Anda di halaman 1dari 14

4

FIKIH
Mandi Wajib
setelah Haid
Tujuan Pembelajaran
Dapat meyebutkan pengertian mandi
wajib dengan baik dan benar
Dapat menjelaskan mandi wajib
setelah haid bagi perempuan
Dapat menyebutkan rukun mandi
wajib dengan urut dan benar
Dapat mensimulasikan mandi wajib
setelah haid bagi perempuan
KOMPETENSI DASAR
3.3
4.3

Mempraktikkan mandi Menerapkan mandi wajib


wajib setelah haid bagi setelah haid bagi
perempuan sesuai syarat perempuan sesuai syarat
dan rukun dan rukun
Sebab-sebab Mandi Wajib

Pengertian Mandi Wajib


Pembahasan
Rukun Mandi Wajib
Hari ini
Sunnah Mandi Wajib

Hikmah Mandi Wajib


Sebab - sebab
Mandi Wajib

Melahirkan
1 Haid 3
(wiladah)

2 Ihtilam 4 Nifas
(keluar darah sesudah melahirkan)
(mimpi basah)
PENGERTIAN
MANDI WAJIB

Mandi wajib adalah mandi yang


wajib dilaksanakan Ketika seseorang
hendak menunaikan shalat, tawaf,
menyentuh mushaf al-Qur‟an, dan
lainnya disebabkan orang tersebut
sedang dalam kondisi berhadas
besar
Rukun
MANDI WAJIB

Rukun mandi wajib ada 2

1 2
Meratakan
Niat air ke
seluruh
tubuh
NIAT
MANDI WAJIB

Niat
Mandi Wajib setelah Haid

‫ﻨﻮﻴﺖ ﺍﻠﻐﺴﻞ ﻠﺮﻔﻊ ﺍﻷﻜﺒﺮ ﻤﻦﺍﻠﺤﻴﺾ ﻔﺮﻀﺎ ﻠﻠﻪ ﺘﻌﺎﻠﻰ‬


Artinya: “Aku niat mandi untuk menghilangkan hadas besar berupa haid,
fardhu karena Allah ta'ala."
SUNNAH
MANDI WAJIB

Sunnah-sunnah mandi wajib

Membaca basmalah bersamaan Mencelupkan kedua tangan ke dalam air dan


dengan niat mandi siramkan air ke akar – akar rambut kepala

Membersihkan kedua telapak tangan Menyiram air ke kepala sebanyak tiga kali
sebelum memasukan ketempat air dan mengguyurkannya keseluruh tubuh
Mendahulukan anggota badan sebelah
Menghilangkan kotoran yang ada kanan
pada badan
Tidak meminta tolong kepada orang lain
Membersihkan kemaluan atau beristinja’
kecuali ada uzur
Berwudu dengan sempurna sebelum
mandi Tidak berbicara kecuali ada kebutuhan
HIKMAH
MANDI WAJIB

Hikmah-hikmah mandi wajib

Mendapatkan pahala dari Allah Swt.

Menjaga Kebersihan Badan

Menumbuhkan rasa semangat

Meningkatkan Kepercayaan Diri

Memberi rasa nyaman kepada orang lain


Terimakasih!

‫ﻭ‬

Anda mungkin juga menyukai