Anda di halaman 1dari 4

ETIKA BISNIS

Delia Josita
111.17.035
Profil bisnis :
 Nama usaha : honey pok
 Alasan memilih nama : makanan jajan yang disukai oleh anak anak.
 Nama pengusaha : Delia josita andra ubro
 Nomer telp : 081247798485
 Tanggal berdiri : 06 oktober 2013
 Alamat perusahaan : jln ali meortopo
 Produk : makanan
 Email : ubrodella@gmail.com.

Latar belakang :
Saat ini honey pok sangat di sukai orang orang serta juga dengan anak kecil
hampir semua kenal dengan jajanan honey pok,alasan saya memilih usaha ini
karena saya salah satunya penggemar honey pok ini, dengan campuran bubuk
bermacam rasa,jajan honey pok ini sangat di gemari anak anak dan orang
orang di sekitar dan di tambah dengan pesaing lainnya yang sudah
menjalankan bisnis usaha ini lebih dulu,saya melihat bisnis ini akan sukses di
jalankan. Maka dengan pelihat peluang ini, saya membangun bisnis Honey pok
untuk menarik minat konsumen yang kebanyakan anak muda.
Target :
Target yang di tunju mulai dari anak anak kecil,remaja segmenting yang kami
pakai yaitudengan memasarka produk kami dari kalangan bawah sampai
kalangan atas. Stategi saya yaitu saya akan membuka cabang di berbagai mall.

Marketing :
 Produk : Produk yang saya buat dan jual adalah makanan jajan terbuat
dari ayam tepung.
 Harga : Honey pok mulai dari 15rb
 Tempat : saya membuka di berbagai mall dan di seputaran jalan raya.
 Promosi : kami mempromosi dan memperkenalkan produk ini di
berbagai media social seperti intagram dan facebook. Kami juga
membuat brosur untuk sebarkan di barbagai tempat agar masyarakat
bisa tertarik dengan produk saya ini.
Tujuan terhadap ekologi :
Pengaruh terhadap lingkungan : kamasan yang di gunakan adalah limbah
kertas, pada umunya orang membuang di tempat sampah,limbah kertas bekas
tempat kamsan yang di gunakan tersebut akan di buang ke tempat
pembuangan akhir.

usaha yang di buat ini mempunyai dampak pada lingkungan :


dampak positif :
 mengurangi jumlah pengganguran dalam membuka usaha ini
 meningkatkan pendapat masyarakat sekitar,meningkatkan
penghasilan,brati meningkatnya taraf hidup masyarkat sehingga hidup
menjadi sejahter
mengajak masyarakat luar untuk berbisnis atau masyarakat ingin juga
membuka usaha. Sehingga dapat bersaing di dunia kerja.
Dampak negatif :
 persaingan usaha semakin meningkat.
Dampak dari sisi keamanan :
 seakan berjalannya usaha yang di lakukan di rumah pemilik ,lalu lintas di
jalan yang ada juga pasti akan sedikit terganggu. Namun harus bisa
mengatur jalannya lalu lintas yang ada saat usaha di jalankan.

Anda mungkin juga menyukai