Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KABUPATEN KOLAKA TIMUR

DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS MOWEWE
Jln. Puskesmas No 04 Kel. Inebenggi Kec.Mowewe Kode Pos 93571

KERANGKA ACUAN PROGRAM TB PARU

1. PENDAHULUAN
Tuberkulosis adalah penyakit menular yang disebabkan oleh kuman TB ( Mycobacterium
Tuberculisis). Sebagian besar kuman TB menyerang paru, tetapi dapat juga mengenai organ
tubuh lainnya. Oleh karena itu perlu diupayakan program penanggulangan dan pemberantasan
penyakit TB paru.
Sejak tahun 1995, program pemeberantasan penyakit tuberculosis paru telah dilaksanakan
dengan strategi DOST ( Directly Obeserved Treatment Shot Couse ) yang direkomendasikan
oleh WHO. Penanggulangan TB dengan strategi DOST dapat memberikan angka kesembuhan
yang tinggi.
2. LATAR BELAKANG
Penyakit TB merupakan masalah utama Kesehatan, tahun 1995 menunjukkan bahwa penykait
TB merupakan penyebab kematian nomor 3 dan nomor 1 dari golongan penyakit infeksi.
Diprkirakan 100.000 penduduk indomesia terdapat 130 penderita TB positif. Penyakit TB
Sebagian besar kelompok usia kerja produktif, kelompok ekonomi lemah dan Pendidikan
rendah.
3. TUJUAN
a. Tujuan Umum
Menurunkan angka kesakitan dan angka kematian dengan cara memutuskan mata rantai
penularan sehingga penyakit TB tidak lagi merupakan masalah Kesehatan masyarakat.
b. Tujuan Khusus
 Tercapainya angka kesembuhan dari semua penderita baru yang ditemukan
 Tercapainya cakupan penemuan penderita secara bertahap.

4. KEGIATAN POKOK DAN RINCIAN KEGIATAN


a. Kegiatan Pokok
Upaya untuk mensukseskan Program DOST di puskesmas mowewe direncanakan akan
diadakan kegiatan sebagai berikut:
 Pemeriksaan Spesimen dahak dari setiap suspek
 Pelacakan kasus TB
 Pemeriksaan kontak serumah pasien TB positif
 Pengawasan minum Obat ( PMO) pada penderita
 Penyuluhan kepada masyarakat
b. Rincian kegiatan
 Melakukan penjarianan TB paru, TB MDR dan TB HIV
2

 Melakukan pemeriksaan kontak serumah bila ada kasus TB paru


 Melakukan kunjungan rumah untuk PMO
 Melakukan penyuluhan TB di wilayah kerja puskesmas mowewe
5. CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN
a. Melakukan penjariang suspek
b. Melakukan pengobatan pasien positif TB
c. Melakukan pencatatan
6. SASARAN
Masyarakat Kecamatan Mowewe yang terduga maupaun yang positif.
7. JADWAL
Setiap hari Kerja
8. EVALUASI PELAKSANAAN KEGIATAN DAN PELAPORAN
Kegiatan penjariangan dan pengobatan TB paru dilakukan setiap hari kerja di puskesmas
Mowewe. Pencatatan dilakukan dengan melakukan pengimputan di SITB. Pelaporan kegiatan
TB paru dilakukan satu kali sebulan oleh pengelolah TB paru ke Dinas Kesehatan Kabupaten
Kolaka Timur.
9. PENCATATAN DAN PELAPORAN
Pencatatan dilakukan setiap hari dan dikirim ke Dinas Kesehatan Kabupaten Kolaka Timur.

Mowewe, 01 Januari 2023


Penanggung jawab

Citra Deviana, S.Si

Anda mungkin juga menyukai