Anda di halaman 1dari 19

LEMBAR PENGESAHAN

PROGRAM KERJA

MASA PENGENALAN LINGKUNGAN SEKOLAH (MPLS)


SMPN 2 BANYURESMI
TAHUN PELAJARAN 2023/2024

Iajukan untuk memenuhi salah satu syarat ProgramPemerintah Masa Pengenalan Lingkungna
Sekolah (MPLS) Tahun Pelajaran 2023/2024

Mengetahui Garut, Juli 2023


Kepala SMPN 2 Banyuresmi SekretarisMPLS,

Sri Dewi Purmanawati, S.Pd., M.M Eti Kusyanti, S.Pd


NIP. 19670404 198803 2 009 NIP '19700101 199802 2 005

Disyahkan oleh
Pengawas Pembina

Fenti Inayati, M.Ag


NIP. 19790708 201012008

1
KATA PENGANTAR

Dengan hormat,

Dalam rangka pengembangan kualitas pendidikan di sekolah ini, kami dengan bangga
menghadirkan laporan kegiatan Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) yang telah
dilaksanakan di Sekolah (Sebutkan Nama Sekolah).\

Sebagai Ketua Pelaksana MPLS, dengan ini kami bermaksud untuk menyampaikan laporan
terkait pelaksanaan kegiatan MPLS yang berlangsung pada tanggal (Sebutkan Tanggal
Pelaksanaan).

Kegiatan MPLS merupakan program tahunan yang kami selenggarakan untuk memperkenalkan
lingkungan sekolah kepada siswa baru, serta memberikan pengenalan terhadap kegiatan dan
aturan yang berlaku di lingkungan sekolah.

Dalam laporan ini, kami akan menguraikan secara detail tentang tujuan, rangkaian acara, serta
evaluasi kegiatan MPLS yang telah kami lakukan.

Kami juga akan menyampaikan hasil-hasil yang telah kami capai, tantangan yang kami hadapi,
serta rekomendasi untuk perbaikan di masa yang akan datang.

Melalui pelaksanaan MPLS ini, kami berharap dapat memberikan pengalaman yang berharga
bagi siswa baru dalam menjalani kehidupan sekolah yang baru.

Kami juga berupaya agar mereka dapat dengan cepat beradaptasi dengan lingkungan sekolah
dan menjadi bagian yang aktif dalam kegiatan belajar-mengajar serta kegiatan ekstrakurikuler.

Kami ingin mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah mendukung dan
berpartisipasi dalam pelaksanaan MPLS ini, termasuk kepada Kepala Sekolah, guru, serta
seluruh panitia dan tim pendukung yang telah bekerja keras untuk menyukseskan kegiatan ini.

Demikianlah laporan ini kami sampaikan. Kami berharap laporan ini dapat memberikan
informasi yang lengkap dan jelas mengenai pelaksanaan MPLS di Sekolah (Sebutkan Nama
Sekolah).

Kami juga berharap agar laporan ini dapat menjadi bahan evaluasi dan acuan dalam perencanaan
kegiatan MPLS yang akan datang.

Akhir kata, kami berharap semoga kegiatan MPLS yang telah dilaksanakan ini dapat
memberikan manfaat yang besar bagi kemajuan pendidikan di sekolah ini dan memperkuat
ikatan antara siswa baru, guru, dan seluruh anggota komunitas sekolah.

2
DAFTAR ISI
LEMBAR PNGANTAR …………………………………………………………………………………………………………… i
KATA PENGANTAR …………………………………………………………………………………………………………… ii
DAFTAR ISI ………………………………………………………………………………………………………..……………… iii

BAB I PENDAHULUAN …………………………………………………………………………………………………………… 1


A. Latar Belakang …………………………………………………………………………………………………………… 1
B. Dasar Hukum …………………………………………………………………………………………………………… 1
C. Tujuan …………………………………………………………………………………………………………………………2
D. Ruang Lingkup …………………………………………………………………………………………………………… 2
E. Sasaran……………………………………………………………………………………………………………..………… 2
F. Sistematika …………………………………………………………………………………………………………… 3
BAB III PENGORGANISASI MASA ORIENTASI ……………………………………………………….……………… 4
A. Organisasi Panitia ………………………………………………………………………………………………..4
B. Rincian Tugas …………………………………………………………………………………………………….…….. 4
BAB III JADWAL KEGIATAN …………………………………………………………………………………………….. 6
BAB IV PEMBIAYAAN …………………………………………………………………………………………………..…….. 7
A. Penerimaan ………………………………………………………………………………………………….…….. 7
B. Pengeluaran …………………………………………………………………………………..…………………….. 7
BAB V PENUTUP ……………………………………………………………………………………..…….………….. 8
A. Kesimpulan …………………………………………………………………………………………..…………….. 8
B. Saran-saran ……………………………………………………………………………………………………………….. 8

3
BAB I
PENDAHULUAN

A. LATAR BELAKANG

Pengenalan Lingkungan Sekolah (PLS) merupakan wadah untuk mengawali langkah


mengantarkan peserta didik memasuki jenjang pendidikan yang baru. Kegiatan Pengenalan
Lingkungan Sekolah (PLS) ini merupakan kegiatan yang dapat membantu siswa menggali
pengalaman yang baru baik berupa lingkungan belajar maupun cara pelaksanan belajar yang
tentunya berbeda dengan lingkungan di jenjang pendidikan sebelumnya.

Pelaksanaan Pengenalan Lingkungan Sekolah (PLS) di SMPN 2 Banyuresmi Tahun Ajaran


2023/2024 berbeda dengan sekolah lain di lingkungan Sub Dinas SMP Dinas Pendidikan Pemuda,
dan Olahraga Kabupaten Garut. Yaitu ada penambahan dalam materi tidak sebatas pengenalan
lingkungan tetapi mengintegrasikan antara dengan Program Pengenalan Lingkungan Sekolah (PLS),
diharapkan integrasi kedua program ini dapat memberikan dampak positif sehingga menjadi bekal
yang signifikan mengenai kehidupan sekolah Pengenalan Lingkungan Sekolah (PLS) dan materi ajar
untuk tercapainya peningkatan mutu peserta didik khususnya di SMPN 2 Banyuresmi.
Sebagai acuan kegiatan tersebut, maka kami Panitia Pengenalan Lingkungan Sekolah (PLS)
Tahun Ajaran 2023/2024 menyusun sebuah Program Kerja yang akan dipergunakan sebagai
landasan pelaksanannya.

B. DASAR HUKUM

Penyelenggaraan Pengenalan Lingkungan Sekolah (PLS) Tahun Ajaran 2023/2024 mengacu


kepada :

1. Undang-Undang Republik Indonesia No. 20 Tahun 2003, Tentang Sistem Pendidikan Nasional;

2. Keputusan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor : 0461/U/1984, Tentang Pembinaan-


Pembinaan Kesiswaan;

3. Keputusan Dirjen Dikdasmen Depdikbud Nomor : 226/C/Kep/0/1992, Tentang Pedoman


Pembinaan Kesiswaan;
4. Peraturan Mentri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor : 16 Tahun 2016 Tentang Pengenalan
Lingkungan Sekolah Bagi Siswa Baru;

5. Program SMPN 2 Banyuresmi tentang pelaksanaan kegiatan Pengenalan Lingkungan Sekolah


(PLS) Tahun Ajaran 2023/2024 ; dan

4
6. Surat Keputusan Kepala Sekolah SMPN 2 Banyuresmi Nomor : 800/099-SMP/2023 Tentang
Pembentukan Panitia Penyelenggaraan Pengenalan Lingkungan Sekolah (PLS) Tahun Ajaran
2023/2024

C. TUJUAN

Tujuan diselenggarakannya Pengenalan Lingkungan Sekolah (PLS) Tahun Ajaran 2023/2024


adalah sebagai berikut :

1. Membantu siswa baru menyatu dengan warga sekolah, berpartisipasi dengan lingkungan
sekolah, mengetahui hak dan kewajiban serta mampu bertanggung jawab dalam lingkungan
sekolah.

2. Membantu siswa baru dalam memahami kehidupan sekolah dalam rangka pelaksanaan Wiyata
Mandala, sehingga fungsi sekolah, guru, siswa dan masyarakat lingkungan dapat mendukung
terwujudnya tujuan pendidikan secara konprehensif menyeluruh.

3. Mendorong siswa baru untuk aktif menambah pemahamannya melalui pengamatan terhadap
lingkungan yang baru.

4. Membantu siswa baru mengembangkan keterampilan untuk mengembangkan analisis


pengalaman dalam membuat kesimpulan.

5. Mengembangkan kreatifitas dan memberdayakan potensi siswa sesuai dengan bakat dan
minatnya.

6. Mendorong siswa untuk memiliki kepercayaan diri sehingga berani mengungkapkan


pendapatnya dan aktif menanyakan kepada orang lain.

D. RUANG LINGKUP

Ruang lingkup penyelenggaraan Pengenalan Lingkungan Sekolah (PLS), meliputi :

1. Mengembangkan pengetahuan siswa baru melalui kegiatan orientasi;

2. Menumbuhkan sikap yang baik kepada siswa sehingga terbiasa hidup dalam suasana disiplin,
sopan dan mentaati tata tertib sekolah;
3. Merangsang kreatifitas siswa agar timbul rasa senang baik dalam situasi, belajar maupun dalam
segi bergaul dengan siswa yang lainnya; dan
4. Mengembangkan keterampilan siswa sesuai dengan bakat dan minatnya.

E. SASARAN

5
Yang menjadi sasaran dalam penyelenggaraan Pengenalan Lingkungan Sekolah (PLS) adalah seluruh
siswa kelas VII Tahun Ajaran 2023/2024 yang berjumlah
86 orang siswa yang terdiri dari :
a. Laki-laki sebanyak : 42 Orang Siswa.
b. Perempuan sebanyak : 44 Orang Siswa.

F. SISTEMATIKA

Sistematika Penyusunan Program Kerja Pengenalan Lingkungan Sekolah (PLS) Tahun Ajaran
2023/2024 adalah sebagai berikut :
1. BAB I PENDAHULUAN
2. BAB IIPENGORGANISASIAN
3. BAB IIIJADWAL KEGIATAN
4. BAB IV PEMBIAYAAN
5. BAB V PENUTUP

6
BAB II
PENGORGANISASIAN MASA ORIENTASI

A. ORGANISASI PANITIA

Organisasi Panitia Penyelenggaraan Pengenalan Lingkungan Sekolah (PLS) Tahun Ajaran


2023/2024 adalah sebagai berikut :

No. Nama NIP Jabatan

1. Sri Dewi Purmanawati, M.M. 196704041988032009 Ketua


2. Eti Kusyanti, S.Pd '197001011998022005 Sekretaris
3. Mursidah, S.Pd '196812041998022001 Bendahara
4. Mulyanengsih, S.Pd '197008081998022005 Anggota
5 Asep Katibin Anggota

B. RINCIAN TUGAS

1. Penanggung Jawab
Bertanggung Jawab terhadap seluruh Kegiatan Penyelenggaraan Pengenalan Lingkungan
Sekolah (PLS) baik secara vertikal maupun horizontal.
2. Ketua
a. Mengarahkan, mengkoordinir, mengendalikan serta menginventarisir semua kegiatan
pelaksanaan MOPD; dan
b. Melaporkan semua kegiatan yang berhubungan dengan pelaksanaan MOPD kepada Kepala
Sekolah selaku penanggung jawab.
3. Sekretaris
a. Menyusun agenda rapat dan kegiatan-kegiatan penting lainnya sebelum, selama dan
sesudahnya penyelenggaraan Pengenalan Lingkungan Sekolah (PLS);
b. Membuat laporan notulen dan catatan-catatan penting yang berhubungan dengan kegiatan
Pengenalan Lingkungan Sekolah (PLS); dan
c. Membuat dokumen serta instrumen-instrumen dalam kegiatan Pengenalan Lingkungan
Sekolah (PLS).
4. Bendahara
a. Membuat rencana anggaran penerimaan dan pengeluaran dalam kegiatan Pengenalan
Lingkungan Sekolah (PLS);

7
b. Membuat dan menyampaikan penggunaan anggaran secara rinci dengan jelas kepada
ketua; dan
c. Menerima dan mengadministrasikan hal-hal yang berhubungan dengan keuangan sesuai
pos-pos masing-masing.
5. Anggota
a. Memberi masukan-masukan kepada panitia-panitia lain yang berhubungan dengan
kegiatan Pengenalan Lingkungan Sekolah (PLS);
b. Mempersiapkan alat, bahan, dan perlengkapan yang diperlukan dalam pelaksanaan
Pengenalan Lingkungan Sekolah (PLS);
c. Menyiapkan ruangan-ruangan, tempat, kursi dan meja untuk keperluan Pengenalan
Lingkungan Sekolah (PLS).
6. Koordinator
Kegiatan Pengenalan Lingkungan Sekolah (PLS) dilaksanakan secara terpusat menggunakan 1
ruang Aula, 1 lapangan dan klasikal menggunakan 3 kelas dibimbing oleh 39 orang siswa
yang tergabung dalam panitia. Panitia tersebut diambil dari pengurus OSIS dan Pengurus
Kegiatan Ekstrakurikuler yang ada di lingkungan SMPN 2 Banyuresmi.

8
BAB III
JADWAL KEGIATAN

Demi kelancaran kegiatan penyelenggaraan Masa Orientasi Peserta Didik Tahun Ajaran
2023/2024 , maka disusun jadwal kegiatan diantaranya adalah :

No. Uraian Kegiatan Tanggal


1. Tahap Pelaksanaan
a. Pembentukan Panitia 4 Juli 2023
b. Penyusunan Program Kerja 4 Juli 2023
c. Penyusunan Gugus-Gugus (Mentor) 5 Juli 2023
d. Rapat Panitia 5 Juli 2023
e. Pengetikan label peserta dan panitia 5 Juli 2023
f. Persiapan kelengkapan administrasi dan tempat 6 Juli 2023
2. Pelaksanaan Pengenalan Lingkungan Sekolah (PLS)
a. Pembukaan 17 Juli 2023
b. Penutupan 18 Juli 2023
c. Monitoring 18 Juli 2023 s/d 20 Juli 2024
3. Tahap Pelaporan
a. Pengelolaan hasil Pengenalan Lingkungan Sekolah
21 Juli 2023
(PLS);
b. Pengetikan Piagam Pengenalan Lingkungan Sekolah
22 Juli 2023
(PLS); dan
c. Penandatanganan Piagam Pengenalan Lingkungan
22Juli 2023
Sekolah (PLS) oleh Kepala Sekolah.

Jadwal kegiatan Pengenalan Lingkungan Sekolah (PLS) secara umum dan khusus untuk Tahun
Ajaran 2023/2024 dan lain-lainnya yang merupakan kelengkapan administrasinya, kami lampirkan
pada program kerja Pengenalan Lingkungan Sekolah (PLS).

9
BAB IV
PEMBIAYAAN

A. PENERIMAAN

Anggaran Biaya untuk pelaksanaan Pengenalan Lingkungan Sekolah (PLS) ini dari dana Biaya
Operasional Siswa (BOS) Tahun Pelajaran 2023/2024 dengan rincian biaya yang diperlukan yaitu
sebesar : Rp. 3.062.500,00

B. PENGELUARAN

Unit Cost Harga


Jumlah
No. Uraian Pengeluaran Satuan
Rp.
Vol Sat Vol Sat Rp.
1. Insentif Kepanitiaan
a. Ketua Pelaksana 1 Org 400.000,00 400.000,00
b. Sekretaris 1 Org 300.000,00 300.000,00
c. Bendahara 1 Org 250.000,00 250.000,00
d. Anggota 2 Org 200.000,00 400.000,00
2. Konsumsi Panitia 5 Org 3 hari 10.000,00 150.000,00
Insentif Pemateri dari Dalam
3. 8 Org 3 hari 30.000,00 240.000,00
(Guru)
4. Konsumsi Pemateri dari Dalam 8 Org 3 hari 30.000,00 240.500,00
Insentif Pemateri dari Luar
5. 1 Org 1 hari 150.000,00 150.000,00
(Kodim Banyuresmi)
Insentif Monitoring Pengawas
6. 1 Org 1 hari 150.000,00 150.000,00
Pembina SMP
7 Anggota OSIS 15 Org 3 hari 10.000,00 450.000,00
2.730.500,00
Jumlah Total

Mengetahui Garut, 10 Juli 2023


Kepala Sekolah, Bendahar Kegiatan PLS,

Sri Dewi Purmanawati, S.Pd Mursidah, S.Pd


NIP. 196704041988032009 NIP. 197110171998022006

BAB V
10
PENUTUP

A. KESIMPULAN
Dari Kegiatan Pengenalan Lingkungan Sekolah (PLS) Tahun Ajaran 2023/2024 ini dapat diambil
kesimpulan sebagai berikut :
1. Kegiatan Pengenalan Lingkungan Sekolah (PLS) di SMPN 2 Banyuresmi dapat berjalan
dengan lancar sesuai dengan petunjuk pelaksanaan dari Dinas Pendidikan, Pemuda, dan
Olahraga (Dikpora) Kabupaten Garut dan Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Propinsi Jawa
Barat.
2. Lancarnya Kegiatan Pengenalan Lingkungan Sekolah (PLS) ini tidak lepas dari bimbingan
Kepala Sekolah dan kerjasama panitia, para guru, staf karyawan dan siswa yang tergabung
dalam organisasi OSIS dan Kegiatan Ekstrakurikuler lainya.
3. Program kerja ini harus dijadikan acuan dalam melaksanakan setiap kegiatan.

B. SARAN-SARAN
1. Panitia memohon bimbingan dari Kepala Sekolah atau Pengawas SMP Negeri 2 Banyuresmi
berkaitan dengan kekurangan-kekurangan dalam pelaksanaan Pengenalan Lingkungan
Sekolah (PLS) Tahun Ajaran 2023/2024 ;
2. Setiap personil yang terlibat disarankan untuk mematuhi segala rambu-rambu program;
3. Metode penyampaian Kegiatan Masa Orientasi Peserta Didik agar selalu mengarah pada 5 M
yaitu : Mudah, Murah, Menyenangkan, Masal, dan Meriah; dan
4. Seluruh panitia dan personil terkait agar mengevaluasi keberhasilan-keberhasilan Masa
Orientasi Peserta Didik ini, sebagai bahan evaluasi pada kegiatan Pengenalan Lingkungan
Sekolah (PLS) yang akan datang.

Lampiran 1

11
TATA TERTIB PESERTA
PENGENALAN LINGKUNGAN SEKOLAH (PLS)
TAHUN AJARAN 2023/2024

1. Selama Kegiatan Pengenalan Lingkungan Sekolah (PLS) Peserta Wajib Hadir Pukul 07.00 WIB;
2. Peserta Pengenalan Lingkungan Sekolah (PLS) tidak diperkenankan menerima tamu di lingkungan
tanpa izin panitia;
3. Senantiasa menjunjung tinggi tata susila dan sopan santun;
4. Peserta tidak diperkenankan keluar lingkungan sekolah selama kegiatan berlangsung;
5. Bersikap ramah tamah, saling menghargai terhadap sesame warga siswa baru, siswa lama dan
semua yang ada di lingkungan sekolah;
6. Mentaati peraturan-peraturan yang telah digariskan oleh panitia khususnya dan sekolah pada
umumnya dan tidak boleh membantah apabila diminta bantuan oleh pembimbing;
7. Ketentuan selama Pengenalan Lingkungan Sekolah (PLS);
a. Ketentuan Umum :
o Memakai seragam SD asa sekolah lengkap dengan atribut;
o Sepatu hitam kaos kaki putih;
o Memakai ikat pinggang warna hitam, topi dan dasi SD asal sekolah; dan
o Tidak diperkenankan membawa HP dan alat elektronik.
b. Ketentuan Khusus :
1. Putra
 Rambut dipotong rapi (sesuai ketentuan); dan
 Tidak memelihara kuku.
2. Putri
 Rok wajib dilapisi sot; dan
 Dilarang memakai perhiasan yang berlebihan.
9. Peserta yang melanggar tata tertib akan dijatuhi sangsi dan dinyatakan tidak lulus dan harus
menempuh Pengenalan Lingkungan Sekolah (PLS) tahun yang akan datang.

Garut, 10 Juli 2023


Kepala Sekolah,

Sri Dewi Purmanawati, S.Pd


NIP. 196704041988032009

Lampiran 2
12
PEMERINTAH KABUPATEN GARUT
DINAS PENDIDIKAN

SMPN 2 BANYURESMI
Jl. KH Umar Basri No. 696 Kp. Cikarokrok RT. 02 RW. 05 Ds. Sukasenang Kec. Banyuresmi, Garut
Email : smpn2banyuresmi@gmail.com

SURAT KEPUTUSAN
KEPALA SEKOLAH MENENGAH PERTAMA NEGERI 2 BANYURESMI
NOMOR : 800/149 – SMP/2023

TENTANG
KEPANITIAAN PENGENALAN LINGKUNGAN SEKOLAH (PLS)
TAHUN AJARAN 2023/2024

Dengan Rahmat Tuhan Yang Maha Esa

Kepala Sekolah Menengah Pertama Negeri 2 Banyuresmi Desa Sukasenang Kecamatan Banyuresmi
Kabupaten Garut Provinsi Jawa Barat.

a. Bahwa proses belajar mengajar merupakan inti proses penyelenggaraan pendidikan pada
Menimbang :
satuan pendidikan;
b. Bahwa untuk menjamin kelancaran proses belajar mengajar perlu ditetapkan;

c. pembagian tugas mengajar dan tugas tambahan bagi guru;


d. Bahwa untuk menunjang kemajuan dan keberhasilan siswa didik perlu diadakan kegiatan
ekstra kulikuler; dan
e. Hasil Rapat Dewan Guru Tanggal 13 Mei 2019.

a. Undang – Undang No 20 Tahun 2003 Tentang Sistem Pendidikan Nasional;


Mengingat :
b. Undang – Undang No 14 Tahun 2005 Tentang Guru dan Dosen;

c. Undang – Undang No 5 Tahun 2014 Tentang Aparatur Sipil Negara;


d. Undang – Undang No 23 Tahun 2014 Tentang Pemerintah Daerah sebagaimana telah
diubah dengan Peraturan Pemerintah Pengganti UU Nomor 02 Tahun 2014;
e. Peraturan Pemerintahan No 19 Tahun 2005 Tentang Standar Pendidikan Nasional;

f. Peraturan Pemerintah No 47 Tahun 2008 Tentang Wajib Belajar;

g. Peraturan Pemerintah No 48 Tahun 2008 Tentang Pendanaan Pendidikan;

h. Peraturan Pemerintah No.74 Tahun 2008 Guru;

i. Peraturan Pemerintah No.17 Tahun 2010 Tentang Pengelolaan Penyelenggaraan;

j. Peraturan Pemerintah No.53 Tahun 2010 Tentang Disiplin Pegawai Negeri Sipil;
k. Peraturan Mentri Pendidikan Nasional No.19 Tahun 2007 Tentang Standar Pengelolaan
l. Satuan Pendidikan Dasar dan Menengah;
13
m. Peraturan Mentri Pendidikan Nasional No.63 Tahun 2009 Tentang Sistem Penjamin Mutu
Pendidikan;
n. Peraturan Mentri Pendidikan Nasional No.35 Tahun 2010 Tentang Jabatan Fungsional
Guru dan Angka Kreditnya;
o. Peraturan Mentri Pendidikan dan Kebudayaan No.44 Tahun 2012 Tentang Pungutan dan
Sumbangan Pendidikan;
p. Peraturan Mentri Pendidikan dan Kebudayaan No.161 Tahun 2014 Tentang Petunjuk
Teknis Penggunaan dan Pertanggung Jawaban Keuangan Dana Bos;
q. Peraturan Mentri Pendidikan dan Kebudayaan No.61 Tahun 2014 Tentang Kurikulum
Tingkat Satuan Pendidikan;
r. Peraturan Mentri Pendidikan dan Kebudayaan No. 18 Tahun 2016 Tentang Pengenalan
Lingkungan Sekolah Bagi Siswa Baru; dan
s. Keputusan Kepala SMPN 2 Banyuresmi Tentang Kepanitiaan Pengenalan Lingkungan
Sekolah Tahun Pelajaran 2019 / 2020.

