Anda di halaman 1dari 5

PENDALAMAN MATERI

(Lembar Kerja Resume Modul)

A. Nama : Ghofar Ismail


B. Judul Modul : Makanan, Minuman Dan Penyembelihan
C. Kegiatan Belajar : Makanan Dan Minuman yang Halal, Tayyib, dan yang Haram (KB 1)
D. Refleksi :

NO BUTIR REFLEKSI RESPON/JAWABAN

Makanan Dan Minuman yang Halal, Tayyib, dan yang


Haram

Pengertian Makanan dan Minuman yang


Halal

Ketentuan tentang Makanan


Jenis-Jenis Makanan dan Minuman yang
dan Minuman yang Halal dan Halal
Thayyib

Problematika Makanan dan Minuman


yang Halal

Pengertian Makanan dan Minuman yang


Haram

Ketentuan tentang Makanan Sebab diharamkannya Makanan dan


dan Minuman yang Haram Minuman

Jenis-Jenis Makanan dan Minuman yang


Peta Konsep (Beberapa Haram

1 istilah dan definisi) di modul


bidang studi

Akibat Mengonsumsi Makanan dan


Minuman yang Haram

Hikmah mengonsumsi makanan


dan minuman yang halal dan
thayyib
Manfaat Mengonsumsi Makanan dan
Minuman Halal
1. Ketentuan tentang Makanan dan Minuman yang Halal dan
Thayyib

a. Pengertian Makanan dan Minuman yang Halal

segala sesuatu yang dapat dimakan

Makanan Halal

Kamus Besar Bahasa Indonesia Segala bahan yang kita makan atau
masuk ke dalam tubuh yang
membentuk atau mengganti jaringan
tubuh, memberikan tenaga, atau
mengatur semua proses dalam tubuh

Jamak

Bahasa Arab al-tha’am (‫)الطعام‬ al-ath’imah (ِ‫)ا لطعمة‬

Makanan-Makanan

segala sesuatu yang boleh dimakan oleh


Ensiklopedi Hukum Islam manusia atau sesuatu yang menghilangkan
lapar

Minuman barang yang diminum

Kamus Besar Bahasa Indonesia

Etimologi Ensiklopedi Hukum Islam

segala sesuatu yang


Melepaskan ikatan, dibolehkan, menyebabkan seseorang tidak
tidak dilarang menurut hukum dihukum jika menggunakannya
agama atau sesuatu yang boleh
dikerjakan menurut syarak

Makanan Dan
Minuman Makanan dan minuman yang baik yang dibolehkan
memakannya atau meminumnya menurut ketentuan
syariat Islam yaitu sesuai dengan yang diperintahkan
dalam al-Qur’an dan hadis

Hukum asal makanan dan minuman

Dia-lah (Allah) yang Menciptakan segala apa yang ada di bumi untukmu kemudian
Dia Menuju ke langit, lalu Dia Menyempurnakannya menjadi tujuh langit. Dan Dia
Maha Mengetahui segala sesuatu. (QS. al-Baqarah/2: 29).

Halal Cara
Pengolahanya

Halalnya suatu makanan


dan minuman

Halal Cara Halal Karena


Mendapatkannya Zatnya
b. Thayyib secara umum artinya adalah “sesuatu yang
dirasakan enak oleh indra dan jiwa”.
Kata ini merupakan derivasi dari kata thâba – yathîbu –
thayyiban. Beberapa makna kata ini adalah “suci dan bersih”,
“baik dan elok”, “enak”, serta dalam konteks fiqih, thayyib
kadang dimaknai sebagai halal juga

c. Jenis-Jenis Makanan dan Minuman yang Halal

Jenis Makanan Yang


Halal

1. Semua Makanan yang Tidak Diharamkan oleh


Allah dan Rasul-Nya
2. Semua Makanan yang Baik, Tidak Kotor dan
Tidak Menjijikan
3. Semua Makanan yang Tidak Memberi Mudarat,
Tidak Membahayakan Kesehatan Jasmani dan
Tidak Merusak Akal, Moral, dan Aqidah
4. Binatang Ternak, Seperti Kerbau, Sapi, Unta,
Kambing, Domba dan Lain-lain
5. Sebangsa Belalang
6. Binatang Hasil Buruan
7. Binatang yang Hidup di Laut/Air
8. Kuda

Jenis Minuman Yang


Halal

1. Semua jenis air atau cairan yang tidak


membahayakan bagi kehidupan manusia, baik
membahayakan dari segi jasmani, akal, jiwa,
maupun akidah.
2. Air atau cairan yang tidak memabukkan walaupun
sebelumnya pernah memabukkan seperti arak
yang berubah menjadi cuka.
3. Air atau cairan itu bukan berupa benda najis atau
benda suci yang terkena najis.
4. Air atau cairan yang suci itu didapatkan dengan
cara-cara yang halal yang tidak bertentangan
dengan ajaran agama Islam.

