Anda di halaman 1dari 28

CAPAIAN PEMBELAJARAN MATEMATIKA

FASE B (UMUMNYA UNTUK KELAS III DAN IV SD/MI/PROGRAM PAKET A)

Pada akhir fase B, peserta didik dapat menunjukkan pemahaman dan intuisi bilangan (number sense) pada bilangan cacah sampai
10.000. Mereka dapat melakukan operasi penjumlahan dan pengurangan bilangan cacah sampai 1.000, dapat melakukan operasi
perkalian dan pembagian bilangan cacah, dapat mengisi nilai yang belum diketahui dalam sebuah kalimat matematika, dan dapat
mengidentifikasi, meniru, dan mengembangkan pola gambar atau obyek sederhana dan pola bilangan yang berkaitan dengan
penjumlahan dan pengurangan bilangan cacah sampai 100. Mereka dapat menyelesaikan masalah berkaitan dengan kelipatan dan
faktor, masalah berkaitan dengan uang menggunakan ribuan sebagai satuan. Mereka dapat membandingkan dan mengurutkan antar-
pecahan, serta dapat mengenali pecahan senilai. Mereka dapat menunjukkan pemahaman dan intuisi bilangan (number sense) pada
bilangan desimal, dan dapat menghubungkan pecahan desimal dan perseratusan dengan persen.
Peserta didik dapat mengukur panjang dan berat benda menggunakan satuan baku, dan dapat menentukan hubungan antar-
satuan baku panjang. Mereka dapat mengukur dan mengestimasi luas dan volume menggunakan satuan tidak baku dan satuan baku
berupa bilangan cacah.
Peserta didik dapat mendeskripsikan ciri berbagai bentuk bangun datar dan dapat menyusun (komposisi) dan mengurai
(dekomposisi) berbagai bangun datar dengan satu cara atau lebih jika memungkinkan.
Peserta didik dapat mengurutkan, membandingkan, menyajikan, menganalisis dan menginterpretasi data dalam bentuk tabel,
diagram gambar, piktogram, dan diagram batang (skala satu satuan).
CAPAIAN PEMBELAJARAN(CP)

Nama Sekolah : SDN 04 DELTA PAWAN


Mata Pelajaran : MATEMATIKA
Fase : B
CAPAIAN PEMBELAJARAN KONTEN ESENSIAL/TOPIK/MATERI INTI
ELEMEN KOMPETENSI
(CP) KELAS 3 KELAS 4
Bilangan  Pada akhir fase B, Peserta didik  BilanganCacahsampai  BilanganCacah10.
 Menunjukkan
menunjukkan pemahaman dan 1000 000  Membaca
intuisi bilangan (number sense) pada Operasihitungbilangancac  Operasihitungbi Menulis
bilangan cacah sampai 10.000. ah langancacah  Menentukan
Mereka dapat membaca, menulis,  uang  uang  Membandingkan
menentukannilai tempat,   KPK dan FPB  Mengurutkan
membandingkan, mengurutkan,   Pecahan  Menggunakan
Pecahan
menggunakan nilai tempat,   BilanganDesima Melakukan
l  Menyelesaikan
melakukan komposisi dan
 Melakukan
dekomposisi bilangan tersebut.  Mengenali
Mereka juga dapat menyelesaikan  Menyatakan
masalah berkaitan dengan uang  Menghubungkan
menggunakan ribuan sebagai
satuan.Peserta didik dapat
melakukanoperasi penjumlahan dan
pengurangan bilangan cacah sampai
1.000. Mereka dapat
melakukanoperasi perkalian dan
pembagian bilangan cacah sampai
100 menggunakan benda-benda
konkret, gambar dan simbol
matematika. Mereka juga dapat
menyelesaikanmasalah berkaitan
dengan kelipatan dan faktor. Peserta
didik dapat membandingkan dan
mengurutkan antar-pecahan dengan
pembilang satu (misalnya, 1 /2 , 1/
3 , 1/ 4 ) dan antar-pecahan dengan
penyebut yang sama (misalnya, 2/ 8 ,
4 /8 , 7 /8 ). Mereka dapat
mengenali pecahan senilai
menggunakan gambar dan simbol
matematika.Peserta didik
menunjukkan pemahaman dan
intuisi bilangan (number sense) pada
bilangan desimal. Mereka dapat
menyatakan pecahan desimal
persepuluhan dan perseratusan,
serta menghubungkan pecahan
desimal perseratusan dengan
konsep persen.
Aljabar Pada akhir Fase B,  KalimatMatematika   Mengisi
Pesertadidikdapatmengisinilai yang  Kalimatmatemati
 Mengidentifikas
belumdiketahuidalamsebuahkalimatmatema ka  Meniru
tika yang berkaitandenganpenjumlahan dan  Pola gambardan Mengembangkan
pengurangan pada bilangancacahsampai 100 Pola bilangan 
.Pesertadidikdapatmengidentifikasi, meniru,
dan
mengembangkanpolagambaratauobyeksede
rhana dan polabilanganmembesar dan
mengecil yang melibatkanpenjumlahan dan
pengurangan pada bilangancacahsampai
100.
Pengukuran Pada akhir Fase B,Peserta didik dapat  Panjang dan Berat  Luas dan  Mengukur
mengukur panjang dan berat benda  volume  Menggunakan
menggunakan satuan baku. Mereka dapat  Menentukan
menentukan hubungan antar-satuan baku  Mengukur
panjang (cm, m). Mereka dapat mengukur  Mengestimasi
dan mengestimasi luas dan volume
menggunakan satuan tidak baku dan satuan
baku berupa bilangan cacah.
Geometri Pada akhir Fase B, Peserta didik dapat  Bangun Datar  Balok dan kubus Mendeskripsikan
mendeskripsikan ciri berbagai bentuk  Menyusun
bangun datar (segiempat, segitiga,  Mengurai
segibanyak). Mereka dapat menyusun 
(komposisi) dan mengurai (dekomposisi)
berbagai bangun datar dengan lebih dari
satu cara jika memungkinkan.
Analisa Data Pada akhir fase B, Peserta didik dapat  Data dalambentuk Tabel  Data  Mengurutkan
dan Peluang mengurutkan, membandingkan, menyajikan, tabel ,Diagram  Membandingkan
menganalisis dan menginterpretasi data gambar,  Menyajikan
dalam bentuk tabel, diagram gambar, piktogram  Menganalisis
piktogram, dan diagram batang (skala satu  Diagram batang  Menginterpretasi
satuan). (skala satu satuan).

