Anda di halaman 1dari 29

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

TATAP MUKA TERBATAS


Sekolah : SMP NEGERI 9 KENDARI
Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia
Kelas/Semester : VIII/Ganjil
Materi Pokok : Teks berita
Alokasi Waktu : 2 x35 Menit

KI 1 Menghargaidan menghayati ajaran agama yang dianutnya.


KI 2 Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli
(toleransi,gotong royong ), santun, percaya diri dalam berinteraksi secara
efektif dengan
lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan
keberadaannya.
KI 3 Memahami pengetahuan(faktual,konseptual,dan
prosedural)berdasarkan rasa ingin tahunya
tentang ilmu pengetahuan,teknologi,seni,budaya terkait
fenomena dan kejadian tampakmata
KI 4 Mencoba,mengolah,dan menyaji dalam ranah
konkret(menggunakan,mengurai,merangkai,
memodifikasi,danmembuat)dan ranah
abstrak(menulis,membaca,menghitung,menggambar,
dan mengarang)sesuai dengan yang dipelajari disekolah dan
sumber lainyang sama
dalam sudut pandang/teori.

A. Kompetensi Dasar dan Indikator Ketercapaian Komptensi

Komptensi Dasar Indikator


3.1 Mengidentifikasi unsur-unsur teks 3.1.1 Peserta didik dapat menentukan
berita (membanggakan dan unsur- unsur teks berita dengan
memotivasi) yang didengar dan dibaca. tepat.

4.1 Menyimpulkan isi dari berita 4.1.1 Peserta didik dapat menulis
(membanggakan dan memotivasi) yang ringkasan teks berita dengan
dibaca dan didengar tepat.
4.1.2 Peserta didik dapat menyimpulkan
isi teks berita dengan tepat.
4.1.3 Peserta didik dapat menanggapi
teks berita dengan tepat.
B. Tujuan pembelajaran
Setelah proses pembelajaran
1. Menunjukkan sikap spiritual yang semakin baik, antara lain sikap bersyukur
dalam bentuk berdoa dan menhargai perbedaan
2. Menunjukkan sikap sosial yang semakin baik, antara lain sikap bekerja sama,
bertanggung jawab,percaya diri, dan kreatif.
3. Menentukan unsur-unsur berita
4. Menulis ringkasan teks berita
5. Menyimpulkan isi teks berita
6. Menanggapi isi teks berita

C. Materi Pembelajaran
1. Unsur-unsur teks berita
2. Ringkasan teks berita
3. Kesimpulan teks berita
4. Tanggapan atas isi teks berita
D. Metode
-Discovery Learning
-Diskusi
-Penugasan
-Tanya jawab
E. Media
1. WAG
2. Google Classroom
3. Slide

F. Sumber Belajar

 Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Edisi Revisi 2016. Bahasa Indonesia


SMP/MTs. Kelas VIII.
 Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Edisi Revisi 2016. Buku Guru Bahasa
Indonesia SMP/MTs. Kelas VIII.
 Pusat Pembinaan dan Pengembangan Bahasa. 2003. Kamus Besar Bahasa
Indonesia. Jakarta: Balai Pustaka

G. Langkah-langkah pembelajaran

Pertemuan pertama

TAHAPAN KEGIATAN PEMBELAJARAN WAKTU


PPK
DALAM
MENIT
Siswa merespon salam guru sebagai tanda
Pendahuluan mensyukuri anugerah Tuhandan saling Religius 5’
mendoakan dalam interaksi langsung atau melalui nasionaliis
media WhatsApp (WA) atau Zoom cloud meeting
(Zoom).

Jika belum seluruh siswa masuk ke ruang belajar


sementara waktu masih cukup, guru menghubungi
orang tua siswa yang belum hadir tanpa informasi
untuk memastikan bahwa siswa tersebut benar-
benar ada halangan yang dibenarkan secara
hukum.

Salah seorang siswa mengajukan diri untuk


berdoa/ memimpin berdoa secara tatap muka atau
melalui WA/Zoom.

Siswa menerima informasi tentang tujuan yang


akan dicapai, yaitu memahami teks berita meliputi
unsure-unsur, meringkas, menyimpulkan dan
menanggapi teks berita.

Guru menyampaikan lingkup penilaian, yaitu


sikap, pengetahuan, dan keterampilan.

Kegiatan Inti a) Guru menayangkan salah satu berita tentang Ingin tahu 10’
Stimulation pandemi covid19
(pemberian Contoh: Jumlah kasus covid 19 terbaru di
rangsangan) Indonesia

b) Peserta didik mengamati teks berita tersebut

Tahap 2 Creativity Thinking and Innovation Ingin tahu 10’

Problem statemen a) Guru memfasilitasi peserta didik untuk menanyakan


(identifikasi hal-hal yang belum dipahami berdasarkan hasil
masalah) pengamatan teks.

1. Apa ciri-ciri teks berita?

2. Apa tujuan dan manfaat membaca teks berita ?


3. Peristiwa apa saja yang dapat dijadikan teks
berita?
4. Apa saja unsur-unsur teks berita?
b) Peserta didik berbagi peran /tugas dalam
kelompoknya untuk menyelesaikan masalah melalui
arahan guru.

Tahap 3 Collaboration Mandiri 5’

Data collection Guru mendorong peserta didik secara berkelompok integritas


(pengumpulan untuk mengumpulkan data dan informasi dari berbagai
data sumber dan referensi yang berhubungan dengan
masalah

Tahap 4 Critical Thinking and problem solving Gotong


royong
Data processing Peserta didik mendiskusikan data klasifikasi dan 10’
(pengolahan Data mengidentifikasi ciri-ciri, tujuan dan manfaat,syarat
berita, dan unsure-unsur teks berita dengan tetap jaga
jarak dan pakai masker

Peserta didik melakukan kunjung kerja ke Integritas 5’


Tahap 5 kelompok lain dan salah seorang anggota
kelompok bertugas menjelaskan hasil diskusi
Verification beserta alasan logis untuk membuktikan
(pembuktian) kebenaran hasil identifikasi yang telah
didiskusikan di kelompok masing-masing.

