Anda di halaman 1dari 96

KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA

DAERAH BANTEN
RESOR SERANG KOTA
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
PELAYANAN PENERBITAN SIM ONLINE
DI SATPAS POLRES SERANG
KOTA
NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN
SOP-UNIT REGIDENT-SIM 00 1/62
TANGGAL TERBIT : 29 SEPTEMBER 2021
Dibuat oleh Diperiksa oleh Disahkan oleh
BAUR SIM KANIT REGIDENT KASAT LANTAS

ADE RIZKI YANUAR, S.H JIMI FARID MA’RUF, STr.K IRFAN ABDUL GOFAR, S.I.K
BRIPKA NRP. 89010033 IPTU NRP 95051285 AKP NRP 89040788

1. Tujuan
1.1 Standar Operasional Prosedur (S.O.P) pelayanan penerbitan SIM
Satpas ini ditetapkan dengan maksud untuk dapat digunakan seba
acuan, pedoman dan dasar dalam pelaksanaan tugas di bida
pelayanan penerbitan SIM di Satpas, sehingga para petugas pelaksa
penerbit / Penguji SIM memiliki persepsi dan cara tindak yang sam
guna penerbitan SIM yang kredibel dalam memberikan pelayan
prima kepada masyarakat;
1.2 Terwujudnya tertib administrasi pelayanan dalam penerbitan SIM ya
transparan, efektif, efisien dan akuntabel;
1.3 Terjaminnya legitimasi terhadap kompetensi Pengemudi d
identifikasi forensik Kepolisian dalam rangka mewujudkan keamana
keselamatan, ketertiban dan kelancaran berlalu lintas.

2. Pedoman/Acuan
2.1 Undang-Undang Negara Republik Indonesia Nomor 2 Tahun 20
tentang Kepolisian Negara Republik Indonesia;
2.2 Undang-Undang Negara Republik Indonesia Nomor 22 Tahun 20
tentang Lalu Lintas dan Angkutan Jalan;
2.3 Undang-Undang Negara Republik Indonesia Nomor 25 Tahun 20
tentang Pelayanan Publik;
2.4 Peraturan Kapolri nomor 17 Tahun 2007, tanggal 17 Agustus 20
tentang Kearsipan di lingkungan Kepolisian Negara Republik Indones
2.5 Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 60 Tahun 20
tentang Tarif Atas Jenis Penerimaan Negara Bukan Pajak yang berla
KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH BANTEN
RESOR SERANG KOTA
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
PELAYANAN PENERBITAN SIM ONLINE
DI SATPAS
NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN
SOP-UNIT REGIDENT-SIM 00 2/62
TANGGAL TERBIT : 29 SEPTEMBER 2021

2.6 Peraturan Pemerintah Nomor 37 Tahun 2017 tentang Keselamatan La


Lintas dan Angkutan Jalan;
2.7 Keputusan Presiden Republik Indonesia Nomor 70 Tahun 2002 tenta
Organisasi dan Tata Kerja Kepolisian Republik Indonesia;
2.8 Keputusan Menteri Pemberdayaan Aparatur Negara Nomor
63/KEP/M. PAN/7/2003, tanggal 10 Juli 2003 tentang Pedom
Umum Pelayanan Publik;
2.9 Peraturan Kepala Kepolisian Negara Republik Indonesia Nomor
Tahun 2012 tentang Surat Izin Mengemudi;
2.10 Peraturan Kepala Kepolisian Negara Republik Indonesia Nomor
Tahun 2017 tentang Susunan Organisasi dan Tata Kerja Satu
Organisasi pada tingkat Markas Besar Kepolisian Negara Repub
Indonesia.

3. Pengertian

3.1 Kepolisian Negara Republik Indonesia yang selanjutnya disingkat Po


adalah alat negara yang berperan dalam memelihara keamanan d
ketertiban masyarakat, menegakkan hukum, serta memberik
perlindungan, pengayoman dan pelayanan kepada masyarakat dala
rangka terpeliharanya keamanan dalam negeri;

3.2 Kepala Kepolisian Negara Republik Indonesia yang selanjutn


disingkat Kapolri adalah pemimpin Polri dan penanggung jaw
penyelenggaraan fungsi Kepolisian;

3.3 Pengemudi adalah orang yang mengemudikan Ranmor di Jalan ya


telah memiliki SIM;

3.4 Surat Izin Mengemudi yang selanjutnya disingkat SIM adalah tanda bu
legitimasi kompetensi, alat kontrol, dan data Forensik Kepolisian b
seseorang yang telah lulus uji pengetahuan, kemampuan d
keterampilan untuk mengemudikan Kendaraan Bermotor di jal
sesuai dengan persyaratan yg ditentukan berdasarkan Undang-Unda
KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH BANTEN
RESOR SERANG KOTA
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
PELAYANAN PENERBITAN SIM ONLINE
DI SATPAS
NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN
SOP-UNIT REGIDENT-SIM 00 3/62
TANGGAL TERBIT : 29 SEPTEMBER 2021

3.5 Registrasi dan Identifikasi Pengemudi yang selanjutnya diseb


Regident Pengemudi adalah segala usaha dan kegiatan pencatat
identifikasi pemegang SIM, kualifikasi dan kemampuan dala
mengemudikan Kendaraan Bermotor sesuai dengan golongannya;
3.6 Satuan Penyelenggara Administrasi SIM yang selanjutnya diseb
Satpas, adalah unsur pelaksana Polri di bidang lalu lintas yang bera
di lingkungan kantor Kepolisian setempat atau di luar lingkung
kantor Kepolisian;
3.7 Komputerisasi Administrasi SIM yang selanjutnya disebut dengan K
SIM, adalah perangkat komputer yang digunakan dalam pros
penerbitan SIM yang terintegrasi sejak proses pendaftaran, pengujia
sampai dengan penerbitan hingga ke pengarsipan dan server databas
3.8 Audio Visual Integrited System yang selanjutnya disebut AVIS adal
mekanisme pembuatan SIM dalam proses ujian secara komputeris
yang terintegrasi sejak proses pendaftaran, pengujian (teori, simul
dan pratik) sampai dengan penerbitan;
3.9 MULSIS adalah aplikasi ujian teori menggunakan komput
berbasiskan AVIS;
3.10 KIOS adalah aplikasi ujian teori menggunakan komputer berbasisk
AVIS;
3.11 Ujian Teori adalah penilaian terhadap tingkat pengetahuan d
pemahaman mengenai peraturan perundang-undangan di bida
lalu lintas, teknis dasar Kendaraan Bermotor, cara mengemudik
Kendaraan Bermotor dan tata cara berlalu lintas yang berkeselamat
bagi peserta uji;
3.12 Ujian Praktik adalah penilaian terhadap tingkat kemampuan d
keterampilan mengemudikan Kendaraan Bermotor dan berlalu lintas
jalan yang berkeselamatan bagi peserta uji;
3.13 Simulator adalah alat bantu untuk menguji keterampilan, kemampua
antisipasi, daya reaksi, daya konsentrasi dan sikap perilaku peserta
dalam mengemudikan Kendaraan Bermotor dalam bentuk simulasi;
3.14 Kendaraan ...
KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH BANTEN
RESOR SERANG KOTA
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
PELAYANAN PENERBITAN SIM ONLINE
DI SATPAS
NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN
SOP-UNIT REGIDENT-SIM 00 4/62
TANGGAL TERBIT : 29 SEPTEMBER 2021

3.14 Kendaraan Bermotor yang selanjutnya disingkat Ranmor adalah seti


kendaraan yang digerakkan oleh peralatan mekanik berupa me
selain kendaraan yang berjalan di atas rel;

3.15 Ranmor Umum adalah setiap Ranmor yang digunakan untuk angkut
barang dan/atau orang dengan dipungut bayaran;

3.16 Ranmor Khusus adalah Ranmor yang dirancang secara khus


memiliki fungsi dan rancang bangun tertentu;

3.17 Sepeda Motor adalah Ranmor beroda dua dengan atau tanpa ruma
rumah dan dengan atau tanpa kereta samping atau Ranm
beroda tiga tanpa rumah-rumah;

3.18 Standar Pelayanan adalah suatu tolok ukur yang digunakan seba
pedoman penyelenggaraan pelayanan dan acuan penilaian kualit
pelayanan kepada masyarakat;

3.19 Biaya Administrasi Penerbitan SIM adalah biaya yang dipungut seba
Penerimaan Negara Bukan Pajak (PNBP) atas penerbitan S
berdasarkan Peraturan Pemerintah Nomor 60 Tahun 2016 tentang Ta
atas Jenis Penerimaan Negara Bukan Pajak yang berlaku pa
Kepolisian Negara Republik Indonesia.

4. Sarana dan Prasarana.


4.1. Prasarana.
4.1.1. Gedung Satpas:
4.1.1.1. Ruang Pendaftaran;
4.1.1.2. Ruang Pembayaran Administrasi Penerbitan SIM;
4.1.1.3. Ruang Identifikasi dan Verifikasi;
4.1.1.4. Ruang Ujian Teori;
4.1.1.5. Ruang Ujian Simulasi/Simulator;
4.1.1.6. Ruang Penerbitan dan Penyerahan SIM;
4.1.1.7. Ruang Tunggu dan Informasi;
4.1.1.8. Ruang Pencerahan/Edukasi;
KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH BANTEN
RESOR SERANG KOTA
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
PELAYANAN PENERBITAN SIM ONLINE
DI SATPAS
NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN
SOP-UNIT REGIDENT- SIM 00 5/62
TANGGAL TERBIT : 29 SEPTEMBER 2021

4.1.1.9. Ruang Pengaduan Masyarakat;


4.1.1.10. Ruang Arsip;
4.1.1.11. Ruang Server dalam jaringan.

4.1.2. Tempat Uji Praktik:


4.1.2.1. Tempat/lapangan Ujian Praktek I.

4.1.3. Gudang Materiil SIM.

4.1.4. Tempat Genset.

4.1.5. Fasilitas Umum:


4.1.5.1. Tempat Ibadah;
4.1.5.2. Toilet Umum;
4.1.5.3. Tempat Parkir Ranmor.

4.2 Sarana:
4.2.1 Ruang Pendaftaran.
Sarana pelayanan Pendaftaran, sekurang-kurangnya meliputi :
4.2.1.1 Komputer Registrasi;
4.2.1.2 Uninterruptible Power Supply (UPS);
4.2.1.3 Mesin Nomor antrian FIFO (First In-First Out);
4.2.1.4 Sound system;
4.2.1.5 Formulir pendaftaran;
4.2.1.6 Stempel Nomor Register;
4.2.1.7 Contactless Card Reader e-KTP;
4.2.1.8 Buku Register Pendaftaran;
4.2.1.9 Stempel Loket Pendaftaran;
4.2.1.10 Meja kursi komputer dan petugas pendaftaran;
4.2.1.11 Stopmap berkas;
4.2.1.12 Alat Tulis Kantor (ATK);
4.2.1.13 Air Conditioner (AC).

4.2.2 Ruang Pembayaran Administrasi Penerbitan SIM :


Sarana pelayanan Pembayaran Administrasi Penerbitan SIM,
4.2.2.1 Teller ..
KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH BANTEN
RESOR SERANG KOTA
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
PELAYANAN PENERBITAN SIM ONLINE
DI SATPAS
NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN
SOP-UNIT REGIDENT-SIM 00 6/62
TANGGAL TERBIT : 29 SEPTEMBER 2021

4.2.2.1 Teller, EDC atau ATM (BANK yang ditunjuk);


4.2.2.2 Lembar bukti pembayaran Administrasi SIM;
4.2.2.3 Stempel bukti pembayaran;
4.2.2.4 Meja kursi petugas;
4.2.2.5 Alat Tulis Kantor (ATK);
4.2.2.6 Air Conditioner (AC).

4.2.3 Ruang Identifikasi dan Verifikasi;


Sarana pelayanan Identifikasi dan Verifikasi sekuran
kurangnya meliputi :
4.2.3.1 KA-SIM yang terkoneksi dengan server online;
4.2.3.2 Alat pengambil foto digital / photo capture;
4.2.3.3 Alat pengambil tanda tangan elektronik / signature
capture;
4.2.3.4 Alat pengambil sidik jari (10 jari) / finger print captur
4.2.3.5 Latar belakang (background) foto.
4.2.3.6 Contactless Card Reader SIM;
4.2.3.7 Buku Register;
4.2.3.8 Alat Tulis Kantor (ATK);
4.2.3.9 Air Conditioner (AC);
4.2.3.10 Uninterruptible Power Supply (UPS).

4.2.4 Ruang Ujian Teori;


Sarana pelayanan Ujian Teori, sekurang-kurangnya meliputi :
4.2.4.1 Perangkat komputer untuk ujian teori;
4.2.4.2 Perangkat komputer untuk operator/pengawas;
4.2.4.3 Uninterruptible Power Supply (UPS);
4.2.4.4 Headset;
4.2.4.5 Printer hasil ujian;
4.2.4.6 Server data/Bank Soal;
4.2.4.7 Alat pemindai sidik jari (ibu jari) / finger print scanne
4.2.4.9 Lembar ..
KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH BANTEN
RESOR SERANG KOTA
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
PELAYANAN PENERBITAN SIM ONLINE
DI SATPAS
NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN
SOP-UNIT REGIDENT- SIM 00 7/62
TANGGAL TERBIT : 29 SEPTEMBER 2021

4.2.4.9 Buku register;


4.2.4.10 Nomor peserta ujian;
4.2.4.11 Stempel uji teori;
4.2.4.12 Meja kursi peserta ujian, serta pengawas/operator;
4.2.4.13 Alat Tulis Kantor (ATK);
4.2.4.14 Air Conditioner (AC);
4.2.4.15 Sound System.
4.2.4.16 Perangkat pendukung lainnya.

4.2.5 Ruang Ujian Simulasi (Ujian Keterampilan Mengemudi mela


Simulator).
Sarana pelayanan Ujian Simulasi/Simulato
sekurang-kurangnya meliputi :
4.2.5.1 Alat Uji Simulator R2, R4 dan HINO/ELP;
4.2.5.2 Perangkat komputer operator/pengawas registrasi;
4.2.5.3 Printer cetak hasil ujian simulasi/Simulator;
4.2.5.4 Lembar Hasil Ujian Simulasi/Simulator;
4.2.5.5 Sertifikat Uji Simulator / SKUKP;
4.2.5.6 Buku Register dan kas pembayaran biaya administr
SKUKP;
4.2.5.7 Buku Ekspedisi;
4.2.5.8 Alat pemindai sidik jari (ibu jari) / finger print scanne
4.2.5.9 Stempel;
4.2.5.10 Alat Tulis Kantor (ATK);
4.2.5.11 Air Conditioner (AC);
4.2.5.12 Sound system;
4.2.5.13 Meja dan Kursi komputer Petugas Penguji;
4.2.5.14 Papan Mekanisme Ujian Simulasi/Simulator;
KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH BANTEN
RESOR SERANG KOTA
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
PELAYANAN PENERBITAN SIM ONLINE
DI SATPAS
NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN
SOP-UNIT REGIDENT- SIM 00 8/62
TANGGAL TERBIT : 29 SEPTEMBER 2021

4.2.5.15 Papan Petunjuk pelaksanaan ujian simulasi


simulator;
4.2.5.16 Papan Pembayaran Ujian Simulator / SKUKP sesuai
PNBP;
4.2.5.17 Lembar bukti pembayaran Administrasi SKUKP;
4.2.5.18 Uninterruptible Power Supply (UPS).

4.2.6 Ruang Penerbitan dan Penyerahan SIM.


Sarana pelayanan Penerbitan dan Penyerahan SI
sekurang-kurangnya meliputi :
4.2.6.1 Komputer produksi yang terkoneksi dengan server;
4.2.6.2 Alat cetak (ID printer);
4.2.6.3 Kartu SIM (Pad card);
4.2.6.4 Color Ribbon;
4.2.6.5 Sound system;
4.2.6.6 Contactless Card Reader SIM;
4.2.6.7 Buku Register penyerahan SIM;
4.2.6.8 Air Conditioner (AC);
4.2.6.9 Uninterruptible Power Supply (UPS);
4.2.6.10 Meja kursi komputer dan petugas cetak SIM.

4.2.7 Ruang Tunggu dan Informasi.


Sarana Ruang Tunggu dan Informasi, sekurang-kurangny
meliputi :
4.2.7.1 Kursi Tunggu;
4.2.7.2 TV / layar monitor sebagai audio video informasi;
4.2.7.3 Sound system;
4.2.7.4 Meja dan Kursi Petugas Informasi;
4.2.7.5 Brosur;
4.2.7.6 Papan-papan petunjuk:
4.2.7.4.1 Papan petunjuk lokasi/denah Satpas;
4.2.7.4.2 Papan petunjuk loket pelayanan;
KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH BANTEN
RESOR SERANG KOTA
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
PELAYANAN PENERBITAN SIM ONLINE
DI SATPAS
NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN
SOP-UNIT REGIDENT- SIM 00 9/62
TANGGAL TERBIT : 29 SEPTEMBER 2021

4.2.7.4.4 Papan standar waktu pelayanan;


4.2.7.4.5 Papan standar waktu penerbitan SIM;
4.2.7.4.6 Papan pengumuman;
4.2.7.4.7 Papan Mekanisme penerbitan SIM;
4.2.7.4.8 Papan Persyaratan permohonan penerbita
SIM;
4.2.7.4.9 Papan Visi, Misi, Janji dan Motto layanan
penerbitan SIM;
4.2.7.7 Komputer unit (untuk petugas Informasi);
4.2.7.8 Uninterruptible Power Supply (UPS);
4.2.7.9 Air Conditioner (AC).

4.2.8 Ruang Pencerahan / Edukasi.


Sarana Ruang Pencerahan / Edukasi, sekurang-kurangny
meliputi :
4.2.8.1 Kursi Peserta Pencerahan / Edukasi;
4.2.8.2 Komputer unit;
4.2.8.3 LCD Proyektor;
4.2.8.4 TV/Layar monitor;
4.2.8.5 Sound System;
4.2.8.6 Materi Pencerahan (brosur/buku/CD/VCD/DVD/
Flashdisk/Harddisk);
4.2.8.7 Uninterruptible Power Supply (UPS);
4.2.8.8 Air Conditioner (AC).

4.2.9 Ruang Pengaduan Masyarakat.


Sarana Ruang Pengaduan Masyarakat, sekurang-kurangny
meliputi :
4.2.9.1 meja kursi tempat pelayanan / menerima pengaduan
complain masyarakat;
KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH BANTEN
RESOR SERANG KOTA
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
PELAYANAN PENERBITAN SIM ONLINE
DI SATPAS
NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN
SOP-UNIT REGIDENT- SIM 00 10/62
TANGGAL TERBIT : 29 SEPTEMBER 2021

4.2.9.2 Komputer Unit;


4.2.9.3 Uninterruptible Power Supply (UPS);
4.2.9.4 Buku Register Pengaduan;
4.2.9.5 Papan Mekanisme Pengaduan masyarakat;
4.2.9.6 Air Conditioner (AC);
4.2.9.7 Sound System.

4.2.10 Ruang Arsip.


Sarana Ruang Arsip sekurang-kurangnya meliputi :
4.2.10.1 Komputer Arsip yang terkoneksi dengan serv
database di Pusat Data;
4.2.10.2 Uninterruptible Power Supply (UPS);
4.2.10.3 Rak penyimpanan Arsip / filing cabinet;
4.2.10.4 Buku Register;
4.2.10.5 Buku Ekspedisi;
4.2.10.6 Sound system;
4.2.10.7 Air Conditioner (AC);
4.2.10.8 Alat Pemadam Api Ringan (APAR).

4.2.11 Ruang Server dalam jaringan.


Sarana Ruang Server, sekurang-kurangnya meliputi :
4.2.11.1 Perangkat Server Database online;
4.2.11.2 Uninterruptible Power Supply (UPS);
4.2.11.3 Jaringan Telkom;
4.2.11.4 Lemari / rak Server;
4.2.11.5 Air Conditioner (AC);
4.2.11.6 Alat Pemadam Api Ringan (APAR).

4.2.12 Ujian Praktik


Sarana Ujian Praktik, sekurang-kurangnya meliputi :
4.2.12.1 Ranmor Uji untuk ujian Praktik sesuai dengan
golongan SIM yang diajukan;
4.2.12.3 Rompi ..
KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH BANTEN
RESOR SERANG KOTA
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
PELAYANAN PENERBITAN SIM ONLINE
DI SATPAS
NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN
SOP-UNIT REGIDENT- SIM 00 11/62
TANGGAL TERBIT : 29 SEPTEMBER 2021

4.2.12.3 Sarung Tangan;


4.2.12.4 Rompi Nomor peserta ujian;
4.2.12.4 Buku register;
4.2.12.5 Komputer entry data;
4.2.12.6 Lembar Penilaian Ujian Praktik I dan II;
4.2.12.7 Lembar Hasil Ujian Praktik I dan II;
4.2.12.8 Sound System;
4.2.12.9 Peluit;
4.2.12.10 Patok / Kerucut lalu lintas (traffic cone);
4.2.12.11 Stempel Loket;
4.2.12.12 Tempat dan kursi tunggu Ujian Praktik;
4.2.12.13 Meja kursi petugas dan komputer entry data;
4.2.12.14 komputer pengontrol hasil pelaksanaan uji praktik
elektronik;
4.2.12.15 kelengkapan ujian praktik lain.