d. Problematika Berkaitan dengan Makanan dan Minuman


Haram dalam Masyarakat
✓ Apabila kita berkunjung kepada saudara kita lalu ia
menyuguhi makanan, maka hendaknya kita
memakannya tanpa bertanya tentang makanan
tersebut.
✓ Obat bius dan segala hal yang dapat menghilangkan
akal boleh digunakan ketika ada kebutuhan yang
sangat mendesak (darurat),
✓ Minuman hasil rendaman suatu jenis bahan, mubah
hukumnya selama belum mencapai batasan yang
memabukkan
✓ Tidak diperbolehkan berobat dengan khamer
✓ Para ulama bersepakat bolehnya memakan bangkai
dan sejenisnya dalam kondisi darurat
✓ Tidak diperbolehkan makan bangkai lebih dari
kebutuhan
✓ Tidak diperbolehkan memakan benda yang mematikan,
meskipun darurat
✓ Makanan impor dari negeri kafir
2. Ketentuan tentang Minuman dan Makanan yang Haram

a. Pengertian Makanan dan Minuman yang Haram

Terlarang (oleh agama Islam); tidak halal:


hukumnya apabila makan bangkai
Haram
suci; terpelihara; terlindung: tanah di Mekah itu adalah
semulia-mulia tempat di atas bumi hukumnya apabila
makan bangkai
Kamus Besar Bahasa Indonesia
sama sekali tidak; sungguh-sungguh tidak: selangkah --
aku surut makan bangkai

terlarang oleh undang-undang; tidak sah

Etimologis al-hurmah sesuatu yang tidak boleh


dilanggar

Syarak Apa yang dituntut untuk ditinggalkan dengan


tuntutan yang tegas, di mana pelakunya akan
dikecam, dikenai sanksi ketika di dunia dan
azab ketika di akhirat
Yusuf al-Qardhawi

Makanan dan minuman yang


haram

makanan dan minuman yang dilarang secara tegas untuk


dikonsumsi sesuai dengan ketentuan yang diatur di dalam al-
Qur'an dan hadis

Sumber al-Qur'an dalam


bentuk pengharaman

Dan menghalalkan bagi mereka segala yang baik dan mengharamkan


bagi mereka segala yang buruk. (QS. al-A’raf / 7: 157)

b. Sebab-sebab diharamkannya makanan dan minuman


1) Berbahaya
- Makan atau minum hingga melebihi batas
- Meminum racun
- Makan atau minum sesuatu yang diketahui berbahaya
2) Memabukkan atau Merusak Akal
3) Najis
4) Menjijikkan
5) Milik Orang Lain

c. Jenis-jenis Makanan dan Minuman yang Haram


1) Haram Lidzatihi (Makanan yang Haram Karena Zatnya)
2) Haram Lighairihi (makanan yang haram karena faktor
eksternal)
a) Bangkai
(Kecuali: Bangkai Ikan, Bangkai Belalang, Bangakai
Janin yang berada dalam perut hewan yang
disembelih)
Hikmah diharamkannya bangkai untuk manusia
(Yusuf Qardhawi)
(1) Naluri manusia yang sehat pasti tidak akan makan
bangkai dan dia pun akan menganggapnya kotor.
(2) Supaya setiap muslim suka membiasakan
bertujuan dan berkehendak dalam seluruh hal
(3) Binatang yang mati dengan sendirinya, pada
umumnya mati karena sesuatu sebab, mungkin
karena penyakit yang mengancam, atau karena
sesuatu sebab mendatang, atau karena makan
tumbuh-tumbuhan yang beracun dan sebagainya
(4) Allah mengharamkan bangkai kepada umat
manusia
(5) Supaya manusia selalu memperhatikan Binatang-
binatang yang dimilikinya, tidak membiarkan begitu
saja binatangnya itu diserang sakit dan kelemahan
sehingga mati dan hancur

d) Binatang Disembelih untuk selain Allah


e) Binatang disembelih tanpa membaca basmalah
f) Jallalah (binatang yang sebagian besar makanannya
adalah benda Najis)
g) Makanan halal yang diperoleh dari usaha dengan cara
zalim
h) Semua makanan Halal yang Tercampur Najis

➢ Minuman yang diharamkan dapat dilihat dari jenisnya :


1) Semua minuman yang memabukkan atau apabila
diminum menimbulkan mudarat dan merusak badan, akal,
jiwa, moral, dan akidah seperti arak, khamer, dan
sejenisnya
2) Minuman dari benda najis atau benda yang terkena Najis
3) Minuman yang didapatkan dengan cara-cara yang tidak
halal atau yang bertentangan dengan ajaran Islam

3. Hikmah mengonsumsi makanan dan minuman yang halal


dan thayyib
➢ Akibat yang akan menimpa bagi orang yang makan
makanan yang haram antara lain
1) Makanan Haram akan Merusak Hati
2) Doa Tidak Dikabulkan
3) Merusak Amal-amal Salih
4) Merasa Hina dan Rendah
5) Menyebabkan Keturunannya Rusak

➢ Hikmah dan manfaat yang dapat membantu manusia


menjalani kehidupan sebagai hamba Allah swt. dengan
yang lebih baik, antara lain:
1) Supaya doa dikabulkan oleh Allah swt
2) Selamat dari siksaan api neraka
3) Amal ibadah diterima Allah swt
4) Membentuk darah daging yang baik dalam badan

1. Makanan haram karena sebab tertentu seperti contoh untuk


sesembahan karena dilihat dari cara penyembelihanya sudah
Daftar materi bidang studi
benar tapi niatnya yang tidak benar terkadang anak didik
2 yang sulit dipahami pada
masih suka membandingkan dengan kepercayaan nenek
modul
moyang jadi benar-benar harus menjelaskan detail sampai
pembahasan musrik

1. Masalah hukum makanan baru tentang kepiting dan bekicot


Daftar materi yang sering
dimana masih jadi perdebatan para ulama
3 mengalami miskonsepsi
2. Masalah hukum makan di warung yang belum jelas
dalam pembelajaran
kehalalanya

Anda mungkin juga menyukai