Tahap 6 Communication Mandiri 15

Generalization 1. Guru membantu peserta didik dalam Percaya


(menarik merencanakan, menyiapkan dan diri
kesimpulan) menyajikan laporan hasil pemecahan
masalah
2. Peserta didik melakukan presentasi hasil
pemecahan masalah
3. Guru membimbing peserta didik membuat
kesimpulan hasil Pembelajaran.
Penutup dan Secara klasikal/ bebas, siswa Jujur 5’
Refleksi menyampaikan keunggulan dan
kelemahan/ kesulitannya dalam belajar. Percaya
Guru menmberi penguatan kepada seluruh diri
siswa tentang isi teks berita yang
didiskusikan
Siswa diberi tugas menulis perta konsep
setelah diskusi dalam bentuk power point
atau infografis untuk dikirimkan melalaui
ke google classroom sebagai bahan
diskusi dan inspirasi.
Siswa mengucapkan salam penutup

Pembelajaran Daring
Pendahuluan
 Mengirimkan link daftar hadir melalui WA grup
 Mengarahkan siswa untuk mengisi daftar hadir pada link yang diberikan.
 Mengirimkan video pembelajaran dan powerpoint
 Berdiskusi dengan siswa melalui whatsapp /classroom terkait materi
 Melalui video pembelajaran/Ppt guru menyampaikan hal-hal terkait dengan anjuran memakai
masker dan cara pembelajaran yang akan dilakukan oleh siswa pada classroom/WA

Kegiatan Inti
 Guru mengirimkan link dan kode kelas masuk pada classroom
 Siswa belajar mandiri dengan membaca materi pada buku teks dan mengamati video dan
powerpoint pembelajaran tentang mengidentifikasi unsure-unsur teks berita dari berita pada
kolom tugas kelas dalam wa/classroom
 Melalui kolom forum diskusi dalam classroom/watssapp guru dengan siswa dan/atau siswa
dengan siswa berkomunikasi satu sama lain terkait dengan materi pembelajaran
 Siswa mengerjakan latihan terkait dengan materi yang diberikan.
 Siswa memotret dan mengupload atau mengirim tugasnya melalui wa/ classroom

Penutup
 Guru bersama siswa kembali berkomunikasi lewat whatsapp/classroom untuk
menyimpulkan materi kegiatan pembelajarn
 Guru menyampaikan meteri pembelajaran selanjutnya
 Guru memberi salam dan menutup kegiatan pembelajaran.
RANCANGAN TUGAS MANDIRI

Sekolah : SMP NEGERI 9 KENDARI


Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia
Kompetensi : PENGETAHUAN
Kelas/Semester : VIII/Ganjil
Materi Pokok : Teks berita
Alokasi Waktu : 2 x35 Menit

Petunjuk:
1. Sebelum melakukan kegiatan ini, jangan lupa pakai masker, cuci tangan, dan berdoa
2. Bagi yang memiliki android, silakan mendengarkan salah satu berita melaui website

Kompetensi Dasar Materi Indikator Teknik


Penilaian
1 Mengidentifikasi Unsur- Unsur-unsur  Peserta didik dapat Penugasan
unsur teks berita teks berita mendengarkan masing- (daring)
(membanggakan dan masing berita dari
memotivasi) yang radio/televsi, kemudian
didengar dan dibaca. menentukan nsure-
unsurnya .

BELUM ADA TEKNOLOGI AKURAT UNTUK PREDIKSI GEMPA


JAKARTA - Kepala Pusat Penelitian Geoteknologi Lembaga Ilmu Pengetahuan
Indonesia (LIPI), Eko Yulianto menyebutkan sampai kini belum ada satu pun teknologi
di dunia yang mampu secara akurat dan presisi memprediksi kapan datangnya
bencana, terutama gempa bumi.
Menurut dia, jika ada yang menyebar informasi akan terjadi gempa, dipastikan
informasi itu bohong atau hoaks.
“Jika ada pendapat yang menyatakan mampu memprediksi kapan terjadi gempa
bumi beserta kekuatan magnitudonya, bisa dipastikan itu adalah hoaks,” kata Eko
dalam Media Briefing Analisis LIPI untuk Gempa dan Tsunami Indonesia, di Kantor
LIPI,
Eko memaparkan, gempa dan tsunami di Palu terjadi karena berada di atas sesar Palu
Koro. Fakta ini seharusnya menjadikan kesiapsiagaan dan kewaspadaan bencana
harus menjadi perhatian agar dampak buruk dapat diminimalisasi.

“Sesar Palu Koro adalah patahan yang membelah Sulawesi menjadi dua bagian barat
dan timur. Sesar ini mempunyai pergerakan aktif dan jadi perhatian para peneliti
geologi,” tuturnya.

Peneliti Bidang Geofisika Kelautan dari Pusat Penelitian Oseanografi, Nugroho Dwi
Hananto menjelaskan, sesar mendatar Palu Koro kemungkinan memiliki komponen
deformasi (perubahan) vertikal di dasar laut yang memicu terjadinya tsunami.

“Kawasan Teluk Palu hingga Donggala juga mempunyai bentuk mirip kanal tertutup
dengan bentuk dasar laut yang curam. Akibatnya jika ada massa air laut datang,
gelombangnya lebih tinggi dan kecepatannya lebih cepat,” ujar Nugroho.
Dia berpendapat gempa dan tsunami Palu menjadi pelajaran penting mengenai
perlunya data geo-sains yang lebih lengkap untuk bisa mengkaji potensi terjadinya
gempa yang sumbernya berasal dari bawah laut.
Rubrik Penilaian Tes tertulis

No Soal Deskriptor Skor

1 Tentukan unsure-unsur teks Unsur-unsur teks berita:


berita berikut! 5
a. Menyebutkan 5 unsur 4
b. Menyebutkan 4 unsur 3
c. Menyebutkan 3 unsur 2
d. Menyebutkan 2 unsur 1
e.Menyebutkan 1 unsur 0
g. Tidak menyebutkan apa-apa

Kunci jawaban
1. Apa ----------- belum ada satu pun teknologi di dunia yang mampu secara akurat
dan presisi
memprediksi kapan datangnya bencana, terutama gempa
bumi.
2. Mengapa---- sesar mendatar Palu Koro kemungkinan memiliki komponen
deformasi (perubahan) vertikal di dasar laut yang memicu terjadinya tsunami.
3. Kapan--------……………………………………………………………….
4. Siapa --------- Kepala Pusat Penelitian Geoteknologi Lembaga Ilmu Pengetahuan
Indonesia (LIPI), Eko Yulianto
5. Di mana-------Jakarta
6. Bagaimana---- gempa dan tsunami Palu menjadi pelajaran penting mengenai
perlunya data geo-sains yang lebih lengkap untuk bisa mengkaji potensi
terjadinya gempa yang sumbernya berasal dari bawah laut.
pertemuan kedua
Kegiatan/sintaks Deskripsi Kegiatan

Pendahuluan 1. Mengucapkan salam, mengatur jarak duduk siswa, memastikan semua

Semua siswa memakai masker dan dalam keadaan sehat, serta berdoa

2. Guru menyampaikan kompetensi, tujuan pembelajaran,

langkah pembelajaran dan metode penilaian yang akan

dilaksanakan.

Kegiatan inti Creativity Thinking and Innovation


Tahap 1

Orientasi peserta didik a) Guru membagikan LKPD teks berita


pada masalah
b) Peserta didik membuat pertanyaan dari berita tersebut!
Literasi
1. Bagaimana cara meringkas isi teks beria?
4C 2. Bagaimana cara menyimpulkan isi teks berita?
3. Hal-ha apa saj yang dapat ditanggapi dalam teks berita?
HOTS

Tahap 2 Collaboration

Mengorganisasi Peserta didik berbagi peran /tugas dalam kelompoknya untuk menyelesaikan masala
peserta didik melalui arahan guru dan memfasilitasi peserta didik untuk menanyakan hal-hal yang
belum dipahami berdasarkan hasil pengamatan teks dengan tetap menjaga jarak sesu
protocol covid19

Tahap 3 Critical Thinking and problem solving

Membimbing Guru mendorong peserta didik untuk mengumpulkan data dan informasi dari berbag
penyelidikan sumber dan referensi yang berhubungan dengan masalah.

Tahap 4 a) Masing-masing kelompok berdiskusi untuk menghasilkan solusi

Mengembangkan dan pemecahan masalah dengan tetap jaga jarak


menyajikan hasil
karya b) Guru membantu peserta didik dalam merencanakan, menyiapkan

dan menyajikan laporan hasil pemecahan masalah

Tahap 5 Communication
Menganalisisdan 1. Peserta didik melakukan presentasi hasil pemecahan masalah melalui
mengevaluasi proses
Zoom /virtual/WA.

2. Peserta didik melakukan refleksi terhadap asil pemecahan yang

telah dilakukan.

3.Guru membimbing peserta didik membuat kesimpulan kegiatan

pembelajaran

Penutup 1. Guru melakukan umpan balik

2. Peserta didik mengucapkan salam penutup

Pembelajaran Daring
Pendahuluan
 Mengirimkan link daftar hadir melalui WA grup
 Mengarahkan siswa untuk mengisi daftar hadir pada link yang diberikan.
 Mengirimkan video pembelajaran dan powerpoint
 Berdiskusi dengan siswa melalui whatsapp /classroom terkait materi
 Melalui video pembelajaran/Ppt guru menyampaikan hal-hal terkait dengan anjuran memakai masker dan c
pembelajaran yang akan dilakukan oleh siswa pada classroom/WA

Kegiatan Inti
 Guru mengirimkan link dan kode kelas masuk pada classroom
 Siswa belajar mandiri dengan membaca materi pada buku teks dan mengamati video dan powerpoint pembelaja
tentang mengidentifikasi unsure-unsur teks berita dan menyimpulkan isi dari berita pada kolom tugas kelas da
wa/classroom
 Melalui kolom forum diskusi dalam classroom/watssapp guru dengan siswa dan/atau siswa dengan sis
berkomunikasi satu sama lain terkait dengan materi pembelajaran
 Siswa mengerjakan latihan terkait dengan materi yang diberikan.
 Siswa memotret dan mengupload atau mengirim tugasnya melalui wa/ classroom

Penutup
 Guru bersama siswa kembali berkomunikasi lewat whatsapp/classroom untuk menyimpulkan materi kegia
pembelajarn
 Guru menyampaikan meteri pembelajaran selanjutnya
 Guru memberi salam dan menutup kegiatan pembelajaran.
RANCANGAN TUGAS MANDIRI

Sekolah : SMP NEGERI 9 KENDARI


Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia
Kompetensi : KETERAMPILAN
Kelas/Semester : VIII/Ganjil
Materi Pokok : Teks berita
Alokasi Waktu : 2 x35 Menit

Petunjuk:
1. Sebelum melakukan kegiatan ini, jangan lupa pakai masker, cuci tangan, dan berdoa
2. Bagi yang memiliki android, silakan mendengarkan salah satu berita melaui website
Kompetensi Dasar Materi Indikator Teknik
Penilaian
1 4.1 Menyimpulkan isi dari Menyimpul-  Peserta didik dapat Penugasan
berita (membanggakan dan kan berita mendengarkan masing-
memotivasi) yang dibaca dan masing berita dari
didengar radio/televsi, kemudian
meringkas, menyimpulkan
dan menanggapi isi teks
berita tersebut!

BELUM ADA TEKNOLOGI AKURAT UNTUK


PREDIKSI GEMPA
JAKARTA - Kepala Pusat Penelitian Geoteknologi Lembaga Ilmu Pengetahuan
Indonesia (LIPI), Eko Yulianto menyebutkan sampai kini belum ada satu pun teknologi
di dunia yang mampu secara akurat dan presisi memprediksi kapan datangnya
bencana, terutama gempa bumi.
Menurut dia, jika ada yang menyebar informasi akan terjadi gempa, dipastikan
informasi itu bohong atau hoaks.
“Jika ada pendapat yang menyatakan mampu memprediksi kapan terjadi gempa
bumi beserta kekuatan magnitudonya, bisa dipastikan itu adalah hoaks,” kata Eko
dalam Media Briefing Analisis LIPI untuk Gempa dan Tsunami Indonesia, di Kantor
LIPI,
Eko memaparkan, gempa dan tsunami di Palu terjadi karena berada di atas sesar Palu
Koro. Fakta ini seharusnya menjadikan kesiapsiagaan dan kewaspadaan bencana
harus menjadi perhatian agar dampak buruk dapat diminimalisasi.

“Sesar Palu Koro adalah patahan yang membelah Sulawesi menjadi dua bagian barat
dan timur. Sesar ini mempunyai pergerakan aktif dan jadi perhatian para peneliti
geologi,” tuturnya.

Peneliti Bidang Geofisika Kelautan dari Pusat Penelitian Oseanografi, Nugroho Dwi
Hananto menjelaskan, sesar mendatar Palu Koro kemungkinan memiliki komponen
deformasi (perubahan) vertikal di dasar laut yang memicu terjadinya tsunami.
“Kawasan Teluk Palu hingga Donggala juga mempunyai bentuk mirip kanal tertutup
dengan bentuk dasar laut yang curam. Akibatnya jika ada massa air laut datang,
gelombangnya lebih tinggi dan kecepatannya lebih cepat,” ujar Nugroho.
Dia berpendapat gempa dan tsunami Palu menjadi pelajaran penting mengenai
perlunya data geo-sains yang lebih lengkap untuk bisa mengkaji potensi terjadinya
gempa yang sumbernya berasal dari bawah laut.

Rubrik Penilaian keterampilan mandiri

No Soal Deskriptor Skor

1. Buatlah ringkasan teks berita a. Ringkasan sesuai isi teks berita 4


berikut! b .Ringkasan kurang sesuai dengan teks berita 3
c. Ringkasan tidak sesuai teks berita 2
d. tidak menulis ringkasan teks berita 0

a. Kesimpulan sesuai isi teks berita


Buatlah kesimpulan teks 4
2. b. Kesimpulan kurang sesuai dengan teks berita
berita berikut! 3
c. Kesimpulan tidak sesuai teks berita
2
d. tidak menulis kesimpulan teks berita
0

a. Tanggapan sesuai isi teks berita 4


3. Buatlah tanggapan teks b. Tanggapan kurang sesuai dengan teks berita 3
berita berikut! c. Tanggapan tidak sesuai teks berita 2
d. tidak menulis tanggapan teks berita 0

Skor maksimal 12

Nilai = Total Skor Perolehan X 100

Total Skor Maksimum

JURNAL SIKAP DALAM MASA PEMBELAJARAN MASA COVID


SMPN 9 KENDARI
Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia
Kelas/Semester : VIII …/Ganjil
Materi Pokok : Teks berita

NO HARI/ NAM KELA MENGIKUT CATATA BUTI KETERANGA


. TGL A S I N R N
SISW PROTOKOL PERILAK
SIKA
A KESEHATA U
P
N COVID
19

dst.

Aspek yang diamati:

a. Protokol covid19
1. Pakai masker
2. Cuci tangan
3. Jaga jarak

b. Sikap
1. Tanggung jawab
2. Jujur
3. Disiplin

Kendari, Juli
2021

Mengetahui,
Kepala SMPN 9 Kendari,
Pendidik,

NIP NIP
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN TATAP
MUKA TERBATAS/DARING
Sekolah : SMP Negeri 9 Kendari
Mata pelajaran : Bahasa Indonesia
Materi Pokok : Teks Iklan, Slogan dan Poster
Kelas/Semester : VIII/1
Alokasi Waktu : 3 kali pertemuan (6x40 menit)

KI 1 Menghargaidan menghayati ajaran agama yang dianutnya.


KI 2 Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli
(toleransi,gotong royong ), santun, percaya diri dalam berinteraksi secara
efektif dengan
lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan
keberadaannya.
KI 3 Memahami pengetahuan(faktual,konseptual,dan
prosedural)berdasarkan rasa ingin tahunya
tentang ilmu pengetahuan,teknologi,seni,budaya terkait
fenomena dan kejadian tampakmata
KI 4 Mencoba,mengolah,dan menyaji dalam ranah
konkret(menggunakan,mengurai,merangkai,
memodifikasi,danmembuat)dan ranah
abstrak(menulis,membaca,menghitung,menggambar,
dan mengarang)sesuai dengan yang dipelajari disekolah dan
sumber lainyang sama
dalam sudut pandang/teori.

A. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi

3.4 Menelaah pola penyajian dan 3.4.1 Peserta didik Peserta didik dapat
kebahasaan teks iklan, slogan, atau
poster (yang membuat bangga dan menentukan pola penyajuan pola
memotivasi) dari berbagai sumber yang
dibaca dan didengar penyajian iklan, slogan, dan
poster

dengan tepat.

3.2.1 Peserta didik dapat menelaah


struktur dan kaidah kebahasaan
iklan, slogan dan poster dari
berbagai sumber yang
dibaca/didengar dengan tepat.
KKKKKK4.4 Menyajikan gagasan, pesan,
4.4.1 Peserta didik dapat menjelaskan
ajakan dalam bentuk iklan, slogan, atau
prosedur/ langkah menulis iklan,
poster secara lisan dan tulis
slogan dan poster dengan tepat.
4.4.2 Peserta didik dapat menulis iklan,
slogan dan poster dengan tepat.
4.4.3 Peserta didik dapat menyunting iklan,
slogan dan poster dengan tepat.
4.4.4 Peserta didik dapat
mempresentasikan iklan, slogan dan
poster dengan tepat.
. Nilai karakter religius,jujur, disiplin, tanggungjawab, percaya diri, ingin tahu,
santun, kerja
sama.

B. Tujuan Pembelajaran
Pengetahuan
Melalui pembelajaran saintifik, peserta didik::
3.4.1 Menjelaskan pola penyajian iklan, slogan dan poster dengan tepat
3.4.2 Menentukan struktur iklan, slogan dan poster dengan tepat
3.4.3 Menelaah kaidah kebahasaan iklan, slogan dan poster dengan tepat
Menunjukkan karakter religius,jujur, disiplin, tanggungjawab, percaya diri,
ingin tahu, santun,
Kerja sama.
Keterampilan
4.4.1 Menjelaskan langkah/prosedur menulis iklan, slogan dan poster dengan
tepat
4.4.2 Menulis teks iklan, slogan dan poster dengan tepat
4.4.3 Menyunting iklan, slogan dan poster dengan tepat.
4.4.4 Mempresentasikan/ iklan, slogan dan poster dengan tepat
Menunjukkan karakter religius,jujur, disiplin, tanggungjawab, percaya diri, ingin
tahu, santun,
kerja sama.

C. Materi Pembelajaran
1. Materi Reguler
- Pola penyajian iklan, slogan dan poster
- Struktur iklan, slogan dan poster
- Kaidah kebahasaan iklan, slogan dan poster
- Langkah/prosedur menulis iklan, slogan dan poster
- Menulis iklan, slogan dan poster
- Menyunting iklan, slogan dan poster
- Presentasi iklan, slogan dan poster

2. Materi Remedial
- Pola penyajian iklan, slogan dan poster
- Struktur iklan, slogan dan poster
- Kaidah kebahasaan iklan, slogan dan poster
- Langkah/prosedur menulis iklan, slogan dan poster
- Menulis iklan, slogan dan poster
- Menyunting iklan, slogan dan poster
- Presentasi iklan, slogan dan poster

3. Materi Pengayaan
Menulis iklan, slogan dan poster

D. Metode Pembelajaran
Problem Basic Learning

- Orientasi peserta didik kepada masalah


- Mengorganisasikan peserta didik
- Membimbing penyelidikan individu dan kelompok
- Mengembangkan dan menyajikan hasil karya
- Menganalisis dan mengevaluasi proses pemecahan masalah

E. Media / Alat dan Bahan Belajar


a. Media/ Alat : Gambar pada buku teks
b. Bahan : teks iklan, slogan dan poster

F. Sumber Belajar
 Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan. 2016. Bahasa Indonesia untuk SMP/M.Ts.
Kelas VIII. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.
 Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan .2016. Bahasa Indonesia Buku Guru
Kelas VII. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.
 Pusat Pembinaan dan Pengembangan Bahasa. 2003. Kamus Besar Bahasa
Indonesia. Jakarta: Balai Pustaka.
 Teks iklan, slogan, dan poster dari berbagai sumber

G. Langkah-Langkah Pembelajaran
1. Pertemuan pertama (2 Jp)
Langkah/ Kegiatan Pembelajaran Waktu
Tahap
Pendahuluan Memberi salam 15
Mempersiapkan Peserta didik secara fisik dan
psikis untuk memulai pembelajaran
Berdoa bersama (PPK) (NK religius)
Bertanya jawab tentang teks berita
Menjelaskan manfaat/tujuan mempelajari KD
teks berita
Guru memotivasi siswa bahwa Tuhan yang
Maha Kuasa menciptakan setiap yang ada di
muka bumi memiliki manfaat. Manusia harus
selalu mengucap syukur dan percaya akan
kebesaran Tuhan (KI.1)
Guru menyampaikan motivasi tentang manfaat
mempelajari teks berita yang dapat
menambah pengetahuan dan wawasan
peserta didik untuk selalu menyampaikan
informasi secara benar dan bertanggung
jawab kepada khalayak masyarakat (KI.2)
Menjelaskan tentang alur kegiatan
pembelajaran
Inti Peserta didik dibagi dalam beberapa kelompok 85
Orientasi peserta Mengamati
didik kepada  Disajikan teks iklan, slogan, dan poster, 15
masalah peserta
Didik mengamati dengan teliti.
(literasi)
 Guru memotivasi peserta didik untuk
terlibat dalam aktivitas pemecahan
masalah nyata yang dipilih atau
ditentukan
 Peserta didik ditugaskan menentukan
pola penyajian iklan, slogan, dan
poster
 Peserta didik ditugaskan menentukan
struktur iklan, slogan, dan poster
 Peserta didik ditugaskan menelaah
kaidah kebahasaan iklan, slogan, dan
poster yang telah dibaca/didengar
Mengorganisasikan Menanya 20
peserta didik  Siswa mengajukan pertanyaan tentang
informasi yang tidak dipahami dari apa
yang diamati dalam iklan, slogan, dan
poster (NK ingin tahu)
 Peserta didik berdiskusi tentang pola
penyajian iklan, slogan, dan poster
(4C)
 Peserta didik berdiskusi tentang
struktur iklan, slogan, dan poster
 Peserta didik berdiskusi tentang kaidah
kebahasaan yang tedapat dalam iklan,
slogan, dan poster (NK santun disiplin)
 Guru membantu peserta didik
mendefinisikan dan mengorganisasi
tugas belajar yang berhubungan
dengan masalah yang sudah
diorientasikan pada tahap
sebelumnya.
Membimbing Mengasosiasi 25
Penyelidikan  Guru mendorong peserta didik untuk
individu dan mengumpulkan informasi yang sesuai
kelompok dan melaksanakan eksperimen untuk
mendapatkan kejelasan yang
diperlukan untuk menyelesaikan
masalah (HOTS)
 Siswa secara berkelompok
mengidentifikasi pola penyajian iklan,
slogan, dan poster (NK kerja sama)
 Siswa secara berkelompok
mengidentifikasi struktur teks yang
digunakan dalam teks iklan, slogan,
dan poster
 Siswa secara berkelompok
menyimpulkan struktur iklan, slogan,
dan poster.
 Siswa menentukan kaidah kebahasaan
iklan, slogan, dan poster
 Siswa mengidentifikasi kalimat
imperatif, persuasif, berima puitis
dalam iklan, slogan, dan poster. (Nk
disiplin, tanggung jawab)