5. Level Satpas:

5.1 Level I Produksi SIM rata-rata setiap hari = 20 s.d 90;


1 (satu) Print ID-Card
5.2 Level II Produksi SIM rata-rata setiap hari = 91 s.d 150;
2 (dua) Print ID-Card;
5.3 Level III Produksi SIM rata-rata setiap hari = 151 s.d 200;
3 (tiga) Print ID-Card;
5.4 Level IV Produksi SIM rata-rata setiap hari = 201 s.d 400;
4(empat) Print ID-Card
5.5 Level V Produksi SIM rata-rata setiap hari = 401 s.d 601;
5 (lima) Print ID-Card;
5.6 Level VI Produksi SIM rata-rata setiap hari = 601 s.d 1500;
6 (enam) Print ID-Card
5.7 Level VII Produksi SIM rata-rata setiap hari = Lebih dari 1500.
6. Standar ...
KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH BANTEN
RESOR SERANG KOTA
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
PELAYANAN PENERBITAN SIM ONLINE
DI SATPAS
NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN
SOP-UNIT REGIDENT- SIM 00 12/62
TANGGAL TERBIT : 29 SEPTEMBER 2021

6. Standar Kompetensi Penguji SIM.

6.1 Setiap Penguji SIM wajib memenuhi persyaratan :


6.1.1 Sehat jasmani dan rohani;
6.1.2 Bermoral dan berkelakuan baik;
6.1.3 Disiplin dan bertanggung jawab;
6.1.4 Ramah, sopan dan mampu berkomunikasi dengan baik;
6.1.5 Menguasai bidang tugas yang akan diujikan;
6.1.6 Memiliki SIM minimal sesuai golongan dan/atau diatas yang
diujikan;
6.1.7 Dapat mengoperasionalkan komputer.

6.2 Penguji SIM wajib memiliki kompetensi:


6.2.1 Kemampuan Administrasi SIM, yang meliputi:
6.2.1.1 Manajerial di bidang pengujian SIM;
6.2.1.2 Tata cara pengarsipan SIM;
6.2.1.3 Produk-produk tertulis yang berkaitan deng
administrasi penerbitan SIM lainnya.

6.2.2 Pengetahuan, yang meliputi:


6.2.2.1 Peraturan dan perundang-undangan Lalu Lintas da
Angkutan Jalan yang berlaku;
6.2.2.2 Peraturan tentang Rambu Lalu Lintas dan Marka
Jalan;
6.2.2.3 Teknik mengemudi Ranmor;
6.2.2.4 Teknik Ranmor.

6.2.3 Keterampilan, yang meliputi:


6.2.3.1 Dapat mengoperasionalkan sarana dan prasarana uji
6.2.3.2 Dapat mengemudikan Ranmor yang digunak
sebagai sarana uji;
6.2.3.3 Dapat mengoperasikan teknik Ranmor;
6.2.3.4 Dapat berlalu lintas dengan benar ya
6.2.4 Kemampuan ...
KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH BANTEN
RESOR SERANG KOTA
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
PELAYANAN PENERBITAN SIM ONLINE
DI SATPAS
NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN
SOP-UNIT REGIDENT- SIM 00 13/62
TANGGAL TERBIT : 29 SEPTEMBER 2021

6.2.4 Kemampuan mengajar atau melatih, yang meliputi :


6.2.4.1 Mampu mengkomunikasikan materi uji secara baik
kepada peserta uji;
6.2.4.2 Mampu mentransfer pemahaman materi uji kepada
peserta uji;
6.2.4.3 Dapat menganalisa dan mengevaluasi pelaksanaan
ujian.

6.2.5 Memiliki sertifikat Pendidikan dan Pelatihan Penguji SIM dari


Pusdik Lantas Polri;

6.2.6 Memiliki Sertifikasi Kompetensi Penguji SIM;

6.2.7 Memiliki SKEP pengangkatan Penguji SIM dari Kepala Korps


Lalu Lintas Polri.

6.3 Etika Petugas Penguji:


6.3.1 Disiplin, bertanggung jawab dan bermoral;
6.3.2 Ramah, sopan / etis dan ikhlas;
6.3.3 Cermat / teliti;
6.3.4 Bersikap jujur dan dapat dipercaya;
6.3.5 Obyektif;
6.3.6 Tidak diskriminatif;
6.3.7 Mampu berkomunikasi dengan efektif dan efisien;
6.3.8 Transparan dan akuntabel dalam melayani masyarakat;
6.3.9 Dapat memberikan rasa aman kepada masyarakat;
6.3.10 Mempunyai komitmen untuk melaksanakan ketentuan.

6.4 Pejabat Penanda Tangan SIM:


Setiap SIM yang diterbitkan wajib dibubuhi tanda tangan elektron
pejabat yang berwenang dan cap elektronik instansi penerbit seba
6.4.1 untuk ...
KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH BANTEN
RESOR SERANG KOTA
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
PELAYANAN PENERBITAN SIM ONLINE
DI SATPAS
NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN
SOP-UNIT REGIDENT- SIM 00 14/62
TANGGAL TERBIT : 29 SEPTEMBER 2021

6.4.1 untuk tingkat Kepolisian Daerah Metro Jaya ya


Kapolda Metro Jaya, yang dalam pelaksanaannya didelegasik
kepada Dirlantas Poda Metro Jaya, kecuali :
6.4.1.1 Polres Metro Tanggerang;
6.4.1.2 Polres Metro Tanggerang Kabupaten;
6.4.1.3 Polres Metro Bekasi;
6.4.1.4 Polres Metro Bekasi Kabupaten;
6.4.1.5 Polres Metro Depok.

6.4.2 untuk tingkat Kepolisian Resort Metro, yaitu Kapolres Metro d


didelegasikan kepada Kasat Lantas Polres Metro;

6.4.3 untuk tingkat Kepolisian Resort Kota Besar, ya


Kapolrestabes dan didelegasikan kepada Kasat Lan
Polrestabes;

6.4.4 untuk tingkat Kepolisian Resort atau Kepolisian Resort Ko


yaitu Kapolres atau Kapolresta dan didelegasikan kepada Ka
Lantas Polres atau Polresta.

7. Prosedur

7.1 Waktu kerja pelayanan penerbitan SIM (satuan zona wak


WIB/WITA/WITA disesuaikan):

7.1.1 adalah 7 (tujuh) jam setiap hari kerja terhitung mu


jam 08.00 s.d 15.00;

7.1.2 Waktu pelayanan penerbitan SIM (dapat disesuaikan deng


kondisi wilayah setempat), sebagai berikut :
7.1.2.1 Senin - Kamis : 08.00 - 14.00;
7.1.2.2 Jumat : 08.00 - 11.00;
7.1.2.3 Sabtu : 08.00 - 13.00;
7.1.2.5 Hari libur Nasional tidak beroperasi.
7.1.3 Standar ...
KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH BANTEN
RESOR SERANG KOTA
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
PELAYANAN PENERBITAN SIM ONLINE
DI SATPAS
NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN
SOP-UNIT REGIDENT- SIM 00 15/62
TANGGAL TERBIT : 29 SEPTEMBER 2021

7.1.3 Standar waktu Penerbitan SIM, sebagai berikut.

7.1.3.1 Baru dan Pengalihan Golongan :


7.1.3.1.1 SIM A = 170 Menit;
7.1.3.1.2 SIM A Umum = 180 Menit;
7.1.3.1.3 SIM BI = 180 Menit;
7.1.3.1.4 SIM BI Umum = 180 Menit;
7.1.3.1.5 SIM BII = 180 Menit;
7.1.3.1.6 SIM BII Umum = 180 Menit;
7.1.3.1.7 SIM C = 170 Menit;
7.1.3.1.8 SIM C I = 170 Menit;
7.1.3.1.9 SIM C II = 170 Menit;
7.1.3.1.10 SIM D = 170 Menit;
7.1.3.1.11 SIM D I = 170 Menit;

7.1.3.2 Perpanjangan, penggantian SIM karena Rusak atau


Hilang :
7.1.3.2.1 SIM A = 50 Menit;
7.1.3.2.2 SIM A Umum = 80 Menit;
7.1.3.2.3 SIM BI = 80 Menit;
7.1.3.2.4 SIM BI Umum = 80 Menit;
7.1.3.2.5 SIM BII = 80 Menit;
7.1.3.2.6 SIM BII Umum = 80 Menit;
7.1.3.2.7 SIM C = 50 Menit;
7.1.3.2.8 SIM C I = 50 Menit;
7.1.3.2.9 SIM C II = 50 Menit;
7.1.3.2.10 SIM D = 50 Menit;
7.1.3.2.11 SIM D I = 50 Menit.

7.1.4 Rincian Standar Waktu Penerbitan SIM = 170 Menit;


Sebagai berikut : (terhitung berkas dinyatakan lengkap)
7.1.4.1 Pendaftaran = 15 Menit;
7.1.4.2 Pembayaran Biaya administrasi SIM = 5 Menit;
7.1.4.4 Ujian .
KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH BANTEN
RESOR SERANG KOTA
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
PELAYANAN PENERBITAN SIM ONLINE
DI SATPAS
NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN
SOP-UNIT REGIDENT- SIM 00 16/62
TANGGAL TERBIT : 29 SEPTEMBER 2021

7.1.4.4 Ujian Teori = 30 Menit;


7.1.4.5 Uji Keterampilan Mengemudi = 30 Menit;
7.1.4.6 Ujian Praktik I = 30 Menit;
7.1.4.7 Ujian Praktik II = 30 Menit;
7.1.4.8 Penerbitan/Cetak SIM = 10 Menit.

7.2 Biaya Administrasi Penerbitan SIM, sesuai Tarif PNBP.


7.2.1 Baru dan Pengalihan Golongan :
7.2.1.1 SIM A/Umum = Rp. 120.000,-
7.2.1.2 SIM B I/Umum = Rp. 120.000,-
7.2.1.3 SIM B II/Umum = Rp. 120.000,-
7.2.1.4 SIM C = Rp. 100.000,-
7.2.1.5 SIM C I = Rp. 100.000,-
7.2.1.6 SIM C II = Rp. 100.000,-
7.2.1.7 SIM D = Rp. 50.000,-
7.2.1.8 SIM D I = Rp. 50.000,-

7.2.2 Perpanjangan, penggantian SIM karena Rusak atau Hilang :


7.2.2.1 SIM A/Umum = Rp. 80.000,-
7.2.2.2 SIM B I/Umum = Rp. 80.000,-
7.2.2.3 SIM B II/Umum = Rp. 80.000,-
7.2.2.4 SIM C = Rp. 75.000,-
7.2.2.5 SIM C I = Rp. 75.000,-
7.2.2.6 SIM C II = Rp. 75.000,-
7.2.2.7 SIM D = Rp. 30.000,-
7.2.2.8 SIM D I = Rp. 30.000,-

7.2.3 Penerbitan Surat Keterangan Uji Keterampilan Pengemu


(SKUKP) = Rp. 50.000,-

7.3 Persyaratan Usia

7.3.1 Usia Peserta Uji SIM Perseorangan paling rendah :


7.3.1.1 17 (tujuh belas) Tahun untuk SIM A, C dan D;
7.3.1.3 21 (dua puluh satu) ...
KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH BANTEN
RESOR SERANG KOTA
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
PELAYANAN PENERBITAN SIM ONLINE
DI SATPAS
NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN
SOP-UNIT REGIDENT- SIM 00 17/62
TANGGAL TERBIT : 29 SEPTEMBER 2021

7.3.1.3 21 (dua puluh satu) Tahun untuk SIM B II.


7.3.2 Usia Peserta Uji SIM Umum paling rendah :
7.3.2.1 20 (dua puluh) Tahun untuk SIM A Umum;
7.3.2.2 22 (dua puluh dua) Tahun untuk SIM B I Umum;
7.3.2.3 23 (dua puluh tiga) Tahun untuk SIM B II Umum.
7.3.3 Persyaratan usia berlaku bagi Warga Negara Indonesia (WNI) dan
Warga Negara Asing (WNA).

7.4 Persyaratan Administrasi.


7.4.1 Kartu Tanda Penduduk (KTP);
7.4.2 Dokumen keimigrasian bagi WNA, antara lain meliputi:
7.4.2.1 Paspor dan Kartu Izin Tinggal Tetap (KITAP) bagi ya
berdomisili tetap di Indonesia;
7.4.2.2 Paspor, Visa Diplomatik, Kartu Anggota Diplomatik d
identitas diri lain bagi yang merupakan staf at
keluarga kedutaan;
7.4.2.3 Paspor dan Visa Dinas atau Kartu Izin Tinggal Sementa
(KITAS) bagi yang bekerja sebagai tenaga ahli at
pelajar yang bersekolah di Indonesia;
7.4.2.4 Paspor dan Kartu Izin Kunjungan atau Singgah bagi ya
tidak berdomisili di Indonesia;
7.4.2.5 Surat Izin Kerja dari Kementerian yang membida
Ketenaga kerjaan bagi WNA yang bekerja di Indone
(untuk pengajuan golongan SIM Umum).
7.4.3 Sertifikat lulus pendidikan dan pelatihan mengemudi (unt
pengajuan golongan SIM Umum).
7.4.4 Bukti pembayaran biaya administrasi SIM.

7.5 Persyaratan SIM Baru (SIM A, C dan D):


7.5.1 Mengisi formulir pengajuan SIM Baru baik secara online maup
langsung di loket pendaftaran;
7.5.2 Peserta Uji SIM telah berusia 17 (tujuh belas) Tahun;
7.5.4 Melampirkan ..
KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH BANTEN
RESOR SERANG KOTA
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
PELAYANAN PENERBITAN SIM ONLINE
DI SATPAS
NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN
SOP-UNIT REGIDENT- SIM 00 18/62
TANGGAL TERBIT : 29 SEPTEMBER 2021

7.5.4 Melampirkan Dokumen Keimigrasian bagi WNA;


7.5.5 Melampirkan Surat Keterangan Dokter;
7.5.6 Lampirkan Tanda Pembayaran Permohonan Penerbitan S
(TP3S);
7.5.7 Lulus Ujian Teori;
7.5.8 Lulus Ujian Simulasi/Simulator;
7.5.9 Lulus Ujian Praktik I dan II.

7.6 Persyaratan Perpanjangan SIM :

7.6.1 Mengisi formulir pengajuan perpanjangan SIM baik seca


online maupun langsung di loket pendaftaran;
7.6.2 Melampirkan KTP serta 2 (dua) Lembar Fotocopy;
7.6.3 Melampirkan Dokumen Keimigrasian bagi WNA;
7.6.4 Melampirkan SIM Lama yang akan diperpanjang dan 1 (satu)
lembar Fotocopy;
7.6.5 Melampirkan Surat Keterangan Dokter;
7.6.6 Melampirkan Tanda Pembayaran Permohonan Penerbitan SIM
(TP3S);
7.6.7 Melaksanakan Ujian Simulasi/Simulator bagi pese
perpanjangan SIM A Umum, BI, BII dan BI Umum, BII Umum;
7.6.8 Perpanjangan SIM dilakukan sebelum masa berlakun
berakhir.

7.7 Persyaratan Pengalihan golongan SIM

7.7.1 Mengisi formulir pengajuan pengalihan golongan SIM;

7.7.2 Peserta Uji SIM telah memenuhi persyaratan Usia yaitu :

7.7.2.1 Usia Peserta Uji SIM Perseorangan paling rendah

7.7.2.1.1 20 (dua puluh) Tahun untuk SIM B I;


7.7.2.1.2 21 (dua puluh satu) Tahun untuk SIM B I

7.7.2.2 Usia Peserta Uji SIM Umum paling rendah


KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH BANTEN
RESOR SERANG KOTA
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
PELAYANAN PENERBITAN SIM ONLINE
DI SATPAS
NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN
SOP-UNIT REGIDENT- SIM 00 19/62
TANGGAL TERBIT : 29 SEPTEMBER 2021

7.7.2.2.1 20 (dua puluh) Tahun untuk SIM A Umum


7.7.2.2.2 22 (dua puluh dua) Tahun untuk SIM B I
Umum;
7.7.2.2.3 23 (dua puluh tiga) Tahun untuk SIM B II
Umum.

7.7.2.3 Persyaratan usia berlaku bagi WNI dan WNA yang


mengajukan permohonan penerbitan SIM.

7.7.3 Melampirkan KTP asli serta 2 (dua) Lembar Fotocopy;

7.7.4 Melampirkan Dokumen keimigrasian bagi WNA;

7.7.5 Melampirkan SIM yang akan dialihkan golongannya, yang telah


dimiliki selama paling rendah 12 (dua belas) bulan;

7.7.6 Untuk pengajuan pengalihan golongan menjadi SIM Umum,


dilampiri dengan :

7.7.6.1 Sertifikat lulus pendidikan dan pelatihan mengemudi;


7.7.6.2 Surat izin kerja dari Kementerian yang membidangi
Ketenaga kerjaan bagi WNA yang bekerja di Indonesia

7.7.7 Melampirkan Tanda Pembayaran Permohonan Penerbitan SIM


(TP3S);
7.7.8 Melampirkan Surat Keterangan Dokter;
7.7.9 Lulus Ujian Teori;
7.7.10 Lulus Ujian Simulasi/Simulator;
7.7.11 Lulus Ujian Praktik I dan II.

7.8 Persyaratan Perubahan Data Pengemudi :


7.8.1 Mengisi formulir pengajuan perubahan data Pengemudi;
7.8.2 KTP, Dokumen keimigrasian bagi WNA yang telah ber
perubahan data identitas;
7.8.3 Melampirkan Penetapan Pengadilan tentang perubahan na
(yang melakukan perubahan nama) dengan fotocopy yang te
7.8.4 Melampirkan ..
KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH BANTEN
RESOR SERANG KOTA
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
PELAYANAN PENERBITAN SIM ONLINE
DI SATPAS
NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN
SOP-UNIT REGIDENT- SIM 00 20/62
TANGGAL TERBIT : 29 SEPTEMBER 2021

7.8.4 Melampirkan SIM yang akan diubah data/nama pemiliknya;


7.8.5 Surat Keterangan Dokter;
7.8.6 Melampirkan Tanda Pembayaran Permohonan Penerbitan SIM
(TP3S).

7.9 Persyaratan Penggantian SIM Hilang :

7.9.1 Mengisi formulir pengajuan penggantian SIM karena hilang;


7.9.2 Melampirkan KTP serta 2 (dua) lembar Fotocopy;
7.9.3 Melampirkan dokumen keimigrasian bagi WNA;
7.9.4 Surat Keterangan kehilangan SIM dari Kepolisian;
7.9.5 Melampirkan Surat Keterangan Dokter;
7.9.6 Melampirkan Tanda Pembayaran Permohonan Penerbitan SIM
(TP3S).

7.10 Persyaratan Penggantian SIM Rusak :


7.10.1 Mengisi formulir pengajuan penggantian SIM karena Rusak;
7.10.2 Melampirkan KTP serta 2 (dua) lembar Fotocopy;
7.10.3 Melampirkan Dokumen keimigrasian bagi WNA;
7.10.4 Melampirkan SIM yang rusak;
7.10.5 Melampirkan Surat Keterangan Dokter;
7.10.6 Melampirkan Tanda Pembayaran Permohonan Penerbitan SIM
(TP3S).

7.11 Persyaratan Penerbitan SIM akibat pencabutan SIM :


7.11.1 pengajuan dapat dilakukan setelah berakhir larang
mengemudi atas dasar pencabutan;
7.11.2 Surat Bukti berakhir larangan mengemudi atas das
pencabutan dari Pengadilan Negeri;
7.11.3 Mengisi formulir pengajuan SIM Baru;
7.11.4 Kartu Tanda Penduduk (KTP);
7.11.5 Melampirkan Surat Keterangan Dokter;
7.11.6 Melampirkan Tanda Pembayaran Permohonan Penerbitan SIM
(TP3S);
7.11.8 Lulus ..
KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH BANTEN
RESOR SERANG KOTA
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
PELAYANAN PENERBITAN SIM ONLINE
DI SATPAS
NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN
SOP-UNIT REGIDENT- SIM 00 21/62
TANGGAL TERBIT : 29 SEPTEMBER 2021

7.11.8 Lulus Ujian Simulasi/Simulator;


7.11.9 Lulus Ujian Praktik I dan II.

7.12 Tata Cara / Prosedur Penerbitan SIM.

7.12.1 Kelompok Kerja Pendaftaran :

7.12.1.1 Petugas loket pendaftaran menerima bu


pendaftaran secara online;
7.12.1.2 Petugas loket pendaftaran menerima dan memerik
kelengkapan berkas persyaratan dan formu
permohonan penerbitan SIM;
7.12.1.3 Mempersilahkan peserta uji SIM untuk membay
biaya administrasi penerbitan SIM di lok
pembayaran;
7.12.1.4 Apabila berkas dinyatakan tidak lengkap petug
menyerahkan kembali kepada Peserta uji SIM unt
dilengkapi;
7.12.1.5 Jika berkas permohonan sudah lengkap d
memenuhi persyaratan serta menyerahkan bu
pembayaran, maka petugas pendaftar
membubuhkan stempel loket dan bukti nomor regist
pendaftaran;
7.12.1.6 Mencatat data identitas lengkap peserta uji secara
dalam Buku Register Pendaftaran;
7.12.1.7 Petugas loket pendaftaran melakukan entry da
peserta ujian SIM ke komputer Pendaftaran (registra
dengan menggunakan Contactless Reader e-KTP se
verifikasi menempelkan telunjuk calon Peserta Uji S
di Contactless Reader e-KTP;

