerkatosuksinat
B. Kalsium fosfat
C. Natrium Tiosulfat
D. Atropin Sulfat
E. Kalsium bismut

44.Dalam pembuatan krim digunakan kombinasi surfaktan yaitu 3 bagian tween 80 (HLB 15)
dan 2 bagian span 80 (HLB 4). Berapakah HLB campuran dalam krim tersebut ? *
a.10,3
b.10,4
c.10,5
d.10,6
e.10,7

45.Suatu industry ingin membuat sediaan injeksi streptomisin dengan pelarut WFI sesuai CPOB.
Suhu minimal yang digunakan pada proses pengolahan air dengan teknik looping adalah ? *
a.>60⁰ C
b.>70⁰ C
c.>80⁰ C
d.>90⁰ C
e.>100⁰ C

46. Industri farmasi dalam membuat suspensi kloramfenikol menggunakan kloramfenikol dalam
bentuk esternya, yaitu kloramfenikol palmitat. Apa tujuan dari penggunaan bentuk esternya? *
a. Meningkatkan kelarutan
b. Mengurangi efek samping obat
c. Mengurangi rasa pahit
d. Meningkatkan stabilitas
e. Meningkatkan permeabilitas

146
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

47. Seorang dokter bertanya kepada apoteker ingin memberikan diazepam kepada anak berumur
6 tahun. Sementara sediaan diazepam untuk dewasa 40 mg. Berapa dosis maksimum yang dapat
diberikan?
A. 12,33 E. 20,33
B. 13,33
C. 16,33
D. 18,33

48. Kepala bagian QC industri obat tradisional akan melakukan pengawasan mutu terhadap
ekstrak herbal meniran untuk sediaan fitofarmaka. Kandungan apa yang digunakan? *
a. Quersetin
B.Androgapholide
C.Filantin
D.Flavonoid
E. Antosantin

49. Pada suhu tertentu, asetilsalisilat akan terurai menjadi asam salisilat dan asam asetat. Pada
penyimpanan bahan baku tersebut, reaksi apakah yang terjadi?
a. Oksidasi
b.Reduksi
c. Hidrolisis
d. Asam basa
e.Asetilasi

50. Seorang wanita 22 tahun menderita asma berat. Menggunaklan teofilin 2 x 200mg. Setelah 4
hari asma tidak kunjung sembuh. Dokter mengusulkan melakukan TDM dan didapatkan kadar 8
μg/ml. Berdasarkan referensi Css teofilin adalah 12μg/ml. Dokter menanyakan kepada apoteker
berapa dosis yang harus diberikan agar kadar Css tercapai?
a. 100
b. 120
c. 300
d. 450
e. 750

147
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

PERTEMUAN 8 LPIF
PRETEST

1. Menurut CPOB 2012 terdapat 12 aspek COPB yang harus dipenuhi oleh industri farmasi, yang
berperan dalam penanganan keluhan pelanggan adalah
a.Penjamin mutu
b. Peralatan
c. Sanitasi dan higiene
d. Produksi
e. Pengawasan mutu

2. Industri Farmasi akan pemasangan Air Handling Unit diruang produksi tablet amoksisilin.
Sebelum dilakukannya proses pemasangan perlu dilakukannya prosedur kualifikasi.Kualifikasi
apa yang dilakukan?
a. Kualifikasi protocol
b. Kualifikasi desain
c. Kualifikasi instalasi
d. Kualifikasi operasional
e. Kualifikasi kinerja

3. Sebuah industri farmasi diindonesia akan melakukan produksi obat tablet ibuprofen untuk
diekspor ke wilayah ASEAN dan juga untuk dipakai didalam negeri, Sebelum obat di pasarkan
bagian RnD akan melakukan pengujian stabilitas berdasarkan kategori iklim, apa kategori
pengujian yang dilakukan ?
a. 1
b. 2
c. 3
d.4A
e. 4B

4. Supposutoria ibuprofen diuji stabilitasnya menggunakan uji stabilitas dipercepat. Berapakah


kondisi suhu dan kelembaban yang tepat?
a. 25° C / 60% RH
b. 30° C/ 60% RH
c. 40° C/ 70% RH
d. 30° C/ 70% RH
e. 20 ° C/ 70% RH

5. Sebuah industri farmasi memproduksi sediaan suspensi kloramfenikol palmiat. Untuk


menghindari kontaminasi partikel selama proses produksi maka proses maka proses produksi
dilakukan diruang kelas tertentu. Kelas ruang apa yang dimaksud?
a. Kelas A
b. Kelas B
c. Kelas C
d. Kelas D
e. Kelas E

148
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

6. Untuk mengurangi ketergantungan terhadap satu produsen zat aktif atorvastatin kalsium.
Suatu industri farmasi membeli zat aktif dari produsen baru dengan spesifikasi yang sama.
Sebagai konsekuenai terhadap perubahan produsen zat aktif yang baru, maka bagian Regulatory
affair harus melakukan registrasi. Apakah registrasi yang akan dilakukan?
a. Registrasi obat baru
b. Registrasi obat copy
c. Registrasi ulang
d. Registrasi variasi mayor
e. Registrasi variasi minor

7. Sebuah industri farmasi akan melakukan uji stabilitas tablet ranitidin, uji stabilitas yang
dilakukan adalah uji stabilitas dipercepat dan jangka panjang berapa lama waktu pengujian
stabilitas pada tablet ranitidine tersebut?
a. 24 bulan
b 12 bulan
c. 6 bulan
d. 3 bulan
e. 1 bulan

8. Sebuah industri farmasi akan melakukan uji stabilitas tablet omeprazole, uji stabilitas yang
dilakukan adalah uji stabilitas dipercepat dan jangka panjang. Apa persyaratan kondisi stabilitas
dipercepat?
a. 25 C dan 60% RH
b. 30 C dan 65% RH
c. 40 C dan 70 % RH
d. 50 C dan 75 % RH
e. 60 C dan 80 % RH

9. Sebuah industri farmasi melakukan uji stabilitas dipercepat pada salep chloramphenicol,
berdasarkan Asian Guideline, metode menggunakan alat chlimatic chamber pada suhu 40 derajat
Celsius dan kelembaban 75 % RH. Sampel diambil 15 buah lalu dimasukkan kedalam botol.
Berapa rentang waktu pengambilan sampel tersebut?
a. 0, 1, 3, 6
b. 0, 1, 5, 6
c. 0, 2, 4, 6
d. 0, 1, 4, 6
e. 1, 2, 3, 6

10. Berapa bets yang dibutuhkan untuk pengujian stabilitas dengan real time dan accelerated? *
a. 1
b. 2
c. 3
d. 4
e. 5

149
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

11. Seorang Apoteker pada bagian QC di industri farmasi melakukan uji stabilitas on going
untuk obat dengan kadaluarsa 4 tahun. Sampel yang digunakan untk uji tersebut adalah: *
a. Bahan baku
b. Bahan kemas
c. Produk antara
d. Produk jadi yang belum dikemas
e. Produk jadi yang sudah dikemas

12. IKOT memproduksi obat herbal yang berisi buah kemukus, untuk tujuan melegakan
pernapasan. Sebelum diproduksi buah kemukus dikeringkan pada suhu 50 derajat celsius hingga
kadar air kurang dari 10% untuk stabilitas simplisia. Apakah tujuannya?
a. Agar mudah diserbuk
b. Agar mempermudah distribusi
c. Agar tidak dimakan serangga
d. Agar tidak mudah ditumbuhi mikroba
e. Agar tidak voluminous

13. Suatu industri farmasi akan membuat sediaan amoxicillin tablet dalam fasilitas produksi pada
gedung terpisah. Apa tuuan pembuatan sediaan tersebut pada gedung yang terpisah? *
a. Mencegah kontaminasi
b. Mencegah hipersensitifitas
c. Mencegah ketidakcampuran obat
d. Mencegah rusaknya bahan baku
e. Mengendalikansifat fisik obat

14. Apoteker diindustri farmasi akan membuat salep mata kloramfenikol secara aseptis. Proses
pengisian salep mata dilakukan pada ruangan kelas? *
a. A
b. B
c. C
d. D
e. E

15. Seorang apoteker di suatu industri farmasi sedang membuat desain ruangan yang digunakan
untuk pengemasan sirup kering amoksisilin ke dalam botol 60 ml, sesuai dengan petunjuk teknis
CPOB. Apakah kelas ruangan yang ditetapkan untuk proses pengemasan tersebut? *
a. Kelas A
b. Kelas B
c. Kelas C
d. Kelas D
e. Kelas E

16 Industri farmasi ingin memproduksi tetes mata doksisiklin. Untuk pencucian vial
menggunakan kelas steril. Kelas apakah yg dimaksud ? *
A. Kelas A
B. Kelas B

150
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

C. Kelas C
D. Kelas D
E. Kelas E

17. Suatu industri farmasi akan membuat air untuk injeksi melalui purified water system,
bagaimanakan proses sterilisasi pada metode tersebut *
a. Sinar Gama
b. Oven
c. Filtrasi membran
d. Sinar Uv
e. Pemanasan basah

18. Bagian diindustri farmasi yang berperan dalam proses pemeriksaan spesifikasi bahan baku
yang akan digunakan adalah:
A. Manajer QA
B. Manajer Qc
C. Manager R&D
D. Manajer produksi
E. Bagian gudang

19. Industri sedang merancang injeksi antihistamin, bahan baku tidak tahan panas lebih dr 100
derajat celcius, direncanakan volume injeksi 1 ml. Sterilisasi apa yg digunakan?:
a. sterilisasi basah
b. Kering
c. Radio gama
d. gas etilen dioksida
e. Filtrasi membrane

20. Sebuah industri farmasi ingin membuat tablet nifedipin. Untuk membuat suatu obat harus
memenuhi standar dari bahan awal hingga produk jadi. Persyaratan yang harus dipenuhi juga
adalah persyaratan dari supplier. Persyaratan bahan baku apakah yang harus dipenuhi oleh
supplier?
a. Certificate of analysis
b. MSDS
c. Surat pesanan
d. Faktur Pembelian
e. Sertifikat GMP

21. Industri farmasi akan membuat obat copy sediaan konvensional dengan menggunakan
glimepirid bersifat stabil. Sebelum dibuat dalam skala industri, dibuat skala pilotnya dulu.
Berapa minimal batch yang digunakan?
a. 1
b. 2
c. 3
d. 4
e. 5

151
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

22. Sebuah industri farmasi akan memproduksi suatu sediaan obat herbal olium olivarum &
hycoli. Setelah dilakukan formulasi hasilnya kedua bahan tidak dapat tercampur. Istilah untuk
permasalahan pada kasus ini disebut ?
a. Caking
b. Breaking
c. Cracking
d. Binding
e. Mottling

23. Sebuah industri farmasi akan memproduksi sediaan injeksi Vit. C, agar sediaan tidak berubah
warna, maka zat tambahan yang tepat yang harus di tambahkan adalah ?
a. Pengawet
b. Antioksidan
c. Pengental
d. Humektan
e. Antimikroba

24. Industri farmasi memproduksi sediaan injeksi streptomisin. Air untuk sediaan injeksi (Water
for Injection) harus memenuhi persyratan yang tercantum dalam CPOB. Proses pengolahan
dengan cara distilasi konstan dengan suhu tertentu. Suhu yang dimaksud pada proses tersebut
adalah?
a. Diatas 100 C
b. Diatas 90 C
c. Diatas 80o C
d. Diatas 70 C
e. Diatas 60 C

25. Industri obat tradisional ingin mengembangkan obat herbal terstandar dari tanaman meniran
sebagai imunomodulator menjadi sediaan fitofarmaka. Diperlukan pengujian lanjutan agar
memenuhi persyaratan BPOM. Pengujian lanjutan yg dimaksud adalah ?
a. Uji pra klinik
b. Uji klinik
c. Uji toksisitas
d. Uji mikrobiologi
e. Uji iritasi

26. Suatu industri farmasi memproduksi tablet amplodipin, ingin diuji stabilitas dipercepat.
Tempat untuk menyimpan produk selama uji stabilitas adalah?
a. Kulkas
b. Oven
c. Climatic chamber
d. Kamar
e. Air Handling unit