Mengembangkan Mengomunikasikan 15
dan menyajikan  Guru membantu peserta didik untuk
hasil karya berbagi tugas dan merencanakan atau
menyiapkan karya yang sesuai sebagai
hasil pemecahan masalah dalam
bentuk laporan (4 C)
 Siswa menyampaikan pemahaman
tentang teks struktur dan kaidah
kebahasaan iklan, slogan, dan poster
(NK santun, jujur)
 Siswa mempresentasikan hasil
kegiatan kelompok
(NK percaya diri, jujur, santun)
Menganalisis dan  Siswa dan guru menganalisis hasil 15
mengevaluasi kegiatan diskusi
proses pemecahan  Guru mengevaluasi hasil kegiatan
masalah siswa
 Siswa menyimpulkan materi tentang
teks berita.
(NK percaya diri, santun)

Penutup Merefleksi 10
Menyimpulkan hasil pembelajaran
Penugasan

Pertemuan kedua ( 6 JP)


Langkah/ Kegiatan Pembelajaran Waktu
Tahap
Pendahuluan  Mengucapkan salam dan berdo’a.(PPK) 15
(NK religius)

Sesuai Salinan Lampiran Peraturan Menteri


Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 22 Tahun
2016, dalam kegiatan pendahuluan, guru wajib:

 Menyiapkan peserta didik secara psikis


dan fisik untuk mengikuti proses
pembelajaran;
 Memberi motivasi belajar peserta didik
secara kontekstual sesuai manfaat dan
aplikasi materi ajar dalam kehidupan
sehari-hari, dengan memberikan
contoh dan perbandingan lokal,
nasional dan internasional, serta
disesuaikan dengan karakteristik dan
jenjang peserta didik;
 Mengajukan pertanyaan-pertanyaan
yang mengaitkan pengetahuan
sebelumnya dengan materi yang akan
dipelajari;
 Menjelaskan tujuan pembelajaran atau
kompetensi dasar yang akan dicapai;
dan
 Menyampaikan cakupan materi dan
penjelasan uraian kegiatan sesuai
silabus.

Bertanya jawab tentang iklan, slogan, dan


poster (4 C)
Inti Peserta didik dibagi dalam beberapa kelompok 85
Orientasi peserta Mengamati
didik kepada  Disajikan iklan, slogan, dan poster 15
masalah siswa mengamati dengan teliti. (NK
ingin tahu)
 Guru memotivasi peserta didik untuk
terlibat dalam aktivitas pemecahan
masalah nyata yang dipilih atau
ditentukan
 Peserta didik ditugaskan menentukan
langkah-langkah menulis iklan, slogan,
dan poster.
 (NK disiplin, tanggung jawab)
 Peserta didik ditugaskan menulis iklan,
slogan, dan poster dengan
memperhatikan struktur dan kaidah
kebahasaan iklan, slogan, dan poster
(HOTS)

 Peserta didik ditugaskan menyunting


iklan, slogan, dan posterteman
sejawat.( HOTS)
 Peserta didik mempersentasekan iklan,
slogan, dan poster (NK percaya diri,
santun)/(4 C)

Mengorganisasikan Menanya 20
peserta didik  Siswa mengajukan pertanyaan tentang
informasi yang tidak dipahami dari apa
yang diamati dalam iklan, slogan, dan
poster (NK ingin tahu,jujur)
 Peserta didik berdiskusi tentang
langkah-langkah/prosedur menulis
iklan, slogan, dan poster.
 Peserta didik berdiskusi tentang
menyunting iklan, slogan, dan poster
(4C /communication,
collaboration,critical thinking and
problem solving, dan creativity and
innovation)
 Peserta didik berdiskusi tentang hal-
hal yang harus diperhatikan dalam
persentasi iklan, slogan, dan poster.
(NK santun, disiplin)
 Guru membantu peserta didik
mendefinisikan dan mengorganisasi
tugas belajar yang berhubungan
dengan masalah yang sudah
diorientasikan pada tahap sebelumnya
Mengasosiasi
Membimbing  Guru mendorong peserta didik untuk 25
Penyelidikan mengumpulkan informasi yang sesuai
individu dan dan melaksanakan pengamatan untuk
mendapatkan kejelasan yang
kelompok
diperlukan untuk menyelesaikan
masalah (4 C) (NK disiplin, tanggung
jawab)
 Siswa secara berkelompok
mengidentifikasi
langkah-langkah/prosedur menulis
iklan, slogan, dan poster (NK Kerja
sama, santun)
 Siswa secara berkelompok
menyimpulkan langkah/prosedur
menulis iklan, slogan, dan poster.
 Siswa menentukan hal-hal yang
berhubungan dengan menyunting
iklan, slogan, dan poster
Mengembangkan Mengomunikasikan 15
dan menyajikan  Guru membantu peserta didik untuk
hasil karya berbagi tugas dan merencanakan atau
menyiapkan karya yang sesuai sebagai
hasil pemecahan masalah dalam
bentuk laporan (HOTS)
 Siswa menyampaikan pemahaman
tentang langkah/prosedur menulis,
menyunting teks berita dan
persentasi/membacakan teks berita.
( NK santun, jujur)
 Siswa mempresentasikan hasil
kegiatan kelompok
(NK jujur, santun, disipin)
Menganalisis dan  Siswa dan guru menganalisis hasil 15
mengevaluasi kegiatan diskusi (NK jujur, santun,kerja
proses pemecahan sama))
 Guru mengevaluasi hasil kegiatan siswa
masalah
 Siswa menyimpulkan materi tentang
iklan, slogan, dan poster. (NK jujur,
santun)

