Anda di halaman 1dari 13

SMP DIRGHANTARA

TUGAS
PRESENTASI
Oleh :
Kelompok 4
Anggota Tim:
1. Tiru prassena
2. Radit Dwi prasetyo
3. M.fatir
4. Andri hermansyah
5. M.jauhar Akbar
6. m.adwa ramadhan
IMPOTENSI
IMPOTENSI adalah gangguan kesehatan yang
membuat seorang pria tidak mampu
mendapatkan ereksi
DIMANA
Penyakit ini terjadi pada bagian penis,tepatnya pada bagian uretra
Kapan
Impotensi biasanya terjadi pada pria usia
sekitar 20-40 tahun
Siapa
Impotensi terjadi pada pria yang mengidap tekanan
darah tinggi/hipertensi
Mengapa
Impotensi dapat disebabkan oleh berbagai faktor ,antara
lain

Gangguan produksi hormon testosteron

Kelainan psikis

Penyakit diabetes mellitus


Kecanduan alkohol

Obat-obatan

Gangguan sistem saraf


BAGAIMANA
Penderita impotensi dapat ditangani dengan cara berikut

Pompa penis

Terapi hormon testosteron

Psikoterapi
Meresapkan obat obatan tertentu seperti tadafil dan
vardenafil

Injeksi alprostadil pada bagian dasar/samping


penis
Pencegahan
1.mempertahankan berat badan ideal
2.mengelola tekanan darah dengan baik

3.berhenti merokok dan minum alkohol

4.Mengelola diabetes dengan baik


Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai