Anda di halaman 1dari 5

Juli 2022 Kelompok 1 - Fisika A

LAPORAN HASIL PRAKTEK KERJA LAPANGAN ANALISIS


PERBANDINGAN PENGUAPAN DATA HASIL PEMBACAAN PICHE
EVAPORIMETER DI SLEMAN YOGYAKARTA

Alda Aisya Wicaksari


Program Studi Fisika, Universitas Jenderal Soedirman Purwokerto
email: alda.wicaksari@mhs.unsoed.ac.id

Abstract. Evaporation is the process of changing a liquid into vapor at certain temperatures
below its boiling point which occurs because between molecules close to the surface of the
liquid, there is a cohesion force which is then released. The purpose of this study case was to
determine the evaporation error value of the Piche Evaporimeter tool and analyze the
comparison using IBM SPSS 25 software. The evaporations error value of the Piche
Evaporimeter tool through calculations in Microsoft Excel obtained a value of 51.98% with a
difference value obtained of 47.43%. Comparative analysis using IBM SPSS 25 software
obtained the lowest value in Piche Evaporimeter readings and a difference value of 0. The
error can occur due to lack of water in the Piche Evaporimeter tool. The highest value in the
Piche Evaporimeter reading was found to be 32.0 with a difference value of 6.0. Based on the
calculation results, the average value for 5 years of Piche Evaporimeter readings is 15.343 and
the average value of the difference is 2.432. The mean value of the Piche Evaporimeter
reading is 15.450 and the mean value of the difference is 2.4. The average value of the
standard error on the Piche Evaporimeter reading is 0.1739 and the average value of the
standard error difference is 0.0198.

Keywords: Evaporation, Temperature, The Piche Evaporimeter Tool.

I. PENDAHULUAN metode tersebut harus diuji dan disesuaikan


Penguapan atau evaporasi adalah dengan lokasi lokal wilayah penelitian karena
perubahan suatu zat cair menjadi uap pada persamaan empiris yang terkandung dalam
beberapa suhu dibawah titik didihnya. rumus mengandung besaran yang diperoleh
Penguapan terjadi dikarenakan antara di setiap Negara dimana metode tersebut
molekul-molekul yang dekat dengan dikembangan (Eka Mey Jesiani, 2019). Salah
permukaan zat cair tersebut terdapat cukup satu Parameter untuk melihat adanya
gaya kohesi sesama molekul dan kemudian perubahan iklim adalah Suhu Udara
terlepas. kecepatan penguapan bergantung Permukaan (SUP). Peningkatan SUP menjadi
pada luas permukaan yang terbuka, salah satu indikator terhadap pemanasan
kelembaban udara, dan suhu. Metode global akibat dari ketidakseimbangan energi
pendugaan evaporasi yang menggunakan yang masuk dan keluar di atmosfer bumi
data klimatologi tertentu (tekanan udara, (Puspitasari, 2016). Oleh karena atmosfer
radiasi matahari, kelembaban udara, dan suhu bersifat dinamis, maka SUP dapat
udara) seperti metode Langbein, mempengaruhi parameter cuaca dan iklim
Thornthwaite, Turc, persamaan Rohwer, yang lain, seperti curah hujan, kelembaban,
persamaan Orstom, dan metode Penman dan penguapan. Evaporimeter adalah alat
(Singh,1989). yang mengukur laju penguapan air ke
Berbagai kemudahan dan kepraktisan atmosfer, kadang-kadang disebut atmometer.
dalam menaksir besarnya penguapan PIche evaporimeter menggunakan ukur
diberikan metode-metode tersebut. Namun, terbalik air dengan segel filter-kerta di mulut.
Jurnal Fisika 1
Juli 2022 Kelompok 1 - Fisika A