TUJUAN PEMBELAJARAN (TP)

Nama Sekolah : SDN 04 DELTA PAWAN


Mata Pelajaran : MATEMATIKA
Fase : B

NO ELEMEN CAPAIAN PEMBELAJARAN TUJUAN PEMBELAJARAN TUJUAN PEMBELAJARAN


3 4
1. Bilangan 1. Peserta didik menunjukkan pemahaman dan 3.2. Peserta didik dapat 4.1.Peserta didik menunjukkan
intuisi bilangan (number sense) pada bilangan membaca, menulis, menentukan pemahaman dan intuisi
cacah sampai 10.000. nilai tempat, membandingkan, bilangan (number sense) pada
2. Peserta diaik dapat membaca, menulis, mengurutkan, menggunakan nilai bilangan cacah sampai 10.000.
menentukan nilai tempat, membandingkan, tempat, melakukan komposisi
mengurutkan, menggunakan nilai tempat, dan dekomposisi bilangan 4.2. Peserta didik dapat
melakukan komposisi dan dekomposisi tersebut. membaca, menulis,
bilangan tersebut. menentukan nilai tempat,
3. Peserta didik dapat menyelesaikan masalah 3.3.Pesertya didik dapat membandingkan, mengurutkan,
berkaitan dengan uang menggunakan ribuan menyelesaikan masalah berkaitan menggunakan nilai tempat,
sebagai satuan. dengan uang menggunakan melakukan komposisi dan
4. Peserta didik dapat melakukan operasi ribuan sebagai satuan dekomposisi bilangan tersebu.
penjumlahan dan pengurangan bilangan cacah
sampai 1.000. 3.4.Peserta didik dapat 4.3.Peserta didik dapat
5. Peserta didik dapat melakukan operasi melakukan operasi penjumlahan menyelesaikan masalah
perkalian dan pembagian bilangan cacah dan pengurangan bilangan cacah berkaitan dengan uang
sampai 100 menggunakan benda-benda sampai 1.000. menggunakan ribuan sebagai
konkret, gambar dan simbol matematika. satuan.
6. Peserta didik dapat menyelesaikan masalah 3.5.Peserta didik dapat
berkaitan dengan kelipatan dan faktor. melakukan operasi perkalian dan
7. Peserta didik dapat membandingkan dan pembagian bilangan cacah 4.5.Peserta didik dapat
mengurutkan antar-pecahan dengan sampai 100 menggunakan benda- melakukan operasi perkalian
pembilang satu dan antar-pecahan dengan benda konkret, gambar dan dan pembagian bilangan cacah
penyebut yang sama . simbol matematika. sampai 100 menggunakan
8. Peserta didik dapat mengenali pecahan senilai benda-benda konkret, gambar
menggunakan gambar dan simbol matematika. 3.7.Peserta didik dapat dan simbol matematika.
9. Peserta didik menunjukkan pemahaman dan membandingkan dan
intuisi bilangan (number sense) pada bilangan mengurutkan antar-pecahan 4.6.Mereka juga dapat
desimal. dengan pembilang satu dan menyelesaikan masalah
10. Peserta didik dapat menyatakan pecahan antar-pecahan dengan penyebut berkaitan dengan kelipatan dan
desimal persepuluhan dan perseratusan, serta yang sama . faktor.
menghubungkan pecahan desimal
perseratusan dengan konsep persen. 4.7.Peserta didik dapat
membandingkan dan
mengurutkan antar-pecahan
dengan pembilang satu dan
antar-pecahan dengan
penyebut yang sama .
4.8.Peserta didik dapat
mengenali pecahan senilai
menggunakan gambar dan
simbol matematika.