7.12.1.8 Menyerahkan bukti pendaftaran kepada calon pese


uji SIM.
7.12.2 Kelompok ..
KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH BANTEN
RESOR SERANG KOTA
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
PELAYANAN PENERBITAN SIM ONLINE
DI SATPAS
NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN
SOP-UNIT REGIDENT- SIM 00 22/62
TANGGAL TERBIT : 29 SEPTEMBER 2021

7.12.2 Kelompok Kerja Identifikasi dan Verifikasi :


7.12.2.1 Petugas Identifikasi dan Verifikasi menerima tan
bukti pendaftaran (registrasi) Calon Peserta Uji SIM;
7.12.2.2 Petugas Identifikasi dan dan Verifikasi melakuk
pemanggilan data Peserta Uji SIM sesuai nom
Pendaftaran (registrasi);
7.12.2.3 Setelah data tampil pada layar monitor, petug
melakukan identifikasi dan verifikasi dengan ca
membacakan kembali identitas kepada Peserta
SIM;
7.12.2.4 Setelah data yang telah diverifikasi disetujui ol
Calon Peserta Uji SIM, maka petugas melakuk
proses identifikasi yaitu: pengambilan sidik jari
jari)/finger print capture, tanda tang
elektronik/digital signature pad dan Foto digital
/digital photo capture;
7.12.2.4.1 pengambilan 10 sidik jari/finger pr
capture secara Roll, meliputi:
7.12.2.4.1.1 cek kondisi telapak tanga
bila telapak tangan bas
sediakan tisu kering/l
kering, bila telapak tang
kering sediakan t
basah/lap basah;
7.12.2.4.1.2 tempel dan gulirkan jari
mulai dari ibu jari tang
secara bergantian;
7.12.2.4.1.3 pengambilan sidik jari da
satu jari ke jari lainn
dilakukan secara otomatis;
7.12.2.4.1.4 tempelkan ..
KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH BANTEN
RESOR SERANG KOTA
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
PELAYANAN PENERBITAN SIM ONLINE
DI SATPAS
NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN
SOP-UNIT REGIDENT- SIM 00 23/62
TANGGAL TERBIT : 29 SEPTEMBER 2021

7.12.2.4.1.4 tempelkan 4 jari tangan


kanan, lalu 4 jari tang
kiri dan 2 ibu jari seca
bergantian;
7.12.2.4.1.5 setelah 10 sidik jari diamb
lakukan penyimpanan data
7.12.2.4.2 pengambilan tanda tang
elektronik/digital signature pad, melipu
7.12.2.4.2.1 calon peserta uji SIM
informasikan unt
membubuhkan tan
tangan pada digi
signature pad;
7.12.2.4.2.2 setelah tercapture tanda
tangan calon peserta uji S
dan hasilnya bagus lakuk
penyimpanan bila kura
bagus maka minta unt
diulangi kepada cal
peserta uji SIM;
7.12.2.4.3 pengambilan foto digital/digital ph
capture, meliputi:
7.12.2.4.3.1 diinformasikan kepa
calon peserta uji SIM unt
merapihkan diri dahulu;
7.12.2.4.3.2 pastikan posisi cal
peserta uji SIM tegak lu
dengan kamera d
informasikan ag
pandangan melihat
kamera;
7.12.2.4.3.3 lakukan ..
KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH BANTEN
RESOR SERANG KOTA
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
PELAYANAN PENERBITAN SIM ONLINE
DI SATPAS
NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN
SOP-UNIT REGIDENT- SIM 00 24/62
TANGGAL TERBIT : 29 SEPTEMBER 2021

7.12.2.4.3.3 lakukan pengambil


foto/take picture (foto ak
tercapture dan terpoto
secara otomotis), bila ha
foto sudah bagus lakuk
penyimpanan dan b
kurang bagus agar min
untuk diulangi kembali;
7.12.2.5 Petugas identifikasi dan verifikasi menyerahkan tan
bukti pendaftaran, untuk menuju ke rua
pencerahan dan ujian teori.

7.12.3 Kelompok Kerja Ujian Teori SIM :

7.12.3.1 Ujian Teori dilaksanakan pada hari pengaju


persyaratan mengikuti ujian teori SIM yang diterim
oleh petugas uji SIM teori;

7.12.3.2 Pengecekan ulang kesesuaian data peserta ujian d


tanda bukti kesertaan dalam ujian/tanda bu
pendaftaran (registrasi);

7.12.3.3 Setiap peserta ujian Teori yang akan mengikuti Ujia


wajib mendapatkan pencerahan disampaikan seca
langsung atau melalui Media :
7.12.3.3.1 Peraturan perundang-undangan bida
Lalu Lintas dan Angkutan Jalan;
7.12.3.3.2 Etika berlalu lintas;
7.12.3.3.3 Keamanan, keselamatan, ketertiban d
kelancaran lalu lintas;
7.12.3.3.4 Berbagai bentuk pelanggaran lalu lintas
7.12.3.3.5 Kecelakaan lalu lintas;
KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH BANTEN
RESOR SERANG KOTA
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
PELAYANAN PENERBITAN SIM ONLINE
DI SATPAS
NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN
SOP-UNIT REGIDENT- SIM 00 25/62
TANGGAL TERBIT : 29 SEPTEMBER 2021

7.12.3.3.6 Prosedur pertolongan pertama pa


kecelakaan lalu lintas;
7.12.3.3.7 Pelaporan pelanggaran dan kecelakaan
lalu lintas;
7.12.3.3.8 Tata cara pengujian SIM; dan
7.12.3.3.9 Tata cara pengoperasian komputeris
ujian teori atau penggunaan sarana uji
lain.

7.12.3.4 Pelaksanaan Ujian Teori dilakukan dengan urut


sebagai berikut :

7.12.3.4.1 Sebelum Ujian Teori dimulai, petug


mengecek perangkat komputerisasi Uj
Teori sesuai dengan kebutuhan;

7.12.3.4.2 Peserta ujian memasuki ruang ujian d


menempati tempat duduk sesuai deng
tanda bukti pendaftaran (registrasi)/nom
peserta uji SIM;

7.12.3.4.3 Petugas memberi penjelasan tentang ta


cara ujian dan metode penilaian kelulus
ujian teori dengan menggunak
komputerisasi;

7.12.3.4.4 Petugas pengawas melakuk


pencocokkan ulang identitas peserta
SIM, untuk yang menggunak
komputerisasi peserta ujian teori sebelu
melaksanakan ujian melaksanak
scaning tanda bukti pendaftaran (registra
dan mencantumkan nomor tanda bu
pendaftaran (registrasi) sebagai ak
7.13.3.4.5 Petugas .....
KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH BANTEN
RESOR SERANG KOTA
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
PELAYANAN PENERBITAN SIM ONLINE
DI SATPAS
NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN
SOP-UNIT REGIDENT- SIM 00 26/62
TANGGAL TERBIT : 29 SEPTEMBER 2021

7.12.3.4.5 Petugas pengawas memberitahuk


kepada para peserta uji, pada saat wak
ujian tinggal tersisa 5 (lima) menit; dan

7.12.3.4.6 Petugas pengawas menyampaikan kepa


peserta uji bila sudah menyelesaik
mengerjakan Soal Ujian Teori unt
menekan tombol selesai maka ha
penilaian ujian akan mucul lulus/tid
lulus;

7.12.3.4.7 Petugas mencetak hasil Ujian Teori mela


sistem Ujian Teori yang terkoneksi seca
daring.

7.12.3.5 Soal Ujian Teori dengan komputerisasi dilaksanak


secara acak sesuai dengan golongan SIM ya
diajukan.

7.12.3.6 Materi Ujian Teori, meliputi :

7.12.3.6.1 Pengetahuan peraturan perundan


undangan di bidang lalu lintas d
angkutan jalan, yang terdiri atas:

7.12.3.6.1.1 Hak utama pengguna jalan

7.12.3.6.1.2 Kedudukan hukum lalu


lintas;
7.12.3.6.1.3 Pengetahuan tenta
rambu, marka jalan, a
pemberi isyarat lalu lin
(APIL) dan gerakan l
lintas;

7.12.3.6.1.4 Peringatan dengan sinar


7.13.3.6.2 Pengetahuan ..
KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH BANTEN
RESOR SERANG KOTA
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
PELAYANAN PENERBITAN SIM ONLINE
DI SATPAS
NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN
SOP-UNIT REGIDENT- SIM 00 77/62
TANGGAL TERBIT : 29 SEPTEMBER 2021

7.12.3.6.2 Pengetahuan teknik Ranmor dan ta


cara/teknik mengemudi yang baik d
benar serta berkeselamatan:

7.12.3.7.2.1 Cara mengemudi Ranmor;

7.12.3.7.2.2 Cara mendahului;

7.12.3.7.2.3 Cara berbelok;

7.12.3.7.2.4 Cara melewati persimpanga

7.12.3.7.2.5 Cara parkir;

7.12.3.7.2.6 Cara berhenti;

7.12.3.7.2.7 Penggunaan lampu Ranmor

7.12.3.7.2.8 Penggunaan jalur dan lajur


Jalan;

7.12.3.7.2.9 Kecepatan minimal d


maksimal.

7.12.3.7.3 Etika berlalu lintas:

7.12.3.7.3.1 Hak dan kewajib


pengemudi dan penggu
jalan lain;

7.12.3.7.3.2 Tanggung jawab pengemud

7.12.3.7.4 Materi Ujian Teori untuk SIM A Umum,


dan BII Umum selain materi di a
ditambahkan pengetahuan mengenai :

7.12.3.7.4.1 tata cara mengangkut atau


menurunkan orang dan/at
barang;

7.12.3.7.4.2 jenis barang berbahaya;

7.12.3.7.4.3 pengoperasian peralat


KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH BANTEN
RESOR SERANG KOTA
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
PELAYANAN PENERBITAN SIM ONLINE
DI SATPAS
NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN
SOP-UNIT REGIDENT- SIM 00 28/62
TANGGAL TERBIT : 29 SEPTEMBER 2021

7.12.3.7.5 materi ujian teori menggunakan baha


Indonesia, untuk peserta ujian WNA dap
didampingi oleh penterjemah.

7.12.3.7 Penilaian Hasil Ujian Teori SIM :

7.12.3.7.1 penilaian ujian teori dinilai oleh sist


aplikasi ujian teori yang sudah dia
jumlah jawaban benar paling rendah;

7.12.3.7.2 Peserta ujian dinyatakan lulus Ujian Teo


jika dapat menjawab secara benar pali
rendah 70% (tujuh puluh persen) dari
(tiga puluh) soal yang di ujikan deng
waktu 30 (tiga puluh) menit;

7.12.3.7.3 Hasil penilaian Ujian Teori akan munc


langsung lulus/tidak lulus pada sa
peserta uji menyelesaikan mengerjak
soal ujian teori;

7.12.3.7.4 Mencetak hasil Ujian Teori oleh Petug


melalui sistem Ujian Teori yang terkone
secara daring.