Pada karya tulis ini akan dibahas tempat tertentu atau secara singkat dipahami
mengenai analisis perbandingan penguapan sebagai konsentrasi uap air. Angka konstrasi
di dalam dan di luar dari digitasi data. ini dapat diekspresikan dalam kelembaban
Berdasarkan data pengamatan selama 5 tahun absolut, kelembaban spesifik, dan atau
terakhir, dari Januari 2016 sampai dengan kelembaban relatif. Udara yang mengandung
desember 2021. Pengolahan data uap air sebanyak yang dapat dikandungnya
menggunakan software IBM SPSS 25 yang disebut udara jenuh. Alat yang dapat
kemudian menghasilkan statistika deskriptif. digunakan untuk mengukur harga
kelembaban udara adalah psychrometer atau
II. TINJAUAN PUSTAKA hygrometer (Subarjo, 2013).
Evaporasi didefinisikan sebagai Kelembaban udara berkaitan erat
penguapan air dari permukaan air, tanah, dan dengan proses evaporasi yang merupakan
berbentuk vegetasi lainnya oleh proses fisika suatu proses transformasi air menjadi uap air.
(Aldiran, 2008). Dua unsur utama untuk Laju proses penguapan air dapat diukur
berlangsungnya evaporasi adalah energi dengan Piche Evaporimeter. Piche
(radiasi) matahari dan ketersediaan air Evaporimeter adalah alat yang mengukur
(Asdak, 2007). Penguapan merupakan unsur jumlah laju penguapan menggunakan
hidrologi yang sangat penting dalam perubahan tinggi air pada suatu unsur
keseluruhan proses hidrologi. Meskipun (Rayner, 2006). Prinsip kerja alat tersebut
dalam beberapa analisis untuk kepentingan menggunakan ukur terbalik air dengan segel
tertentu, seperti analisis banjir, hal ini bukan filter- kertas di mulut. Penguapan
merupakan unsur yang dominan, akan tetapi berlangsung dari kertas saring basah yang
untuk kepentingan lain, seperti analisis menguras air dalam silinder, sehingga laju
irigasi dan analisis bendungan, maka penguapan dapat dibaca langsung dari ujung
penguapan memegang peranan yang penting. menandai permukaan laut. Rinci dari cara
Evaporasi merupakan unsur hidrologi yang kerja alat ini adalah air yang terdapat dalam
sangat penting dalam proses pembentukan piche evaporimeter akan menguap. Kertas
cuaca dan iklim (transfer energi dan uap air). saring dan air dihubungkan dengan pipa
Siklus ini berfungsi menjaga keseimbangan kapiler yang menjaga supaya kertas saring
air atmosfer, daratan, dan lautan (Wilson, selalu kering dan jenuh. Berdasarkan
1990). pembacaan berturut-turut volume air yang
Terdapat beberapa faktor yang tinggal di tabung pengukur dapat diketahui
mempengaruhi penguapan, yaitu kelembaban banyaknya air yang hilang karena penguapan
udara, temperatur, tekanan udara, kecepatan setiap saat. Pada bagian dalam alat piche
angin, dan intensitas matahari. Suhu atau evaporimeter terdapat piringan kertas filter
temperatur udara merupakan derajat panas berbentuk bulat dengan tekstur berpori-pori
dari aktivitas molekul dalam atmosfer atau banyak sehingga mudah menyerap air. Kertas
udara yang timbul karena adanya radiasi tersebut dipasang di mulut pipa terbuka.
panas matahari yang diterima bumi. Tekanan Piche Evaporimeter dipasang dalam posisi
udara juga menjadi salah satu faktor yang digantung secara vertikal dalam sangkar
mempengaruhi. Tekanan udara adalah suatu meteorologi bersama dengan termometer
gaya yang timbul akibat adanya berat dari bola basah, bola kering, maksimum, dan
lapisan udara. Besarnya tekanan udara di minimum.
setiap tempat pada suatu saat berubah-ubah.
Semakin tinggi suatu tempat dari permukaan III. METODE PENELITIAN
laut, maka semakin rendah tekanan udaranya. 3. Metode Kerja Praktek
Hal tersebut disebabkan oleh berkurangnya 3.1. Waktu dan Tempat Instansi Kerja
udara yang menekan (Kemendikbud, 2022). Praktek
Variabel terakhir adalah kelembaban udara Kerja praktek lapangan dilaksanakan
yang merupakan banyaknya uap air yang di Badan Meteorologi, Klimatologi dan
terkandung dalam massa udara pada saat dan Geofisika (Stasiun Geofisika Kelas I)
Jurnal Fisika 2
Juli 2022 Kelompok 1 - Fisika A

Sleman, Yogyakarta. Kerja praktek dilakukan


selama satu bulan, yaitu pada tanggal 27 Pada Tabel 4.1 Memperlihatkan hasil
Desember 2021 sampai 27 Januari 2022. statistika deskriptif dari data pembacaan
piche evaporimeter dan data selisih
3.2 Alat dan Bahan pengukuran. Data yang tersedia selama
Alat dan bahan yang digunakan penelitian, yaitu dari pengukuran harian
dalam kerja praktik, yaitu: selama Januari 2016 sampai 26 Desember
1. Microsoft Excel 2021 bertempat di Stasiun Badan
2. Software IBM SPSS Statistics 25 Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika
3. Data pengamatan (Stasiun Geofisika Kelas I) Sleman,
4. Piche Evaporimeter Yogyakarta.
Nilai tertinggi dan terendah pada data
3.3 Prosedur Percobaan pengamatan didapat selama periode 5 tahun,
1. Memasukkan seluruh data didapat nilai terendah pembacaan piche
pengamatan ke Microsoft Excel evaporimeter dan selisih yaitu 0, nilai
2. Pemasangan software IBM SPSS terendah 0 dikarenakan terdapat error yang
Statistics 25 pada PC windows disebabkan kurangnya air pada alat piche
3. Memasukan seluruh data pembacaan evaporimeter. Nilai tertinggi didapat pada
piche Evaporimeter dan data selisih pembacaan piche evaporimeter dan selisih,
pada software IBM SPSS Statistics 25 yaitu 32,0 dan 6,0. Nilai rata-rata selama 5
4. Menjalankan program IBM SPSS 25 tahun pada pembacaan piche evaporimeter,
dengan menganalisis statistic yaitu sebesar 15,343 dan nilai rata-rata selisih
deskriptif yaitu sebesar 2,342. Nilai tengah yang
5. Menentukan hasil perbandingan didapat pada pembacaan piche evaporimeter
sebesar 15,450 dan nilai tengah pada selisih
sebesar 2,4. Nilai standar error rata-rata pada
IV. HASIL PENELITIAN DAN pembacaan piche evaporimeter didapat
PEMBAHASAN 0,1739 dan nilai standar error rata-rata pada
Penelitian dalam kerja praktek selisih didapat 0,0198.
dilakukan untuk menganalisis perbandingan
data pada pembacaan piche evaporimeter Perhitungan Ralat Nisbi
dengan data selisih. Data ini didapatkan pada Nilai ralat nisbi dihitung dengan
penelitian adalah data pengamatan selama 5 persamaan 1, yaitu persamaan rata-rata dari
tahun kebelakang, yaitu Januari 2016 sampai data pengamatan. Nilai selisih dihitung jika
dengan 26 Desember 2021. Data hasil sudah diketahui nilai rata-rata, nilai selisih
pengamatan selanjutnya diperiksa kembali dari pengukuran dihitung dengan rumus pada
jika ada kesalahan dalam perhitungan atau persamaan 2. Menghitung nilai ralat nisbi
error yang mengakibatkan data tidak tercatat dengan rumus pada persamaan 3. Terakhir,
pada data pengamatan. menghitung nilai keseksamaan yang
Berikut data statistika deskriptif yang merupakan ketelitian konsisten hasil alat
didapat pada penelitian ini menggunakan pengukuran.
software IBM SPSS 25

