Anda di halaman 1dari 13

Media

Pembelajaran
Pendidikan Pancasila
untuk SMAN 2 Cibeber
Kelas X

SMA/MA PENDIDIKAN PANCASILA

BAB 1

PANCASILA

Tujuan Pembelajaran
Peserta didik diharapkan mampu:
menganalisis pandangan para pendiri negara
mengenai rumusan Pancasila sebagai
dasar negara;
menguraikan kedudukan dan fungsi Pancasila bagi
bangsa dan Negara Indonesia;
menjelaskan nilai-nilai Pancasila dalam kehidupan
sehari-hari; dan
memberikan contoh penggunaan produk dalam
negeri.

SMA/MA PENDIDIKAN PANCASILA


B. Kedudukan dan Fungsi Pancasila bagi Bangsa dan Negara Indonesia

Menurut Kaelan (2020), Pancasila memiliki


kedudukan dan fungsi yang mencakup sebagai
dasar negara, pandangan hidup bangsa, asas
persatuan dan kesatuan bangsa, jati diri bangsa
Indonesia, ideologi bangsa dan Negara
Indonesia, budaya bangsa Indonesia, dan
filsafat bangsa dan negara.

Sumber: wikipedia commons

SMA/MA PENDIDIKAN PANCASILA

B. Kedudukan dan Fungsi Pancasila bagi Bangsa dan Negara Indonesia


Menurut Kaelan (2020), Pancasila sebagai dasar Negara Indonesia dapat dirinci sebagai
berikut.

Pancasila merupakan dasar filsafat negara (asas kerohanian negara).

Di atas basis (dasar) itu, berdirilah Negara Indonesia, dengan asas politik
negara (kenegaraan), yaitu berupa republik yang berkedaulatan rakyat.

SMA/MA PENDIDIKAN PANCASILA


B. Kedudukan dan Fungsi Pancasila bagi Bangsa dan Negara Indonesia

Kedua-duanya menjadi basis penyelenggaraan kemerdekaan kebangsaan


Indonesia, yaitu pelaksanaan dan penyelenggaraan negara sebagaimana
tercantum dalam hukum positif Indonesia, termuat dalam undang-undang
dasar Negara Indonesia.

Selanjutnya, di atas undang-undang dasar (yaitu sebagai basis), berdirilah


bentuk susunan pemerintahan dan keseluruhan hukum positif yang
lainnya.

SMA/MA PENDIDIKAN PANCASILA

B. Kedudukan dan Fungsi Pancasila bagi Bangsa dan Negara Indonesia

Segala sesuatu yang disebutkan di atas adalah demi


tercapainya suatu tujuan bersama, yaitu tujuan
bangsa Indonesia dalam bernegara tersebut, yaitu
kebahagiaan bersama, baik jasmaniah maupun
rohaniah.

SMA/MA PENDIDIKAN PANCASILA


B. Kedudukan dan Fungsi Pancasila bagi Bangsa dan Negara Indonesia
Pancasila sebagai dasar Negara Indonesia memiliki beberapa fungsi sebagai
berikut.

SMA/MA PENDIDIKAN PANCASILA

B. Kedudukan dan Fungsi Pancasila bagi Bangsa dan Negara Indonesia

Pandangan hidup adalah suatu wawasan


menyeluruh terhadap kehidupan yang terdiri
atas kesatuan rangkaian nilai-nilai luhur.
Pandangan hidup yang diyakini suatu
masyarakat akan berkembang secara dinamis
dan menghasilkan pandangan hidup bangsa.

SMA/MA PENDIDIKAN PANCASILA


B. Kedudukan dan Fungsi Pancasila bagi Bangsa dan Negara Indonesia

Pandangan hidup bersama bangsa Indonesia adalah


Pancasila yang bersumber pada akar budaya dan nilai-
nilai religius bangsa Indonesia. Melalui pandangan
hidup yang diyakininya ini, bangsa Indonesia akan
mampu memandang dan memecahkan segala persoalan
yang dihadapi secara tepat sehingga tidak terombang-
ambing dalam menghadapi persoalan.

SMA/MA PENDIDIKAN PANCASILA

B. Kedudukan dan Fungsi Pancasila bagi Bangsa dan Negara Indonesia


Ernest Renan mengemukakan pokok-pokok pikiran tentang bangsa sebagai berikut
(Gesmi dan Hendri, 2018).

SMA/MA PENDIDIKAN PANCASILA


B. Kedudukan dan Fungsi Pancasila bagi Bangsa dan Negara Indonesia

Kumpulan menhir di
Tana Toraja, tepatnya
di Bori, Rentepao,
Sulawesi Selatan.
Menhir merupakan
tiang batu yang
menjadi ungkapan
spiritual manusia atas
Sang
Maha Esa.