152
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

27.Sebuah industri memproduksi ringer laktat dengan sterilisasi panas basah. Persyaratan suhu
dan waktu menurut cpob adalah
a. 121° C 15 mnt
b. 121° C 30 mnt
c. 131° C 15 mnt
d. 131° C 30 mnt
e. 150° C 30 mnt

28. Suatu industri farmasi akan membuat sirup eritromisin dengan dosis 200 mg/5 mL dengan
volume sediaan 60 mL. Berapa jumlah eritromisin yang ditimbang jika satu kali bets produksi
sebanyak 1000 botol ?
a. 1,4 kg
b. 2,4 kg
c. 3,4 kg
d. 4,4 kg
e. 5,4 kg

29. Sebuah industri akan memproduksi tablet dengan zat aktif Cefiksim yang sudah off paten,
untuk orang dewasa, sebelum diedarkan pabrik tersebut harus memenuhi persyaratan uji oleh
BPOM. Apakah uji yang harus dipenuhi ?
a. Bioavaibility
b. Bioekivalen
c. Disolusi berbanding
d. Stabilitas
e. Kadar

30. Seorang Apoteker bagian R&D suatu industri farmasi sedang melakukan optimasi formula
salep kalamin BP untuk kemasan 20 gr. Formula sediaan tersebut terdiri dari :Kalamin BP 20
%Kresol 2.5 %Lanolin 25 %Zink okside 12.5 %Berapakah jumlah kresol yang ditimbang ? *
a. 100 mg
b 250 mg
c. 500 mg
d. 1000 mg
e. 1500 mg

31. Seorang apoteker di industri farmasi bertugas memimpin produksi tablet asetosal 81 mg.
Asetosal bersifat higroskopissehingga perlu pengaturan kelembaban udara dalam proses
produksinya. Berapakah kelembaban minimal (RH) ruangan produksi yang akan ditetapkan? *
a. 20%
b. 30%
c. 40%
d. 50%
e. 70%

153
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

32. Apoteker ingin menjual suatu obat yang harganya 10.000 (belum termasuk PPN). Apoteker
ingin mengambil keuntungan 25%. Berapa indeks penjualan obat tersebut? *
a. 1.00
b. 1.15
c. 1.20
d. 1.25
e. 1.10

33. Suatu produk paracetamol 125 mg/5 ml, mengikuti orde 0 dan memiliki laju reaksi
penguraian sebesar 0,1%/ bulan. Syarat kadar paracetamol pada sediaan adalah tidak kurang dari
95% dan tidak lebih dari 110%. . Berapa bulan lama kadaluarsa sediaan? *
a. 50
b. 65
c. 70
d. 75
e. 80

34. Pereaksi yang digunakan pada uji kualitatif formalin adalah? *


a. Molisch
b. Biuret
c. KmNO4
d. Frohde
e. CuSO4
35. Sebuah industri farmasi akan melakukan on going stability test terhadap simvastatin 10 mg
yang memiliki kadaluwarsa 4 tahun. Sampel bahan apakah yang akan diambil untuk uji stabilitas
tersebut?
A. bahan baku
B. bahan kemas
C. produk antara
D. produk jadi yang belum dikemas
E. produk jadi yang sudah dikemas

36. Sebuah industri farmasi sedang memproduksi tablet codein 5 mg , tablet tersebut sebelumnya
belum pernah diproduksi. Untuk menjamin mutu perlu di lakukan proses validasi.Bagaimana
validasi tersebut dilakukan ?
A. Prospektif 2 bets berturut-turut
B. konkuren 2 bets berturut-turut
C. retrosfektif 3 bets berturut-turut
D. prosfektif 3 betsberturut-turut
E. Konkuren 4 bets berturut-turut

37. Uji peleburan suppositoria basis oleum cacao diuji pada suhu *
a. 24 d. 36
b. 25 e. 37
c. 30

154
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

38. Seorang Apoteker di Industri Farmasi akan melakukan standarisasi bahan baku sediaan obat
batuk dari tanaman Mentha arvensis. Dari simplisia daun tersebut akan diekstraksi menthol oil
sebagai zat aktifnya dengan metode tertentu, Instrumen apakah yang digunakan untuk kegiatan
tersebut?
a. KLT densitometri
b. Spektrofotometri UV-Vis
c. Spektrofotometri IR
d. GC (Gas Chromatography)
e. HPLC

39. Industri farmasi pengembangan obat dengan sistem vesikel dengan eksipien fosfatidilkolin
2%, etanol 30% dan air. Disebut apakah sistem tersebut?
a. Liposom
b. Niosom
c. Etosom
d. Transfersom
e. Fitosom
40. Suhu ruang terkendali menurut FI IV adalah ruangan dengan suhu ?
a. -25 s.d -15⁰ C
b. 2-8⁰ C
c. 8-15⁰ C
d. 20-25⁰ C
e. < 30⁰ C

41. Injeksi ceftriaxone masuk dalam kategori high risk contamination menurut USP. Berapa jam
batas penyimpanan setelah rekonstitusi?
a. 6
b. 12
c. 24
d. 48
e. 96

42. Suatu industri farmasi memiliki sistem pengolahan limbah tablet amoxicillin dan tablet non
antibiotik. Apa alasan membedakan pengolahan tersebut?
a. Tahapan penetralan dengan asam atau basa
b. Tahapan anaerob dengan bakteri
c. Tahapan pemecahan cincin beta laktam
d. Tahapan aerasi dengan bakteri
e. Tahapan biokontrol dengan ikan

43. Industri akan memproduksi tetes telinga utk otitis eksterna. Tiap formula mengandung:
hidrokortison 5%, benzokain 1%, air ad 10 ml . Sediaan yg diproduksi 5000 botol. Berapa
benzokain yang diperlukan?
a. 50mg
b. 500mg

155
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

c. 50g
d. 5g
e. 500g

44. Seorang apoteker industri farmasi ingin membuat copy tablet furosemid. Salah satu uji yg
dilakukan adalah uji disolusi terbanding. pH medium uji disolusi adalah:
a. pH HCl 1,0 ; asam sitrat 4,3 ; dapar fosfat 6,6
b. pH HCl 1,1 ; asam sitrat 4,4 ; dapar fosfat 6,7
c. HCl 1,2 ; as. Sitrat 4,5 ; dapar fosfat 6,8
d. HCl 1,3 ; as. Sitrat 4,6 ; dapar fosfat 6,9
e. HCl 1,4 ; as. Sitrat 4,7 ; dapar fosfat 7,0

45. Industri farmasi mengembangkan sediaan sirup zinc. Untuk penetapan kadar instrumen apa
yang digunakan
a. Spektrofotometer uv vis
b. Spektrofotometer uv
c. AAS
d. GC
e. HPLC

46. Bagian kontrol kualitas di industri obat tradisional melakukan penetapan kadar alkohol yang
tersisa dalam ekstrak kental daun jambu yang akan dibuat tablet. Dari hasil uji pada 30 g ekstrak,
didapatkan destilat alkohol 5,0 ml dengan BJ 0.9802 (25°C), yang pada tabel alkoholmetrik
ekivalen dengan 15% v/v etanol. Berapa kadar alkohol (%) dalam ekstrak?
a. 0,75
b. 0,78
c. 2,5
d. 14,7
e. 15

47. Sebuah apotek memperhitungkan berapa harga jual obat untuk mencapai BEP bila faktor
penjualan 1,2 dan biaya tetap sebesar 100.000 ?
a. 50.000
b. 100.000
c. 200.000
d. 400.000
e. 600.000

48. Suatu industri memproduksi rimpang jahe dalam 20 zak, dimana ada 1 zak yang tercampur
dengan rimpang jenis lain, di letakan diruang manakah untuk mengatasi masalah tersebut? *
A. Ruang reject
B. Ruang karentina
C. Ruang Produksi
D. Ruang Penyimpanan
E. Ruang Staging

156
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

49. Seorang apoteker bagian QC suatu industri farmasi menganalisis injeksi berisi natrium
pantoprazol dengan metode HPLC. Analit natrium pantoprazol diketahui 5mg dalam 50 mg .
Berapa % natrium pantoprazol dalam kemasan?
A. 10
B. 5
C. 2,5
D. 1,5
E. 1

50. Suatu industry farmasi akan membuat sediaan tablet Rosuvastatin 40 mg dalam fasilitas
produksi multi produk. Bahan aktif yang digunakan memiliki sifat alir yang baik sehingga
digunakan metode kempa langsung. Proses pembuatan tersebut menimbulkan pencemaran silang
terhadap produk lain. Apakah langkah pencegahan yang tepat dilakukan ?
a. Mengendalikan suhu ruang produksi
b. Mengendalikan kelembaban nisbi ruang produksi
c. Mengendalikan tekanan ruang produksi
d. Mengndalikan penerangan ruang produksi
e. Mengendalikan pertukaran udara ruang produksi

POSTTEST
1. Seorang Apoteker di Industri Farmasi akan melakukan standarisasi bahan baku sediaan obat
batuk dari tanaman Mentha arvensis. Dari simplisia daun tersebut akan diekstraksi menthol oil
sebagai zat aktifnya dengan metode tertentu, Instrumen apakah yang digunakan untuk kegiatan
tersebut? *
a. KLT densitometri
b. Spektrofotometri UV-Vis
c. Spektrofotometri IR
d. GC (Gas Chromatography)
e. HPLC

2. Sebuah industri memproduksi obat effervesen dan menghasilkan tablet yang baik da sesuai
kriteria namun pada saat akhir batch tablet yang dihasilkan lengket karena kondisi ruang tidak
sesuai, kondisi yang dimaksud adalah
a. Suhu ruang produksi tinggi
b. Suhu ruang produksi rendah
c. Kelembaban relative ruang produksi tinggi
d. Kelembaban relative ruang produksi rendah
e. Tekanan ruang produksi tinggi

3. Suhu ruang terkendali menurut FI IV adalah ruangan dengan suhu ? *


a. -25 s.d -15⁰ C
b. 2-8⁰ C
c. 8-15⁰ C
d.20-25⁰ C
e.< 30⁰ C

157
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

4. Injeksi ceftriaxone masuk dalam kategori high risk contamination menurut USP. Berapa jam
batas penyimpanan setelah rekonstitusi? *
a. 6
b. 12
c. 24
d. 48
e. 96

5. Seorang apoteker di bidang riset dan pengembangan di industri farmasi merancang suatu
formula tablet kaptopril yang merupakan BCS kelas 2. Agar bioavailablitas lebih baik, maka
perlu suatu tindakan untuk memeperbaiki sifat obat tersebut *
a. Meningkatkan permeabilitas
b. Menurunkan permeabilitas
c. Meningkatkan kelarutan
d. Menurunkan kelarutan
e. Meningkatkan permeabilitas dan kelarutan

6. Suatu industri farmasi sudah memproduksi sediaan salep betametason sejak lama namun
belum pernah dilakukan validasi. Saat ini ingin melakukan validasi untuk keperluan registrasi
ulang. Validasi apakah yg dilakukan? *
a. Validasi retrospektif
b. Validasi konkuren
c. Validasi prospektif
d. Kualifikasi instalasi
e. Kualifikasi operasional

7. Sebuah industri farmasi melakukan uji stabilitas dipercepat pada salep chloramphenicol,
berdasarkan Asian Guideline. Metode dilakukan menggunakan alat chlimatic chamber, suhu 40
derajat Celsius, kelembaban 75 % RH. Sampel diambil 15 buah dimasukkan kedalam botol.
Berapa waktu pengambilan sampel tersebut?
a. 0, 1, 3, 6
b. 0, 1, 5, 6
c. 0, 2, 4, 6
d. 0, 1, 4, 6
e. 1, 2, 3, 6

8. Bagian RnD industri farmasi akan mengembangkan obat Paracetamol untuk anak. Sifat obat
tersebut agak sukar larut dalam air. Untuk meningkatkan kelarutannya ditambahkan surfaktan.
Apakah metode peningkat kelarutan yang digunakan?
a. Dispersi padat
b. Kompleks inklusi
c. Kosolvensi
d. Pembentukan garam
e. Solubilisasi