Tabel 4.1 Statistika data pengamatan

(1)

∑x merupakan jumlah dari keseluruhan data,

n merupakan jumlah data.

Jurnal Fisika 3
Juli 2022 Kelompok 1 - Fisika A

Berdasarkan hasil kegiatan Praktek


Kerja Lapangan di BMKG Sleman, saran
yang dapat diberikan adalah agar belajar
terlebih dahulu mengenai software IBM
SPSS, sehingga akan memudahkan
(2) pembacaan hasil dan mengolah data.
∆𝑥 merupakan selisih dari pengukuran, ∑x DAFTAR PUSTAKA
Aldrian, E. (2008). Meteorologi Laut: Pusat
merupakan jumlah dari hasil keseluruhan
pengukuran. Penelitian dan Pengembangan Badan
Meteorologi dan Geofisika. Jakarta.
Asdak. (2007). Hidrologi dan Pengelolaan
Daerah Aliran Sungai. Yogyakarta:
Gadjah Mada University Press.
Eka Mey Jesiani, A. R. (2007). Model
Pendugaan Evaporasi dari Suhu
(3)
Udara dan Kelembaban Udara
RN merupakan nilai ralat nisbi. Menggunakan Metode Regresi Linier
Berganda di Kota Pontianak. Prisma
Fisika, 46-50.
Harto, B. (1993). Analisis Hidrologi. Jakarta:
PT. Gramedia Pustaka Utama.
(4) Kemendikbud. (2022, Maret 13). Cuaca dan
KS merupakan nilai keseksamaan. Iklim.
kemendikbud:https://Lmsspada.kemdi
Perhitungan ralat nisbi yang didapat kbud.go.id/pluginfile.php/539632/mo
dari alat piche evaporimeter untuk mengukur dfolder/content/0/1.%20Artikel/4.%2
penguapan pada penelitian kerja praktek ini
0cuaca%20dan%20iklim.pdf
dengan menggunakan Microsoft Excel. Hasil
perhitungan error ralat nisbi pada pembacaan Puspitasari, N. (2016). Analisis Tren
piche evaporimeter, yaitu 51,98%. Perubahan Suhu Minimum dan
Sedangkan, hasil perhitungan nilai ralat nisbi Maksimum Serta Curah Hujan
pada selisih yaitu 47,43% Sebagai Akibat Perubahan Iklim di
Provinsi. SAINS: Jurnal MIPA Dan
V. KESIMPULAN DAN SARAN Pengajarannya, 16(2).
Nilai error penguapan dari alat piche
Singh, R. V. (1989). Hydrologic System (Vol.
evaporimeter dengan perhitungan
menggunakan Microsoft Excel didapatkan II). New Jersey: Prentice-Hall Inc.
nilai sebesar 51,98% dengan nilai selisih Subarjo, M. (2013). Buku Ajar Meteorologi
47,43%. Analisis perbandingan dengan dan Klimatologi. Bandar Lampung:
software IBM SPSS 25 nilai terendah dan Universitas Lampung.
selisih pada pembacaan piche evaporimeter
adalah 0. Nilai tertinggi dan selisih adalah
32,0 dan 6,0. Nilai rata-rata dan selisih
selama 5 tahun adalah 15,343 dan 2,432.
Nilai tengah dan selisih adalah 15,450 dan
2,4. Serta nilai standar error dan selisih
adalah 0,1739 dan 0,0198.

Jurnal Fisika 4
Juli 2022 Kelompok 1 - Fisika A

Jurnal Fisika 5

Anda mungkin juga menyukai