SMA/MA PENDIDIKAN PANCASILA

B. Kedudukan dan Fungsi Pancasila bagi Bangsa dan Negara Indonesia

Ideologi berasal dari bahasa Yunani, ideologia,


yaitu ajaran mengenai ide dan merupakan
komposisi dari pengertian ide yang berarti gagasan
atau fenomena dan logos yang berarti akal
(Kusumohamidjojo, 2015).

SMA/MA PENDIDIKAN PANCASILA


B. Kedudukan dan Fungsi Pancasila bagi Bangsa dan Negara Indonesia

Ideologi dalam arti fungsional digolongkan


dalam dua tipe, yaitu ideologi doktriner dan
ideologi pragmatis.

SMA/MA PENDIDIKAN PANCASILA

B. Kedudukan dan Fungsi Pancasila bagi Bangsa dan Negara Indonesia

Ideologi doktriner

Ajaran-ajaran yang terkandung dalam ideologi ini dirumuskan secara


sistematis dan terperinci jelas, diindoktrinasikan pada warga, dan
pelaksanaannya diawasi ketat oleh aparat partai atau pemerintah.

Ideologi pragmatis

Ajaran-ajaran yang terkandung dalam ideologi tidak dirumuskan secara


sistematis dan terperinci, tetapi dirumuskan secara umum.

SMA/MA PENDIDIKAN PANCASILA


B. Kedudukan dan Fungsi Pancasila bagi Bangsa dan Negara Indonesia
Fungsi ideologi bagi manusia

SMA/MA PENDIDIKAN PANCASILA

B. Kedudukan dan Fungsi Pancasila bagi Bangsa dan Negara Indonesia


Tujuan Pancasila sebagai ideologi

1. Memperkuat kepribadian bangsa Indonesia agar terhindar


dari ancaman dan gangguan kepribadian dan ideologi lain.

2. Mengembangkan demokrasi berdasarkan Pancasila, persatuan, dan


kesatuan bangsa.

3. Memantapkan pengembangan dan penerusan jiwa, semangat, dan


nilai-nilai 1945 kepada generasi muda.

SMA/MA PENDIDIKAN PANCASILA


B. Kedudukan dan Fungsi Pancasila bagi Bangsa dan Negara Indonesia

4. Memantapkan ketahanan nasional.

5. Meningkatkan kemampuan dalam mewujudkan


kesejahteraan nasional.

SMA/MA PENDIDIKAN PANCASILA

B. Kedudukan dan Fungsi Pancasila bagi Bangsa dan Negara Indonesia

Sebagai ideologi negara, Pancasila memiliki


kekuatan mengikat dan berlaku bagi segenap
bangsa Indonesia dan kekuatan sosial politik
yang ada di Negara Kesatuan Republik
Indonesia.

SMA/MA PENDIDIKAN PANCASILA


B. Kedudukan dan Fungsi Pancasila bagi Bangsa dan Negara Indonesia

Pancasila tidak terbentuk secara tiba-tiba. Pancasila bisa


ditinjau dari proses kausalitas (sebab-akibat). Menurut
Kaelan (2020), secara kausalitas, asal mula Pancasila
dapat dibedakan atas dua macam, yaitu asal mula yang
langsung dan asal mula yang tidak langsung.

SMA/MA PENDIDIKAN PANCASILA

B. Kedudukan dan Fungsi Pancasila bagi Bangsa dan Negara Indonesia

SMA/MA PENDIDIKAN PANCASILA


B. Kedudukan dan Fungsi Pancasila bagi Bangsa dan Negara Indonesia

SMA/MA PENDIDIKAN PANCASILA

B. Kedudukan dan Fungsi Pancasila bagi Bangsa dan Negara Indonesia


Pandangan terkait dengan pengertian identitas nasional

SMA/MA PENDIDIKAN PANCASILA


B. Kedudukan dan Fungsi Pancasila bagi Bangsa dan Negara Indonesia
Fungsi identitas nasional

SMA/MA PENDIDIKAN PANCASILA

B. Kedudukan dan Fungsi Pancasila bagi Bangsa dan Negara Indonesia

Unsur-unsur pembentuk
identitas nasional
Indonesia mencakup
unsur sejarah,
kebudayaan, budaya
unggul, suku bangsa,
agama, dan bahasa
(Srijanti, dkk., 2011).

SMA/MA PENDIDIKAN PANCASILA


B. Kedudukan dan Fungsi Pancasila bagi Bangsa dan Negara Indonesia

Jenis-jenis identitas
nasional Indonesia
mencakup bahasa
Indonesia, bendera
negara, lagu
kebangsaan, dan
lambang negara.

SMA/MA PENDIDIKAN PANCASILA

B. Kedudukan dan Fungsi Pancasila bagi Bangsa dan Negara Indonesia


Peran Pancasila sebagai identitas nasional

SMA/MA PENDIDIKAN PANCASILA

Anda mungkin juga menyukai