158
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

9.Suatu Industri farmasi ingin mengembangkan tablet paracetamol. Sediaan tersebut belum
pernah diproduksi sebelumnya. Untuk menjamin kualitas sediaan maka harus dilakukan validasi
proses. Validasi proses apa yang harus dilakukan? *
a. Prospektif dengan 2 batch berturut-turut
b. Konkuren dengan 2 batch berturut-turut
c. Retrospektif dengan 3 batch berturut-turut
d. Prospektif dengan 3 batch berturut-turut
e. Konkuren dengan 4 batch berturut-turut

10.Industri farmasi ingin membuat sedian IV dengan zat aktif mebendazole. Dengan
karakteristik zat aktif yang mempunyai kelarutan baik, higroskopik, tidak tahan dengan
penambahan zat oksidator. Perlu penambahan eksipien apa untuk menjaga zat aktif tetap stabil
dalam jangka panjang?
a. pengawet
b. antioksidan
c. surfaktan
d. pengisotonis
e. Pendapar

11. Suatu industri farmasi memiliki sistem pengolahan limbah tablet amoxicillin dan tablet non
antibiotik. Apa alasan membedakan pengolahan tersebut?
a. Tahapan penetralan dengan asam atau basa
b. Tahapan anaerob dengan bakteri
c. Tahapan pemecahan cincin beta laktam
d. Tahapan aerasi dengan bakteri
e. Tahapan biokontrol dengan ikan

12.Suatu industri ingin mengembangkan produk baru, validasi apa yg tepat untuk mengontrol
produk yg baru
a. Prospektif dengan pengulangan 2 batch
b. Prospektif dengan pengulangan 3 batch
c. Konkuren dengan pengulangan 2 batch
d. Retrospektif dengan pengulangan 3 batch
e. Retrospektif dengan pengulangan 4 batch

13.Industri akan membuat sediaan tetes mata natrium hyluronat, produksi dilakukan dengan
aseptis. Pada kelas mana produk dapat dibuat?
a. A
b. B
c. C
d. D
e. E

159
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

14. Bagian riset dan pengembangan mengembangkan sediaan injeksi intravena metampiron. Data
studi pra formulasi menyatakan bahwa metampiron berupa Kristal putih tidak berbau dan tidak
larut dalam air, higroskopis, stabil terhadap panas, tidak stabil terhadap oksidatif, rentang pH
5,3-6,0. Untuk menjaga stabilitas tersebut perlu ditambahkan eksipien. *
a. Antioksidan
b. Pengawet
c. Pengion
d. Dapar
e. Surfaktan

15.Sebuah industri ingin melakukan penetapan kadar magnesium. Metode apa yang sesuai untuk
analisis?
a. GC
b. Spektro UV
c. Spektro IR
d. AAS
e. HPLC

16. Industri farmasi mau menjual obat parasetamol ke pasaran. Sebelum dipasarkan industri
ingin membuat validasi dengan 3 bets apa nama validasi tersebut ? *
a. Validasi prospektif
b. Validation methods
c. Validasi konkuren
d. Validasi retrospektif
e. Validasi ulang

17.Suatu industri melakukan proses validasi terhadap suatu obat, diperoleh data bahwa ada 1
batch obat yang mengalami kontaminasi produk lain. Apa yang harus dilakukan untuk mencegah
konta,inasi tersebut?
a. Mengendalikan suhu ruang produksi
b. Mengendalikan kelembaban ruang produksi
c. Mengendalikan tekanan ruang produksi
d. Mengndalikan penerangan ruang produksi
e. Mengendalikan pertukaran udara ruang produksi

18 Apoteker akan membuat suspensi paracetamol. Proses pencucian botol dilakukan diruang
kelas ?
a. A
b. B
c. C
d. D
e. E

160
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

19. Suatu industri farmasi akan mebuat sediaan steril tetes telinga . Dengan menggunakan pelarut
yang steril, pelarut apakah yang digunakan?
a. Air suling
b. Air suling 2x
c. Air bebas kontaminasi
d. Air bebas CO2
e. Air untuk injeksi

20.Suatu industri akan melakukan proses tablet paracetamol 10 ribu tablet dan akan
mempersiapkan semua bahan baku yang dibutuhkan. Penyusunan rencana produksi dan jumlah
bahan baku disusun oleh?
A. Manajer QA
B. Manajer Qc
C. Manager r&d
D. Manajer produksi
E. Bagian gudang

21.Industri akan memproduksi tetes telinga utk otitis eksterna. Tiap formula mengandung:
hidrokortison 5%, benzokain 1%, air ad 10 ml . Sediaan yg diproduksi 5000 botol. Berapa
benzokain yang diperlukan?
a. 50mg
b. 500mg
c. 50g
d. 5g
e. 500g

22. Industri farmasi mengembangkan sediaan sirup zinc. Untuk penetapan kadar instrumen apa
yang digunakan
a. Spektrofotometer uv vis
b. Spektrofotometer uv
c. AAS
d. GC
e. HPLC

17. Suatu industri farmasi mendapatkan keluhan dari produk yang telah ia pasarkan, bagian mana
yang bertanggung jawab menangani keluhan tersebut?: *
a. penjamin mutu
b. hubungan masyarakat
c. pengujian mutu
d. PPIC
e. Produksi

161
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

18.Industri Farmasi telah melakukan pembelian mesin tablet baru. Oleh karena itu industri
melakukan pelatihan kepada operator yang akan mengperasikan alat tersebut. Kualifikasi apa
yang dilakukan tersebut? *
a. Kualifikasi protocol
b. Kualifikasi desain
c. Kualifikasi instalasi
d. Kualifikasi operasional
e. Kualifikasi kinerja

23. Industri Farmasi akan melakukan pembelian mesin tablet baru untuk mengganti mesin lama
yang sudah aus dan kurang efisien serta untuk modernisasi peralatan. Sebelum alat tersebut
dipesan, dipasang, dan digunakan maka terlebih dahulu dilakukan validasi (kualifikasi).
Kualifikasi apa yang yang pertama sekali dilakukan? *
a. Kualifikasi protocol
b. Kualifikasi desain
c. Kualifikasi instalasi
d. Kualifikasi operasional
e. Kualifikasi kinerja

24. Seorang wanita berusia 20 tahun datang ke apotek dengan membawa resep bedak tabur yang
mengandung mentol. Manakah dari bahan di bawah ini yang dapat membentuk campuran
eutektik dengan menthol ?
a. Asam salisilat
b. Kamper
c. ZnO
d. Talk
e. Amilum

25. seorang apoteker pemilik apotek ingin membayar pajak apotek yang dimilikinya dengan
pembayaran omset final sebesar 1%. Pendapatn rata-rata perbulan 90juta/bulan.Berapa pajak
yang harus dibayarkan oleh apoteker tersebut?
a. 900.000
b. 1.080.000
c. 9juta
d. 10.800.000
e. 90juta

26.Sebuah industri farmasi mengembangkan sediaan baru obat flu. Sebelum dipasarkan
dilakukan validasi terlebih dahulu. Validasi apakah yang diajukan industri tersebut? *
a. prospektive validation
b. retrospective validation
c. Concurrent validation
d. Process validation
e. Method validation

162
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

27. Farmasis di apotek menemukan di rak obat terdapat sediaan injeksi antibiotic yang rusak, ini
terlihat dari berubahnya warna sediaan. Pada kemasan tertera obat harus disimpan pada suhu
dingin. Pada suhu berapakah seharusnya obat tersebut disimpan? *
A. Suhu < 8⁰ C
B. Suhu 8 - 15⁰ C
C. Suhu 25⁰ C
D. Suhu 15 - 30⁰ C
E. Suhu antara -20 dan -10⁰ C

28. Dalam pembuatan sediaan injeksi intravena dengan volume > 5 ml dalam ampul, formulator
menambahkan sodium klorida agar sediaan injeksi tersebut isotonis. Apakah fungsi sodium
klorida dalam sediaan injeksi tersebut?
A. Preservatif
B. Dapar
C. Solven
D. Tonisitas modifier
E. Kosolven

29.Pada pembuatan sediaan injeksi dalam vial, formulator menambahkan bahan benzalkonium
klorida agar sediaan terhindar dari kontaminasi mikroba. Apakah fungsi benzalkonium klorida
pada sediaan tersebut?
A. Tonisitas modifier
B. Preservatif
C. Kosolven
D. Dapar
E. Solven

30. Dari data hasil penelitian kadar obat dalam darah terhadap waktu, terdapat kenaikan kadar
obat dalam darah sulfadiazin yang ukuran partikelnya sudah diperkecil. Apa yang akan terjadi
jika ukuran partikel zat aktif obat diperkecil?*
A. Kenaikan kadar lembab partikel
B. Kenaikan dosis obat
C. Kenaikan laju absorbsi
D. Penurunan disolusi
E. Penurunan kelarutan

31. Suatu industry memproduksi minyak kayuputih yang biasa digunakan dalam sediaan farmasi
minyak gosok untuk menghangatkan badan. Industry tersebut melakukan pemeriksaan mutu
dengan memeriksa komponen senyawanya Metode pemisahan dan deteksi apakah yang tepat
untuk memeriksa komponen senyawa tersebut ?
A. HPLC – MS
B. HPLC – UV
C. GC – MS
D. HPLC – IR
E. GC – UV

163
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

32. Seorang laki-laki datang ke apotek memerlukan alkohol untuk penggunaan antiseptik dan
desinfektan. Ternyata alkohol 70%nya habis. Apoteker akan membuat sediaan alkohol 70% dari
alkohol absolut sebanyak 100 mL. Berapa mL air yang harus ditambahkan untuk membuat
sediaan tersebut?
A. 28,8 mL
B. 30,0 mL
C. 48,8 mL
D. 50,0 mL
E. 70,0 mL

33. Industri farmasi membuat sediaan vitamin C injeksi dengan penambahan NaHCO3 ke dalam
formula. Apa fungsi penambahan zat tersebut? *
a.Zat pengisootonis
b. Pengatur pH
c. Pengawet
d. Khetating agent
e. Pemanis

34.Industri farmasi memproduksi paracetamol tablet 500 mg dengan bahan tambahan laktosa, Na
CMC, talkum, Mg stearat. Apa fungsi Na. CMC? *
a. Pengikat
b. Penghancur
c.Pengisi
d.Pelincir
d. Pelicin

35. Suatu industri akan melakukan perubahan pemasok cangkang kapsul yang digunakan dalam
produksi kapsul kloramfenikol di industri tersebut, Adanya perubahan pemasok tersebut
membuat pihak industri harus melakukan registrasi. Registrasi apa yang dimaksud *
a. Registrasi obat baru
b. Registrasi obat copy
c. Registrasi ulang
d. Registrasi variasi mayor
e. Registrasi variasi minor

36 Suatu industri melakukan pembuatan sirup Paracetamol 60 ml yang banyak digunakan. Uji
untuk memantau keadaan batch baik sepanjang tahun, validasi apa yang dilakukan *
a. Prospektif, dengan 3 batch
b. Konkuren, dengan 3 batch
c. Retroprespektif, minimal 20-30 batch
d. Prospektif, minimal 20-30 batch
e. Konkuren, dengan 20-30 batch

164
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

37. Sebuah industri farmasi akan membuat tablet salut film tamoksifen. Hasilnya tablet melekat
dengan yang lainnya. Dinamakan apa kondisi melekatnya tablet? *
a. Sticking
b. Capping
c. Creaming
d. Motling
e. Laminating

38 Industri farmasi ingin memproduksi tetes mata timolol . Untuk pencucian vial menggunakan
kelas ruang apa?
A. Kelas A
B. Kelas B
C. Kelas C
D. Kelas D
E. Kelas E

39. Industri farmasi akan melakukan pengujian stabillitas dipercepat terhadap produk obat yang
diproduksinya. Apa persyaratan kondisi stabilitas dipercepat? *
a. 25 C dan 60% RH
b. 30 C dan 65% RH
c. 40 C dan 70 % RH
d. 50 C dan 75 % RH
e. 60 C dan 80 % RH