7.12.3.7.5 mengumumkan peserta ujian SIM ya


lulus dan tidak lulus melalui penger
suara atau tampilkan pada layar monito

7.12.3.7.6 Peserta Ujian SIM yang tidak lulus, dap


mengikuti ujian ulang dalam tengga
waktu 14 (empat belas) hari kerja sej
dinyatakan tidak lulus, tanpa mengajuk
permohonan baru;
KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH BANTEN
RESOR SERANG KOTA
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
PELAYANAN PENERBITAN SIM ONLINE
DI SATPAS
NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN
SOP-UNIT REGIDENT- SIM 00 29/62
TANGGAL TERBIT : 29 SEPTEMBER 2021

7.12.3.7.7 menyimpan data melalui aplikasi S


Online yang tidak lulus dan yang lu
sesuai nomor pendaftaran (registrasi);

7.12.3.7.8 Membuat Laporan rekapitulasi pese


ujian SIM;
7.12.3.7.9 Peserta uji yang dinyatakan lulus uji
teori dapat melanjutkan mengikuti uj
keterampilan mengemudi mela
Simulator.

7.12.4 Kelompok Kerja Ujian Keterampilan melalui Simulator :

7.12.4.1 Setiap peserta uji wajib mengikuti arahan petug


dalam mengikuti Ujian keterampilan mengemu
melalui Simulator;

7.12.4.2 Sebelum pelaksanaan Ujian keterampilan mengemu


melalui Simulator, petugas memberitahukan tata ca
penggunaan Simulator dan tata cara penilaiannya;

7.12.4.3 Ujian Keterampilan melalui Simulator meliputi :

7.12.4.3.1 Test Reaksi :

7.12.4.3.1.1 untuk mengetahui atau


menguji calon/pengemu
tentang respon mere
terhadap suatu aksi ya
dihadapinya;

7.12.4.3.1.2 pengujian respon terhada


aksi dan reaksi antara ma
telinga, tangan dan kaki;
7.12.4.3.1.3 melakukan ..
KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH BANTEN
RESOR SERANG KOTA
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
PELAYANAN PENERBITAN SIM ONLINE
DI SATPAS
NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN
SOP-UNIT REGIDENT- SIM 00 30/62
TANGGAL TERBIT : 29 SEPTEMBER 2021

7.12.4.3.1.3 melakukan respon ya


benar dan tepat deng
waktu yang konstan/stabi

7.12.4.3.1.4 Aksi tanggap terhad


indikator variasi dari obj
berwarna hijau, kunin
merah dan bunyi.

7.12.4.3.2 Test Antisipasi:

7.12.4.3.2.1 untuk mengetahui sejauh


mana reaksi pengemu
terhadap perkiraan bend
obyek yang bergerak deng
kecepatan tertentu;

7.12.4.3.2.2 perkiraan dan antisipasi


terhadap benda/obyek ya
datang dari arah berlawan
atau arah silang kiri-kana
kapan dan berapa det
menit lagi sampai dihadap
pengemudi.

7.12.4.3.3 Test Konsentrasi:

7.12.4.3.3.1 menguji daya konsentrasi


penglihatan pengemudi ya
diam terhadap obyek ya
bergerak begitu ju
sebaliknya;
7.12.4.3.3.2 Parameter ..
KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH BANTEN
RESOR SERANG KOTA
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
PELAYANAN PENERBITAN SIM ONLINE
DI SATPAS
NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN
SOP-UNIT REGIDENT- SIM 00 31/62
TANGGAL TERBIT : 29 SEPTEMBER 2021

7.12.4.3.3.2 Parameter yang dihasilkan:


konsentrasi penglihatanny
kelelahan penglihatann
dan kejelian kedua ma
baik sisi kiri/kanan.

7.12.4.3.4 Test Sikap Mengemudi:

7.12.4.3.4.1 untuk mengetahui seja


mana kemampuan pan
indra pengemudi dal
memberikan aksi-aksi ya
tepat terhadap tantang
yang di hadapinya.

7.12.4.3.4.2 merupakan gabungan dari u


reaksi, konsentrasi d
antisipasi.
7.12.4.4 Mensimulasikan instrument pokok yang ada pa
kendaraan yang dianggap penting untuk digunak
sebagai peragaan.

7.12.4.5 Penilaian Uji Keterampilan mengemudi Mela


Simulator :

7.12.4.5.1 Peserta uji dinyatakan lulus uji


keterampilan melalui Simulator, jika dap
mencapai nilai paling rendah 60 (ena
puluh) untuk setiap jenis materi ya
diujikan.

7.12.4.5.2 Peserta uji yang dinyatakan lul


diberikan Surat Keterangan Lulus
Keterampilan Simulator.
7.12.4.5.3 Surat ..
KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH BANTEN
RESOR SERANG KOTA
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
PELAYANAN PENERBITAN SIM ONLINE
DI SATPAS
NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN
SOP-UNIT REGIDENT- SIM 00 32/62
TANGGAL TERBIT : 29 SEPTEMBER 2021

7.12.4.5.3 Surat Keterangan Lulus Uji Keterampil


Simulator, memiliki masa berlaku
(dua belas) bulan.

7.12.4.5.4 Peserta uji yang dinyatakan lu


Ujian keterampilan mengemudi mela
Simulator selanjutnya dapat mengik
Ujian Praktik.

7.12.4.5.5 Peserta uji yang dinyatakan tidak lu


Ujian keterampilan mengemudi mela
Simulator dapat mengikuti ujian ula
paling banyak 3 (tiga) kali untuk set
jenis materi yang diujikan.

7.12.5 Kelompok Kerja Uji Praktik:

7.12.5.1 Peserta Ujian Praktik adalah peserta uji yang tel


dinyatakan lulus Ujian keterampilan mengemu
melalui Simulator;

7.12.5.2 Sebelum pelaksanaan Ujian Praktik, petug


memberitahukan kepada peserta uji mengen
kegiatan persiapan (drill cockpit) yang ha
dilaksanakan;

7.12.5.3 Kegiatan persiapan bagi peserta uji SIM Ranm


beroda empat meliputi :
7.12.5.3.1 Pengecekan bagian luar bodi Ranmor
7.12.5.3.2 Ban maupun ban cadangan (serep);
7.12.5.3.3 Ruang mesin dan ruang kabin;
7.12.5.3.4 Posisi tempat duduk dan Tang
memegang kemudi;
7.12.5.3.5 Posisi rem tangan;
7.12.5.3.7 Kaca .
KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH BANTEN
RESOR SERANG KOTA
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
PELAYANAN PENERBITAN SIM ONLINE
DI SATPAS
NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN
SOP-UNIT REGIDENT- SIM 00 33/62
TANGGAL TERBIT : 29 SEPTEMBER 2021

7.12.5.3.7 Kaca spion luar dan dalam;


7.12.5.3.8 Semua pintu tertutup;
7.12.5.3.9 Sabuk pengaman;
7.12.5.3.10 Lampu/signt;
7.12.5.3.11 Kontak kontrol instrumen;
7.12.5.3.12 Menjalankan Ranmor;
7.12.5.3.13 Berhenti; dan
7.12.5.3.14 melihat kaca spion untuk meyakink
keselamatan, dengan tangan kan
memegang handle membuka pintu d
keluar.

7.12.5.4 Kegiatan persiapan, bagi peserta uji SIM Sepeda


Motor meliputi:
7.12.5.4.1 Kondisi ban depan dan belakang;
7.12.5.4.2 Tekanan angin pada ban;
7.12.5.4.3 Pengecekan fungsi kemudi;
7.12.5.4.4 Fungsi rem tangan dan kaki;
7.12.5.4.5 Fungsi kopling;
7.12.5.4.6 Fungsi transmisi;
7.12.5.4.7 Oli mesin dan rem;
7.12.5.4.8 Sistem pengapian listrik/busi;
7.12.5.4.9 Bahan bakar;
7.12.5.4.10 Lampu;
7.12.5.4.11 Kaca spion; dan
7.12.5.4.12 Klakson.

7.12.5.5 Setiap peserta uji wajib mengikuti Ujian Praktik I d


Praktik II yaitu :

7.12.5.5.1 Ujian Praktik I, dilaksanakanpada area


ujian yang sudah ditentukan;
7.12.5.5.2 Ujian .
KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH BANTEN
RESOR SERANG KOTA
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
PELAYANAN PENERBITAN SIM ONLINE
DI SATPAS
NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN
SOP-UNIT REGIDENT- SIM 00 34/62
TANGGAL TERBIT : 29 SEPTEMBER 2021

7.12.5.5.2 Ujian Praktik II, dilaksanakan dijal


umum.

7.12.5.6 dalam pelaksanaan pengawasan Ujian Praktik


harus diperhatikan jumlah penguji dengan juml
peserta uji yang akan melaksanakan ujian prak
turun ke jalan umum, minimal 2 (dua) penguji unt
1 (satu) peserta uji praktik;
7.12.5.7 Standar Lapangan Ujian Praktik:
7.12.5.7.1 Lokasi tempat ujian Praktik I, tel
disertifikasi memenuhi persyarat
untuk dilaksanakan setiap materi uj
Praktik;
7.12.5.7.2 untuk ujian Praktik I, semua materi uji
dalam satu lokasi;
7.12.5.7.3 Lebar lapangan ujian minimum : 30 M;
7.12.5.7.4 Panjang lapangan ujian minimum : 75 M
7.12.5.7.5 Ruang tunggu peserta uji SIM;
7.12.5.7.6 sound sistem;
7.12.5.7.7 materi tanjakan dan turunan :
7.12.5.7.7.1 panjang jalan da
jembatan 1,5 x panja
Ranmor Uji:
7.12.5.7.7.2 lebar jalan materi uji
tanjakan dan turuna
1,5 x panjang Ranmor Uj
7.12.5.7.7.3 sudut kemiringan 15°;
7.12.5.7.7.4 tinggi kemiringan d
dasar ke permukaan 2,5
Gambar 7.12.5.7.7.5 ...
KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH BANTEN
RESOR SERANG KOTA
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
PELAYANAN PENERBITAN SIM ONLINE
DI SATPAS
NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN
SOP-UNIT REGIDENT- SIM 00 35/62
TANGGAL TERBIT : 29 SEPTEMBER 2021

Gambar 7.12.5.7.7.5

7.12.5.7.8 Patok Materi Ujian Praktik / Traffic Con


Patok Uji dengan ukuran :
15 CM
7.12.5.7.8.1 tinggi patok 40 c
disesuaikan dengan je
SCOOT ranmor uji;
LIGHT
PUTIH
7.12.5.7.8.2 diameter 15 cm;

40 CM 7.12.5.7.8.3 warna orange / hita


bagian bawah ditamb
scoot light putih di bagi

ORANGE/ atas.
HITAM
HITAM

7.12.5.8 Materi Ujian Praktik I

7.12.5.8.1 Untuk peserta uji Ranmor roda empat,


meliputi:
7.12.5.8.1.1 Uji ...
KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH BANTEN
RESOR SERANG KOTA
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
PELAYANAN PENERBITAN SIM ONLINE
DI SATPAS
NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN
SOP-UNIT REGIDENT- SIM 00 36/62
TANGGAL TERBIT : 29 SEPTEMBER 2021

