Anda di halaman 1dari 7

KISI-KISI UJIAN MADRASAH (UM)

MTS GURUJUGAN

Tahun Pelajaran : 2020/2021


Mata Pelajaran : IPA
Alokasi Waktu : 120 Menit
Jumlah Soal : 40 Soal (35 soal pilihan ganda, 5 soal Uraian)
Kurikulum : Kurikulum 2013 Revisi Tahun 2016

Lingkup Kela Level Bentuk No.


No. Kompetensi yang diuji Indikator Soal
Materi s Kognitif Soal Soal

1. Peserta didik mampu Pengukuran, VII Disajikan gambar hasil pengukuran Aplikasi PG 1
mengaplikasikan pengetahuan Zat dan suatu benda. Peserta didik dapat
tentang pengukuran Sifatnya menghitung hasil pengukuran tersebut

2. Peserta didik mampu Pengukuran, VII Disajikan beberapa peristiwa perubahan Pengetahuan PG 2
memahami konsep tentang Zat dan zat. Peserta didik dapat menunjukkan
Sifat dan perubahan zat Sifatnya jenis perubahan zat.

3. Peserta didik mampu Makhluk VII Disajikan kunci determinasi hewan. Aplikasi Uraian 36
mengaplikasikan pengetahuan Hidup dan Peserta didik dapat menentukan 4 nomor
tentang Klasifikasi makhluk Lingkungannya kunci determinasi pada hewan tertentu
hidup dengan benar.

4. Peserta didik mampu Pengukuran, VII Disajikan tabel perbedaan karakteristik Aplikasi PG 3
mengaplikasikan pengetahuan Zat dan antara unsur, senyawa, dan campuran.
tentang Zat tunggal dan Sifatnya Peserta didik dapat menentukan
campuran karakteristik antara unsur, senyawa, dan
campuran dengan benar.

5. Peserta didik mampu Pengukuran, VII Disajikan grafik suhu terhadap waktu Aplikasi Uraian 37
mengaplikasikan pengetahuan Zat dan dari proses pemanasan es sampai
tentang Suhu dan Kalor Sifatnya menjadi uap air. Peserta didik dapat
menghitung besar kalor yang diperlukan
pada proses tiap tahapan
6. Peserta didik mampu Makhluk VII Disajikan enam gejala alam siswa dapat Pengetahuan PG 4
memahami konsep tentang Hidup dan mengidentifikasi gejala-gejala alam
Gejala alam biotik dan Lingkungannya abiotik atau biotik
abiotik

7. Peserta didik mampu Makhluk VII Disajikan pernyataan tentang aktivitas Pemahaman PG 5
memahami konsep tentang Hidup dan makhluk hidup. Peserta didik dapat
Ciri-ciri makhluk hidup Lingkungannya mengidentifikasi ciri-ciri makhluk hidup

8. Peserta didik mampu Makhluk VII Disajikan pola interaksi antara dua Pengetahuan PG 6
memahami konsep tentang Hidup dan makhluk hidup. Peserta didik dapat
Interaksi antara makhluk Lingkungannya menunjukkan pola interaksi dari kedua
hidup dan lingkungan makhluk hidup tersebut

9. Peserta didik mampu Makhluk VII Siswa dapat menunjukan usaha yang Aplikasi PG 7
mengaplikasikan pengetahuan Hidup dan harus dilakukan untuk menanggulangi
tentang Dampak pencemaran Lingkungannya pencemaran yang terjadi di lingkungan
lingkungan/perubahan iklim sekitar
terhadap ekosistem

10. Peserta didik mampu bernalar Makhluk VII Disajikan pernyataan tentang beberapa Penalaran PG 8
tentang Dampak interaksi Hidup dan aktivitas manusia. Peserta didik dapat
makhluk hidup dan Lingkungannya menganalisis dampak dari aktivitas
lingkungannya manusia sebagai interaksi makhluk
hidup dan lingkungannya.

11. Peserta didik mampu Makhluk VII Disajikan data pencemaran di wilayah Penalaran Uraian 38
bernalar tentang dampak Hidup dan Indonesia. Peserta didik dapat
pencemaran dan perubahan Lingkungannya memberikan solusi untuk menanggulangi
iklim terhadap ekosistem pencemaran tersebut

12. Peserta didik mampu Mekanika dan VII Disajikan beberapa ciri planet. Peserta Pemahaman PG 9
mengaplikasikan pengetahuan Tata Surya didik dapat menentukan ciri-ciri planet
tentang Sistem tata surya, tertentu
rotasi dan revolusi bumi,
rotasi dan revolusi bulan
13. Peserta didik mampu Mekanika dan VII Disajikan fakta yang terjadi. Peserta didik Aplikasi PG 10
mengaplikasikan pengetahuan Tata Surya dapat menghubungkan fakta tersebut
tentang Sistem tata surya, dengan gerak rotasi atau revolusi bumi.
rotasi dan revolusi bumi,
rotasi dan revolusi bulan

14. Peserta didik mampu Struktur dan VIII Disajikan beberapa aktivitas manusia Pemahaman PG 11
memahami konsep tentang Fungsi sehari-hari. Peserta didik dapat
Sistem gerak pada manusia Makhluk memberikan contoh aktivitas yang
Hidup merupakan fungsi rangka manusia.