4.9.Peserta didik menunjukkan


pemahaman dan intuisi
bilangan (number sense) pada
bilangan desimal.

4.10. Peserta didik dapat


menyatakan pecahan desimal
persepuluhan dan perseratusan,
serta menghubungkan pecahan
desimal perseratusan dengan
konsep persen.

2. Aljabar 1. Peserta didik dapat mengisi nilai yang belum 3.11.Peserta didik dapat mengisi 4.12.Peserta didik dapat
diketahui dalam sebuah kalimat matematika nilai yang belum diketahui dalam mengidentifikasi, meniru, dan
yang berkaitan dengan penjumlahan dan sebuah kalimat matematika yang mengembangkan pola gambar
pengurangan pada bilangan cacah sampai 100 berkaitan dengan penjumlahan atau obyek sederhana dan pola
2. Peserta didik dapat mengidentifikasi, meniru, dan pengurangan pada bilangan bilangan membesar dan
dan mengembangkan pola gambar atau obyek cacah sampai 100 mengecil yang melibatkan
sederhana dan pola bilangan membesar dan penjumlahan dan pengurangan
mengecil yang melibatkan penjumlahan dan pada bilangan cacah sampai
pengurangan pada bilangan cacah sampai 100. 100.
3. Pengukuran 3. Peserta didik dapat mengukur panjang dan 3.13.Peserta didik dapat 4.15.Peserta didik dapat
berat benda menggunakan satuan baku. mengukur panjang dan berat mengukur dan mengestimasi
Mereka dapat menentukan hubungan antar- benda menggunakan satuan luas dan volume menggunakan
satuan baku panjang (cm, m). baku. satuan tidak baku dan satuan
4. Peserta didit dapat mengukur dan baku berupa bilangan cacah.
mengestimasi luas dan volume menggunakan 3.14.Peserta didik dapat
satuan tidak baku dan satuan baku berupa menentukan hubungan antar-
bilangan cacah. satuan baku panjang (cm, m).
4. Geometri 5. Peserta didik dapat mendeskripsikan ciri 3.15.Peserta didik 4.16. Peserta didik dapat
berbagai bentuk bangun datar (segiempat, dapatmendeskripsikan ciri menyusun (komposisi) dan
segitiga, segibanyak). berbagai bentuk bangun datar mengurai (dekomposisi)
6. Peserta didik dapat menyusun (komposisi) dan (segiempat, segitiga, segibanyak) berbagai bangun datar dengan
mengurai (dekomposisi) berbagai bangun datar lebih dari satu cara jika
dengan lebih dari satu cara jika memungkinkan.
memungkinkan.
5. Analisa Data 7. Peserta didik dapat mengurutkan, 3.17.Peserta didik dapat 4.17.Peserta didik dapat
dan Peluang membandingkan, menyajikan, menganalisis mengurutkan, membandingkan, mengurutkan, membandingkan,
dan menginterpretasi data dalam bentuk tabel, menyajikan, menganalisis dan menyajikan, menganalisis dan
diagram gambar, piktogram, dan diagram menginterpretasi data dalam menginterpretasi data dalam
batang (skala satu satuan). bentuk tabel, diagram gambar, bentuk tabel, diagram gambar,
piktogram, dan diagram batang piktogram, dan diagram batang
(skala satu satuan). (skala satu satuan).

Mengetahui Ketapang, …. Juli 2023


KepalaSekolah Guru
SYAHPUDIN ,S.Pd INING SUMIATI

NIP. 196402061985011002

ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN( ATP)


Satuan Pendidikan : SDN 04 Delta Pawan
Fase/Kelas : B/4
Mata Pelajaran : Matematika
Semester :1

Ruang Tujuan Pembelajaran IndikatorKetercapaianPembelajaran Model Alokasiwaktu


Lingkup Pembelajaran (6 JP)
Materi
1.Bilangan 4.1.Peserta didik menunjukkan  menunjukkan pemahaman dan intuisi Discovery 20
Cacahbesar pemahaman dan intuisi bilangan (number bilangan (number sense) pada bilangan Learning
sense) pada bilangan cacah sampai cacah sampai 10.000.
10.000.

4.2. Peserta didik dapat membaca,  Membacanilaitempatbilangancacahbesar


menulis, menentukan nilai tempat,  Menulisnilaitempatbilangancacahbesar
membandingkan, mengurutkan,  Menentukannilaitempatbilangancacahbes
menggunakan nilai tempat, melakukan ar
komposisi dan dekomposisi bilangan  Membandingkannilaitempatbilangancacah
tersebut. besar
 Mengurutkannilaitempatbilangancacahbes
ar
 Menggunakannilaitempatbilangancacahbe
sar
 Melakukankomposisibilangancacahbesar
 Melakukandekomposisibilangancacahbesa
r

4.3. Peserta didik dapat menyelesaikan  menyelesaikan masalah berkaitan dengan


masalah berkaitan dengan uang uang menggunakan ribuan sebagai satuan.
menggunakan ribuan sebagai satuan.

2.Operasi 3.5.Peserta didik dapat melakukan  Melakukan operasi perkalianbilangan Discovery 20


HitungBilanga operasi perkalian dan pembagian cacah sampai 100 menggunakan benda- Learning
ncacah bilangan cacah sampai 100 menggunakan benda konkret, gambar dan simbol
benda-benda konkret, gambar dan simbol matematika.
matematika.  Melakukan operasi pembagian bilangan
cacah sampai 100 menggunakan benda-
benda konkret, gambar dan simbol
matematika.

3.KPK dan FPB 4.6.Peserta didik dapat menyelesaikan  menyelesaikan masalah berkaitan dengan Discovery 22
masalah berkaitan dengan kelipatan dan kelipatan dan faktor. Learning
faktor.

4.Pecahan 4.7.Peserta didik dapat membandingkan  membandingkan antar-pecahan dengan Discovery 20


dan mengurutkan antar-pecahan dengan pembilang satu dan antar-pecahan dengan Learning
pembilang satu dan antar-pecahan penyebut yang sama
dengan penyebut yang sama  mengurutkan antar-pecahan dengan
pembilang satu dan antar-pecahan dengan
4.8.Peserta didik dapat mengenali penyebut yang sama
pecahan senilai menggunakan gambar  dapat mengenali pecahan senilai
dan simbol matematika. menggunakan gambar dan simbol
matematika.

5.Desimal 4.9.Peserta didik menunjukkan  menunjukkan pemahaman dan intuisi Discovery 20


pemahaman dan intuisi bilangan (number bilangan (number sense) pada Learning
sense) pada bilangan desimal. bilangan desimal.
 menyatakan pecahan desimal
persepuluhan dan perseratusan
4.10. Peserta didik dapat menyatakan  menghubungkan pecahan desimal
pecahan desimal persepuluhan dan perseratusan dengan konsep persen.
perseratusan, serta menghubungkan
pecahan desimal perseratusan dengan
konsep persen.
Jumlah Jam Pelajaran 102JP

Mengetahui Ketapang, …. Juli 2023


KepalaSekolah Guru
SYAHPUDIN ,S.Pd INING SUMIATI

NIP. 196402061985011002

ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN( ATP)


Satuan Pendidikan : SDN 04 Delta Pawan
Fase/Kelas : B/4
Mata Pelajaran : Matematika
Semester :2

Ruang Tujuan Pembelajaran IndikatorKetercapaianPembelajaran Model Alokasiwaktu


Lingkup pembelaj (6 JP)
Materi aran
6. Pola 4.11 mengisi nilai yang belum diketahui  Mengisi nilai yang belum diketahui dalam Discovery
gambar dan dalam penjumlahan sebuah kalimat penjumlahan sebuah kalimat matematika Learning 22
pola bilangan matematika yang berkaitan dengan dan yang berkaitan dengan dan pengurangan
pengurangan pada bilangan cacah sampai pada bilangan cacah sampai 100
100
 Mengidentifikasi, pola gambar atau obyek
4.12 mengidentifikasi, meniru, dan sederhana dan pola bilangan membesar
mengembangkan pola gambar atau dan mengecil yang melibatkan
obyek sederhana dan pola bilangan penjumlahan dan pengurangan pada
membesar dan mengecil yang melibatkan bilangan cacah sampai 100. Discovery
penjumlahan dan pengurangan pada  Meniru, pola gambar atau obyek Learning
bilangan cacah sampai 100. sederhana dan pola bilangan membesar
dan mengecil yang melibatkan
penjumlahan dan pengurangan pada
bilangan cacah sampai 100.
 Mengembangkan pola gambar atau obyek
sederhana dan pola bilangan membesar
dan mengecil yang melibatkan
penjumlahan dan pengurangan pada
bilangan cacah sampai 100.
7.Luas dan 4.13 mengukur panjang dan berat benda  Mengukur panjang dan berat benda Discovery
volume menggunakan satuan baku. menggunakan satuan baku. Learning 22
4.14 menentukan hubungan antar-satuan  Menentukan hubungan antar-satuan baku
baku panjang (cm, m). panjang (cm, m).
4.15mengukur dan mengestimasi luas  Mengukur luas menggunakan satuan tidak
dan volume menggunakan satuan tidak baku dan satuan baku berupa bilangan
baku dan satuan baku berupa bilangan cacah.
cacah.  Mengukur volume menggunakan satuan
tidak baku dan satuan baku berupa
bilangan cacah.
 Mengestimasi luas menggunakan satuan
tidak baku dan satuan baku berupa
bilangan cacah.
 Mengestimasi volume menggunakan
satuan tidak baku dan satuan baku berupa
bilangan cacah.
8. Balok 4.16 mendeskripsikan ciri berbagai  Mendeskripsikan ciri berbagai bentuk Discovery
dan bentuk bangun datar (segiempat, bangun datar (segiempat, segitiga, segi Learning
kubus segitiga, segibanyak). banyak)

4.17 menyusun (komposisi) dan mengurai  Menyusun (komposisi) dan (dekomposisi)


(dekomposisi) berbagai bangun datar berbagai bangun datar dengan lebih dari 22
dengan lebih dari satu cara jika satu cara jika memungkinkan.
memungkinkan.  Mengurai (dekomposisi) berbagai bangun
datar dengan lebih dari satu cara jika
memungkinkan.

9.Data 4. 18 . mengurutkan, membandingkan,  Mengurutkan data dalam bentuk tabel, Discovery 24


table,Diagram menyajikan, menganalisis dan diagram gambar, piktogram, dan diagram Learning
gambar, menginterpretasi data dalam bentuk batang (skala satu satuan).
pictogram tabel, diagram gambar, piktogram,  Membandingkan, data dalam bentuk tabel,
Diagram dan diagram batang (skala satu diagram gambar, piktogram, dan diagram
batang ( Skala satuan). batang (skala satu satuan).
satu satuan )  Menyajikan, data dalam bentuk tabel,
diagram gambar, piktogram, dan diagram
batang (skala satu satuan).
 Menganalisis data dalam bentuk tabel,
diagram gambar, piktogram, dan diagram
batang (skala satu satuan).
 Menginterpretasi data dalam bentuk tabel,
diagram gambar, piktogram, dan diagram
batang (skala satu satuan).
Jumlah Jam Pelajaran 90 JP
Mengetahui Ketapang, …. Juli 2023
KepalaSekolah Guru

SYAHPUDIN ,S.Pd INING SUMIATI

NIP. 196402061985011002

UNIT PEMBELAJARAN

Nama Sekolah : SDN 04 DELTA PAWAN


Mata Pelajaran : Matematika
Fase :B
Kelas :4

KELAS 4
SEEMSTER 1 SEMESTER 2
ALOKASI
ALOKASI
NO LINGKUP MATERI NO LINGKUP MATERI WAKTU
WAKTU (6 JP)
( JP)
1. BilanganCacah Besar 20 1 Pola gambar dan pola bilangan 22
2. OperasiHitungBilangancacah 20 2 Luas dan 22
volume
3. KPK dan FPB 22 3 Balok dan kubus 22
4. Pecahan 20 4 Data table,Diagram gambar, 24
pictogram Diagram batang
( Skala satu satuan )
5. Desimal 20 5
Total JP 102 JP Total JP 90 JP

Mengetahui Ketapang, …. Juli 2023


KepalaSekolah Guru

SYAHPUDIN ,S.Pd INING SUMIATI

NIP. 196402061985011002

KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA


Struktur Kurikulum SD/MI adalah sebagai berikut.
Tabel Alokasi waktu mata pelajaran SD/MI kelas 4
(Asumsi 1 Tahun = 38 minggu dan 1 JP = 35 menit)