40. Uji peleburan suppositoria basis oleum cacao diuji pada suhu
a. 24
b. 25
c. 30
d. 36
e. 37

41. Penetapan kadar Ammonium klorida menggunakan metode titrasi apa *0/1
a. Asidimetri
b. Alkalimetri
c. Bebas air
d. Argentometri
e. Kompleksometri

42. Sebuah industri farmasi membuat water for injection. Pada tahap pembuatan tersebut terdapat
tahap water softner filter. Apakah fungsi tahap tersebut? *
a. Menghilangkan ion
b. Menghilangkan bau
c. Menghilangkan partikel
d. Menghilangkan mikroba
e. Menghilangkan warna

165
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

43. Suatu industri farmasi memproduksi sediaan salep mata tetrahidrozolin HCl. Dalam
produksinya dilakukan dikelas tertentu. Dikelas manakah produksi dilakukan?
a. Kelas A+E
b. Kelas A+D
c. Kelas A+B
d. Kelas D+E
e. Kelas C+D

44. Suatu indutri farmasi ingin membuat sediaan steril salep mata dengan kandungan zat aktif
yang tidak tahan terhadap air. Cara sterilisasi manakah yang sesuai? *
a. Panas basah
b. Panas kering
c. Filtrasi
d. Gas
e. Refraks

45. Seorang Apoteker di bidang riset dan pengembangan di industri farmasi merancang suatu
formula tablet atenolol yang merupakan BCS kelas tiga. Agar bioavailabilitas lebih baik, maka
perlu suatu tindakan untuk memperbaiki sifat obat tersebut yaitu ...
a. Meningkatkan stabilitas
b. Meningkatkan hidrofilisitas
c. Meningkatkan kelarutan
d. Meningkatkan lipofilisitas
e. Meningkatkan permeabilitas

46. Seorang pengusaha akan mendirikan industri farmasi yang memproduksi tablet diazepam.
Untuk memenuhi persyaratan CPOB, diperlukan apoteker sebagai penanggung jawab pada
beberapa posisi. Berapakah minimal jumlah apoteker yang di syaratkan? *
a. 1
b. 2
c. 3
d. 4
e. 5

47. Suatu Industri Farmasi melakukan produksi tablet vitamin C dengan bentuk kemasan strip.
Agar memenuhi aturan CPOB, kemasan vitamin C menggunakan blister perlu dilakukan pada
ruang kelas yang sesuai. Apakah kelas ruangan yang tepat untuk melakukan proses tersebut
berdasarkan CPOB ?
a. A
b. B
c. C
d. D
e. E

166
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

48. Sebuah pabrik obat tradisional baru saja mendapatkan surat izin edar dari kepala BPOM
untuk produk jamu penambah nafsu makan yang mengandung ekstrak daun pepaya. Lama masa
izin edar yang berlaku adalah ..
a. 1 tahun
b. 2 tahun
c. 3 tahun
d. 4 tahun
e. 5 tahun

49. Bahan alam sudah uji pre-klinis, uji klinis dan sudah terstandarisasi terdaftar sebagai
imunostimulan. Termasuk golongan apa?
a. Jamu
b. Obat herbal terstandar
c. Fitofarmaka
d. Obat Hermal
e. Jamu terstandar

50. Seorang apoteker ingin membuka Usaha Mikro Obat Tradisional (UMOT), produk yang akan
diproduksi adalah param kocok dengan bahan jahe. Kemanakah apoteker membuat izin? *
a. Kemenkes RI
b. BPOM RI
c. Dinkes Provinsi
d. Balai POM Provinsi
e. Dinkes kabupaten/kota

167
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

PERTEMUAN 9 LPIF
PRETEST

1. Pada pembuatan tablet di suatu pabrik farmasi menggunakan alat kempa tablet, operator
menemukan sebagian massa tablet melekat pada punch, sehingga didapatkan beberapa tablet
yang rusak bagian atas permukaannya. Eksipien apakah yang perlu ditambahkan untuk
mengatasi masalah ini?
A. Pengisi
B. Pengikat
C. Disintegran
D. Lubrikan
E. Surfaktan

2.Dalam proses produksi tablet effervescent multivitamin perlu dilakukan sesuai dengan cpob.
Suhu dan kelembaban merupakan faktor kritis yg dpt dikendalikan dengan menggunakan AHU.
Bagian manakah dari AHU yg dpt mengendalikan faktor tsb?
a. cooling coil
b. blower
c. Dumper
d. Duckting
e. filter

3.Seorang apoteker di industri farmasi sedang melakukan evaluasi mutu tablet Piroxicam dengan
formula sebagai berikut: Piroxicam 250 , avicel 150 mg,talk 20 mg, mg stearat 50mg. Setelah
dilakukan evaluasi di temukan bahwa tablet rapuh apa solusi yang di berikan ?
A. Mengkalibrasi mesin cetak
B. Meningkatkan pengikat
C. Menurunkan bobot tablet
D. Menipiskan tablet
E. Meningkatkan stabilitas tablet

4. Sebuah industri farmasi akan melakukan produksi tablet amoxicillin pada fasilitas produksi,
bahan tambahan yang digunakan dalam formula tablet adalah propilenglikol, trietanolamin,
nipagin dan mg stearate. Manakah yang berfungsi sebagai pelincir? *
A. Nipagin
B. Trietanolamin
C. Propilenglikol
D. Mg Stearat
E. Na Diklofenak

5. Suaru industri akan membuat tablet Ranitidin. Ranitidin memiliki sifat alir yang baik,
kompresibilitas yang baik dan tidak tahan panas dan air, metode apa yang tepat untuk membuat
tablet tersebut? *
A. Granulasi kering D. Kombinasi
B. Garnulasi basah E. Kempa Basah
C. Kempa langsung

168
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

6. Sebuah industri farmasi mengembangkan formulasi tablet paracetamol 500 mg dengan bobot
tablet 620 mg. Hasil uji friabilitas dan diperoleh data berat 20 tablet sebelum dilakukan uji
friabilitas adalah 12.400 mg dan berat setelah uji 12.320 mg. berapakah presentase hasil uji
kerapuhan tablet tersebut?
a. 1,9787
B. 64,51
C. 99,354
D. 0,7321
E. 0,6451

7. Suatu industri farmasi melakukan produksi obat amlodipin tablet, untuk mencegah terjadinya
kerusakan tablet maka didalam formula ditambahkan bahan pengikat, yang merupakan bahan
engikat adalah......
A. Croscarmellose
B. Amilum
C. Mg Strearate
D. Povidon K
E.Crospovidon

8. Sebuah indstri farmasi sedang melakukan proses produksi tablet asam mefenamat. Selesai
tahap pencetakan tablet, didapati tablet asam mefenamat rusak dibagian tepi . Permasalahan
tablet apa yang teradi?
A.laminating
b. Mottling
c. Cracking
d. Capping
e. Chipping

9. Sebuah Industri farmasi mengembangkan tablet salut film. Pada saat pengujian, hasilnya
didapatkan tablet salut melekat satu sama lain. Apa yang menyebabkan permasalahan tersebut? *
a. kurang waktu pengeringan
b. Pemutaran panci terlalu cepat
c. Penyemprotan larutan penyalut terlalu cepat
d. Larutan penyalut viskositasnya tinggi
e. Kurangnya polimer penyalut

10 Industri farmasi mengembangkan multivitamin salut film lapis tipis. Pada saat pengujian,
hasilnya tablet salut tersebut mengalami cratering (permukaan/lapisan film tampak berkawah di
bagian bawah), apa yang menyebabkan hal itu terjadi?
a. Cairan Penyalut terlalu banyak
b. Pemutaran panci terlalu cepat
c. Penyemprotan larutan penyalut terlalu cepat
d. Larutan penyalut viskositasnya tinggi
e. Kurangnya polimer penyalut

169
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

11. Suaru industri farmasi akan melakukan evaluasi terhadap distribusi ukuran granul. Ayakan
yang digunakan untuk pengujian tersebut terdiri dari ayakan no 20, 30, 50, 100, 140, 160 Ayakan
manakah yg diletakkan paling atas?
a. 20
b. 30
c. 50
d. 100
e. 160

12. Industri farmasi membuat Alopurinol tablet dengan metode granulasi basah. Namun setelah
dibuat, bagian atas tablet terpisah dengan tablet utama. Kondisi apakah itu? *
a. Mottling
b. Capping
c. Cracking
d. Sticking
e. Breaking

13. Bidang R&D merancang pengembangan ranitidin 150 mg, dengan pengujian: kekerasan 3kg,
kerapuhan 4%, waktu hancur 1.5 menit. Bahan yang dibutuhkan untuk memenuhi persyaratan
adalah.....
a. Pelicin
b. Pengisi
c. Pengikat
d. Penyalut
e. Glidan

14.Suatu formula tablet siprofloksasin tidak memenuhi hasil uji disolusi, Mengandung :
Siprofloxacin, Primogel ,Kollidon, Avicel 101 ,Mg stearat. Bahan mana yang harus dikurangi
unruk mendapatkan sediaan yang memenuhi persyaratan? *
A. Avicel 101
B. Kolidon
C. Primogel
D. Mg stearat
E. Talk

15. Berapa sample yang dibutuhkan untuk pengujian keseragaman bobot? *


a. 5
b. 10
c. 15
d. 20
e. 25

170
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

16. Suatu industri melakukan disolusi terbanding terhadap obat copy dari hasil disolusi
didapatkan presentasi sebesar 78, 81,85,86,90,91. Menurut ketentuan persyaratan nilai tidak
kurang dari 80% (Q). alasan pengujian obat tersebut ditolak adalah.... *
a. Ditolak karena terdapat 1 yang dibawah 80%
b. Ditolak karena terdapat 2 yang dibawah 85 %
c. Ditolak karena terdapat 5 yang dibawah 90 %
d. Ditolak kerena terdapat 1 yang dibawah 70%
e. Ditolak karena terdapat hanya 1 yang diatas 90

17. Seorang apoteker di bagian QC industri farmasi melakukan pengujian disolusi tablet as
mefenamat. Pada suatu uji disolusi stage 1 (S1), sebuah tablet tidak memenuhi syarat, dalam 45
menit tidak kurang dari 80% terdisolusi sehingga dilakukan uji disolusi stage 2 (S2). Berapa total
jumlah tablet yang digunakan dalam penguian disolusi tersebut? *
a.3
b.5
c.6
d. 9
e. 12

18. Seorang apoteker di bagian RnD industri farmasi akan melakukan pengembangan produk
yang larut di usus, namun tidak larut di lambung, Bentuk sediaan yang sesuai adalah? *
a. Salut enterik
b. Salut gula
c. Salut film
d. Salut selaput
e. Mikroenkapsulasi

19. Akan dibuat tablet asam mefenamat yang memiliki maslah pada kelarutan sehingga
ditambahkan gliserol 4%. Fungsi gliserol yaitu
a. Pengikat
b. Penghancur
c. Pembasah
d. Pengisi
e. Pelincir

20. Suatu perusahaan ingin membuat suatu sediaan tablet dengan karakteristik sifat alir yang
sangat bagus, namun tidak tahan panas dan lembab. Metode yang cocok digunakan untuk
memproduksi tablet tersebut adalah?
a. Kempa langsung
b. Granulasi kering
c. Granulasi basah
d. Granulasi Extended Release
e. Kombinasi

171
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

21. Asetosal memiiki sifat alir yang cukup buruk, dan terhidrolisis dengan adanya air.Metode
pembuatan tablet asetosal yang tepat adalah adalah...
a.granulasi basah
b.granulasi kering
c. Kempa Langsung
d. Kombinasi
e. Kapsulasi

22. Bagian formulasi dan pengembangan produk melakukan evaluasi terhadap tablet metformin
500 mg. Salah satu evaluasi yang dilakukan adalah daya alir. Setelah dilakukan pengujian
diketahui bahwa aliran granulnya buruk. Apa bahan yang harus ditambahkan *
a. Pelicin
b. Pengisi
c. Pengikat
d. Penyalut
e. Glidan

23. Apoteker bagian RnD sebuah industri farmasi mengembangkan tablet cetirizine sediaan lepas
lambat. Bahan tambahan yang digunakan adalah amilum, HPMC, mg stearat dan croscarmelosse.
Bahan yang berguna untuk lepas lambat adalah? *
a. Croscarmelose
b. Amilum
c. HPMC
d. Primogel
e. Mg stearat

