Anda di halaman 1dari 11

RENCANA MUTU KONTRAK

(RMK)

Pada Paket Pekerjaan Konstruksi :

PEMBANGUNAN IPAL
KAWASAN KABUPATEN KAMPAR

Penyedia Jasa Konstruksi :

PT. KENZO PUTRA LINAS


PT. KENZO PUTRA LINAS
LEMBAR PENGESAHAN

URAIAN DISUSUN OLEH DIPERIKSA OLEH DISETUJUI OLEH


(PENYEDIA JASA) (PENGAWAS (PENGGUNA JASA)
PEKERJAAN)
NAMA
JABATAN
TANDA TANGAN

TANGGAL

KEGIATAN PEMBANGUNAN IPAL


KAWASAN KABUPATEN KAMPAR

PT. KENZO PUTRA LINAS


DAFTAR ISI

1. Umum/Latar Belakang....................................................................................

2. Informasi Kegiatan..........................................................................................

3. Sasaran Mutu Kegiatan...................................................................................

4. Struktur Organisasi..........................................................................................

5. Jadwal Mobilisasi Alat....................................................................................

6. Jadwal Mobilisasi Material.............................................................................

7. Time Schedule.................................................................................................

8. Rencana K3.....................................................................................................

9. Rencana dan metode verifikasi, validasi, monitoring, evaluasi, inspeksi dan

pengujian dan kriteria penerimaannya............................................................

PT. KENZO PUTRA LINAS


1. Umum / Latar Belakang
Pentingnya kebutuhan air yang bersih dan sehat dan pembangunan
penyediaan sarana dan prasarana air limbah yaitu dengan pembangunan IPAL
(Instalasi Pengelolaan Air Limbah). Yang didesain khusus untuk mengolah air
limbah, baik air limbah dari kegiatan MCK (Mandi Cuci Kakus) maupun air
limbah kegiatan rumah tangga lainnya.

2. Informasi Kegiatan
Nama kegiatan : Pembangunan IPAL Kawasan Kabupaten Kampar
Lokasi kegiatan : Pondok pesantren As-Salam kabupaten Kampar &
pondok pesantren Al- Hidayah kabupaten Kampar.
Jangka waktu : 180 (Seratus Delapan Puluh) Hari Kalender
Pembiayaan : Rp. 6.546.320.000,- (Enam Milyar Lima Ratus Empat
Puluh Enam Juta Tiga Ratus Dua Puluh Ribu Rupiah).
Sumber dari DIPA Revisi 3 APBN Satker Pelaksanaan
Prasarana Permukiman Provinsi Riau. Nomor : SP DIPA
033.05.1.631114/2021 Tanggal 16 April 2021.
Nama penguna jasa : Kementrian Pekerjaan Umum Dan Perumahan Rakyat
& alamat c.q. Direktorat Jenderal Cipta Karya c.q. Satuan Kerja
Pelaksanaan Prasarana Permukiman Provinsi Riau.
Alamat Jalan Bakti No. 28 Pekanbaru.
Nama penyedia jasa : PT. KENZO PUTRA LINAS. Alamat Jl. Temon No. 259 RT
& alamat 015 RW 006 Kel. Talang Semut Kec. Bukit Kecil (Gedung
Ramona Lt. 2) 31135 Palembang Sumatera Selatan.
Sistem kontrak : Harga Satuan (Unit Price)
Lingkup kegiatan : Konstruksi IPAL dan jaringan pipa serta rehabilitasi MCK
dan jaringan air bersih.

3. Sasaran Mutu
Tersedianya jaringan air bersih dan pengolahan air limbah yang layak dan
fungsional. Fungsional dalam arti jaringan pipa baik dari air bersih maupun air
limbah tidak cacat mutu yang mengakibatkan pencemaran lingkungan.

PT. KENZO PUTRA LINAS


4. STRUKTUR ORGANISASI

PT. KENZO PUTRA LINAS


5. JADWAL MOBILISASI ALAT:
PT. KENZO PUTRA LINAS
6. JADWAL MOBILISASI MATERIAL:
PT. KENZO PUTRA LINAS
7. TIME SCHEDULE
PT. KENZO PUTRA LINAS
8. RENCANA K3
JENIS PEKERJAAN YANG UNDERESTIMATE DENGAN TINGKAT RESIKO
KECELAKAAN KERJA SERING TERJADI
JENIS PEKERJAAN IDENTIFIKASI JENIS BAHAYA PENGENDALIAN
BAHAYA
Pek. Rangka dan penutup Terjatuh, terpeleset Patah tulang, Pekerja harus sehat (tidak
atap pingsan, kepala boleh sedang sakit kepala
terbentur, bahkan dan berjalan tidak
meninggal dunia sempoyongan. Jika
gerimis, pekerja harus
meninggalkan
pekerjaannya.
Menggunakan APD
Pek. Pembongkaran Tertimpa Patah tulang, Pekerja harus dapat
dinding reruntuhan terluka, pingsan, memperkirakan arah
kepala terbentur, robohnya material
bahkan meninggal bongkaran. Menggunakan
dunia APD
Pek. U-ditch Tertimpa u-ditch Patah tulang, terluka Menggunakan exca mini
pada daerah yang
terjangkau. Dan
menggunakan alat bantu
yang tepat pada daerah
yang sempit. Sebaiknya
mengurangi jarak langsiran
(mengangkut u-ditch
dengan tenaga manual).
Menggunakan APD
Pek. Listrik di atas plafon kesetrum Pingsan, bahkan Pekerja harus
meninggal dunia berpengalaman dibidang
kelistrikan. Pastikan aliran
listrik mati saat
memperbaiki atau
menginstalasi jaringan
kabel. Menggunakan APD

PT. KENZO PUTRA LINAS


9. RENCANA DAN METODE VERIFIKASI, VALIDASI,
MONITORING, EVALUASI, INSPEKSI DAN PENGUJIAN DAN
KRITERIA PENERIMAANNYA
Mengacu pada Peraturan Menteri PUPR No. 10 Tahun 2021.

Anda mungkin juga menyukai