MEMUTUSKAN

Menetapkan :
Pertama : Membentuk Kepanitiaan kegiatan Pengenalan Lingkungan Sekolah (PLS) Tahun
Ajaran 2023/2024 ;
Kedua : Segala biaya yang timbul sebagai akibat pelaksanaan keputusan ini dibebankan
kepada anggaran yang tersedia;
Ketiga Hal-hal yang belum atau tidak diatur dalam keputusan ini akan diatur tersendiri; dan

Keempat : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dengan catatan apabila terdapat
kekeliruan dalam keputusan ini akan dibetulkan sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di : Banyuresmi
Pada Tanggal : 17 Juni 2023

Kepala Sekolah,

Sri Dewi Purmanawati, S.Pd


NIP. 196704041988032009

Tembusan :
1. Arsip

Lampiran I SK Kepala SMPN 2 Banyuresmi


14
Nomor : 800/149 – SMP/2023

DAFTAR NAMA PANITIA


PENGENALAN LINGKUNGAN SEKOLAH (PLS)
TAHUN AJARAN 2023/2024

No. Nama NIP Jabatan

1. Sri Dewi Purmanawati, M.M. 196704041988032009 Ketua


2. Eti Kusyanti, S.Pd '197001011998022005 Sekretaris
3. Mursidah, S.Pd '196812041998022001 Bendahara
4. Mulyanengsih, S.Pd '197008081998022005 Anggota
5 AsepKatibin Anggota

Garut, 10 Juli 2023


Kepala Sekolah,

Sri Dewi Purmanawati, S.Pd


NIP. 196704041988032009

Lampiran 3

15
PEMERINTAH KABUPATEN GARUT
DINAS PENDIDIKAN

SMPN 2 BANYURESMI
Jl. KH Umar Basri No. 696 Kp. Cikarokrok RT. 02 RW. 05 Ds. Sukasenang Kec. Banyuresmi, Garut
Email : smpn2banyuresmi@gmail.com

SURAT TUGAS
No. : 800/150 - SMP/2023

Kepala SMP Negeri 2 Banyuresmi Desa Sukasenang Kecamatan Banyuresmi Kabupaten Garut, dengan ini :

MENUGASKAN
Nama :

NIP :

Pangkat/Golongan Ruang :

Jabatan :

Unit Kerja : SMP Negeri 2 Banyuresmi

Alamat : Jl. KH Umar Basri No. 696 Kp. Cikarokrok RT. 02 RW. 05
Ds. Sukasenang Kec. Banyuresmi, Garut 44191

untuk menyajikan materi pada kegiatan “ Pengenalan Lingkungan Sekolah (PLS) Tahun Ajaran 2023/2024 , yang
dilaksanakan mulai tanggal 17 s.d. 18 Juli 2023, dengan substansi materi “PENGENALAN KURIKULUM 2013“

Demikian surat tugas ini kami buat untuk dilaksanakan sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di : Banyuresmi
Pada tanggal : 14 Juli 2023

Kepala Sekolah,

Sri Dewi Purmanawati, S.Pd


NIP. 196704041988032009

Lampiran 4

16
PEMERINTAH KABUPATEN GARUT
DINAS PENDIDIKAN

SMPN 2 BANYURESMI
Jl. KH Umar Basri No. 696 Kp. Cikarokrok RT. 02 RW. 05 Ds. Sukasenang Kec. Banyuresmi, Garut 44
Email : smpn2banyuresmi@gmail.com

Nomor : 800/151-SMP/2023
Lampiran : 1 Lembar
Perihal : Undangan Memberikan Materi pada Pengenalan Lingkungan Sekolah (PLS)

Kepada

Yth. KORAMIL BANYURESMI


di
Tempat

Assalamu’alaikum Wr. Wb.