24. Suatu obat cetirizine tablet lepas lambat. Dalam hal menentukan profil disolusi obat,
dilakukan dengan menggunakan alat uji disolusi tipe? *
a.Tipe 1
b. Tipe 2
c. Tipe 3
d. Tipe 4
e. Tipe 5

25. Sebuah industri ingin membuat tablet dengan formulasi Asam mefenamat 500 mg, Amilum
75 mg, Mg Stearat 20 mg, krospovidon 50 mg, dan gliserin 10 mg. Manakah yang berfungsi
sebagai penghancur?
a. krospovidone
b. amilum
c. Mg stearat
d. Gliserin
e. avicel

172
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

26. Bagian R&D akan mengevaluasi tablet dengan komposisi meloksikam, butil anisol hidroksi,
povidon K, manitol, aspartam, sodium starch glycolate, mg stearat. Dari hasil evaluasi perlu
adanya reformulasi dengan penambahan superdisintegran. Bahan mana yang dimaksud? *
a. Povidon K
b. Manitol
c. Sodium starchglycolate
d. Aspartame
e. Butil anisol hidroksi

27. Bentuk sediaan yang dignakan dengan cara meletakkan disela pipi dan gusi adalah? *
a. Lozenges
b. Effervescent
c. Chewable
d. Bukal
e. Sublingual

28. Departemen RnD disuatu industri farmasi akan membuat Tablet Ctm 4mg dengan bobot
tablet 100 mg. Evaluasi apa yang perlu dilakukan? *
a. Uji keseragaman kandungan
b. Uji keseragaman bobot
c. Uji keragaman kandungan
d. Uji keragaman bobot
e. Uji Kekerasan

29. Seorang apoteker bertugas di bagian QC sedang melakukan evaluasi mutu tablet vitamin c
Dengan formula VIT C 50mg, MCC 150 mg,talk 25mg, mg stearat 100mg,etil 10mg. Di
temukan hasil rapuh ,apa solusi yang di berikan ?
A. Mengganti mesin cetak
B. Evaluasi karakteristik serbuk
C. Menurunkan bobot tablet
D. Menipiskan tablet
E. Meningkatkan stabilitas tablet

30. Bagian RnD disuatu industri farmasi akan membuat Na diklofenak dengan bahan Na
diklofenak, propilenglikol, trietanolamin, nipagin, mg stearate. Manakah yang berfungsi sebagai
preservatif? *
A. Nipagin
B. Trietanolamin
C. Propilenglikol
D. Mg Stearat
E. Na Diklofenak

31. Suatu industri akan membuat tablet kotrimoksazo dengan sifat alir baik, tidak tahan panas
dan air, metode apa yang tepat untuk membuat sediaan tersebut? *
A. Granulasi kering
B. Garnulasi basah

173
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

C. Kempa langsung
D. Kombinasi
E. Kempa Basah

32. Sebuah industri farmasi mengembangkan formulasi tablet alopurinol dengan bobot tablet 150
mg. Evaluasi tablet yang dilakukan meliputi evaluasi uji kerapuhan. hasil penimbangan berat 20
tablet sebelum penguian adalah 3000 mg dan berat setelah penguian adalah 2915 mg. berapakah
presentase hasil uji kerapuhan pada sediaan tablet tersebut? *
a. 0,007
B. 1,910
C. 97,166
D. 1,844
E. 2,833

33. Bagian QC industri farmasi melakukan evaluasi tablet, setelah dilakukan evaluasi diperoleh
data bahwa % kerapuhan terlalu besar, maka diputuskan untuk menambahkan sejumlah bahan
pengikat pada formula, manakah yang termasuk bahan pengikat : *
A.Crospovidon
B. Croscarmellose
C. Talk
D. Mg Strearate
E. Povidon K

34. Apoteker di industri farmasi membuat tablet captopril 12,5 mg dengan metode granulasi
basah. Pada saat proses dilakukan ipc dengan menimbang seksama 10,0 g granulasi basah
kemudian dikeringkan pada suhu 70°C. Didapat hasil konstan 8,5 g granulasi setelah
dikeringkan. Berapa % penyusutan granulasi setelah dikeringkan? *
A. 8,5
B. 10
C. 15
D. 25
E. 85

35. Bagian R & D industri farmasi melakukan pengembangan terhadap tablet amiodaron
termasuk dalam BCS III. Strategi apa yang di perlukan untuk melakukan pengembangan tablet
tersebut
A.meningkatkan permermeabilitas
B.menurunkan permeabilitas
C..meningkatkan kelarutan
D. menurunkan kelarutan
E. miningkatkan permebilitas dan kelarutan

36. Suatu laboratorium pengawasan mutu akan melakukan uji disolusi tablet parasetamol,
berdasarkan farmakope metode apa yang digunakan untuk sediaan tersebut? *
a. aparatus 1
b. aparatus 2

174
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

c. aparatus 3
d. aparatus 4
e. aparatus 5

37 Industri farmasi melakukan uji disolusi terbanding terhadap tablet furosemit pada 3 pH yg
berbeda. Berapakah pH tersebut? *
a. pH 1,2; pH 3,0; pH 5,0
b. pH 1,2; pH 4,0; pH 6,0
c. pH 1,2; pH 4,5; pH 6,5
d. pH 1,2; pH 4,5; pH 6,8
e. pH 1,2; pH 4,5; pH 7,0

38 Suatu industri farmasi akan membuat sediaan Tetes mata kloramfenikol dengan volume 5 ml,
setiap kemasan mengandung 25 mg zat aktif. Berapa kadar zat aktif dalam persen? *
a. 0,1
b. 0,5
c. 1
d. 0,25
e. 0,75

39. Suatu industri farmasi akan memproduksi suatu sediaan kapsul, salah satu persyaratan yang
harus dipenuhi adalah uji disolusi. Alat manakah yang harus digunakan? *
a. Disolusi tipe 1
b. Disolusi tipe 2
c. Disolusi tipe 3
d. Disolusi tipe 4
e. Disolusi tipe 5

40. Sebuah industri farmasi ingin membuat copy obat klopidogrel. Diketahui bahan aktif obat
termasuk BCS kelas I. Pengujian dilakukan terhadap produk dengan membandingkan terhadap
produk inovator. Uji yang dilakukan adalah *
a.Uji bioekivalensi
b.Uji disolusi terbanding
c. Uji korelasi IVIVC
d.Uji bioavaibilitas
e.Uji fisik dan kimia zat

41. Pseudoefedrin HCl memiliki karakteristik serbuk halus, berbentuk jarum, dan memiliki
kompaktibilitas buruk. Cara yang tepat untuk granulasinya ? *
a. Granulasi basah
b. Granulasi kering
c. Fast melt granulation
d. Foam granulation
e. Kempa langsung

175
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

42. Pada gambar diagram Kromatografi Gas. Proses pemisahan pada GC dilakukan pada tahap?
a. Kolom
b. Detektor
c. Injektor
d. Gas
e. Wadah penampungan

43 Industri farmasi akan membuat tablet parasetamol dengan bahan tambahan berupa laktosa,
mg stearat Na CMC. Apa kegunaan bahan tmbahan Na CMC? *
a. Pengisi
b. Pengikat
c. Pelicin
d. Penyalut
e. Pembasah

44. Suatu industri farmasi akan membuat sirup eritromisin dengan dosis 200 mg/5 mL dengan
volume sediaan 60 mL. Berapa jumlah eritromisin yang ditimbang jika satu kali bets produksi
sebanyak 1000 botol ?
a. 1,4 kg
b. 2,4 kg
c. 3,4 kg
d. 4,4 kg
e. 5,4 kg

45. Industri farmasi mendapat keluhan dari PBF terkait stabilitas salbutamol yang ada di pasaran.
Menurut CPOB keluhan tersebut harus segera ditangani. Bidang apa yang bertanggung jawab
untuk hal tersebut?
a. Pemastian mutu
b. Hubungan masyarakat
c. PPIC
d. Pengujian mutu
e. Produksi

46. Sebuah pabrik akan memproduksi obat dengan degrassing fast menggunakan bahan baku
obat Numelised dengan bahan tambahan Premogel. Apa fungsi Premogel? *
a. Pelicin
b. Pelincir
c. Pengikat
d. Pelarut
e. Penghancur

47. Akan dibuat formulasi tablet Glibenclamide untuk memperbaiki bioavaibilitasnya.


Glibenclamide masuk BCS 2. Eksipien dibuat harus dapat? *
A. Meningkatkan permeabilitas
B. Menurunkan permeabilitas
C. Meningkatkan kelarutan

176
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

D. Menurunkan kelarutan
E. Meningkatkan permeabilitas & kelarutan

48. Sebuah industri farmasi memproduksi tablet effervesen dengan hasil produk yang baik,
namun pada akhir bets, tablet menjadi tidak baik karena menempel pada mesin. Kondisi apa
yang menyebabkan hal tersebut?
a. Suhu ruang naik
b. Suhu ruang turun
c. Kelembapan ruangan naik
d. Kelembapan ruangan turun
e. Tekanan ruangan naik

49. Suatu sediaan tablet dibuat dengan eksipien berikut: laktosa, mg stearate, zat warna hijau,
amilum, HPMC, talk. Manakah eksipien yang ditambahkan terakhir kali sebelum pengempaan? *
A. Amilum
B. HPMC
C. Zat warna hijau
D. Laktosa
E. Mg stearate

50. Seorang apoteker di bagian litbang akan mengembangkan formula tablet metformin 500 mg.
Sebagai evaluasi sediaan ditentukan Hausnerr ratio. Parameter apakah yang ingin diketahui dari
evaluasi tersebut? *
A. Distribusi ukuran partikel
B. Kompaktibilitas
C. laju alir
D. Kekerasan
E. Jumlah kadar salam sediaan

POST TEST
1.Product Development industri farmasi merancang vaksin oral dengan spesifikasi: ukuran
partikel 1-5 µm, efisiensi enkapsulasi 90%, pelepasan 30 jam, konsentrasi antigen tinggi di usus.
Sistem penghantaran terpilih adalah mikropartikel. Apakah alasan sistem tersebut termasuk
mikropartikel?
a.Bentuk dan ukurannya kecil
b.Pelepasan lama dan absorbsi di usus
c. Efisiensi tinggi dan pelepasan lama
d.Ukuran partikel kecil dan pelepasan cepat
e.Terlindung dalam saluran cerna dan absorbsi di usus

2. Industri farmasi membuat tablet salut dan mengalami masalah cracking saat proses
penyalutan, apa slusi yang dapat dilakukan *
A. Menambah pewarna
B. Menambah konsentrasi gula
C. Menambah konsentrasi plasticizer

177
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

D. Mengurangi viskositas penyalut


E. Mengurangi konsentrasi penyalut

3. Bidang R&D merancang pengembangan ranitidin 150 mg, dengan pengujian: kekerasan 3kg,
kerapuhan 4%, waktu hancur 1.5 menit. Bahan yg dibutuhkan untuk memenuhi persyaratan
adalah. *
a. Pelicin
b. Pengisi
c. Pengikat
d. Penyalut
e. Glidan

4. Industri farmasi membuat suppos bisakodil dengan eksipien cera flava, basis oleum cacao.
Fungsi cera flava adalah? *
a.Menurunkan titik lebur
b.Menaikkan titik lebur
c.Mengeraskan suppos
d.Memberi warna suppos
e.Kombinasi basis hidrokarbon

5. Suatu industri farmasi melakukan proses validasi metode KCKT untuk penetapan kadar
furosemide dalam sediaan tablet. Untuk mengetahui pengaruh perubahan pH fase gerak,
dilakukan suatu percobaan pada kondisi fase gerak pH 3,7; pH 3,8 dan pH 3,9. Parameter
validasi apakah yg dilakukan pada percobaan di atas? *
a.System suability test
b.Robustness
c.Reproducibility
d.Accuracy
e.Spesifisitas