Alokasi Projek
Alokasi
Penguatan
Intrakurikuler Total JP
No Mata Pelajaran Profil Pelajar
Per Tahun Per Tahun
Pancasila Per
(Minggu)
Tahun
1 Pendidikan Agama ….dan Budi Pekerti* 114( 3 ) 38 152
2 Pendidikan Pancasila 152( 4 ) 38 190
3 Bahasa Indonesia 266 (7 ) 38 304
4 Matematika 228 ( 6 ) 38 266
5 Ilmu Pengetahuan Alam dan Sosial 190 ( 5 ) 38 228
6 Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan 114( 3 ) 38 152
Seni dan Budaya**:
1. SeniMusik
7 2. SeniRupa 190( 5 ) 38 228
3. SeniTeater
4. SeniTari
Total: 1.254 266 1.520
MuatanLokal 76
9
76 ( 2 )
-
Total Jam Keseluruhan 1.330 266 1.596

Keterangan:( 38 minggu efekif didalam Kaldik satu tahun)


1. Diikuti oleh peserta didik sesuai dengan agama masing-masing.
2. Satuan pendidikan menyediakan minimal 1 (satu) jenis seni(SeniMusik,
SeniRupa,SeniTeater,dan/atauSeniTari).

KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA


AKUMULASI JAM PELAJARAN PER MINGGU
(Asumsi 1 Tahun = 38 minggu dan 1 JP = 35 menit)
Alokasi Projek
Penguatan
AlokasiIntrakurik Total JP
No Mata Pelajaran Profil Pelajar
uler Per Minggu Minggu
Pancasila Per
Minggu
1 Pendidikan Agama …dan Budi Pekerti* 3 Jp (75%) 1 Jp (25%) 4
2 Pendidikan Pancasila 4 Jp (80%) 1 Jp (20%) 5
3 Bahasa Indonesia 7 Jp (87%) 1 Jp (13%) 8
4 Matematika 6 Jp (86%) 1 Jp (14%) 7
5 Ilmu Pengetahuan Alam dan Sosial 5 Jp (83%) 1 Jp (17%) 6
5 Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan 3 Jp (75%) 1 JP (25%) 4
Seni dan Budaya**:
1. SeniMusik
6 2. SeniRupa 5Jp (83%) 1 Jp (%) 4
3. SeniTeater
4. SeniTari
Total: 33 JP (83 %) 7 JP (17%) 40JP
MuatanLokal
8 2 JP - 2

Total Jam Keseluruhan 35 JP 7 JP 42 JP

PERHITUNGAN ALOKASI WAKTU


PROJEK PENGUATAN PROFIL PELAJAR PANCASILA PER MINGGU
Nama Sekolah : SDN 04 Delta Pawan
Mata Pelajaran : Matematika
Alokasi waktu : 6 JP/ Minggu
Tahun Pelajaran : 2023-2024
Kelas /Semester : 4/1 ( satu)

Bulan Jumlahmingg Jumlahmingguefektif Jumlahminggutidakefektif Jumlah jam Keterangan


u pembelajaran
(6JP)
Intra P5 Intra P5
kurikuler kurikuler
Juli 4 3 0 1 18 JP 0  Libur akhir tahun 26 Juni
sampai 8 Juli 2023
 AsesmenDiagnostik
Agustus 5 5 0 0 30 JP 0
September 4 1 3 0 6 18  P5 133 JP/minggu . Tgl 4 Sep.-
25 Sep. 2023
Oktober 4 4 0 0 24 JP 0
November 5 4 0 1 24 JP 0  Asesmenakhir semester 27
Nov. - 2 Des.2023
Desember 4 0 0 4 0 0  Kelas Metting 4 Des. - 15 Des.
2023
 PembagianRapor 16 Des.2023
 Libur akhir semester 18 Des. -
30 Des 2023
Jumlah JP 26 16 4 6 102 JP 10
JP

Keterangan :
Jumlah JP: 6 JPxJumlahMingguefektif
P5 : Blok waktu dibulan September
PERHITUNGAN ALOKASI WAKTU
PROJEK PENGUATAN PROFIL PELAJAR PANCASILA PER MINGGU
Nama Sekolah : SDN 04 Delta Pawan
Mata Pelajaran : Matematika
Alokasi waktu : 6 JP/ Minggu
Tahun Pelajaran : 2023-2024
Kelas /Semester : 4/2 ( dua )