Penutup Merefleksi 10
Menyimpulkan hasil pembelajaran
Penugasan (NK disiplin, tnggung jawab)
H. Penilaian, Pembelajaran Remedial, dan Pengayaan
a. Teknik penilaian
a. Sikap : Observasi
b. Pengetahuan : TesTertulis dan Penugasan
c. Keterampilan : Tes Kinerja

2. Instrumen penilaian
a. Sikap : Observasi

JURNAL PERKEMBANGAN SIKAP PESERTA DIDIK

Kelas/Semester : VIII/1
TahunPelajaran : 2021/2022

NO Hari/Tgl Kls Nama Siswa Catatan Butir Sikap Ket.


Perilaku

1.

b. Pengetahuan : TesTertulis dan Penugasan

TES TERTULIS
Kisi-Kisi Tes Tertulis
Nama Sekolah : SMPN 9 Kendari
Kelas/Semester : VIII/Semester 1
Tahun Pelajaran : 2019/2020
No Indikator Soal Materi Soal Bentuk Skor
Soal
1. Tuliskan pola penyajian Uraian 4
Disajikan teks iklan, slogan Pola penyajian
iklan, slogan dan poster
dan poster, peserta didik teks iklan,
berikut!
dapat menentukan pola slogan dan
penyajian teks iklan, slogan
poster
dan poster dengan tepat.
Struktur teks Tuliskan struktur teks
2. Disajikan teks iklan, slogan Uraian 4
iklan, slogan dan poster
dan poster, peserta didik menentukan
berikut!
dapat menentukan struktur struktur teks
teks teks iklan, slogan dan iklan, slogan
poster dengan tepat. dan poster Tuliskan kaidah teks
3. Disajikan teks teks iklan, Kaidah iklan, slogan dan poster Uraian
slogan dan poster, peserta berikut! 6
kebahasaan
didik dapat menentukan
kaidah kebahasaan teks teks iklan,
berita dengan tepat. slogan dan
Disajikan teks iklan, slogan poster
4. Tuliskan prosedur/
dan poster, peserta didik Langkah langkah menulis teks uraian
dapat menuliskan prosedur/ iklan, slogan dan poster
/prosedur 4
langkah menulis teks iklan, berikut!
slogan dan poster dengan menulis teks
tepat. iklan, slogan
dan poster a
Skor maksimal
18

Rubrik PenilaianTes tertulis


No Soal Deskriptor Skor

Tuliskan pola penyajian iklan,  Menuliskan pola penyajian teks 6


slogan dan poster tersebut! iklan, slogan dan poster
4
 Hanya menuliskan pola
penyajian teks iklan dan poster 4
 Hanya menuliskan pola
2
penyajian teks iklan dan slogan
 Hanya menuliskan salah satu 0
teks
 Tidak menuliskan apa-apa
6
 Tuliskanlah struktur  Menuliskan struktur Teks iklan,
teks iklan, slogan, dan slogan, dan poster dengan tepat
4
poster!  Menuliskan struktur Teks iklan,
slogan, dan poster dengan 2
kurang tepat
0
 Menuliskan struktur Teks iklan,
slogan, dan poster dengan tidak
tepat
 Tuliskanlah kaidah kebahasaan  Tidak menuliskan apa-apa 5
yang terdapat dalam teks 4
berita tersebut ! 3
 Menuliskan 5 kaidah
2
kebahasaan 1
 Menuliskan 4 kaidah 0
kebahasaan
 Menuliskan 3 kaidah
kebahasaan
 Menuliskan 2 kaidah
 Tulislah 4
kebahasaan
prosedur/langkah
 Menuliskan 1 kaidah 3
menulis teks berita!
kebahasaan
1
 Tidak menuliskan apa-apa
0

 Menuliskan prosedur menulis


teks iklan, slogan, dan poster
dengan tepat
 Menuliskan prosedur menulis
teks iklan, slogan, dan poster
dengan kurang tepat
 Menuliskan prosedur menulis
teks iklan, slogan, dan poster
dengan tidak tepat

 Tidak menuliskan apa-apa


Skor Maksimal
21
Nilai = Total Skor Perolehan X 100
Total Skor Maksimum (21)
PENUGASAN
Kisi-Kisi Tugas

Nama Sekolah : SMP Negeri 9 Kendari


Kelas/Semester : VIII/Semester 1
Tahun Pelajaran : 2021/2022
‘;
No Kompetensi Dasar Materi Indikator Teknik
Penilaian
1 4.4 Menyajikan gagasan, Menulis teks  Peserta didik dapat menulis Penugasan
pesan, ajakan dalam bentuk iklan, slogan, iklan, slogan, dan poster
iklan, slogan, atau poster berdasarkan ilustrasi !
dan poster
secara lisan dan tulis