6. Suatu industri farmasi menghadapi masalah pada pengembangan formula produk sediaan
suspensi yang mengandung bahan aktif sulfametoksazol dan trimetopim, yaitu terjadinya proses
pengendapan yang terlalu cepat. Upaya apakah yang dapat dilakukan untuk mengatasi
permasalahan tsb?
a.Menambahkan antifloculating agent
b.Menurunkan viskositas medium
c.Menyeragamkan ukuran partikel
d.Meningkatkan BJ medium
e.Membentuk agregat yang terflokulasi

178
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

7. Suatu industri farmasi ingin melakukan evaluasi penetapan kadar terhadap tablet asam
mefenamat 500 mg. Sebelum melakukan penetapan kadar, 20 tablet ditimbang dan diperoleh
rata-rata 620 mg. Di dalam kompendial tercantum bahwa kadar asam mefenamat tidak boleh
kurang dari 90% dan tidak lebih dari 110% dari yang tercantum dalam kemasan. Berapa
minimum kadar (% b/b) asam mefenamat yang harus didapat untuk memenuhi syarat
farmakope?
a.72
b.80
c.82
d.85

8. Industri farmasi akan membuat sediaan kaplet amoxicillin 500 mg. Untuk menjamin mutu
ketersediaan biofarmasetik sediaan tersebut, metode pengujian apakah yang sesuai? *
a.Uji kerapuhan
b.Uji keseragaman kandungan
c.Uji waktu hancur
d.Uji disolusi
e.Uji kekerasan

9. Sebuah industri menerima bahan baku asam askorbat (vitamin C) dari supplier. Bagian QC
segera melakukan analisis kadar vitamin C dlm bahan baku tersebut dengan metode titrasi yang
tercantum dalam FI. Metode titrasi apa yang dapat digunakan dalam menetapkan kadar vitamin
C dalam sampel?
a.Kompleksometri
b.Nitrimetri
c.Serimetri
d.Iodimetri
e.Argentometri

10. Industri farmasi akan membuat copy supp ibuprofen, ibuprofen masuk BCS kelas II. Untuk
memenuhi syarat keamanan dan khasiat maka perlu dilakukan evaluasi apa?
a.Disolusi terbanding
b.Ketersediaan hayati
c.Difusi membrane
d.Waktu hancur
e.Keseragaman kandungan

11. Suatu Industri farmasi sedang melakukan produksi tablet vitamin C dengan bentuk kemasan
Strip. Agar memenuhi aturan CPOB, pengemasan vitamin C menggunakan blister perlu
dilakukan pada kelas ruang yang sesuai. Apakah kelas ruang yang tepat untuk melakukan proses
tersebut berdasarkan CPOB?
a, A
b. B
c. C
d. D
e. E

179
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

12. Suatu Industri farmasi ingin melakukan evaluasi kadar terhadap Tablet asam mefenamat 500
mg. Sebelum melakukan penetapan kadar, 20 tablet ditimbang dan diperoleh rata2 620 mg. Di
dalam kompendial tercantum bahwa kadar asam mefenamat tidak boleh kurang dari 90% dan
tidak lebih dari 110% dari yang tercantum dalam kemasan. Berapa minimum kadar (% b/b) asam
mefenamat yang harus didapat untuk memenuhi syarat farmakope?
a. 65
b. 70
c. 72
d. 80
e.82

13.Suatu suspensi kloramfenikol, agar dihasilkan suspensi yang baik. Jenis aliran yang sesuai? *
a.Tiksotropik
b. Pseudoplastis
c. Dilatan
d. Plastis
e. Antitiksotropik

14. Diresepkan untuk anak 5 tahun dalam sediaan puyer yang diracik tanggal 17 April 2016
dengan sediaan Parasetamol 500 mg yang kadaluarsa 2 tahun lagi. Puyer tersebut masih dapat
digunakan sampai kapan?
a. 2 September 2016
b. 2 Oktober 2016
c. 2 November 2016
d. 2 Desember 2016
e. 2 Januari 2017

15. Sebuah industri farmasi ingin mengembangkan obat herbal terstandar dari ekstrak meniran
sebagai immunomodulator menjadi fitofarmaka. Oleh karena itu, dibutuhkan pengujian lanjutan
untuk registrasi ke BPOM. Pengujian apa yang diperlukan?
a. Uji praklinik
b. Uji klinik
c. Uji toksisitas
d. Uji mikrobiologi
e. Uji iritasi

16 Sebuah industri farmasi melakukan sterilisasi infus ringer laktat dengan cara panas basah.
CPOB telah menetapkan sterilisasi wadah akhir dengan suhu dan waktu tertentu. Berapa suhu
dan waktu yang ditetapkan?
a. 121o selama 15 menit
b. 121o selama 30 menit
c. 131o selama 15 menit
d. 131o selama 30 menit
e. 170o selama 30 menit

180
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

17.Seorang apoteker baru bekerja di industri farmasi dan menjabat sebagai IPC. Kemudian
ditugaskan untuk melakukan pengujian terhadap produk jadi berbentuk tablet bahan aktif
ranitidin 150 mg dengan menggunakan alat bejana kaca yang tertutup rapat dan dihubungkan
dengn vacum yang berisi larutan metilen biru. Apa pengujian yg dilakukan ? *
a. Uji kekerasan tablet
b. Uji kerapuhan tablet
c. Uji kesergaman bobot
d. Uji kebocoran kemasan primer
e. Uji kebocoran kemasan sekunder

18. R&D sebuah industry farmasi ingin membuat tablet Naproxen 450mg/tablet dengan bobot
total 500mg. setelah dilakukan cetak tablet yang dihasilkan mengalami caping dan laminating.
Pada saat reformulasi, hal apa yang perlu di perhatikan? *
a. Pengikat
b. Pengisi
c. Penghancur
d. Pelicin
e. Penyalut

19.Suatu industri farmasi yang memproduksi injeksi kering ceftriakson, akan mensterilkan
sediaan tersebut dengan metode sterilisasi yang akan mendenaturasi protein. Metode yang
dimaksud adalah?
a. Sterilisasi panas basah
b. Sterilisasi panas kering
c. Sterilisasi dengan radiasi
d. Sterilisasi dengan penyaringan
e. Sterilisasi dengan bahan kimia

20. Suatu obat tradisional yang diproduksi oleh IOT akan dilakukan pengukuran kadar. Objek
yang akan dilakukan pengujian adalah flavonoid. Metode pengujian paling tepat apa yang harus
dilakukan?
a. Spektrofotometri massa
b. Spektrofotometri Uv- vis
c. AAS
d. IR
e. KCKT

21. Suatu zat aktif akan dibuat tablet dan memiliki karakteristik berikut: tidak kompresibel, tidak
mudah mengalir, dan mudah terurai oleh air. Metode pembuatan yang tepat adalah *
a. kempa langsung
b. granulasi basah
c. granulasi kering
d. Granulasi kombinasi
e. Kapsulasi

181
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

22. Seorang apoteker di bagian produksi akan membuat tablet salut berwarna hijau, tapi
pewarnaanya tidak merata. apa yang dilakukan untuk masalah tersebut? *
a. Mengganti dengan pewarna larut minyak
b. Melakukan pengadukan saat penyalutan
c. Perkecil ukuran partikel yang akan disalut
d. Meningkatkan jumlah cairan penyalut
e. Meningkatkan kekentalan cairan penyalut

23. Tablet X diproduksi secara dry compression. Pada tahap pre compression, banyak massa
yang menempel di punch dan dies. Apa yang menyebabkan masalah tersebut? *
a. kekurangan glidan
b. kekurangan lubrikan
c. kekurangan gaya kompresi
d. kekurangan waktu/lama kompresi
e. kekurangan bahan pengering

24. Industri farmasi mengalami masalah dalam pembuatan tablet kandesartan dengan metode
granulasi kering. Campuran zat aktif dan eksipien menempel/lengket di punch. apakah penyebab
dari permasalahan tersebut... *
a. Glidan tidak cukup
b. Lubrikan tidak cukup
c. Ukuran partikel tidak homogenya
d. Tekanan kompresi terlalu tinggi
e. Kecepatan kompresi terlalu lambat

25. Suatu industri farmasi membuat tablet metformin dengan metode granulasi basah diketahui: -
kadar air 5% - sifat alir serbuk 7 g/s saat dicetak tablet mengalami 'sticking', permasalahan apa
yang terjadi:
a. Kadar air terlalu tinggi
b. Kadar air terlalu rendah
c. Kompresibilitas jelek
d. Kecepatan tabletasi tinggi
e. Bahan pelicin yang kurang

26. Sebuah industri farmasi memproduksi sediaan tablet. Pada saat pencetakan terjadi masalah
berupa bagian atas tablet terbelah menjadi 2 bagian, antara bagian atas tablet dan bagian
utamanya ,masalah tersebut di namakan apa?
A. Sticking
B. Capping
C. Chipping
D. Cracking
E. Motling

182
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

27. Suatu industri melakukan disolusi terbanding terhadap obat copy dari hasil disolusi
didapatkan presentasi sebesar 79, 81,83,86,89,91. Menurut ketentuan persyaratan nilai tidak
kurang dari 80% (Q). alasan pengujian obat tersebut ditolak adalah *
a. Ditolak karena terdapat 1 yang dibawah 80%
b. Ditolak karena terdapat 3 yang dibawah 85 %
c. Ditolak karena terdapat 5 yang dibawah 90 %
d. Ditolak kerena terdapat 1 yang dibawah 70%
e. Ditolak karena terdapat hanya 1 yang diatas 90

28. Sebuah industri farmasi akan membuat sediaan tablet lepas lambat dengan sistem matriks
menggunakan polimer, sediaan yang akan dibuat mengandung kaptopril, kaptopril memiliki sifat
mudah larut dalam air dan memiliki permeabilitas yang rendah sehingga termasuk dalam BSC
kelas III. Polimer apa yang paling cocok untuk sediaan tsb? *
a. HPMC
b.Polietilen
c.PVC
d.Etilselulosa
e.Kopolimer metal akrilat-metaklirat

29. Industri farmasi sedang mengembangkan bentuk sediaan larutan dengan bahan aktif
ibuprofen. Ibuprofen memiliki sifat sukar larut air. Oleh karena itu untuk meningkatkan
kelarutan ditambahkan polimer hidrofilik. Metode apakah yang digunakan? *
a. Kosolvensi
b. Solubilitas
c.Komplek inklusi
d.Dispersi padat
e. Pembentukan garam

30. Sebuah industri farmasi memproduksi obat copy tablet theofilin untuk pertama kalinya. Oleh
karena itu pabrik farmasi tersebut akan melakukan uji bioekivalen obat copy yang diproduksi
dengan obat paten yang telah beredar. Berapakah jumlah subjek minimal yang dibutuhkan untuk
melakukan uji tersebut?
a. 8 subjek
b. 9 subjek
c. 10 subjek
d.11 subjek
e. 12 subjek

31. Seorang Apoteker di industri akan melakukan uji disolusi tablet metformin. Tablet dilakukan
uji disolusi tahap pertama tapi tidak memenuhi syarat. Lalu dilakukan uji tahap dua. Berapa
tablet yang ditambahkan?
a. 3 tablet
b.5 tablet
c. 6 tablet
d. 7 tablet
e. 9 tablet

183
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

32. Berapa jumlah tablet yang diambil untuk pemeriksaan keseragaman bobot menurut FI V
a. 5
b. 10
c. 15
d. 20
e. 25

33. Uji volume terpindahkan pada suspensi 500mg/5ml sebanyak 60ml pada 10 wadah. Hasilnya
tidak kurang dari 100%, namun 1 wadah kurang dari 95%. Langkah selanjutnya? *
a. Release
b. Reject
c. Menguji 5 wadah lagi
d. Menguji 10 wadah lagi
e. Menguji 20 wadah lagi

34. Bagian produksi industri farmasi memproduksi sediaan tablet antasida menggunakan metode
granulasi basah. Bahan tambahan yang digunakan adalah amilum jagung, sodium starch
glycolate, polivinil pirolidin, zat warna hijau, mg stearat, talk. Apakah bahan yang ditambahkan
pada tahap akhir sebelum pencetakan
a. Amilum jagung
b. Sodium starch glycolate
c. Polivinil pirolidin
d. Zat warna hijau
e. Mg stearat