Bulan Jumlah Jumlahmingguefektif Jumlah Jumlah jam Keterangan


minggu minggu pembelajaran
tidak (6JP)
Intra P5 efektif Intra P5
Kurikuler kurikuler

Januari 5 5 0 0 30 JP 0  Masuk tgl 2 Januari 2024


Pebruari 4 1 3 0 6 18 JP  P5 133 JP tgl 2-27 Peb 2024
Maret 4 3 0 1 18 JP 0  Libur penyambutan puasa tgl 12-14 Maret 2024 (-
5 menit/mapel masa puasa )
April 4 2 0 2 12 JP 0  LiburIdulFitritgl 8-20 April 2024
Mei 5 4 0 1 24 JP 0  Asesmen jenjang SD tgl 6-13 Mei 2024
Juni 4 0 0 4 0  Asesmen Akhir Tahuntgl 3-8 Juni 2024
 Kelasmettingtgl 10-21 Juni 2024
 Pembagianraportgl 22 Juni 2024
 Libue Akhir Tahun tgl 24 Juni – 6 Juli 2024
Jumlah 26 14 4 8 90 JP 18 JP
JP

Catatan:
Jumlah Jam Pelajaran ( JP) : 6 JP x Jumlahmingguefektif
P5 : Blok waktu dibulan Februari

JADWAL PELAJARAN KELAS 4


TAHUN PELAJARAN 2023/2024
JAM HARI
WAKTU
KE SENIN SELASA RABU KAMIS JUMAT SABTU

1 07.00 - 07.35 UP BENDERA B.INDONESIA PJOK AGAMA MTK SBDP

2 07.35 – 08.10 MTK B.INDONESIA PJOK AGAMA MTK SBDP

3 08.35 – 08.45 MTK B.INDONESIA PJOK AGAMA IPAS SBDP

08.45 – 09.00 ISTIRAHAT ISTIRAHAT ISTIRAHAT ISTIRAHAT ISTIRAHAT ISTIRAHAT

4 09.00 – 09.35 IPAS MTK B.INDONESIA B.INDONESIA IPAS PEMBIASAAN

5 09.35 – 10.10 IPAS MTK B.INDONESIA B.INDONESIA PEMBIASAAN PEMBIASAAN

10.10 – 10.25 ISTIRAHAT ISTIRAHAT ISTIRAHAT ISTIRAHAT ISTIRAHAT ISTIRAHAT

6 10.25 – 11.00 P. PANCASILA P. PANCASILA IPAS MULOK PEMBIASAAN PEMBIASAAN

7 11.00 – 11.35 P.PANCASILA P.PANCASILA IPAS MULOK

Keterangan:
1. Diikuti oleh peserta didik sesuai dengan agama masing-masing.
2. Satuanpendidikanmenyediakan minimal 1 (satu) jenisseni
(SeniMusik,SeniRupa,SeniTeater,dan/atauSeniTari).
3. Muatan Lokal Bisa disesuaikan dengan Kondisi sekolah
4.

Mapel JP
Pendidikan Agama …dan Budi Pekerti* 3
Pendidika Pancasila dan Kewarganegaraan 4
Bahasa Indonesia 7
Matematika 6
Ilmu Pengetahuan Alam dan Sosial 5
Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan 3
SeniRupa 3
Bahasa Inggris 2
MuatanLokal 2
Total 35

Mengetahui Ketapang, …. Juli 2023


KepalaSekolah Guru

SYAHPUDIN ,S.Pd INING SUMIATI


NIP. 196402061985011002

KRITERIA KETUNTASAN KETERCAPAIAN PEMBELAJARAN( KKTP)

Nama Sekolah : SDN 04 DELTA PAWAN


Mata Pelajaran : Matematika
Fase : B
Kelas/ semester :4/ 1

No. KriteriaKetuntasan Kriteria Ketuntasan Tujuan Pembelajaran Menggunakan Interval Nilai