Salam sejahtera bagi kita semua. Semoga Tuhan Yang Maha Kuasa senantiasa melindungi kita
semua, Amin… .
Sehubungan dengan akan diadakannya Pengenalan Lingkungan Sekolah (PLS) bagi siswa-siswi
baru SMP Negeri 2 Banyuresmi Tahun Ajaran 2023/2024 yangdi laksanakan dari tanggal 17 s/d 18 Juli
2022 Dengan ini kami mohon bantuan Bapak/Ibu untuk menyampaikan materi kepada peserta
Pengenalan Lingkungan Sekolah (PLS) Pada :

Hari : Selasa, 18 Juli 2023


Pukul : 07.30 s/d 08.50
Tempat : Aula SMPN 2 Banyuresmi
Materi : Wawasan Kebangsaan dan Bela Negara

Sehubungan dengan pentingnya kegiatan tersebut kami mohon kehadiran Bapak tepat waktunya. Atas
perhatian dan kehadiran Bapak kami ucapkan terima kasih.

Garut, 14 Juli 2023


Kepala Sekolah,

Sri Dewi Purmanawati, S.Pd


NIP. 196704041988032009
Lampiran 5

17
PEMERINTAH KABUPATEN GARUT
DINAS PENDIDIKAN

SMPN 2 BANYURESMI
Jl. KH Umar Basri No. 696 Kp. Cikarokrok RT. 02 RW. 05 Ds. Sukasenang Kec. Banyuresmi, Garut
Email : smpn2banyuresmi@gmail.com

DAFTAR HADIR PANITIA


PENGENALAN LINGKUNGAN SEKOLAH (PLS)
SMPN 2 BANYURESMI
TAHUN AJARAN 2023/2024

Senin, 17 Juli Selasa, 18 Juli Kamis, 20 Juli


No. NAMA Jabatan
2023 2023 2023

Sri Dewi Purmanawati, M.M.


1. Ketua
NIP. . 196704041988032009

Eti Kusyanti, S.Pd


2. Sekretaris
NIP. '197001011998022005

Mursidah,S.Pd
3. Bendahara
NIP '196812041998022001

Mulyanengsih, S.Pd
4. Anggota
NIP '197008081998022005

5 Asep Katibin Anggota

Garut, 18 Juli 2023


Kepala Sekolah,

Sri Dewi Purmanawati, S.Pd


NIP. 196704041988032009

Lampiran 6
18
PEMERINTAH KABUPATEN GARUT
DINAS PENDIDIKAN

SMPN 2 BANYURESMI
Jl. KH Umar Basri No. 696 Kp. Cikarokrok RT. 02 RW. 05 Ds. Sukasenang Kec. Banyuresmi, Garut
Email : smpn2banyuresmi@gmail.com

DAFTAR HADIR PEMATERI


PENGENALAN LINGKUNGAN SEKOLAH (PLS)
SMPN 2 BANYURESMI
TAHUN AJARAN 2023/2024

No. NAMA Senin, 17 Juli 2022 Selasa, 18 Juli 2022 Kamis, 20 Juli 2022

Solihin, S.Pd.
1.
NIP. 196309201986031007

Dra. Sri Ruwati


2.
NIP. 196705081998022001

Kartinah, S.Pd.
3.
NIP. 197007261998022002

Mulyanengsih, S.Pd.
4.
NIP. 197008081998022005

Eti Kusyanti, S.Pd.


5.
NIP. 197001011998022005

Sri Rejeki, S.Pd.


6.
NIP. 197108251998032010

Erdyansah, S.S.
7.
NIP. 98301142011011003

Rahmawati, S.Pd.
8.
NIP. 197104062021212005

Garut, 18 Juli 2023


Kepala Sekolah,

Sri Dewi Purmanawati, S.Pd


NIP. 196704041988032009

19

Anda mungkin juga menyukai