15. Peserta didik mampu Struktur dan VIII Disajikan beberapa gambar gerak Pemahaman PG 12
memahami konsep tentang Fungsi tumbuhan. Peserta didik dapat
Gerak pada tumbuhan Makhluk mendeskripsikan jenis gerak tumbuhan.
Hidup

16. Peserta didik mampu Struktur dan VIII Disajikan aktivitas manusia yang Aplikasi PG 13
mengaplikasikan pengetahuan Fungsi melibatkan gerak sendi. Peserta didik
tentang Mekanisme sistem Makhluk dapat menerapkan mekanisme gerak
gerak manusia Hidup sendi.

17. Peserta didik mampu Mekanika dan VIII Disajikan gambar gerak benda. Peserta Aplikasi PG 14
mengaplikasikan pengetahuan Tata Surya didik dapat menunjukan grafik gerak
tentang Gerak lurus dan benda tersebut dengan benar.
Hukum Newton

18. Peserta didik mampu Mekanika dan VIII Disajikan gambar jungkat-jungkit yang Penalaran PG 15
bernalar tentang Pesawat Tata Surya tidak seimbang. Peserta didik dapat
sederhana memecahkan masalah agar jungkat-
jungkit menjadi seimbang.

19. Peserta didik mampu Struktur dan VIII Disajikan gambar penampang daun. Pengetahuan PG 16
memahami konsep tentang Fungsi Peserta didik dapat mendeskripsikan
Struktur dan fungsi jaringan Makhluk bagian daun dan fungsinya.
tumbuhan Hidup
20. Peserta didik mampu bernalar Struktur dan VIII Disajikan gambar / pernyataan tentang Penalaran PG 17
tentang Keterkaitan struktur Fungsi struktur luar akar. Peserta didik dapat
jaringan tumbuhan dan Makhluk menyimpulkan fungsi dari bagian akar
fungsinya Hidup yang ditunjukkan.

21. Peserta didik mampu bernalar Struktur dan VIII Disajikan dua buah gambar percobaan Penalaran PG 18
tentang Percobaan Fungsi fotosintesis. Peserta didik dapat
fotosintesis Makhluk menyimpulkan hasil fotosintesis yang
Hidup diperoleh berdasarkan gambar tersebut.

22. Peserta didik mampu Struktur dan VIII Disajikan data hasil percobaan uji Penalaran PG 19
memahami konsep tentang Fungsi makanan, peserta didik dapat
Sistem pencernaan manusia Makhluk mengidentifikasi bahan makanan yang
Hidup mengandung zat makanan tertentu.

23. Peserta didik mampu Pengukuran, VIII Disajikan komposisi bahan-bahan pada Pengetahuan Uraian 39
memahami konsep tentang Zat dan produk makanan, peserta didik dapat
Zat Aditif dan Zat Adiktif Sifatnya menunjukkan bahan aditif dengan benar

24. Peserta didik mampu Struktur dan VIII Disajikan gambar sistem peredaran Pengetahuan PG 20
memahami konsep tentang Fungsi darah manusia. Peserta didik dapat
Sistem peredaran darah Makhluk menunjukkan urutan peredaran darah.
Hidup

25. Peserta didik mampu Mekanika dan VIII Disajikan gambar benda-benda yang Aplikasi PG 21
mengaplikasikan pengetahuan Tata Surya berada di kedalaman yang berbeda.
tentang Tekanan pada zat Peserta didik dapat membandingkan
besar tekanan hidrostatis yang diterima
oleh benda-benda tersebut.

26. Peserta didik mampu Struktur dan VIII Disajikan macam-macam gangguan pada Pengetahuan PG 22
memahami konsep tentang Fungsi sistem pernapasan. Peserta didik dapat
Sistem Pernapasan Makhluk menunjukkan penyebab gangguan
Hidup kesehatan sistem organ pernapasan.