belummuncul munculsebagiankecil sudah muncul di terlihat pada
0-40 41-60 sebagian besar keseluruhanteks
61-80 81-100
1. 4.1.Peserta didik menunjukkan pemahaman dan intuisi
bilangan (number sense) pada bilangan cacah sampai
10.000.
2. 4.2. Peserta didik dapat membaca, menulis, menentukan
nilai tempat, membandingkan, mengurutkan,
menggunakan nilai tempat, melakukan komposisi dan
dekomposisi bilangan tersebut.
3. 3.5.Peserta didik dapat melakukan operasi perkalian dan
pembagian bilangan cacah sampai 100 menggunakan
benda-benda konkret, gambar dan simbol matematika.
4. 4.6.Mereka juga dapat menyelesaikan masalah berkaitan
dengan kelipatan dan faktor.
5. 4.7.Peserta didik dapat membandingkan dan mengurutkan
antar-pecahan dengan pembilang satu (misalnya, 1 /2 , 1/
3 , 1/ 4 ) dan antar-pecahan dengan penyebut yang sama
(misalnya, 2/ 8 , 4 /8 , 7 /8 ).
6. 4.8.Peserta didik dapat mengenali pecahan senilai
menggunakan gambar dan simbol matematika.
7. 4.9.Peserta didik menunjukkan pemahaman dan intuisi
bilangan (number sense) pada bilangan desimal.
8. 4.10. Peserta didik dapat menyatakan pecahan desimal
persepuluhan dan perseratusan, serta menghubungkan
pecahan desimal perseratusan dengan konsep persen.

Keterangan:
Setelah mendapatkan nilai (baik dari rubrik ataupun nilai dari tes),

pendidik dan/atau satuan pendidikan dapat menentukan interval nilai untuk

menentukan ketuntasan dan tindak lanjut sesuai dengan intervalnya.

Diisi dengan tanda( √ )

0 - 40% belum mencapai, remedial di seluruh bagian

41 - 60% belum mencapai ketuntasan, remedial di bagian yang diperlukan

61 - 80% sudah mencapai ketuntasan, tidak perlu remedial

81 - 100% sudahmencapaiketuntasan

Mengetahui Ketapang, ….. Juli 2023


KepalaSekolah Guru

SYAHPUDIN ,S.Pd INING SUMIATI

NIP. 196402061985011002

Daftar Nilai Formatif Kurikulum Merdeka 2023-2024


Mata Pelajaran : MatematikaKelas :4
Lingkup Materi :1.Bilangan Cacah BesarSemester : 1
No Nama Siswa TP: 4.1.Peserta didik menunjukkan pemahaman dan intuisi bilangan (number sense) pada bilangan cacah sampai
. 10.000.
Indikator: Memahami konsep bilangan cacah sampai 10.000 Nilai
1.
2.
3.
4.
5.

Keterangan:
0 – 40 : perlubimbingan 61 – 80 : perlupengayaan
41- 60 : perlupemantapan 81- 100 : perlupengayaan

Daftar Nilai Formatif Kurikulum Merdeka 2023-2024


Mata Pelajaran : MatematikaKelas :4
Lingkup Materi :1.Bilangan Cacah BesarSemester : 1
No Nama Siswa TP: 4.2. Peserta didik dapat membaca, menulis, menentukan nilai tempat, membandingkan,
. mengurutkan, menggunakan nilai tempat, melakukan komposisi dan dekomposisi bilangan tersebut.
Indikator:Membaca,menulis,dan Indikator: Membandingkan dan mengurutkan Nilai
menentukan nilai tempat bilangan cacah bilangan cacah .
1.
2.
3.
4.
5.

Keterangan:
0 – 40 : perlubimbingan 61 – 80 : perlupengayaan
41- 60 : perlupemantapan 81- 100 : perlupengayaan

Daftar Nilai Sumatif Lingkup Materi Kurikulum Merdeka 2023-2024


Mata Pelajaran : MatematikaKelas :4
Semester : 1
No. Nama Siswa Lingkup Materi :1.Bilangan Cacah Besar Keterangan: KKTP
Non Tes Remidial Nilai 0 – 40 : Belum mencapai,remidial di
Tes Tes Non Tes seluruhbagian
1. 41- 60 : Belum mencapai
2. ketuntasan,remidial di bagian yang
3. diperlukan
4. 61 – 80 : Sudah mencapai ketuntasan, tidak
5. perlu remidial
81- 100 :Sudahmencapaiketuntasan

Daftar Nilai Sumatif Semester Kurikulum Merdeka 2023-2024


Mata Pelajaran : Matematika
Kelas / Semester :4/1

No. Nama Siswa Nilai Sumatif Semester Keterangan :KKTP


Tes Non Tes Remidial Nilai
0 – 40 : Belum mencapai,remidial di
Tes Non Tes
seluruhbagian
1. Seni rupa
41- 60 : Belum mencapai
2. Seni music ketuntasan,remidial di bagian yang
3. diperlukan
4. 61 – 80 : Sudah mencapai ketuntasan, tidak
5. perlu remidial
81- 100 :Sudahmencapaiketuntasan
Mengetahui Ketapang, …. Juli 2023

KepalaSekolah Guru

SYAHPUDIN ,S.Pd INING SUMIATI

NIP. 196402061985011002

Anda mungkin juga menyukai