35. Bagian pengawas mutu di industri farmasi melakukan uji distribusi ukuran granul ibuprofen.
Metode apa yang dlakukan ?
a. Sedimentasi
b. Pengayakan
c. Mikroskopik
d. Coulter counter
e. Ultrasentrifugasi

36. Riset dan pengembangan Industri Farmasi ingin membuat sediaan zink okside topikal yang
tidak mudah mengendap dan caking, untuk memenuhi karakteristik tersebut, maka bahan
tambahan yang diperlukan adalah?
a. Emulsifying agent
b. Flavouring agent
c. Anticaploking agent
d. Sweetening agent
e. Suspending agent

184
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

37.Sebuah industri farmasi membuat tablet dengan bahan baku Mg stearate,Asam Askorbat,
vitamin C. dalam pembuatan tablet terjadi permasalahan yaitu pada saat pencetakan tablet rapuh.
Sebagai seorang apoteker apa yang harus dilakukan untuk mengatasi tablet yang rapuh *
a. Mengganti alat kempa
b. Mengurangi bahan tablet
c. Menambahkan pengikat
d. Mengurangi volume tablet
e. Memperbaiki sifat alir tablet

38.Suatu industri farmasi melakukan produksi obat atorvastatin tablet menggunakan bahan
tambahan berupa bahan pengikat untuk mencegah terjadinya kerusakan pada proses pembuatnya.
Manakah dibawah ini yang termasuk bahan pengikat
a. Croscarmellose
b. Amilum
c. Mg Strearate
d. Povidon K
e. Crospovidon

39.Seorang RnD di suatu pabrik sedang melakukan percobaan sediaan tablet. Tablet tersebut
akan dilakukan tahapan coating. Pada waktu proses coating, tablet mengalami cracking.
Tindakan apa yang harus dilakukan untuk mengatasi tablet cracking tersebut?
a. Penambahan konsentrasi larutan gula
b. Penambahan serbuk penyalut
c. Penambahan konsentrasi plastisizer
d. Penambahan konsentrasi pewarna
e. Penambahan konsentrasi waxing

40.Industri farmasi akan membuat produk tablet orodispersible loratadin 10 mg, tablet
orodispersible harus mudah larut dalam rongga mulut. Disintegran yang sesuai untuk obat
tersebut adalah :
a. krosprovidon
b. amilum
c. mikrokristaline selulosa
d. laktosa
e. metilpropil selulosa

41. Berapa jumlah persyaratan Apoteker di Industri Farmasi? *


a. 1
b. 2
c. 3
d. 4
e. 5

185
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

42. Suatu industri farmasi akan membuat sedian lepas lambat dengan komposisi yaitu :
promogel, As.stearat, etil selulosa, amilum dan laktisa. Bahan yang berperan dalam lepas lambat
sediaan adalah
a. Primogel
b. Mg.Stearat
c. Etil selulosa
d. Amilum
e. Laktosa

43. Tablet vitamin C ingin dikemas dengan kemasan blister. Menurut CPOB, pengemasan
vitamin C tersebut dilakukan di ruang kelas?
a. Kelas A
b. Kelas B
c. Kelas C
d. Kelas D
e. Kelas E

44. Industri farmasi membuat sediaan injeksi Ambroxol dengan tambahan Thimerosal. Apa
fungsi bahan tersebut?
a. Kosolven
b.Dapar
c. Pengawet
d. Antioksidan
e. Pendispersi

45. Suatu industri obat akan menambahkan indikasi pada sediaannya yang sudah teregistrasi.
Termasuk apakah registrasi pada BPOM tersebut? *
a. Registrasi ulang
b.Registrasi baru
c.VaMa
d.VaMi A
e.VaMi B

46. Suatu IOT akan memproduksi sirup OHT untuk hepatoprotektif. Untuk uji cemaran logam
berat metode apa yang digunakan? *
a. KLT
b. KCKT
c. Spektro UV
d. Spektro Massa
e. AAS

186
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

47Sebuah industri akan memproduksi tablet dengan zat aktif Cefiksim yang sudah off paten,
untuk orang dewasa, sebelum diedarkan pabrik tersebut harus memenuhi persyaratan uji oleh
BPOM.Apakah uji yang harus dipenuhi ? *
a. Biaoavaibility
b. Bioekivalen
c. Disolusi Terbanding
d. Stabilitas
e. Kadar

48. Industri Farmasi akan membuat sediaan injeksi streptomisin. Pelarut yang digunakan adalah
water for injection (WFI) diolah sesuai persyaratan CPOB. Pengolahan menggunakan sistem
pengairan dengan suhu konstan yaitu *
a. Diatas 100oC
b. Diatas 90oC
c. Diatas 80oC
d. Diatas 70oC
e. Diatas 60oC

49. Dilakukan pengambilan sampel dengan pipet 0,5 mL, lalu diencerkan hingga 50 mL. Berapa
faktor pengenceran
a. 10
b. 50
c. 100
d. 150
e. 5

50. Berapa jumlah minimal apoteker di industri Obat Tradisional *


a. 1
b. 2
c. 3
d. 4
e. 5

187
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

PERTEMUAN 10 LPIF
PRETEST
1. Departemen RnD akan membuat sediaan suspensi kloramfenikol palmitat, bahan tambahan
yang digunakan untuk mendispersikan bahan aktif adalah
a. Anti caplocking agent
b. Sweetening agent
c. Flavouring agent
d. Suspending agent
e. Emulsifying agent

2. Suatu industri farmasi akan membuat suspensi ibuprofen, setelah dilakukan evaluasi ternyata
didapatkan suspensi membentuk caking, apa tindakan yang perlu dilakukan untuk memperbaiki
suspensi tersebut *
a. menambahkan humektan
b. merubah tipe menjadi flokulasi
c. merubah tipe menjadi deflokulasi
d. menambah kosolven
e. menambah surfaktan

3. Kloramfenikol memiliki rasa sangat pahit dan sukar larut air. Kloramfenikol palmitat memiliki
rasa agak pahit dan praktis tidak larut air. Sediaan yang dapat dibuat? *
a. Kapsul kloramfenikol
b. Kapsul kloramfenikol palmitat
c. Tablet salut selaput kloramfenikol
d. Suspensi kloramfenikol
e. Suspensi kloramfenikol palmitat

4. Perusahaan farmasi ingin membuat sediaan suspensi paracetamol. Bahan tambahan yang
digunaikan adalah kollidon 30, Apakah fungsi penambahankolidon 30? *
a. Emulgator
b. Floacculating agent
c. Thickening agent
d. Chelating agent
e. Buffering agent

5. RND suatu industri farmasi sedang mengembangkan sirup laktulosa. Pada formula
Ditembahkan sodium lauril sulfat untuk meningkatkan kelarutan. Dinamakan apa metode
penambahan Sodium lauril sulfat? *
a. disperse padat
B. kompleks inklusi
C. Solubilitas
D. Kosolvensi
E. Enhancher

188
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

6. Apoteker dibidang industrin farmasi mengembangkan sedimen sediaan sirup kering


amoksisislin. Hasil pengian rasion sedimentasi yang di dapat volume akhir (Vu)= 3 ml dan
volume awal (Vo)=1,5 ml . Berapakah nilai sedimen tersebut? *
A. 0,15
B. 0,25
C. 0,5
D. 1
E. 2

7. Bidang riset dan pengembangan industri farmasi mengembangkan suspensi ibuprofen. Hasil
pengujian mengatakan bahwa suspensibilitasnya baik. Namun terjadi caking pada dasar botol.
Bagaimana mengatasi permasalahan tersebut? *
a. Jumlah bahan aktifditurunkan
B. Viskositas di naikkan
C. Suspensi sistem flokulasi
D. Suspensi sistem deflokulasi
E. Jumlah suspensi agent di naikkan

8.Bagian RnD sebuah industri farmasi akan membuat suspensi zink. Diketahui bahwa zat aktif
tidak dapat terbasahi sehingga tidak terdispersi dengan baik. Eksipien apa yang harus
ditambahakan? *
a. Na Benzoat
b. Propilenglikol
c. Sirup
d. Aqua
e. alfa tokoferol

9. Bagian R & D industri farmasi melakukan penggembangan sediaan suspensi antasida. Hasil
evaluasi sifat alir dihubungkan pada gambar antara laju geser dengan gaya geser pada kurva
berikut: Apakah sifat alir sediaan tersebut ? *

A. Newtonian
B. Plastis
C. Tiksotropik
D. Pseudoplastis
E. Dilatan

189
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

10. Suatu sediaan emulsi mengalami kerusakan dimana emulsi tepisah menjadi 2 bagian dan
tidak dapat dicampurkan kembali Peristiwa apa yang terjadi ? *
a. Cracking
b. Creaming
c. Capping
d. Deflokulasi
e. Inversi phasa

11. Industri Farmasi akan membuat sediaan salep acidum salicilicum. Bahan tersebut diketahui
bersifat lipofilik. Basis apa yang cocok digunakan dalam pembuatan sediaan ini? *
a. Basis oleaginous
b. Basis absorbsi(anhydrous)
c. Basis absorbsi (tipeW/O)
d. Basis tercuci (tipe O/W)
e. Basis terlarut

12. Industri Farmasi akan membuat sediaan salep, dengan komposisi Kloramfenicol 2% Alfa
tokoferol 0,05% Propil paraben dan Vaselin flavum. Fungsi dari alfa tokoferol adalah *
a. antioksidan
b. Pengawet
c. Pengkhelat
d. zat aktif
e. corigen odoris

13. Industri farmasi sedang mengembangkan bentuk sediaan larutan dengan bahan aktif
kloramfenikol palmitat, diketahui bahwa kloramfenikol palmitat sukar larut dalam air dan tidak
mudah terbasahi. Oleh karena itu, untuk meningkatkan stabilitas obat maka ditambahkan polimer
hidrofilik. Metode apakah yang digunakan? *
a. kosolvensi
b. Solubilisasi
c. Kompleks inklusi
d. dispersi padat
e. pembentukkan garam

14. Sebuah indutri farmasi akan melakukan uji stabilitas produk tablet effervesen dengan cara
membuka dan menutup wadah berkali-kali. Apa nama pengujian stabilitas tersebut? *
a. Accelerated stability test
b. Long term stability test
c. In use stability test
d. On going stability test
e. Short term test

15.Apotek A menerima resep racik bedak yang menggunakan campuran mentol, talk, camphore
dan asam salisilat. Apoteker medapati bawa akan ada kerusakan sediaan jika sediaan tersebut
dibuat. Kondisi apa yang dapat terjadi *
a. Eutektik d. Flokulating

190
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

b. Creaming e. Motling
c. Cracking

16. Suatu industri farmasi dengan memformulasi bahan obat untuk dibuat bentuk sediaan eliksir
karena zat aktifnya memiliki kelarutan yang buruk, apoteker menambahkan bahan kosolvensi.
Yang termasuk kosolvensi dibawah ini adalah *
A. PVP
b. Etanol
c. Propilenglikol
d. TEA
e. MetanoL

17. Suatu industri farmasi akan membuat tablet asam mefenamat yang temasuk dalam kelas BCS
II. Bahan aktif yang memiliki masalah pada kelarutan sehingga ditambahkan gliserin. Fungsi
gliserin adalah *
a. Pengikat
b. Penghancur
c. Pembasah
d. Pengisi
e. Pelincir

18. Industri farmasi menyusun studi stabilisasi dipercepat untuk sediaan tablet captopril. Pada
kondisi penyimpanan 40°C ± 2°C / 75% RH ± 5% RH. Kapan proses pengujian dilakukan? *
a. Pengujian dilakukan pada setiap tahun
b. Pengujian dilakukan pada awal dan akhir penyimpanan
c. Pengujian dilakukan pada bulan ke 0,3,6,9,12
d. Pengujian dilakukan pada bulan ke 0,3, dan 6
e. Pengujian dilakukan setiap bulan

19. Sebuah industri farmasi akan mengembangkan formulasi sediaan emulsi. Hasil pengujian
evaluasi dapatkan sediaan terlalu kental, apa yang perlu diperbaiki? *
a. berat jenis
b. wadah
c. Viskositas
d. Fase emulsi
e. Zat aktif