7.12.5.8.1.1 Uji menjalankan ranmo


Maju dan Mundur Pada
Jalur Sempit;

7.12.5.8.1.1.1
Maju sejauh 50 M pa
jalur yang semp
selebar ranmor
ditambah 60 CM tan
menabrak / menjatuhk
patok;

7.12.5.8.1.1.2
Mundur sejauh 50
pada jalur yang semp
selebar ranmor
ditambah 60 CM tan
menabrak / menjatuhk
patok.

I
START

I
F N SH

50 M

7.12.5.8.1.2 Uji Slalom Maju d


Mundur;
KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH BANTEN
RESOR SERANG KOTA
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
PELAYANAN PENERBITAN SIM ONLINE
DI SATPAS
NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN
SOP-UNIT REGIDENT- SIM 00 37/62
TANGGAL TERBIT : 29 SEPTEMBER 2021

7.12.5.8.1.2.1
Menjalankan ranmor
sejauh 50 M dengan ca
merubah arah (slalo
tanpa menabrak
menjatuhkan patok;

7.12.5.8.1.2.2
Jarak antar patok sa
dengan yang lain 2 k
ranmor uji.

 Gunakan 11 pato
7.12.5.8.1.3 Uji Parkir Paralel dan
Parkir Seri;

7.12.5.8.1.3.1
Memarkir ranmor
ditempat yang terbatas;

7.12.5.8.1.3.2
Memarkir Seri ranmor
dengan posisi lur
melakukan satu k
gerakan mundur tan
menyentuh patok.
Ukuran tempat park
Lebar 2,5 M d
Panjang 1,5 kali ranm
uji;
7.12.5.8.1.3.3 Memarkir ..
KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH BANTEN
RESOR SERANG KOTA
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
PELAYANAN PENERBITAN SIM ONLINE
DI SATPAS
NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN
SOP-UNIT REGIDENT- SIM 00 38/62
TANGGAL TERBIT : 29 SEPTEMBER 2021

7.12.5.8.1.3.3
Memarkir Pararel ranm
uji dengan pos
menyamping, melakuk
gerakan mundur dua k
tanpa menyentuh patok
Ukuran tempat par
Lebar 2,5 M d
Panjang 1,5 kali ranm
uji.

 Gunakan 22 patok.

7.12.5.8.1.4 Uji Mengemudikan


Ranmor Berhenti di
Tanjakan dan Turunan.

7.12.5.8.1.4.1
Menjalankan ranmor
pada Tanjakan deng
sudut kemiringan
kemudian lakuk
pengereman dengan r
kaki bersama
2,5 m
STOP menginjak / menek
kopling dan mena
15°
hand rem sehing
ranmor berhenti pa
posisi rambu garis STO
(lihat pada gamba
Netralkan persenelen
jalankan kembali ranm
tanpa ada reaksi mundu
7.12.5.8.1.4.2 Pada .....
KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH BANTEN
RESOR SERANG KOTA
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
PELAYANAN PENERBITAN SIM ONLINE
DI SATPAS
NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN
SOP-UNIT REGIDENT- SIM 00 39/62
TANGGAL TERBIT : 29 SEPTEMBER 2021

7.12.5.8.1.4.2
Pada Jalan Da
Jembatan deng
panjang 1,5 x panja
ranmor uji, tinggi ja
dari permukaan 2,5
2,5 m lakukan pengerem
dengan rem kaki, berhe
pada rambu garis STO
netralkan persenele
serta jalan kembali;

7.12.5.8.1.4.3
Jalan Menurun, ranm
uji berhenti pada ram
garis STOP lakuk
2,5 m pengereman hand re
netralkan persenele
15 ° serta jalan kembali;

7.12.5.8.1.4.4
Lebar jalan pada mat
tanjakan, jalan datar d
turunan 1,5 kali leb
ranmor uji;

7.12.5.8.1.4.5
Penempatan Rambu Ga
STOP ditanjakan, ja
datar serta turun
berada ditengah-teng
panjang jalan.

7.12.5.8.2 Untuk peserta uji Sepeda Mo


meliputi:
7.12.5.8.2.1.1 Menjalankan ..
KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH BANTEN
RESOR SERANG KOTA
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
PELAYANAN PENERBITAN SIM ONLINE
DI SATPAS
NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN
SOP-UNIT REGIDENT- SIM 00 40/62
TANGGAL TERBIT : 29 SEPTEMBER 2021

7.12.5.8.2.1.1
Menjalankan sepe
motor dengan kecepata
30 Km / Jam, berhe
sebelum garis STO
dengan tekn
pengereman 20% unt
Rem Belakang dan 8
untuk rem depan, k
kiri turun dan palingk
kepala ke kan
belakang;

7.12.5.8.2.1.2
Jarak dari Start samp
Finish adalah 20 me
sedang lebar patok ya
dilintasi adalah 2 k
lebar Ranmor uji;
7.12.5.8.2.2 Uji .
KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH BANTEN
RESOR SERANG KOTA
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
PELAYANAN PENERBITAN SIM ONLINE
DI SATPAS
NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN
SOP-UNIT REGIDENT- SIM 00 41/62
TANGGAL TERBIT : 29 SEPTEMBER 2021

7.12.5.8.2.2 Uji slalom.

7.12.5.8.2.2.1
Menjalankan sepe
motor dengan cara slal
melintasi patok-pat
dengan kecepatan 10 k
jam, jarak antar patok 1
kali panjang Kendara
Bermotor uji dan tan
pengereman;
KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH BANTEN
RESOR SERANG KOTA
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
PELAYANAN PENERBITAN SIM ONLINE
DI SATPAS
NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN
SOP-UNIT REGIDENT- SIM 00 42/62
TANGGAL TERBIT : 29 SEPTEMBER 2021

7.12.5.8.2.2.2
Kemudian dilanjutk
slalom dengan kecepat
30 km/ jam, jarak an
patok 4 kali panja
Ranmor uji dan berhe
pada garis Stop, deng
teknik pengereman 2
untuk Rem Belakang d
80% untuk rem depa
kaki kiri turun, Kep
memalingkan ke kan
belakang;
7.12.5.8.2.3 Uji membentuk angka
delapan;
7.12.5.8.2.3.1
Menjalankan sepe
motor di dalam lingkar
membentuk angka
(delapan), mengik
petunjuk arah, tid
berhenti dan kaki tid
menginjak lapangan;

7.12.5.8.2.3.2
Diatas garis ang
delapan diletakkan pato
dengan jarak an
masing-masing patok
kali panjang Ranmor uji
KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH BANTEN
RESOR SERANG KOTA
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
PELAYANAN PENERBITAN SIM ONLINE
DI SATPAS
NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN
SOP-UNIT REGIDENT- SIM 00 43/62
TANGGAL TERBIT : 29 SEPTEMBER 2021

7.12.5.8.2.4 Uji reaksi r


menghindar;
Menjalankan sepe
motor dengan kecepat
30 Km / Jam, kemud
dilakukan pengerem
pada Garis Kuning, lep
rem pada Garis Hija
lalu membelok ses
petunjuk dari petug
serta berhenti pada ga
stop dengan tek
pengereman 20% unt
Rem Belakang dan 8
untuk rem depan, k
kiri turun dan palingk
kepala ke kan
KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH BANTEN
RESOR SERANG KOTA
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
PELAYANAN PENERBITAN SIM ONLINE
DI SATPAS
NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN
SOP-UNIT REGIDENT- SIM 00 44/62
TANGGAL TERBIT : 29 SEPTEMBER 2021

7.12.5.8.2.5 Uji berbalik ar


membentuk huruf U
turn).
Menjalankan sepeda mo
memutar deng
membentuk huruf U di ja
sempit yang lebarnya 2 k
panjang Kendara
Bermotor uji, tan
menginjakkan kaki
lapangan

MASUK

FINISH

20 M

7.12.5.9 Lebar dan panjang lapangan Ujian Praktik I unt


SIM C disesuaikan dengan besaran kapasitas silind
(cylinder capacity) dan/atau dimensi Sepeda Mo
yang akan dikendarai.

7.12.5.10 Materi Ujian Praktik II, SIM A dan C yang har


diujikan meliputi:
7.12.5.10.1 Mengemudikan ranmor deng
sempurna di jalan yang ramai, ca
Berbelok ke kanan dan ke kiri serta ca
melewati persimpangan atau Mix traffi
7.12.5.10.2 Tetap mengemudikan ranmor
belakang kendaraan yang seda
7.12.5.10.3 Mendahului ..
KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH BANTEN
RESOR SERANG KOTA
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
PELAYANAN PENERBITAN SIM ONLINE
DI SATPAS
NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN
SOP-UNIT REGIDENT- SIM 00 45/62
TANGGAL TERBIT : 29 SEPTEMBER 2021

7.12.5.10.3 Mendahului kendaraan lain dengan ca


yang benar;

7.12.5.10.4 Berhenti di tempat yang tel


ditentukan;

7.12.5.10.5 Memarkir ranmor dengan cepat d


tepat di tempat yang benar dibag
jalan yang ramai dan parkir seja
dengan trotoar tanpa Menyentuh t
trotoar;

7.12.5.10.6 Memutar di jalan yang sepi tanpa kelu


dari jalur lalu lintas;

7.12.5.10.7 Taat pada peraturan, rambu, mar


jalan dan alat pemberi Isyarat l
lintas;

7.12.5.10.8 Menjaga jarak aman saat mengik


kendaraan lain;

7.12.5.10.9 Menggunakan lajur yang tepat pa


saat akan mendahului dan memb
Kesempatan apabila didahu
kendaraan lain;

7.12.5.10.10 Menggunakan lajur, perpindahan la


serta merubah arah pada jalan Sesu
dengan etika dan ketentuan;

7.12.5.10.11 Melakukan pengamatan umum mela


tindakan pemindaa
Pengidentifikasian, prakiraa
keputusan dan pelaksanaan (scannin
Identification, prediction, decision a
execution) pada saat menjalank
7.12.5.11 Penilaian ..
KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH BANTEN
RESOR SERANG KOTA
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
PELAYANAN PENERBITAN SIM ONLINE
DI SATPAS
NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN
SOP-UNIT REGIDENT- SIM 00 46/62
TANGGAL TERBIT : 29 SEPTEMBER 2021

7.12.5.11 Penilaian Ujian Praktik I:

7.12.5.11.1 Peserta uji dinyatakan lulus Uj


Praktik I, jika peserta uji tid
melakukan kesalahan pada seti
materi yang diujikan;

7.12.5.11.2 Dalam hal melakukan kesalaha


peserta uji diberikan kesempatan unt
mengikuti ujian ulang praktik
sebanyak 2 (dua) kali untuk seti
materi ujian yang dinyatakan gagal;

7.12.5.11.3 Ujian ulang tahap pertama atau kedu


dilaksanakan dalam tenggang wak
paling lama 7 (tujuh) hari sej
dinyatakan tidak lulus pada Uji
Praktik I terdahulu;

7.12.5.11.4 Apabila tidak menempuh ujian ula


tahap pertama dan tahap kedu
peserta uji dinyatakan mengundurk
diri;

7.12.5.11.5 Peserta uji yang telah dinyatakan lu


Ujian Praktik I diberikan tanda bu
kelulusan;

7.12.5.11.6 Peserta uji yang telah dinyataka lu


ujian praktik I, harus mengikuti Uj
Praktik II.

