Anda di halaman 1dari 4

FASE F

IDENTITAS
ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN
KONSENTRASI KEAHLIAN ASISTEN TEKNIK
LABORATORIUM MEDIK
Bidang Keahlian : Kesehatan dan Pekerjaan Sosial
Program Keahlian : Teknik Laboratorium Medik
Mata Pelajaran : Asisten Teknik Laboratorium Medik
Fase/Kelas/Semester :F
Penyusun : Nurul Hidayati,S.Si.T
(SMK Theresiana Semarang)
Diagram Alur Tujuan Pembelajaran (ATP)
Asisten Teknik Laboratorium Medik

Memahami proses manajemen logistik di


laboratorium

Melaksanakan Stock Opname alat, bahan dan


reagen laboratorium

Memahami alur penerimaan pasien

Memahami sistem informasi laboratorium

Melaksanakan dokumentasi laboratorium

Memahami alur proses pra analitik

Melaksanakan edukasi Kesehatan


dilaboratorium kesehatan

Memahami berbagai jenis spesimen yang


sesuai parameter pemeriksaan

Melaksanakan penanganan specimen


laboratorium

Memahami tindakan penanganan limbah


infeksius di laboratorium medik

Melaksanakan penanganan kecelakaan kerja


di laboratorium
ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP) KONSENTRASI KEAHLIAN

ASISTEN TEKNIK LABORATORIUM MEDIK ( ATLM )

Capaian Tujuan
Elemen Alur Tujuan Pembelajaran
Pembelajaran) Pembelajaran
Pengelolaan Pada akhir fase F, ● Memahami alur 1. Memahami proses
pasien peserta didik mampu penerimaan manajemen logistik di
memahami tentang pasien laboratorium
penerimaan, ● Memahami sistem 2. Melaksanakan Stock Opname
pencatatan, dan informasi alat, bahan dan reagen
pengelolaan pasien, laboratorium laboratorium
termasuk ● Melakukan 3. Memahami alur penerimaan
pendokumentasian dokumentasi pasien
sesuai perkembangan laboratorium 4. Memahami sistem informasi
teknologi yang laboratorium
digunakan di bidang 5. Melaksankan dokumentasi
layanan laboratorium laboratorium
medik, serta 6. Memahami alur proses pra
penggunaan teknologi analitik
digitalisasi untuk 7. Melaksanakan edukasi
mengidentifikasi Kesehatan dilaboratorium
kesesuaian persyaratan kesehatan
pasien sesuai jenis 8. Memahami berbagai jenis
pemeriksaan spesimen yang sesuai
laboratorium kesehatan parameter pemeriksaan
yang dibutuhkan. 9. Melaksanakan penanganan
specimen laboratorium
Pra analitik Pada akhir fase F, ● Memahami alur 10. Memahami tindakan
laboratorium peserta didik mampu proses pra analitik penanganan limbah infeksius
memahami persiapan ● Memahami di laboratorium medik
dan persyaratan pra edukasi 11. Melaksanakan
analitik sebelum Kesehatan di penanganan kecelakaan kerja
pemeriksaan laboratorium di laboratorium
laboratorium dilakukan, kesehatan
persiapan pasien
sebelum pengambilan
spesimen, persiapan
alat dan bahan,
termasuk pelaksanaan
komunikasi secara
efektif kepada pasien,
melalui informasi dan
edukasi kesehatan yang
dibutuhkan.
Pengelolaan Pada akhir fase F, ● Memahami
dan distribusi peserta didik mampu berbagai jenis
sampel memahami kesesuaian spesimen yang
persyaratan spesimen sesuai parameter
sesuai jenis dan bahan pemeriksaan
pemeriksaan yang ● Melakukan
digunakan di penanganan
laboratorium klinik. specimen
laboratorium
Capaian Tujuan
Elemen Alur Tujuan Pembelajaran
Pembelajaran) Pembelajaran
Limbah Pada akhir fase F, ● Memahami
infeksius peserta didik mampu tindakan
memahami kegiatan K3 penanganan
di laboratorium serta limbah infeksius
pencatatan dan di laboratorium
pendokumentasian medik
apabila terjadi ● Melakukan
kecelakaan kerja di penanganan
laboratorium, termasuk kecelakaan kerja
proses penggunaan di laboratorium
desinfektan dan
penanganan limbah
infeksius yang
dihasilkan oleh
laboratorium klinik.

Logistik Pada akhir fase F, ● Memahami proses


laboratorium peserta didik mampu manajemen
memahami logistik di
perencanaan, laboratorium
pengadaan, ● Memahami
penerimaan, pengelolaan
penyimpanan, dokumen logistik
pendistribusian, laboratorium
pengelolaan alat dan
bahan yang dibutuhkan
di laboratorium klinik,
termasuk pengelolaan
dokumen logistik
laboratorium

Keterangan:

Satuan Pendidikan dapat menyesuaikan ATP dengan kondisi masing-masing

Anda mungkin juga menyukai