KETERAMPILAN
Kisi-Kisi Penilaian Kinerja

Nama Sekolah : SMP Negeri 9 Kendari


Kelas/Semester : VIII/Semester 1
Tahun Pelajaran :2021/2022

No IndikatorSoal Materi Soal Teknik


Penilaian
1 Menulis Tulislah iklan, slogan Kinerja
Disajikan ilustrasi , peserta didik
dapat menulis teks iklan, slogan dan teks iklan, dan poster sesuai
poster sesuai ilustras dengan tepat! slogan, ilustrasi kemudian
dan persentasikan !
poster
Disajikan teks iklan, slogan, dan
2
poster, peserta didik dapat
Menyun- Suntinglah teks iklan, Kinerja
menyunting iklan, slogan, dan poster
dengan tepat ting iklan, slogan, dan poster
slogan, berikut!
dan
poster

Rubrik
No Deskriptor Skor
1
Menulis iklan, slogan, dan poster sesuai ilustrasi dengan memperhatikan
pola penyajian, struktur, dan kaidah kebahasaan teks iklan, slogan, dan
poster dengan tepat! 6
 Menulis teks iklan, slogan, dan poster dengan tepat sesuai ilustrasi
 Menulis iklan, slogan, dan poster kurang sesuai dengan ilustrasi 4
1
 Menulis teks iklan, slogan, dan poster tidak sesuai dengan ilustrasi
0
 tidak menuliskan apa-apa
2 Menyunting teks iklan, slogan, dan poster dengan tepat!
 Menyunting teks iklan, slogan, dan poster dengan tepat! 6
 Menyunting teks iklan, slogan, dan poster dengan kurang tepat! 3
 Menyunting teks iklan, slogan, dan poster dengan tidak tepat! 1

Skor Maksimum 12
Nilai = Skor Perolehan x 100
12
Kendari, Juli 2021
Calon Pengawas, Guru Bahsa Indonesia,

Hamzah Ntouna, S.Pd., M,Pd. Asmaya, S.Pd.


NIP 196802221996011002 NIP 197407241998022003

Kepala Sekolah,

Milwan, S.Pd., M.Pd.


NIP 1971

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN DARING


MASA COVID - 19

NAMA SEKOLAH : SMPN 9 KENDARI KELAS / SEMESTER : VIII / GANJIL


MATA PELAJARAN : BAHASA INDONESIA TAHUN PELAJARAN : 2021/2022

MATERI : TEKS IKLAN, SLOGAN , DAN ALOKASI WAKTU : 4x PERTEMUAN


POSTER
KOMPETENSI DASAR TUJUAN PEMBELAJARAN
2 3.4Menelaah pola Melalui kegiatan pembelajaran daring dengan
penyajian dan kebahasaan menggunakan Watsapp/google meet, classroom,
teks iklan, slogan,atau dan/atau luring peserta didik dapat menelaah pola
poster
penyajian dan kebahasaan teks iklan, slogan,dan
2 4.4Menyajikan gagasan, pesan, poster serta menyajikan gagasan, pesan, dan
dan ajakan dalam bentuk iklan, ajakan dalam bentuk iklan, slogan,dan poster
slogan,danposter secara lisan secara lisan dan tulis dengan mengedepankan
dan tulis perilaku jujur, santun, disiplin, rasa ingin tahu,
bertanggung jawab, responsive dan proaktif
selama proses pembelajaran.
MEDIA/ALAT BAHAN
WA, Google Meet, Classroom, Buku Peket Elektronik, Powerpoint dan
dan google Formulir Video Pembelajaran

LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN PEMBELAJARAN


Pembelajaran Daring Pembelajaran Luring
Pendahuluan  Guru memberikan
tugas kepada siswa
 Mengirimkan link daftar hadir melalui WA grup yang tidak memiliki
 Mengarahkan siswa untuk mengisi daftar hadir pada link yang android dan/atau
diberikan. jaringan internet
 Mengirimkan link untuk masuk google meet melalui WA grup melalui teman
 Membuka pembelajaran dengan memberi salam dan menyapa kelasnya yang
siswa. memiliki akses
 Melalui google meet guru menyampaikan hal-hal terkait internet atau siswa
dengan anjuran memakai masker dan cara pembelajaran yang datang ke sekolah
akan dilakukan oleh siswa pada classroom mengambil tugas.
 Siswa mengumpulkan
Kegiatan Inti tugas pada pertemuan
atau pembelajaran
 Guru mengirimkan link dan kode kelas masuk pada classroom selanjutnya dan
 Siswa belajar mandiri dengan membaca materipada buku paket sekaligus mengambil
dan powerpoint pembelajaran tentang pola penyajian dan tugas berikutnya
kebahasaan pada kolom tugas kelas dalam wa/classroom
 Melalui kolom forum diskusi dalam classroom guru dengan
siswa dan/atau siswa dengan siswa berkomunikasi satu sama
lain terkait dengan materi pembelajaran
 Siswa mengerjakan latihan terkait dengan materi yang
diberikan.
 Siswa memotret dan mengupload atau mengirim tugasnya
melalui wa/ classroom

Penutupan

 Guru bersama siswa kembali berkomunikasi lewat google


meet,whatsapp/classroom untuk menyimpulkan materi
kegiatan pembelajarn
 Guru menyampaikan meteri pembelajaran selanjutnya
 Guru memberi salam dan menutup kegiatan pembelajaran.

PENILAIAN

Kendari, Juli 2021


Mengetahui,
Kepala Sekolah Guru Mapel

NIP. NIP.

Anda mungkin juga menyukai