7.12.5.12 Penilaian Ujian Praktik II


7.12.5.12.1 Peserta uji dinyatakan lulus Uj
Praktik II jika tidak melakuk
kesalahan dan/atau pelanggaran pa
setiap materi Ujian ;
KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH BANTEN
RESOR SERANG KOTA
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
PELAYANAN PENERBITAN SIM ONLINE
DI SATPAS
NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN
SOP-UNIT REGIDENT- SIM 00 47/62
TANGGAL TERBIT : 29 SEPTEMBER 2021

7.12.5.12.2 Peserta uji yang dinyatakan tidak lu


Ujian Praktik II dapat mengikuti uj
ulang tahap I dalam tenggang wak
paling lama 7 (tujuh) hari kerja sej
dinyatakan tidak lulus;
7.12.5.12.3 Peserta uji yang tidak lulus ujian ula
tahap I, dapat mengikuti ujian ula
tahap II paling lama 14 (empat bel
hari kerja sejak dinyatakan tidak lulus
7.12.5.12.4 Apabila tidak menempuh ujian ula
tahap I dan tahap II, peserta
dinyatakan mengundurkan diri;
7.12.5.12.5 Peserta uji yang dinyatakan lulus Uji
Praktik II dipersilahkan menung
proses pencetakan SIM.

7.12.6 Kelompok Kerja Penerbitan dan Penyerahan SIM


7.12.6.1 Mengecek dan memastikan ID-Card printer tel
terhubung dengan aplikasi SIM Online di Komput
Penerbitan SIM;
7.12.6.2 Menyiapkan kartu SIM dan ribbon ke dalam ID-Ca
printer;
7.12.6.3 Memverifikasi data Peserta ujian SIM yang tel
dinyatakan Lulus Ujian Teori, Ujian Simul
melalui Simulator dan Ujian Praktik deng
mencocokkan dokumen penilaian hasil ujian Pese
Uji SIM dan tanda bukti/nomor pendaftar
(registrasi) untuk dilakukan proses pencetakan;
7.12.6.4 Lakukan pencetakan sesuai urutan deng
memastikan data SIM sudah sesuai deng
dokumen pengajuan;
7.12.5.5 Memanggil ..
KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH BANTEN
RESOR SERANG KOTA
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
PELAYANAN PENERBITAN SIM ONLINE
DI SATPAS
NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN
SOP-UNIT REGIDENT- SIM 00 48/62
TANGGAL TERBIT : 29 SEPTEMBER 2021

7.12.5.5 Memanggil nama Peserta ujian SIM;


7.12.6.6 Menerima Nomor Pendaftaran (register);
7.12.6.7 Memeriksa kesesuaian data pada SIM dengan K
dari Peserta uji SIM dan pastikan SIM diterima ol
Peserta uji SIM yang berhak;
7.12.6.8 Mempersilahkan Peserta Uji SIM menandatanga
buku penerimaan SIM;
7.12.6.9 Memberikan SIM yang telah selesai diproses kepa
Peserta Uji SIM yang dinyatakan Lulus;
7.12.6.10 Mengecek laporan data produksi SIM setiap h
dan mencetaknya;

7.12.6.11 Setelah selesai pelayanan melaporkan situasi d


jumlah produksi SIM kepada Pimpinan.

7.12.7 Pengarsipan Dokumen SIM

7.12.7.1 Setiap Arsip Cetak Dokumen peserta uji S


disimpan dalam Map berindeks sesuai Nomor
Register Pendaftaran, Golongan SIM dan Nam
Pemilik SIM;

7.12.7.2 Petugas Pengarsipan menghitung jumlah berk


sesuai Golongan SIM dicocokan dengan juml
produksi SIM;

7.12.7.3 Dicatat pada Buku ekspedisi penyerahan Arsip Cet


Dokumen SIM;

7.12.7.4 Petugas Pengarsipan menyerahkan Arsip Cet


Dokumen peserta uji SIM ke Min Arsip Dokum
Satpas setelah pelaksanaan pelayanan;

7.12.7.5 Petugas Arsip Dokumen menandatangani Bu


KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH BANTEN
RESOR SERANG KOTA
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
PELAYANAN PENERBITAN SIM ONLINE
DI SATPAS
NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN
SOP-UNIT REGIDENT- SIM 00 49/62
TANGGAL TERBIT : 29 SEPTEMBER 2021

7.12.7.6 Arsip Cetak dokumen disimpan pada rak-r


penyimpanan diruang Arsip secara teratur d
tertata menurut Nomor Pendaftaran, Golongan S
dan Nama pemilik SIM;

7.12.7.7 Nomor Pendaftaran (registrasi) arsip terdapat ju


pada record yang bersangkutan dalam Databa
Pusat Data, sehingga untuk mencari arsip/data S
yang diperlukan, dapat dilakukan melalui Aplik
SIM Online dengan memanggil/key nomor S
Nama Pemegang SIM dan sebagainya.
8. Mekanisme ...
KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH BANTEN
RESOR SERANG KOTA
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
PELAYANAN PENERBITAN SIM ONLINE
DI SATPAS
NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN
SOP-UNIT REGIDENT- SIM 00 50/62
TANGGAL TERBIT : 29 SEPTEMBER 2021

8. Mekanisme Pelayanan Penerbitan SIM Online

MENGULANG
1. TENGGANG 7 HARI;
2. TENGGANG 14 HARI;
3. SETELAH 30 HARI.
KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH BANTEN
RESOR SERANG KOTA
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
PELAYANAN PENERBITAN SIM ONLINE
DI SATPAS
NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN
SOP-UNIT REGIDENT- SIM 00 51/62
TANGGAL TERBIT : 29 SEPTEMBER 2021

8.1 Mekanisme Penerbitan SIM A, C dan D Perseorangan Baru


KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH BANTEN
RESOR SERANG KOTA
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
PELAYANAN PENERBITAN SIM ONLINE
DI SATPAS
NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN
SOP-UNIT REGIDENT- SIM 00 52/62
TANGGAL TERBIT : 29 SEPTEMBER 2021

8.2 Mekanisme Penerbitan Pengalihan Golongan SIM BI dan B


Perseorangan
KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH BANTEN
RESOR SERANG KOTA
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
PELAYANAN PENERBITAN SIM ONLINE
DI SATPAS
NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN
SOP-UNIT REGIDENT- SIM 00 53/62
TANGGAL TERBIT : 29 SEPTEMBER 2021

8.3 Mekanisme Penerbitan Pengalihan Golongan SIM A, BI dan BII Umu


KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH BANTEN
RESOR SERANG KOTA
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
PELAYANAN PENERBITAN SIM ONLINE
DI SATPAS
NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN
SOP-UNIT REGIDENT- SIM 00 54/62
TANGGAL TERBIT : 29 SEPTEMBER 2021

8.4 Mekanisme Penerbitan Perpanjangan SIM A, C dan D Perseorangan


KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH BANTEN
RESOR SERANG KOTA
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
PELAYANAN PENERBITAN SIM ONLINE
DI SATPAS
NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN
SOP-UNIT REGIDENT- SIM 00 55/62
TANGGAL TERBIT : 29 SEPTEMBER 2021

8.5 Mekanisme Penerbitan Perpanjangan SIM BI dan BII Perseorangan

8.6 Mekanisme ...


KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH BANTEN
RESOR SERANG KOTA
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
PELAYANAN PENERBITAN SIM ONLINE
DI SATPAS
NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN
SOP-UNIT REGIDENT- SIM 00 56/62
TANGGAL TERBIT : 29 SEPTEMBER 2021

8.6 Mekanisme Penerbitan Perpanjangan SIM A, BI dan BII Umum

8.7 Mekanisme ...


KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH BANTEN
RESOR SERANG KOTA
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
PELAYANAN PENERBITAN SIM ONLINE
DI SATPAS
NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN
SOP-UNIT REGIDENT- SIM 00 57/62
TANGGAL TERBIT : 29 SEPTEMBER 2021

8.7 Mekanisme Penerbitan SIM Perubahan Data Pengemudi

8.8 Mekanisme ...


KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH BANTEN
RESOR SERANG KOTA
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
PELAYANAN PENERBITAN SIM ONLINE
DI SATPAS
NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN
SOP-UNIT REGIDENT- SIM 00 58/62
TANGGAL TERBIT : 29 SEPTEMBER 2021

8.8 Mekanisme Penerbitan SIM Hilang


KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH BANTEN
RESOR SERANG KOTA
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
PELAYANAN PENERBITAN SIM ONLINE
DI SATPAS
NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN
SOP-UNIT REGIDENT- SIM 00 59/62
TANGGAL TERBIT : 29 SEPTEMBER 2021

8.9 Mekanisme Penerbitan SIM Rusak


KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH BANTEN
RESOR SERANG KOTA
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
PELAYANAN PENERBITAN SIM ONLINE
DI SATPAS
NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN
SOP-UNIT REGIDENT- SIM 00 60/62
TANGGAL TERBIT : 29 SEPTEMBER 2021

8.10 Mekanisme Penerbitan SIM Akibat Pencabutan SIM


KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH BANTEN
RESOR SERANG KOTA
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
PELAYANAN PENERBITAN SIM ONLINE
DI SATPAS
NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN
SOP-UNIT REGIDENT- SIM 00 61/62
TANGGAL TERBIT : 29 SEPTEMBER 2021

8.11 Mekanisme Penerbitan SIM Baru bagi Warga Negara Asing (WNA)

PASPOR & KITAP


KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH BANTEN
RESOR SERANG KOTA
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
PELAYANAN PENERBITAN SIM ONLINE
DI SATPAS
NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN
SOP-UNIT REGIDENT- SIM 00 2/62
TANGGAL TERBIT : 29 SEPTEMBER 2021

8.12 Mekanisme Penerbitan Pengalihan Golongan SIM untuk War


Negara Asing (WNA)
KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH BANTEN
RESOR SERANG KOTA
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
PELAYANAN PENERBITAN SIM ONLINE
DI SATPAS
NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN
SOP-UNIT REGIDENT- SIM 00 63/62
TANGGAL TERBIT : 29 SEPTEMBER 2021

8.13 Mekanisme Penerbitan Perpanjangan SIM untuk Warga Nega


Asing (WNA)

Anda mungkin juga menyukai