27. Peserta didik mampu Struktur dan VIII Disajikan gambar anatomi ginjal, peserta Pengetahuan PG 23
memahami konsep tentang Fungsi didik dapat menunjukkan bagian ginjal
Sistem ekskresi Makhluk sesuai dengan fungsinya
Hidup

28. Peserta didik mampu Struktur dan VIII Disajikan informasi tentang kemampuan Aplikasi PG 24
mengaplikasikan pengetahuan Fungsi hewan tertentu dalam menggunakan
tentang mekanisme Makhluk gelombang ultrasonik. Peserta didik
pendengaran dan sistem Hidup dapat menghubungkan informasi
sonar tersebut dengan sistem Sonar (sound
Navigation and Ranging).

29. Peserta didik mampu Struktur dan IX Disajikan gambar tanaman. Peserta didik Aplikasi PG 25
mengaplikasikan pengetahuan Fungsi dapat menerapkan penyebaran biji yang
tentang Sistem Makhluk terjadi pada tanaman tersebut.
Perkembangbiakan pada Hidup
tumbuhan dan hewan

30. Peserta didik mampu Struktur dan IX Disajikan sebuah masalah tertentu. Penalaran PG 26
bernalar tentang penerapan Fungsi Peserta didik dapat memecahkan
teknologi perkembangbiakan Makhluk masalah tersebut dengan cara penerapan
tumbuhan dan hewan untuk Hidup teknologi perkembangbiakan tumbuhan
kesejahteraan manusia

31. Peserta didik mampu Struktur dan IX Disajikan beberapa pernyataan. Peserta Aplikasi PG 27
mengaplikasikan pengetahuan Fungsi didik dapat menerapkan pemanfaatan
tentang Manfaat pewarisan Makhluk pewarisan sifat dalam pemuliaan hewan.
sifat untuk pemuliaan Hidup

32. Peserta didik mampu Gelombang, IX Disajikan gambar proses pemberian Pemahaman PG 28
memahami konsep tentang Listrik, dan muatan listrik pada benda. Peserta didik
Listrik Statis magnet dapat mendeskripsikan aliran elektron
dan muatan listrik yang terjadi.

33. Peserta didik mampu Gelombang, IX Disajikan rangkaian listrik campuran. Aplikasi PG 29
mengaplikasikan pengetahuan Listrik, dan Peserta didik dapat menghitung kuat
tentang rangkaian listrik magnet arus total pada rangkaian listrik
campuran.
34. Peserta didik mampu Gelombang, IX Disajikan data penggunaan alat-alat Aplikasi Uraian 40
mengaplikasikan pengetahuan Listrik, dan listrik, peserta didik dapat menghitung
tentang Energi dan daya magnet biaya yang harus dibayarkan selama 1
listrik bulan.

35. Peserta didik mampu Gelombang, IX Disajikan pernyataan tentang tingginya Penalaran PG 30
bernalar tentang energi dan Listrik, dan biaya tagihan listrik sebuah rumah.
daya listrik Magnet Peserta didik dapat memecahkan
masalah pada kasus tersebut.

36. Peserta didik mampu Gelombang, IX Disajikan gambar cara memuati magnet. Pemahaman PG 31
memahami konsep tentang Listrik, dan Peserta didik dapat mengidentifikasi
Kemagnetan magnet kutub utara dan selatan yang dihasilkan
dari pembuatan magnet tersebut.

37. Peserta didik mampu Gelombang, IX Disajikan cara kerja dinamo pada sepeda. Aplikasi PG 32
mengaplikasikan pengetahuan Listrik dan Peserta didik dapat menghubungkan
tentang Kemagnetan, dan Magnet faktor-faktor yang mempengaruhi besar
induksi electromagnet kecilnya GGL induksi yang dihasilkan
pada dinamo.

38. Peserta didik mampu Makhluk IX Disajikan pernyataan tentang aplikasi Aplikasi PG 33
mengaplikasikan pengetahuan Hidup dan bioteknologi dalam bidang kesehatan.
tentang Peran Bioteknologi Lingkungannya Peserta didik dapat menerapkan
bioteknologi bidang kesehatan tersebut
untuk mengatasi masalah kesehatan

39. Peserta didik mampu Makhluk IX Disajikan pernyataan tentang prinsip Pemahaman PG 34
memahami konsep tentang Hidup dan bioteknologi. Peserta didik dapat
Bioteknologi Lingkungannya mengidentifikasi prinsip bioteknologi
industri.

40. Peserta didik mampu bernalar Makhluk IX Disajikan fenomena pencemaran Penalaran PG 35
tentang Proses dan produk Hidup dan lingkungan. Peserta didik mampu
teknologi ramah lingkungan Lingkungannya memecahkan masalah untuk mengatasi
pencemaran lingkungan melalui produk
teknologi ramah lingkungan.

....................., Februari 2021

Tim MGMP IPA Kab. ...................

Anda mungkin juga menyukai