20. Suatu industri farmasi akan membuat akan memuat membuat sediaan krim denga =n
campuran fase air dan fase minyak, dibawah ini yang merupakan penyusun fase air adalah *
a. asam stearat
b. stearil alkohol
c. vaselin
d. Propilenglikol
e. Adepslanae

191
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

21. Salep kloramfenikol dilakukan uji stabiltias mengikuti american guideline. Pada suhu 25°C
dan RH 60%. Dibuat 15 sampel dan dimasukkan ke dalam botol. Lalu dilakukan sampling pada
waktu tertentu. uji stabilitas tersebut dinamakan ? *
a. Long term
b. Intermediate
c. short term
d. Accelerated
e. Mid Term

22. Bagian Qc industri farmasi melakukan penetapan kadar tablet rifampisi. Diketahui A (1%, 1
cm) adalah 65 dengan panjang gelombang 234 nm dan konsentrasi 10 ppm. Nilai Absorbansi
untuk pengujian tersebut adalah? *
a. 65
b. 6,1
c. 0,65
d. 0,065
e. 0,0065

23. Bagian QC suatu industri farmasi melakukan pemeriksaan bahan baku zat aktif amoxicillin,
setekah dilakukan pemeriksaan tenyata bahan baku telah tercemar oleh logam merkuri, sehingga
bahan baku diletakkan di ruangan lain. Ruang apakah itu? *
a. Reject
b. Penerimaan
c. Karantina
d. Release
e. Sampling

24. Suatu industri kosmetik sedang mengembangkan sediaan krim pencerah wajah yang
mengandung bahan tambahan, nipagin, propilenglikol, trietanolamin, dan aquades. Bahan
tambahan yang berfungsi untuk meningkatkan penetrasi obat kedalam kulit adalah? *
a. Karbopol
b. CMC
c. Propilenglikol
d. Nipagin
e. Trietanolamin

25. Uji peleburan suppositoria basis oleum cacao diuji pada suhu? *
a. 24
b. 25
c. 26
d. 28
e. 30

192
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

26. Suatu industri akan memformulasikan sediaan gel kalium dikofenak yang mengandung
eksipien karbopol 2% dan TEA 2%, hasil evaluasi diperoleh memiliki daya sebar gel yang
kurang, apa yang harus dilakukan? *
a. Meningkatkan konsentrasi karbopol
b. Menurunkan konsentrasi karbopol
c. Meningkatkan konsentrasi TEA
d. Menurunkan konsentrasi TEA
e. Meningkatkan zat aktif

27. Bagian Research and Development dari inudstri farmasi membuat tablet orodispersible
loratadin. Tablet orodispersible harus cepat terdisintegrasi saat kontak dengan mukosa mulut.
Oleh karena itu dibutuhkan bahan tambahan yang mendukung disintegrasi tablet ini. Bahan
tambahan apa yang digunakan adalah? *
a. Krospovidon
b. Amilum
c. Mikrokristalin selulosa
d. Alginate. Na- CMC
e. Mg Stearat

28. Industri farmasi akan membuat obat topikal mikroemulsi dengan komposisi minyak sereh,
minyak kayu putih, ethanol, tween 80, dan air suling. Bahan manakah yang termasuk
kosurfaktan? *
a. Minyak sereh
b. Minyak kayu putuh
c. Ethanol
d. Tween 80
e. Air suling

29. Seorang apoteker di suatu industri obat tradisional akan melakukan analisis kandungan
alkohol dari sampel ekstrak kental kulit manggis demi kepentingan sertifikasi halal produknya.
Alkohol merupakan salah satu jenis zat yang mudah menguap. Apakah alat yang tepat digunakan
apoteker untuk analisis sampel tersebut? *
a. Kromatografi lapis tipis
b. Kromatografi kertas
c. Kromatografi kolom
d. Kromatografi cair kinerja tinggi
e. Kromatografi gas

30. apoteker suatu rumah sakit melakukan pengadaan larutan HCL pekat sebagai cairan reagen
pada laboratorium patologi klinik, apa yang harus disertakan dalam penyimpanan bahan
tersebut? *
a. Sertifikat analisa
b. Material Safety Data Sheet (MSDS)
c. Sertifikat CDOB
d. Sertifikat hasil uji ketersediaan hayati
e. Sertifikat hasil uji bioekivalens

193
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

31. Sutau industri farmasi melakukan penetapan kadar talet rifampisin dengan menggunakan
Spektro UV VIS. Diperoleh hasil %recovery dari 3 replikasi yaitu 98%-120%. Parameter uji apa
yg dilakukan? *
a. Linieritas
b. Akurasi
c. Presisi
d. Selektivitas
e. Sensitivitas

32. Sebuah industri akan membuat sediaan tetes mata untuk mata iritasi ringan hingga sedang,
kemudian untuk meningkatkanlama kontak maka ditambahkan bahan tambahan. Bahan
tambahan tersebut yaitu benzal konium klorida, HPMC, asam sitrat, Na sitrat, dan EDTA.Dari
bahan tersebut, bahan manakah yang dapat meningkatkan lama kontak ? *
a.benzal konium klorida,
b. HPMC
c. asam sitrat
d. Na sitrat
e. EDTA

33. Sebuah industri akan membuat sediaan tetes mata untuk mata iritasi ringan hingga sedang,
kemudian untuk meningkatkanlama kontak maka ditambahkan bahan tambahan. Bahan
tambahan tersebut yaitu benzal konium klorida, HPMC, asam sitrat, Na sitrat, dan EDTA.Dari
bahan tersebut, bahan manakah yang berfungsi sebagai preservatif ? *
a.benzal konium klorida
b. HPMC
c. asam sitrat
d. Na sitrat
e. EDTA

34. Apoteker baru diterima kerja di industri farmasi dan ditempatkan di bagian in process
control. Dia disuruh melakukan pengujian produk obat jadi ranitidin 150 mg untuk dewasa
menggunakan alat bejana kaca tertutup rapat yg tersambung dengan vakum berisi metilen blue.
Pengujian apa yg dilakukan menggunakan alat tersebut: *
a. Kerapuhan tablet
b.Kekerasan tablet.
c.Keseragaman bobot
d. Uji kebococan kemasan primer.
e. Uji kebocoran kemasan sekunder

35. Suatu indutri farmasi melakukan evalusi sediaan emulsi yang telah dibuatnya, setelah emulsi
disimpan beberapa lama terjadi perubahan fase emulsi, peristiwa apa yang terjadi *
a. Creaming e. Laminating
b. Craking
c. Inversi
d. Capping

194
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

36.Untuk pemesanan Fentanil injeksi, surat pemesanan dari APA ditujukan kepada? *
a. PBF terdekat
b. PBF Kimia Farma
c. Rumah sakit
d. Apotek
e. Puskesmas

37.Sebuah industri farmasi akan mengembangkan formulasi sediaan emulsi minyak ikan. Dari
hasil evaluasi, diketahui sediaan sangat kental sehingga dibutuhkan pengocokan kuat untuk
mengeluarkan sediaan tersebut dari wadah. Apakah evaluasi yang dilakukan? *
a. Berat jenis
b. Kebocoran wadah
c. Viskositas
d. Pemisahan fase
e. Creaming

38.QC industri farmasi ingin melakukan validasi terhadap produk betametason yang sudah lama
diproduksi namun belum dilakukan validasi. Data validasi tersebut digunakan untuk registrasi
ulang. Jenis validasi apa yang dilakukan? *
a. Prospective validation
b. Concurrent validation
c. Retrospective validation
d. Installation Qualification
e. Operational Qualification

39.Sebuah industri farmasi sedang melakukan pengembangan tablet A. Untuk pembuatannya


dilakukan validasi pada 3 bets berturut-turut. Validasi apakah yang dimaksud? *
a. Validasi retrospektif
b. Validasi konkuret
c. Validasi prosfektif
d. Parsial validasi
e Validasi design

40.Seorang pasien menebus resep yang berisikan komposisi sebagai berikut: asam salisilat 1%,
camphora 1%, mentol 0.5% dan talc ad 10 g. Apoteker menemukan masalah fisikokimia, apakah
itu? *
a. Eutektikum
b. Polimerisasi
c. Pemisahan
d. Kristalisasi
e. Kompleks

195
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

41. Apoteker di BPOM menganalisa kosmetik yang dicurigai mengandung merkuri. Metode
analisa yang digunakan adalah ICP-MS dan dilakukan validasi metode analisis. Salah satu
parameter yang dapat menentukan apakah metode tersebut sensitif atau tidak terhadap zat yang
diuji adalah? *
a. Akurasi
b. Linearitas
c. LOQ
d. LOD
e. Spesifisitas

42. Bagian pengawasan mutu sedang melakukan analisis aspirin dan paracetamol dengan
menggunakan HPLC. Untuk mengetahui bahwa yang dianalisis adalah zat yang diinginkan,
parameter yang diuji adalah *
a. sensitifitas
b.selektifitas
c. Akurasi
d. Presisi
e. LOD LOQ

43.Sebuah industri farmasi akan membuat Injeksi vitamin C, dalam proses pembuatannya
ditambahkan Na2CO3. Apa fungsi pena,bahan bahan tersebut? *
a. Antioksidan
b. Penyeimbang pH
c. Pengawet
d. Isotonis
e. Emulgator

44. menurut formularium nasional, basis salep 2-4 adalah *


a. cera alba
b. cera flava
c. vaselin album
d. vaselin flavum
e. Lanolin

45.Dalam pembuatan suppositoria dengan basis oleum cacao, terkandung 0.2 gram aminofilin
sebagai zat aktif. Jumlah suppositoria yang dibuat sebanyak 15 suppositoria dengan berat
masing-masing 3 gram. Jika koefisien oleum cacao adalah 0.86, berapakah jumlah basis oleum
cacao yang digunakan? *
a. 30.33
b. 36.12
c. 38.7
d. 33.33
e. 31.13

196
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

46. Perusahaan farmasi ingin membuat sediaan suspensi ibuprofen. Salah satu eksipien yang
ditambahkan kedalam formulanya adalah xanthan gum, selain bahan-bahan lainnya. Apakah
fungsi penambahan xanthan gum? *
a. Emulgator
b. Floacculating agent
c. Thickening agennt
d. Chelating agent
e. Buffering agent

47. Perusahan industri farmasi akan membuat sediaan tablet na. Diklofenak. Senyawa aktif
natrium diklofenak dapat membuat iritasi pada lambungJenis sediaan tablet apa yang cocok? *
A. Kunyah
B. Hisap
C. Pelepasan panjang
D. Pelepasab cepat
E. Tablet salut enteric

48. Bagian RnD industri farmasi akan mengembangkan obat Paracetamol untuk anak. Sifat obat
tersebut agak sukar larut dalam air. Untuk meningkatkan kelarutannya ditambahkan surfaktan.
Apakah metode peningkat kelarutan yang digunakan? *
A. Dispersi padat
B. Kompleks inklusi
C. Kosolvensi
D. Pembentuk
E. Solubilisasi

49. Suatu industri farmasi melakukan penetapan kadar tablet asam mefenamat dengan
menggunakan metode spektrofotometri. Pengukuran serapan dilakukan pada panjang gelombang
yang sesuai. Penentuan kadar dilakukan dengan memasukkan serapan kadar ke dalam kurva
baku yang sudah dibuat. Metode kuantifikasi yang digunakan adalah *
A. Additions method
B. Single point calibration
C. Multiple point calibration
D. One standart for each..
E. Multiple standart for each.

50. Suatu industri farmasi melakukan pengujian mutu terhadap sirup bromheksin hcl yang telah
di produksi tahun 2016 dengan perhitungan indeks kapabilitas proses. Perhitungan CpK untuk
menilai volume terpindahkan adalah sebesar 0,91 yang menunjukkan kemungkinan terjadi
kecacatan produk saat produksi selanjutnya. Tahapan apa yang dapat meningkatkan kapabilitas
tersebut?
a. Penimbangan
b. Pelarutan zat aktif
c. Pencampuran akhir
d. Pengisian-penutupan
e. Pengemasan sekunder

197
Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Yayasan Pharmasi Semarang
Program Studi Profesi Apoteker Angkatan XXVIII

198

Anda mungkin juga menyukai